SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
‫الرحمي‬ ‫الرمحن‬ ‫هللا‬ ‫سم‬‫ب‬
Hadits sabar
(lanjutan)
Suhadi, 08 J.Ula 1436 H/26 Feb 15 M
‫ن‬‫ع‬ ‫هللا‬ ‫ريض‬ ‫نان‬‫س‬ ‫بن‬ ‫يب‬‫ه‬‫ص‬ ‫حيىي‬ ‫يب‬‫أ‬ ‫وعن‬‫ه‬
‫قال‬:‫وسمل‬ ‫يه‬‫عل‬ ‫هللا‬ ‫صىل‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬"‫ب‬‫جع‬‫ا‬
‫حد‬‫ل‬ ‫ذكل‬ ‫يس‬‫ل‬‫و‬ ،‫خري‬ ‫هل‬ ‫لكه‬ ‫مره‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬ ‫املؤمن‬ ‫مر‬‫ل‬
‫للمؤمن‬ ‫ال‬‫ا‬:‫هل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫فاكن‬ ‫شكر‬ ‫اء‬‫رس‬ ‫ته‬‫ب‬‫صا‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬،
‫هل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫فاكن‬ ‫صرب‬ ‫اء‬‫رض‬ ‫ته‬‫ب‬‫صا‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬‫و‬"
27. Dari Abu Yahya, iaitu Shuhaib bin Sinan r.a.,
katanya: Rasulullah s.a.w. bersabda:
"Amat mengherankan sekali keadaan orang mu'min itu,
sesungguhnya semua keadaannya itu adalah
merupakan kebaikan baginya dan kebaikan yang
sedemikian itu tidak akan ada lagi seseorang pun
melainkan hanya untuk orang mu'min itu belaka, yakni
apabila ia mendapatkan kelapangan hidup, ia pun
bersyukur, maka hal itu adalah kebaikan baginya,
sedang apabila ia ditimpa oleh kesukaran ia pun
bersabar dan hal ini pun adalah merupakan kebaikan
baginya." (Riwayat Muslim)
Hikmah hadits
1. Setiap situasi /kondisi
yang menimpa orang
beriman itu menjadi
kebaikan
2. Sebab ia sabar jika
ditimpa musibah atau
apapun yg secara umum
dianggap bikin tak
nyaman
3. Sebab ia bersyukur jika
mendapat nikmat atau
apapun yg dianggap
menyenangkan
Dari Abu Zaid, yaitu Usamah bin Zaid bin
Haritsah, sahaya Rasulullah s.a.w. Serta
kekasihnya serta putera kekasihnya pula
radhiallahu 'anhuma, katanya: "Puteri Nabi
s.a.w. mengirimkan berita kepada Nabi
s.a.w. -bahwa anakku sudah hampir
meninggal dunia, maka dari itu diminta
supaya menyaksikan keadaan kita." Kita:
yakni yang akan meninggal serta yang
sedang menungguinya. Beliau lalu
mengirimkan kabar sambil menyampaikan
salam, katanya:
: "Sesungguhnya bagi Allah adalah apa
yang Dia ambil dan bagiNya pula apa yang
Dia berikan dan segala sesuatu di
sampingnya itu adalah dengan ajal yang
telah ditentukan, maka hendaklah bersabar
dan berniat mencari keridhaan Allah."
Puteri Nabi s.a.w. mengirimkan berita lagi
serta bersumpah nadanya supaya beliau
suka mendatanginya dengan sungguh-
sungguh. Beliau s.a.w. lalu berdiri dan
disertai oleh
Sa'ad bin Ubadah, Mu'az bin Jabal, Ubai bin
Ka'ab dan Zaid bin Tsabit dan beberapa
orang lelaki lain radhiallahu 'anhum.
Anak kecil itu lalu disampaikan kepada
Rasulullah s.a.w., kemudian diletakkannya
di atas pangkuannya sedang nafas anak itu
terengah-engah. Kemudian melelehlah
airmata dari kedua mata beliau s.a.w. itu.
Sa'ad berkata: "Hai Rasulullah, apakah itu?"
Beliau s.a.w. Menjawab:
: "Airmata ini adalah sebagai kesan dari
kerahmatan Allah Ta'ala dalam hati para
hambaNya."
Dalam riwayat lain disebutkan: "Dalam hati
siapa saja yang disukai olehNya daripada
hambaNya. Hanya saja Allah itu merah-mati
dari golongan hamba-hambaNya yakni
orang orang yang menaruh belas kasihan -
pada sesamanya."
(Muttafaq 'alaih)
Hikmah hadits
1. Perintah bersabar
2. Rasul pun peenah
menangis karena
cucunya wafat, sebagai
bukti kasih sayang
Dari Anas r.a., katanya: "Nabi s.a.w. berjalan
melalui seorang wanita yang
sedang menangis di atas sebuah kubur.
Beliau bersabda: "Bertaqwalah kepada Allah
dan bersabarlah!" Wanita itu berkata: "Ah,
menjauhlah daripadaku, kerana Tuan tidak
terkena mushibah sebagaimana yang
mengenai diriku dan Tuan tidak mengetahui
mushibah apa itu." Wanita tersebut
diberitahu – oleh sahabat beliau s.a.w. -
bahwa yang diajak bicara tadi
adalah Nabi s.a.w
. Ia lalu mendatangi pintu rumah Nabi
s.a.w. tetapi di mukanya itu tidak
didapatinya penjaga-penjaga pintu.
Wanita itu lalu berkata: "Saya memang
tidak mengenai Tuan - maka itu maafkan
pembicaraanku tadi." Kemudian beliau
s.a.w. bersabda: "Hanyasanya bersabar -
yang sangat terpuji - itu ialah di kala
mendadaknya kedatangan mushibah
yang pertama." (Muttafaq 'alaih)
Hikmah hadits
1. Perintah memberi
pesan sabar terhadap
orang yg sedang
ditimpa musibah
2. Sabar itu sebaiknya
refleks
‫قال‬ ‫نه‬‫ع‬ ‫هللا‬ ‫ريض‬ ‫نس‬‫أ‬ ‫وعن‬:‫هللا‬ ‫صىل‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬
‫وسمل‬ ‫يه‬‫عل‬:"‫ف‬ ،‫صابه‬‫أ‬ ‫لرض‬ ‫املوت‬ ‫حدمك‬‫أ‬ ‫نني‬‫مت‬‫ي‬ ‫ال‬‫اكن‬ ‫ن‬‫ا‬
‫يقل‬‫فل‬ ً‫ال‬‫فاع‬ ‫البد‬:‫خري‬ ‫ياة‬‫حل‬‫ا‬ ‫نت‬‫اك‬ ‫ما‬ ‫حيين‬‫أ‬ ‫للهم‬‫ا‬‫يل‬ ً‫ا‬
‫يل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫الوفاة‬ ‫نت‬‫اك‬ ‫ذا‬‫ا‬ ‫توفين‬‫و‬"((‫يه‬‫عل‬ ‫متفق‬) ).
1.Dari Anas r.a., katanya: "Rasulullah s.a.w.
bersabda:
"Janganlah seseorang dari engkau semua itu
mengharap-harapkan tibanya kematian dengan
sebab adanya sesuatu bahaya yang mengenainya.
Tetapi jikalau ia terpaksa harus berbuat demikian
maka hendaklah mengatakan: "Ya Allah,
tetapkanlah aku hidup selama kehidupanku itu
masih merupakan kebaikan untukku dan matikanlah
aku apabila kematian itu merupakan kebaikan
untukku." (Muttafaq 'alaih)
Hikmah hadits
1. Jangan pernah
berharap kematian
karena pedihnya
penderitaan
2. Sebab hidup mati
adalah hak Allah swt,
maka bersabar dan
berdo’alah
Renungkan
film ini !
‫اب‬‫و‬‫ابلص‬ ‫اعمل‬ ‫هللا‬ ‫و‬

More Related Content

What's hot

57866 kontrol diri (1)
57866 kontrol diri (1)57866 kontrol diri (1)
57866 kontrol diri (1)InayahNoor
 
Bersegera Melaksanakan Syariat v3
Bersegera Melaksanakan Syariat v3Bersegera Melaksanakan Syariat v3
Bersegera Melaksanakan Syariat v3Erwin Wahyu
 
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawa
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput NyawaIstiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawa
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawaandri zulfikar
 
Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Tatik Suwartinah
 
Sifat mulia - Al hilm
Sifat mulia - Al hilmSifat mulia - Al hilm
Sifat mulia - Al hilmDzul Fahmi
 
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1 Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1 Alvie Messi
 
Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1Wan Mohd
 
Adab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuAdab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuErwin Wahyu
 
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51Tafsir Surat al-Maidah ayat 51
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51Idrus Abidin
 
Dakwah remaja dakwah cinta
Dakwah remaja dakwah cintaDakwah remaja dakwah cinta
Dakwah remaja dakwah cintaKang Masduki
 
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofi
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofiFadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofi
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofialfan bainofi
 
Keistimewaan al-Qur'an
Keistimewaan al-Qur'anKeistimewaan al-Qur'an
Keistimewaan al-Qur'anIdrus Abidin
 

What's hot (20)

Istiqamah
IstiqamahIstiqamah
Istiqamah
 
57866 kontrol diri (1)
57866 kontrol diri (1)57866 kontrol diri (1)
57866 kontrol diri (1)
 
Bersegera Melaksanakan Syariat v3
Bersegera Melaksanakan Syariat v3Bersegera Melaksanakan Syariat v3
Bersegera Melaksanakan Syariat v3
 
Al hilm
Al hilmAl hilm
Al hilm
 
Istiqomah dan iman
Istiqomah dan imanIstiqomah dan iman
Istiqomah dan iman
 
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawa
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput NyawaIstiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawa
Istiqomah Sampai Ajal Menjemput Nyawa
 
Kajian Fiqh Janaiz by WIFI
Kajian Fiqh Janaiz by WIFIKajian Fiqh Janaiz by WIFI
Kajian Fiqh Janaiz by WIFI
 
Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)Problematika dakwah (qs.al lahab)
Problematika dakwah (qs.al lahab)
 
Sifat mulia - Al hilm
Sifat mulia - Al hilmSifat mulia - Al hilm
Sifat mulia - Al hilm
 
Keutamaan Sabar
Keutamaan SabarKeutamaan Sabar
Keutamaan Sabar
 
3 istiqomah
3 istiqomah3 istiqomah
3 istiqomah
 
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1 Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1
Mengkaji surah al lahab dan an-nasr 1
 
Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1Hak muslimin 021119 final1
Hak muslimin 021119 final1
 
Jalan dakwah
Jalan dakwahJalan dakwah
Jalan dakwah
 
Adab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum IlmuAdab Sebelum Ilmu
Adab Sebelum Ilmu
 
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51Tafsir Surat al-Maidah ayat 51
Tafsir Surat al-Maidah ayat 51
 
Dakwah remaja dakwah cinta
Dakwah remaja dakwah cintaDakwah remaja dakwah cinta
Dakwah remaja dakwah cinta
 
Dalil syara (2)
Dalil syara (2)Dalil syara (2)
Dalil syara (2)
 
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofi
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofiFadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofi
Fadhilah membaca-al-quran-by-alfanbainofi
 
Keistimewaan al-Qur'an
Keistimewaan al-Qur'anKeistimewaan al-Qur'an
Keistimewaan al-Qur'an
 

Similar to Bab 3 hadits 1 Riyadus Shalihin PPT

Terjemah Shahih Muslim.doc
Terjemah Shahih Muslim.docTerjemah Shahih Muslim.doc
Terjemah Shahih Muslim.docVikaOktavia3
 
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'Muhsin Hariyanto
 
Ma’rifaturrasul.pptx
Ma’rifaturrasul.pptxMa’rifaturrasul.pptx
Ma’rifaturrasul.pptxssuser9df8d0
 
Rosulullah saw teladan sepanjang zaman
Rosulullah saw teladan sepanjang zamanRosulullah saw teladan sepanjang zaman
Rosulullah saw teladan sepanjang zamanmtsn_tanjungbatu
 
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa Musibah
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa MusibahPerlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa Musibah
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa MusibahBicara Ilmu
 
Khadijah binti khuwailid bin asad bin
Khadijah binti khuwailid bin asad binKhadijah binti khuwailid bin asad bin
Khadijah binti khuwailid bin asad binMazlizan Mazlizan
 
Detik Kewafatan Rasulullah Saw
Detik Kewafatan Rasulullah SawDetik Kewafatan Rasulullah Saw
Detik Kewafatan Rasulullah Sawela_zulaeha123
 
Perasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingPerasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingKamarudin Jaafar
 
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-Nya
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-NyaCobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-Nya
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-NyaErwin Wahyu
 
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.wKoleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.wRiez Sullivan
 
Cinta seorang putri yahudi
Cinta seorang putri yahudiCinta seorang putri yahudi
Cinta seorang putri yahudiErman Hidayat
 
Kenangan terakhir Insan Mulia
Kenangan terakhir Insan MuliaKenangan terakhir Insan Mulia
Kenangan terakhir Insan MuliaPuspita Ningtiyas
 
Kenangan Terakhir Insan Tercinta
Kenangan Terakhir Insan TercintaKenangan Terakhir Insan Tercinta
Kenangan Terakhir Insan TercintaPuspita Ningtiyas
 
khutbah Delapan wasiat rosululloh saw
khutbah Delapan wasiat rosululloh sawkhutbah Delapan wasiat rosululloh saw
khutbah Delapan wasiat rosululloh sawwahyu islami
 

Similar to Bab 3 hadits 1 Riyadus Shalihin PPT (20)

Terjemah Shahih Muslim.doc
Terjemah Shahih Muslim.docTerjemah Shahih Muslim.doc
Terjemah Shahih Muslim.doc
 
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'
Menumbuhkembangkan sikap 'hilm'
 
Ma’rifaturrasul.pptx
Ma’rifaturrasul.pptxMa’rifaturrasul.pptx
Ma’rifaturrasul.pptx
 
Rosulullah saw teladan sepanjang zaman
Rosulullah saw teladan sepanjang zamanRosulullah saw teladan sepanjang zaman
Rosulullah saw teladan sepanjang zaman
 
Doa nabi ayyub
Doa nabi ayyubDoa nabi ayyub
Doa nabi ayyub
 
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa Musibah
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa MusibahPerlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa Musibah
Perlakuan Orang-Orang Mukmin Yang Bersabar Apabila Ditimpa Musibah
 
Khadijah binti khuwailid bin asad bin
Khadijah binti khuwailid bin asad binKhadijah binti khuwailid bin asad bin
Khadijah binti khuwailid bin asad bin
 
Tangisan Rasul
Tangisan RasulTangisan Rasul
Tangisan Rasul
 
Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)Bab 1(keikhlasan)
Bab 1(keikhlasan)
 
Detik Kewafatan Rasulullah Saw
Detik Kewafatan Rasulullah SawDetik Kewafatan Rasulullah Saw
Detik Kewafatan Rasulullah Saw
 
Perasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbingPerasa rukun & sifat pembimbing
Perasa rukun & sifat pembimbing
 
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-Nya
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-NyaCobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-Nya
Cobaan Tanda Cinta Allah kepada Hamba-Nya
 
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.wKoleksi hadith rasulullah s.a.w
Koleksi hadith rasulullah s.a.w
 
Cinta seorang putri yahudi
Cinta seorang putri yahudiCinta seorang putri yahudi
Cinta seorang putri yahudi
 
Ummu salamah
Ummu salamahUmmu salamah
Ummu salamah
 
Kenangan Akhir Cinta Mulia
Kenangan Akhir Cinta MuliaKenangan Akhir Cinta Mulia
Kenangan Akhir Cinta Mulia
 
Kenangan terakhir Insan Mulia
Kenangan terakhir Insan MuliaKenangan terakhir Insan Mulia
Kenangan terakhir Insan Mulia
 
Kenangan Terakhir Insan Tercinta
Kenangan Terakhir Insan TercintaKenangan Terakhir Insan Tercinta
Kenangan Terakhir Insan Tercinta
 
khutbah Delapan wasiat rosululloh saw
khutbah Delapan wasiat rosululloh sawkhutbah Delapan wasiat rosululloh saw
khutbah Delapan wasiat rosululloh saw
 
Kitab jenaza h 2
Kitab jenaza h 2Kitab jenaza h 2
Kitab jenaza h 2
 

Bab 3 hadits 1 Riyadus Shalihin PPT

  • 1. ‫الرحمي‬ ‫الرمحن‬ ‫هللا‬ ‫سم‬‫ب‬ Hadits sabar (lanjutan) Suhadi, 08 J.Ula 1436 H/26 Feb 15 M
  • 2. ‫ن‬‫ع‬ ‫هللا‬ ‫ريض‬ ‫نان‬‫س‬ ‫بن‬ ‫يب‬‫ه‬‫ص‬ ‫حيىي‬ ‫يب‬‫أ‬ ‫وعن‬‫ه‬ ‫قال‬:‫وسمل‬ ‫يه‬‫عل‬ ‫هللا‬ ‫صىل‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬"‫ب‬‫جع‬‫ا‬ ‫حد‬‫ل‬ ‫ذكل‬ ‫يس‬‫ل‬‫و‬ ،‫خري‬ ‫هل‬ ‫لكه‬ ‫مره‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬ ‫املؤمن‬ ‫مر‬‫ل‬ ‫للمؤمن‬ ‫ال‬‫ا‬:‫هل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫فاكن‬ ‫شكر‬ ‫اء‬‫رس‬ ‫ته‬‫ب‬‫صا‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬، ‫هل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫فاكن‬ ‫صرب‬ ‫اء‬‫رض‬ ‫ته‬‫ب‬‫صا‬‫أ‬ ‫ن‬‫ا‬‫و‬"
  • 3. 27. Dari Abu Yahya, iaitu Shuhaib bin Sinan r.a., katanya: Rasulullah s.a.w. bersabda: "Amat mengherankan sekali keadaan orang mu'min itu, sesungguhnya semua keadaannya itu adalah merupakan kebaikan baginya dan kebaikan yang sedemikian itu tidak akan ada lagi seseorang pun melainkan hanya untuk orang mu'min itu belaka, yakni apabila ia mendapatkan kelapangan hidup, ia pun bersyukur, maka hal itu adalah kebaikan baginya, sedang apabila ia ditimpa oleh kesukaran ia pun bersabar dan hal ini pun adalah merupakan kebaikan baginya." (Riwayat Muslim)
  • 5. 1. Setiap situasi /kondisi yang menimpa orang beriman itu menjadi kebaikan
  • 6. 2. Sebab ia sabar jika ditimpa musibah atau apapun yg secara umum dianggap bikin tak nyaman
  • 7. 3. Sebab ia bersyukur jika mendapat nikmat atau apapun yg dianggap menyenangkan
  • 8. Dari Abu Zaid, yaitu Usamah bin Zaid bin Haritsah, sahaya Rasulullah s.a.w. Serta kekasihnya serta putera kekasihnya pula radhiallahu 'anhuma, katanya: "Puteri Nabi s.a.w. mengirimkan berita kepada Nabi s.a.w. -bahwa anakku sudah hampir meninggal dunia, maka dari itu diminta supaya menyaksikan keadaan kita." Kita: yakni yang akan meninggal serta yang sedang menungguinya. Beliau lalu mengirimkan kabar sambil menyampaikan salam, katanya:
  • 9. : "Sesungguhnya bagi Allah adalah apa yang Dia ambil dan bagiNya pula apa yang Dia berikan dan segala sesuatu di sampingnya itu adalah dengan ajal yang telah ditentukan, maka hendaklah bersabar dan berniat mencari keridhaan Allah." Puteri Nabi s.a.w. mengirimkan berita lagi serta bersumpah nadanya supaya beliau suka mendatanginya dengan sungguh- sungguh. Beliau s.a.w. lalu berdiri dan disertai oleh
  • 10. Sa'ad bin Ubadah, Mu'az bin Jabal, Ubai bin Ka'ab dan Zaid bin Tsabit dan beberapa orang lelaki lain radhiallahu 'anhum. Anak kecil itu lalu disampaikan kepada Rasulullah s.a.w., kemudian diletakkannya di atas pangkuannya sedang nafas anak itu terengah-engah. Kemudian melelehlah airmata dari kedua mata beliau s.a.w. itu. Sa'ad berkata: "Hai Rasulullah, apakah itu?" Beliau s.a.w. Menjawab:
  • 11. : "Airmata ini adalah sebagai kesan dari kerahmatan Allah Ta'ala dalam hati para hambaNya." Dalam riwayat lain disebutkan: "Dalam hati siapa saja yang disukai olehNya daripada hambaNya. Hanya saja Allah itu merah-mati dari golongan hamba-hambaNya yakni orang orang yang menaruh belas kasihan - pada sesamanya." (Muttafaq 'alaih)
  • 14. 2. Rasul pun peenah menangis karena cucunya wafat, sebagai bukti kasih sayang
  • 15. Dari Anas r.a., katanya: "Nabi s.a.w. berjalan melalui seorang wanita yang sedang menangis di atas sebuah kubur. Beliau bersabda: "Bertaqwalah kepada Allah dan bersabarlah!" Wanita itu berkata: "Ah, menjauhlah daripadaku, kerana Tuan tidak terkena mushibah sebagaimana yang mengenai diriku dan Tuan tidak mengetahui mushibah apa itu." Wanita tersebut diberitahu – oleh sahabat beliau s.a.w. - bahwa yang diajak bicara tadi adalah Nabi s.a.w
  • 16. . Ia lalu mendatangi pintu rumah Nabi s.a.w. tetapi di mukanya itu tidak didapatinya penjaga-penjaga pintu. Wanita itu lalu berkata: "Saya memang tidak mengenai Tuan - maka itu maafkan pembicaraanku tadi." Kemudian beliau s.a.w. bersabda: "Hanyasanya bersabar - yang sangat terpuji - itu ialah di kala mendadaknya kedatangan mushibah yang pertama." (Muttafaq 'alaih)
  • 18. 1. Perintah memberi pesan sabar terhadap orang yg sedang ditimpa musibah
  • 19. 2. Sabar itu sebaiknya refleks
  • 20.
  • 21.
  • 22. ‫قال‬ ‫نه‬‫ع‬ ‫هللا‬ ‫ريض‬ ‫نس‬‫أ‬ ‫وعن‬:‫هللا‬ ‫صىل‬ ‫هللا‬ ‫رسول‬ ‫قال‬ ‫وسمل‬ ‫يه‬‫عل‬:"‫ف‬ ،‫صابه‬‫أ‬ ‫لرض‬ ‫املوت‬ ‫حدمك‬‫أ‬ ‫نني‬‫مت‬‫ي‬ ‫ال‬‫اكن‬ ‫ن‬‫ا‬ ‫يقل‬‫فل‬ ً‫ال‬‫فاع‬ ‫البد‬:‫خري‬ ‫ياة‬‫حل‬‫ا‬ ‫نت‬‫اك‬ ‫ما‬ ‫حيين‬‫أ‬ ‫للهم‬‫ا‬‫يل‬ ً‫ا‬ ‫يل‬ ً‫ا‬‫ري‬‫خ‬ ‫الوفاة‬ ‫نت‬‫اك‬ ‫ذا‬‫ا‬ ‫توفين‬‫و‬"((‫يه‬‫عل‬ ‫متفق‬) ).
  • 23. 1.Dari Anas r.a., katanya: "Rasulullah s.a.w. bersabda: "Janganlah seseorang dari engkau semua itu mengharap-harapkan tibanya kematian dengan sebab adanya sesuatu bahaya yang mengenainya. Tetapi jikalau ia terpaksa harus berbuat demikian maka hendaklah mengatakan: "Ya Allah, tetapkanlah aku hidup selama kehidupanku itu masih merupakan kebaikan untukku dan matikanlah aku apabila kematian itu merupakan kebaikan untukku." (Muttafaq 'alaih)
  • 25. 1. Jangan pernah berharap kematian karena pedihnya penderitaan
  • 26. 2. Sebab hidup mati adalah hak Allah swt, maka bersabar dan berdo’alah
  • 27.
  • 29.
  • 30.
  • 31.
  • 32.