SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
01
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad
Fresh Graduate Harus Tahu!
Apa Perbedaan
CV dan Resume?
Apa Perbedaan
CV dan Resume?
02
CV dan Resume dalam
Dunia Kerja
Bagi kalian para fresh graduate, pastinya kalian tidak asing lagi
dengan istilah CV atau Resume.
Dalam dunia kerja, pasti perusahaan yang kita lamar meminta kita
untuk melampirkan CV ataupun resume, supaya perusahaan dapat
mengetahui diri kita lebih dalam. Sayangnya, masih banyak orang
yang belum benar-benar mengerti terkait perbedaan antara CV
dan resume. Memang kedua dokumen ini bisa dibilang hampir
sama.. Padahal isi dan tujuan penggunaannya berbeda.
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad
03
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad
Pengertian CV dan Resume
Dilansir dari Glints.com, CV dan resume memiliki pengertian sebagai
berikut
- CV : Gambaran kronologis dan mendalam mengenai per-
jalanan hidup dan karier yang pernah kamu tempuh. CV berisi ten-
tang gambaran rinci tentang informasi pribadi, pengalaman, kuali-
fikasi, hingga prestasi yang pernah kamu raih.
- Resume : Ringkasan atau gambaran singkat mengenai diri pela-
mar kerja dan disertai dengan alasan kenapa perusahaan harus
merekrut Anda sebagai karyawan.
04
Jika ditinjau dari segi pengertiannya, CV menggambarkan
diri seseorang secara detail sedangkan Resume hanya
berupa ringkasan tentang deskripsi diri seseorang.
Nah, untuk perbedaan CV dan resume secara lebih jelas lagi,
Yuk Swipe!
Jadi, apa bedanya CV
dan Resume?
?
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad
05
- Jika diterjemahkan yaitu “daftar riwayat
hidup”
- Berisi mengenai perjalanan hidup (bioda-
ta, pendidikan, pengalaman kerja, dll)
yang ditulis selengkap mungkin
- Biasanya lebih dari 1 halaman
- CV bersifat lebih umum, sehingga dapat
digunakan untuk berbagai keperluan
seperti mendaftar organisasi, pendidikan,
dsb
- Jika diartikan yaitu “ringkasan” atau
“rangkuman”
- berisi mengenai biodata, keterampilan,
pengalaman kerja, prestasi, dll yang dise-
suaikan dengan posisi yang dilamar
- Cukup 1 halaman saja
- Resume bersifat spesifik, sehingga hanya
bisa digunakan untuk kepentingan mela-
mar pekerjaan saja
CV
(Curriculum Vitae)
Resume
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad
06
Gimana? Sekarang udah paham kan perbedaan CV dan
Resume? Atau jangan-jangan malah makin
bingung nih? xixixi
Yuk share pendapat kamu di kolom komentar!
ahmad_jihad99 Ahmad Jihad
07
REFERENCES
https://smartpresence.id/blog/pekerjaan/perbedaan-cv-dan-re-
sume-yang-harus-anda-ketahui
https://glints.com/id/lowongan/perbedaan-resume-dan-cv/#.YT-
9yvH0xXIU
https://smartpresence.id/blog/pekerjaan/perbedaan-cv-dan-re-
sume-yang-harus-anda-ketahui
https://www.jobstreet.co.id/career-resources/cv-vs-resume/
ahmad_jihad99
Ahmad Jihad

More Related Content

Similar to FRESH GRADUATE HARUS TAHU: PERBEDAAN CV DAN RESUME

Curriculum Vitae.ppt
Curriculum Vitae.pptCurriculum Vitae.ppt
Curriculum Vitae.pptMuliayama
 
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga Arie
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga ArieEbook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga Arie
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga ArieRingga Arie Suryadi
 
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)WidyaWati42
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualLokerpedia .
 
Daftar riwayat hidup model baru
Daftar  riwayat  hidup model  baru Daftar  riwayat  hidup model  baru
Daftar riwayat hidup model baru Bagas Ar-Rosyd
 
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai Pihak
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai PihakContoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai Pihak
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai PihakBirtonSihombing
 

Similar to FRESH GRADUATE HARUS TAHU: PERBEDAAN CV DAN RESUME (12)

Curriculum Vitae.ppt
Curriculum Vitae.pptCurriculum Vitae.ppt
Curriculum Vitae.ppt
 
resume lamaran kerja
resume lamaran kerjaresume lamaran kerja
resume lamaran kerja
 
Rahasia jawaban wawancara kerja
Rahasia jawaban wawancara kerjaRahasia jawaban wawancara kerja
Rahasia jawaban wawancara kerja
 
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga Arie
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga ArieEbook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga Arie
Ebook rahasia jawaban wawancara kerja oleh Ringga Arie
 
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
4 ea23 kelompok 4 wawancara kerja_tugas bagian 1a (1)
 
Tips dan trik lamaran kerja
Tips dan trik lamaran kerjaTips dan trik lamaran kerja
Tips dan trik lamaran kerja
 
Winning 1st impression
Winning 1st impressionWinning 1st impression
Winning 1st impression
 
9 to 5 People
9 to 5 People9 to 5 People
9 to 5 People
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
 
Daftar riwayat hidup model baru
Daftar  riwayat  hidup model  baru Daftar  riwayat  hidup model  baru
Daftar riwayat hidup model baru
 
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai Pihak
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai PihakContoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai Pihak
Contoh Surat Lamaran Kerja dan Manfaatnya Untuk Berbagai Pihak
 
Buletin SYF #7
Buletin SYF #7Buletin SYF #7
Buletin SYF #7
 

More from Ahmad Jihad Almuhdhor (15)

Tips Membangun Growth Mindset Sejak Dini!
Tips Membangun Growth Mindset Sejak Dini!Tips Membangun Growth Mindset Sejak Dini!
Tips Membangun Growth Mindset Sejak Dini!
 
Designing Energy Efficient Equipment
Designing Energy Efficient EquipmentDesigning Energy Efficient Equipment
Designing Energy Efficient Equipment
 
Apa itu LEAN
Apa itu LEANApa itu LEAN
Apa itu LEAN
 
Mengetahui Karakteristik Lawan Bicara
Mengetahui Karakteristik Lawan BicaraMengetahui Karakteristik Lawan Bicara
Mengetahui Karakteristik Lawan Bicara
 
FRESH GRADUATE HARUS TAHU: APA ITU APPLICANT TRACKING SYSTEM?
FRESH GRADUATE HARUS TAHU: APA ITU APPLICANT TRACKING SYSTEM?FRESH GRADUATE HARUS TAHU: APA ITU APPLICANT TRACKING SYSTEM?
FRESH GRADUATE HARUS TAHU: APA ITU APPLICANT TRACKING SYSTEM?
 
Minyak dan Gas Bumi
Minyak dan Gas BumiMinyak dan Gas Bumi
Minyak dan Gas Bumi
 
PROSES PENGOLAHAN AIR SUNGAI MENJADI AIR BERSIH
PROSES PENGOLAHAN AIR  SUNGAI MENJADI AIR BERSIHPROSES PENGOLAHAN AIR  SUNGAI MENJADI AIR BERSIH
PROSES PENGOLAHAN AIR SUNGAI MENJADI AIR BERSIH
 
Produksi Pupuk NPK
Produksi Pupuk NPKProduksi Pupuk NPK
Produksi Pupuk NPK
 
Metode pengujian korosi
Metode pengujian korosiMetode pengujian korosi
Metode pengujian korosi
 
Komposit
KompositKomposit
Komposit
 
jenis-jenis korosi
jenis-jenis korosijenis-jenis korosi
jenis-jenis korosi
 
Analisis mikroorganisme pembuat bioetanol
Analisis mikroorganisme pembuat bioetanolAnalisis mikroorganisme pembuat bioetanol
Analisis mikroorganisme pembuat bioetanol
 
Analisis XRD dan XRF
Analisis XRD dan XRFAnalisis XRD dan XRF
Analisis XRD dan XRF
 
Kromatografi gas dan cair
Kromatografi gas dan cairKromatografi gas dan cair
Kromatografi gas dan cair
 
Spektroskopi NMR
Spektroskopi NMRSpektroskopi NMR
Spektroskopi NMR
 

Recently uploaded

2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx
2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx
2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptxshofiyan1
 
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careerspmgdscunsri
 
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxFail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxShyLinZumi
 
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdf
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdfGOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdf
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdfindustrycok
 
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...disnakerkotamataram
 
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxFAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxShyLinZumi
 

Recently uploaded (6)

2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx
2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx
2. PILIHAN KARIR SESUAI TIPE KEPRIBADIAN.pptx
 
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers
[InspireHER] Carving Success as Kartini: Strategies in Pursuing Careers
 
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptxFail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
Fail Pengurusan Kelas Sesi Akademik 2024-2025-By Cikgu Mu_113743.pptx
 
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdf
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdfGOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdf
GOYANGTOTOSITUSLOTONLINEGACORANTIRUNAD.pdf
 
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
PPT Materi Sosiologi Kelas X Bab 4. Proses Sosialisasi dan Pembentukan Keprib...
 
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptxFAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
FAIL REKOD PERSEDIAN MENGAJAR 2024-25_070508.pptx
 

FRESH GRADUATE HARUS TAHU: PERBEDAAN CV DAN RESUME

  • 1. 01 ahmad_jihad99 Ahmad Jihad Fresh Graduate Harus Tahu! Apa Perbedaan CV dan Resume? Apa Perbedaan CV dan Resume?
  • 2. 02 CV dan Resume dalam Dunia Kerja Bagi kalian para fresh graduate, pastinya kalian tidak asing lagi dengan istilah CV atau Resume. Dalam dunia kerja, pasti perusahaan yang kita lamar meminta kita untuk melampirkan CV ataupun resume, supaya perusahaan dapat mengetahui diri kita lebih dalam. Sayangnya, masih banyak orang yang belum benar-benar mengerti terkait perbedaan antara CV dan resume. Memang kedua dokumen ini bisa dibilang hampir sama.. Padahal isi dan tujuan penggunaannya berbeda. ahmad_jihad99 Ahmad Jihad
  • 3. 03 ahmad_jihad99 Ahmad Jihad Pengertian CV dan Resume Dilansir dari Glints.com, CV dan resume memiliki pengertian sebagai berikut - CV : Gambaran kronologis dan mendalam mengenai per- jalanan hidup dan karier yang pernah kamu tempuh. CV berisi ten- tang gambaran rinci tentang informasi pribadi, pengalaman, kuali- fikasi, hingga prestasi yang pernah kamu raih. - Resume : Ringkasan atau gambaran singkat mengenai diri pela- mar kerja dan disertai dengan alasan kenapa perusahaan harus merekrut Anda sebagai karyawan.
  • 4. 04 Jika ditinjau dari segi pengertiannya, CV menggambarkan diri seseorang secara detail sedangkan Resume hanya berupa ringkasan tentang deskripsi diri seseorang. Nah, untuk perbedaan CV dan resume secara lebih jelas lagi, Yuk Swipe! Jadi, apa bedanya CV dan Resume? ? ahmad_jihad99 Ahmad Jihad
  • 5. 05 - Jika diterjemahkan yaitu “daftar riwayat hidup” - Berisi mengenai perjalanan hidup (bioda- ta, pendidikan, pengalaman kerja, dll) yang ditulis selengkap mungkin - Biasanya lebih dari 1 halaman - CV bersifat lebih umum, sehingga dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti mendaftar organisasi, pendidikan, dsb - Jika diartikan yaitu “ringkasan” atau “rangkuman” - berisi mengenai biodata, keterampilan, pengalaman kerja, prestasi, dll yang dise- suaikan dengan posisi yang dilamar - Cukup 1 halaman saja - Resume bersifat spesifik, sehingga hanya bisa digunakan untuk kepentingan mela- mar pekerjaan saja CV (Curriculum Vitae) Resume ahmad_jihad99 Ahmad Jihad
  • 6. 06 Gimana? Sekarang udah paham kan perbedaan CV dan Resume? Atau jangan-jangan malah makin bingung nih? xixixi Yuk share pendapat kamu di kolom komentar! ahmad_jihad99 Ahmad Jihad