SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
Pengenalan Tanda Bahaya
Pada Masa Kehamilan
Tanda Bahaya Ibu Dan Janin Masa Kehamilan
Tanda bahaya kehamilan adalah suatu kehamilan
yang memiliki suatau tanda bahaya atau risiko lebih besar
dari biasanya (baik bagi ibu maupun bayinya), akan
terjadinya penyakit atau kematian sebelum maupun sesudah
persalinan
Apa itu Tanda Bahaya..?
Apa saja Tanda Bahaya Kehamilan..?
a. Perdarahan pada vagina
Perdarahan pervaginam atau perdarahan dari kemaluan
merupakan salah satu tanda waspada terjadinya gangguan pada rahim atau
keguguran. Keguguran sendiri memiliki beberapa tahapan dimana pada
keguguran stadium pertama atau di dalam dunia medis dikenal dengan
abortus imminens, terdapat tanda keguguran : (kontraksi, perdarahan
pervaginam) namun janin masih dapat dipertahankan.
b. Hiperemesis Gravidarum.
Hiperemesis gravidarum adalah mual dan muntah yang muncul
secara berlebihan selama hamil. Mual dan muntah (morning sickness)
pada kehamilan trimester awal sebenarnya normal. Namun pada
hiperemesis gravidarum, mual dan muntah dapat terjadi sepanjang hari
dan berisiko menimbulkan dehidrasi.
c. Nyeri ligamen perut bawah
rasa sakit yang menusuk atau tajam pada perut bagian bawah
atau selangkangan. Keluhan ini sangat umum terjadi saat
kehamilan dan merupakan kondisi yang normal. Nyeri ligamen
perut bawah saat hamil paling sering muncul pada trimester kedua.
d. Gizi kurang
Ibu hamil kurang gizi merupakan kondisi yang bisa dibilang
berbahaya, karena berdampak langsung pada janin. Malnutrisi selama
masa kehamilan dapat menyebabkan kerusakan pada organ vital serta
mengakibatkan komplikasi kesehatan yang serius baik bagi ibu maupun
janin.Beberapa faktor yang menyebabkan ibu hamil kurang gizi antara
lain kurangnya konsumsi makanan yang bergizi, diet tidak tepat, mual
muntah yang berlebihan, serta penyerapan nutrisi yang kurang.
e. Anemia
Anemia merupakan salah satu tanda ibu hamil kurang gizi
yang perlu diwaspadai. Jika mengalami anemia, Ibu akan tampak pucat
dan kelelahan serta kerap pusing. Pemicu utama dari kondisi ini
adalah kurangnya nutrisi yang dibutuhkan tubuh seperti zat besi dan
asam folat. ketika dokter sudah menyatakan bahwa Ibu terdiagnosa
anemia, segera perbaiki pola makan. Pastikan gizi harian tercukupi
agar kandungan tetap sehat. Jangan sampai gizi yang kurang
berdampak serius pada kehamilan dan janin.
f. IUGR (Intra Uterine Growth Restriction)
iugr adalah kondisi yang menyebabkan janin tidak berkembang
sempurna di dalam kandungan. Janin dikatakan tidak berkembang
karena IUGR ketika beratnya di bawah persentil ke-10 atau kurang dari 90
persen berat janin normal.
tanda janin tidak berkembang : Bayi dalam kandungan tidak bergerak,
Hasil USG yang tidak normal, Jantung bayi tidak berdetak, Kadar HCG
(human gonadoptropin)menurun.
Oligohidramnios adalah kondisi saat cairan ketuban berada
pada kadar terlalu rendah, dan dapat menyebabkan gangguan saat
persalinan hingga kematian bayi.
Oligohidramnios dapat dipicu banyak hal seperti gangguan plasenta,
kelainan bawaan pada janin, bocornya kantung ketuban, persalinan
yang lewat dari tanggal perkiraan, ketuban pecah dini, diabetes,
preeklampsia, hipertensi, dehidrasi, dan hipoksia kronis.
g. Oligohidramnios dan Polihidramnion
Polihidramnion adalah sebuah kondisi di mana ibu hamil
mengalami penumpukkan cairan ketuban. Pada umumnya, hal ini tidak
menyebabkan gangguan atau hanya menyebabkan gangguan ringan
pada ibu. Namun, polihidramnion dapat menyebabkan gejala serius
seperti kesulitan bernapas dan kelahiran prematur.
Faktor Risiko Polihidramnion ini misalnya infeksi selama kehamilan,
ibu hamil mengidap diabetes, hingga ketidakcocokan darah antara ibu
dan bayi.
h. mola hidatidosa
Hamil anggur atau yang dikenal juga sebagai mola hidatidosa
adalah kelainan kehamilan yang jarang terjadi. Kondisi ini terjadi
ketika sel telur yang sudah dibuahi dan plasenta tidak berkembang
secara normal. Akibatnya, sel-sel abnormal tersebut membentuk
sekumpulan kista yang bentuknya menyerupai anggur putih
Hal yang perlu diperhatikan adalah hamil anggur dapat menyebabkan
komplikasi serius, termasuk terbentuknya jaringan abnormal yang
berujung pada kanker.
i. gawat janin dan kematian intra uterin
adalah kondisi ketika janin tidak mendapatkan pasokan oksigen yang cukup
selama kehamilan. Kondisi gawat janin ini biasanya terdeteksi melalui denyut
jantung yang tampak tidak normal. Ini karena pasokan oksigen yang dialirkan dari
ibu ke janin mengalami hambatan, hingga kemudian menyebabkan penurunan pada
denyut jantung bayi.
kematian intra uterin dapat disebabkan oleh faktor maternal, fetus dan
plasenta. Penegakan diagnosis kematian janin di dalam rahim sebaiknya tidak
menggunakan auskultasi atau kardiotokografi tetapi menggunakan ultrasonografi /
USG untuk menilai ada tidaknya denyut jantung janin.
Terima kasih ☺

More Related Content

Similar to tanda bahaya kehamilan.pdf

Askeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanAskeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanRhizma Ri'
 
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptxAdheliaSeptiana1
 
Hamil anggur oleh Triana Novitasari
Hamil anggur oleh Triana NovitasariHamil anggur oleh Triana Novitasari
Hamil anggur oleh Triana NovitasariTriana Novitasari
 
kelompok 5 bu obsilin.pptx
kelompok 5 bu obsilin.pptxkelompok 5 bu obsilin.pptx
kelompok 5 bu obsilin.pptxofislin
 
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdf
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdftugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdf
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdfDhilaReska1
 
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.pptRizkyAndrianiBakara2
 
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptx
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptxFAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptx
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptxLutfiana Puspita Sari
 
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdf
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdfppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdf
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdfRiyaWahyuni1
 
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSA
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSAANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSA
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSAwellinasebayang
 
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanKB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanUwes Chaeruman
 
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilan
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilanFaktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilan
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilanpjj_kemenkes
 
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptx
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptxPPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptx
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptxfotocopy6
 
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptx
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptxMACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptx
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptxofislin
 

Similar to tanda bahaya kehamilan.pdf (20)

Askeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilanAskeb tanda bahaya kehamilan
Askeb tanda bahaya kehamilan
 
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx
[PPT] TREND DAN ISSUE_ masalah kesehatan wanita (kel-8).pptx
 
Hamil anggur oleh Triana Novitasari
Hamil anggur oleh Triana NovitasariHamil anggur oleh Triana Novitasari
Hamil anggur oleh Triana Novitasari
 
kelompok 5 bu obsilin.pptx
kelompok 5 bu obsilin.pptxkelompok 5 bu obsilin.pptx
kelompok 5 bu obsilin.pptx
 
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdf
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdftugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdf
tugasindividu2tandabahayakehamilan-161004174955.pdf
 
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilanTugas individu tanda bahaya kehamilan
Tugas individu tanda bahaya kehamilan
 
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt4.1  Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
4.1 Anemia-hiperemesis-KET- mola--.ppt
 
Leaflet bumil resti
Leaflet bumil restiLeaflet bumil resti
Leaflet bumil resti
 
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptx
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptxFAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptx
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEHAMILAN.pptx
 
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdf
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdfppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdf
ppt kelmpok 5 gadar bunda eva (1).pdf
 
226184976 case-fix
226184976 case-fix226184976 case-fix
226184976 case-fix
 
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSA
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSAANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSA
ANEMIA, KET, MOLAHIDATIDOSA
 
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam KehamilanKB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
KB 1 Faktor Fisiologis dalam Kehamilan
 
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilan
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilanFaktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilan
Faktor fisiologis yang mempengaruhi kehamilan
 
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptx
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptxPPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptx
PPT HIPEREMESIS GRAVIDARUM.pptx
 
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptx
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptxMACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptx
MACAM MACAM TANDA BAHAYA KEHAMILAN.pptx
 
Kehamilan tua dan muda
Kehamilan tua dan mudaKehamilan tua dan muda
Kehamilan tua dan muda
 
Makalah bahaya kehamilan
Makalah bahaya kehamilanMakalah bahaya kehamilan
Makalah bahaya kehamilan
 
Bblr
BblrBblr
Bblr
 
Buku ajar
Buku ajarBuku ajar
Buku ajar
 

Recently uploaded

1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptxgizifik
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxIrfanNersMaulana
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosizahira96431
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensissuser1cc42a
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxagussudarmanto9
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitIrfanNersMaulana
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxDianaayulestari2
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUNYhoGa3
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiNezaPurna
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxAcephasan2
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfhurufd86
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxmarodotodo
 
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxDiagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxMelisaBSelawati
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanDevonneDillaElFachri
 

Recently uploaded (20)

1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
 
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxDiagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
 

tanda bahaya kehamilan.pdf

  • 1. Pengenalan Tanda Bahaya Pada Masa Kehamilan Tanda Bahaya Ibu Dan Janin Masa Kehamilan
  • 2. Tanda bahaya kehamilan adalah suatu kehamilan yang memiliki suatau tanda bahaya atau risiko lebih besar dari biasanya (baik bagi ibu maupun bayinya), akan terjadinya penyakit atau kematian sebelum maupun sesudah persalinan Apa itu Tanda Bahaya..?
  • 3. Apa saja Tanda Bahaya Kehamilan..? a. Perdarahan pada vagina Perdarahan pervaginam atau perdarahan dari kemaluan merupakan salah satu tanda waspada terjadinya gangguan pada rahim atau keguguran. Keguguran sendiri memiliki beberapa tahapan dimana pada keguguran stadium pertama atau di dalam dunia medis dikenal dengan abortus imminens, terdapat tanda keguguran : (kontraksi, perdarahan pervaginam) namun janin masih dapat dipertahankan.
  • 4. b. Hiperemesis Gravidarum. Hiperemesis gravidarum adalah mual dan muntah yang muncul secara berlebihan selama hamil. Mual dan muntah (morning sickness) pada kehamilan trimester awal sebenarnya normal. Namun pada hiperemesis gravidarum, mual dan muntah dapat terjadi sepanjang hari dan berisiko menimbulkan dehidrasi.
  • 5. c. Nyeri ligamen perut bawah rasa sakit yang menusuk atau tajam pada perut bagian bawah atau selangkangan. Keluhan ini sangat umum terjadi saat kehamilan dan merupakan kondisi yang normal. Nyeri ligamen perut bawah saat hamil paling sering muncul pada trimester kedua.
  • 6. d. Gizi kurang Ibu hamil kurang gizi merupakan kondisi yang bisa dibilang berbahaya, karena berdampak langsung pada janin. Malnutrisi selama masa kehamilan dapat menyebabkan kerusakan pada organ vital serta mengakibatkan komplikasi kesehatan yang serius baik bagi ibu maupun janin.Beberapa faktor yang menyebabkan ibu hamil kurang gizi antara lain kurangnya konsumsi makanan yang bergizi, diet tidak tepat, mual muntah yang berlebihan, serta penyerapan nutrisi yang kurang.
  • 7. e. Anemia Anemia merupakan salah satu tanda ibu hamil kurang gizi yang perlu diwaspadai. Jika mengalami anemia, Ibu akan tampak pucat dan kelelahan serta kerap pusing. Pemicu utama dari kondisi ini adalah kurangnya nutrisi yang dibutuhkan tubuh seperti zat besi dan asam folat. ketika dokter sudah menyatakan bahwa Ibu terdiagnosa anemia, segera perbaiki pola makan. Pastikan gizi harian tercukupi agar kandungan tetap sehat. Jangan sampai gizi yang kurang berdampak serius pada kehamilan dan janin.
  • 8. f. IUGR (Intra Uterine Growth Restriction) iugr adalah kondisi yang menyebabkan janin tidak berkembang sempurna di dalam kandungan. Janin dikatakan tidak berkembang karena IUGR ketika beratnya di bawah persentil ke-10 atau kurang dari 90 persen berat janin normal. tanda janin tidak berkembang : Bayi dalam kandungan tidak bergerak, Hasil USG yang tidak normal, Jantung bayi tidak berdetak, Kadar HCG (human gonadoptropin)menurun.
  • 9. Oligohidramnios adalah kondisi saat cairan ketuban berada pada kadar terlalu rendah, dan dapat menyebabkan gangguan saat persalinan hingga kematian bayi. Oligohidramnios dapat dipicu banyak hal seperti gangguan plasenta, kelainan bawaan pada janin, bocornya kantung ketuban, persalinan yang lewat dari tanggal perkiraan, ketuban pecah dini, diabetes, preeklampsia, hipertensi, dehidrasi, dan hipoksia kronis. g. Oligohidramnios dan Polihidramnion
  • 10. Polihidramnion adalah sebuah kondisi di mana ibu hamil mengalami penumpukkan cairan ketuban. Pada umumnya, hal ini tidak menyebabkan gangguan atau hanya menyebabkan gangguan ringan pada ibu. Namun, polihidramnion dapat menyebabkan gejala serius seperti kesulitan bernapas dan kelahiran prematur. Faktor Risiko Polihidramnion ini misalnya infeksi selama kehamilan, ibu hamil mengidap diabetes, hingga ketidakcocokan darah antara ibu dan bayi.
  • 11. h. mola hidatidosa Hamil anggur atau yang dikenal juga sebagai mola hidatidosa adalah kelainan kehamilan yang jarang terjadi. Kondisi ini terjadi ketika sel telur yang sudah dibuahi dan plasenta tidak berkembang secara normal. Akibatnya, sel-sel abnormal tersebut membentuk sekumpulan kista yang bentuknya menyerupai anggur putih Hal yang perlu diperhatikan adalah hamil anggur dapat menyebabkan komplikasi serius, termasuk terbentuknya jaringan abnormal yang berujung pada kanker.
  • 12. i. gawat janin dan kematian intra uterin adalah kondisi ketika janin tidak mendapatkan pasokan oksigen yang cukup selama kehamilan. Kondisi gawat janin ini biasanya terdeteksi melalui denyut jantung yang tampak tidak normal. Ini karena pasokan oksigen yang dialirkan dari ibu ke janin mengalami hambatan, hingga kemudian menyebabkan penurunan pada denyut jantung bayi. kematian intra uterin dapat disebabkan oleh faktor maternal, fetus dan plasenta. Penegakan diagnosis kematian janin di dalam rahim sebaiknya tidak menggunakan auskultasi atau kardiotokografi tetapi menggunakan ultrasonografi / USG untuk menilai ada tidaknya denyut jantung janin.