SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
Peristiwa positif :
Saat masih sekolah SMP, khususnya kelas 2, bersama tiga orang teman lainnya dinobatkan
sebagai pelajar teladan. Ada piagam yang kami terima dari kepala sekolah sebagai bukti
penghargaan. Meskipun sebelumnya saat masih di SD saya selalu menempati rangking pertama
mulai kelas 1 hingga kelas 6, dan NEM tertinggi saat itu. Namun, itu bukan istimewa bagi saya.
Yang istimewa saat di SMP, karena bersaing dengan lebih dari 100 teman. Dan, itu terjadi pada
usia 13 tahun.
Bagi saya yang terlibat dalam peristiwa ini adalah orang tua saya, guru bahasa Inggris, guru
ekstrakurikuler pramuka, dan wali kelas. Orang tua selalu memberikan motivasi kepada saya.
Meskipun sudah berprestasi di SD, beliau berdua selalu mengingatkan saya untuk terus belajar.
Selain orang tua, guru bahasa Inggris saya berperan terhadap hal ini. Beliau sabar dalam
mengajarkan materi dan mengarahkan anak didiknya untuk menjadi hebat. Nilai bahasa Inggris
saya selalu sembilan dan 10. Guru pramuka selalu mengajarkan saya untuk tidak menyerah dan
selalu aktif dalam setiap kegiatan sekolah.
Peristiwa negatif :
Kejadian ini saya anggap sebagai peristiwa negatif karena berkesan hingga saat ini. Saat itu,
kelas 2 SMA, ada teman satu kelas yang memberikan julukan "si kelelawar" (maaf) kepada guru
sejarah. Saat itu, guru tersebut menuliskan materi di papan tulis. Jadi, tidak tahu persis siapa
yang berbicara. Namun, beliau langsung menuduh saya sebagai pelakunya. Saya spontan
menjawab,"duduk aku Pak (bukan saya, Pak)". Langsung, beliau kurang berkenan dengan apa
yang saya katakan. Beliau langsung menghukum saya. Saya menjadi malu dengan teman-teman
lainnya. Karena, teman-teman menertawai saya. Peristiwa itu berkesan hingga saat ini.
Yang terlibat dalam peristiwa ini adalah teman satu kelas dan guru Geografi. Ketika ada siswa
yang bersalah, teman lainnya tidak meluruskan, justru merundung. Guru geografi saya belum
berusaha untuk mengetahui kejadian sebenarnya.
Dampak emosi yang saya rasakan hingga sekarang
Peristiwa positif
Saya merasakan senang dan bangga bisa menjadi orang yang berguna dan terbaik di antara teman
lainnya. Saat itu saya merasa gembira dan merasakan apa yang saya miliki pada diri pribadi
saya dihargai oleh orang lain (sekolah)
Peristiwa negatif
Awalnya merasa jengkel dan marah. Karena saya tidak melakukan kesalahan yang memang tidak
pernah saya lakukan. Juga, ada rasa dendam. Namun, seiring perjalanan waktu, saya
menganggap bahwa peristiwa tersebut hanya kesalahpahaman saja. Saya merasakan bahwa
belum ada komunikasi yang baik saat itu.
Dampak kedua peristiwa positif dan negatif hingga saat ini
Kedua momen tersebut masih memengaruhi saya di masa sekarang karena pengalaman masa lalu
membentuk bagian dari identitas saya dan memengaruhi cara berpikir dan bertindak saya saat ini.
Pengalaman positif dan negatif tersebut dapat menjadi sumber pembelajaran berharga dan
memengaruhi bagaimana saya merespons situasi yang serupa atau mengejar tujuan saya di masa
depan. Mereka juga dapat membentuk nilai-nilai, sikap, dan kualitas kepribadian yang saya bawa
dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, meskipun masa lalu, momen-momen tersebut
masih memiliki dampak yang berkelanjutan pada diri saya saat ini dan di masa depan
Pengalaman hidup dari trapesium usia
Pengalaman hidup saya, yang mencakup pengalaman sebagai pelajar teladan pada usia 13 tahun
dan kekecewaan terhadap perlakuan guru pada usia 16 tahun, telah memberi saya wawasan
berharga yang dapat saya terapkan dalam peran saya sebagai guru bahasa Indonesia di sekolah
saya. Seperti trapesium usia yang merupakan perjalanan kehidupan saya, roda emosi juga telah
memengaruhi cara saya berinteraksi dengan siswa dan mengajar mereka.
Dengan memadukan pengalaman trapesium usia dan pemahaman roda emosi, saya dapat menjadi
guru yang sensitif terhadap kebutuhan siswa. Saya memiliki kesempatan untuk menciptakan
pengalaman positif dalam proses belajar-mengajar, memberikan dukungan, dan memotivasi
siswa untuk meraih potensi terbaik mereka. Selain itu, saya dapat mengajarkan kepada mereka
bukan hanya pelajaran bahasa Indonesia, tetapi juga nilai-nilai seperti kejujuran, disiplin, dan
empati yang akan membantu mereka mengatasi berbagai rintangan dalam kehidupan mereka.
Nilai-nilai sebagai seorang guru
Sebagai seorang guru, saya harus mengenal lebih mendalam tentang murid saya mulai dari latar
belakang pendidikan, keluarga, maupun minat mereka. Langkah ini ditempuh untuk memperoleh
pengalaman belajar yang lebih bermakna dan menempatkan peran guru dan murid
sebagaimana semestinya.

More Related Content

Similar to CGP 9.255A_ Nono Tri Hariyanto_ SMKN 6 Sby_ trapesium usia.pdf

Pengalaman penulis
Pengalaman penulisPengalaman penulis
Pengalaman penulisriaantika2
 
Gurukah aku atau...
Gurukah aku atau...Gurukah aku atau...
Gurukah aku atau...Rosmah Abdul
 
Tulisan ibu berprestasi
Tulisan ibu berprestasiTulisan ibu berprestasi
Tulisan ibu berprestasiIan Pj
 
DISIPLIN POSITIF SMA NF.ppt
DISIPLIN POSITIF SMA NF.pptDISIPLIN POSITIF SMA NF.ppt
DISIPLIN POSITIF SMA NF.pptEdiSuryadi12
 
Confident Public Speaking oleh Rona Binham
Confident Public Speaking oleh Rona BinhamConfident Public Speaking oleh Rona Binham
Confident Public Speaking oleh Rona BinhamRingga Arie Suryadi
 
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docx
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docxcatatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docx
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docxencounter447
 
Kenangan vi cairo alumni 2015
Kenangan vi cairo alumni 2015Kenangan vi cairo alumni 2015
Kenangan vi cairo alumni 2015Rachmah Safitri
 
Trapesium Usia
Trapesium UsiaTrapesium Usia
Trapesium UsiaDestiana38
 
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docxBayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docxZULKAEKADEWIKANSIL
 
1.2.a.3 mulai dari diri.pdf
1.2.a.3 mulai dari diri.pdf1.2.a.3 mulai dari diri.pdf
1.2.a.3 mulai dari diri.pdfmasjono8
 
Presentation oke
Presentation okePresentation oke
Presentation okeAkidTampan
 
10 hal yang perlu guru ketahui di kelas
10 hal yang perlu  guru ketahui di kelas10 hal yang perlu  guru ketahui di kelas
10 hal yang perlu guru ketahui di kelasHerwan oroh
 

Similar to CGP 9.255A_ Nono Tri Hariyanto_ SMKN 6 Sby_ trapesium usia.pdf (20)

Laporan akhir
Laporan akhirLaporan akhir
Laporan akhir
 
Pengalaman penulis
Pengalaman penulisPengalaman penulis
Pengalaman penulis
 
Berhijab dalam hati
Berhijab dalam hatiBerhijab dalam hati
Berhijab dalam hati
 
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap SaatTips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
Tips Agar Siswa Menyukai Anda Setiap Saat
 
Gurukah aku atau...
Gurukah aku atau...Gurukah aku atau...
Gurukah aku atau...
 
Tulisan ibu berprestasi
Tulisan ibu berprestasiTulisan ibu berprestasi
Tulisan ibu berprestasi
 
DISIPLIN POSITIF SMA NF.ppt
DISIPLIN POSITIF SMA NF.pptDISIPLIN POSITIF SMA NF.ppt
DISIPLIN POSITIF SMA NF.ppt
 
Confident Public Speaking oleh Rona Binham
Confident Public Speaking oleh Rona BinhamConfident Public Speaking oleh Rona Binham
Confident Public Speaking oleh Rona Binham
 
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docx
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docxcatatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docx
catatan Pembelajaran Sosial dan Emosional.docx
 
Kenangan vi cairo alumni 2015
Kenangan vi cairo alumni 2015Kenangan vi cairo alumni 2015
Kenangan vi cairo alumni 2015
 
Trapesium Usia
Trapesium UsiaTrapesium Usia
Trapesium Usia
 
Essai Diri Ovi.docx
Essai Diri Ovi.docxEssai Diri Ovi.docx
Essai Diri Ovi.docx
 
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docxBayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
Bayangkanlah kelas yang saat ini Anda ampu dengan segala keragaman murid.docx
 
History Juli 2019
History Juli 2019History Juli 2019
History Juli 2019
 
1.2.a.3 mulai dari diri.pdf
1.2.a.3 mulai dari diri.pdf1.2.a.3 mulai dari diri.pdf
1.2.a.3 mulai dari diri.pdf
 
Presentation oke
Presentation okePresentation oke
Presentation oke
 
10 hal yang perlu guru ketahui di kelas
10 hal yang perlu  guru ketahui di kelas10 hal yang perlu  guru ketahui di kelas
10 hal yang perlu guru ketahui di kelas
 
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 rahaCv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
Cv parlemen remaja 2014 fadhil sma n 1 raha
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 
Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014Cv parlemen remaja 2014
Cv parlemen remaja 2014
 

Recently uploaded

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMRiniGela
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

CGP 9.255A_ Nono Tri Hariyanto_ SMKN 6 Sby_ trapesium usia.pdf

  • 1. Peristiwa positif : Saat masih sekolah SMP, khususnya kelas 2, bersama tiga orang teman lainnya dinobatkan sebagai pelajar teladan. Ada piagam yang kami terima dari kepala sekolah sebagai bukti penghargaan. Meskipun sebelumnya saat masih di SD saya selalu menempati rangking pertama mulai kelas 1 hingga kelas 6, dan NEM tertinggi saat itu. Namun, itu bukan istimewa bagi saya. Yang istimewa saat di SMP, karena bersaing dengan lebih dari 100 teman. Dan, itu terjadi pada usia 13 tahun. Bagi saya yang terlibat dalam peristiwa ini adalah orang tua saya, guru bahasa Inggris, guru ekstrakurikuler pramuka, dan wali kelas. Orang tua selalu memberikan motivasi kepada saya. Meskipun sudah berprestasi di SD, beliau berdua selalu mengingatkan saya untuk terus belajar. Selain orang tua, guru bahasa Inggris saya berperan terhadap hal ini. Beliau sabar dalam mengajarkan materi dan mengarahkan anak didiknya untuk menjadi hebat. Nilai bahasa Inggris saya selalu sembilan dan 10. Guru pramuka selalu mengajarkan saya untuk tidak menyerah dan selalu aktif dalam setiap kegiatan sekolah. Peristiwa negatif : Kejadian ini saya anggap sebagai peristiwa negatif karena berkesan hingga saat ini. Saat itu, kelas 2 SMA, ada teman satu kelas yang memberikan julukan "si kelelawar" (maaf) kepada guru sejarah. Saat itu, guru tersebut menuliskan materi di papan tulis. Jadi, tidak tahu persis siapa yang berbicara. Namun, beliau langsung menuduh saya sebagai pelakunya. Saya spontan menjawab,"duduk aku Pak (bukan saya, Pak)". Langsung, beliau kurang berkenan dengan apa yang saya katakan. Beliau langsung menghukum saya. Saya menjadi malu dengan teman-teman lainnya. Karena, teman-teman menertawai saya. Peristiwa itu berkesan hingga saat ini. Yang terlibat dalam peristiwa ini adalah teman satu kelas dan guru Geografi. Ketika ada siswa yang bersalah, teman lainnya tidak meluruskan, justru merundung. Guru geografi saya belum berusaha untuk mengetahui kejadian sebenarnya.
  • 2. Dampak emosi yang saya rasakan hingga sekarang Peristiwa positif Saya merasakan senang dan bangga bisa menjadi orang yang berguna dan terbaik di antara teman lainnya. Saat itu saya merasa gembira dan merasakan apa yang saya miliki pada diri pribadi saya dihargai oleh orang lain (sekolah) Peristiwa negatif Awalnya merasa jengkel dan marah. Karena saya tidak melakukan kesalahan yang memang tidak pernah saya lakukan. Juga, ada rasa dendam. Namun, seiring perjalanan waktu, saya menganggap bahwa peristiwa tersebut hanya kesalahpahaman saja. Saya merasakan bahwa belum ada komunikasi yang baik saat itu. Dampak kedua peristiwa positif dan negatif hingga saat ini Kedua momen tersebut masih memengaruhi saya di masa sekarang karena pengalaman masa lalu membentuk bagian dari identitas saya dan memengaruhi cara berpikir dan bertindak saya saat ini. Pengalaman positif dan negatif tersebut dapat menjadi sumber pembelajaran berharga dan memengaruhi bagaimana saya merespons situasi yang serupa atau mengejar tujuan saya di masa depan. Mereka juga dapat membentuk nilai-nilai, sikap, dan kualitas kepribadian yang saya bawa dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, meskipun masa lalu, momen-momen tersebut masih memiliki dampak yang berkelanjutan pada diri saya saat ini dan di masa depan Pengalaman hidup dari trapesium usia Pengalaman hidup saya, yang mencakup pengalaman sebagai pelajar teladan pada usia 13 tahun dan kekecewaan terhadap perlakuan guru pada usia 16 tahun, telah memberi saya wawasan berharga yang dapat saya terapkan dalam peran saya sebagai guru bahasa Indonesia di sekolah saya. Seperti trapesium usia yang merupakan perjalanan kehidupan saya, roda emosi juga telah memengaruhi cara saya berinteraksi dengan siswa dan mengajar mereka. Dengan memadukan pengalaman trapesium usia dan pemahaman roda emosi, saya dapat menjadi guru yang sensitif terhadap kebutuhan siswa. Saya memiliki kesempatan untuk menciptakan pengalaman positif dalam proses belajar-mengajar, memberikan dukungan, dan memotivasi siswa untuk meraih potensi terbaik mereka. Selain itu, saya dapat mengajarkan kepada mereka bukan hanya pelajaran bahasa Indonesia, tetapi juga nilai-nilai seperti kejujuran, disiplin, dan empati yang akan membantu mereka mengatasi berbagai rintangan dalam kehidupan mereka. Nilai-nilai sebagai seorang guru Sebagai seorang guru, saya harus mengenal lebih mendalam tentang murid saya mulai dari latar belakang pendidikan, keluarga, maupun minat mereka. Langkah ini ditempuh untuk memperoleh pengalaman belajar yang lebih bermakna dan menempatkan peran guru dan murid sebagaimana semestinya.