SlideShare a Scribd company logo
TOKOH & PENEMUAN
Penemu yang Mengubah Dunia
ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
Kamis, 01 Oktober 2020
Perubahan Sosial Budaya dalam
Rangka Modernisasi Bangsa
Indonesia
A. Pengertian Globalisasi
• Globalisasi berasal dari kata “global” artinya meliputi seluruh
dunia atau mendunia. Globalisasi dapat diartikan sebagai proses
menyatunya dunia. Globalisasi juga dapat diartikan sebagai
proses saling terhubungnya seseorang, sekelompok orang, atau
suatu negara dengan negara lain di dunia.
• Perkembangan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi
mendorong terjadinya globalisasi. Perkembangan teknologi
membuat batas antarnegara seolah-olah tidak ada lagi. Dengan
kemajuan teknologi, setiap orang dapat saling berkomunikasi
tanpa dibatasi oleh jarak dan waktu.
B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi
1. Bidang Komunikasi
Komunikasi adalah proses menyampaikan pesan, baik lisan
maupun tulisan melalui media atau perantara. Perkembangan alat
komunikasi mendorong terjadinya globalisasi. Alat-alat
komunikasi modern memudahkan masyarakat dari berbagai
kota, negara, bahkan benua untuk dapat saling berkomunikasi.
B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi
2. Bidang Pariwisata
Globalisasi membantu perkembangan pariwisata Indonesia.
Perkembangan sarana transportasi dan teknologi komunikasi
mempercepat kemajuan di bidang pariwisata. Berkat kemajuan
sarana transportasi, setiap orang dapat dengan mudah
melakukan perjalanan ke tempat-tempat wisata. Selain itu,
teknologi komunikasi juga memudahkan promosi suatu tempat
pariwisata secara cepat dan luas.
B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi
3. Bidang Periklanan
Iklan adalah sarana untuk mengenalkan produk berupa barang dan
jasa kepada orang lain. Tujuan produsen membuat sebuah iklan
adalah untuk mempromosikan produk atau jasanya kepada orang lain.
Harapannya adalah orang akan membeli produk atau jasa tersebut
sebanyak-banyaknya.
Dampak adanya iklan, baik produk maupun jasa dapat kita amati
dengan makin banyaknya restoran cepat saji yang menyediakan
makanan kas dari negara-negara lain.
Di bidang periwisata, iklan yang dipublikasikan melalui media internet
maupun media lainnya telah menarik minat wisatawan mancanegara.
B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi
4. Bidang Transportasi
Perpindahan penduduk dari suatu tempat ke tempat yang lain
disebut migrasi. Di era globalisasi, perpindahan penduduk
menjadi sangat mudah dilakukan. Perkembangan di bidang
transportasi memudahkan migrasi penduduk dari suatu negara ke
negara lain.
Selain itu banyak warga Indonesia pergi ke luar negeri atau
sebaliknya orang asing datang ke Indonesia untuk berlibur, atau
bekerja. Hal tersebut terjadi karena adanya kemajuan di bidang
transportasi.
C. Dampak Globalisasi bagi Kehidupan Bangsa
Indonesia
• Globalisasi yang terjadi di Indonesia menyebabkan terjadinya perubahan perilaku
masyarakat. Perubahan perilaku tersebut ada yang bersifat positif maupun
negatif. Berikut contoh perilaku masyarakat akibat globalisasi.
• Gaya hidup
• Selera Makanan
• Pakaian
• Komunikasi
• Transportasi

More Related Content

What's hot

Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Dian Anisa Putri
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasi
Alviadn
 
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era GlobalisasiPerkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Dewi Ghaliza
 
Globalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMPGlobalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMP
Ahmad Naufal
 
IPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
IPS VI Peranan Indonesia pada Era GlobalisasiIPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
IPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
Jajang Sulaeman
 
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsaPresentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
krisna ristanti
 
Dampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasiDampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasi
dinaagustin
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
sunny noviia
 
Bab IV PKn XII Globalisasi
Bab IV PKn XII GlobalisasiBab IV PKn XII Globalisasi
Bab IV PKn XII Globalisasi
maryuni ,.
 
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusiaPPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
Erika N. D
 
Attachment
AttachmentAttachment
Attachment
nadilafakhirah123
 
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smpRangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
Muslimatur Rohmah
 
Proses globalisasi [revised]
Proses globalisasi [revised]Proses globalisasi [revised]
Proses globalisasi [revised]Desi Basuki
 
Globalisasi ppt
Globalisasi pptGlobalisasi ppt
Globalisasi ppt
Syifa Sakinah Hidayat
 
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasi
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasiBab 2-modernisasi-dan-globalisasi
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasi
Gwynnegultom
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
michaels100
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
ana cholila
 
Peranan lingkungan budaya
Peranan lingkungan budayaPeranan lingkungan budaya
Peranan lingkungan budaya
darma wati
 

What's hot (19)

Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidangModernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
Modernisasi dan globalisasi : contoh nyata di segala bidang
 
Sikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasiSikap terhadap dampak globalisasi
Sikap terhadap dampak globalisasi
 
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era GlobalisasiPerkembangan IPTEK di Era Globalisasi
Perkembangan IPTEK di Era Globalisasi
 
Globalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMPGlobalisasi kelas 3 SMP
Globalisasi kelas 3 SMP
 
IPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
IPS VI Peranan Indonesia pada Era GlobalisasiIPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
IPS VI Peranan Indonesia pada Era Globalisasi
 
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsaPresentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
Presentasi pengaruh globalisasi terhadap budaya bangsa
 
Dampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasiDampak negatif globalisasi
Dampak negatif globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Bab 1globalisasi
Bab 1globalisasiBab 1globalisasi
Bab 1globalisasi
 
Bab IV PKn XII Globalisasi
Bab IV PKn XII GlobalisasiBab IV PKn XII Globalisasi
Bab IV PKn XII Globalisasi
 
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusiaPPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
 
Attachment
AttachmentAttachment
Attachment
 
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smpRangkuman globalisasi kelas 9 smp
Rangkuman globalisasi kelas 9 smp
 
Proses globalisasi [revised]
Proses globalisasi [revised]Proses globalisasi [revised]
Proses globalisasi [revised]
 
Globalisasi ppt
Globalisasi pptGlobalisasi ppt
Globalisasi ppt
 
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasi
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasiBab 2-modernisasi-dan-globalisasi
Bab 2-modernisasi-dan-globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Peranan lingkungan budaya
Peranan lingkungan budayaPeranan lingkungan budaya
Peranan lingkungan budaya
 

Similar to Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)

Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Sigit Dwi Juliarto
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
UNESA
 
Makalah globalisasi dalam sosial
Makalah globalisasi dalam sosialMakalah globalisasi dalam sosial
Makalah globalisasi dalam sosial
Megumi Taraka
 
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptxPPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
afifsusanto
 
Globalisasi.pdf
Globalisasi.pdfGlobalisasi.pdf
Globalisasi.pdf
RikiAndrian3
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
wayanwija
 
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptxmateri globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
MuhammadKirom5
 
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docxMAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
Rahmat Hidayat
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Makalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasiMakalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasi
Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdfppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
Adindaramadhani10
 
Bayu ppkn
Bayu ppknBayu ppkn
Bayu ppkn
Hairunisa J
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
Akbarul Umam
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
Septian Muna Barakati
 
GLOBALISASI salsa.pptx
GLOBALISASI salsa.pptxGLOBALISASI salsa.pptx
GLOBALISASI salsa.pptx
Faathv
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
Junanda Arifin
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
Zulfira Farah Nubua
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
Warnet Raha
 

Similar to Globalisasi (kamis 01_oktober_2020) (20)

Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
Power Point PKN GLOBALISASI kelas 12 SMA (with Hyperlink)
 
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
Karya Tulis Ilmiah: Globalisasi Pemicu Kehancuran Bangsa akibat Lunturnya Sem...
 
Makalah globalisasi dalam sosial
Makalah globalisasi dalam sosialMakalah globalisasi dalam sosial
Makalah globalisasi dalam sosial
 
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptxPPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
PPT Kelompok 5 Sosiologi.pptx
 
Globalisasi.pdf
Globalisasi.pdfGlobalisasi.pdf
Globalisasi.pdf
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptxmateri globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
materi globalisasi untuk kelas 3 smp.pptx
 
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docxMAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
MAKALAH UPAYA MENGHADAPI GLOBALISASI.docx
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Bab i golbal
 
Makalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasiMakalah pengaruh globaliasi
Makalah pengaruh globaliasi
 
Bab i golbal
Bab i golbalBab i golbal
Bab i golbal
 
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdfppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
ppt-ips-kls-9-k13-bab-2-globalisasi-pptx-201025193957 (2).pdf
 
Bayu ppkn
Bayu ppknBayu ppkn
Bayu ppkn
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
 
GLOBALISASI salsa.pptx
GLOBALISASI salsa.pptxGLOBALISASI salsa.pptx
GLOBALISASI salsa.pptx
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
 
Makalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budayaMakalah globalisasi dalam budaya
Makalah globalisasi dalam budaya
 
Pkn globalisasi
Pkn  globalisasiPkn  globalisasi
Pkn globalisasi
 

More from AlImamIslamicSchool

Hadis pintar membaca al quran
Hadis pintar membaca al quranHadis pintar membaca al quran
Hadis pintar membaca al quran
AlImamIslamicSchool
 
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkaryaSenin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
AlImamIslamicSchool
 
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaangJumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
AlImamIslamicSchool
 
Selasa 20 04-21, subtema 2, 3 h aku anak mandiri
Selasa 20 04-21, subtema 2,  3 h aku anak mandiriSelasa 20 04-21, subtema 2,  3 h aku anak mandiri
Selasa 20 04-21, subtema 2, 3 h aku anak mandiri
AlImamIslamicSchool
 
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramukaSenin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
AlImamIslamicSchool
 
Hadis larangan berbohong 07 april-2021
Hadis larangan berbohong 07 april-2021Hadis larangan berbohong 07 april-2021
Hadis larangan berbohong 07 april-2021
AlImamIslamicSchool
 
Pert 11. aurat (07 04-21)
Pert 11. aurat (07 04-21)Pert 11. aurat (07 04-21)
Pert 11. aurat (07 04-21)
AlImamIslamicSchool
 
Dokumen dari vinasikha_salsabila
Dokumen dari vinasikha_salsabilaDokumen dari vinasikha_salsabila
Dokumen dari vinasikha_salsabila
AlImamIslamicSchool
 
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
AlImamIslamicSchool
 
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
AlImamIslamicSchool
 
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Pert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholatPert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholat
AlImamIslamicSchool
 
Pert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholatPert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholat
AlImamIslamicSchool
 
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
AlImamIslamicSchool
 
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
AlImamIslamicSchool
 

More from AlImamIslamicSchool (20)

Hadis pintar membaca al quran
Hadis pintar membaca al quranHadis pintar membaca al quran
Hadis pintar membaca al quran
 
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkaryaSenin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
Senin, 26 04-21, subtema 4, 3 h aku suka berkarya
 
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaangJumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
Jumat, 23 04-21, subtema 3, 3 h aku suka bertuaang
 
Selasa 20 04-21, subtema 2, 3 h aku anak mandiri
Selasa 20 04-21, subtema 2,  3 h aku anak mandiriSelasa 20 04-21, subtema 2,  3 h aku anak mandiri
Selasa 20 04-21, subtema 2, 3 h aku anak mandiri
 
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramukaSenin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
Senin 19 04-21, subtema 1, 3 h aku anggota pramuka
 
Hadis larangan berbohong 07 april-2021
Hadis larangan berbohong 07 april-2021Hadis larangan berbohong 07 april-2021
Hadis larangan berbohong 07 april-2021
 
Pert 11. aurat (07 04-21)
Pert 11. aurat (07 04-21)Pert 11. aurat (07 04-21)
Pert 11. aurat (07 04-21)
 
Dokumen dari vinasikha_salsabila
Dokumen dari vinasikha_salsabilaDokumen dari vinasikha_salsabila
Dokumen dari vinasikha_salsabila
 
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3
 
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
Perkembangan teknologi komunikasi_sub_tema_3_pembelajaran_4-6
 
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4_(07_april_2021)
 
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
Tema 2 g_subtema_4__(06_april_2021)
 
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_1_april_2021)
 
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_31_maret_2021)
 
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
Tema 2 g_subtema_3_(_30_maret_2021)
 
Pert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholatPert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholat
 
Pert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholatPert 11. 06 04-21 sholat
Pert 11. 06 04-21 sholat
 
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
Sd3 72 plural_forms_(1_april_2021)
 
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
Sd3 71 whatis_yourhobby_(25_maret_2021)
 
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
Perkembangan teknologi transportasi tema 3 g_sub tema 4_ pem1-3_senin_05042021
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 

Globalisasi (kamis 01_oktober_2020)

  • 1. TOKOH & PENEMUAN Penemu yang Mengubah Dunia ILMU PENGETAHUAN SOSIAL Kamis, 01 Oktober 2020
  • 2. Perubahan Sosial Budaya dalam Rangka Modernisasi Bangsa Indonesia
  • 3. A. Pengertian Globalisasi • Globalisasi berasal dari kata “global” artinya meliputi seluruh dunia atau mendunia. Globalisasi dapat diartikan sebagai proses menyatunya dunia. Globalisasi juga dapat diartikan sebagai proses saling terhubungnya seseorang, sekelompok orang, atau suatu negara dengan negara lain di dunia. • Perkembangan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi mendorong terjadinya globalisasi. Perkembangan teknologi membuat batas antarnegara seolah-olah tidak ada lagi. Dengan kemajuan teknologi, setiap orang dapat saling berkomunikasi tanpa dibatasi oleh jarak dan waktu.
  • 4. B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi 1. Bidang Komunikasi Komunikasi adalah proses menyampaikan pesan, baik lisan maupun tulisan melalui media atau perantara. Perkembangan alat komunikasi mendorong terjadinya globalisasi. Alat-alat komunikasi modern memudahkan masyarakat dari berbagai kota, negara, bahkan benua untuk dapat saling berkomunikasi.
  • 5. B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi 2. Bidang Pariwisata Globalisasi membantu perkembangan pariwisata Indonesia. Perkembangan sarana transportasi dan teknologi komunikasi mempercepat kemajuan di bidang pariwisata. Berkat kemajuan sarana transportasi, setiap orang dapat dengan mudah melakukan perjalanan ke tempat-tempat wisata. Selain itu, teknologi komunikasi juga memudahkan promosi suatu tempat pariwisata secara cepat dan luas.
  • 6. B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi 3. Bidang Periklanan Iklan adalah sarana untuk mengenalkan produk berupa barang dan jasa kepada orang lain. Tujuan produsen membuat sebuah iklan adalah untuk mempromosikan produk atau jasanya kepada orang lain. Harapannya adalah orang akan membeli produk atau jasa tersebut sebanyak-banyaknya. Dampak adanya iklan, baik produk maupun jasa dapat kita amati dengan makin banyaknya restoran cepat saji yang menyediakan makanan kas dari negara-negara lain. Di bidang periwisata, iklan yang dipublikasikan melalui media internet maupun media lainnya telah menarik minat wisatawan mancanegara.
  • 7. B. Bukti-bukti Adanya Globalisasi 4. Bidang Transportasi Perpindahan penduduk dari suatu tempat ke tempat yang lain disebut migrasi. Di era globalisasi, perpindahan penduduk menjadi sangat mudah dilakukan. Perkembangan di bidang transportasi memudahkan migrasi penduduk dari suatu negara ke negara lain. Selain itu banyak warga Indonesia pergi ke luar negeri atau sebaliknya orang asing datang ke Indonesia untuk berlibur, atau bekerja. Hal tersebut terjadi karena adanya kemajuan di bidang transportasi.
  • 8. C. Dampak Globalisasi bagi Kehidupan Bangsa Indonesia • Globalisasi yang terjadi di Indonesia menyebabkan terjadinya perubahan perilaku masyarakat. Perubahan perilaku tersebut ada yang bersifat positif maupun negatif. Berikut contoh perilaku masyarakat akibat globalisasi. • Gaya hidup • Selera Makanan • Pakaian • Komunikasi • Transportasi