SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK
DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
SMP NEGERI 1 KARANGTENGAH
Alamat : Jl. Sultan Patah Buyaran Telp. (0291) 686101
Website : http://www.smpn1karangtengah.sch.id Email : smpsakar@gmail.com
Karangtengah, 1 Juni 2015
Nomor : 421.2 / 401 / 2015.
Hal : Edaran PPDB ONLINE
Tahun Pelajaran 2015/2016.
Kepada Yth. : 1. Ka. UPTD Dindikpora Kec. Karangtengah
2. Kepala SD Se Kec. Karangtengah
di
Karangtengah
Dengan hormat,
Dengan ini kami beritahukan bahwa pada Tahun Pelajaran 2015/2016 SMP
Negeri 1 Karangtengah menerima pendaftaran peserta didik baru (PPDB)
Sistem ONLINE dengan ketentuan sebagai berikut :
1. Persyaratan Umum
a. Lulus SD/MI dan atau sederajad.
b. Usia pada tanggal 18 Juli 2015 setinggi-tingginya 18 tahun.
c. Sehat jasmani dan rohani.
d. Mendaftar di SMP Negeri 1 Karangtengah
e. Untuk Calon Peserta Didik Baru penduduk Kab. Demak yang asal
sekolahnya dari Luar Kabupaten Demak, diwajibkan menunjukkan Kartu
Keluarga Asli dan menyerahkan 1 ( satu ) lembar foto copy Kartu
Keluarga yang telah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang.
f. Bagi Peserta Didik Baru di Bidang Akademik maupun Non Akademik
harus menunjukkan Sertifikat yang Asli dan menyerahkan 1 ( satu )
lembar foto copy yang telah dilegalisir oleh Pejabat yang berwenang
(Dinas Pendidikan Kabupaten Demak )
g. Setiap pendaftar yang telah memenuhi persyaratan mendapat tanda bukti
pendaftaran.
h. Pendaftar yang mengundurkan diri, tidak dapat melalukan pendaftaran
lagi di seluruh SMP yang mengikuti PPDB Sistem Real Time Online.
2. Mekanisme Seleksi Penerimaan
a. Seleksi Calon Peserta Didik Baru Kelas VII SMP adalah berdasarkan
perangkingan penghitungan Jumlah SKHUN sesuai daya tampung
sekolah
b. Selain syarat sebagaimana dimaksud pada angka ( 1 ), Panitia PPDB
dapat mempertimbangkan calon Peserta Didik Baru yang berprestasi
secara perorangan maupun beregu di bidang Olahraga, Olimpiade Mata
Pelajaran, dan Kreativitas Seni dengan melampirkan Piagam / Sertifikat /
Ijazah Asli yang dimiliki dengan syarat terdaftar sebagai Calon Peserta
Didik Baru pada satuan yang dituju.
c. Calon Peserta Didik Baru yang berprestasi adalah
- Calon Peserta Didik yang memiliki prestasi di biadang olahraga,
seni/kreativitas dan minat mata pelajaran baik perorangan maupun
beregu yang memperoleh prestasi sebagai juara I,II dan III tingkat
Propinsi, Nasional atau Internasional diberikan penghargaan berupa
dapat diterima langsung tanpa seleksi PPDB setelah diverikasi dan
disahkan oleh Kepala Dinas
- Calon Peserta Didik yang memiliki prestasi di biadang olahraga,
seni/kreativitas dan minat mata pelajaran baik perorangan maupun
beregu yang memperoleh prestasi sebagai juara I,II dan III tingkat
Kabupaten yang diselenggarakan secara berjenjang dan resmi oleh
Dinas, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, atau Induk
Organisasi akan memperoleh tambahan nilai yang diperhitungkan
dalam penentuan peringkat seleksi PPDB setelah diverikasi dan
disahkan oleh Kepala Dinas
- Prestasi Bidang Akademik yang dapat diperhitungkan meliputi
kejuaraan / lomba :
a. Olimpiade Sain Nasional ( OSN )
b. Debat Bahasa Inggris
c. LCC Mapel
d. Rumpun Mapel dan Kebahasaan
e. LPIR
f. Lomba Bahasa Jawa
- Prestasi Bidang Non Akademik yang dapat diperhitungkan meliputi
kejuaraan / lomba :
a. Olimpiade Olahraga Siswa Nasional ( OOSN )
b. Pekan Olahraga Pelajar Daerah ( POPDA )
c. Festival Lomba Seni Siswa Nasional ( FLS2N )
d. Dokter Kecil
e. PMR
f. Lomba Tingkat ( Pramuka )
g. Kejuaraan olahraga yang diselenggarakan oleh Induk Organisasi
cabang Olahraga
- Prestasi diperoleh selama kurun waktu 3 ( tiga ) tahun terakhir
- Piagam dilegalisir oleh penyelenggara atau Dinas Pendidikan
Kabupaten dan dapat menunjukkan aslinya
No Kategori Juara I Juara II Juara III Ket
1 Perorangan 1,00 0,75 0,50
2 Beregu 0,75 0,50 0,25
- Jika jumlah Nilai Komulatif sama pada batas daya maksimum daya
tampung, maka dilakukan urutan langkah seleksi sebagai berikut :
a. Urutan Prioritas pilihan Sekolah
b. Nilai UN Matematika
c. Nilai UN IPA
d. Nilai UN Bahasa Indonesia
e. Mendahulukan calon Peserta Didik yang berasal dari Kab Demak
f. Mendahulukan calon Peserta Didik yang umurnya lebih tua
g. Jika ketentuan tersebut nilainya sama, maka ditentukan waktu
pendaftaran
- Calon Peserta Didik Baru yang sudah diterima tidak mendaftar ulang,
dinyatakan mengundurkan diri
3. Persyaratan Khusus Dan Cara Pendaftaran
Calon Peserta Didik datang ke SMP N 1 Karangtengah dengan mengisi
formulir pendaftaran yang dilampiri :
a. SKHUN Sementara Asli dari Sekolah atau FC Rapot Kl. VI dilegalisir
Kepala Sekolah
b. Surat Keterangan Lulus SD/MI dari Kepala SD/MI 1 lembar.
c. Foto Ukuran 3 X 4 sebanyak dua ( 2) lembar hitam putih.
d. F.C. Akte Kelahiran/Surat Keterangan Kelahiran 1 lembar.
e. F.C. Piagam Kejuaraan 3 tahun terakhir (Juli 2013 s.d. Juni 2015 ) 1
lembar yang disahkan oleh Kepala Dindikporan Kab. Demak untuk
kejuaraan tingkat Kabupaten . Piagam Kejuaraan akan dihitung dari
tingkat kejuaraan tertinggi. Dimohon juga menunjukkan Piagam
Aslinya.
f. Stop map warna biru untuk Pendaftar Laki-laki, Stop map warna merah
untuk pendaftar wanita. Stop map dapat dibeli di “Koperasi Sakar Jaya”
SMP N 1 Karangtengah.
4. Waktu Pendaftaran
A. Pra Pendaftaran
a. Verifikasi data pendaftar Lulusan Luar Kota / Luar negeri / Lulusan
Asing dan Tahun Sebelumnya, serta Lulusan Program Kesetaraan
dimulai tanggal 15 Juni s.d. 18 Juni 2015, jam 08.00 – 14.00 WIB.
Tempat di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Demak
b. Verifikasi Sertifikat / Piagam Prestasi tanggal 15 Juni s.d. 18 Juni 2015,
jam 08.00 – 14.00 WIB. Lokasi di Sekolah Penyelenggara PPDB
B. Pendaftaran dan Seleksi
Penerimaan Peserta didik Baru kelas VII pada tanggal 29 Juni s.d. 2 Juli
2015, Jam 08.00 s.d. 14.00 WIB. Lokasi di Sekolah Penyelenggara
PPDB Online
5. Daya Tampung Peserta Didik
Pada Tahun Pelajaran 2015 / 2016 SMP Negeri 1 Karangtengah menerima
peserta didik baru sebanyak 10 rombel. Jumlah calon peserta didik 350
siswa
6. Pengumuman Hasil Seleksi Calon Peserta Didik Baru yang diterima tanggal
4 Juli 2015, di website PPDB Online : http://dindikpora.demakkab.go.id dan
papan pengumuman Sekolah
7. Daftar Ulang
Daftar Ulang dilaksanakan pada tanggal 6 Juli s.d. 8 Juli 2015.
8. Tabel Nilai Piagam Kejuaraan
No
Kejuaraan
Nilai Piagam Kejuaraan Keterangan
Juara I Juara II Juara III
1 Internasional Diterima Diterima Diterima
2 Nasional Diterima Diterima Diterima
3 Propinsi Diterima Diterima Diterima
4
Kabupaten
Perorangan
1,00 0,75 0,50
Kabupaten
Beregu
0,75 0,50 0,25
Prestasi OSN
NO JENIS KEJUARAAN
JUARA
EMAS PERAK PERUNGGU
1 Olimpiade Internasional 10 9 8
2 OSN / O2SN 7,5 6,5 5,5
Keterangan lebih lanjut bisa dilihat di
Website :www.smpsatukarangtengah.blogspot.com
Email : smpsakar@gmail.com
Demikian Edaran ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan
terima kasih.
Kepala Sekolah
Sumber Harno, S.Pd.
NIP. 19720726 199702 1 001

More Related Content

Recently uploaded

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfHendroGunawan8
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthThinkNow
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfmarketingartwork
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 

Featured (20)

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 

Surat Edaran PPDB di SMP N 1 Karangtengah

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA SMP NEGERI 1 KARANGTENGAH Alamat : Jl. Sultan Patah Buyaran Telp. (0291) 686101 Website : http://www.smpn1karangtengah.sch.id Email : smpsakar@gmail.com Karangtengah, 1 Juni 2015 Nomor : 421.2 / 401 / 2015. Hal : Edaran PPDB ONLINE Tahun Pelajaran 2015/2016. Kepada Yth. : 1. Ka. UPTD Dindikpora Kec. Karangtengah 2. Kepala SD Se Kec. Karangtengah di Karangtengah Dengan hormat, Dengan ini kami beritahukan bahwa pada Tahun Pelajaran 2015/2016 SMP Negeri 1 Karangtengah menerima pendaftaran peserta didik baru (PPDB) Sistem ONLINE dengan ketentuan sebagai berikut : 1. Persyaratan Umum a. Lulus SD/MI dan atau sederajad. b. Usia pada tanggal 18 Juli 2015 setinggi-tingginya 18 tahun. c. Sehat jasmani dan rohani. d. Mendaftar di SMP Negeri 1 Karangtengah e. Untuk Calon Peserta Didik Baru penduduk Kab. Demak yang asal sekolahnya dari Luar Kabupaten Demak, diwajibkan menunjukkan Kartu Keluarga Asli dan menyerahkan 1 ( satu ) lembar foto copy Kartu Keluarga yang telah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang. f. Bagi Peserta Didik Baru di Bidang Akademik maupun Non Akademik harus menunjukkan Sertifikat yang Asli dan menyerahkan 1 ( satu ) lembar foto copy yang telah dilegalisir oleh Pejabat yang berwenang (Dinas Pendidikan Kabupaten Demak ) g. Setiap pendaftar yang telah memenuhi persyaratan mendapat tanda bukti pendaftaran. h. Pendaftar yang mengundurkan diri, tidak dapat melalukan pendaftaran lagi di seluruh SMP yang mengikuti PPDB Sistem Real Time Online. 2. Mekanisme Seleksi Penerimaan a. Seleksi Calon Peserta Didik Baru Kelas VII SMP adalah berdasarkan perangkingan penghitungan Jumlah SKHUN sesuai daya tampung sekolah b. Selain syarat sebagaimana dimaksud pada angka ( 1 ), Panitia PPDB dapat mempertimbangkan calon Peserta Didik Baru yang berprestasi
  • 2. secara perorangan maupun beregu di bidang Olahraga, Olimpiade Mata Pelajaran, dan Kreativitas Seni dengan melampirkan Piagam / Sertifikat / Ijazah Asli yang dimiliki dengan syarat terdaftar sebagai Calon Peserta Didik Baru pada satuan yang dituju. c. Calon Peserta Didik Baru yang berprestasi adalah - Calon Peserta Didik yang memiliki prestasi di biadang olahraga, seni/kreativitas dan minat mata pelajaran baik perorangan maupun beregu yang memperoleh prestasi sebagai juara I,II dan III tingkat Propinsi, Nasional atau Internasional diberikan penghargaan berupa dapat diterima langsung tanpa seleksi PPDB setelah diverikasi dan disahkan oleh Kepala Dinas - Calon Peserta Didik yang memiliki prestasi di biadang olahraga, seni/kreativitas dan minat mata pelajaran baik perorangan maupun beregu yang memperoleh prestasi sebagai juara I,II dan III tingkat Kabupaten yang diselenggarakan secara berjenjang dan resmi oleh Dinas, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, atau Induk Organisasi akan memperoleh tambahan nilai yang diperhitungkan dalam penentuan peringkat seleksi PPDB setelah diverikasi dan disahkan oleh Kepala Dinas - Prestasi Bidang Akademik yang dapat diperhitungkan meliputi kejuaraan / lomba : a. Olimpiade Sain Nasional ( OSN ) b. Debat Bahasa Inggris c. LCC Mapel d. Rumpun Mapel dan Kebahasaan e. LPIR f. Lomba Bahasa Jawa - Prestasi Bidang Non Akademik yang dapat diperhitungkan meliputi kejuaraan / lomba : a. Olimpiade Olahraga Siswa Nasional ( OOSN ) b. Pekan Olahraga Pelajar Daerah ( POPDA ) c. Festival Lomba Seni Siswa Nasional ( FLS2N ) d. Dokter Kecil e. PMR f. Lomba Tingkat ( Pramuka ) g. Kejuaraan olahraga yang diselenggarakan oleh Induk Organisasi cabang Olahraga
  • 3. - Prestasi diperoleh selama kurun waktu 3 ( tiga ) tahun terakhir - Piagam dilegalisir oleh penyelenggara atau Dinas Pendidikan Kabupaten dan dapat menunjukkan aslinya No Kategori Juara I Juara II Juara III Ket 1 Perorangan 1,00 0,75 0,50 2 Beregu 0,75 0,50 0,25 - Jika jumlah Nilai Komulatif sama pada batas daya maksimum daya tampung, maka dilakukan urutan langkah seleksi sebagai berikut : a. Urutan Prioritas pilihan Sekolah b. Nilai UN Matematika c. Nilai UN IPA d. Nilai UN Bahasa Indonesia e. Mendahulukan calon Peserta Didik yang berasal dari Kab Demak f. Mendahulukan calon Peserta Didik yang umurnya lebih tua g. Jika ketentuan tersebut nilainya sama, maka ditentukan waktu pendaftaran - Calon Peserta Didik Baru yang sudah diterima tidak mendaftar ulang, dinyatakan mengundurkan diri 3. Persyaratan Khusus Dan Cara Pendaftaran Calon Peserta Didik datang ke SMP N 1 Karangtengah dengan mengisi formulir pendaftaran yang dilampiri : a. SKHUN Sementara Asli dari Sekolah atau FC Rapot Kl. VI dilegalisir Kepala Sekolah b. Surat Keterangan Lulus SD/MI dari Kepala SD/MI 1 lembar. c. Foto Ukuran 3 X 4 sebanyak dua ( 2) lembar hitam putih. d. F.C. Akte Kelahiran/Surat Keterangan Kelahiran 1 lembar. e. F.C. Piagam Kejuaraan 3 tahun terakhir (Juli 2013 s.d. Juni 2015 ) 1 lembar yang disahkan oleh Kepala Dindikporan Kab. Demak untuk kejuaraan tingkat Kabupaten . Piagam Kejuaraan akan dihitung dari tingkat kejuaraan tertinggi. Dimohon juga menunjukkan Piagam Aslinya. f. Stop map warna biru untuk Pendaftar Laki-laki, Stop map warna merah untuk pendaftar wanita. Stop map dapat dibeli di “Koperasi Sakar Jaya” SMP N 1 Karangtengah. 4. Waktu Pendaftaran A. Pra Pendaftaran a. Verifikasi data pendaftar Lulusan Luar Kota / Luar negeri / Lulusan Asing dan Tahun Sebelumnya, serta Lulusan Program Kesetaraan dimulai tanggal 15 Juni s.d. 18 Juni 2015, jam 08.00 – 14.00 WIB. Tempat di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Demak
  • 4. b. Verifikasi Sertifikat / Piagam Prestasi tanggal 15 Juni s.d. 18 Juni 2015, jam 08.00 – 14.00 WIB. Lokasi di Sekolah Penyelenggara PPDB B. Pendaftaran dan Seleksi Penerimaan Peserta didik Baru kelas VII pada tanggal 29 Juni s.d. 2 Juli 2015, Jam 08.00 s.d. 14.00 WIB. Lokasi di Sekolah Penyelenggara PPDB Online 5. Daya Tampung Peserta Didik Pada Tahun Pelajaran 2015 / 2016 SMP Negeri 1 Karangtengah menerima peserta didik baru sebanyak 10 rombel. Jumlah calon peserta didik 350 siswa 6. Pengumuman Hasil Seleksi Calon Peserta Didik Baru yang diterima tanggal 4 Juli 2015, di website PPDB Online : http://dindikpora.demakkab.go.id dan papan pengumuman Sekolah 7. Daftar Ulang Daftar Ulang dilaksanakan pada tanggal 6 Juli s.d. 8 Juli 2015. 8. Tabel Nilai Piagam Kejuaraan No Kejuaraan Nilai Piagam Kejuaraan Keterangan Juara I Juara II Juara III 1 Internasional Diterima Diterima Diterima 2 Nasional Diterima Diterima Diterima 3 Propinsi Diterima Diterima Diterima 4 Kabupaten Perorangan 1,00 0,75 0,50 Kabupaten Beregu 0,75 0,50 0,25 Prestasi OSN NO JENIS KEJUARAAN JUARA EMAS PERAK PERUNGGU 1 Olimpiade Internasional 10 9 8 2 OSN / O2SN 7,5 6,5 5,5 Keterangan lebih lanjut bisa dilihat di Website :www.smpsatukarangtengah.blogspot.com Email : smpsakar@gmail.com Demikian Edaran ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. Kepala Sekolah Sumber Harno, S.Pd. NIP. 19720726 199702 1 001