SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah : Sekolah Dasar (shanum99.com)
Kelas /Semester : II / 1 (satu)
Tema/Subtema : 4. Hidup Bersih dan Sehat/ 4. Hidup Bersih dan Sehat di
Tempat Umum
Pembelajaran ke- : 4
Alokasi Waktu : 1 x Pembelajaran (5 x 35 menit)
A. KOMPETENSI INTI (KI)
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4. Menenetukan kosakata dan konsep
tentang lingkungan sehat dan
lingkungan tidak sehat di lingkungan
sekitar serta cara menjaga kesehatan
lingkungan dalam Bahasa Indonesia
atau bahasa daerah melalui teks tulis,
lisan, visual, dan/atau eksplorasi
lingkungan
3.4.7 Membaca teks pendek yang berkaitan
dengan WC umum yang tidak sehat
3.4.8 Menyebutkan ciri-ciri WC umum yang
tidak sehat
4.4. Menyajikan penggunaan kosakata bahasa
Indonesia yang tepat atau bahasa
daerah hasil pengamatan tentang
lingkungan sehat dan lingkungan
tidak sehat di lingkungan sekitar serta
cara menjaga kesehatan lingkungan
dalam bentuk teks tulis, lisan, dan
visual.
4.4.5 Membuat laporan sederhana dari hasil
pengamatan tentang WC umum yang
tidak sehat
4.4.6 Menjelaskan isi laporan sederhana dari
hasil pengamatan tentang WC umum
yang tidak sehat
Matematika
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.10 Menjelaskan pola barisan bangun datar dan
bangun ruang menggunakan gambar atau
benda konkret
3.10.1 Mengidentifikasi pola barisan
bangun ruang menggunakan
benda konkret
3.10.2 Menggambar pola barisan bangun
ruang
4.10 Memprediksi pola barisan bangun datar dan
bangun ruang menggunakan gambar atau
benda konkret.
4.10.1 Menentukan pola barisan bangun
ruang selanjutnya
SBdP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Mengenal pengolahan alam dan buatan dalam
berkarya
3.4.1 Menyebutkan alat dan bahan untuk
membuat hiasan dari bahan sabun.
3.4.2 Menuliskan cara membuat hiasan
dari bahan sabun.
4.4. Membuat hiasan dari alam dan buatan 4.4.1 Membuat hiasan dari bahan sabun
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah berlatih, peserta didik dapat membaca teks dengan lafal dan intonasi yang tepat
dengan percaya diri.
2. Setelah tanya jawab, peserta didik dapat menuliskan tiga kata yang berkaitan dengan WC
umum yang tidak sehat dengan percaya diri
3. Setelah berdiskusi kelompok, peserta didik dapat menyebutkan tiga ciri WC umum yang
tidak sehat dengan percaya diri.
4. Setelah mengamati gambar WC umum yang tidak sehat, peserta didik dapat membuat
laporan sederhana dengan ejaan yang tepat dengan teliti.
5. Setelah berdiskusi kelompok, peserta didik dapat menjelaskan laporan sederhana dari hasil
pengamatan gambar halaman rumah yang tidak sehat dengan lafal dan intonasi yang tepat
dengan percaya diri.
6. Setelah bertanya jawab, peserta didik dapat menyebutkan tiga alat dan bahan untuk
membuat hiasan dari sabun dengan percaya diri.
7. Setelah menyimak penjelasan guru, peserta didik dapat menuliskan tujuh cara membuat
hiasan dari sabun dengan mandiri.
8. Setelah menonton video, peserta didik dapat membuat hiasan dari sabun dengan teliti.
9. Setelah mengamati pola barisan bangun ruang, peserta didik dapat mengidentifikasi pola
barisan bangun ruang dengan percaya diri.
10. Setelah menyimak penjelasan guru, peserta didik dapat menggambar pola barisan bangun
ruang dengan mandiri.
11. Setelah berdikusi kelompok, peserta didik dapat menentukan pola barisan bangun ruang
selanjutnya dengan teliri
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Ciri-ciri WC umum yang tidak sehat adalah:
a. Kotor
b. Tergenang air
c. Bau
2. Hiasan dari sabun batang
Cara mmebuat hiasan dari sabun batangan
Alat dan Bahan:
a. Pensil
b. Pisau kecil
c. Sabun Batang
Cara mambuat hiasan dari sabun batang:
a. Lukislah pada sabun sesuai gambar model yang diinginkan
b. Ukirlah sabun menggunakan pisau kecil sesuai dengan model yang diinginkan
c. Haluskan permukaan yang sudah diukir
3. Pola barisan bangun ruang
Balok merupakan bangun ruang. Jika disusun, balok dapat membentuk pola tertentu.
E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Saintifik
Metode : Tanya jawab
Model : Think, Pair, and Share
F. MEDIA, ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR
1. Media : Gambar WC umum yang tidak bersih, tongkat penanda kelompok,
gambar hiasan dari sabun, video membuat hiasan dari sabun, balok-
balok
2. Alat : pensil, pisau kecil
3. Bahan : sabun
4. Sumber Belajar :
Buku Guru dan Buku Peserta didik Kelas 2, Tema 4: Hidup Bersih dan Sehat Tematik
Terpadu Kurikulum 2013 (Revisi 2017). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.
G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Deskripsi
Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam.
“Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh. Selamat pagi
anak-anak. Bagaimana kabar nya hari ini?”
15 menit
2. Memeriksa kebersihan dan kelengkapan kelas.
3. Menyanyikan yel-yel sebelum berdoa
4. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh guru.
5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
6. Mengecek kehadiran peserta didik.
Guru bertanya; “Siapa yang tidak masuk hari ini?”
7. Melakukan apersepsi.
Guru menampilkan WC umum yang kotor. kemudian betanya
kepada peserta didik:
“Bagaimana pendapat anak-anak tentang gambar ini? Jika dilhat
dari kebersihannya, apakah tempat umum ini termasuk
lingkungan yang sehat atau tidak?”
8. Menginformasikan pembelajaran.
9. Menginformasi tujuan pembelajaran
10. Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
11. Menginformasikan teknik penilaian
“Anak-anak, teknik penilaian yang akan ibu nilai hari ini adalah
penilaian pengetahuan, penilaian ketrampilan dalam membaca
teks, membuat laporan serta membuat hiasan dari baahan sabun
batang sedangkan penilaian sikap yaitu percaya diri, mandiri,
dan teliti”.
Inti 1. Peserta didik membaca teks yang berjudul “WC Umum yang
Kotor Harus Dibersihkan” dengan lafal dan intonasi yang tepat.
2. Bertanya jawab tentang isi teks yang dibaca. Pertanyaan yang
dapat diajukan misalnya: “Apa isi teks yang kamu baca?” dan
“Apa kesimpulanmu terhadap isi teks?”.
3. Peserta didik mengamati gambar yang berhubungan dengan ciri
WC umum yang tidak bersih.
4. Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang dapat
diajukan misalnya “Informasi apa yang kamu peroleh dari
gambar?”. Guru mengarahkan siswa untuk menentukan ciri-ciri
WC umum yang tidak bersih.
5. Peserta didik dikelompokkan secara berpasangan. Nama
kelompok berdasarkan nama buah-buahan. Misalnya kelompok
apel, kelompok anggur dan sebagainya. Setiap kelompok diberi
LKPD dan tongkat penanda kelompok yang disesuaikan dengan
nama kelompok.
6. Peserta didik mengerjakan LKPD dengan bimbingan guru.
7. Peserta didik menuliskan laporan hasil pengamatan dengan
memperhatikan penggunaan ejaan yang tepat.
8. Guru memanggil beberapa nama kelompok. Kelompok yang
dipanggil membacakan laporan hasil pengamatan yang telah
145
menit
ditulis menggunakan lafal dan intonasi yang tepat. Saat
membacakan laporan, setiap kelompok juga membawa tanda
pengenal kelompok.
9. Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan
penguatan.
10. Peserta didik mengamati berbagai bentuk gambar hiasan dari
sabun.
11. Bertanya jawab tentang alat dan bahan yang dibutuhkan dalam
membuat hiasan dari sabun.
12. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan dalam
membuat hiasan dari sabun.
13. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang cara membuat
hiasan dari bahan sabun.
14. Peserta didik menuliskan cara membuat hiasan dari sabun di buku
tulis.
15. Peserta didik membaca petunjuk cara membuat hiasan dari bahan
sabun.
16. Peserta didik menyimak video membuat hiasan dari sabun.
17. Peserta didik membuat hiasan dari sabun. Peserta didik dan
kelompoknya saling membantu dalam membuat hiasan dari
sabun.
18. Guru menghimbau peserta didik agar berhati-hati menggunakan
pisau.
19. Guru membimbing peserta didik dengan baik ketika membuat
hiasan dari bahan sabun.
20. Peserta didik mengumpulkan hasil karyanya kemudian guru
memberikan tanggapan.
21. Peserta didik mengamati bentuk sabun batangan yang masih utuh
dan menghubungkannya dengan pengenalan bentuk bangun
ruang, yaitu balok.
22. Peserta didik mengamati pola bangun ruang melalui benda
konkret. Benda konkret berupa balok-balok.
23. Peserta didik mengamati berbagai bentuk pola yang dapat
dibentuk dari susunan balok melalui gambar.
24. Peserta didik bersama kelompoknya berlatih menentukan bentuk
bangun ruang selanjutnya berdasarkan pola yang dibentuknya.
25. Peserta didik melaporkan hasil diskusinya di depan kelas.
26. Menanggapi jawaban peserta didik dan memberikan penguatan.
27. Peserta didik diberi soal evaluasi
28. Menanggapi hasil evaluasi peserta didik
Penutup 1. Peserta didik dan guru membuat kesimpulan mengenai kegiatan
pembelajaran yang sudah dilaksanakan hari ini.
2. Refleksi
“Bagaimana kegiatan pembelajaran hari ini? Apakah anak- anak
senang? Atau ada materi pelajaran yang masih sulit dipelajari?
3. Memberikan motivasi kepada peserta didik.
4. Memberikan tindak lanjut
15 menit
H.PENILAIAN
1. Penilaian Pengetahuan
Soal Evaluasi
Jenis Tes : Tertulis
Bentuk Soal : Essay dan Isian
Soal :
Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!
1.
2.
3.
4
Berdasarkan gambar dibawah ini, tuliskan tiga ciri-ciri WC umum yang tidak sehat!
Tuliskan lah nama alat dan bahan untuk membuat hiasan dari sabun sesuai dengan
gambar.
…………. …………. ………….
Tuliskan tiga cara membuat hiasan dari sabun batangan!
Berilah tanda centang (√) pada gambar yang merupakan pola barisan bangun ruang.
5 Tentukanlah bentuk bangun ruang selanjutnya mengikuti pola berikut!
Kunci Jawaban:
1.
2.
3.
4.
5.
1. Berbau
2. Kotor
3. Lantai tergenang air
Sabun Pisau
Pensil
1. Lukislah sabun dengan gambar yang diinginkan menggunakan pensil
2. Ukir sabun menggunakan pisau.
3. Haluskan permukaan sabun yang telah diukir.
Pedoman Penskoran:
No
Soal
Kriteria Skor
√
√
1
Menuliskan tiga ciri-ciri dengan tepat (4)
Menuliskan dua ciri-ciri dengan tepat (3)
Menuliskan satu ciri-ciri dengan tepat (2)
Jawaban tidak tepat (1)
Tidak menjawab (0)
4
2
Menuliskan nama tiga alat dan bahan dengan tepat (4)
Menuliskan nama dua alat dan bahan dengan tepat (3)
Menuliskan nama satu alat dan bahan dengan tepat (2)
Jawaban tidak tepat (1)
Tidak menjawab (0)
4
3
Menuliskan tiga cara dengan tepat (7)
Menuliskan dua cara dengan tepat (5)
Menuliskan satu cara dengan tepat (3)
Jawaban tidak tepat (1)
Tidak menjawab (0)
7
4
Menjawab dengan tepat (2)
Jawaban tidak tepat (1)
Tidak menjawab (0)
2
5
Menjawab dengan tepat (2)
Jawaban tidak tepat (1)
Tidak menjawab (0)
4
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 =
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑆𝑘𝑜𝑟
𝑥 100
2. Penilaian Keterampilan
a. Membaca lancar teks yang berhubungan dengan lingkungan rumah yang tidak bersih
No Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan
4 3 2 1
1 Kemamp
uan
membac
a teks
Peserta
didik
mampu
membaca
keseluruha
n
teks
Peserta didik
mampu
membaca
setengah atau
lebih bagian
teks
Peserta didik
mampu
membaca
kurang dari
setengah
bagian teks
Peserta didik
belum
mampu
membaca teks
2 Pemaha
man
Isi teks
Mampu
menjawab
semua
pertanyaan
yang
diajukan
Mampu
menjawab
setengah
atau lebih
pertanyaan
yang diajukan
Mampu
menjawab
kurang dari
setengah
bagian teks
Belum mampu
menjawab
semua
pertanyaan
yang diajukan
No Nama Predikat Keterangan
1
2
dst
b. Membuat laporan sederhana tentang lingkungan rumah yang tidak bersih
No Kriteria Baik
sekali
Baik Cukup Perlu Bimbingan
4 3 2 1
1 Kelengka
pan
isi
laporan
Isi laporan
lengkap
Isi laporan
mencakup
sebagian besar
isi gambar
Isi laporan
hanya
mencakup
sebagian kecil
isi gambar
Isi laporan
belum sesuai
dengan isi
gambar
2 Tampilan Tulisan
jelas, rapi,
dan
bersih
Tulisan jelas,
tetapi kurang
rapi atau
bersih
Tulisan kurang
jelas
Tulisan tidak
bisa dibaca
No Nama Predikat Keterangan
1
2
dst
c. Membuat karya hiasan dari sabun
No Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan
4 3 2 1
1 Tampilan Tampilan
hiasan rapi
dan bersih
Tampilan
hiasan rapi
tetapi kurang
bersih
Tampilan
hiasan kurang
rapid an kurang
bersih
Tampilan hiasan
tidak rapi dan
tidak bersih
2 Kreasi Hiasan
yang dibuat
banyak
kreasi dan
menarik
hiasan yang
dibuat banyak
variasi, namun
kurang
menarik
Hiasan yang
dibuat kurang
variasi dan
kurang menarik
Hiasan yang
dibuat tidak ada
kreasi dan tidak
menarik
No Nama Predikat Keterangan
1
2
dst
3. Penilaian Sikap
No Nama
Peserta
didik
Aspek yang diamati
Percaya Diri Teliti Mandiri
SB MB PB SB MB PB SB MB PB
1
2
dst
Mengetahui
Kepala Sekolah,
Nama
NIP.
………., …………..
Guru Kelas 2,
Nama
NIP

More Related Content

Similar to SEHAT

Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...ssuserd6a846
 
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docxRPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docxJihanNF1
 
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1My Yanti
 
silabus tata kecantikan kulit (1).docx
silabus tata kecantikan kulit (1).docxsilabus tata kecantikan kulit (1).docx
silabus tata kecantikan kulit (1).docxfadillazulva
 
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendaki
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendakiSesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendaki
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendakiErwin Abdillah
 
Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Erma Yafi
 
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.comRPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.comSlamet Dien'z
 
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sri
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sriRpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sri
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sriIndra Putra
 
Rpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharahRpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharahaisyaszuhriyah
 
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2aisyaszuhriyah
 
rpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawainirpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawainifistiva waini
 
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi LengkungRPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkungmatematikauntirta
 
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaAbdiera
 
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarAmalia si amal
 

Similar to SEHAT (20)

Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
Modul Ajar Seni Rupa Menggambar Rumah Berdasarkan Prinsip Seni Rupa Fase B AG...
 
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docxRPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
RPP KELAS 2 TEMA 4 PPG.docx
 
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1
235549140 rpp-kls-v-tema-4-sub-1
 
silabus tata kecantikan kulit (1).docx
silabus tata kecantikan kulit (1).docxsilabus tata kecantikan kulit (1).docx
silabus tata kecantikan kulit (1).docx
 
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendaki
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendakiSesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendaki
Sesi 4.4 langkah langkah pembelajaran yang dikehendaki
 
RPP SD 10 RAHA
RPP SD 10  RAHA RPP SD 10  RAHA
RPP SD 10 RAHA
 
Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1
 
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.comRPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
RPP kelas 4 semester 1 tema 3 Kurikulum 2013 revisi 2016 by : www.wallpes.com
 
K1 t1 st1 pb3
K1 t1 st1 pb3K1 t1 st1 pb3
K1 t1 st1 pb3
 
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sri
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sriRpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sri
Rpp kls 4 tm4 st 3 tgs p.sri
 
Rpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharahRpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharah
 
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
 
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
Rpp fikih 7 bab 1 pertemuan 1,2
 
rpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawainirpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawaini
 
Rpp kd 3.5 4.6
Rpp  kd 3.5 4.6Rpp  kd 3.5 4.6
Rpp kd 3.5 4.6
 
RPP SD 1 RAHA
RPP SD  1 RAHA RPP SD  1 RAHA
RPP SD 1 RAHA
 
Mnggu 6
Mnggu 6Mnggu 6
Mnggu 6
 
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi LengkungRPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
RPP - Volume Bangun Ruang Sisi Lengkung
 
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Rupa Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitarRPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
RPP Tematik bermain dengan benda-benda sekitar
 

Recently uploaded

Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxAdrimanMulya
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfjeffrisovana999
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANDevonneDillaElFachri
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 

Recently uploaded (11)

Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptxASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
ASUMSI DAN KARAKTERISTIK AKUNTANSI SYARIAH.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdfPerlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
Perlindungan Anak Dalam Hukum Perdata (2).pdf
 
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHANKONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
KONSEP DASAR ADVOKASI GIZI KEBIJAKAN PEMERINTAHAN
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 

SEHAT

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : Sekolah Dasar (shanum99.com) Kelas /Semester : II / 1 (satu) Tema/Subtema : 4. Hidup Bersih dan Sehat/ 4. Hidup Bersih dan Sehat di Tempat Umum Pembelajaran ke- : 4 Alokasi Waktu : 1 x Pembelajaran (5 x 35 menit) A. KOMPETENSI INTI (KI) 1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah. 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia. B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.4. Menenetukan kosakata dan konsep tentang lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat di lingkungan sekitar serta cara menjaga kesehatan lingkungan dalam Bahasa Indonesia atau bahasa daerah melalui teks tulis, lisan, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan 3.4.7 Membaca teks pendek yang berkaitan dengan WC umum yang tidak sehat 3.4.8 Menyebutkan ciri-ciri WC umum yang tidak sehat 4.4. Menyajikan penggunaan kosakata bahasa Indonesia yang tepat atau bahasa daerah hasil pengamatan tentang lingkungan sehat dan lingkungan tidak sehat di lingkungan sekitar serta cara menjaga kesehatan lingkungan dalam bentuk teks tulis, lisan, dan visual. 4.4.5 Membuat laporan sederhana dari hasil pengamatan tentang WC umum yang tidak sehat 4.4.6 Menjelaskan isi laporan sederhana dari hasil pengamatan tentang WC umum yang tidak sehat
  • 2. Matematika Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.10 Menjelaskan pola barisan bangun datar dan bangun ruang menggunakan gambar atau benda konkret 3.10.1 Mengidentifikasi pola barisan bangun ruang menggunakan benda konkret 3.10.2 Menggambar pola barisan bangun ruang 4.10 Memprediksi pola barisan bangun datar dan bangun ruang menggunakan gambar atau benda konkret. 4.10.1 Menentukan pola barisan bangun ruang selanjutnya SBdP Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 3.4 Mengenal pengolahan alam dan buatan dalam berkarya 3.4.1 Menyebutkan alat dan bahan untuk membuat hiasan dari bahan sabun. 3.4.2 Menuliskan cara membuat hiasan dari bahan sabun. 4.4. Membuat hiasan dari alam dan buatan 4.4.1 Membuat hiasan dari bahan sabun C. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Setelah berlatih, peserta didik dapat membaca teks dengan lafal dan intonasi yang tepat dengan percaya diri. 2. Setelah tanya jawab, peserta didik dapat menuliskan tiga kata yang berkaitan dengan WC umum yang tidak sehat dengan percaya diri 3. Setelah berdiskusi kelompok, peserta didik dapat menyebutkan tiga ciri WC umum yang tidak sehat dengan percaya diri. 4. Setelah mengamati gambar WC umum yang tidak sehat, peserta didik dapat membuat laporan sederhana dengan ejaan yang tepat dengan teliti. 5. Setelah berdiskusi kelompok, peserta didik dapat menjelaskan laporan sederhana dari hasil pengamatan gambar halaman rumah yang tidak sehat dengan lafal dan intonasi yang tepat dengan percaya diri. 6. Setelah bertanya jawab, peserta didik dapat menyebutkan tiga alat dan bahan untuk membuat hiasan dari sabun dengan percaya diri. 7. Setelah menyimak penjelasan guru, peserta didik dapat menuliskan tujuh cara membuat hiasan dari sabun dengan mandiri. 8. Setelah menonton video, peserta didik dapat membuat hiasan dari sabun dengan teliti. 9. Setelah mengamati pola barisan bangun ruang, peserta didik dapat mengidentifikasi pola barisan bangun ruang dengan percaya diri. 10. Setelah menyimak penjelasan guru, peserta didik dapat menggambar pola barisan bangun ruang dengan mandiri.
  • 3. 11. Setelah berdikusi kelompok, peserta didik dapat menentukan pola barisan bangun ruang selanjutnya dengan teliri D. MATERI PEMBELAJARAN 1. Ciri-ciri WC umum yang tidak sehat adalah: a. Kotor b. Tergenang air c. Bau 2. Hiasan dari sabun batang Cara mmebuat hiasan dari sabun batangan Alat dan Bahan: a. Pensil b. Pisau kecil c. Sabun Batang Cara mambuat hiasan dari sabun batang: a. Lukislah pada sabun sesuai gambar model yang diinginkan b. Ukirlah sabun menggunakan pisau kecil sesuai dengan model yang diinginkan c. Haluskan permukaan yang sudah diukir 3. Pola barisan bangun ruang Balok merupakan bangun ruang. Jika disusun, balok dapat membentuk pola tertentu. E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN Pendekatan : Saintifik Metode : Tanya jawab Model : Think, Pair, and Share F. MEDIA, ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR 1. Media : Gambar WC umum yang tidak bersih, tongkat penanda kelompok, gambar hiasan dari sabun, video membuat hiasan dari sabun, balok- balok 2. Alat : pensil, pisau kecil 3. Bahan : sabun 4. Sumber Belajar : Buku Guru dan Buku Peserta didik Kelas 2, Tema 4: Hidup Bersih dan Sehat Tematik Terpadu Kurikulum 2013 (Revisi 2017). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam. “Assalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh. Selamat pagi anak-anak. Bagaimana kabar nya hari ini?” 15 menit
  • 4. 2. Memeriksa kebersihan dan kelengkapan kelas. 3. Menyanyikan yel-yel sebelum berdoa 4. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh guru. 5. Menyanyikan lagu Indonesia Raya 6. Mengecek kehadiran peserta didik. Guru bertanya; “Siapa yang tidak masuk hari ini?” 7. Melakukan apersepsi. Guru menampilkan WC umum yang kotor. kemudian betanya kepada peserta didik: “Bagaimana pendapat anak-anak tentang gambar ini? Jika dilhat dari kebersihannya, apakah tempat umum ini termasuk lingkungan yang sehat atau tidak?” 8. Menginformasikan pembelajaran. 9. Menginformasi tujuan pembelajaran 10. Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilaksanakan. 11. Menginformasikan teknik penilaian “Anak-anak, teknik penilaian yang akan ibu nilai hari ini adalah penilaian pengetahuan, penilaian ketrampilan dalam membaca teks, membuat laporan serta membuat hiasan dari baahan sabun batang sedangkan penilaian sikap yaitu percaya diri, mandiri, dan teliti”. Inti 1. Peserta didik membaca teks yang berjudul “WC Umum yang Kotor Harus Dibersihkan” dengan lafal dan intonasi yang tepat. 2. Bertanya jawab tentang isi teks yang dibaca. Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya: “Apa isi teks yang kamu baca?” dan “Apa kesimpulanmu terhadap isi teks?”. 3. Peserta didik mengamati gambar yang berhubungan dengan ciri WC umum yang tidak bersih. 4. Bertanya jawab tentang isi gambar. Pertanyaan yang dapat diajukan misalnya “Informasi apa yang kamu peroleh dari gambar?”. Guru mengarahkan siswa untuk menentukan ciri-ciri WC umum yang tidak bersih. 5. Peserta didik dikelompokkan secara berpasangan. Nama kelompok berdasarkan nama buah-buahan. Misalnya kelompok apel, kelompok anggur dan sebagainya. Setiap kelompok diberi LKPD dan tongkat penanda kelompok yang disesuaikan dengan nama kelompok. 6. Peserta didik mengerjakan LKPD dengan bimbingan guru. 7. Peserta didik menuliskan laporan hasil pengamatan dengan memperhatikan penggunaan ejaan yang tepat. 8. Guru memanggil beberapa nama kelompok. Kelompok yang dipanggil membacakan laporan hasil pengamatan yang telah 145 menit
  • 5. ditulis menggunakan lafal dan intonasi yang tepat. Saat membacakan laporan, setiap kelompok juga membawa tanda pengenal kelompok. 9. Guru menanggapi hasil diskusi peserta didik dan memberikan penguatan. 10. Peserta didik mengamati berbagai bentuk gambar hiasan dari sabun. 11. Bertanya jawab tentang alat dan bahan yang dibutuhkan dalam membuat hiasan dari sabun. 12. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan dalam membuat hiasan dari sabun. 13. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang cara membuat hiasan dari bahan sabun. 14. Peserta didik menuliskan cara membuat hiasan dari sabun di buku tulis. 15. Peserta didik membaca petunjuk cara membuat hiasan dari bahan sabun. 16. Peserta didik menyimak video membuat hiasan dari sabun. 17. Peserta didik membuat hiasan dari sabun. Peserta didik dan kelompoknya saling membantu dalam membuat hiasan dari sabun. 18. Guru menghimbau peserta didik agar berhati-hati menggunakan pisau. 19. Guru membimbing peserta didik dengan baik ketika membuat hiasan dari bahan sabun. 20. Peserta didik mengumpulkan hasil karyanya kemudian guru memberikan tanggapan. 21. Peserta didik mengamati bentuk sabun batangan yang masih utuh dan menghubungkannya dengan pengenalan bentuk bangun ruang, yaitu balok. 22. Peserta didik mengamati pola bangun ruang melalui benda konkret. Benda konkret berupa balok-balok. 23. Peserta didik mengamati berbagai bentuk pola yang dapat dibentuk dari susunan balok melalui gambar. 24. Peserta didik bersama kelompoknya berlatih menentukan bentuk bangun ruang selanjutnya berdasarkan pola yang dibentuknya. 25. Peserta didik melaporkan hasil diskusinya di depan kelas. 26. Menanggapi jawaban peserta didik dan memberikan penguatan. 27. Peserta didik diberi soal evaluasi 28. Menanggapi hasil evaluasi peserta didik
  • 6. Penutup 1. Peserta didik dan guru membuat kesimpulan mengenai kegiatan pembelajaran yang sudah dilaksanakan hari ini. 2. Refleksi “Bagaimana kegiatan pembelajaran hari ini? Apakah anak- anak senang? Atau ada materi pelajaran yang masih sulit dipelajari? 3. Memberikan motivasi kepada peserta didik. 4. Memberikan tindak lanjut 15 menit H.PENILAIAN 1. Penilaian Pengetahuan Soal Evaluasi Jenis Tes : Tertulis Bentuk Soal : Essay dan Isian Soal : Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat! 1. 2. 3. 4 Berdasarkan gambar dibawah ini, tuliskan tiga ciri-ciri WC umum yang tidak sehat! Tuliskan lah nama alat dan bahan untuk membuat hiasan dari sabun sesuai dengan gambar. …………. …………. …………. Tuliskan tiga cara membuat hiasan dari sabun batangan! Berilah tanda centang (√) pada gambar yang merupakan pola barisan bangun ruang.
  • 7. 5 Tentukanlah bentuk bangun ruang selanjutnya mengikuti pola berikut! Kunci Jawaban: 1. 2. 3. 4. 5. 1. Berbau 2. Kotor 3. Lantai tergenang air Sabun Pisau Pensil 1. Lukislah sabun dengan gambar yang diinginkan menggunakan pensil 2. Ukir sabun menggunakan pisau. 3. Haluskan permukaan sabun yang telah diukir. Pedoman Penskoran: No Soal Kriteria Skor √ √
  • 8. 1 Menuliskan tiga ciri-ciri dengan tepat (4) Menuliskan dua ciri-ciri dengan tepat (3) Menuliskan satu ciri-ciri dengan tepat (2) Jawaban tidak tepat (1) Tidak menjawab (0) 4 2 Menuliskan nama tiga alat dan bahan dengan tepat (4) Menuliskan nama dua alat dan bahan dengan tepat (3) Menuliskan nama satu alat dan bahan dengan tepat (2) Jawaban tidak tepat (1) Tidak menjawab (0) 4 3 Menuliskan tiga cara dengan tepat (7) Menuliskan dua cara dengan tepat (5) Menuliskan satu cara dengan tepat (3) Jawaban tidak tepat (1) Tidak menjawab (0) 7 4 Menjawab dengan tepat (2) Jawaban tidak tepat (1) Tidak menjawab (0) 2 5 Menjawab dengan tepat (2) Jawaban tidak tepat (1) Tidak menjawab (0) 4 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑥 100 2. Penilaian Keterampilan a. Membaca lancar teks yang berhubungan dengan lingkungan rumah yang tidak bersih No Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan 4 3 2 1
  • 9. 1 Kemamp uan membac a teks Peserta didik mampu membaca keseluruha n teks Peserta didik mampu membaca setengah atau lebih bagian teks Peserta didik mampu membaca kurang dari setengah bagian teks Peserta didik belum mampu membaca teks 2 Pemaha man Isi teks Mampu menjawab semua pertanyaan yang diajukan Mampu menjawab setengah atau lebih pertanyaan yang diajukan Mampu menjawab kurang dari setengah bagian teks Belum mampu menjawab semua pertanyaan yang diajukan No Nama Predikat Keterangan 1 2 dst b. Membuat laporan sederhana tentang lingkungan rumah yang tidak bersih No Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan 4 3 2 1 1 Kelengka pan isi laporan Isi laporan lengkap Isi laporan mencakup sebagian besar isi gambar Isi laporan hanya mencakup sebagian kecil isi gambar Isi laporan belum sesuai dengan isi gambar
  • 10. 2 Tampilan Tulisan jelas, rapi, dan bersih Tulisan jelas, tetapi kurang rapi atau bersih Tulisan kurang jelas Tulisan tidak bisa dibaca No Nama Predikat Keterangan 1 2 dst c. Membuat karya hiasan dari sabun No Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan 4 3 2 1 1 Tampilan Tampilan hiasan rapi dan bersih Tampilan hiasan rapi tetapi kurang bersih Tampilan hiasan kurang rapid an kurang bersih Tampilan hiasan tidak rapi dan tidak bersih 2 Kreasi Hiasan yang dibuat banyak kreasi dan menarik hiasan yang dibuat banyak variasi, namun kurang menarik Hiasan yang dibuat kurang variasi dan kurang menarik Hiasan yang dibuat tidak ada kreasi dan tidak menarik No Nama Predikat Keterangan 1 2 dst 3. Penilaian Sikap No Nama Peserta didik Aspek yang diamati Percaya Diri Teliti Mandiri SB MB PB SB MB PB SB MB PB