SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
ALREADY???




>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
10
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
9
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
8
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
7
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
6
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
5
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
4
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
3
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
2
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
1
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
Presentation
              START
>>   0   >>   1   >>   2   >>   3   >>   4   >>
next
Kelompok 5
                                     PGSD 2-A




>>   0   >>   1    >>   2   >>   3   >>   4   >>
A.Pengertian Demokrasi


• Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani
  (dēmokratía) "kekuasaan rakyat", yang dibentuk
  dari kata (dêmos) "rakyat" dan        (Kratos)
  "kekuasaan".
• Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan
  politik yang kekuasaan pemerintahannya
  berasal dari rakyat, baik secara langsung
  (demokrasi langsung) atau melalui perwakilan
  (demokrasi perwakilan).
                                            back
B.Unsur-Unsur Demokrasi
• Adanya partisipasi masyarakat secara aktif dalam
  kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan
  bernegara.
• Adanya pengakuan akan sepremasi hukum.
• Adanya pengakuan akan kesamaan antara warga
  Negara.
• Adanya pengakuan akan supremasi sipil atas
  militer.
• Adanya kebebasan berekspresi, berbicara,
  berkumpul,berorganisasi, beragama, berkeyakinan
           dan kebebasan mengurus nasib sendiri.
C. Bentuk, Macam, Prinsip
             dan Fungsi Demokrasi
            Bentuk-bentuk Demokrasi
            1. Demokrasi dengan system Parlementer.
            2. Demokrasi dengan Sistem Pemisahan
               Kekuasaan (Presidensiil).
            3. Demokrasi dengan Sistem Referendum.
Macam-macam Demokrasi yang Berlaku di
 Indonesia
 1. Demokrasi Liberal (Tahun 1945-1959).
 2. Demokrasi Terpimpin (Tahun1959-196S).
 3. Demokrasi Pancasila (Tahun 1965-1998).
 4. Periode Demokrasi Pancasila Era Reformasi (Tahun
   1998-Sekarang).                              next
Lanjutan…..


Prinsip-Prinsip Demokrasi
1. Perlindungan terhadap hak asasi manusia
2. Pengambilan keputusan atas dasar musyawarah
3. Peradilan yang merdeka
4. Adanya partai politik dan organisasi sosial politik
5. Pelaksanaan Pemilihan Umum
6. Kedaulatan adalah ditangan rakyat
7. Keseimbangan antara hak dan kewajiban
8. Pelaksanaan kebebasan yang bertanggung jawab
9. Menjunjung tinggi tujuan dan cita-cita nasional
10. Pemerintahan berdasarkan hukum
                                                next
Lanjutan…..

    Fungsi Demokrasi
 1. Menjamin adanya keikutsertaan rakyat dalam
    kehidupan bernegara.
 2. Menjamin tetap tegaknya negara kesatuan RI yang
    mempergunakan sistem konstitusional.
 3. Menjamin tetap tegaknya hukum yang bersumber
    pada Pancasila.
 4. Menjamin adanya hubungan yang selaras, serasi
    dan seimbang antara lembaga negara.
 5. Menjamin adanya pemerintahan yang bertanggung
    jawab. Contohnya: Presiden adalah mandataris
    MPR, presiden bertanggung jawab kepada MPR.
D.Kelebihan Dan Kelemahan
                Demokrasi
1. Demokrasi Liberal
 Kelebihan Demokrasi Liberal
   • HAM dipegang teguh dan dijunjung tinggi oleh negara.
   • Susunan dan program kabinet didasarkan kepada
     suara terbanyak di dalam parlemen.
 Kekurangan Demokrasi Liberal
   • Multipartai
   • Kebebasan mengeluarkan pendapat yang terlalu
     bebas,
    •Semrawutnya elemen-elemen pemerintahan
    •Konflik antar partai tidak
2. Demokrasi Terpimpin
 Kelebihan Demokrasi Terpimpin
   •Adanya kestabilan pemerintahan
   •Munculnya Indonesia sebagai salah satu kekuatan militer
    yang patut diperhitungkan di Asia.
 Kelemahan Demokrasi Terpimpin
   •Terjadi pemusatan kekuasaan pada presiden.
   •Tidak mampu mewujudkan keamanan, kesejahteraan dan
    kemamkuran rakyat.
   •Tidak mampu membendung kecenderungan rezim
    penguasa.
   •Segi ekonomi rakyat kurang terperhatikan akibat berbagai
    kebijakan politik.
                                                           next
3. Demokrasi Pancasila
 Kelebihan Demokrasi Pancasila
    • Dapat merasakan stabilitas Nasional yang cukup memadai.
    • Keamanan dapat terkendali.
    • Sektor ekonomi dapat maju secara pesat.
    • Pembangunan diupayakan dapat merata ke pelosok-pelosok negeri,
      meskipun hanya sedikit yang berhasil.
    • Posisi eksekutif yang tidak dapat digoyahkan.
 Kekurangan Demokrasi Pancasila
    • Terjadi pemasungan kebebasan berbicara.
    • Lemahnya bidang pengawasan dalam proses pembangunan
      ekonomi.
    • Munculnya praktik-praktik yang kemudian dikenal dengan korupsi,
      kolusi, nepotisne (KKN).
    • Posisi eksekutif yang tidak dapat digoyahkan itu mempertanyakan
      berjalannya kedaulatan rakyat.
4. Demokrasi Reformasi
 Kelebihan Demokrasi Reformasi
   • Kekuasaan tidak lagi sentralistis dan tunggal.
 Kekurangan Demokrasi Reformasi
   •Kekuasaan terbagi-bagi dan masing-masing lembaga
    politik diperebutkan.
   •muncul berbagai konflik serta terjadi perubahan
    genetika sosial masyarakat Indonesia.
              • Implementasi demokrasi masih terbatas pada
                kebebasan dalam berpolitik, sedangkan
                masalah ekonomi masih terpinggirkan.


back
Demokrasi Liberal (Tahun 1945-1959).
Demokrasi Terpimpin (Tahun1959-196S).
Demokrasi Pancasila (Tahun 1965-1998).
Periode Demokrasi Pancasila Era
Reformasi (Tahun 1998-Sekarang).
Demokrasi Pancasila merupakan
          demokrasi konstitusional dengan
         mekanisme kedaulatan rakyat dalam
            penyelenggaraan negara dan
            penyelengaraan pemerintahan
        berdasarkan konstitusi, yaitu Undang-
       undang Dasar 1945. Sebagai demokrasi,
       pancasila terikat dengan UUD 1945 dan
        pelaksanaannya harus sesuai dengan
                      UUD 1945.
back
G. Demokrasi pancasila dalam bidang
       ekonomi dan kebudayaan nasional
 Bidang Ekonomi
     Demokrasi Pancasila menuntut rakyat menjadi subjek
  dalam pembangunan ekonomi kemudian pemerintah
  memberikan peluang bagi terwujudnya hak-hak ekonomi
  rakyat dengan menjamin tegaknya prinsip keadilan
  sosial
 Bidang kebudayaan nasional
   Demokrasi Pancasila menjamin adanya fasilitasi dari
  pihak pemerintah agar keunikan dan kemajemukan
  budaya Indonesia dapat tetap dipertahankan dan
  ditumbuhkembangkan sehingga kekayaan nilai-nilai
  yang terkandung di dalamnya dapat terpelihara dengan
  baik.
H. Sokoguru demokrasi, Pengertian, dan
   Prinsip Budaya Demokrasi Bercorak khas
                  Indonesia
a. Soko guru demokrasi Indonesia yaitu:
  1. Kedaulatan rakyat
  2. Pemerintahan berdasar persetujuan yang diperintah
  3. kekuasaan mayoritas
  4. Hak minoritas dilindungi
  5. Jaminan HAM
  6. Pemilu Luber Jurdil
  7. Persamaan didepan huku
  8. Proses hukum yang wajar
  9. Pembatasan pemerintahan secara konstitusional
  10. Pluralisme dijunjung tinggi
  11. Nilai toleransi, pragmatis, kerja sama dan mufakat.
b. Pengertian Budaya Demokrasi
       Pola, sikap dan orientasi politik yang bersumber dari
  nilai-nilai dasar demokrasi yang dimiliki setiap warga
  dalam sistem politik demokrasi.


c. Prinsip Budaya Demokrasi Bercorak khas Indonesia
   1. Ada pemisahan kekuasaan
   2. Pemerintahan berdasarkan hukum
   3. Perlindungan HAM TAP MPR XVII/MPR/98 UU no. 39
       th 99 HAM.
   4. Perlindungan HAM TAP MPR XVII/MPR/98 UU no. 39
       th 99 HAM.
   5. Pengambilan keputusan atau pemilu, votting yang
       bebas dan jujur.
   6. Peradilan yang merdeka pasal 24 UUD 45.
                                                    next
 7. parpol & orsospol, ps. 28 UUD 45, UU 31/2002
     (Parpol).
    8. Kebebasan berserikat berkumpul mengeluarkan
     pendapat.
    9. Kebebasan pers/media massa.


 d. Unsur Budaya demokrasi
     1. Kebebasan
     2. Persamaan
     3. Solidaritas
     4. Toleransi
     5. Menghormati kejujuran
     6. Menghormati penalaran
back 7. Keadaban
back

       I.Isu-isu Kritis Yang Dihadapi
                 Demokrasi

       •   Demokrasi dan Pembangunan
       •   Demokrasi dan Radikalisme Agama
       •   Demokrasi dan Konflik
       •   Demokrasi dan Korupsi
J.Implikasi pembelajaran PKN di SD

          Menurut pendapat Rafael Raga Maran, mengajarkan
     anak untuk berdemokrasi dikelas bisa dilakukan dengan cara
     sebagai berikut:
1.    Ajarkan pada anak prinsip-prinsip persamaan.
2.    Menghargai adanya perbedaan.
3.    Hormat terhadap nilai-nilai luhur manusia.
4.    Menghormati hak-hak sipil dan kebebasan.
5.    Lakukanlah simulasi secara klasikal mengenai pembelajaran
      yang telah dipelajari.
6.    Selalu membingbing siswa dala melaksanakan kegiatan
      pembelajaran baik dalam proses maupun setelah proses.
TERIMA KASIH
ATAS PERHATIANNYA
Guru yang baik adalah
    guru yang selelu
melibatkan siswa-siswinya
  Secara Demokratis 

   SESI DISKUSI

More Related Content

What's hot

Hukum Pemerintahan Daerah
Hukum Pemerintahan DaerahHukum Pemerintahan Daerah
Hukum Pemerintahan Daerah
Muhamad Yogi
 
Geostrategi & ketahanan nasional Indonesia
Geostrategi & ketahanan nasional IndonesiaGeostrategi & ketahanan nasional Indonesia
Geostrategi & ketahanan nasional Indonesia
Rizal Nurfalah
 
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukumPelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
Fuji Lestari
 

What's hot (20)

Pandangan bangsa indonesia tentang geopolitik & geostrategi dalam pengembanga...
Pandangan bangsa indonesia tentang geopolitik & geostrategi dalam pengembanga...Pandangan bangsa indonesia tentang geopolitik & geostrategi dalam pengembanga...
Pandangan bangsa indonesia tentang geopolitik & geostrategi dalam pengembanga...
 
3183403
31834033183403
3183403
 
1.adm dan negara
1.adm dan negara1.adm dan negara
1.adm dan negara
 
KEKUASAAN PEMERINTAH PADA KEHIDUPAN BANGSA DAN NEGARA
KEKUASAAN PEMERINTAH PADA KEHIDUPAN BANGSA DAN NEGARAKEKUASAAN PEMERINTAH PADA KEHIDUPAN BANGSA DAN NEGARA
KEKUASAAN PEMERINTAH PADA KEHIDUPAN BANGSA DAN NEGARA
 
Sanri2
Sanri2Sanri2
Sanri2
 
geostrategi dan ketahanan nasional
geostrategi dan ketahanan nasionalgeostrategi dan ketahanan nasional
geostrategi dan ketahanan nasional
 
11. geostrategi
11. geostrategi11. geostrategi
11. geostrategi
 
Geostrategi indonesia
Geostrategi indonesiaGeostrategi indonesia
Geostrategi indonesia
 
Hukum Pemerintahan Daerah
Hukum Pemerintahan DaerahHukum Pemerintahan Daerah
Hukum Pemerintahan Daerah
 
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi IndonesiaKetahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
 
PKn Kelas X
PKn Kelas XPKn Kelas X
PKn Kelas X
 
Sistem Manajemen Nasional
Sistem Manajemen NasionalSistem Manajemen Nasional
Sistem Manajemen Nasional
 
Geostrategis dan ketahanan nasional
Geostrategis dan ketahanan nasionalGeostrategis dan ketahanan nasional
Geostrategis dan ketahanan nasional
 
Geostrategi
GeostrategiGeostrategi
Geostrategi
 
Geostrategi & ketahanan nasional Indonesia
Geostrategi & ketahanan nasional IndonesiaGeostrategi & ketahanan nasional Indonesia
Geostrategi & ketahanan nasional Indonesia
 
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi IndonesiaKetahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Indonesia
 
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
 
"Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Bangsa Indonesia"
"Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Bangsa Indonesia""Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Bangsa Indonesia"
"Ketahanan Nasional Sebagai Geostrategi Bangsa Indonesia"
 
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukumPelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
Pelangaran terhadap polstranas di bidang hukum
 
Kekuasaan Pemerintah dalam Mewujudkan Tujuan Nasional
Kekuasaan Pemerintah dalam Mewujudkan Tujuan NasionalKekuasaan Pemerintah dalam Mewujudkan Tujuan Nasional
Kekuasaan Pemerintah dalam Mewujudkan Tujuan Nasional
 

Similar to Pp demokratisasi di indonesia

Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasiMakalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
ahmad yani
 
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Rietz Wiguna
 
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi) Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Rietz Wiguna
 
Tugas makalah (budaya demokrasi) harits
Tugas makalah (budaya demokrasi) haritsTugas makalah (budaya demokrasi) harits
Tugas makalah (budaya demokrasi) harits
Rietz Wiguna
 

Similar to Pp demokratisasi di indonesia (20)

Makalah Demokrasi
Makalah DemokrasiMakalah Demokrasi
Makalah Demokrasi
 
Demokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdfDemokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdf
 
Demokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docxDemokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docx
 
Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasiMakalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
Makalah pengertian dan prinsip prinsip demokrasi
 
Demokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdfDemokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdf
 
Demokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docxDemokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docx
 
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)
 
Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi) Tugas makalah (budaya demokrasi)
Tugas makalah (budaya demokrasi)
 
Tugas makalah (budaya demokrasi) harits
Tugas makalah (budaya demokrasi) haritsTugas makalah (budaya demokrasi) harits
Tugas makalah (budaya demokrasi) harits
 
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.docx
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.docxPengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.docx
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.docx
 
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.pdf
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.pdfPengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.pdf
Pengembangan Nilai-Nilai Demokrasi Pancasila.pdf
 
Makalalah demokrasi pancasila
Makalalah  demokrasi pancasilaMakalalah  demokrasi pancasila
Makalalah demokrasi pancasila
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Demokrasi di Indonesia
Demokrasi di IndonesiaDemokrasi di Indonesia
Demokrasi di Indonesia
 
Ppt pert 2
Ppt pert 2Ppt pert 2
Ppt pert 2
 
PERBANDINGAN DEMOKRASI PANCASILA ERA ORDE BARU DAN REFORMASI MELIHAT DARI SYA...
PERBANDINGAN DEMOKRASI PANCASILA ERA ORDE BARU DAN REFORMASI MELIHAT DARI SYA...PERBANDINGAN DEMOKRASI PANCASILA ERA ORDE BARU DAN REFORMASI MELIHAT DARI SYA...
PERBANDINGAN DEMOKRASI PANCASILA ERA ORDE BARU DAN REFORMASI MELIHAT DARI SYA...
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
 
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
 
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
Menelusuri Dinamika Demokrasi dalam Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa, dan B...
 

More from Nur Aisyah (17)

Peranan komunikasi dalam difusi teknologi
Peranan komunikasi dalam difusi teknologiPeranan komunikasi dalam difusi teknologi
Peranan komunikasi dalam difusi teknologi
 
Tugas presentasi media
Tugas presentasi mediaTugas presentasi media
Tugas presentasi media
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 
Strategi pembelajaran kooperatif
Strategi pembelajaran kooperatifStrategi pembelajaran kooperatif
Strategi pembelajaran kooperatif
 
Contextual teaching &_learning-dra._masitoh,_m.pd.
Contextual teaching &_learning-dra._masitoh,_m.pd.Contextual teaching &_learning-dra._masitoh,_m.pd.
Contextual teaching &_learning-dra._masitoh,_m.pd.
 
Strategi pembelajaran kooperatif 1
Strategi pembelajaran kooperatif 1Strategi pembelajaran kooperatif 1
Strategi pembelajaran kooperatif 1
 
Pp bpsd1
Pp bpsd1Pp bpsd1
Pp bpsd1
 
Cara balajar siswa aktif 4
Cara balajar siswa aktif 4Cara balajar siswa aktif 4
Cara balajar siswa aktif 4
 
Media pembelajaran (pgsd)
Media pembelajaran (pgsd)Media pembelajaran (pgsd)
Media pembelajaran (pgsd)
 
Konsep dasar pkn
Konsep dasar pknKonsep dasar pkn
Konsep dasar pkn
 
Materi kebahasaan
Materi kebahasaanMateri kebahasaan
Materi kebahasaan
 
Mengatasi pertengkaran anak (sd)
Mengatasi pertengkaran anak (sd)Mengatasi pertengkaran anak (sd)
Mengatasi pertengkaran anak (sd)
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
 
Komponen pembelajaran isi
Komponen pembelajaran isiKomponen pembelajaran isi
Komponen pembelajaran isi
 
Pembelajaran Tematik
Pembelajaran TematikPembelajaran Tematik
Pembelajaran Tematik
 
Problem solving
Problem solvingProblem solving
Problem solving
 
Rumah Kreatif Meyenangkan untuk Anak
Rumah Kreatif Meyenangkan untuk AnakRumah Kreatif Meyenangkan untuk Anak
Rumah Kreatif Meyenangkan untuk Anak
 

Pp demokratisasi di indonesia

  • 1. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 2. ALREADY??? >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 3. 10 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 4. 9 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 5. 8 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 6. 7 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 7. 6 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 8. 5 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 9. 4 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 10. 3 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 11. 2 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 12. 1 >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 13. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 14. >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 15. Presentation START >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 16. next
  • 17. Kelompok 5 PGSD 2-A >> 0 >> 1 >> 2 >> 3 >> 4 >>
  • 18.
  • 19. A.Pengertian Demokrasi • Istilah demokrasi berasal dari bahasa Yunani (dēmokratía) "kekuasaan rakyat", yang dibentuk dari kata (dêmos) "rakyat" dan (Kratos) "kekuasaan". • Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan politik yang kekuasaan pemerintahannya berasal dari rakyat, baik secara langsung (demokrasi langsung) atau melalui perwakilan (demokrasi perwakilan). back
  • 20. B.Unsur-Unsur Demokrasi • Adanya partisipasi masyarakat secara aktif dalam kehidupan bermasyarakat,berbangsa dan bernegara. • Adanya pengakuan akan sepremasi hukum. • Adanya pengakuan akan kesamaan antara warga Negara. • Adanya pengakuan akan supremasi sipil atas militer. • Adanya kebebasan berekspresi, berbicara, berkumpul,berorganisasi, beragama, berkeyakinan dan kebebasan mengurus nasib sendiri.
  • 21. C. Bentuk, Macam, Prinsip dan Fungsi Demokrasi Bentuk-bentuk Demokrasi 1. Demokrasi dengan system Parlementer. 2. Demokrasi dengan Sistem Pemisahan Kekuasaan (Presidensiil). 3. Demokrasi dengan Sistem Referendum. Macam-macam Demokrasi yang Berlaku di Indonesia 1. Demokrasi Liberal (Tahun 1945-1959). 2. Demokrasi Terpimpin (Tahun1959-196S). 3. Demokrasi Pancasila (Tahun 1965-1998). 4. Periode Demokrasi Pancasila Era Reformasi (Tahun 1998-Sekarang). next
  • 22. Lanjutan….. Prinsip-Prinsip Demokrasi 1. Perlindungan terhadap hak asasi manusia 2. Pengambilan keputusan atas dasar musyawarah 3. Peradilan yang merdeka 4. Adanya partai politik dan organisasi sosial politik 5. Pelaksanaan Pemilihan Umum 6. Kedaulatan adalah ditangan rakyat 7. Keseimbangan antara hak dan kewajiban 8. Pelaksanaan kebebasan yang bertanggung jawab 9. Menjunjung tinggi tujuan dan cita-cita nasional 10. Pemerintahan berdasarkan hukum next
  • 23. Lanjutan….. Fungsi Demokrasi 1. Menjamin adanya keikutsertaan rakyat dalam kehidupan bernegara. 2. Menjamin tetap tegaknya negara kesatuan RI yang mempergunakan sistem konstitusional. 3. Menjamin tetap tegaknya hukum yang bersumber pada Pancasila. 4. Menjamin adanya hubungan yang selaras, serasi dan seimbang antara lembaga negara. 5. Menjamin adanya pemerintahan yang bertanggung jawab. Contohnya: Presiden adalah mandataris MPR, presiden bertanggung jawab kepada MPR.
  • 24. D.Kelebihan Dan Kelemahan Demokrasi 1. Demokrasi Liberal  Kelebihan Demokrasi Liberal • HAM dipegang teguh dan dijunjung tinggi oleh negara. • Susunan dan program kabinet didasarkan kepada suara terbanyak di dalam parlemen.  Kekurangan Demokrasi Liberal • Multipartai • Kebebasan mengeluarkan pendapat yang terlalu bebas, •Semrawutnya elemen-elemen pemerintahan •Konflik antar partai tidak
  • 25. 2. Demokrasi Terpimpin  Kelebihan Demokrasi Terpimpin •Adanya kestabilan pemerintahan •Munculnya Indonesia sebagai salah satu kekuatan militer yang patut diperhitungkan di Asia.  Kelemahan Demokrasi Terpimpin •Terjadi pemusatan kekuasaan pada presiden. •Tidak mampu mewujudkan keamanan, kesejahteraan dan kemamkuran rakyat. •Tidak mampu membendung kecenderungan rezim penguasa. •Segi ekonomi rakyat kurang terperhatikan akibat berbagai kebijakan politik. next
  • 26. 3. Demokrasi Pancasila  Kelebihan Demokrasi Pancasila • Dapat merasakan stabilitas Nasional yang cukup memadai. • Keamanan dapat terkendali. • Sektor ekonomi dapat maju secara pesat. • Pembangunan diupayakan dapat merata ke pelosok-pelosok negeri, meskipun hanya sedikit yang berhasil. • Posisi eksekutif yang tidak dapat digoyahkan.  Kekurangan Demokrasi Pancasila • Terjadi pemasungan kebebasan berbicara. • Lemahnya bidang pengawasan dalam proses pembangunan ekonomi. • Munculnya praktik-praktik yang kemudian dikenal dengan korupsi, kolusi, nepotisne (KKN). • Posisi eksekutif yang tidak dapat digoyahkan itu mempertanyakan berjalannya kedaulatan rakyat.
  • 27. 4. Demokrasi Reformasi  Kelebihan Demokrasi Reformasi • Kekuasaan tidak lagi sentralistis dan tunggal.  Kekurangan Demokrasi Reformasi •Kekuasaan terbagi-bagi dan masing-masing lembaga politik diperebutkan. •muncul berbagai konflik serta terjadi perubahan genetika sosial masyarakat Indonesia. • Implementasi demokrasi masih terbatas pada kebebasan dalam berpolitik, sedangkan masalah ekonomi masih terpinggirkan. back
  • 28. Demokrasi Liberal (Tahun 1945-1959). Demokrasi Terpimpin (Tahun1959-196S). Demokrasi Pancasila (Tahun 1965-1998). Periode Demokrasi Pancasila Era Reformasi (Tahun 1998-Sekarang).
  • 29. Demokrasi Pancasila merupakan demokrasi konstitusional dengan mekanisme kedaulatan rakyat dalam penyelenggaraan negara dan penyelengaraan pemerintahan berdasarkan konstitusi, yaitu Undang- undang Dasar 1945. Sebagai demokrasi, pancasila terikat dengan UUD 1945 dan pelaksanaannya harus sesuai dengan UUD 1945. back
  • 30. G. Demokrasi pancasila dalam bidang ekonomi dan kebudayaan nasional  Bidang Ekonomi Demokrasi Pancasila menuntut rakyat menjadi subjek dalam pembangunan ekonomi kemudian pemerintah memberikan peluang bagi terwujudnya hak-hak ekonomi rakyat dengan menjamin tegaknya prinsip keadilan sosial  Bidang kebudayaan nasional Demokrasi Pancasila menjamin adanya fasilitasi dari pihak pemerintah agar keunikan dan kemajemukan budaya Indonesia dapat tetap dipertahankan dan ditumbuhkembangkan sehingga kekayaan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya dapat terpelihara dengan baik.
  • 31. H. Sokoguru demokrasi, Pengertian, dan Prinsip Budaya Demokrasi Bercorak khas Indonesia a. Soko guru demokrasi Indonesia yaitu: 1. Kedaulatan rakyat 2. Pemerintahan berdasar persetujuan yang diperintah 3. kekuasaan mayoritas 4. Hak minoritas dilindungi 5. Jaminan HAM 6. Pemilu Luber Jurdil 7. Persamaan didepan huku 8. Proses hukum yang wajar 9. Pembatasan pemerintahan secara konstitusional 10. Pluralisme dijunjung tinggi 11. Nilai toleransi, pragmatis, kerja sama dan mufakat.
  • 32. b. Pengertian Budaya Demokrasi Pola, sikap dan orientasi politik yang bersumber dari nilai-nilai dasar demokrasi yang dimiliki setiap warga dalam sistem politik demokrasi. c. Prinsip Budaya Demokrasi Bercorak khas Indonesia 1. Ada pemisahan kekuasaan 2. Pemerintahan berdasarkan hukum 3. Perlindungan HAM TAP MPR XVII/MPR/98 UU no. 39 th 99 HAM. 4. Perlindungan HAM TAP MPR XVII/MPR/98 UU no. 39 th 99 HAM. 5. Pengambilan keputusan atau pemilu, votting yang bebas dan jujur. 6. Peradilan yang merdeka pasal 24 UUD 45. next
  • 33.  7. parpol & orsospol, ps. 28 UUD 45, UU 31/2002 (Parpol).  8. Kebebasan berserikat berkumpul mengeluarkan pendapat.  9. Kebebasan pers/media massa. d. Unsur Budaya demokrasi 1. Kebebasan 2. Persamaan 3. Solidaritas 4. Toleransi 5. Menghormati kejujuran 6. Menghormati penalaran back 7. Keadaban
  • 34. back I.Isu-isu Kritis Yang Dihadapi Demokrasi • Demokrasi dan Pembangunan • Demokrasi dan Radikalisme Agama • Demokrasi dan Konflik • Demokrasi dan Korupsi
  • 35. J.Implikasi pembelajaran PKN di SD Menurut pendapat Rafael Raga Maran, mengajarkan anak untuk berdemokrasi dikelas bisa dilakukan dengan cara sebagai berikut: 1. Ajarkan pada anak prinsip-prinsip persamaan. 2. Menghargai adanya perbedaan. 3. Hormat terhadap nilai-nilai luhur manusia. 4. Menghormati hak-hak sipil dan kebebasan. 5. Lakukanlah simulasi secara klasikal mengenai pembelajaran yang telah dipelajari. 6. Selalu membingbing siswa dala melaksanakan kegiatan pembelajaran baik dalam proses maupun setelah proses.
  • 37. Guru yang baik adalah guru yang selelu melibatkan siswa-siswinya Secara Demokratis  SESI DISKUSI