SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
PENGARUH METODE DISKUSI
TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA
PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU
ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON
SKRIPSI
Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam
Oleh :
MOCHAMMAD ABDUL HAKIM
NIM 0101181029
FAKULTAS AGAMA ISLAM
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA
CIREBON
2023
ii
PENGARUH METODE DISKUSI
TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA
PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU
ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON
SKRIPSI
Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam
Oleh :
MOCHAMMAD ABDUL HAKIM
NIM 0101181029
FAKULTAS AGAMA ISLAM
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA
CIREBON
2023
iii
LEMBAR PERSETUJUAN
PENGARUH METODE DISKUSI
TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA
PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU
ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON
SKRIPSI
Program Studi : Pendidikan Agama Islam
Disusun Oleh:
MOCHAMMAD ABDUL HAKIM
NIM 0101181029
Telah disetujui Pada Tanggal 2023
Pembimbing :
Pembimbing I,
NURHAEMIN, M.Pd.
NIDN:0413059105
Pembimbing II,
TOSUERDI, S.H.I., M.Pd.I.
NIDN:0421037903
iv
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : MOCHAMMAD ABDUL HAKIM
NIM : 0101181029
Program : Pendidikan Agama Islam
Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
Menyatakan bahwa skripsi berjudul bagaimana pengaruh pembelajaran
metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA)
Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam
pembelajaran Aqidah Akhlak, secara keseluruhan adalah ASLI hasil penelitian
saya, kecuali pada bagian-bagian yang dirujuk sumbernya dan disebutkan dalam
daftar pustaka.
Pernyataan ini dibuat dengan sejujur-jujurnya dan dengan penuh
kesungguhan hati, disertai kesiapan untuk bertanggung jawab atas segala resiko
yang mungkin terjadi, sesuai dengan peraturan yang berlaku, apabila dikemudian
hari ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan, atau ada klaim
terhadap keaslian saya ini.
Cirebon, Februari 2023
Yang Menyatakan
M. ABDUL HAKIM
0101181029
v
Pembimbing I
Program Studi Pendidikan Agama Islam
Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
NOTA DINAS
Lampiran : 3 Eksemplar
Perihal : Pernyataan Skripsi
Kepada Yth,
Dekan Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
di,
Cirebon
Assalamualaikum Wr. Wb.
Setelah membaca, meneliti dan merevisi seperlunya kami
berpendapat bahwa skripsi saudara M. ABDUL HAKIM NIM
0101181029 yang bejudul : pengaruh pembelajaran metode diskusi
terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA)
Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten
Cirebon telah dianggap layak untuk diujikan.Bahwa ini kami
kirimkan naskahnya untuk diujikan dalam sidang ujian skripsi.
Atas perhatiannya diucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Cirebon, Februari 2023
Pembimbing I,
NURHAEMIN, M.Pd.
NIDN: 0413059105
vi
Pembimbing II
Program Studi Pendidikan Agama Islam
Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
NOTA DINAS
Lampiran : 3 Eksemplar
Perihal : Pernyataan Skripsi
Kepada Yth,
Dekan Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
di,
Cirebon
Assalamualaikum Wr. Wb.
Setelah membaca, meneliti dan merevisi seperlunya kami
berpendapat bahwa skripsi saudara M. ABDUL HAKIM NIM
0101181029 yang bejudul : pengaruh pembelajaran metode diskusi
terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA)
Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten
Cirebon. Bahwa ini kami kirimkan naskahnya untuk diujikan dalam
sidang ujian skripsi. Atas perhatiannya diucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Cirebon, Februari 2023
Pembimbing II,
TOSUERDI, S.H.I., M.Pd.I.
NIDN:0421037903
vii
PEDOMAN TRANSLITERASI
Transliterasi dimaksudkan sebagai pengalihan huruf dari abjad yang
satu ke abjad yang lain. Transliterasi Arab-Latin di sini ialah penyalinan huruf-
huruf Arab dengan huruf-huruf Latin beserta perangkatnya. Peneliti menggunakan
pedoman transliterasi Arab-Latin sesuai Keputusan Kementrian Agama
(Kemenag) Nomor:158 Tahun 1987/Nomor:0543b/U/1987.
A. Konsonan
Fonem konsonan bahasa Arab yang dalam sistem tulisan Arab
dilambangkan dengan huruf. Dalam transliterasi ini sebagian dilambangkan
dengan huruf dan sebagian dilambangkan dengan tanda, dan sebagian lagi
dilambangkan dengan huruf dan tanda sekaligus.
Berikut ini daftar huruf Arab yang dimaksud dan transliterasinya
dengan huruf latin:
Tabel 0.1
Tabel Transliterasi Konsonan
Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama
‫أ‬ Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan
‫ب‬ Ba B Be
‫ت‬ Ta T Te
‫ث‬ Ṡa ṡ es (dengan titik di atas)
‫ج‬ Jim J Je
‫ح‬ Ḥa ḥ
ha (dengan titik di
bawah)
‫خ‬ Kha Kh ka dan ha
viii
‫د‬ Dal d De
‫ذ‬ Żal ż Zet (dengan titik di atas)
‫ر‬ Ra r er
‫ز‬ Zai z zet
‫س‬ Sin s es
‫ش‬ Syin sy es dan ye
‫ص‬ Ṣad ṣ
es (dengan titik di
bawah)
‫ض‬ Ḍad ḍ
de (dengan titik di
bawah)
‫ط‬ Ṭa ṭ
te (dengan titik di bawah)
‫ظ‬ Ẓa ẓ
zet (dengan titik di
bawah)
‫ع‬ `ain ` koma terbalik (di atas)
‫غ‬ Gain g ge
‫ف‬ Fa f ef
‫ق‬ Qaf q ki
‫ك‬ Kaf k ka
‫ل‬ Lam l el
‫م‬ Mim m em
‫ن‬ Nun n en
ix
‫و‬ Wau w we
‫ﮬ‬ Ha h ha
‫ء‬ Hamzah ‘ apostrof
‫ي‬ Ya y
ye
B. Vokal
Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia, terdiri dari
vokal tunggal atau monoftong dan vokal rangkap atau diftong.
1. Vokal Tunggal
Vokal tunggal bahasa Arab yang lambangnya berupa tanda atau
harakat, transliterasinya sebagai berikut:
Tabel 0.2
Tabel Transliterasi Vokal Tunggal
2. Vokal Rangkap
Vokal rangkap bahasa Arab yang lambangnya berupa gabungan
antara harakat dan huruf, transliterasinya berupa gabungan huruf sebagai
berikut:
Tabel 0.3
Tabel Transliterasi Vokal Rangkap
Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama
Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama
‫ﹷ‬ Fathah a a
‫ﹻ‬ Kasrah i i
‫ﹹ‬ Dammah u u
x
..َ.ْ‫ي‬ Fathah dan ya ai a dan u
..َ. ْ‫و‬ Fathah dan wau au a dan u
Contoh:
- َ‫ب‬َ‫ت‬َ‫ك‬ kataba
- َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ف‬ fa`ala
- َ‫ل‬ِ‫ئ‬ُ‫س‬ suila
- َ‫ْف‬‫ي‬َ‫ك‬ kaifa
- َ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫ح‬ haula
C. Maddah
Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa harakat dan
huruf, transliterasinya berupa huruf dan tanda sebagai berikut:
Tabel 0.4
Tabel Transliterasi Maddah
Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama
..َ.‫ى‬..َ.‫ا‬ Fathah dan alif atau ya ā a dan garis di atas
..ِ.‫ى‬ Kasrah dan ya ī i dan garis di atas
..ُ.‫و‬ Dammah dan wau ū u dan garis di atas
Contoh:
xi
- َ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬ qāla
- ‫ى‬َ‫م‬ َ‫ر‬ ramā
- َ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ق‬ qīla
- ُ‫ل‬ ْ‫و‬ُ‫ق‬َ‫ي‬ yaqūlu
D. Ta’ Marbutah
Transliterasi untuk ta’ marbutah ada dua, yaitu:
1. Ta’ marbutah hidup
Ta’ marbutah hidup atau yang mendapat harakat fathah, kasrah, dan
dammah, transliterasinya adalah “t”.
2. Ta’ marbutah mati
Ta’ marbutah mati atau yang mendapat harakat sukun, transliterasinya
adalah “h”.
3. Kalau pada kata terakhir dengan ta’ marbutah diikuti oleh kata yang
menggunakan kata sandang al serta bacaan kedua kata itu terpisah, maka ta’
marbutah itu ditransliterasikan dengan “h”.
Contoh:
- ُ‫ة‬َ‫ض‬ْ‫ؤ‬َ‫ر‬
ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ف‬ْ‫ط‬َ‫أل‬‫ا‬ raudah al-atfāl/raudahtul atfāl
- ُ‫ة‬َ‫ر‬ َّ‫َو‬‫ن‬ُ‫م‬ْ‫ال‬ ُ‫ة‬َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫د‬َ‫م‬ْ‫ال‬ al-madīnahal-munawwarah / al-madīnatul
al-muna-
wwarah
- ْ‫ة‬َ‫ح‬ْ‫ل‬َ‫ط‬ talhah
E. Syaddah (Tasydid)
xii
Syaddah atau tasydid yang dalam tulisan Arab dilambangkan
dengan sebuah tanda, tanda syaddah atau tanda tasydid, ditransliterasikan
dengan huruf, yaitu huruf yang sama dengan huruf yang diberi tanda syaddah
itu.
Contoh:
- َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ nazzala
- ‫ر‬ِ‫ب‬‫ال‬ al-birr
F. Kata Sandang
Kata sandang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan huruf,
yaitu ‫ال‬, namun dalam transliterasi ini kata sandang itu dibedakan atas:
1. Kata sandang yang diikuti huruf syamsiyah
Kata sandang yang diikuti oleh huruf syamsiyah ditransliterasikan sesuai
dengan bunyinya, yaitu huruf “l” diganti dengan huruf yang langsung
mengikuti kata sandang itu.
2. Kata sandang yang diikuti huruf qamariyah
Kata sandang yang diikuti oleh huruf qamariyah ditransliterasikan dengan
sesuai dengan aturan yang digariskan di depan dan sesuai dengan bunyinya.
Baik diikuti oleh huruf syamsiyah maupun qamariyah, kata sandang ditulis
terpisah dari kata yang mengikuti dan dihubungkan dengan tanpa sempang.
Contoh:
- ُ‫ل‬ُ‫ج‬َّ‫الر‬ ar-rajulu
- ُ‫م‬َ‫ل‬َ‫ق‬ْ‫ال‬ al-qalamu
- ُ‫س‬ْ‫م‬َّ‫ش‬‫ال‬ asy-syamsu
xiii
- ُ‫ل‬َ‫ال‬َ‫ج‬ْ‫ال‬ al-jalālu
G. Hamzah
Hamzah ditransliterasikan sebagai apostrof. Namun hal itu hanya
berlaku bagi hamzah yang terletak di tengah dan di akhir kata. Sementara
hamzah yang terletak di awal kata dilambangkan, karena dalam tulisan Arab
berupa alif.
Contoh:
- ُ‫ذ‬ُ‫خ‬ْ‫أ‬َ‫ت‬ ta’khużu
- ‫َيئ‬‫ش‬ syai’un
- ُ‫ء‬ ْ‫و‬َّ‫ن‬‫ال‬ an-nau’u
- َّ‫ن‬ِ‫إ‬ inna
- َّ‫ن‬َ‫أ‬ anna
H. Penulisan Kata
Pada dasarnya setiap kata, baik fail, isim maupun huruf ditulis
terpisah. Hanya kata-kata tertentu yang penulisannya dengan huruf Arab sudah
lazim dirangkaikan dengan kata lain karena ada huruf atau harkat yang
dihilangkan, maka penulisan kata tersebut dirangkaikan juga dengan kata lain
yang mengikutinya.
Contoh:
xiv
- َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫ق‬ ِ
‫از‬َّ‫الر‬ ُ‫ْر‬‫ي‬َ‫خ‬ َ‫و‬ُ‫ه‬َ‫ف‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ Wa innallāha lahuwa khair ar-
rāziqīn/Wa in-
inallahuwa khairurrāziqīn
- َ‫و‬ ‫َا‬‫ﮬ‬‫ا‬ َ‫ر‬ْ‫ج‬َ‫م‬ ِ‫هللا‬ ِ‫م‬ْ‫س‬ِ‫ب‬
‫َا‬‫ﮬ‬‫ا‬َ‫س‬ ْ‫ر‬ُ‫م‬ Bismillāhi majrehā wa mursāhā
I. Huruf Kapital
Meskipun dalam sistem tulisan Arab huruf kapital tidak dikenal,
dalam transliterasi ini huruf tersebut digunakan juga. Penggunaan huruf kapital
seperti apa yang berlaku dalam EYD, di antaranya: huruf kapital digunakan
untuk menuliskan huruf awal nama diri dan permulaan kalimat. Bilamana
nama diri itu didahului oleh kata sandang, maka yang ditulis dengan huruf
kapital tetap huruf awal nama diri tersebut, bukan huruf awal kata sandangnya.
Contoh:
- ْ‫م‬َ‫ح‬ْ‫ال‬
َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ال‬ ِ‫ب‬َ‫ر‬ ِ‫هلل‬ ُ‫د‬ Alhamdu lillāhi rabbi al-`ālamīn/Alhamduli-
lāhi rabbil `ālamīn
- ِ‫ْم‬‫ي‬ ِ‫ح‬َّ‫الر‬ ِ‫من‬ْ‫ح‬َّ‫الر‬ Ar-rahmānir rahīm/Ar-rahmān ar-
rahīm
Penggunaan huruf awal kapital untuk Allah hanya berlaku bila dalam
tulisan Arabnya memang lengkap demikian dan kalau penulisan itu disatukan
dengan kata lain sehingga ada huruf atau harakat yang dihilangkan, huruf kapital
tidak dipergunakan.
Contoh:
- ‫ا‬
‫ْم‬‫ي‬ ِ‫ح‬َ‫ر‬ ‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ف‬َ‫غ‬ ُ‫هلل‬ Allaāhu gafūrun rahīm
xv
- ‫ا‬ً‫ع‬ْ‫ي‬ِ‫م‬َ‫ج‬ ُ‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫م‬ُ‫األ‬ ِ ِ
‫لِل‬ Lillāhi al-amru jamī`an/Lillāhil-amru
jamī`an
J. Tajwid
Bagi mereka yang menginginkan kefasihan dalam bacaan,
pedoman transliterasi ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dengan Ilmu
Tajwid. Karena itu peresmian pedoman transliterasi ini perlu disertai dengan
pedoman tajwid.
ABSTRAK
MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM : 0101181029, Judul Skripsi: pengaruh
pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah
Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten
Cirebon. Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Cirebon, Pembimbing I Nurhaemin, M.Pd,
Pembimbing II Tosuerdi, S.H.I.,M.Pd.I.
Penelitian ini dilatar belakangi dengan kurangnya hasil belajar santri
dalam pembelajaran akidah akhlak, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor. Salah
satu faktor yang sangat mempengaruhi adalah metode pembelajaran, model
diskusi merupakan model pembelajaran yang sesuai untuk meningkatkan
pemahaman siswa dengan berkomunikasi bertukar pikiran dengan teman-
temannya dari pemahaman tersebut dapat meningkatan hasil belajar berdasarkan
indikator pencapaian.
xvi
Rumusan Masalah dalam penelitian skripsi ini adalah: a)Bagaimana
penerapan metode diskusi di Kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama
(NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam pembelajaran
Aqidah Akhlak? B)Bagaimana hasil belajar siswa Kelas X Madrasah Aliyah
(MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon
dalam pembelajaran Aqidah Akhlak?c)Bagaimana pengaruh pembelajaran
metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di Kelas X Madrasah Aliyah (MA)
Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam
pembelajaran Aqidah Akhlak?
Plitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bersifat
deskriptif yaitu seneuatu penelitian yang mengambarkan kejadian atau peristiwa
yang sedang diamati. Pada jenis penelitian deskriptif, data yang dikumpulkan
berupa data-data, gambar dan bahkan angka-angka. Dengan demikian, laporan
penelitian akan diberi penjelasan data untuk memberikan gambaran penyajian
laporan tersebut.
Peneliti mendapatkan hasil bahwa pengaruh metode diskusi (X)
terhadap hasil belajar siswa (Y) setelah diolah ke dalam rumus regresi dengan satu
prediktor dan diperoleh hasil persamaan regresi Y = 16,445 + 0,544X, dan harga
fhitung = 52,235 > ftabel = 3,95 yang berarti signifikan. Karena koefisien
korelasinya bertanda positif maka hal ini menunjukan bahwa jika metode diskusi
diterapkan maka hasil belajar siswa pada pembelajaran akidah akhlak akan
meningkat. Sedangkan besarnya pengaruh metode diskusi terhadap hasil belajar
siswa pada pembelajaran akidah akhlak sebesar 38,6%, hal ini dapat diketahui dari
sumbangan proporsi X terhadap Y yaitu 0,386 x 100 % = 38,6 %. Jika metode
diskusi diterapkan maka hasil belajar siswa pada pembelajaran akidah akhlak
juga meningkat dengan signifikan.
Kata Kunci : Diskusi, Hasil Belajar, Akidah Akhlak
xvii
KATA PENGANTAR
Puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan rahmat dan hidayahnya kepada peneliti, sehingga penulisan skripsi
ini dapat terselesaikan. Sholawat serta salam semoga tercurahkan kepada Nabi
Muhammad SAW, kepada keluarganya, para sahabat, tabi’in dan atbaut tabi’in
yang senatiasa patuh pada ajarannya.
Skripsi berjudul pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil
belajar siswa di kelas x Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie
Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon, disusun untuk memenuhi salah satu
syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Fakultas Agama Islam
Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Cirebon.
Tersusunnya skripsi ini merupakan hasil partisipasi dan bantuan serta
bimbingan dari berbagai pihak baik secara moril maupun materil, oleh karena itu
pada kesempatan yang berharga ini, peneliti memohon kepada Allah SWT semoga
Allah memberikan balasan kepada Bapak, Ibu serta rekan-rekan yang telah
memberikan bantuan kepada peneliti dalam penyusunan skripsi ini.
Selanjutnya penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang
setinggi-tingginya kepada:
1. Yang Terhormat Bapak Dr. Agus Sugiarto, S.H., M.H., M.M. selaku
Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
2. Yang Terhormat Bapak Tosuerdi, S.H,I., M.Pd.I. selaku Dekan Fakultas
Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon.
3. Yang Terhormat A. Alvian Fitrianto, M.Pd selaku ketua prodi Pendidikan
Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon
4. Bapak Nurhaemin, M.Pd. selaku Pembimbing I
5. Bapak Tosuerdi, S.H,I., M.Pd.I. selaku Pembimbing II
6. Dosen-dosen Fakultas Agama Islam Nahdlatul Ulama Cirebon.
xviii
1. Terimakasih kepada kedua orang tua tercinta yang telah memberikan do’a
dan dukungannya kepada peneliti baik moril maupun materil yang tidak
dapat dibalas oleh peneliti.
2. Kepada semua pihak yang selalu membantu dalam penyusunan skripsi ini.
Semoga segala kebaikan dan pertolongan semuanya mendapatkan
berkah dari Allah SWT. Akhir kata peneliti mohon maaf apabila masih banyak
kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, peneliti sangat
menerima kritik dan saran yang membangun untuk penelitian yang akan datang.
Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan,.
Cirebon, Februari 2023
Peneliti
M. ABDUL HAKIM
NIM : 0101181029
xix
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL SAMPUL .................................................................... i
HALAMAN JUDUL ...................................................................................... ii
HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... iii
HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ iv
NOTA DINAS................................................................................................. v
SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ........................................ vii
PEDOMAN TRANSLITERASI ................................................................... viii
ABSTRAK ...................................................................................................... xviii
KATA PENGANTAR.................................................................................... xx
DAFTAR ISI................................................................................................... xxi
BAB I PENDAHULUAN............................................................................... 1
A. Latar Belakang Masalah.................................................................... 1
B. Perumusan Masalah........................................................................... 7
C. Tujuan Penelitian ............................................................................... 8
D. Manfaat Penelitian ............................................................................. 8
E. Sistematika Penelitian........................................................................ 10
BAB II LANDASAN TEORITIS.................................................................. 12
A. Landasan Teori................................................................................... 12
1. Model Pembelajaran ..................................................................... 12
a. Pengertian Model Pembelajaran............................................. 12
b. Ciri-ciri Model Pembelajaran.................................................. 15
B. Metode Diskusi ................................................................................... 17
1. Pengertian Diskusi.................................................................... 17
xx
2. Tujuan Pembelajaran Metode Diskusi ................................... 18
3. Macam-macam Metode Diskusi .............................................. 21
4. Langkah-langkah Pembelajaran Metode Diskusi ................. 22
5. Kelebihan dan Kekurangan Metode Diskusi……………….. 23
2. Hasil Belajar................................................................................... 25
a. Pengertian Hasil Belajar .......................................................... 25
b. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar................ 32
c. Kerangka Pemikiran Penelitian .............................................. 34
d. Hipotesis Penelitian................................................................... 36
BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................... 38
A. Tempat dan Waktu Penelitian.......................................................... 38
B. Metode Penelitian............................................................................... 38
C. Populasi dan Sampel.......................................................................... 39
1. Populasi .......................................................................................... 39
2. Sampel ............................................................................................ 41
a. Cara Random ............................................................................ 42
b. Cara Strata ................................................................................ 43
c. Cara Quota ................................................................................ 43
d. Cara Sistematik......................................................................... 44
D. Variabel Penelitian............................................................................. 45
1. Pengertian Variabel....................................................................... 45
2. Macam-macam Variabel............................................................... 46
E. Instrumen Penelitian.......................................................................... 50
1. Pengertian Instrumen Penelitian ................................................. 50
2. Penyusunan Instrumen Penelitian ............................................... 51
3. Definisi Operasional Variabel ...................................................... 52
F. Teknik Pengumpulan Data ............................................................... 55
1. Observasi........................................................................................ 55
2. Wawancara .................................................................................... 56
3. Angket............................................................................................. 57
xxi
4. Dokumentasi .................................................................................. 58
G. Teknik Analisis Data.......................................................................... 58
1. Uji Instrumen................................................................................. 58
a. Uji Validitas Instrumen............................................................ 58
b. Uji Reliabilitas........................................................................... 61
c. Penskoran .................................................................................. 63
2. Uji Pra Syarat Anlisis Data .......................................................... 63
a. Uji Normalitas........................................................................... 63
b. Uji Linieritas ............................................................................. 64
3. Analisis Uji Hipotesis .................................................................... 65
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ....................................................... 69
A. Analisis Data Penelitian..................................................................... 69
1. Deskripsi Data................................................................................ 69
a. Deskriptif Statistik Item Angket Variabel (X)....................... 69
b. Deskriptif Statistik Item Angket Variabel (Y)....................... 79
2. Deskripsi Perhitungan Butir Angket Variabel (X)..................... 70
3. Deskripsi Perhitungan Butir Angket Variabel (Y) .................... 79
C. Analisis Deskriptif.............................................................................. 87
1. Analisis Deskriptif Variabel X ..................................................... 87
2. Analisis Deskriptif Variabel Y ..................................................... 90
3. Analisis Uji Prasyarat ................................................................... 92
a. Uji Normalitas........................................................................... 92
b. Uji Linieritas ............................................................................. 93
4. Analisis Uji Hipotesis .................................................................... 95
B. Pembahasan Hasil Penelitian............................................................ 98
BAB V PENUTUP.......................................................................................... 100
A. Kesimpulan......................................................................................... 100
B. Saran.................................................................................................... 101
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR LAMPIRAN
xxii
24

More Related Content

Similar to Metode Diskusi dan Hasil Belajar Siswa

Similar to Metode Diskusi dan Hasil Belajar Siswa (20)

Amil Nawasikh.docx
Amil Nawasikh.docxAmil Nawasikh.docx
Amil Nawasikh.docx
 
Buku cinta berbahasa arab
Buku cinta berbahasa arabBuku cinta berbahasa arab
Buku cinta berbahasa arab
 
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sdPelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd
 
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd-160902030522
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd-160902030522Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd-160902030522
Pelajaran bahasa-arab-kelas-iii-sd-160902030522
 
Makalah Kelompok BTQ.pdf
Makalah Kelompok BTQ.pdfMakalah Kelompok BTQ.pdf
Makalah Kelompok BTQ.pdf
 
Kel 7 qurdis
Kel 7 qurdisKel 7 qurdis
Kel 7 qurdis
 
MODUL 1.docx
MODUL 1.docxMODUL 1.docx
MODUL 1.docx
 
Cinta berbahasa-arab-4
Cinta berbahasa-arab-4Cinta berbahasa-arab-4
Cinta berbahasa-arab-4
 
Makalah isim
Makalah isimMakalah isim
Makalah isim
 
Makalah isim
Makalah isimMakalah isim
Makalah isim
 
Ilmu Tafsir.pdf
Ilmu Tafsir.pdfIlmu Tafsir.pdf
Ilmu Tafsir.pdf
 
Ilmu Tafsir.docx
Ilmu Tafsir.docxIlmu Tafsir.docx
Ilmu Tafsir.docx
 
Transliterasi
TransliterasiTransliterasi
Transliterasi
 
49577259 contoh-makalah-pendidikan-agama-islam
49577259 contoh-makalah-pendidikan-agama-islam49577259 contoh-makalah-pendidikan-agama-islam
49577259 contoh-makalah-pendidikan-agama-islam
 
Hukum tajwid
Hukum tajwidHukum tajwid
Hukum tajwid
 
Bab i%2 c v%2c daftar pustaka
Bab i%2 c v%2c daftar pustakaBab i%2 c v%2c daftar pustaka
Bab i%2 c v%2c daftar pustaka
 
Tanda Waqaf.pdf
Tanda Waqaf.pdfTanda Waqaf.pdf
Tanda Waqaf.pdf
 
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.pdf
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.pdfAsy-Syamsiyah Wal Qamariah.pdf
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.pdf
 
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.docx
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.docxAsy-Syamsiyah Wal Qamariah.docx
Asy-Syamsiyah Wal Qamariah.docx
 
Penalaran
PenalaranPenalaran
Penalaran
 

Recently uploaded

5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptxYudisHaqqiPrasetya
 
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)ErhaSyam
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanIqbaalKamalludin1
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaIndra Wardhana
 
pengantar Kapita selekta hukum bisnis
pengantar    Kapita selekta hukum bisnispengantar    Kapita selekta hukum bisnis
pengantar Kapita selekta hukum bisnisilhamsumartoputra
 
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptJhonatanMuram
 
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxBPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxendang nainggolan
 
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxPengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxEkoPriadi3
 
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxbinsar17
 
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaSesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaYogaJanuarR
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptAlMaliki1
 

Recently uploaded (11)

5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
 
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
HUKUM PERDATA di Indonesia (dasar-dasar Hukum Perdata)
 
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan PendahuluanSosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
Sosiologi Hukum : Sebuah Pengantar dan Pendahuluan
 
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertamaLuqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
Luqman Keturunan Snouck Hurgronje dari istri pertama
 
pengantar Kapita selekta hukum bisnis
pengantar    Kapita selekta hukum bisnispengantar    Kapita selekta hukum bisnis
pengantar Kapita selekta hukum bisnis
 
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan pptpembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
pembahasan mengenai otonomi daerah yang diuraikan dengan ppt
 
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptxBPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
BPN Sesi 3 - Hukum Perkawinan.ppppppppptx
 
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptxPengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
Pengertian & Prinsip-Prinsip Anti Korupsi.pptx
 
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptxKelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
Kelompok 2 Sistem Pemerintahan Pra dan Pasca Amandemen UUD.pptx
 
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas TerbukaSesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
Sesi 3 MKDU 4221 PAI 2020 Universitas Terbuka
 
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.pptEtika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
Etika Profesi-CYBER CRIME n CYBER LAW.ppt
 

Metode Diskusi dan Hasil Belajar Siswa

  • 1. PENGARUH METODE DISKUSI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON SKRIPSI Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam Oleh : MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM 0101181029 FAKULTAS AGAMA ISLAM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA CIREBON 2023
  • 2. ii PENGARUH METODE DISKUSI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON SKRIPSI Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam Oleh : MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM 0101181029 FAKULTAS AGAMA ISLAM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA CIREBON 2023
  • 3. iii LEMBAR PERSETUJUAN PENGARUH METODE DISKUSI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI KELAS X MA NU ASSALAFIE BABAKAN CIWARINGIN CIREBON SKRIPSI Program Studi : Pendidikan Agama Islam Disusun Oleh: MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM 0101181029 Telah disetujui Pada Tanggal 2023 Pembimbing : Pembimbing I, NURHAEMIN, M.Pd. NIDN:0413059105 Pembimbing II, TOSUERDI, S.H.I., M.Pd.I. NIDN:0421037903
  • 4. iv PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM : 0101181029 Program : Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon Menyatakan bahwa skripsi berjudul bagaimana pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam pembelajaran Aqidah Akhlak, secara keseluruhan adalah ASLI hasil penelitian saya, kecuali pada bagian-bagian yang dirujuk sumbernya dan disebutkan dalam daftar pustaka. Pernyataan ini dibuat dengan sejujur-jujurnya dan dengan penuh kesungguhan hati, disertai kesiapan untuk bertanggung jawab atas segala resiko yang mungkin terjadi, sesuai dengan peraturan yang berlaku, apabila dikemudian hari ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan, atau ada klaim terhadap keaslian saya ini. Cirebon, Februari 2023 Yang Menyatakan M. ABDUL HAKIM 0101181029
  • 5. v Pembimbing I Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon NOTA DINAS Lampiran : 3 Eksemplar Perihal : Pernyataan Skripsi Kepada Yth, Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon di, Cirebon Assalamualaikum Wr. Wb. Setelah membaca, meneliti dan merevisi seperlunya kami berpendapat bahwa skripsi saudara M. ABDUL HAKIM NIM 0101181029 yang bejudul : pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon telah dianggap layak untuk diujikan.Bahwa ini kami kirimkan naskahnya untuk diujikan dalam sidang ujian skripsi. Atas perhatiannya diucapkan terimakasih. Wassalamu’alaikum Wr.Wb. Cirebon, Februari 2023 Pembimbing I, NURHAEMIN, M.Pd. NIDN: 0413059105
  • 6. vi Pembimbing II Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon NOTA DINAS Lampiran : 3 Eksemplar Perihal : Pernyataan Skripsi Kepada Yth, Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon di, Cirebon Assalamualaikum Wr. Wb. Setelah membaca, meneliti dan merevisi seperlunya kami berpendapat bahwa skripsi saudara M. ABDUL HAKIM NIM 0101181029 yang bejudul : pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon. Bahwa ini kami kirimkan naskahnya untuk diujikan dalam sidang ujian skripsi. Atas perhatiannya diucapkan terimakasih. Wassalamu’alaikum Wr.Wb. Cirebon, Februari 2023 Pembimbing II, TOSUERDI, S.H.I., M.Pd.I. NIDN:0421037903
  • 7. vii PEDOMAN TRANSLITERASI Transliterasi dimaksudkan sebagai pengalihan huruf dari abjad yang satu ke abjad yang lain. Transliterasi Arab-Latin di sini ialah penyalinan huruf- huruf Arab dengan huruf-huruf Latin beserta perangkatnya. Peneliti menggunakan pedoman transliterasi Arab-Latin sesuai Keputusan Kementrian Agama (Kemenag) Nomor:158 Tahun 1987/Nomor:0543b/U/1987. A. Konsonan Fonem konsonan bahasa Arab yang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan huruf. Dalam transliterasi ini sebagian dilambangkan dengan huruf dan sebagian dilambangkan dengan tanda, dan sebagian lagi dilambangkan dengan huruf dan tanda sekaligus. Berikut ini daftar huruf Arab yang dimaksud dan transliterasinya dengan huruf latin: Tabel 0.1 Tabel Transliterasi Konsonan Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama ‫أ‬ Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan ‫ب‬ Ba B Be ‫ت‬ Ta T Te ‫ث‬ Ṡa ṡ es (dengan titik di atas) ‫ج‬ Jim J Je ‫ح‬ Ḥa ḥ ha (dengan titik di bawah) ‫خ‬ Kha Kh ka dan ha
  • 8. viii ‫د‬ Dal d De ‫ذ‬ Żal ż Zet (dengan titik di atas) ‫ر‬ Ra r er ‫ز‬ Zai z zet ‫س‬ Sin s es ‫ش‬ Syin sy es dan ye ‫ص‬ Ṣad ṣ es (dengan titik di bawah) ‫ض‬ Ḍad ḍ de (dengan titik di bawah) ‫ط‬ Ṭa ṭ te (dengan titik di bawah) ‫ظ‬ Ẓa ẓ zet (dengan titik di bawah) ‫ع‬ `ain ` koma terbalik (di atas) ‫غ‬ Gain g ge ‫ف‬ Fa f ef ‫ق‬ Qaf q ki ‫ك‬ Kaf k ka ‫ل‬ Lam l el ‫م‬ Mim m em ‫ن‬ Nun n en
  • 9. ix ‫و‬ Wau w we ‫ﮬ‬ Ha h ha ‫ء‬ Hamzah ‘ apostrof ‫ي‬ Ya y ye B. Vokal Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia, terdiri dari vokal tunggal atau monoftong dan vokal rangkap atau diftong. 1. Vokal Tunggal Vokal tunggal bahasa Arab yang lambangnya berupa tanda atau harakat, transliterasinya sebagai berikut: Tabel 0.2 Tabel Transliterasi Vokal Tunggal 2. Vokal Rangkap Vokal rangkap bahasa Arab yang lambangnya berupa gabungan antara harakat dan huruf, transliterasinya berupa gabungan huruf sebagai berikut: Tabel 0.3 Tabel Transliterasi Vokal Rangkap Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama ‫ﹷ‬ Fathah a a ‫ﹻ‬ Kasrah i i ‫ﹹ‬ Dammah u u
  • 10. x ..َ.ْ‫ي‬ Fathah dan ya ai a dan u ..َ. ْ‫و‬ Fathah dan wau au a dan u Contoh: - َ‫ب‬َ‫ت‬َ‫ك‬ kataba - َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ف‬ fa`ala - َ‫ل‬ِ‫ئ‬ُ‫س‬ suila - َ‫ْف‬‫ي‬َ‫ك‬ kaifa - َ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫ح‬ haula C. Maddah Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa harakat dan huruf, transliterasinya berupa huruf dan tanda sebagai berikut: Tabel 0.4 Tabel Transliterasi Maddah Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama ..َ.‫ى‬..َ.‫ا‬ Fathah dan alif atau ya ā a dan garis di atas ..ِ.‫ى‬ Kasrah dan ya ī i dan garis di atas ..ُ.‫و‬ Dammah dan wau ū u dan garis di atas Contoh:
  • 11. xi - َ‫ل‬‫ا‬َ‫ق‬ qāla - ‫ى‬َ‫م‬ َ‫ر‬ ramā - َ‫ل‬ْ‫ي‬ِ‫ق‬ qīla - ُ‫ل‬ ْ‫و‬ُ‫ق‬َ‫ي‬ yaqūlu D. Ta’ Marbutah Transliterasi untuk ta’ marbutah ada dua, yaitu: 1. Ta’ marbutah hidup Ta’ marbutah hidup atau yang mendapat harakat fathah, kasrah, dan dammah, transliterasinya adalah “t”. 2. Ta’ marbutah mati Ta’ marbutah mati atau yang mendapat harakat sukun, transliterasinya adalah “h”. 3. Kalau pada kata terakhir dengan ta’ marbutah diikuti oleh kata yang menggunakan kata sandang al serta bacaan kedua kata itu terpisah, maka ta’ marbutah itu ditransliterasikan dengan “h”. Contoh: - ُ‫ة‬َ‫ض‬ْ‫ؤ‬َ‫ر‬ ِ‫ل‬‫ا‬َ‫ف‬ْ‫ط‬َ‫أل‬‫ا‬ raudah al-atfāl/raudahtul atfāl - ُ‫ة‬َ‫ر‬ َّ‫َو‬‫ن‬ُ‫م‬ْ‫ال‬ ُ‫ة‬َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫د‬َ‫م‬ْ‫ال‬ al-madīnahal-munawwarah / al-madīnatul al-muna- wwarah - ْ‫ة‬َ‫ح‬ْ‫ل‬َ‫ط‬ talhah E. Syaddah (Tasydid)
  • 12. xii Syaddah atau tasydid yang dalam tulisan Arab dilambangkan dengan sebuah tanda, tanda syaddah atau tanda tasydid, ditransliterasikan dengan huruf, yaitu huruf yang sama dengan huruf yang diberi tanda syaddah itu. Contoh: - َ‫ل‬َّ‫َز‬‫ن‬ nazzala - ‫ر‬ِ‫ب‬‫ال‬ al-birr F. Kata Sandang Kata sandang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan huruf, yaitu ‫ال‬, namun dalam transliterasi ini kata sandang itu dibedakan atas: 1. Kata sandang yang diikuti huruf syamsiyah Kata sandang yang diikuti oleh huruf syamsiyah ditransliterasikan sesuai dengan bunyinya, yaitu huruf “l” diganti dengan huruf yang langsung mengikuti kata sandang itu. 2. Kata sandang yang diikuti huruf qamariyah Kata sandang yang diikuti oleh huruf qamariyah ditransliterasikan dengan sesuai dengan aturan yang digariskan di depan dan sesuai dengan bunyinya. Baik diikuti oleh huruf syamsiyah maupun qamariyah, kata sandang ditulis terpisah dari kata yang mengikuti dan dihubungkan dengan tanpa sempang. Contoh: - ُ‫ل‬ُ‫ج‬َّ‫الر‬ ar-rajulu - ُ‫م‬َ‫ل‬َ‫ق‬ْ‫ال‬ al-qalamu - ُ‫س‬ْ‫م‬َّ‫ش‬‫ال‬ asy-syamsu
  • 13. xiii - ُ‫ل‬َ‫ال‬َ‫ج‬ْ‫ال‬ al-jalālu G. Hamzah Hamzah ditransliterasikan sebagai apostrof. Namun hal itu hanya berlaku bagi hamzah yang terletak di tengah dan di akhir kata. Sementara hamzah yang terletak di awal kata dilambangkan, karena dalam tulisan Arab berupa alif. Contoh: - ُ‫ذ‬ُ‫خ‬ْ‫أ‬َ‫ت‬ ta’khużu - ‫َيئ‬‫ش‬ syai’un - ُ‫ء‬ ْ‫و‬َّ‫ن‬‫ال‬ an-nau’u - َّ‫ن‬ِ‫إ‬ inna - َّ‫ن‬َ‫أ‬ anna H. Penulisan Kata Pada dasarnya setiap kata, baik fail, isim maupun huruf ditulis terpisah. Hanya kata-kata tertentu yang penulisannya dengan huruf Arab sudah lazim dirangkaikan dengan kata lain karena ada huruf atau harkat yang dihilangkan, maka penulisan kata tersebut dirangkaikan juga dengan kata lain yang mengikutinya. Contoh:
  • 14. xiv - َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫ق‬ ِ ‫از‬َّ‫الر‬ ُ‫ْر‬‫ي‬َ‫خ‬ َ‫و‬ُ‫ه‬َ‫ف‬ َ‫هللا‬ َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ Wa innallāha lahuwa khair ar- rāziqīn/Wa in- inallahuwa khairurrāziqīn - َ‫و‬ ‫َا‬‫ﮬ‬‫ا‬ َ‫ر‬ْ‫ج‬َ‫م‬ ِ‫هللا‬ ِ‫م‬ْ‫س‬ِ‫ب‬ ‫َا‬‫ﮬ‬‫ا‬َ‫س‬ ْ‫ر‬ُ‫م‬ Bismillāhi majrehā wa mursāhā I. Huruf Kapital Meskipun dalam sistem tulisan Arab huruf kapital tidak dikenal, dalam transliterasi ini huruf tersebut digunakan juga. Penggunaan huruf kapital seperti apa yang berlaku dalam EYD, di antaranya: huruf kapital digunakan untuk menuliskan huruf awal nama diri dan permulaan kalimat. Bilamana nama diri itu didahului oleh kata sandang, maka yang ditulis dengan huruf kapital tetap huruf awal nama diri tersebut, bukan huruf awal kata sandangnya. Contoh: - ْ‫م‬َ‫ح‬ْ‫ال‬ َ‫ْن‬‫ي‬ِ‫م‬َ‫ل‬‫ا‬َ‫ع‬ْ‫ال‬ ِ‫ب‬َ‫ر‬ ِ‫هلل‬ ُ‫د‬ Alhamdu lillāhi rabbi al-`ālamīn/Alhamduli- lāhi rabbil `ālamīn - ِ‫ْم‬‫ي‬ ِ‫ح‬َّ‫الر‬ ِ‫من‬ْ‫ح‬َّ‫الر‬ Ar-rahmānir rahīm/Ar-rahmān ar- rahīm Penggunaan huruf awal kapital untuk Allah hanya berlaku bila dalam tulisan Arabnya memang lengkap demikian dan kalau penulisan itu disatukan dengan kata lain sehingga ada huruf atau harakat yang dihilangkan, huruf kapital tidak dipergunakan. Contoh: - ‫ا‬ ‫ْم‬‫ي‬ ِ‫ح‬َ‫ر‬ ‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫ف‬َ‫غ‬ ُ‫هلل‬ Allaāhu gafūrun rahīm
  • 15. xv - ‫ا‬ً‫ع‬ْ‫ي‬ِ‫م‬َ‫ج‬ ُ‫ر‬ ْ‫و‬ُ‫م‬ُ‫األ‬ ِ ِ ‫لِل‬ Lillāhi al-amru jamī`an/Lillāhil-amru jamī`an J. Tajwid Bagi mereka yang menginginkan kefasihan dalam bacaan, pedoman transliterasi ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dengan Ilmu Tajwid. Karena itu peresmian pedoman transliterasi ini perlu disertai dengan pedoman tajwid. ABSTRAK MOCHAMMAD ABDUL HAKIM NIM : 0101181029, Judul Skripsi: pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon. Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Cirebon, Pembimbing I Nurhaemin, M.Pd, Pembimbing II Tosuerdi, S.H.I.,M.Pd.I. Penelitian ini dilatar belakangi dengan kurangnya hasil belajar santri dalam pembelajaran akidah akhlak, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor. Salah satu faktor yang sangat mempengaruhi adalah metode pembelajaran, model diskusi merupakan model pembelajaran yang sesuai untuk meningkatkan pemahaman siswa dengan berkomunikasi bertukar pikiran dengan teman- temannya dari pemahaman tersebut dapat meningkatan hasil belajar berdasarkan indikator pencapaian.
  • 16. xvi Rumusan Masalah dalam penelitian skripsi ini adalah: a)Bagaimana penerapan metode diskusi di Kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam pembelajaran Aqidah Akhlak? B)Bagaimana hasil belajar siswa Kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam pembelajaran Aqidah Akhlak?c)Bagaimana pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di Kelas X Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon dalam pembelajaran Aqidah Akhlak? Plitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang bersifat deskriptif yaitu seneuatu penelitian yang mengambarkan kejadian atau peristiwa yang sedang diamati. Pada jenis penelitian deskriptif, data yang dikumpulkan berupa data-data, gambar dan bahkan angka-angka. Dengan demikian, laporan penelitian akan diberi penjelasan data untuk memberikan gambaran penyajian laporan tersebut. Peneliti mendapatkan hasil bahwa pengaruh metode diskusi (X) terhadap hasil belajar siswa (Y) setelah diolah ke dalam rumus regresi dengan satu prediktor dan diperoleh hasil persamaan regresi Y = 16,445 + 0,544X, dan harga fhitung = 52,235 > ftabel = 3,95 yang berarti signifikan. Karena koefisien korelasinya bertanda positif maka hal ini menunjukan bahwa jika metode diskusi diterapkan maka hasil belajar siswa pada pembelajaran akidah akhlak akan meningkat. Sedangkan besarnya pengaruh metode diskusi terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran akidah akhlak sebesar 38,6%, hal ini dapat diketahui dari sumbangan proporsi X terhadap Y yaitu 0,386 x 100 % = 38,6 %. Jika metode diskusi diterapkan maka hasil belajar siswa pada pembelajaran akidah akhlak juga meningkat dengan signifikan. Kata Kunci : Diskusi, Hasil Belajar, Akidah Akhlak
  • 17. xvii KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya kepada peneliti, sehingga penulisan skripsi ini dapat terselesaikan. Sholawat serta salam semoga tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, para sahabat, tabi’in dan atbaut tabi’in yang senatiasa patuh pada ajarannya. Skripsi berjudul pengaruh pembelajaran metode diskusi terhadap hasil belajar siswa di kelas x Madrasah Aliyah (MA) Nahdlatul Ulama (NU) Assalafie Babakan Ciwaringin Kabupaten Cirebon, disusun untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Cirebon. Tersusunnya skripsi ini merupakan hasil partisipasi dan bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak baik secara moril maupun materil, oleh karena itu pada kesempatan yang berharga ini, peneliti memohon kepada Allah SWT semoga Allah memberikan balasan kepada Bapak, Ibu serta rekan-rekan yang telah memberikan bantuan kepada peneliti dalam penyusunan skripsi ini. Selanjutnya penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada: 1. Yang Terhormat Bapak Dr. Agus Sugiarto, S.H., M.H., M.M. selaku Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon 2. Yang Terhormat Bapak Tosuerdi, S.H,I., M.Pd.I. selaku Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon. 3. Yang Terhormat A. Alvian Fitrianto, M.Pd selaku ketua prodi Pendidikan Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon 4. Bapak Nurhaemin, M.Pd. selaku Pembimbing I 5. Bapak Tosuerdi, S.H,I., M.Pd.I. selaku Pembimbing II 6. Dosen-dosen Fakultas Agama Islam Nahdlatul Ulama Cirebon.
  • 18. xviii 1. Terimakasih kepada kedua orang tua tercinta yang telah memberikan do’a dan dukungannya kepada peneliti baik moril maupun materil yang tidak dapat dibalas oleh peneliti. 2. Kepada semua pihak yang selalu membantu dalam penyusunan skripsi ini. Semoga segala kebaikan dan pertolongan semuanya mendapatkan berkah dari Allah SWT. Akhir kata peneliti mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, peneliti sangat menerima kritik dan saran yang membangun untuk penelitian yang akan datang. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan,. Cirebon, Februari 2023 Peneliti M. ABDUL HAKIM NIM : 0101181029
  • 19. xix DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL SAMPUL .................................................................... i HALAMAN JUDUL ...................................................................................... ii HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... iii HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ iv NOTA DINAS................................................................................................. v SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ........................................ vii PEDOMAN TRANSLITERASI ................................................................... viii ABSTRAK ...................................................................................................... xviii KATA PENGANTAR.................................................................................... xx DAFTAR ISI................................................................................................... xxi BAB I PENDAHULUAN............................................................................... 1 A. Latar Belakang Masalah.................................................................... 1 B. Perumusan Masalah........................................................................... 7 C. Tujuan Penelitian ............................................................................... 8 D. Manfaat Penelitian ............................................................................. 8 E. Sistematika Penelitian........................................................................ 10 BAB II LANDASAN TEORITIS.................................................................. 12 A. Landasan Teori................................................................................... 12 1. Model Pembelajaran ..................................................................... 12 a. Pengertian Model Pembelajaran............................................. 12 b. Ciri-ciri Model Pembelajaran.................................................. 15 B. Metode Diskusi ................................................................................... 17 1. Pengertian Diskusi.................................................................... 17
  • 20. xx 2. Tujuan Pembelajaran Metode Diskusi ................................... 18 3. Macam-macam Metode Diskusi .............................................. 21 4. Langkah-langkah Pembelajaran Metode Diskusi ................. 22 5. Kelebihan dan Kekurangan Metode Diskusi……………….. 23 2. Hasil Belajar................................................................................... 25 a. Pengertian Hasil Belajar .......................................................... 25 b. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar................ 32 c. Kerangka Pemikiran Penelitian .............................................. 34 d. Hipotesis Penelitian................................................................... 36 BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................... 38 A. Tempat dan Waktu Penelitian.......................................................... 38 B. Metode Penelitian............................................................................... 38 C. Populasi dan Sampel.......................................................................... 39 1. Populasi .......................................................................................... 39 2. Sampel ............................................................................................ 41 a. Cara Random ............................................................................ 42 b. Cara Strata ................................................................................ 43 c. Cara Quota ................................................................................ 43 d. Cara Sistematik......................................................................... 44 D. Variabel Penelitian............................................................................. 45 1. Pengertian Variabel....................................................................... 45 2. Macam-macam Variabel............................................................... 46 E. Instrumen Penelitian.......................................................................... 50 1. Pengertian Instrumen Penelitian ................................................. 50 2. Penyusunan Instrumen Penelitian ............................................... 51 3. Definisi Operasional Variabel ...................................................... 52 F. Teknik Pengumpulan Data ............................................................... 55 1. Observasi........................................................................................ 55 2. Wawancara .................................................................................... 56 3. Angket............................................................................................. 57
  • 21. xxi 4. Dokumentasi .................................................................................. 58 G. Teknik Analisis Data.......................................................................... 58 1. Uji Instrumen................................................................................. 58 a. Uji Validitas Instrumen............................................................ 58 b. Uji Reliabilitas........................................................................... 61 c. Penskoran .................................................................................. 63 2. Uji Pra Syarat Anlisis Data .......................................................... 63 a. Uji Normalitas........................................................................... 63 b. Uji Linieritas ............................................................................. 64 3. Analisis Uji Hipotesis .................................................................... 65 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ....................................................... 69 A. Analisis Data Penelitian..................................................................... 69 1. Deskripsi Data................................................................................ 69 a. Deskriptif Statistik Item Angket Variabel (X)....................... 69 b. Deskriptif Statistik Item Angket Variabel (Y)....................... 79 2. Deskripsi Perhitungan Butir Angket Variabel (X)..................... 70 3. Deskripsi Perhitungan Butir Angket Variabel (Y) .................... 79 C. Analisis Deskriptif.............................................................................. 87 1. Analisis Deskriptif Variabel X ..................................................... 87 2. Analisis Deskriptif Variabel Y ..................................................... 90 3. Analisis Uji Prasyarat ................................................................... 92 a. Uji Normalitas........................................................................... 92 b. Uji Linieritas ............................................................................. 93 4. Analisis Uji Hipotesis .................................................................... 95 B. Pembahasan Hasil Penelitian............................................................ 98 BAB V PENUTUP.......................................................................................... 100 A. Kesimpulan......................................................................................... 100 B. Saran.................................................................................................... 101 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR LAMPIRAN
  • 22. xxii
  • 23.
  • 24. 24