SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
NAMA: ANGGI APRIANTI
NIM : C031181519
TUGAS METODOLOGI ILMIAH
METODE PENELITIAN Cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan
tertentu.
Cara (metode) ilmiah: kegiatan penelitian dilakukan didasarkan pada ciri-ciri keilmuan,
yaitu:
Rasional
Kegiatan penelitian dilakukan dengan cara-cara masuk akal, sehingga terjangkau oleh
penalaran manusia
Empiris
Cara-cara yang dilakukan dapat diamati oleh indra manusia, sehingga orang lain dapat
mengatahui cara yang digunakan
Sistematis
Proses penelitian menggunakan langkahlangkah yang logis
METODE NON-ILMIAH
DATA, INFORMASI & METODE ANALISIS
Data adalah fakta mengenai objek atau orang yang dinyatakan oleh nilai (angka,
karakter, atau simbol-simbol lainnya).
Informasi adalah makna yang dapat diambil dari suatu data.
Metode
Ilmiah
Rasional
Empiris
Sistematik
Non-
Ilmiah
Akal sehat
Mimpi
Spekulasi Trial & error
Kebetulan
Intuitif
Masalah Berteori Berhipotesis Penentuan Sampel
Pengumpulan
Data
Analisis
Data
Pengujian
Hipotesis
Kesimpulan
Saran
Kriteria data
Valid: menunjukkan derajat ketepatan
antara data yang sesungguhnya dengan
data yang dikumpulkan oleh peneliti
Reliabel: menunjukkan derajat konsistensi
data dalam interval waktu tertentu
JENIS-JENIS PENELITIAN
1. Penelitian Akademik
Penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa
(S1) SKRIPSI - (S2) TESIS - (S3) DISERTASI
 Mengutamakan validitas internal (metode betul)
 Kecanggihan analisis disesuaikan jenjang pendidikan
2. Penelitian Profesional
Penelitian yang dilakukan oleh orang yang berprofesi sebagai peneliti, misalnya Doesn di PT,
Peneliti di LIPI, Litbang Lembaga Pemerintah dan Swasta
 Validitas internal (metode benar)
 Validitas eksternal (penemuan/pengemb. IPTEK dan seni)
 Variabel dan analisis disesuaikan kebutuhan
3. Penelitian Institusional
Penelitian yang dilakukan untuk pengembangan kelembagaan dan hasilnya dapat membantu
para pimpinan, manager, direktur dalam pengambilan keputusan
 Validitas eksternal (kegunaan)
 Variabel penelitian lengkap (kelengkapan informasi)
 Analisis disesuaikan untuk pengambilan keputusan)
LANGKAH UMUM PENELITIAN
 Identifikasi dan rumuskan problematik (masalah) penelitian
 Uraikan tujuan penelitian berkaitan dengan masalah yang dirumuskan
 Lakukan kajian teoritis atas masalah penelitian dan rumuskan hipotesis penelitian
 Tentukan design penelitian yang akan digunakan
 Kumpulkan data yang diperlukan dalam penelitian
 Lakukan analisis data dan uji hipotesis penelitian
 Berikan interpretasi dan tarik kesimpulan, antara HIPOTESIS dengan HASIL
ANALISIS DATA
 Lakukan pembahasan terhadap hasil analisis, tarik kesimpulan dan rumuskan saran /
Rekomendasi
STRUKTUR PENELITIAN
Latar Belakang – Identifikasi Masalah – Masalah – Landasan Teori – Kerangka Pikir
HIPOTESIS – Metode Penelitian - Hasil dan Pembahasan - KESIMPULAN
Metode
Analisis

More Related Content

Similar to TUGAS METODOLOGI ILMIAH

Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitian
Suaidin -Dompu
 
Teknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis dataTeknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis data
University of Andalas
 
Langkah Langkah Metode Ilmiah
Langkah Langkah Metode IlmiahLangkah Langkah Metode Ilmiah
Langkah Langkah Metode Ilmiah
dkarhita
 

Similar to TUGAS METODOLOGI ILMIAH (20)

Metode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptxMetode Penelitian.pptx
Metode Penelitian.pptx
 
Pendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi PenelitianPendahuluan Metotologi Penelitian
Pendahuluan Metotologi Penelitian
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Metode Penelitian Sosial (Pengantar)
Metode Penelitian Sosial (Pengantar)Metode Penelitian Sosial (Pengantar)
Metode Penelitian Sosial (Pengantar)
 
01 metode penelitian
01 metode penelitian01 metode penelitian
01 metode penelitian
 
Metodologi penelitian
Metodologi penelitianMetodologi penelitian
Metodologi penelitian
 
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, PenelitianPENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
PENULISAN KARYA ILMIAH - Ilmu Pengetahuan, Metode Ilmiah, Penelitian
 
Materi Diskusi Metodologi Penelitian 4 April 2022.pdf
Materi Diskusi Metodologi Penelitian 4 April 2022.pdfMateri Diskusi Metodologi Penelitian 4 April 2022.pdf
Materi Diskusi Metodologi Penelitian 4 April 2022.pdf
 
Kuliah 1 (metoda penelitian)
Kuliah 1 (metoda penelitian)Kuliah 1 (metoda penelitian)
Kuliah 1 (metoda penelitian)
 
Makalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatifMakalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatif
 
Makalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatifMakalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatif
 
Makalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatifMakalah penelitian kualitatif
Makalah penelitian kualitatif
 
Kul metpen1
Kul metpen1Kul metpen1
Kul metpen1
 
Metode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitianMetode dan penderkatan penelitian
Metode dan penderkatan penelitian
 
Teknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis dataTeknik pengolahan data analisis data
Teknik pengolahan data analisis data
 
Pertemuan 1 Konsep Dasar Penelitian.pptx
Pertemuan 1 Konsep Dasar Penelitian.pptxPertemuan 1 Konsep Dasar Penelitian.pptx
Pertemuan 1 Konsep Dasar Penelitian.pptx
 
Metode_Penelitian_Pendidikan.ppt
Metode_Penelitian_Pendidikan.pptMetode_Penelitian_Pendidikan.ppt
Metode_Penelitian_Pendidikan.ppt
 
Pengantar metopen (1)
Pengantar metopen (1)Pengantar metopen (1)
Pengantar metopen (1)
 
Langkah Langkah Metode Ilmiah
Langkah Langkah Metode IlmiahLangkah Langkah Metode Ilmiah
Langkah Langkah Metode Ilmiah
 
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
Metodologi Penelitian Kesehatan Dasar Untuk Pertemuan 1
 

Recently uploaded

BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
Agustinus791932
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
MegaFebryanika
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
MiaZahir
 

Recently uploaded (12)

BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
 
power point the locatian step by step esy
power point the locatian step by step esypower point the locatian step by step esy
power point the locatian step by step esy
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
 
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaIDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
 
Popi99 Situs Slot Online Terbaik & Slot Server Thailand Terpercaya 2024
Popi99 Situs Slot Online Terbaik & Slot Server Thailand Terpercaya 2024Popi99 Situs Slot Online Terbaik & Slot Server Thailand Terpercaya 2024
Popi99 Situs Slot Online Terbaik & Slot Server Thailand Terpercaya 2024
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
Wa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan corduraWa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan cordura
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
 

TUGAS METODOLOGI ILMIAH

  • 1. NAMA: ANGGI APRIANTI NIM : C031181519 TUGAS METODOLOGI ILMIAH METODE PENELITIAN Cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan tertentu. Cara (metode) ilmiah: kegiatan penelitian dilakukan didasarkan pada ciri-ciri keilmuan, yaitu: Rasional Kegiatan penelitian dilakukan dengan cara-cara masuk akal, sehingga terjangkau oleh penalaran manusia Empiris Cara-cara yang dilakukan dapat diamati oleh indra manusia, sehingga orang lain dapat mengatahui cara yang digunakan Sistematis Proses penelitian menggunakan langkahlangkah yang logis METODE NON-ILMIAH DATA, INFORMASI & METODE ANALISIS Data adalah fakta mengenai objek atau orang yang dinyatakan oleh nilai (angka, karakter, atau simbol-simbol lainnya). Informasi adalah makna yang dapat diambil dari suatu data. Metode Ilmiah Rasional Empiris Sistematik Non- Ilmiah Akal sehat Mimpi Spekulasi Trial & error Kebetulan Intuitif Masalah Berteori Berhipotesis Penentuan Sampel Pengumpulan Data Analisis Data Pengujian Hipotesis Kesimpulan Saran
  • 2. Kriteria data Valid: menunjukkan derajat ketepatan antara data yang sesungguhnya dengan data yang dikumpulkan oleh peneliti Reliabel: menunjukkan derajat konsistensi data dalam interval waktu tertentu JENIS-JENIS PENELITIAN 1. Penelitian Akademik Penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa (S1) SKRIPSI - (S2) TESIS - (S3) DISERTASI  Mengutamakan validitas internal (metode betul)  Kecanggihan analisis disesuaikan jenjang pendidikan 2. Penelitian Profesional Penelitian yang dilakukan oleh orang yang berprofesi sebagai peneliti, misalnya Doesn di PT, Peneliti di LIPI, Litbang Lembaga Pemerintah dan Swasta  Validitas internal (metode benar)  Validitas eksternal (penemuan/pengemb. IPTEK dan seni)  Variabel dan analisis disesuaikan kebutuhan 3. Penelitian Institusional Penelitian yang dilakukan untuk pengembangan kelembagaan dan hasilnya dapat membantu para pimpinan, manager, direktur dalam pengambilan keputusan  Validitas eksternal (kegunaan)  Variabel penelitian lengkap (kelengkapan informasi)  Analisis disesuaikan untuk pengambilan keputusan) LANGKAH UMUM PENELITIAN  Identifikasi dan rumuskan problematik (masalah) penelitian  Uraikan tujuan penelitian berkaitan dengan masalah yang dirumuskan  Lakukan kajian teoritis atas masalah penelitian dan rumuskan hipotesis penelitian  Tentukan design penelitian yang akan digunakan  Kumpulkan data yang diperlukan dalam penelitian  Lakukan analisis data dan uji hipotesis penelitian  Berikan interpretasi dan tarik kesimpulan, antara HIPOTESIS dengan HASIL ANALISIS DATA  Lakukan pembahasan terhadap hasil analisis, tarik kesimpulan dan rumuskan saran / Rekomendasi STRUKTUR PENELITIAN Latar Belakang – Identifikasi Masalah – Masalah – Landasan Teori – Kerangka Pikir HIPOTESIS – Metode Penelitian - Hasil dan Pembahasan - KESIMPULAN Metode Analisis