SlideShare a Scribd company logo
Upaya Peningkatan Kewaspadaan dan Pencegahan
Terhadap Wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK)
Kecamatan Selogiri
Senin 6 Juni 2022
Oleh :
Priyono
Nanang Haryadi
DINASKELAUTAN DAN PERIKANAN DAN
DASAR :
1. Surat Edaran Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor :
01/SE/PK.300/M/5/2022 tentang Pengendalian dan
Penanggulangan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada Ternak
2. Surat Edaran Bupati Wonogiri Nomor 443.39/7914 Tentang
Penutupan sementara pasar hewan se Kabupaten Wonogiri dalam
rangka pencegahan penularan penyakit Mulut dan Kuku
3. Surat Edaran Kepala Dinas Kelautan Dan Perikanan dan
Peternakan Kabupaten Wonogiri No. 524.3 / 401 tentang
Kewaspadaan Dini Penyakit Mulut dan Kuku
Kasus dilaporkan mulai awal Mei 2022 sudah terjadi
di 2 Kabupaten di Provinsi Aceh dan 4 Kabupaten di
Jawa Timur :
KAB. TERTULAR : terkonfirmasi POSITIF PMK
oleh Pusat Veteriner Farma (PUSVETMA)
-Gresik, Lamongan, Sidoarjo dan Mojokerto, dan
hasil uji tgl. 5 Mei 2022
-Malang, Probolinggo, Lumajang hasil uji tgl. 9 Mei
2022
KASUS :
KASUS :
PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK)
Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) disebabkan oleh
virus RNA, dengan daya tahan tinggi di lingkungan
hingga 3-6 bulan dan bertahan lama jika terlindung dari
sinar matahari dan iklim yang mendukung. Virus
banyak ditemukan di tulang, kelenjar, susu, cairan lain
yang dikeluarkan tubuh ternak terinfeksi.
Spesies rentan adalah sapi, kerbau, domba, kambing
dan babi.
Penularan dapat terjadi bila kontak langsung ternak
terinfeksi, pernafasan, mulut, lecet kulit dan sarana
peternak (sepatu, tangan, pakaian)
 Tingkat penularan tinggi antar ternak satu dengan lainnya,
namun tingkat kematian sangat kecil pada ternak dewasa,
namun bisa lebih besar pada ternak anakan.
 Masa inkubasi penyakit : 1 – 14 hari
 TIDAK bersifat Zoonosis
artinya penyakit ini tidak menular ke manusia.
PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK)
TANDA KLINIS PMK
Demam tinggi
Muncul vesikel (seperti sariawan)
di lidah, mulut, hidung, moncong
dan putting susu.
Keluar air liur berlebihan (berbusa)
Enggan makan
Muncul lesi (luka) pada kaki antar
kuku, kepincangan, enggan
bergerak dan pengelupasan kuku.
TINDAKAN PENCEGAHAN PMK
Monitoring dan
mitigasi resiko
pada ternak
Memperketat
Lalu lintas
ternak
Tindakan
Suportif
Pelaporan dan
Respons Cepat
Penanganan Hewan Rentan PMK
Kecamatan Selogiri
Hewan dengan
gejala PMK
Lapor Petugas (Pak
Priyono / Pak
Nanang) 24 Jam
siap
Karantina hewan
dan Hewan Dalam
1 Kandang tidak
boleh keluar
Telp / WA Respon Cepat PMK
Pak Priyono : 0852 9351 1910
Pak Nanang : 0821 3550 3860
JIKA TERJADI
KASUS
PENGUJIAN LEBIH LANJUT
 Banyak penyakit dengan
tanda hampir sama
PENGOBATAN SUPORTIF
dan VAKSINASI
 SEMBUH, butuh waktu
K-I-E Masyarakat agar TIDAK
terjadi “PANIC SELLING”
 Krn SEMBUH dan TIDAK
BERBAHAYA bagi MANUSIA
PRODUK HEWAN SAAT WABAH PMK 
AMAN DIKONSUMSI, …
SUSU SAPI :
-Jangan minum susu sapi yang mentah, rebus
dulu minimal 5 menit
-Jangan memberikan susu sapi terinfeksi kepada
hewan rentan, kecuali dimasak : pedet, anak
kambing/domba.
-Jangan membuang susu dari hewan terinfeksi ke
lingkungan.
PRODUK HEWAN SAAT WABAH PMK 
AMAN DIKONSUMSI, …
DAGING:
-Jangan mencuci daging terinfeksi, tapi langsung
direbus minimal 30 menit, atau dipresto minimal
10 menit.
-Kulit hewan terinfeksi diberikan garam+soda kue
didiamkan hingga 28 hari.
Surat Keterangan Kesehatan Hewan Untuk Pengiriman
Hewan ke Luar Wonogiri
1. Pelayanan Pemeriksaan kesehatan hewan hanya dilayani di kandang-kandang
penampungan dengan Menghubungi petugas Kecamatan setempat
2. Jam Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan hewan untuk pengiriman ternak yaitu
Senin – kamis : 07.30 – 15.00 WIB
Jumat : 07.30 -11.00 WIB
3. Permintaan penerbitan SKKH diatas truk tidak dilayani
4. Menunjukkan KTP
5. Ternak berasal dari daerah bebas PMK
6. Menunjukkan surat rekomendasi /ijin pemasukan dari Kabupaten / Kota
Tujuan
UPDATE
BEBASKAN KAMI DARI PMK

More Related Content

Similar to PMK Selogiri.pptx

Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu HamilBuku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
ANNESHA10
 
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDXSosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
skripsidayu93
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
Iwan Hariyanto
 
Data morbiditas rawat jalan gimul
Data morbiditas rawat jalan gimulData morbiditas rawat jalan gimul
Data morbiditas rawat jalan gimul
Ade Habibie
 
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptxKONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
skripsidayu93
 
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptxPRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
NofrianusWalter
 
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Antam Medika
 
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdfbuku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
YulindiaPutri
 
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptxUnit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
Folochycat
 
Linsek Mei 2022.pptx
Linsek Mei 2022.pptxLinsek Mei 2022.pptx
Linsek Mei 2022.pptx
dewinovia4
 
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptxPROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
YantariTiyora2
 
Kesehatan mata telinga dan kulit
Kesehatan mata telinga dan kulitKesehatan mata telinga dan kulit
Kesehatan mata telinga dan kulitpuskesmasponcolsmg
 
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptxminiproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
fais1231
 
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptxBUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
amaliaibnussani
 
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptxPTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
Siti Krisnawati
 
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASANKEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
heru dumadi
 
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
Ditjen P2P Kemenkes
 
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
Tata Naipospos
 

Similar to PMK Selogiri.pptx (20)

Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu HamilBuku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
Buku Digital Kesehatan Gigi dan Mulut Ibu Hamil
 
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDXSosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
Sosialisasi Rabies 2020.ppt.pptxHGFFDFFDDDX
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
 
Data morbiditas rawat jalan gimul
Data morbiditas rawat jalan gimulData morbiditas rawat jalan gimul
Data morbiditas rawat jalan gimul
 
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptxKONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
KONDISI GIGITAN HEWAN PENULAR RABIES SANGGAU 2020.pptx
 
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptxPRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
PRENSENTASI KEGIATAN HARIAN CPNS [Autosaved] [Autosaved] [Autosaved].pptx
 
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
Menyikat Gigi? Sering Diabaikan namun Memiliki Peran Penting!
 
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdfbuku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
buku ttg ibu hamil terhadap kesgimul.pdf
 
Cpns kementerian pertanian 2013
Cpns kementerian pertanian 2013Cpns kementerian pertanian 2013
Cpns kementerian pertanian 2013
 
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptxUnit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
Unit kesehatan perseorangan tahun 22.pptx
 
Linsek Mei 2022.pptx
Linsek Mei 2022.pptxLinsek Mei 2022.pptx
Linsek Mei 2022.pptx
 
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptxPROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
PROFIL PUSKESMAS ANGSAU DAN MUTU PELAYANAN.pptx
 
Mediakom35
Mediakom35Mediakom35
Mediakom35
 
Kesehatan mata telinga dan kulit
Kesehatan mata telinga dan kulitKesehatan mata telinga dan kulit
Kesehatan mata telinga dan kulit
 
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptxminiproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
miniproINTERNSIP TEMANGGUNG PARAKAN fix.pptx
 
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptxBUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
BUKU SAKU PELAYANAN KES GILUT DI PUSKESMAS.pptx
 
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptxPTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
PTT PENGARAH PETUGAS PELAYANAN DI MPP.pptx
 
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASANKEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
KEBIJAKAN SEKTOR HILIR PERUNGGASAN
 
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
NEWSLETTER DITJEN P2P KEMENKES RI EDISI IV TAHUN 2017
 
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
Kesiapsiagaan Penyakit Mulut dan Kuku - Rapat Koordinasi Balai Besar Veterine...
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
EviRohimah3
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
muhammadmasyhuri9
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
AndrianiWimarSarasWa1
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
NaufalKhawariz
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 

PMK Selogiri.pptx

  • 1. Upaya Peningkatan Kewaspadaan dan Pencegahan Terhadap Wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) Kecamatan Selogiri Senin 6 Juni 2022 Oleh : Priyono Nanang Haryadi DINASKELAUTAN DAN PERIKANAN DAN
  • 2. DASAR : 1. Surat Edaran Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor : 01/SE/PK.300/M/5/2022 tentang Pengendalian dan Penanggulangan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada Ternak 2. Surat Edaran Bupati Wonogiri Nomor 443.39/7914 Tentang Penutupan sementara pasar hewan se Kabupaten Wonogiri dalam rangka pencegahan penularan penyakit Mulut dan Kuku 3. Surat Edaran Kepala Dinas Kelautan Dan Perikanan dan Peternakan Kabupaten Wonogiri No. 524.3 / 401 tentang Kewaspadaan Dini Penyakit Mulut dan Kuku
  • 3. Kasus dilaporkan mulai awal Mei 2022 sudah terjadi di 2 Kabupaten di Provinsi Aceh dan 4 Kabupaten di Jawa Timur : KAB. TERTULAR : terkonfirmasi POSITIF PMK oleh Pusat Veteriner Farma (PUSVETMA) -Gresik, Lamongan, Sidoarjo dan Mojokerto, dan hasil uji tgl. 5 Mei 2022 -Malang, Probolinggo, Lumajang hasil uji tgl. 9 Mei 2022 KASUS :
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 8. PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK) Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) disebabkan oleh virus RNA, dengan daya tahan tinggi di lingkungan hingga 3-6 bulan dan bertahan lama jika terlindung dari sinar matahari dan iklim yang mendukung. Virus banyak ditemukan di tulang, kelenjar, susu, cairan lain yang dikeluarkan tubuh ternak terinfeksi. Spesies rentan adalah sapi, kerbau, domba, kambing dan babi. Penularan dapat terjadi bila kontak langsung ternak terinfeksi, pernafasan, mulut, lecet kulit dan sarana peternak (sepatu, tangan, pakaian)
  • 9.  Tingkat penularan tinggi antar ternak satu dengan lainnya, namun tingkat kematian sangat kecil pada ternak dewasa, namun bisa lebih besar pada ternak anakan.  Masa inkubasi penyakit : 1 – 14 hari  TIDAK bersifat Zoonosis artinya penyakit ini tidak menular ke manusia. PENYAKIT MULUT DAN KUKU (PMK)
  • 10. TANDA KLINIS PMK Demam tinggi Muncul vesikel (seperti sariawan) di lidah, mulut, hidung, moncong dan putting susu. Keluar air liur berlebihan (berbusa) Enggan makan Muncul lesi (luka) pada kaki antar kuku, kepincangan, enggan bergerak dan pengelupasan kuku.
  • 11. TINDAKAN PENCEGAHAN PMK Monitoring dan mitigasi resiko pada ternak Memperketat Lalu lintas ternak Tindakan Suportif Pelaporan dan Respons Cepat
  • 12. Penanganan Hewan Rentan PMK Kecamatan Selogiri Hewan dengan gejala PMK Lapor Petugas (Pak Priyono / Pak Nanang) 24 Jam siap Karantina hewan dan Hewan Dalam 1 Kandang tidak boleh keluar Telp / WA Respon Cepat PMK Pak Priyono : 0852 9351 1910 Pak Nanang : 0821 3550 3860
  • 13. JIKA TERJADI KASUS PENGUJIAN LEBIH LANJUT  Banyak penyakit dengan tanda hampir sama PENGOBATAN SUPORTIF dan VAKSINASI  SEMBUH, butuh waktu K-I-E Masyarakat agar TIDAK terjadi “PANIC SELLING”  Krn SEMBUH dan TIDAK BERBAHAYA bagi MANUSIA
  • 14. PRODUK HEWAN SAAT WABAH PMK  AMAN DIKONSUMSI, … SUSU SAPI : -Jangan minum susu sapi yang mentah, rebus dulu minimal 5 menit -Jangan memberikan susu sapi terinfeksi kepada hewan rentan, kecuali dimasak : pedet, anak kambing/domba. -Jangan membuang susu dari hewan terinfeksi ke lingkungan.
  • 15. PRODUK HEWAN SAAT WABAH PMK  AMAN DIKONSUMSI, … DAGING: -Jangan mencuci daging terinfeksi, tapi langsung direbus minimal 30 menit, atau dipresto minimal 10 menit. -Kulit hewan terinfeksi diberikan garam+soda kue didiamkan hingga 28 hari.
  • 16. Surat Keterangan Kesehatan Hewan Untuk Pengiriman Hewan ke Luar Wonogiri 1. Pelayanan Pemeriksaan kesehatan hewan hanya dilayani di kandang-kandang penampungan dengan Menghubungi petugas Kecamatan setempat 2. Jam Pelayanan Pemeriksaan Kesehatan hewan untuk pengiriman ternak yaitu Senin – kamis : 07.30 – 15.00 WIB Jumat : 07.30 -11.00 WIB 3. Permintaan penerbitan SKKH diatas truk tidak dilayani 4. Menunjukkan KTP 5. Ternak berasal dari daerah bebas PMK 6. Menunjukkan surat rekomendasi /ijin pemasukan dari Kabupaten / Kota Tujuan