SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
PROBLEMATIKA
MATEMATIKA
Pendidikan Matematika │ Universitas Muhammadiyah Bone
Dosen Mata Kuliah :
Andi Surya Anugrah, S.Pd., M.Pd.
“PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING
TIPE INDEX CARD MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR
MATEMATIKA SISWA KELAS X SMKN 2 BONE”
2
Rostinah
(518011)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BONE
2021
PENDAHULUAN 3
BAB I
▰ Di SMKN 2 Bone, terlihat bahwa sebagian besar dalam proses pembelajaran masih
menggunakan model pembelajaran konvensional dikelas. Pembelajaran yang dimaksud
yang sering digunakan guru saat mengajar dan menjadi suatu kebiasaan (tradisi)
4
▰ Kondisi tersebut berdampak pada nilai yang diperoleh siswa tidak sesuai yang
diharapkan, karena hasil belajar siswa masih berada dibawah Kriteria Kelulusan
Minimumm (KKM).
▰ Dari sekian banyak faktor tersebut diduga faktor motivasi berprestasi dan lingkungan
belajar yang lebih berpengaruh
A. Latar Belakang
▰ Bagaimana pengaruh penerapan strategi pembelajaran active learning tipe index card
match terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X SMKN 2 Bone
5
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian
▰ Untuk mengetahui pengaruh penerapan strategi pembelajaran active learning tipe index
card match terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X SMKN 2 Bone
D. Manfaat Penelitian
6
 Bagi Siswa
1. Meningkatkan aktivitas dan kreatifitas siswa
2. Memberi motivasi siswa dan meningkatkan hasil
belajar matematika siswa
3. Siswa terlibat atau berpartisipasi aktif dalam
proses pembelajaran melalui penerapan strategi
pembelajaran active learning tipe index card match
 Bagi Guru
1. Meningkatkan kreativitas guru dalam pengembangan
materi pembelajaran matematika
2. Sebagai bahan masukan guru untuk meningkatkan
kemampuan dalam mentransfer materi pelajaran
terhadap siswa
3. Meningkatkan kemampuan penilitian tindakan kelas
secara inovatif
D. Manfaat Penelitian
7
 Bagi Sekolah
1. Dapat meningkatkan proses belajar mengajar disekolah
2. Membentuk sekolah sebagai pusat ilmu pengetahuan
3. Mampu merangsang guru-guru lain untuk menggunakan
strategi pembelajaran active learning tipe index card match
 Bagi Peneliti
Wadah dalam menerapkan metode ilmiah sistematis
terkontrol dan universal dalam upaya memecahkan dan
menghadapi permasalahan-permasalahan yang berkaitan
dengan proses pembelajaran active learning tipe index card
match
KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PIKIR
DAN HIPOTESIS PENELITIAN
8
BAB II
9
D. Manfaat Penelitian
a. Bagi Siswa
“Dapat disimpulkan bahwa pemahaman konsep matematis
merupakan suatu kemampuan penguasaan materi dan
kemampuan siswa dalam memahami, menyerap,
menguasai, hingga mengaplikasikannya dalam
pembelajaran matematika.
10
10
INDIKATOR
PEMAHAMAN KONSEP
MATEMATIS
11
2
Indikator-indikator pemahaman konsep menurut (Sumarmo, 2014)
Indikator Pemahaman Konsep Matematis
12
 Menyatakan ulang sebuah konsep
 Mengklasifikasi objek-objek menurut sifat-sifat tertentu (sesuai dengan konsepnya)
 Memberikan contoh dan non-contoh dari konsep
 Menyajikan konsep dalam berbagai bentuk representasi matematis
 Mengembangkan syarat perlu atau syarat cukup suatu konsep
 Menggunakan, memanfaatkan, dan memilih prosedur atau operasi tertentu
 Mengaplikasikan konsep atau algoritma pemecahan masalah.
Siswa bisa disebut memiliki kemampuan pemahaman konsep
dalam pembelajaran matematika jika indikator pada pemahaman
konsep terpenuhi.
Sebagai contoh pembelajaran pada materi himpunan, jika siswa
telah menguasai konsep himpunan maka siswa tersebut mampu
menyatakan ulang kembali tentang konsep himpunan.
Selanjutnya, siswa tersebut mampu mengidentifikasi contoh dan
bukan contoh himpunan. Setelah itu, siswa mampu mengklasifikasi
obyek-obyek himpunan berdasarkan sifat-sifat tertentu sesuai
dengan konsepnya dan siswa mampu menyelesaikan soal rutin
dengan konsep himpunan serta menerapkan dalam permasalahan
sehari-hari yang berkaitan dengan konsep himpunan sehingga
konsep tersebut dapat dipahami.
13
PENTINGNYA
PEMAHAMAN KONSEP
MATEMATIS
14
3
Pentingnya Pemahaman Konsep Matematis
Menurut Schoenfeld (1992) berpikir secara matematik yaitu :
(1) Mengembangkan suatu pandangan matematik, menilai proses dari
matematisasi dan abstraksi, dan memiliki kesenangan untuk menerapkannya,
15
(2) Mengembangkan kompetensi, dan menggunakannya dalam dalam
pemahaman matematik. Implikasinya adalah bagaimana seharusnya guru
merancang pembelajaran dengan baik, pembelajaran dengan karakteristik yang
bagaimana sehingga mampu membantu siswa membangun pemahamannya
secara bermakna.
Pentingnya Pemahaman Konsep Matematis
(1)
Pemahaman
Matematik lebih
bermakna apabila
dibangun oleh siswa
itu sendiri
(2)
Kemampuan
pemahaman tidak
dapat diberikan
dengan paksaan
(3)
Dikatakan memahami
konsep jika mampu
mendefinisikan,
mengidentifikasi, dan
memberikan contoh
dari konsep
16
17
THANKS!
Any questions?

More Related Content

Similar to TUGAS PROBLEM MASALAH MTK.pptx

Similar to TUGAS PROBLEM MASALAH MTK.pptx (20)

Proposal kuantitatif
Proposal kuantitatifProposal kuantitatif
Proposal kuantitatif
 
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
Jurnal Matematika - Pelaksanaan Pembelajran Matematika dengan Model Project B...
 
Aplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravinaAplikom unsri 2_mecy margravina
Aplikom unsri 2_mecy margravina
 
Artikel ptk
Artikel ptkArtikel ptk
Artikel ptk
 
Demostratos
DemostratosDemostratos
Demostratos
 
Penelitian tindakan kelas ipa smp
Penelitian tindakan kelas ipa smpPenelitian tindakan kelas ipa smp
Penelitian tindakan kelas ipa smp
 
Problem Based Learning
Problem Based Learning Problem Based Learning
Problem Based Learning
 
1 elis sulastri_11-24
1 elis sulastri_11-241 elis sulastri_11-24
1 elis sulastri_11-24
 
DL X STAD.pdf
DL X STAD.pdfDL X STAD.pdf
DL X STAD.pdf
 
laporan Ptk destri saragih merangin
laporan Ptk destri saragih meranginlaporan Ptk destri saragih merangin
laporan Ptk destri saragih merangin
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
widyaa.pdf
widyaa.pdfwidyaa.pdf
widyaa.pdf
 
Proposal untuk pps
Proposal untuk ppsProposal untuk pps
Proposal untuk pps
 
karil revisi4.docx
karil revisi4.docxkaril revisi4.docx
karil revisi4.docx
 
7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb7845 13951-1-pb
7845 13951-1-pb
 
Ptk
PtkPtk
Ptk
 
JURNAL
JURNAL JURNAL
JURNAL
 
Bab I
Bab IBab I
Bab I
 
Pendidikan Matematik Realistik
Pendidikan Matematik RealistikPendidikan Matematik Realistik
Pendidikan Matematik Realistik
 
03 meningkatkan hasil belajar st hasmiah mustamin
03 meningkatkan hasil belajar   st hasmiah mustamin03 meningkatkan hasil belajar   st hasmiah mustamin
03 meningkatkan hasil belajar st hasmiah mustamin
 

Recently uploaded

kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsSOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsedyardy
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1YudiPradipta
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanBungaCitraNazwaAtin
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 

Recently uploaded (12)

kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsSOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 

TUGAS PROBLEM MASALAH MTK.pptx

  • 1. PROBLEMATIKA MATEMATIKA Pendidikan Matematika │ Universitas Muhammadiyah Bone Dosen Mata Kuliah : Andi Surya Anugrah, S.Pd., M.Pd.
  • 2. “PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING TIPE INDEX CARD MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X SMKN 2 BONE” 2 Rostinah (518011) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BONE 2021
  • 4. ▰ Di SMKN 2 Bone, terlihat bahwa sebagian besar dalam proses pembelajaran masih menggunakan model pembelajaran konvensional dikelas. Pembelajaran yang dimaksud yang sering digunakan guru saat mengajar dan menjadi suatu kebiasaan (tradisi) 4 ▰ Kondisi tersebut berdampak pada nilai yang diperoleh siswa tidak sesuai yang diharapkan, karena hasil belajar siswa masih berada dibawah Kriteria Kelulusan Minimumm (KKM). ▰ Dari sekian banyak faktor tersebut diduga faktor motivasi berprestasi dan lingkungan belajar yang lebih berpengaruh A. Latar Belakang
  • 5. ▰ Bagaimana pengaruh penerapan strategi pembelajaran active learning tipe index card match terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X SMKN 2 Bone 5 B. Rumusan Masalah C. Tujuan Penelitian ▰ Untuk mengetahui pengaruh penerapan strategi pembelajaran active learning tipe index card match terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X SMKN 2 Bone
  • 6. D. Manfaat Penelitian 6  Bagi Siswa 1. Meningkatkan aktivitas dan kreatifitas siswa 2. Memberi motivasi siswa dan meningkatkan hasil belajar matematika siswa 3. Siswa terlibat atau berpartisipasi aktif dalam proses pembelajaran melalui penerapan strategi pembelajaran active learning tipe index card match  Bagi Guru 1. Meningkatkan kreativitas guru dalam pengembangan materi pembelajaran matematika 2. Sebagai bahan masukan guru untuk meningkatkan kemampuan dalam mentransfer materi pelajaran terhadap siswa 3. Meningkatkan kemampuan penilitian tindakan kelas secara inovatif
  • 7. D. Manfaat Penelitian 7  Bagi Sekolah 1. Dapat meningkatkan proses belajar mengajar disekolah 2. Membentuk sekolah sebagai pusat ilmu pengetahuan 3. Mampu merangsang guru-guru lain untuk menggunakan strategi pembelajaran active learning tipe index card match  Bagi Peneliti Wadah dalam menerapkan metode ilmiah sistematis terkontrol dan universal dalam upaya memecahkan dan menghadapi permasalahan-permasalahan yang berkaitan dengan proses pembelajaran active learning tipe index card match
  • 8. KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PIKIR DAN HIPOTESIS PENELITIAN 8 BAB II
  • 10. “Dapat disimpulkan bahwa pemahaman konsep matematis merupakan suatu kemampuan penguasaan materi dan kemampuan siswa dalam memahami, menyerap, menguasai, hingga mengaplikasikannya dalam pembelajaran matematika. 10 10
  • 12. Indikator-indikator pemahaman konsep menurut (Sumarmo, 2014) Indikator Pemahaman Konsep Matematis 12  Menyatakan ulang sebuah konsep  Mengklasifikasi objek-objek menurut sifat-sifat tertentu (sesuai dengan konsepnya)  Memberikan contoh dan non-contoh dari konsep  Menyajikan konsep dalam berbagai bentuk representasi matematis  Mengembangkan syarat perlu atau syarat cukup suatu konsep  Menggunakan, memanfaatkan, dan memilih prosedur atau operasi tertentu  Mengaplikasikan konsep atau algoritma pemecahan masalah.
  • 13. Siswa bisa disebut memiliki kemampuan pemahaman konsep dalam pembelajaran matematika jika indikator pada pemahaman konsep terpenuhi. Sebagai contoh pembelajaran pada materi himpunan, jika siswa telah menguasai konsep himpunan maka siswa tersebut mampu menyatakan ulang kembali tentang konsep himpunan. Selanjutnya, siswa tersebut mampu mengidentifikasi contoh dan bukan contoh himpunan. Setelah itu, siswa mampu mengklasifikasi obyek-obyek himpunan berdasarkan sifat-sifat tertentu sesuai dengan konsepnya dan siswa mampu menyelesaikan soal rutin dengan konsep himpunan serta menerapkan dalam permasalahan sehari-hari yang berkaitan dengan konsep himpunan sehingga konsep tersebut dapat dipahami. 13
  • 15. Pentingnya Pemahaman Konsep Matematis Menurut Schoenfeld (1992) berpikir secara matematik yaitu : (1) Mengembangkan suatu pandangan matematik, menilai proses dari matematisasi dan abstraksi, dan memiliki kesenangan untuk menerapkannya, 15 (2) Mengembangkan kompetensi, dan menggunakannya dalam dalam pemahaman matematik. Implikasinya adalah bagaimana seharusnya guru merancang pembelajaran dengan baik, pembelajaran dengan karakteristik yang bagaimana sehingga mampu membantu siswa membangun pemahamannya secara bermakna.
  • 16. Pentingnya Pemahaman Konsep Matematis (1) Pemahaman Matematik lebih bermakna apabila dibangun oleh siswa itu sendiri (2) Kemampuan pemahaman tidak dapat diberikan dengan paksaan (3) Dikatakan memahami konsep jika mampu mendefinisikan, mengidentifikasi, dan memberikan contoh dari konsep 16