SlideShare a Scribd company logo
Waspadai
”silent disease”
penyebab BB
anak tidak
naik
Fresti	Oktanindi
Apa itu STUNTING?
– Stunted (perawakan pendek)	=	
panjang/tinggi badan menurut
usia dibawah -2	SD	yang
– disebabkan oleh kekurangan
gizi kronik
STUNTING
berawal
dari
Growth
Faltering
atau Gagal
Tumbuh
Kurva pertumbuhan tidak mengikuti grafik KMS
Definisi Weight faltering
– Adalah berat badan NAIK TETAPI
DIBAWAH STANDAR dan berat badan
TIDAK NAIK
– Kenaikan BB yang lambat
Cara praktis mendeteksi
weight faltering
Umur Kenaikan BB	per	
hari
Kenaikan BB	per	
bulan minimal
0-3	bulan 25-30	g Min	750	g
3-6	bulan 20 g Min 600	g
6-9	bulan 15	g Min	450	g
9-12	bulan 12	g Min	360	g
1-3	tahun 8	g Min	240	g
4-6	tahun 6	g Min	180	g
Nelson	Textbook	of	Pediatric	20th Edition
Mengapa BB anak harus naik??
Windows	of	opportunity
80%	otak tumbuh sampai
dengan usia 2	tahun
Receptive	language	area/speech	production	(angular	
gyrus/Broca area)
Seeing/hearing	(visual	cortex/auditory	cortex)
Higher	cognotive function	(prefrontal	cortex)
Adult	level	of	synapses
Window	of	opportunity
Proses	yang	terjadi pada periode ini akan
menyebabkan konsekuensi yang	menetap
Dampak kekurangan nutrisi
pada otak yg sedang tumbuh
Sel otak normal
Membentuk sinaps
yang	banyak
Sel otak abnormal
Sinaps yg terbentuk
sedikit,	dengan akson yg
pendek-pendek
Penyebab weight faltering
Weight	faltering
Kenaikan BB	tidak adekuat atau
penurunan BB
Kebutuhan nutrisi tidak adekuat
Ketidak tersediaan pangan
Ketidaktahuan gizi lengkap
dan seimbang,	dll
Penyuluhan praktek pemberian
makan yg benar
Perbaikan ekonomi
Ketidakmampuan mengkonsumsi makanan
yang	ada misalnya alergi makanan,	kelainan
metabolisme bawaan,	prematuritas,	dll
Food	for	special	medically	
purposes	PKMK
Kebutuhan nutrisi meningkat
PJB,	penyakit infeksi,	
misalnya diare berulang,	
ISPA,	ISK,	dll
Imunisasi,	perbaikan
sanitasi,	dll
Tuberkulosis/TB/Flek
Paru
ORGAN	YANG	DAPAT	TERKENA	TBC
Limfonodi
PLEURA
SALURAN	KENCING
TULANG	DAN	SENDI
MENINGES/	SELAPUT	OTAK
SALURAN	CERNA
PERITONEUM
PERIKARDIUM
PENULARAN TB ANAK
Bicara	:	0-210	partikel
Batuk	:	0-3500	partikel
Bersin	:	4500	– 1	juta	
partikel
paparan
Infeksi	
(TB	laten)
Sakit	TB	
Tahapan TB ANAK
Tanda dan Gejala
– BB	turun/sulit naik tanpa
sebab yang	jelas
– Nafsu makan kurang
– Demam kronik
– Batuk kronik
– Malaise,	anak	tidak	seaktif	
biasanya
– Keringat malam?
– Pembesaran KGB	superfisialis
– Konjungtivitis fliktenularis
– kaku kuduk
– skrofuloderma :	servikal,	inguinal
– gibbus,	kifosis
– paraparesis,	paraplegia
– pincang,	nyeri pangkal paha /	lutut
– PARU	:	umumnya dijumpai dlm batas normal
Sistemik
Lokal	(Sesuai	organ	yang	
terkena)
Infeksi Saluran Kemih
(ISK)
Perjalanan penyakit à E. Coli yang naik ke
saluran kemih
Formica R, Urinary tract infection. 2005, p. 375-388.
FAKTOR PREDISPOSISI
1. Pemasangan KATETER	urin
2. Abnormalitas anatomi:	vesicoureteral	reflux	
(VUR)	30-45%
3. Obstruksi/bendungan di	saluran kemih
4. Gangguan aliran kemih
5. Status	Imunitas
TANDA DAN GEJALA ISK PADA ANAK
______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________
GEJALA	LOKAL	SALURAN	KENCING
Nyeri saat berkemih
Merasa ingin berkemih terus
Menetes/	rasa	tidak puas pasca berkemih
Mengompol setelah sebelumnya sudah berhasil toilet	training	
Urin berbau
Urin berdarah/merah
Mengejan saat berkemih
Nyeri perut terutama bagian bawah
______________________________________________________________
TANDA	DAN	GEJALA	SISTEMIK
Demam
Muntah/	diare
Nyeri di	regio flank
______________________________________________________________
JAGALAH KEBERSIHAN AREA DIAPERS
– Sering mengganti diapers
– Membersihkan sisa BAB	dan BAK	dengan benar dari
arah DEPAN	KE	BELAKANG
– Cuci tangan sebelum mengganti popok bayi
– Meminimalkan penggunaan diapers	jika anak
sudah dapat dilatih toilet	training
ANEMIA DEFISIENSI
BESI (ADB)
Apa itu ADB?
– Kurangnya JUMLAH sel darah merah AKiBAT
KEKURANGAN ZAT BESI
– Dilihat dari pemeriksaan DARAH RUTIN --> KADAR
HEMOGLOBIN (HB) YANG RENDAH
Berapa kadar Hb normal anak?
BATAS	MINIMAL	!	(modifikasi INDONESIA)
Tahapan Anemia Defisiensi Besi
TANDA	DAN	GEJALA	MENGARAH	KE	ADB
PUCAT LEMAH	LETIH	LESU
IRITABEL TIDAK	MAU	MAKAN
PENCEGAHAN ADB
(Suplementasi Zat Besi)
Rekomendasi Ikatan Dokter Anak Indonesia
Makanan kaya zat besi
– Daging merah
– Hati
– Kuning telur
– Ikan
– Sayuran berdaun gelap atau hijau
– Kacang-kacangan,	kacang polong,	kacang kedelai
– Buah kering (plum,	kismis)
Pengobatan ANEMIA
bergantung penyebab
– Kecacingan (cacing tambang) àobat cacing
– Jangan minum TEH bersamaan dengan makanan yang
mengandung zat besi
– Tranfusi darah à sesuai INDIKASI dokter
– Penggantian/ transplantasi sumsum tulang à pada
kondisi kegagalan sumsum tulang
ALASAN MENGAPA 80% BESI TIDAK
DISERAP DENGAN BAIK
Kebiasaan
minum TEH	
bersama dengan
makan
ORANG	
INDONESIA
PENTING!
– PANTAU	BB	,	TB,	LINGKAR	KEPALA	BALITA/ANAK	SETIAP	BULAN
– BERAT	BADAN	TIDAK	NAIK	JANGAN	DIANGGAP	SEPELE	KARENA	MENENTUKAN	MASA	
DEPAN	ANAK	(PERKEMBANGAN	OTAK)
– SAAT	BB	ANAK	TIDAK	NAIK/	NAIK	TAK	SESUAI	TARGET	APALAGI	TURUN	à SEGERALAH	
KONSULTASI	SEBELUM	KURVA	PERTUMBUHANNYA	MENYIMPANG	DARI	YANG	
SEHARUSNYA
– SALAH	SATU	PENYEBAB	BB	ANAK	TAK	NAI	ADALAH	ADANYA	SILENT	DISEASE	(SEBETULNYA	
BUKAN	HANYA	TBC,	ISK	DAN	ADB)
– SEHINGGA	JIKA	IBU/	KADER/	BU	BIDAN	MENEMUKAN	ANAK	YANG	WEIGHT	FALTERING	
SAAT	POSYANDU	à EDUKASI	PEMBERIA	MAKAN	SAJA	TIDAKLAH	CUKUP.	HARUS	
DIEVALUASI	DAN	DICARI	PENYEBAB	BB	ANAK	TIDAK	NAIK	DENGAN	BENAR
@dokter.nindy Dokter Nindy @oktanindi

More Related Content

Similar to SILENT DISEASE PENYEBA BB ANAK TIDAK NAIK.pdf

Peran Nakes Dalam Penanganan Stunting
Peran Nakes Dalam Penanganan StuntingPeran Nakes Dalam Penanganan Stunting
Peran Nakes Dalam Penanganan Stunting
AriefSyarifudin9
 
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
nurulhidayah197160
 
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptMATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
mila306254
 
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptxMUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
FrankyBalaNaisali
 
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptxPP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
deaanugerah
 
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptxCEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
DEWIRAHAYU53
 
Rapat PKP 2022.ppt
Rapat PKP 2022.pptRapat PKP 2022.ppt
Rapat PKP 2022.ppt
ErnaSukma1
 
STUNTING.pptx
STUNTING.pptxSTUNTING.pptx
STUNTING.pptx
LemonGLORYGaming
 
Overview PEendampingan Keluarga Dalam Percepatan.pptx
Overview PEendampingan Keluarga  Dalam Percepatan.pptxOverview PEendampingan Keluarga  Dalam Percepatan.pptx
Overview PEendampingan Keluarga Dalam Percepatan.pptx
CandraIndah2
 
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptxDeteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
Eva Munir
 
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITASTUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
ASHARI34
 
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptxKEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
rani798582
 
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptxKebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
cintyayudaningsih
 
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdfkebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
RudyArisPurwanto
 
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptxcegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
klapalangkaraya2023
 
Pendampingan keluarga bagi catin.pptx
Pendampingan keluarga bagi catin.pptxPendampingan keluarga bagi catin.pptx
Pendampingan keluarga bagi catin.pptx
ErinDwiSafitri
 
Stunting slideshare information final match
Stunting slideshare information final matchStunting slideshare information final match
Stunting slideshare information final match
Rizki572681
 
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptxPENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
MiraMarianaUlfah1
 
STUNTING ARYA COMPLETE.pptx
STUNTING ARYA COMPLETE.pptxSTUNTING ARYA COMPLETE.pptx
STUNTING ARYA COMPLETE.pptx
Sieningsih
 

Similar to SILENT DISEASE PENYEBA BB ANAK TIDAK NAIK.pdf (20)

Peran Nakes Dalam Penanganan Stunting
Peran Nakes Dalam Penanganan StuntingPeran Nakes Dalam Penanganan Stunting
Peran Nakes Dalam Penanganan Stunting
 
DRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
DRAFF PAPARAN LINSEK.pptDRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
DRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
 
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
1. EDUKASI 1000 HPK.pptx
 
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptMATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
 
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptxMUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
MUSYAWARAH DESA XXX REMBUK STUNTING .pptx
 
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptxPP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
PP Pencegahan Stunting Pada Balita 2023.pptx
 
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptxCEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
CEGAH STUNTING PADA 1000 HPK DENGAN PANGAN AMAN DAN SEHAT.pptx
 
Rapat PKP 2022.ppt
Rapat PKP 2022.pptRapat PKP 2022.ppt
Rapat PKP 2022.ppt
 
STUNTING.pptx
STUNTING.pptxSTUNTING.pptx
STUNTING.pptx
 
Overview PEendampingan Keluarga Dalam Percepatan.pptx
Overview PEendampingan Keluarga  Dalam Percepatan.pptxOverview PEendampingan Keluarga  Dalam Percepatan.pptx
Overview PEendampingan Keluarga Dalam Percepatan.pptx
 
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptxDeteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
Deteksi dini dan pencegahan STUNTING.pptx
 
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITASTUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
STUNTING DAN PENCEGAHANNYA UNTUK ANAK KITA
 
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptxKEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
KEGIATAN STUNTING TINGKAT KECAMATAN.pptx
 
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptxKebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
Kebijakan Stunting Kab.Cianjur.pptx
 
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdfkebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
kebijakanstuntingkab-221226133601-29e61774.pdf
 
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptxcegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
cegah stanting utk tumbuh kembang anak.pptx
 
Pendampingan keluarga bagi catin.pptx
Pendampingan keluarga bagi catin.pptxPendampingan keluarga bagi catin.pptx
Pendampingan keluarga bagi catin.pptx
 
Stunting slideshare information final match
Stunting slideshare information final matchStunting slideshare information final match
Stunting slideshare information final match
 
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptxPENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
PENCEGAHAN STUNTING PADA BAYI DAN BALITA.pptx
 
STUNTING ARYA COMPLETE.pptx
STUNTING ARYA COMPLETE.pptxSTUNTING ARYA COMPLETE.pptx
STUNTING ARYA COMPLETE.pptx
 

Recently uploaded

Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Rizkiyahnovianti
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
kartikaoktarini
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
SIMRS Cendana
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
lidyanimargareth23
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
ShaoranAulia1
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
jeanlomirihi1
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
GregoryStevanusGulto
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
maya746072
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
jeanlomirihi1
 

Recently uploaded (13)

Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.pptPencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
Pencegahan Penyakit_Rizkiyah Novianti.ppt
 
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptxPPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
PPT TUMBUH KEMBANG ANAK-BAYI DAN BALITA.pptx
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptxMATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
MATERI IMUNISASI_PEMBINAAN KADER POSYANDU 2024.pptx
 
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdfVaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
Vaskularisasi sistem konduksi jantung.pdf
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
 
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptxLAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
LAPORAN PENDAHULUAN DAN ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN TN.pptx
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUSASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN ABORTUSABORTUS
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
 

SILENT DISEASE PENYEBA BB ANAK TIDAK NAIK.pdf