SlideShare a Scribd company logo
1 of 44
Pengertian Globalisasi
• Kata “globalisasi“ diambil dari kata global, yang
  maknanya adalah universal.
• Ada yang memandangnya sebagai suatu proses
  sosial, atau proses sejarah, atau proses alamiah
  yang akan membawa seluruh bangsa dan
  negara di dunia makin terikat satu sama lain,
  mewujudkan satu tatanan kehidupan baru atau
  kesatuan ko-eksistensi dengan menyingkirkan
  batas-batas geografis, ekonomi dan budaya
  masyarakat.
• Adalah sebuah istilah yang memiliki hubungan
  dengan peningkatan keterkaitan dan
  ketergantungan antar bangsa dan antar
• Adalah suatu proses terintegrasinya berbagai
  unit kehidupan negara-bangsa menjadi sebuah
  unit kehidupan global.
• Globalisasi juga didefinisikan sebagai suatu
  proses yang merujuk kepada penyatuan seluruh
  warga dunia menjadi sebuah kelompok
  masyarakat global.
• Globalisasi adalah suatu istilah untuk
  menjelaskan adanya proses ketergantungan dan
  proses saling mempengaruhi secara cepat
  diantara masyarakat, bangsa, dan negara yang
  ada di dunia sebagai akibat dari adanya
  kemajuan teknologi informasi, komunikasi, dan
  transportasi.
• Kemajuan teknologi komunikasi dan transportasi
   mengakibatkan batas-batas teritorial atau
  geografis dan politik suatu negara menjadi bias,
  karena manusia bisa berinteraksi dengan
  manusia lain walaupun berada di daerah
  geografis yang berbeda dan secara politik
  berbeda.
• Pola interaksi biasanya terjadi dalam bidang
  perdagangan, investasi, perjalanan, budaya
  popular, gaya hidup, dan bentuk-bentuk interaksi
  yang lain sehingga batas-batas suatu negara
  menjadi bias.
• Bahkan manusia bisa berinteraksi
  walaupun tidak bertemu secara langsung.
  Pola interaksi tersebut biasanya terjadi
  dalam bidang perdagangan, investasi,
  perjalanan, budaya popular, gaya hidup,
  dan bentuk-bentuk interaksi yang lain
  sehingga batas-batas suatu negara
  menjadi bias.
• Ciri khusus dari globalisasi adalah adanya
  keterbukaan informasi atau yang dikenal
  dengan istilah cyber space yang
  memungkinkan komunikasi yang bersifat
  massal menyentuh hampir di semua
  bidang kehidupan masyarakat, termasuk
  aspek kehidupan manusia secara
  personal.
Ciri yang menandakan
berkembangnya fenomena
globalisasi di dunia
• Perubahan dalam konsep ruang dan
  waktu.
• Pasar dan kegiatan produksi di negara-
  negara yang berbeda menjadi saling
  bergantung.
• Peningkatan interaksi budaya melalui
  perkembangan media massa (televisi,
  film, musik, transmisi berita dan olahraga
  internasional).
• Meningkatnya masalah bersama, misalnya pada bidang
  lingkungan hidup, krisis multinasional, inflasi dan lain-
  lain.
• Berkembangnya pertukaran kebudayaan internasional.
• Penyebaran prinsip multikebudayaan, dan kemudahan
  akses suatu individu terhadap kebudayaan lain diluar
  kebudayaanya.
• Berkembangnya pariwisata dunia.
• Semakin banyaknya imigrasi dari suatu negara ke
  negara lain.
• Berkembangnya mode yang berskala global, seperti
  pakaian, film dan lain-lain.
• Bertambah banyaknya event-event berskala global,
  seperti pertandingan olahraga level piala dunia, putri
  kecantikan dunia (miss universe), olimpiade matematika,
  dan sebagainya.
Faktor-faktor yang mempengaruhi
    timbulnya globalisasi dalam
       kehidupan masyarakat
• Mulai berkembangnya teknologi komunikasi, informasi,
  dan transportasi.
• Banyaknya negara yang menyediakan diri sebagai pasar
  bebas.
• Perkembangan tingkat perekonomian dunia semakin
  tinggi.
• Anggapan bahwa kapitalisme adalah jalan terbaik dalam
  mewujudkan kesejahteraan dunia.
• Kondisi saling ketergantungan dan keterkaitan antar
  masyarakat negara-negara di dunia.
• Banyak ditemukan berbagai ragam teknologi dan
  menjadi dasar perkembangan teknologi saat ini.
Ruang Lingkup Globalisasi
–   ethnoscape; terjadinya pergerakan manusia secara
    cepat dan melintasi batas teritorial dan geografis,
    seperti turis, pelaku bisnis, imigran, pengungsi dan
    sebagainya;
–   financescape; aliran dana yang melintasi sekat-
    sekat batas eritorial dan geografis negara, yang
    dilakukan melalui pasar uang, saham dan obligasi;
–   ideascape; penyebaran gagasan dan ide dalam
    berbagai bidang yang mendunia;
–   mediascape; penyebaran informasi berbagai hal ke
    berbagai sudut dunia melalui media cetak maupun
    elektronik;technoscape; penyebaran berbagai macam
    teknologi ke berbagai sudut dunia dengan cepat dan
    mudah
• Proses globalisasi yang sedang melanda
  dunia saat ini melingkupi berbagai bidang
  kehidupan manusia, hingga dapat
  dikatakan tidak ada aspek dalam
  kehidupan manusia yang tidak terkena
  arus globalisasi.
• Globalisasi nampak terjadi pada bidang
  ekonomi, budaya (makan, fashion, kerja,
  bahasa, hiburan), olahraga, teknologi,
  pendidikan, hankam, dan sebagainya
Proses globalisasi
• Globalisasi adalah suatu proses yang pada saat
  sekarang ini masih terus berlangsung.
• Proses globalisasi diawali ketika muncul
  pengetahuan manusia tentang ruang dan
  wilayah.
• Pengetahuan tersebut mendorong
  manusia untuk menciptakan sarana dan
  prasarana transportasi dan komunikasi
  untuk berhubungan (berinteraksi) dengan
  manusia lain yang berada di ruang dan
  wilayah yang berbeda.
• Penemuan ini ditindaklanjuti
  dengan ditemukannya peta dan
  kesadaran bahwa bumi ini bulat.
• Perkembangan pengetahuan
  tersebut mendorong manusia
  untuk berpetualang mencari dan
  menemukan lingkungan lain di
  luar lingkungan hidupnya sehari-
  hari.
• Proses globalisasi saat ini menjadi pusat
  perhatian (mainstream) banyak pihak
  karena proses interaksi antar manusia
  menjadi semakin tinggi akibat dari adanya
  kemajuan teknologi komunikasi, informasi
  dan transportasi.
• Perkembangan ini menjebabkan manusia
  semakin cepat mengetahui apa yang
  terjadi di sisi dunia yang letaknya
  berjauhan serta semakin cepat mencapai
  wilayah (daerah) yang letaknya berkilo-kilo
  meter jauhnya.
• Proses globalisasi merupakan suatu hal wajar,
  karena setiap manusia atau masyarakat
  memiliki sifat saling membutuhkan dan
  ketergantungan.
• Tidak ada manusia atau masyarakat yang
  mampu memenuhi segala bentuk kebutuhan
  hidupnya secara mandiri, apalagi kebutuhan
  hidup manusia bersifat sangat dinamis,
  sehingga selalu berkembang dan berubah.
• Kondisi inilah yang menyebabkan terjadinya
  interaksi antar manusia dan masyarakat.
  Interaksi inilah yang menyebabkan segala
  bentuk kebutuhan hidup manusia bisa terpenuhi.
• Perkembangan ilmu pengetahuan dan
  teknologi di bidang transportasi dan
  komunikasi yang sangat pesat menjadi
  faktor penyebab berlangsungnya
  globalisasi secara lebih cepat dan bahkan
  tidak terkendali, serta membawa pengaruh
  ke sektor-sektor lain, terutama ekonomi
  masyarakat dalam suatu negara.
Kemajuan teknologi transportasi dan telekomunikasi
    menyebabkan:
(1) mudah dan cepatnya seseorang mencapai suatu
    tempat, sehingga waktu yang dibutuhkan menjadi lebih
    pendek, singkat, hal ini secara tidak langsung dapat
    meningkatkan efisiensi dan produktifitas kerja;
(2) kecepatan seseorang memperoleh informasi tentang
    suatu peristiwa di tempat lain, sehingga berpengaruh
    terhadap pegambilan keputusan hidupnya;
(3) kemudahan dan kecepatan dalam mencapai suatu
    tempat dan memperoleh informasi menjadikan
    seseorang secara cepat mengambil keputusan, kondisi
    ini menjadikan pengaruh suatu peristiwa di tempat lain
    terhadap kehidupan menjadi lebih cepat.
• Kesadaran akan adanya saling ketergantungan
  dan saling membutuhkan, ditunjang dengan
  adanya kecepatan dalam memperoleh
  informasi, mendorong seseorang secara lebih
  cepat untuk mengambil keputusan.
• Hal inilah yang menjadi penyebab mengapa
  suatu peristiwa di suatu tempat pengaruhnya
  menjalar ke seluruh penjuru dunia, bahkan pada
  masyarakat yang tidak memiliki kaitan sama
  sekali dengan peristiwa tersebut.
• Kondisi inilah yang membuat dunia menjadi
  sebuah desa global (global village) karena antar
  bagian dunia, baik pelosok terpencil maupun
  perkotaan, sudah saling berhubungan dan
  berkaitan.
• Proses globalisasi tidak pernah berhenti, terus
  berlangsung merambah penjuru dunia, bahkan
  berlangsung secara lebih cepat, lebih kuat dan
  menyentuh lapisan masyarakat secara lebih luas
  tidak peduli dia bersedia atau tidak.
• Globalisasi telah mengakibatkan manusia harus
  terlibat di dalamnya, sebab kalau tidak mengikuti
  maka kita akan tertinggal dan mengalami
  kerugian, sebaliknya bila tidak ada filter akan
  terbawa arus tanpa arah yang jelas.
• Globalisasi juga merujuk kepada perpindahan
  nilai, terutama cara berfikir & bertindak serta
  berperilaku manusia di suatu daerah ke daerah
  lain.
Pentingnya Globalisasi bagi
     Masyarakat Indonesia
• Untuk meningkatkan produksi global,
• Untuk meningkatkan kemakmuran
  masyarakat,
• Dapat memperoleh lebih banyak modal dan
  teknologi yang lebih baik,
• Menyediakan dana tambahan untuk
  pembangunan ekonomi,
• Meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia,
• Meningkatkan teknologi informasi dan
  komunikasi,
• Menambah kekayaan budaya di Indonesia,
Perwujudan Globalisasi

•   Globalisasi produksi,
•   Globalisasi pembiayaan,
•   Globalisasi tenaga kerja,
•   Globalisasi jaringan informasi,
•   Globalisasi perdagangan.
• Pentingnya globalisasi bagi Indonesia
  merupakan salah satu usaha untuk
  mensejahterakan kehidupan masyarakat.
• Dengan catatan globalisasi harus disikapi
  sebagai kesempatan untuk peningkatan kualitas
  sumber daya manusia, peningkatan kualitas
  produksi dan produktifitas, serta peningkatan
  daya saing global.
• Bilamana hal ini tidak dilakukan, maka
  masyarakat Indonesia hanya akan menjadi
  penonton pinggiran globalisasi di negeri sendiri.
Pengertian Politik Luar Negeri
• Diartikan sebagai skema atau pola dari cara dan tujuan
  secara terbuka dan tersembunyi dalam aksi negara
  tertentu 'vis-a-vis' negara lain atau sekelompok negara
  lain.
• Politik luar negeri adalah suatu kebijaksanaan yang
  diambil oleh pemerintah dalam rangka hubungannya
  dengan dunia intemasional dalam usaha untuk
  mencapai tujuan nasional.
• Politik luar negeri adalah strategi dan taktik yang
  digunakan oleh suatu negara dalam hubungannya
  dengan negara-negara lain.
• Politik luar negeri adalah pola perilaku yang digunakan
  oleh suatu negara dalam hubungannya dengan negara-
  negara lain, untuk memproyeksikan kepentingan
  nasionalnya ke dalam masyarakat antar bangsa.
Politik Luar Negeri Indonesia

(1) bebas aktif,
(2) anti kolonialisme dan imperialisme,
(3) mengabdi kepada kepentingan nasional,
(4) demokratis.
Kepentingan Nasional Indonesia
Berdasarkan isi Pembukaan UUD 1945
alinea IV, bangsa Indonesia
diamanatkan untuk membentuk suatu
Pemerintah Negara Indonesia yang:
(1)melindungi segenap bangsa dan seluruh
   tumpah darah Indonesia;
(2)memajukan kcsejahteraan umum;
(3)mencerdaskan kehidupan bangsa; dan
(4)ikut serta melaksanakan ketertiban dunia
   berdasarkan kemerdekaan, perdamaian
   abadi dan keadilan sosial.
Pengertian
Hubungan Internasional
• Kehidupan negara-bangsa di dunia sangat beragam,
  namun diantara mereka berada dalam kondisi saling
  tergantung dan saling membutuhkan dalam memenuhi
  berbagai kebutuhan hidupnya, apapun dan
  bagaimanapun status dari negara yang bersangkutan.
• Kemakmuran dan kemiskinan berada dalam lingkup
  yang tiada batas (no-limitation), saling membutuhkan
  dan saling tergantung antara satu dengan yang lain.
• Kondisi tersebut di atas dikarenakan kehidupan negara-
  bangsa di dunia ini berada dalam berbagai perbedaan
  potensi tingkat kehidupan.
• Perbedaan ini menyebabkan antar negara-bangsa
  terjadi interaksi dan kerjasama diantara mereka, terjadi
  hubungan internasional, untuk memenuhi kebutuhan
  hidupnya.
• Hubungan yang terjadi antara negara-
  negara disebut dengan hubungan
  internasional.
• Hubungan internasional adalah suatu
  kebijaksanaan yang diambil oleh
  pemerintah dalam rangka hubungannya
  dengan dunia internasional dalam usaha
  untuk mencapai tujuan nasional.
• Kepentingan nasional Indonesia dapat
  terwujud melalui hubungan internasional,
  karena melalui hubungan internasional
  kebutuhan nasional dapat terpenuhi
  melalui jalinan kerjasama antar negara.
• Betapapun majunya suatu negara, dia
  tetap membutuhkan jalinan kerjasama
  dengan negara lain. Tanpa jalinan
  kerjasama, tidak mungkin negara tersebut
  dapat memenuhi segala kebutuhannya
  sendiri.
Tantangan Politik Luar Negeri
      Indonesia di Era Global
• Terjadinya pengelompokkan negara dalam
  bidang ekonomi, perdagangan, politik, dan
  militer di wilayah-wilayah strategis.
• Semakin beragamnya aktor yang berperan di
  atas pentas internasional. Aktor tersebut tidak
  terbatas pada negara, atau organisasi antar
  negara, tetapi juga meliputi unsur non-
  pemerintah seperti LSM, perusahaan
  multinasional, media massa dan “civil society”.
• Berbagai isu global dan agenda internasional
  seperti HAM, intervensi humaniter, demokrasi,
  demokratisasi, good governance, lingkungan
  hidup dan sebagainya dipergunakan sebagai
  kondisionalitas bagi negara-negara maju
  tertentu untuk kerja sama ekonomi/perdagangan
  dengan negara berkembang.
• Sebaliknya bagi negara berkembang, hal ini
  dipersepsikan sebagai proteksionisme
  terselubung terhadap ekspor negara-negara
  berkembang ke pasaran negara maju.
• Intervensi humaniter adalah intervensi
  negara maju ke negara sedang
  berkembang dengan alasan humaniter,
  seperti kasus Irak.
• Dilema legitimasi atas tindakan yang
  dilakukan oleh sekelompok negara atau
  organisasi regional tanpa adanya mandat
  dari PBB, disisi lain intervensi tersebut
  secara nyata memang suatu kebutuhan
  untuk menghindari terjadinya bencana
  humaniter.
Dampak Globalisasi
• perubahan perilaku masyarakat dalam
  berbagai segi kehidupan, seperti ekonomi,
  politik, sosial, dan budaya.
• Terjadi pada seluruh lapisan masyarakat,
  tidak hanya di perkotaan, tetapi juga
  terjadi di pelosok-pelosok pedesaan.
Bidang Politik
•   Masuk dan tersebarnya nilai-nilai demokrasi
    dan kesadaran politik.
•   Semakin lunturnya nilai-nilai politik yng
    berdasarkan semangat kekeluargaan,
    musyawarah mufakat, dan gotong royong.
•   Semakin menguatnya nilai-nilai politik
    berdasarkan semangat individual, kelompok,
    oposisi, mayoritas.
•   Transparansi ( keterbukaan ), akuntabilitas
    ( tanggung jawab ), dan profesionalisme dalam
    penyelenggaraan pemerintahan.
Bidang Ekonomi
•   Berlakunya praktik perdagangan “siapa yang
    memiliki modal yang besar akan semakin kuat
    dan yang lemah semakin tersingkir”.
•   Adanya mekanisme pasar yang menentukan
    perekonomian negara.
•   Sektor-sektor ekonomi rakyat yang diberi
    subsidi semakin berkurang
•   Sistem penyerapan tenaga kerja dengan pola
    padat karya menjadi runtuh karena mesin-
    mesin telah menggantikan tugas pekerja.
•   Kompetisi produk dan harga semakin tinggi,
    sejalan dengan tingkat kebutuhan masyarakat.
Bidang Sosial Budaya
•   Masuknya nilai-nilai asing secara mudah, antara lain
    melalui internet, televisi, radio, dan berbagai media
    cetak.
•   Semakin memudarnya apresiasi masyarakat terhadap
    budaya lokal. Sementara gaya hidup individualisme,
    hedonisme (pengutamaan, kenikmatan sesaat ), dan
    konsumerisme semakin berkembang.
•   Semkin lunturnya semangat gotong-royong,
    solidaritas, kepedulian sosial, kesetiakawanan sosial,
    dan kebersaman.
•   Semakin memudarnya nilai-nilai keagamaan dalam
    kehidupan bermasyarakat.
•   Masyarakat lebih mengutamakan hal-hal yang bersifat
    rasional (yang dapat diterima oleh akal).
Bidang Hukum, Pertahanan, dan
Keamanan
•   Semakin menguatnya desakan terhadap
    supremasi hukum, demokrasi, dan penegakan
    hak-hak asasi manusia.
•   Menguatnya regulasi (pengaturan) hukum dan
    pembuatan peraturan perundang-undangan
    yang memihak kepada masyarakat.
•   Semakin merebaknya tindak kejahatan lintas
    negara dan terorisme internasional.
•   Menguatnya kedudukan masyarakat sipil
    dengan memposisikan tentara dan polisi
    sebatas sebagai penjaga keamanan,
    kedaulatan, dan ketertiban.
Sikap terhadap Globalisasi
• Globalisasi merupakan kenyataan.
• Globalisasi dapat dipandang sebagai tantangan dan
  peluang.
• Ada sisi positif dan negatif dalam globalisasi.
• Globalisasi bisa kita manfaatkan untuk mengembangkan
   ilmu pengetahuan. Pada sisi lain globalisasi
  menyebabkan kita selalu tergantung pada negara lain.
• Globalisasi juga menyebabkan perubahan gaya hidup
  dan kita bersifat suka belanja.
• Sikap kita menghadapi globalisasi kita terima hal-hal
  yang sesuai dengan budaya kita dan menolak hal-hal
  yang tidak sesuai dengan budaya kita.
Hal-hal yang dilakukan dalam
menghadapi globalisasi:
1. mengembangkan kemampuan,
2. belajar keras dan rajin supaya tidak
   ketinggalan dengan negara lain.
3. belajar bahasa asing, agar dapat
   berkomunikasi dengan orang asing.
4. mengembangkan kemampuan dalam
   menggunakan media komunikasi dan
   teknologi.
Sikap untuk dapat manfaat globalisasi:
1. Upaya secara terus-menmerus untuk meningkatkan
   kualitas pendidikan bagi anak bangsa.
2. Sedapat mungkin berbagai regulasi yang dibuat
   hendaknya tidak mengorbankan kepentingan nasional
   bangsa secara keseluruhan.
3. Segenap lapisan masyarakat hendaknya berpartisipasi
   untuk mengnindari dampak globalisasi yang negatif
   termasuk mengendalikan berbagai tindakan yang
   cenderung anarkhis.
4. Segenap lapisan masyarakat hendaknya berpartisipasi
   dalam memperkokoh ketahanan nilai-nilai lokal melalui
   keteladanan yang baik, termasuk meningkatkan nilai-
   nilai religius sesuai dengan keyakinan agamanya
   masing-masing.
5. Memantapkan identitas nasional, integrasi nasional dan
   wawasan kebangsaan melalui sikap saling menghargai,
   solidaritas, keterbukaan, dan toleransi.
Manusia Globalisasi
    Kompetensi manusia di era global adalah
    manusia yang memiliki:
•   Kompetensi interlektual,
•   Kompetensi (intra)personal,
•   Kompetensi komunikatif,
•   Kompetensi sosial budaya,
•   Kompetensi kinestetis-vokasional,
•   Kompetensi hidup bersama secara multikultural,
• Kompetensi interlektual,
  yaitu memiliki kemampuan berpikir dan bernalar,
  kemampuan kreatif dan inovatif (memperbarui,
  meneliti dan menemukan), kemampuan
  memecahkan masalah, dan kemampuan
  mengambil keputusan strategis yang
  mendukung kehidupan global.
• Kompetensi (intra)personal,
  berupa kemandirian, ketahanbantingan,
  independen, kreativitas dan produkstivitas,
  kejujuran-keberanian, keadilan, keterbukaan,
  mengelola diri sendiri, dan menempatkan diri
  sendiri secara bermakna serta orientasi pada
  keunggulan yang sesuai dengan kehidupan
  global.
• Kompetensi komunikatif,
  berupa kemahiran wacana, kemampuan
  menguasai sarnana komunikasi mutakhir,
  kemampuan menguasai bahasa internasional,
  kemampuan bekerjasama, dan kemampuan
  membangun hubungan-hubungan dengan pihak
  lain yang mendukung kehidupan global dalam
  satu sistem dunia.
• Kompetensi sosial budaya,
  berupa kemampuan hidup bersama orang lain,
  kemampuan memahami dan menyelami
  keberadaan orang/pihak lain, kemampuan
  memahami dan menghormati kebiasaan orang
  lain, kemampuan berhubungan atau berinteraksi
  dengan pihak lain, dan kemampuan bekerja
  sama secara multikultural.
• Kompetensi kinestetis-vokasional,
  berupa kecakapan mengoperasionalkan sarana-
  sarana komunikasi mutakhir, kecakapan
  melakukan pekerjaan mutakhir, dan kecakapan
  menggunakan alat-alat mutakhir yang
  mendukung suksesnya berkiprah dalam
  kehidupan global.
• Kompetensi hidup bersama secara multikultural,
  berupa kemampuan bermasyarakat secara
  multikultural, kecakapan bekerja secara
  multikultural, kecakapan bertingkah laku secara
  multikultural, dan kemahiran bersopan santun
  lintas kultural serta kemampuan menyesuaikan
  diri di tempat berbeda-beda.

More Related Content

What's hot

Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkunganDampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
Riana Sari
 
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasiUp tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
N Nerisandi
 
ips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasiips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasi
Mohammad Saputro
 
9 globalisasi
9 globalisasi9 globalisasi
9 globalisasi
halilibun
 

What's hot (14)

Globalisasi di bidang politik
Globalisasi di bidang politikGlobalisasi di bidang politik
Globalisasi di bidang politik
 
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
Makalah pengaruh globalisasi di bidang pertahanan indonesia 2
 
Globalisasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
Globalisasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegaraGlobalisasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
Globalisasi dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
 
Makalah global warning
Makalah global warningMakalah global warning
Makalah global warning
 
Presentation XII IPA C
Presentation XII IPA CPresentation XII IPA C
Presentation XII IPA C
 
Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkunganDampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
Dampak globalisasi bagi kesehatan dan lingkungan
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasiUp tik n rizka nerisandi power point globalisasi
Up tik n rizka nerisandi power point globalisasi
 
ips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasiips_modernisasi dah globalisasi
ips_modernisasi dah globalisasi
 
9 globalisasi
9 globalisasi9 globalisasi
9 globalisasi
 
Globalisasi ppt
Globalisasi pptGlobalisasi ppt
Globalisasi ppt
 
GLOBALISASI
GLOBALISASIGLOBALISASI
GLOBALISASI
 
G lobalis asi 3
G lobalis asi 3G lobalis asi 3
G lobalis asi 3
 
G l obalisasi-1
G l obalisasi-1G l obalisasi-1
G l obalisasi-1
 

Similar to Bab 1globalisasi

Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
Warnet Raha
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
sidiqm26
 

Similar to Bab 1globalisasi (20)

Materi globalisasi
Materi  globalisasiMateri  globalisasi
Materi globalisasi
 
Materi globalisasi
Materi  globalisasiMateri  globalisasi
Materi globalisasi
 
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
 
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smpRangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
 
Globalisasi kel,4
Globalisasi kel,4Globalisasi kel,4
Globalisasi kel,4
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)
Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)
Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)
 
Makalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasiMakalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
 
Dampak globalisasi
Dampak globalisasiDampak globalisasi
Dampak globalisasi
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Bab i golbal
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
 
Pkn globalisasi
Pkn  globalisasiPkn  globalisasi
Pkn globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
globalisasi n moderniti.pptx
globalisasi n moderniti.pptxglobalisasi n moderniti.pptx
globalisasi n moderniti.pptx
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
AgusSuarno2
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
randikaakbar11
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
susilowati82
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
Mas PauLs
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docxMateri E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
Materi E-modul Ekosistem kelas X SMA.docx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPASSK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
SK PANITIA PELAKSANA IHT SMPN 2 KEMPAS KECAMATAN KEMPAS
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Bab 1globalisasi

  • 1.
  • 2. Pengertian Globalisasi • Kata “globalisasi“ diambil dari kata global, yang maknanya adalah universal. • Ada yang memandangnya sebagai suatu proses sosial, atau proses sejarah, atau proses alamiah yang akan membawa seluruh bangsa dan negara di dunia makin terikat satu sama lain, mewujudkan satu tatanan kehidupan baru atau kesatuan ko-eksistensi dengan menyingkirkan batas-batas geografis, ekonomi dan budaya masyarakat. • Adalah sebuah istilah yang memiliki hubungan dengan peningkatan keterkaitan dan ketergantungan antar bangsa dan antar
  • 3. • Adalah suatu proses terintegrasinya berbagai unit kehidupan negara-bangsa menjadi sebuah unit kehidupan global. • Globalisasi juga didefinisikan sebagai suatu proses yang merujuk kepada penyatuan seluruh warga dunia menjadi sebuah kelompok masyarakat global. • Globalisasi adalah suatu istilah untuk menjelaskan adanya proses ketergantungan dan proses saling mempengaruhi secara cepat diantara masyarakat, bangsa, dan negara yang ada di dunia sebagai akibat dari adanya kemajuan teknologi informasi, komunikasi, dan transportasi.
  • 4. • Kemajuan teknologi komunikasi dan transportasi mengakibatkan batas-batas teritorial atau geografis dan politik suatu negara menjadi bias, karena manusia bisa berinteraksi dengan manusia lain walaupun berada di daerah geografis yang berbeda dan secara politik berbeda. • Pola interaksi biasanya terjadi dalam bidang perdagangan, investasi, perjalanan, budaya popular, gaya hidup, dan bentuk-bentuk interaksi yang lain sehingga batas-batas suatu negara menjadi bias.
  • 5. • Bahkan manusia bisa berinteraksi walaupun tidak bertemu secara langsung. Pola interaksi tersebut biasanya terjadi dalam bidang perdagangan, investasi, perjalanan, budaya popular, gaya hidup, dan bentuk-bentuk interaksi yang lain sehingga batas-batas suatu negara menjadi bias.
  • 6. • Ciri khusus dari globalisasi adalah adanya keterbukaan informasi atau yang dikenal dengan istilah cyber space yang memungkinkan komunikasi yang bersifat massal menyentuh hampir di semua bidang kehidupan masyarakat, termasuk aspek kehidupan manusia secara personal.
  • 7. Ciri yang menandakan berkembangnya fenomena globalisasi di dunia • Perubahan dalam konsep ruang dan waktu. • Pasar dan kegiatan produksi di negara- negara yang berbeda menjadi saling bergantung. • Peningkatan interaksi budaya melalui perkembangan media massa (televisi, film, musik, transmisi berita dan olahraga internasional).
  • 8. • Meningkatnya masalah bersama, misalnya pada bidang lingkungan hidup, krisis multinasional, inflasi dan lain- lain. • Berkembangnya pertukaran kebudayaan internasional. • Penyebaran prinsip multikebudayaan, dan kemudahan akses suatu individu terhadap kebudayaan lain diluar kebudayaanya. • Berkembangnya pariwisata dunia. • Semakin banyaknya imigrasi dari suatu negara ke negara lain. • Berkembangnya mode yang berskala global, seperti pakaian, film dan lain-lain. • Bertambah banyaknya event-event berskala global, seperti pertandingan olahraga level piala dunia, putri kecantikan dunia (miss universe), olimpiade matematika, dan sebagainya.
  • 9. Faktor-faktor yang mempengaruhi timbulnya globalisasi dalam kehidupan masyarakat • Mulai berkembangnya teknologi komunikasi, informasi, dan transportasi. • Banyaknya negara yang menyediakan diri sebagai pasar bebas. • Perkembangan tingkat perekonomian dunia semakin tinggi. • Anggapan bahwa kapitalisme adalah jalan terbaik dalam mewujudkan kesejahteraan dunia. • Kondisi saling ketergantungan dan keterkaitan antar masyarakat negara-negara di dunia. • Banyak ditemukan berbagai ragam teknologi dan menjadi dasar perkembangan teknologi saat ini.
  • 10. Ruang Lingkup Globalisasi – ethnoscape; terjadinya pergerakan manusia secara cepat dan melintasi batas teritorial dan geografis, seperti turis, pelaku bisnis, imigran, pengungsi dan sebagainya; – financescape; aliran dana yang melintasi sekat- sekat batas eritorial dan geografis negara, yang dilakukan melalui pasar uang, saham dan obligasi; – ideascape; penyebaran gagasan dan ide dalam berbagai bidang yang mendunia; – mediascape; penyebaran informasi berbagai hal ke berbagai sudut dunia melalui media cetak maupun elektronik;technoscape; penyebaran berbagai macam teknologi ke berbagai sudut dunia dengan cepat dan mudah
  • 11. • Proses globalisasi yang sedang melanda dunia saat ini melingkupi berbagai bidang kehidupan manusia, hingga dapat dikatakan tidak ada aspek dalam kehidupan manusia yang tidak terkena arus globalisasi. • Globalisasi nampak terjadi pada bidang ekonomi, budaya (makan, fashion, kerja, bahasa, hiburan), olahraga, teknologi, pendidikan, hankam, dan sebagainya
  • 12. Proses globalisasi • Globalisasi adalah suatu proses yang pada saat sekarang ini masih terus berlangsung. • Proses globalisasi diawali ketika muncul pengetahuan manusia tentang ruang dan wilayah. • Pengetahuan tersebut mendorong manusia untuk menciptakan sarana dan prasarana transportasi dan komunikasi untuk berhubungan (berinteraksi) dengan manusia lain yang berada di ruang dan wilayah yang berbeda.
  • 13. • Penemuan ini ditindaklanjuti dengan ditemukannya peta dan kesadaran bahwa bumi ini bulat. • Perkembangan pengetahuan tersebut mendorong manusia untuk berpetualang mencari dan menemukan lingkungan lain di luar lingkungan hidupnya sehari- hari.
  • 14. • Proses globalisasi saat ini menjadi pusat perhatian (mainstream) banyak pihak karena proses interaksi antar manusia menjadi semakin tinggi akibat dari adanya kemajuan teknologi komunikasi, informasi dan transportasi. • Perkembangan ini menjebabkan manusia semakin cepat mengetahui apa yang terjadi di sisi dunia yang letaknya berjauhan serta semakin cepat mencapai wilayah (daerah) yang letaknya berkilo-kilo meter jauhnya.
  • 15. • Proses globalisasi merupakan suatu hal wajar, karena setiap manusia atau masyarakat memiliki sifat saling membutuhkan dan ketergantungan. • Tidak ada manusia atau masyarakat yang mampu memenuhi segala bentuk kebutuhan hidupnya secara mandiri, apalagi kebutuhan hidup manusia bersifat sangat dinamis, sehingga selalu berkembang dan berubah. • Kondisi inilah yang menyebabkan terjadinya interaksi antar manusia dan masyarakat. Interaksi inilah yang menyebabkan segala bentuk kebutuhan hidup manusia bisa terpenuhi.
  • 16. • Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang transportasi dan komunikasi yang sangat pesat menjadi faktor penyebab berlangsungnya globalisasi secara lebih cepat dan bahkan tidak terkendali, serta membawa pengaruh ke sektor-sektor lain, terutama ekonomi masyarakat dalam suatu negara.
  • 17. Kemajuan teknologi transportasi dan telekomunikasi menyebabkan: (1) mudah dan cepatnya seseorang mencapai suatu tempat, sehingga waktu yang dibutuhkan menjadi lebih pendek, singkat, hal ini secara tidak langsung dapat meningkatkan efisiensi dan produktifitas kerja; (2) kecepatan seseorang memperoleh informasi tentang suatu peristiwa di tempat lain, sehingga berpengaruh terhadap pegambilan keputusan hidupnya; (3) kemudahan dan kecepatan dalam mencapai suatu tempat dan memperoleh informasi menjadikan seseorang secara cepat mengambil keputusan, kondisi ini menjadikan pengaruh suatu peristiwa di tempat lain terhadap kehidupan menjadi lebih cepat.
  • 18. • Kesadaran akan adanya saling ketergantungan dan saling membutuhkan, ditunjang dengan adanya kecepatan dalam memperoleh informasi, mendorong seseorang secara lebih cepat untuk mengambil keputusan. • Hal inilah yang menjadi penyebab mengapa suatu peristiwa di suatu tempat pengaruhnya menjalar ke seluruh penjuru dunia, bahkan pada masyarakat yang tidak memiliki kaitan sama sekali dengan peristiwa tersebut. • Kondisi inilah yang membuat dunia menjadi sebuah desa global (global village) karena antar bagian dunia, baik pelosok terpencil maupun perkotaan, sudah saling berhubungan dan berkaitan.
  • 19. • Proses globalisasi tidak pernah berhenti, terus berlangsung merambah penjuru dunia, bahkan berlangsung secara lebih cepat, lebih kuat dan menyentuh lapisan masyarakat secara lebih luas tidak peduli dia bersedia atau tidak. • Globalisasi telah mengakibatkan manusia harus terlibat di dalamnya, sebab kalau tidak mengikuti maka kita akan tertinggal dan mengalami kerugian, sebaliknya bila tidak ada filter akan terbawa arus tanpa arah yang jelas. • Globalisasi juga merujuk kepada perpindahan nilai, terutama cara berfikir & bertindak serta berperilaku manusia di suatu daerah ke daerah lain.
  • 20. Pentingnya Globalisasi bagi Masyarakat Indonesia • Untuk meningkatkan produksi global, • Untuk meningkatkan kemakmuran masyarakat, • Dapat memperoleh lebih banyak modal dan teknologi yang lebih baik, • Menyediakan dana tambahan untuk pembangunan ekonomi, • Meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia, • Meningkatkan teknologi informasi dan komunikasi, • Menambah kekayaan budaya di Indonesia,
  • 21. Perwujudan Globalisasi • Globalisasi produksi, • Globalisasi pembiayaan, • Globalisasi tenaga kerja, • Globalisasi jaringan informasi, • Globalisasi perdagangan.
  • 22. • Pentingnya globalisasi bagi Indonesia merupakan salah satu usaha untuk mensejahterakan kehidupan masyarakat. • Dengan catatan globalisasi harus disikapi sebagai kesempatan untuk peningkatan kualitas sumber daya manusia, peningkatan kualitas produksi dan produktifitas, serta peningkatan daya saing global. • Bilamana hal ini tidak dilakukan, maka masyarakat Indonesia hanya akan menjadi penonton pinggiran globalisasi di negeri sendiri.
  • 23.
  • 24. Pengertian Politik Luar Negeri • Diartikan sebagai skema atau pola dari cara dan tujuan secara terbuka dan tersembunyi dalam aksi negara tertentu 'vis-a-vis' negara lain atau sekelompok negara lain. • Politik luar negeri adalah suatu kebijaksanaan yang diambil oleh pemerintah dalam rangka hubungannya dengan dunia intemasional dalam usaha untuk mencapai tujuan nasional. • Politik luar negeri adalah strategi dan taktik yang digunakan oleh suatu negara dalam hubungannya dengan negara-negara lain. • Politik luar negeri adalah pola perilaku yang digunakan oleh suatu negara dalam hubungannya dengan negara- negara lain, untuk memproyeksikan kepentingan nasionalnya ke dalam masyarakat antar bangsa.
  • 25. Politik Luar Negeri Indonesia (1) bebas aktif, (2) anti kolonialisme dan imperialisme, (3) mengabdi kepada kepentingan nasional, (4) demokratis.
  • 26. Kepentingan Nasional Indonesia Berdasarkan isi Pembukaan UUD 1945 alinea IV, bangsa Indonesia diamanatkan untuk membentuk suatu Pemerintah Negara Indonesia yang: (1)melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia; (2)memajukan kcsejahteraan umum; (3)mencerdaskan kehidupan bangsa; dan (4)ikut serta melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial.
  • 27. Pengertian Hubungan Internasional • Kehidupan negara-bangsa di dunia sangat beragam, namun diantara mereka berada dalam kondisi saling tergantung dan saling membutuhkan dalam memenuhi berbagai kebutuhan hidupnya, apapun dan bagaimanapun status dari negara yang bersangkutan. • Kemakmuran dan kemiskinan berada dalam lingkup yang tiada batas (no-limitation), saling membutuhkan dan saling tergantung antara satu dengan yang lain. • Kondisi tersebut di atas dikarenakan kehidupan negara- bangsa di dunia ini berada dalam berbagai perbedaan potensi tingkat kehidupan. • Perbedaan ini menyebabkan antar negara-bangsa terjadi interaksi dan kerjasama diantara mereka, terjadi hubungan internasional, untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
  • 28. • Hubungan yang terjadi antara negara- negara disebut dengan hubungan internasional. • Hubungan internasional adalah suatu kebijaksanaan yang diambil oleh pemerintah dalam rangka hubungannya dengan dunia internasional dalam usaha untuk mencapai tujuan nasional.
  • 29. • Kepentingan nasional Indonesia dapat terwujud melalui hubungan internasional, karena melalui hubungan internasional kebutuhan nasional dapat terpenuhi melalui jalinan kerjasama antar negara. • Betapapun majunya suatu negara, dia tetap membutuhkan jalinan kerjasama dengan negara lain. Tanpa jalinan kerjasama, tidak mungkin negara tersebut dapat memenuhi segala kebutuhannya sendiri.
  • 30. Tantangan Politik Luar Negeri Indonesia di Era Global • Terjadinya pengelompokkan negara dalam bidang ekonomi, perdagangan, politik, dan militer di wilayah-wilayah strategis. • Semakin beragamnya aktor yang berperan di atas pentas internasional. Aktor tersebut tidak terbatas pada negara, atau organisasi antar negara, tetapi juga meliputi unsur non- pemerintah seperti LSM, perusahaan multinasional, media massa dan “civil society”.
  • 31. • Berbagai isu global dan agenda internasional seperti HAM, intervensi humaniter, demokrasi, demokratisasi, good governance, lingkungan hidup dan sebagainya dipergunakan sebagai kondisionalitas bagi negara-negara maju tertentu untuk kerja sama ekonomi/perdagangan dengan negara berkembang. • Sebaliknya bagi negara berkembang, hal ini dipersepsikan sebagai proteksionisme terselubung terhadap ekspor negara-negara berkembang ke pasaran negara maju.
  • 32. • Intervensi humaniter adalah intervensi negara maju ke negara sedang berkembang dengan alasan humaniter, seperti kasus Irak. • Dilema legitimasi atas tindakan yang dilakukan oleh sekelompok negara atau organisasi regional tanpa adanya mandat dari PBB, disisi lain intervensi tersebut secara nyata memang suatu kebutuhan untuk menghindari terjadinya bencana humaniter.
  • 33. Dampak Globalisasi • perubahan perilaku masyarakat dalam berbagai segi kehidupan, seperti ekonomi, politik, sosial, dan budaya. • Terjadi pada seluruh lapisan masyarakat, tidak hanya di perkotaan, tetapi juga terjadi di pelosok-pelosok pedesaan.
  • 34. Bidang Politik • Masuk dan tersebarnya nilai-nilai demokrasi dan kesadaran politik. • Semakin lunturnya nilai-nilai politik yng berdasarkan semangat kekeluargaan, musyawarah mufakat, dan gotong royong. • Semakin menguatnya nilai-nilai politik berdasarkan semangat individual, kelompok, oposisi, mayoritas. • Transparansi ( keterbukaan ), akuntabilitas ( tanggung jawab ), dan profesionalisme dalam penyelenggaraan pemerintahan.
  • 35. Bidang Ekonomi • Berlakunya praktik perdagangan “siapa yang memiliki modal yang besar akan semakin kuat dan yang lemah semakin tersingkir”. • Adanya mekanisme pasar yang menentukan perekonomian negara. • Sektor-sektor ekonomi rakyat yang diberi subsidi semakin berkurang • Sistem penyerapan tenaga kerja dengan pola padat karya menjadi runtuh karena mesin- mesin telah menggantikan tugas pekerja. • Kompetisi produk dan harga semakin tinggi, sejalan dengan tingkat kebutuhan masyarakat.
  • 36. Bidang Sosial Budaya • Masuknya nilai-nilai asing secara mudah, antara lain melalui internet, televisi, radio, dan berbagai media cetak. • Semakin memudarnya apresiasi masyarakat terhadap budaya lokal. Sementara gaya hidup individualisme, hedonisme (pengutamaan, kenikmatan sesaat ), dan konsumerisme semakin berkembang. • Semkin lunturnya semangat gotong-royong, solidaritas, kepedulian sosial, kesetiakawanan sosial, dan kebersaman. • Semakin memudarnya nilai-nilai keagamaan dalam kehidupan bermasyarakat. • Masyarakat lebih mengutamakan hal-hal yang bersifat rasional (yang dapat diterima oleh akal).
  • 37. Bidang Hukum, Pertahanan, dan Keamanan • Semakin menguatnya desakan terhadap supremasi hukum, demokrasi, dan penegakan hak-hak asasi manusia. • Menguatnya regulasi (pengaturan) hukum dan pembuatan peraturan perundang-undangan yang memihak kepada masyarakat. • Semakin merebaknya tindak kejahatan lintas negara dan terorisme internasional. • Menguatnya kedudukan masyarakat sipil dengan memposisikan tentara dan polisi sebatas sebagai penjaga keamanan, kedaulatan, dan ketertiban.
  • 38. Sikap terhadap Globalisasi • Globalisasi merupakan kenyataan. • Globalisasi dapat dipandang sebagai tantangan dan peluang. • Ada sisi positif dan negatif dalam globalisasi. • Globalisasi bisa kita manfaatkan untuk mengembangkan ilmu pengetahuan. Pada sisi lain globalisasi menyebabkan kita selalu tergantung pada negara lain. • Globalisasi juga menyebabkan perubahan gaya hidup dan kita bersifat suka belanja. • Sikap kita menghadapi globalisasi kita terima hal-hal yang sesuai dengan budaya kita dan menolak hal-hal yang tidak sesuai dengan budaya kita.
  • 39. Hal-hal yang dilakukan dalam menghadapi globalisasi: 1. mengembangkan kemampuan, 2. belajar keras dan rajin supaya tidak ketinggalan dengan negara lain. 3. belajar bahasa asing, agar dapat berkomunikasi dengan orang asing. 4. mengembangkan kemampuan dalam menggunakan media komunikasi dan teknologi.
  • 40. Sikap untuk dapat manfaat globalisasi: 1. Upaya secara terus-menmerus untuk meningkatkan kualitas pendidikan bagi anak bangsa. 2. Sedapat mungkin berbagai regulasi yang dibuat hendaknya tidak mengorbankan kepentingan nasional bangsa secara keseluruhan. 3. Segenap lapisan masyarakat hendaknya berpartisipasi untuk mengnindari dampak globalisasi yang negatif termasuk mengendalikan berbagai tindakan yang cenderung anarkhis. 4. Segenap lapisan masyarakat hendaknya berpartisipasi dalam memperkokoh ketahanan nilai-nilai lokal melalui keteladanan yang baik, termasuk meningkatkan nilai- nilai religius sesuai dengan keyakinan agamanya masing-masing. 5. Memantapkan identitas nasional, integrasi nasional dan wawasan kebangsaan melalui sikap saling menghargai, solidaritas, keterbukaan, dan toleransi.
  • 41. Manusia Globalisasi Kompetensi manusia di era global adalah manusia yang memiliki: • Kompetensi interlektual, • Kompetensi (intra)personal, • Kompetensi komunikatif, • Kompetensi sosial budaya, • Kompetensi kinestetis-vokasional, • Kompetensi hidup bersama secara multikultural,
  • 42. • Kompetensi interlektual, yaitu memiliki kemampuan berpikir dan bernalar, kemampuan kreatif dan inovatif (memperbarui, meneliti dan menemukan), kemampuan memecahkan masalah, dan kemampuan mengambil keputusan strategis yang mendukung kehidupan global. • Kompetensi (intra)personal, berupa kemandirian, ketahanbantingan, independen, kreativitas dan produkstivitas, kejujuran-keberanian, keadilan, keterbukaan, mengelola diri sendiri, dan menempatkan diri sendiri secara bermakna serta orientasi pada keunggulan yang sesuai dengan kehidupan global.
  • 43. • Kompetensi komunikatif, berupa kemahiran wacana, kemampuan menguasai sarnana komunikasi mutakhir, kemampuan menguasai bahasa internasional, kemampuan bekerjasama, dan kemampuan membangun hubungan-hubungan dengan pihak lain yang mendukung kehidupan global dalam satu sistem dunia. • Kompetensi sosial budaya, berupa kemampuan hidup bersama orang lain, kemampuan memahami dan menyelami keberadaan orang/pihak lain, kemampuan memahami dan menghormati kebiasaan orang lain, kemampuan berhubungan atau berinteraksi dengan pihak lain, dan kemampuan bekerja sama secara multikultural.
  • 44. • Kompetensi kinestetis-vokasional, berupa kecakapan mengoperasionalkan sarana- sarana komunikasi mutakhir, kecakapan melakukan pekerjaan mutakhir, dan kecakapan menggunakan alat-alat mutakhir yang mendukung suksesnya berkiprah dalam kehidupan global. • Kompetensi hidup bersama secara multikultural, berupa kemampuan bermasyarakat secara multikultural, kecakapan bekerja secara multikultural, kecakapan bertingkah laku secara multikultural, dan kemahiran bersopan santun lintas kultural serta kemampuan menyesuaikan diri di tempat berbeda-beda.