SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Gunawan Suyanto
1512510205
Tugas 03 - 0916
Jelaskan apa yang dimaksud dengan Unified
Modeling Language (UML), berikan beberapa
contoh sederhana !
UML (Unified Modeling Language) adalah sebuah bahasa
untuk menetukan, visualisasi, kontruksi, dan
mendokumentasikan artifact (bagian dari informasi yang
digunakan atau dihasilkan dalam suatu proses pembuatan
perangkat lunak. Artifact dapat berupa model, deskripsi atau
perangkat lunak) dari system perangkat lunak, seperti pada
pemodelan bisnis dan system non perangkat lunak lainnya.
UML merupakan bahasa standar untuk penulisan
blueprint software yang digunakan untuk visualisasi, spesifikasi,
pembentukan dan pendokumentasian alat-alat dari sistem
perangkat lunak.
Contoh :
Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case
diagram, activity diagram,Sequence
diagram, class diagram !
Use case adalah rangkaian/uraian sekelompok yang
saling terkait dan membentuk sistem secara teratur yang
dilakukan atau diawasi oleh sebuah aktor. Use case digunakan
untuk membentuk tingkah-laku benda/ things dalam sebuah
model serta di Realisasikan oleh sebuah collaboration.
Umumnya use case digambarkan dengan sebuah elips dengan
garis yang solid, biasanya mengandung nama.Use case
menggambarkan proses system (kebutuhan system dari sudut
pandang user).
Secara umum use case:
• Pola perilaku system
• Urutan transaksi yang berhubungan yang dilakukan oleh
satu actor
Use case diagram terdiri dari:
• Use case
• Actors
• Relationship
• System boundary boxes (optional)
• Packages (optional)
Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case
diagram, activity diagram,Sequence
diagram, class diagram !
Activity diagrams menggambarkan berbagai alir aktivitas dalam
sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal,
decision yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity
diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin
terjadi pada beberapa eksekusi. Activity diagram merupakan state
diagram khusus, di mana sebagian besar state adalah action dan
sebagian besar transisi di-trigger oleh selesainya state sebelumnya
(internal processing). Oleh karena itu activity diagram tidak
menggambarkan behaviour internal sebuah sistem (dan interaksi antar
subsistem) secara eksak, tetapi lebih menggambarkan proses-proses
dan jalur-jalur aktivitas dari level atas secara umum. Menggambarkan
proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses. Dipakai pada
business modeling untuk memperlihatkan urutan aktifitas proses bisnis.
Struktur diagram ini mirip flowchart atau Data Flow Diagram pada
perancangan terstruktur. Sangat bermanfaat apabila kita membuat
diagram ini terlebih dahulu dalam memodelkan sebuah proses untuk
membantu memahami proses secara keseluruhan.
Activity diagram dibuat berdasarkan sebuah atau beberapa use case
pada use case diagram.
Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case
diagram, activity diagram,Sequence
diagram, class diagram !
Sequence diagram (diagram urutan) adalah suatu diagram yang
memperlihatkan atau menampilkan interaksi-interaksi antar objek di dalam sistem
yang disusun pada sebuah urutan atau rangkaian waktu. Interaksi antar objek
tersebut termasuk pengguna, display, dan sebagainya berupa pesan/message.
Sequence Diagram digunakan untuk menggambarkan skenario atau rangkaian
langkah-langkah yang dilakukan sebagai sebuah respon dari suatu kejadian/even
untuk menghasilkan output tertentu. Sequence Diagram diawali dari apa yang me-
trigger aktivitas tersebut, proses dan perubahan apa saja yang terjadi secara
internal dan output apa yang dihasilkan.
Diagram ini secara khusus berasosiasi dengan use case diagram.
Sequence diagram juga memperlihatkan tahap demi tahap apa yang seharusnya
terjadi untuk menghasilkan sesuatu didalam use case. Sequence diagram juga
dapat merubah atribut atay method pada class yang telah dibentuk oleh class
diagram, bahkan menciptakan sebuah class baru. Sequence diagram memodelkan
aliran logika dalam sebuah system dalam cara yang visual.
Sequence diagram biasanya digunakan untuk tujuan analisa dan desain,
memfokuskan pada identifikasi method didalam sebuah system. Sequence
diagram biasanya dipakai untuk memodelkan :
• Deskripsi tentang system yang ada pada sebuah / beberapa use case pada use
case diagram, yang menggambarkan hubungan antara actor dan use case
diagram.
• Logika dari method (operation, function atau procedure).
• Logika dari service (high level method).
Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case
diagram, activity diagram,Sequence
diagram, class diagram !
Class diagram adalah diagram yang menggambarkan struktur
sistem dari segi pendefinisian kelas-kelas yang akan dibuat
untuk membangun sistem. kelas memiliki 3 bagian utama yaitu
attribute, operation, dan name. kelas-kelas yang ada pada
struktur sistem harus dapat melakukan fungsi-fungsi sesuai
dengan kebutuhan sistem.
Kenapa kita membutuhkan model design dalam
implementasi/pembuatan software (web) ?
Menurut saya model design dalam meng-implementasi atau
pembuatan software sangat penting dalam pembuatan
software, karna model atau tampilan design yang kita buat
tersebut harus mudah di pahami dan memilki tampilan yang
interaktif agar menarik sih pengguna web. Dan itu menjadi
suatu yang membedakan dari web pesaing kita.

More Related Content

What's hot

Rekayasa web 0916
Rekayasa web 0916Rekayasa web 0916
Rekayasa web 0916rara1992
 
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057Doni Wijoyo
 
Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)Holong Nainggolan
 
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)Hani Nurrahmi
 
Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)Adola Silaban
 
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakRekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakMelindaAprilia3
 
UML & Use Case Diagram
UML & Use Case DiagramUML & Use Case Diagram
UML & Use Case Diagrammellmeli
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webUmmi khairani
 
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_kuIrfanRifangga
 
Tugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa WebTugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa WebMohammad Arief
 
MATERI UML(Unified Modelling Language)
MATERI UML(Unified Modelling Language)MATERI UML(Unified Modelling Language)
MATERI UML(Unified Modelling Language)Febry Mbah Man
 
Tugas 3 Rekayasa Web 0316
Tugas 3 Rekayasa Web 0316Tugas 3 Rekayasa Web 0316
Tugas 3 Rekayasa Web 0316sapatati
 
Unified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project SoftwareUnified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project SoftwareAditya Indraprasti
 

What's hot (20)

Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316Tugas 3 – 0316
Tugas 3 – 0316
 
Rekayasa web 0916
Rekayasa web 0916Rekayasa web 0916
Rekayasa web 0916
 
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057Tugas 3   ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
Tugas 3 ku - 0316 - raden doni wijoyo - 1311511057
 
UseCase Diagram
UseCase DiagramUseCase Diagram
UseCase Diagram
 
Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)Modul Unified modeling language (UML)
Modul Unified modeling language (UML)
 
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
Pengenalan UML (Unified Modelling Language)
 
UML
UMLUML
UML
 
Lap.praktikum
Lap.praktikumLap.praktikum
Lap.praktikum
 
Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)Uml(unified modelling language)
Uml(unified modelling language)
 
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakRekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat Lunak
 
UML & Use Case Diagram
UML & Use Case DiagramUML & Use Case Diagram
UML & Use Case Diagram
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas3_ku
 
Tugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa WebTugas 3 - Rekayasa Web
Tugas 3 - Rekayasa Web
 
MATERI UML(Unified Modelling Language)
MATERI UML(Unified Modelling Language)MATERI UML(Unified Modelling Language)
MATERI UML(Unified Modelling Language)
 
Tugas 3 Rekayasa Web 0316
Tugas 3 Rekayasa Web 0316Tugas 3 Rekayasa Web 0316
Tugas 3 Rekayasa Web 0316
 
Unified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project SoftwareUnified Modeling Language - Project Software
Unified Modeling Language - Project Software
 

Viewers also liked

Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarinaTugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarinaosta92
 
Uml Activity Diagram
Uml Activity DiagramUml Activity Diagram
Uml Activity DiagramNiloy Rocker
 
Aps09 design data_flowdiagram
Aps09 design data_flowdiagramAps09 design data_flowdiagram
Aps09 design data_flowdiagramArif Rahman
 
Activity diagram-UML diagram
Activity diagram-UML diagramActivity diagram-UML diagram
Activity diagram-UML diagramRamakant Soni
 
UML - activity diagram tutorial
UML - activity diagram tutorialUML - activity diagram tutorial
UML - activity diagram tutorialEliza Wright
 

Viewers also liked (9)

Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarinaTugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
Tugas 3 rekayas web 1312510231 rostarina
 
Rekayasa web tugas 4 0916
Rekayasa web tugas 4   0916Rekayasa web tugas 4   0916
Rekayasa web tugas 4 0916
 
Laporan bisnis cusfart
Laporan bisnis cusfartLaporan bisnis cusfart
Laporan bisnis cusfart
 
Uml Activity Diagram
Uml Activity DiagramUml Activity Diagram
Uml Activity Diagram
 
Aps09 design data_flowdiagram
Aps09 design data_flowdiagramAps09 design data_flowdiagram
Aps09 design data_flowdiagram
 
Activity diagram-UML diagram
Activity diagram-UML diagramActivity diagram-UML diagram
Activity diagram-UML diagram
 
Uml class-diagram
Uml class-diagramUml class-diagram
Uml class-diagram
 
Activity diagram
Activity diagramActivity diagram
Activity diagram
 
UML - activity diagram tutorial
UML - activity diagram tutorialUML - activity diagram tutorial
UML - activity diagram tutorial
 

Similar to UML DAN DIAGRAM

Tugas 3 rekayasa web 0316
Tugas 3 rekayasa web 0316Tugas 3 rekayasa web 0316
Tugas 3 rekayasa web 0316art david
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webfaisalawai
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webfaisalawai
 
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3debbie95
 
Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)Azhar Krisna
 
Tugas 3 rekayasa web (individu)
Tugas 3 rekayasa web (individu)Tugas 3 rekayasa web (individu)
Tugas 3 rekayasa web (individu)Filsaf Kurniawan
 
Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916Dimas Setiadi
 
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882Adul28
 
Otomatisasi sistem perparkiran
Otomatisasi sistem perparkiranOtomatisasi sistem perparkiran
Otomatisasi sistem perparkiranDoni Andriansyah
 
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916rangga priyatna
 
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675pika glavikantara
 
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-Commerce
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-CommerceTugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-Commerce
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-CommerceSamsul Arifin
 

Similar to UML DAN DIAGRAM (19)

Tugas 3 rekayasa web 0316
Tugas 3 rekayasa web 0316Tugas 3 rekayasa web 0316
Tugas 3 rekayasa web 0316
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3   rekayasa webTugas 3   rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekayasa web (0916)
Tugas 3   rekayasa web (0916)Tugas 3   rekayasa web (0916)
Tugas 3 rekayasa web (0916)
 
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas3
 
Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)Tugas 3 rek web (1411510744)
Tugas 3 rek web (1411510744)
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Tugas 3 rekayasa web (individu)
Tugas 3 rekayasa web (individu)Tugas 3 rekayasa web (individu)
Tugas 3 rekayasa web (individu)
 
Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916Tugas 3 dimas setiadi 0916
Tugas 3 dimas setiadi 0916
 
Modul uml
Modul umlModul uml
Modul uml
 
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
Tugas 3 Rekweb-Abdul Rahman-1311502882
 
Tugas rekweb 3
Tugas rekweb 3Tugas rekweb 3
Tugas rekweb 3
 
Otomatisasi sistem perparkiran
Otomatisasi sistem perparkiranOtomatisasi sistem perparkiran
Otomatisasi sistem perparkiran
 
Tugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa webTugas 3 rekayasa web
Tugas 3 rekayasa web
 
Uml
UmlUml
Uml
 
Rekayasa web tugas 3 0916
Rekayasa web tugas 3   0916Rekayasa web tugas 3   0916
Rekayasa web tugas 3 0916
 
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916Tugas 3 individu rekayasa web 0916
Tugas 3 individu rekayasa web 0916
 
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
Tugas3-0916-oktonato glavikantara-1612510675
 
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-Commerce
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-CommerceTugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-Commerce
Tugas kelompok 2 (RekWeb) # Penjelasan UML & Flowchart Project E-Commerce
 

Recently uploaded

Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx23May1983
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 

Recently uploaded (20)

Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 

UML DAN DIAGRAM

  • 2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Unified Modeling Language (UML), berikan beberapa contoh sederhana ! UML (Unified Modeling Language) adalah sebuah bahasa untuk menetukan, visualisasi, kontruksi, dan mendokumentasikan artifact (bagian dari informasi yang digunakan atau dihasilkan dalam suatu proses pembuatan perangkat lunak. Artifact dapat berupa model, deskripsi atau perangkat lunak) dari system perangkat lunak, seperti pada pemodelan bisnis dan system non perangkat lunak lainnya. UML merupakan bahasa standar untuk penulisan blueprint software yang digunakan untuk visualisasi, spesifikasi, pembentukan dan pendokumentasian alat-alat dari sistem perangkat lunak.
  • 4. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram, activity diagram,Sequence diagram, class diagram ! Use case adalah rangkaian/uraian sekelompok yang saling terkait dan membentuk sistem secara teratur yang dilakukan atau diawasi oleh sebuah aktor. Use case digunakan untuk membentuk tingkah-laku benda/ things dalam sebuah model serta di Realisasikan oleh sebuah collaboration. Umumnya use case digambarkan dengan sebuah elips dengan garis yang solid, biasanya mengandung nama.Use case menggambarkan proses system (kebutuhan system dari sudut pandang user). Secara umum use case: • Pola perilaku system • Urutan transaksi yang berhubungan yang dilakukan oleh satu actor Use case diagram terdiri dari: • Use case • Actors • Relationship • System boundary boxes (optional) • Packages (optional)
  • 5. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram, activity diagram,Sequence diagram, class diagram ! Activity diagrams menggambarkan berbagai alir aktivitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi. Activity diagram merupakan state diagram khusus, di mana sebagian besar state adalah action dan sebagian besar transisi di-trigger oleh selesainya state sebelumnya (internal processing). Oleh karena itu activity diagram tidak menggambarkan behaviour internal sebuah sistem (dan interaksi antar subsistem) secara eksak, tetapi lebih menggambarkan proses-proses dan jalur-jalur aktivitas dari level atas secara umum. Menggambarkan proses bisnis dan urutan aktivitas dalam sebuah proses. Dipakai pada business modeling untuk memperlihatkan urutan aktifitas proses bisnis. Struktur diagram ini mirip flowchart atau Data Flow Diagram pada perancangan terstruktur. Sangat bermanfaat apabila kita membuat diagram ini terlebih dahulu dalam memodelkan sebuah proses untuk membantu memahami proses secara keseluruhan. Activity diagram dibuat berdasarkan sebuah atau beberapa use case pada use case diagram.
  • 6. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram, activity diagram,Sequence diagram, class diagram ! Sequence diagram (diagram urutan) adalah suatu diagram yang memperlihatkan atau menampilkan interaksi-interaksi antar objek di dalam sistem yang disusun pada sebuah urutan atau rangkaian waktu. Interaksi antar objek tersebut termasuk pengguna, display, dan sebagainya berupa pesan/message. Sequence Diagram digunakan untuk menggambarkan skenario atau rangkaian langkah-langkah yang dilakukan sebagai sebuah respon dari suatu kejadian/even untuk menghasilkan output tertentu. Sequence Diagram diawali dari apa yang me- trigger aktivitas tersebut, proses dan perubahan apa saja yang terjadi secara internal dan output apa yang dihasilkan. Diagram ini secara khusus berasosiasi dengan use case diagram. Sequence diagram juga memperlihatkan tahap demi tahap apa yang seharusnya terjadi untuk menghasilkan sesuatu didalam use case. Sequence diagram juga dapat merubah atribut atay method pada class yang telah dibentuk oleh class diagram, bahkan menciptakan sebuah class baru. Sequence diagram memodelkan aliran logika dalam sebuah system dalam cara yang visual. Sequence diagram biasanya digunakan untuk tujuan analisa dan desain, memfokuskan pada identifikasi method didalam sebuah system. Sequence diagram biasanya dipakai untuk memodelkan : • Deskripsi tentang system yang ada pada sebuah / beberapa use case pada use case diagram, yang menggambarkan hubungan antara actor dan use case diagram. • Logika dari method (operation, function atau procedure). • Logika dari service (high level method).
  • 7. Jelaskan perbedaan mendasar antara Use Case diagram, activity diagram,Sequence diagram, class diagram ! Class diagram adalah diagram yang menggambarkan struktur sistem dari segi pendefinisian kelas-kelas yang akan dibuat untuk membangun sistem. kelas memiliki 3 bagian utama yaitu attribute, operation, dan name. kelas-kelas yang ada pada struktur sistem harus dapat melakukan fungsi-fungsi sesuai dengan kebutuhan sistem.
  • 8. Kenapa kita membutuhkan model design dalam implementasi/pembuatan software (web) ? Menurut saya model design dalam meng-implementasi atau pembuatan software sangat penting dalam pembuatan software, karna model atau tampilan design yang kita buat tersebut harus mudah di pahami dan memilki tampilan yang interaktif agar menarik sih pengguna web. Dan itu menjadi suatu yang membedakan dari web pesaing kita.