SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Peran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam
   Kehidupan Manusia: Sebuah Dilema
 “Akan tetapi, dunia tempat kita hidup sekarang ini tidak begitu tampak atau terasa
    seperti yang diperkirakan. Bukannya semakin dapat dikendalikan, dunia kita
 tampaknya justru di luar kendali kita—sebuah dunia yang lepas kendali [Runaway
                                      World].“

                   (Anthony Giddens, dalam Runaway World)[1]

 “Dalam peperangan, ilmu menyebabkan kita saling meracun dan saling menjegal.
  Dalam perdamaian, dia membikin hidup kita dikejar waktu dan penuh tak tentu.
Mengapa ilmu yang amat indah ini, yang menghemat kerja dan membikin hidup lebih
     mudah, hanya membawa kebahagiaan yang sedikit sekali kepada kita?”

  (Pesan Albert Einstein kepada mahasiswa California Institute of Technology)[2]

A. Pendahuluan

Salah satu konflik dunia yang paling menghebohkan untuk saat ini adalah konflik
yang terjadi antara India dan Pakistan dalam memperebutkan wilayah Kashmir.
Disebut paling menghebohkan, karena konflik—yang pada tahun 1948, 1965, dan
1975 menyebabkan perang terbuka di antara kedua negara—ini melibatkan upaya-
upaya kedua negara dalam mengembangkan salah satu teknologi terhebat dunia saat
ini, yaitu nuklir. Perlombaan persenjataan nuklir India-Pakistan ini menimbulkan
kekhawatiran mendalam tentang kemungkinan perang nuklir, yang tidak saja dapat
menghancurkan kedua negara, tetapi juga mencelakakan Asia Selatan maupun dunia.
[3]

Kejadian di atas adalah salah satu dampak buruk dari pengembangan ilmu
pengetahuan yang menghasilkan teknologi. Mencermati kejadian di atas, penulis
menjadi ragu, apakah ilmu pengetahuan dan teknologi—sebagai hasil
pengembangannya—akan menghancurkan kehidupan kita di muka bumi ini? Padahal,
ilmu pengetahuan lahir dan hadir di tengah-tengah manusia untuk melakukan
enlightening, pencerahan. Tetapi mengapa ilmu pengetahuan dan teknologi, kemudian
malah menimbulkan tanda-tanda kehancuran bagi umat manusia?

Dalam tulisan ini, penulis akan mengulas bagaimana sesungguhnya—idealnya—peran
ilmu pengetahuan dan teknologi dalam kehidupan manusia? Serta mengapa ilmu
pengetahuan dan teknologi, untuk saat ini, malah menimbulkan berbagai kegoncangan
di muka bumi, di samping, tentunya, ada juga sisi positifnya?

Sebelum membahas permasalahan di atas lebih lanjut, perlu kiranya dikemukakan
lebih dahulu pernyataan Nurcholish Madjid, sebagai bahan renungan. Cak Nur
menyatakan, bahwa teknologi modern—sebagai anak kandung ilmu pengetahuan—
dan pilihan-pilihannya mengandung masalah yang tidak boleh dipandang enteng.[4]

B. Tujuan Awal Ilmu Pengetahuan

More Related Content

What's hot

MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL
MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL
MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL FayzaWibisono
 
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAAT
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAATTANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAAT
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAATSara Santika
 
Problematika Masyarakat Modern
Problematika Masyarakat ModernProblematika Masyarakat Modern
Problematika Masyarakat ModernAmeilya P P
 
Sains dan teknologi dalam islam
Sains dan teknologi dalam islamSains dan teknologi dalam islam
Sains dan teknologi dalam islamRomza Baher
 
Studi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisStudi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisatjehh
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhSuya Yahya
 
Kumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomiKumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomiArya D Ningrat
 
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ahPengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ahAde Pratama
 
Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakDini Audi
 
Sandi kompas (penggalang)
Sandi kompas (penggalang)Sandi kompas (penggalang)
Sandi kompas (penggalang)Agus Tri
 
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNA
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNAPembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNA
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNATri Suwandi
 

What's hot (20)

MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL
MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL
MAKALAH REVIEW JURNAL INTERNASIONAL
 
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAAT
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAATTANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAAT
TANGGUNG JAWAB ILMUWAN MENURUT ISLAM, INTEGRASI IMAN, PENGALAMAN DAN MANFAAT
 
Problematika Masyarakat Modern
Problematika Masyarakat ModernProblematika Masyarakat Modern
Problematika Masyarakat Modern
 
Sains dan teknologi dalam islam
Sains dan teknologi dalam islamSains dan teknologi dalam islam
Sains dan teknologi dalam islam
 
Studi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historisStudi islam dalam pendekatan historis
Studi islam dalam pendekatan historis
 
Materi Al Qur'an
Materi Al Qur'anMateri Al Qur'an
Materi Al Qur'an
 
Kepemimpinan Nabi Muhammad ﷺ
Kepemimpinan Nabi Muhammad ﷺKepemimpinan Nabi Muhammad ﷺ
Kepemimpinan Nabi Muhammad ﷺ
 
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul FiqhDaftar Pertanyaan Ushul Fiqh
Daftar Pertanyaan Ushul Fiqh
 
BAB IX Muhammadiyah sebagai gerakan pendidikan.pptx
BAB IX Muhammadiyah sebagai gerakan pendidikan.pptxBAB IX Muhammadiyah sebagai gerakan pendidikan.pptx
BAB IX Muhammadiyah sebagai gerakan pendidikan.pptx
 
4.proses perencanaan
4.proses perencanaan4.proses perencanaan
4.proses perencanaan
 
Kumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomiKumpulan pertanyaan otonomi
Kumpulan pertanyaan otonomi
 
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ahPengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
Pengertian syari’ah dan ruang lingkup syari’ah
 
Runtuhnya Teori Evolusi Darwin Hanya Dengan 20 Pertanyaan
Runtuhnya Teori Evolusi Darwin Hanya Dengan 20 PertanyaanRuntuhnya Teori Evolusi Darwin Hanya Dengan 20 Pertanyaan
Runtuhnya Teori Evolusi Darwin Hanya Dengan 20 Pertanyaan
 
Makalah shalat
Makalah shalatMakalah shalat
Makalah shalat
 
Pengertian hibridoma
Pengertian hibridomaPengertian hibridoma
Pengertian hibridoma
 
Contoh jurnal
Contoh jurnalContoh jurnal
Contoh jurnal
 
Powerpoint Akhlak
Powerpoint AkhlakPowerpoint Akhlak
Powerpoint Akhlak
 
Makalah tpq
Makalah tpqMakalah tpq
Makalah tpq
 
Sandi kompas (penggalang)
Sandi kompas (penggalang)Sandi kompas (penggalang)
Sandi kompas (penggalang)
 
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNA
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNAPembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNA
Pembuatan Insulin dengan Teknik Rekombinasi DNA
 

Viewers also liked

MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPA
MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPAMAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPA
MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPAdefrisiswanto
 
Peran teknologi dan pembangunan
Peran teknologi dan pembangunanPeran teknologi dan pembangunan
Peran teknologi dan pembangunanBambang Rimalio
 
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaan
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaanPeran iptek bagi pengembangan kewirausahaan
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaanRyo Santoso
 
Bab 4 perkembangan iptek di indonesia
Bab 4 perkembangan iptek di indonesiaBab 4 perkembangan iptek di indonesia
Bab 4 perkembangan iptek di indonesiaNana Cahmaxcy
 
Sejarah Perkembangan Ilmu kimia
Sejarah Perkembangan Ilmu kimiaSejarah Perkembangan Ilmu kimia
Sejarah Perkembangan Ilmu kimiakarindilla
 
Perkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiaPerkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiahendri5
 
Perkembangan iptek
Perkembangan iptekPerkembangan iptek
Perkembangan iptekrizalfold
 
Perkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiaPerkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiaCii Slama'Nhaa
 
Silabus 2013 Revisi Ekonomi
Silabus 2013 Revisi EkonomiSilabus 2013 Revisi Ekonomi
Silabus 2013 Revisi EkonomiSiti Mugi Rahayu
 

Viewers also liked (13)

Pengertian ilmu alamiah
Pengertian ilmu alamiahPengertian ilmu alamiah
Pengertian ilmu alamiah
 
MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPA
MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPAMAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPA
MAKALAH ILMU BUDAYA DASAR DALAM SENI RUPA
 
Peran teknologi dan pembangunan
Peran teknologi dan pembangunanPeran teknologi dan pembangunan
Peran teknologi dan pembangunan
 
Iad
IadIad
Iad
 
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaan
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaanPeran iptek bagi pengembangan kewirausahaan
Peran iptek bagi pengembangan kewirausahaan
 
Bab 4 perkembangan iptek di indonesia
Bab 4 perkembangan iptek di indonesiaBab 4 perkembangan iptek di indonesia
Bab 4 perkembangan iptek di indonesia
 
Sejarah Perkembangan Ilmu kimia
Sejarah Perkembangan Ilmu kimiaSejarah Perkembangan Ilmu kimia
Sejarah Perkembangan Ilmu kimia
 
Perkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiaPerkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesia
 
Perkembangan iptek
Perkembangan iptekPerkembangan iptek
Perkembangan iptek
 
Perkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesiaPerkembangan iptek di indonesia
Perkembangan iptek di indonesia
 
Presentasi iptek
Presentasi iptekPresentasi iptek
Presentasi iptek
 
Silabus 2013 Revisi Ekonomi
Silabus 2013 Revisi EkonomiSilabus 2013 Revisi Ekonomi
Silabus 2013 Revisi Ekonomi
 
Kegiatan Ekonomi
Kegiatan EkonomiKegiatan Ekonomi
Kegiatan Ekonomi
 

Similar to Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam Kehidupan Manusia

KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-II
KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-IIKELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-II
KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-IIDamai Akhmad
 
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkan
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkanModernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkan
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkanMuhammadSyarifHidaya12
 
BUKU : INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...
BUKU :  INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...BUKU :  INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...
BUKU : INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...Asean Damai
 
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdf
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdfadoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdf
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdfAhmadAfandi75
 
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & SeniManusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & SeniUFDK
 
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_Abstraksi
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_AbstraksiKemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_Abstraksi
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_AbstraksiRihan Camila
 

Similar to Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam Kehidupan Manusia (8)

KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-II
KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-IIKELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-II
KELOMPOK4 - PERKEMBANGAN IPTEK PADA MASA PERANG DUNIA KE-II
 
Ski 2 2
Ski 2 2Ski 2 2
Ski 2 2
 
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkan
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkanModernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkan
Modernisme dan postmodernisme manusia dihidupkan atau modernisme menghidupkan
 
BUKU : INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...
BUKU :  INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...BUKU :  INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...
BUKU : INDONESIA EMERGENSI - 3 SUMBU MEGA ANCAMAN (EARLY WARNING THREATENING...
 
Isbd power point klmpok 5
Isbd power point klmpok 5Isbd power point klmpok 5
Isbd power point klmpok 5
 
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdf
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdfadoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdf
adoc.pub_tantangan-dan-masa-depan-ilmu.pdf
 
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & SeniManusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
 
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_Abstraksi
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_AbstraksiKemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_Abstraksi
Kemajuan Ilmu dan Krisis Kemanuasiaan_Abstraksi
 

Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam Kehidupan Manusia

  • 1. Peran Ilmu Pengetahuan dan Teknologi dalam Kehidupan Manusia: Sebuah Dilema “Akan tetapi, dunia tempat kita hidup sekarang ini tidak begitu tampak atau terasa seperti yang diperkirakan. Bukannya semakin dapat dikendalikan, dunia kita tampaknya justru di luar kendali kita—sebuah dunia yang lepas kendali [Runaway World].“ (Anthony Giddens, dalam Runaway World)[1] “Dalam peperangan, ilmu menyebabkan kita saling meracun dan saling menjegal. Dalam perdamaian, dia membikin hidup kita dikejar waktu dan penuh tak tentu. Mengapa ilmu yang amat indah ini, yang menghemat kerja dan membikin hidup lebih mudah, hanya membawa kebahagiaan yang sedikit sekali kepada kita?” (Pesan Albert Einstein kepada mahasiswa California Institute of Technology)[2] A. Pendahuluan Salah satu konflik dunia yang paling menghebohkan untuk saat ini adalah konflik yang terjadi antara India dan Pakistan dalam memperebutkan wilayah Kashmir. Disebut paling menghebohkan, karena konflik—yang pada tahun 1948, 1965, dan 1975 menyebabkan perang terbuka di antara kedua negara—ini melibatkan upaya- upaya kedua negara dalam mengembangkan salah satu teknologi terhebat dunia saat ini, yaitu nuklir. Perlombaan persenjataan nuklir India-Pakistan ini menimbulkan kekhawatiran mendalam tentang kemungkinan perang nuklir, yang tidak saja dapat menghancurkan kedua negara, tetapi juga mencelakakan Asia Selatan maupun dunia. [3] Kejadian di atas adalah salah satu dampak buruk dari pengembangan ilmu pengetahuan yang menghasilkan teknologi. Mencermati kejadian di atas, penulis menjadi ragu, apakah ilmu pengetahuan dan teknologi—sebagai hasil pengembangannya—akan menghancurkan kehidupan kita di muka bumi ini? Padahal, ilmu pengetahuan lahir dan hadir di tengah-tengah manusia untuk melakukan enlightening, pencerahan. Tetapi mengapa ilmu pengetahuan dan teknologi, kemudian malah menimbulkan tanda-tanda kehancuran bagi umat manusia? Dalam tulisan ini, penulis akan mengulas bagaimana sesungguhnya—idealnya—peran ilmu pengetahuan dan teknologi dalam kehidupan manusia? Serta mengapa ilmu pengetahuan dan teknologi, untuk saat ini, malah menimbulkan berbagai kegoncangan di muka bumi, di samping, tentunya, ada juga sisi positifnya? Sebelum membahas permasalahan di atas lebih lanjut, perlu kiranya dikemukakan lebih dahulu pernyataan Nurcholish Madjid, sebagai bahan renungan. Cak Nur menyatakan, bahwa teknologi modern—sebagai anak kandung ilmu pengetahuan— dan pilihan-pilihannya mengandung masalah yang tidak boleh dipandang enteng.[4] B. Tujuan Awal Ilmu Pengetahuan