SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Download to read offline
BAB TIGA
Pembagian &
Ruang Lingkup
Ilmu Ekonomi
1.Ekonomi
Deskriptif Pembagian Ilmu Ekonomi
2.Teori Ekonomi
a.Mikro
b. Makro
3. Ekonomi
Terapan
4. Ekonomi
Normatif
5. Ekonomi Positif
1) Ekonomi Deskriptif
Ekonomi deskriptif melukiskan
keadaan ekonomi dalam bentuk
angka-angka, yaitu dengan
mencatat atau mendaftarkan
peristiwa-peristiwa ekonomi
sehingga keadaan ekonomi itu
tertulis dalam bentuk angka-
angka.
2) Ekonomi teori dan Perbedaan Antara Ekonomi Makro-
Mikro
Ekonomi teori merupakan kerangka konsep pemikiran yang
berasal dari data-data konkret yang disusun dan diolah
serta dianalisis.
Dengan demikian terbentuk teori yang menerangkan
hubungan antara peristiwa-peristiwa ekonomi yang
merumuskan hubungan-hubungan ini dalam hukum ekonomi.
Ekonomi teori dapat dibagi menjadi mikroekonomi (teori
ekonomi mikro) dan makroekonomi (teori ekonomi makro).
a. Mikro ekonomi, mempelajari
cara sistem ekonomi dimulai dari
sudut individu seperti perilaku dan
selera konsumen atau dari sudut
perusahaan seperti ongkos
perusahaan, prediksi perusahaan,
penawar dari perusahaan, atau
permintaan dari perusahaan.
Kalau dalam makro ekonomi
dipersoalkan mengenai permintaan
maka yang dimaksud adalah bukan
permintaan perorangan atau
perusahaan tetapi masyarakat
secara keseluruhan.
b. Makro ekonomi mempelajari cara
kerja sistem ekonomi dimulai dengan
mempelajari sistem perekonomian
secara keseluruhan.
3) Ekonomi Terapan
Ekonomi terapan merupakan
penggunaan teori ekonomi
pada masalah-masalah ekonomi
tertentu yang banyak terjadi
dalam masyarakat.
4) Ekonomi Normatif
Ekonomi normatif mengandung
pengertian kondisi perekonomian
yang seharusnya tercapai dan
terwujud dalam masyarakat.
Misalnya suatu pernyataan bahwa
dgn letak Indonesia yang strategis,
sangat luas dan subur dan kaya SDA.
Seharusnya mampu
mensejahterakan rakyatnya.
5) Ekonomi Positif
Ekonomi positif mengandung pengertian
keadaan perekonomian yang sudah terjadi,
sedang, dan akan terjadi dalam masyarakat.
Contohnya bila impor beras ditingkatkan
,kan mengakibatkan persediaan dan
penawaran beras lebih banyak dari
kebutuhan, harga beras menurun dan para
petani padi akan mengalami kerugian.
Ruang Lingkup
Teori Ekonomi
Mikro dan
Makro
Bagian dari ilmu ekonomi yang menganalisis bagian-bagian kecil
dari keseluruhan kegiatan perekonomian
3 Aspek yang dianalisis dari teori ekonomi mikro;
1.Interaksi Pasar Barang
2.Tingkah Laku Pembeli dan Penjual
3.Interaksi di Pasar Faktor Produksi
A. TEORI EKONOMI MIKRO
Menganalisa seluruh kegiatan ekonomi yg bersifat global dng
memperhatikan kegiatan ekonomi yg dilakukan dalam unit kecil
3 Aspek yang dianalisis dari teori ekonomi makro;
1.Penentuan Kegiatan Ekonomi Negara
2.Pengeluaran Agregat
3.Mengatasi Pengangguran dan Inflasi
B. TEORI EKONOMI MAKRO
2. Teori Produksi,
membahas masalah-
masalah biaya
produksi, tingkat
produksi yang paling
menguntungkan
Pembagian Teori
Ekonomi Mikro
1. Teori Harga,
menjelaskan
terbentuknya harga
oleh permintaan dan
penawaran barang /
jasa di pasar
3.Teori Distribusi,
membahas tentang
distribusi pendapatan
bagi para pemilik
faktor-faktor produksi
yang telah memberikan
prestasinya dalam
proses produksi.
Jenis Pasar
Ekonomi Mikro
1. Pasar Barang
2. Pasar Jasa / Tenaga
3. Pasar Uang dan
Pasar Modal
1. Pasar Barang
Pasar yang menjual produk dalam bentuk barang. Pasar barang dapat dibagi lagi
menjadi dua macam, yakni :
a) Pasar Barang nyata atau riil
Pasar barang nyata adalah pasar yang menjual produk dalam bentuk barang yang
bentuk dan fisiknya jelas.
Contohnya adalah pasar kebayoran lama, pasar senen, pasar malam, pasar kaget,
dan lain-lain.
b) Pasar Barang Abstrak
Pasar barang abstrak adalah pasar yang menjual produk yang tidak terlihat atau
tidak riil secara fisik.
Contoh jenis pasar ini adalah pasar komoditas / komoditi yang menjual barang semu
seperti pasar karet, pasar tembakau, pasar timah, pasar kopi dan lain sebagainya.
Pasar jasa adalah pasar yang menjual produknya
dalam bentuk penawaran jasa atas suatu
kemampuan.
Jasa tidak dapat dipegang dan dilihat secara fisik
karena waktu pada saat dihasilkan bersamaan
dengan waktu mengkonsumsinya.
2. Pasar Jasa / Tenaga
Contoh pasar jasa seperti pasar tenaga kerja, Rumah
Sakit yang menjual jasa kesehatan, Pangkalan Ojek
yang menawarkatn jasa transportasi sepeda motor,
dan lain sebagainya.
3. Pasar Uang dan Pasar Modal
a)   Pasar Uang
Pasar Uang adalah pasar yang memperjual belikan mata uang negara-negara
yang berlaku di dunia. Pasar ini disebut juga sebagai pasar valuta asing / valas /
Foreign Exchange / Forex. Resiko yang ada pada pasar ini relatif besar
dibandingkan dengan jenis investasi lainnya, namun demikian keuntungan yang
mungkin diperoleh juga relatif besar. Contoh adalah transaksi forex di BEJ, BES,
agen forex, di internet, dan lain-lain.
b) Pasar Modal
Pasar Modal adalah pasar yang memperdagangkan surat-surat berharga
sebagai bukti kepemilikan suatu perusahaan bisnis atau kepemilikan modal
untuk diinvestasikan sesuai dengan kesepakatan yang telah dibuat. Contohnya
seperti saham, reksadana, obligasi perusahaan swasta dan pemerintah, dan lain
sebagainya.
Terima kasih!

More Related Content

What's hot

Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
GabriellElena
 
Perilaku kons-prods-unggah
Perilaku kons-prods-unggahPerilaku kons-prods-unggah
Perilaku kons-prods-unggah
wardayadi007
 

What's hot (19)

270160122 makalah-ekonomi-mikro
270160122 makalah-ekonomi-mikro270160122 makalah-ekonomi-mikro
270160122 makalah-ekonomi-mikro
 
Makalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeMakalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroe
 
Ekonomi mikro
Ekonomi mikroEkonomi mikro
Ekonomi mikro
 
Ekonomi Makro
Ekonomi MakroEkonomi Makro
Ekonomi Makro
 
ruang lingkup ekonomi mikro islam
ruang lingkup ekonomi mikro islam ruang lingkup ekonomi mikro islam
ruang lingkup ekonomi mikro islam
 
Definisi ilmu ekonomi
Definisi ilmu ekonomiDefinisi ilmu ekonomi
Definisi ilmu ekonomi
 
Materi 2
Materi 2Materi 2
Materi 2
 
Makalah Teori mikro ekonomi
Makalah Teori mikro ekonomiMakalah Teori mikro ekonomi
Makalah Teori mikro ekonomi
 
Makalah permintaan dan penawaran
Makalah permintaan dan penawaranMakalah permintaan dan penawaran
Makalah permintaan dan penawaran
 
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
 
Pengantar ekonomi mikro
Pengantar ekonomi mikroPengantar ekonomi mikro
Pengantar ekonomi mikro
 
Ekonomi dasar
Ekonomi dasarEkonomi dasar
Ekonomi dasar
 
Metodologi ilmu ekonomi
Metodologi ilmu ekonomiMetodologi ilmu ekonomi
Metodologi ilmu ekonomi
 
Bahan Ajar Ekonomi Kelas X Sms. I,II
Bahan Ajar Ekonomi Kelas X Sms. I,IIBahan Ajar Ekonomi Kelas X Sms. I,II
Bahan Ajar Ekonomi Kelas X Sms. I,II
 
Presentasi tentang Masalah Ekonomi
Presentasi tentang Masalah EkonomiPresentasi tentang Masalah Ekonomi
Presentasi tentang Masalah Ekonomi
 
Ekonomi Mikro Islam (Miftah'll Everafter)
Ekonomi Mikro Islam (Miftah'll Everafter)Ekonomi Mikro Islam (Miftah'll Everafter)
Ekonomi Mikro Islam (Miftah'll Everafter)
 
Perilaku kons-prods-unggah
Perilaku kons-prods-unggahPerilaku kons-prods-unggah
Perilaku kons-prods-unggah
 
Pola kegiatan perekonomian
Pola kegiatan perekonomianPola kegiatan perekonomian
Pola kegiatan perekonomian
 
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
Bab 01 konsep dasar ilmu ekonomi
 

Similar to Bab 3 pembagian & ruang lingkup ilmu ekonomi

Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016 Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Ruhilatul Ilma
 
Pengertian ilmu ekonomi
Pengertian ilmu ekonomiPengertian ilmu ekonomi
Pengertian ilmu ekonomi
Wahyu Nurse
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
BangRio4
 

Similar to Bab 3 pembagian & ruang lingkup ilmu ekonomi (20)

Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016 Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
 
Tugas ekonomi kel.1 kelas10.3
Tugas ekonomi kel.1 kelas10.3Tugas ekonomi kel.1 kelas10.3
Tugas ekonomi kel.1 kelas10.3
 
LKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS XLKS EKONOMI KELAS X
LKS EKONOMI KELAS X
 
Ekonomi mikro
Ekonomi mikroEkonomi mikro
Ekonomi mikro
 
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxPERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
 
Cbr eko mikro unimed
Cbr eko mikro unimedCbr eko mikro unimed
Cbr eko mikro unimed
 
Compilation by Louisa Kristin
Compilation by Louisa Kristin Compilation by Louisa Kristin
Compilation by Louisa Kristin
 
Tugas Compilation (Microeconomic)
Tugas Compilation (Microeconomic)Tugas Compilation (Microeconomic)
Tugas Compilation (Microeconomic)
 
TEORI EKONOMI PERTEMUAN 1.pptx
TEORI EKONOMI PERTEMUAN 1.pptxTEORI EKONOMI PERTEMUAN 1.pptx
TEORI EKONOMI PERTEMUAN 1.pptx
 
Pengertian ilmu ekonomi
Pengertian ilmu ekonomiPengertian ilmu ekonomi
Pengertian ilmu ekonomi
 
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
 
Compilation micro Alec LA28_2101641034
Compilation micro Alec LA28_2101641034Compilation micro Alec LA28_2101641034
Compilation micro Alec LA28_2101641034
 
Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)
 
Tugas compilation fernando sudio_LA28_2101640593
Tugas compilation fernando sudio_LA28_2101640593Tugas compilation fernando sudio_LA28_2101640593
Tugas compilation fernando sudio_LA28_2101640593
 
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
 
KUMPULAN TUGAS AKHIR PPT PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 4 KELAS U
KUMPULAN TUGAS AKHIR PPT PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 4 KELAS UKUMPULAN TUGAS AKHIR PPT PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 4 KELAS U
KUMPULAN TUGAS AKHIR PPT PENGANTAR EKONOMI MIKRO KELOMPOK 4 KELAS U
 
KONSEP EKONOMI MIKRO.pdf
KONSEP EKONOMI MIKRO.pdfKONSEP EKONOMI MIKRO.pdf
KONSEP EKONOMI MIKRO.pdf
 
pasar barang.pdf
pasar barang.pdfpasar barang.pdf
pasar barang.pdf
 
PENGANTAR EKONOMI
PENGANTAR EKONOMIPENGANTAR EKONOMI
PENGANTAR EKONOMI
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
 

More from Bayu Bayu

More from Bayu Bayu (20)

Tampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambarTampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambar
 
Tampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambarTampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambar
 
Teknik presentasi..
Teknik presentasi..Teknik presentasi..
Teknik presentasi..
 
Bab 3 seminar reg
Bab 3 seminar regBab 3 seminar reg
Bab 3 seminar reg
 
Bab 2 seminar reg
Bab 2 seminar regBab 2 seminar reg
Bab 2 seminar reg
 
Bab 1 seminar reg
Bab 1 seminar regBab 1 seminar reg
Bab 1 seminar reg
 
Bab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judulBab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judul
 
Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022
 
Bab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitianBab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitian
 
Bab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustakaBab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustaka
 
Bagian bagian presentasi
Bagian   bagian presentasiBagian   bagian presentasi
Bagian bagian presentasi
 
Bab empat belas pt
Bab empat belas ptBab empat belas pt
Bab empat belas pt
 
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bankBab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
 
Bab 11 uang
Bab 11 uangBab 11 uang
Bab 11 uang
 
Bab 10 inflasi
Bab 10 inflasiBab 10 inflasi
Bab 10 inflasi
 
Bab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasiBab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasi
 
Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)
 
Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)
 
Bab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskalBab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskal
 
Bab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneterBab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneter
 

Recently uploaded

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 

Bab 3 pembagian & ruang lingkup ilmu ekonomi

  • 1. BAB TIGA Pembagian & Ruang Lingkup Ilmu Ekonomi
  • 2. 1.Ekonomi Deskriptif Pembagian Ilmu Ekonomi 2.Teori Ekonomi a.Mikro b. Makro 3. Ekonomi Terapan 4. Ekonomi Normatif 5. Ekonomi Positif
  • 3. 1) Ekonomi Deskriptif Ekonomi deskriptif melukiskan keadaan ekonomi dalam bentuk angka-angka, yaitu dengan mencatat atau mendaftarkan peristiwa-peristiwa ekonomi sehingga keadaan ekonomi itu tertulis dalam bentuk angka- angka.
  • 4. 2) Ekonomi teori dan Perbedaan Antara Ekonomi Makro- Mikro Ekonomi teori merupakan kerangka konsep pemikiran yang berasal dari data-data konkret yang disusun dan diolah serta dianalisis. Dengan demikian terbentuk teori yang menerangkan hubungan antara peristiwa-peristiwa ekonomi yang merumuskan hubungan-hubungan ini dalam hukum ekonomi. Ekonomi teori dapat dibagi menjadi mikroekonomi (teori ekonomi mikro) dan makroekonomi (teori ekonomi makro).
  • 5. a. Mikro ekonomi, mempelajari cara sistem ekonomi dimulai dari sudut individu seperti perilaku dan selera konsumen atau dari sudut perusahaan seperti ongkos perusahaan, prediksi perusahaan, penawar dari perusahaan, atau permintaan dari perusahaan.
  • 6. Kalau dalam makro ekonomi dipersoalkan mengenai permintaan maka yang dimaksud adalah bukan permintaan perorangan atau perusahaan tetapi masyarakat secara keseluruhan. b. Makro ekonomi mempelajari cara kerja sistem ekonomi dimulai dengan mempelajari sistem perekonomian secara keseluruhan.
  • 7. 3) Ekonomi Terapan Ekonomi terapan merupakan penggunaan teori ekonomi pada masalah-masalah ekonomi tertentu yang banyak terjadi dalam masyarakat.
  • 8. 4) Ekonomi Normatif Ekonomi normatif mengandung pengertian kondisi perekonomian yang seharusnya tercapai dan terwujud dalam masyarakat. Misalnya suatu pernyataan bahwa dgn letak Indonesia yang strategis, sangat luas dan subur dan kaya SDA. Seharusnya mampu mensejahterakan rakyatnya.
  • 9. 5) Ekonomi Positif Ekonomi positif mengandung pengertian keadaan perekonomian yang sudah terjadi, sedang, dan akan terjadi dalam masyarakat. Contohnya bila impor beras ditingkatkan ,kan mengakibatkan persediaan dan penawaran beras lebih banyak dari kebutuhan, harga beras menurun dan para petani padi akan mengalami kerugian.
  • 10. Ruang Lingkup Teori Ekonomi Mikro dan Makro Bagian dari ilmu ekonomi yang menganalisis bagian-bagian kecil dari keseluruhan kegiatan perekonomian 3 Aspek yang dianalisis dari teori ekonomi mikro; 1.Interaksi Pasar Barang 2.Tingkah Laku Pembeli dan Penjual 3.Interaksi di Pasar Faktor Produksi A. TEORI EKONOMI MIKRO Menganalisa seluruh kegiatan ekonomi yg bersifat global dng memperhatikan kegiatan ekonomi yg dilakukan dalam unit kecil 3 Aspek yang dianalisis dari teori ekonomi makro; 1.Penentuan Kegiatan Ekonomi Negara 2.Pengeluaran Agregat 3.Mengatasi Pengangguran dan Inflasi B. TEORI EKONOMI MAKRO
  • 11. 2. Teori Produksi, membahas masalah- masalah biaya produksi, tingkat produksi yang paling menguntungkan Pembagian Teori Ekonomi Mikro 1. Teori Harga, menjelaskan terbentuknya harga oleh permintaan dan penawaran barang / jasa di pasar 3.Teori Distribusi, membahas tentang distribusi pendapatan bagi para pemilik faktor-faktor produksi yang telah memberikan prestasinya dalam proses produksi.
  • 12. Jenis Pasar Ekonomi Mikro 1. Pasar Barang 2. Pasar Jasa / Tenaga 3. Pasar Uang dan Pasar Modal
  • 13. 1. Pasar Barang Pasar yang menjual produk dalam bentuk barang. Pasar barang dapat dibagi lagi menjadi dua macam, yakni : a) Pasar Barang nyata atau riil Pasar barang nyata adalah pasar yang menjual produk dalam bentuk barang yang bentuk dan fisiknya jelas. Contohnya adalah pasar kebayoran lama, pasar senen, pasar malam, pasar kaget, dan lain-lain. b) Pasar Barang Abstrak Pasar barang abstrak adalah pasar yang menjual produk yang tidak terlihat atau tidak riil secara fisik. Contoh jenis pasar ini adalah pasar komoditas / komoditi yang menjual barang semu seperti pasar karet, pasar tembakau, pasar timah, pasar kopi dan lain sebagainya.
  • 14. Pasar jasa adalah pasar yang menjual produknya dalam bentuk penawaran jasa atas suatu kemampuan. Jasa tidak dapat dipegang dan dilihat secara fisik karena waktu pada saat dihasilkan bersamaan dengan waktu mengkonsumsinya. 2. Pasar Jasa / Tenaga Contoh pasar jasa seperti pasar tenaga kerja, Rumah Sakit yang menjual jasa kesehatan, Pangkalan Ojek yang menawarkatn jasa transportasi sepeda motor, dan lain sebagainya.
  • 15. 3. Pasar Uang dan Pasar Modal a)   Pasar Uang Pasar Uang adalah pasar yang memperjual belikan mata uang negara-negara yang berlaku di dunia. Pasar ini disebut juga sebagai pasar valuta asing / valas / Foreign Exchange / Forex. Resiko yang ada pada pasar ini relatif besar dibandingkan dengan jenis investasi lainnya, namun demikian keuntungan yang mungkin diperoleh juga relatif besar. Contoh adalah transaksi forex di BEJ, BES, agen forex, di internet, dan lain-lain. b) Pasar Modal Pasar Modal adalah pasar yang memperdagangkan surat-surat berharga sebagai bukti kepemilikan suatu perusahaan bisnis atau kepemilikan modal untuk diinvestasikan sesuai dengan kesepakatan yang telah dibuat. Contohnya seperti saham, reksadana, obligasi perusahaan swasta dan pemerintah, dan lain sebagainya.