SlideShare a Scribd company logo
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 1 
http://www.youtube.com/watch?v=Wrp7oxGEErU 
Update : Januari 2014
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 2 
PENDAHULUAN 
Assalaamu‟alaikum Wr. Wb. 
Allaahumma sholli wa sallim „alaa sayyidinaa Muhammad, wa „alaa aalihi sayyidinaa Muhammad .. Allaahumma laasahla illa maa ja‟altahu sahla wa Anta taj‟alul hazna idza syi‟ta sahla.. Aamiin yaa Robbal‟aalamiin.. 
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, salam serta shalawat kami tujukan untuk Nabi Muhammad SAW. Tak lupa ucapan terimakasih yang tak terhingga kepada KH. Yusuf Mansur yang telah menyampaikan ilmunya kepada kita semua. 
Jika dahulu orangtua atau guru mengaji kita hanya memberitahu apa saja larangan-larangan agama kita tanpa kita tahu apa akibatnya jika kita mengerjakan larangan-larangan tersebut, maka setelah menyimak Tausiyah KH. Yusuf Mansur mengenai 10 Dosa Besar, sekarang kita jadi tahu apa saja akibatnya jika kita mengerjakan larangan-larangan tersebut. Astaghfirullaahal‟adzhiim..Semoga Allah senantiasa menjaga kita dan Keluarga agar kita tidak lagi mengerjakan diantara 10 Dosa Besar tersebut. Aamiin.. 
Kali ini kami khusus menuliskan hampir semua (kata per kata) dari tausiyah yang disampaikan oleh KH. Yusuf Mansur mengenai bahayanya jika kita mengerjakan zina maupun mendekatinya (Dosa Besar ke-4). 
Di era internet seperti saat ini, godaan untuk zina maupun mendekati zina bisa masuk dengan mudah ke rumah malahan kamar tidur kita. Kehadirannya pun sangat tidak terasa. Olehkarena itu khusus kali ini kami dokumentasikan Kutipan Tausiyah KH. Yusuf Mansur mengenai bahaya zina dan mendekati zina yang jika dilakukan akan mengundang murka Allah. Dimana jika Allah sudah murka, maka semua yang ada pada dirikita bisa Allah ambil karena sesungguhnya Allah-lah yang memiliki semua yang kita miliki saat ini; ya anak, isteri/suami, rumah, kendaraan, usaha, pekerjaan, kebahagiaan rumah tangga, ketenangan dan keamanan jiwa, dsb. 
Akhirnya kami mohon maaf jika terdapat kesalahan dalam penulisan ebook ini karena kesalahan itu murni berasal dari pribadi kami yang lemah serta kurang pengetahuan, dan sesungguhnya kebenaran itu hanya milik Allah semata. 
Demikianlah, semoga Allah SWT senantiasa menjaga kita beserta Keluarga dari mengerjakan perbuatan-perbuatan dosa yang menyebabkan kemurkaan-Nya. Aamiin yaa Robbal‟aalamiin. 
Wabillaahi taufiq wal hidayah 
Wassalaamu‟alaikum Wr. Wb. 
Hamba Allah 
Email: 10dosabesar@gmail.com 
Blog : http://10dosabesar.blogspot.com
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 3 
Ustadz Yusuf Mansur (Ust. YM) : 
“Assalaamu‟alaikum Wr. Wb. 
Allaahumma sholli wa sallim wa baarik „alaa sayyidinaa Muhammad, wa „alaa alih. Walhamdulillaahi Robbil‟aalamiin. 
Bapak dan Ibu yang dirahmati Allah, kita sering bercanda dengan MATEMATIKA SEDEKAH bahwa sedekah bisa begini, sedekah bisa begitu. Some people kemudian merasakan berkahnya, tapi juga sebagian bertanya, “kok tidak terjadi pada diri saya?” “Ada orang-orang yang satu malam jadi (berkah dari sedekahnya), ada orang-orang yang sampai dua tahun nggak jadi-jadi. Mengapa permasalahan ini terjadi? Mengapa di sebagian (orang) mukjizat itu seakan-akan betul-betul memang nyata, tapi disebagian lain kelihatan tidak akan pernah terjadi. Nah, kita sudah belajar, ada satu dari 10 Dosa Besar yang menghalangi barokah dari amal kita itu keluar dalam bentuk dunia kita, seperti yang kita ingini. Atau jangan- jangan bukan hanya satu (Dosa Besar) tapi sepuluh (Dosa Besar yang pernah kita kerjakan) yang kemarin kita sebut.” 
Bapak, Ibu, yang dirahmati Allah. Baik, kita masuk ke (Dosa Besar) nomor 4 yang kita tinggalin kemarin. Kemarin saya tidak bertanya (Dosa Besar No. 4) kepada si Bapak (datang bersama isterinya yang berjilbab dan kelihatan keduanya sholeh-sholehah) yang tidak kunjung dapat pekerjaan selama 7 tahun (baca ebook : 10 Dosa Besar Jilid 2). 
Ketika ditanya,“Apakah Bapak tidak mencari pekerjaan?” Dia menjawab, “Mencari tapi nggak pernah dapat.” Usaha bagaimana? Dijawab, “Usaha sih usaha, tapi jatuhnya malah berhutang.” Sholatnya kali nggak beres? Dia bilang, “Saya jadi muadzin.” Kan berarti sudah beres tuh, sholatnya. 
Doraka (durhaka) sama orangtua? Ternyata orangtua sudah meninggal dari kecil. Rizki haram? Dia bilang, “Nggak doyan duit haram.” Judi? Dia nggak bisa judi. Minum? Dia nggak suka minum.Mutusin silaturahim? Ama sodara masih cakep hubungannya. Ghibah? Dia nggak doyan.Kikir? Kalo lagi ada dia termasuk yang enteng punya (ngasih sedekah ke orang). Kalo begitu jika nggak ada yang disentuh sama sekali dari 10 Dosa Besar, skornya adalah Ujian Hidup. 
Tapi jangan buru-buru bilang, “Saya lagi diuji sama Allah.” Yang lagi diuji mah anak sekolah yang nggak ada salahnya, terus dia ikut ujian. Dari kelas tiga naik kelas empat, kelas empat jadi kelas lima. Kelas enam, lulus, jadi SMP kelas satu.” Kalo orang salah kan dihukum? Namanya AZAB Kalo menyentuh dari 10 Dosa Besar, namanya bukan UJIAN tapi kategorinya AZAB. 
Tapi ada satu yang Ust. YM tidak tanyakan kepada si Bapak yang kelihatannya sholeh ini, yaitu ZINA. Dan akhirnya Ust. YM berkata : 
Ust. YM : 
“Pak, saya sudah tanya (hampir semua dari 10 Dosa Besar) tapi Bapak menggeleng, ini artinya ujian. Tapi kalo ujian kenapa bisa sampai 7 tahun? 
Nggak mungkin. Hati-hati loh kalo kita punya hutang tahunan belum lunas-lunas, kita punya penyakit tahunan nggak sembuh-sembuh. Bahaya tuh, takutnya itu AZAB. 
Jangan-jangan kita salah masuk pintu karena pintu ujian itu cuma sabar, selesai. Tapi kalau pintunya azab, tobat dulu, baru sabar. 
Pak, ada satu yang belum saya tanya, saya sungkan nanya kepada Bapak dan cuma ini yang belum saya tanya. Tapi saya cuma mau ngomong berdua nih, antar laki-laki.”
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 4 
Di awal konselingan Ust. YM bertanya kepada mereka berdua, “Jadi selama ini nafkahnya dari mana?” “Dari saya Ustad, saya guru,” kata istrinya (si Bapak). Jadinya hati kecil Ust. YM mengatakan, “Ini bukan karena dosa dari isteri, tapi dari suami.” 
Ust. YM : 
“Kan ada orang yang berzina dengan istrinya. Kapan? Sebelum jadi isteri, kemudian dia menganggap bahwa pernikahan itu pertobatan. Bukan Pak, pernikahan itu sunnah, malah wajib hukumnya kalo sudah mampu dan tidak bisa menahan syahwat. Artinya, PERNIKAHAN ITU BUKAN PERTOBATAN. 
Jadi jangan anggap dengan menikah lalu selesai urusan. Enak aje luh, nggak begitu, tobat dulu. Saya bilang sama si Bapak bahwa saya mau ngomong berdua, jadi Ibu tolong nunggu diluar. 
Memang efektif Pak, menyentuh masalah orang itu dakwahnya luar biasa. Orang bisa ingat sholat gara-gara dia punya masalah. Barangkali kalo dia nggak punya masalah dia nggak inget sholat. Menyentuh masalah orang itu dakwahnya luar biasa. Orang bisa ingat sholat gara-gara dia punya masalah. Barangkali kalo dia nggak punya masalah dia nggak inget sholat. 
Saya bilang sama si Bapak, “Pak, maju dah. Ada satu yang belum saya tanya ke Bapak, kayanya Bapak tau deh pertanyaan saya. Bapak kasih isyarat aja karena biar bagaimanapun ini aib. Nggak perlu juga saya tau. Ngomong-ngomong dibalik wajah Bapak yang sholeh ini, pernah nggak, nggak sengaja, kecemplung… Zina?” 
Ya Allah, bahasa isyaratnya nangis sesenggukan dia. Sambil nangis dia bilang, “Emang juga itu Ustad yang saya khawatirin. Jangan-jangan karena soal itu hidup saya jadi susah.” Lalu dia bangun dan meluk saya. 
Ya sudahlah, Allah mengatakan, “Nabbi innani Annal ghofuururrohiim. Kabarkan sudah kepada hamba-hambaKu, Aku ini Tuhan Yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.” Jangan cuma sekali kita zina, 170 kali kita zina, kalo kita datang sama Allah minta ampun benar-benar sama Allah, Allah ampunin. 
Perkaranya kan, banyak orang-orang yang belum minta ampun benar-benar sama Allah. Minta ampun karena nggak ada kesempatan, begitu ada kesempatan, begitu lagi. Begitu duit ada lagi, main perempuan lagi. Begitu punya karir dikit si perempuan, dia selingkuh lagi sama laki-laki lain. Dan emang itu sudah naluri manusia yang secara biologis Allah pasangkan itu, „zuyyina linnaasi hubbusy-syahwaati‟. Makanya kalo nggak bisa ngendali-in, repot kita.” 
Sisipan : 
QS. Ali „Imraan [3] : 14 
zuyyina lin-naasi hubbusy-syahawaati minan-nisaa-i walbaniina walqonaathiiril muqonthoroti minadz-dzahabi walfidh-dhoti walkhoylilmusaw-wamati wal-an'aami walhartsi, dzaalika mataa'ul hayaatid-dunyaa, wallaahu 'indahu husnulma-aabi
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 5 
Artinya : 
[3:14] Dijadikan indah pada (pandangan) manusia kecintaan kepada apa-apa yang diingini, yaitu: wanita-wanita, anak-anak, harta yang banyak dari jenis emas, perak, kuda pilihan, binatang-binatang ternak dan sawah ladang. Itulah kesenangan hidup di dunia, dan di sisi Allah-lah tempat kembali yang baik (surga). 
 Ket. : Harta yang banyak dari jenis emas, perak = perhiasan. Kuda pilihan = mobil, motor, kendaraan. Binatang-binatang ternak dan sawah ladang = usaha, pekerjaan. 
Lanjutannya : 
“Si Bapak yang tadi memeluk saya, nangis sambil bilang, “bisa nggak saya dapat ampunan Allah, Stad?” 
Nah, udah lain kan? Kalo tadi dia datang konseling pengen pekerjaan, sekarang sudah game over nih, udah selesai konselingan karena kalimatnya, “Ustad, bisa nggak saya dapat ampunan Allah.” Itu yang bener, ya kita bilang, “bisa. Ambil wudhu deh.” 
Kita bimbing sholat sunnah Taubat. Si Bapak sholat Taubat sambil nangis kaya di dunia lain, kita sampai merinding ngeliatnya, ngeri. Terbayang barangkali saat dosa dengan perempuan yang kita nggak perlu tau siapa. Dan saya nggak perlu tau, kan saya bilang hanya isyarat aja. 
Bapak, Ibu kalo tau anak berzina (na‟udzubillaahi min dzalik) itu jangan diumumin kemana- mana. Menjadi sunnah buat Bapak, Ibu. Udah dijaga aja. Urusannya di kamar aja berdua si anak, suruh taubat. 
Saya pernah ngaji mualim gitu. Bercerita si orangtua bahwa anaknya sudah berzina. Lalu dia pengen menikah. “Apa saya harus menyuruh anak saya terus-terang sama calon suaminya, atau gimana?” Kata Mualim, “kubur, kubur selamanya. Nggak perlu orang lain tau. Allah sudah menjaga rahasia kita dan jangan sampai dibuka.” 
Sisipan : 
QS. Al Hujurat [49] : 12 
yaa ayyuhalladziina aamanuu ijtanibuu katsiirom-minazh-zhonni inna ba'dhozh-zhonni itsmun, walaa tajassasuu walaa yaghtab ba'dhukum ba'dhon, ayuhibbu ahadukum ay-ya‟ kula lahma akhiihi maytan fakarihtumuuhu, wattaquullaaha innallaaha tawwaabur-rohiim. 
Artinya : 
[49:12] Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan prasangka (kecurigaan), karena sebagian dari prasangka itu dosa. Dan janganlah mencari-cari keburukan orang dan janganlah menggunjingkan satu sama lain. Adakah seorang diantara kamu yang suka memakan daging saudaranya yang sudah mati? Maka tentulah kamu merasa jijik kepadanya. Dan bertakwalah kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Penerima Taubat lagi Maha Penyayang. Ket : Menggunjing satu sama lain = ghibah.
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 6 
Hadis riwayat Ibnu Umar ra.: 
Bahwa Rasulullah saw. bersabda: Seorang muslim itu adalah saudara muslim lainnya, dia tidak boleh menzaliminya dan menghinakannya. Barang siapa yang membantu keperluan saudaranya, maka Allah akan memenuhi keperluannya. Barang siapa yang melapangkan satu kesusahan seorang muslim, maka Allah akan melapangkan satu kesusahan di antara kesusahan-kesusahan di hari kiamat nanti. Dan barang siapa yang menutupi aib seorang muslim, maka Allah akan menutupi aibnya pada hari kiamat. (Shahih Muslim No.4677). 
Lanjutannya : “Jadi Allah cuma perlu PENGAKUAN saja. Berdua dengan DIA. Selesai. 
Si Bapak yang tadi lalu bertanya; “Ustad, hubungannya apa, zina dengan ketutup pintu rezeki selama 7 tahun?” AKIBAT BERZINA 
(1.) QS. Al Furqoon [25] : 68 - 69 
walladziina laa yad'uuna ma'allaahi ilaahan aakhoro walaa yaqtuluunan-nafsallatii harromallaahu illaa bilhaqqi walaa yaznuun, wamay-yaf'al dzaalika yalqo atsaamaa. 
Artinya : 
[25:68] Dan orang-orang yang tidak menyembah tuhan yang lain selain Allah dan tidak membunuh jiwa yang diharamkan Allah (membunuhnya) kecuali dengan (alasan) yang benar, dan tidak berzina, barang siapa yang melakukan yang demikian itu, niscaya dia mendapat (pembalasan) dosa(nya). 
yudhoo'af lahul'adzaabu yawmalqiyaamati wayakhlud fiihi muhaanaa 
Artinya : 
[25:69] (yakni) akan dilipat gandakan azab untuknya pada hari kiamat dan dia akan kekal dalam azab itu, dalam keadaan TERHINA 
Lanjutannya : 
“Kata Allah, jangan sampai kita jadi orang-orang yang menduakan Allah, jangan kita membunuh tanpa sebab (jangan aborsi, dll.). Walaa yaznuun, dan jangan berzina. Walaa taqrobuz-zina, dan janganlah mendekati zina. Mendekati saja tidak boleh, apalagi berzina. 
Apa akibatnya kalo berzina. Wamay-yaf’al dzaalika yalqo atsaamaa dia akan dikalungin dengan kalung kesusahan. Kalo bukan Allah yang melepas, nggak bisa itu terlepas (kalung kesusahan). 
Bahkan kata Allah, merinding kamu, kata Allah, karena Aku akan melipat-gandakan. Apanya yang dilipat-gandakan? Siksanya. 
Lah Pak, emang nggak punya pekerjaan enggak kesiksa tuh batin? Sama mertua serba salah. Kata Allah, yudhoo'af lahul'adzaabu yawmalqiyaamati wayakhlud fiihi muhaanaa. Akan Allah lipat-gandakan di hari akhir nanti. Wayakhlud fiihi muhana, akan Aku hinakan sehina-hinanya. Masya Allah.
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 7 
(2.) Ada khoul, “Annikahu miftahur-rizqi”. Nikah itu kuncinya rezeki. 
Mohon maaf nih, kita sudah dewasa kan? Kemaluan laki-laki itu kunci, kemaluan perempuan itu pintu. Ibaratnya gitu. 
Nah, pake deh kunci pada yang bukan pintunya. Kira-kira kebuka nggak? Nggak bakalan kebuka. Kalo kita paksain bisa patah. Apanya yang patah? Rizqinya. Kalo rizqi udah patah, berabe.” Siapa coba yang matahin rizqi? Ya kita sendiri.” 
Sisipan : MUSIBAH DATANG KARENA PERBUATAN KITA SENDIRI 
QS. Asy Syuuro [42] : 30 
wamaa ashoobakum mim-mushiibatin fabimaa kasabat aydiikum waya'fuu 'an katsiir 
Artinya : 
[42:30] Dan apa saja musibah yang menimpa kamu maka adalah disebabkan oleh perbuatan tanganmu sendiri, dan Allah memaafkan sebagian besar (dari kesalahan- kesalahanmu). 
Lanjutannya : 
“Makanya buat orang-orang yang sudah berzina, dikasih hidup aja sudah bagus, walaupun hidupnya penuh dengan hutang, penuh dengan penderitaan. Namanya dikasih kesempatan oleh Allah untuk bertobat dan berbuat baik, nebus kesalahan. 
Belum ngomongin 40 tahun ibadah kita diangkat sama Allah, nggak diterima (ibadahnya). Nah coba, sekali celup 40 tahun. Orang namanya berzina satu malem bisa 2-3 kali, kalo berzina kan kekuatan syetan? Nah, kalo satu malem 2-3 kali berarti 120 tahun (nggak diterima ibadah kita). Emang umur kita berapa? 
QS. Thoohaa [20] : 124 
waman a'rodho 'an dzikrii fa-inna lahu ma'iisyatan dhonkaa, wanahsyuruhu yawmal qiyaamati a'maa. 
Artinya : 
[20:124] Dan barangsiapa berpaling dari peringatan-Ku, maka sesungguhnya baginya penghidupan yang sempit, dan Kami akan menghimpunkannya pada hari kiamat dalam keadaan buta. Ma’iisyatan dhonka = Dibikin SEMPIT oleh Allah, hidupnya = Dipojokkan di jabatan yang sama selama bertahun-tahun”
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 8 
 Dhonkaa artinya : 
1. Oleh Allah SWT, dikalungi “kalung kesusahan” hingga hanya Allah Ta’ala saja yang dapat melepasnya, dengan Taubatan Nasuha tentunya (taubat yang sebenar-benarnya dan tidak mengulangi perbuatan dosanya). 
2. Oleh Allah Ta’ala, dipojokkan di suatu posisi/jabatan selama bertahun-tahun bahkan puluhan tahun hingga susah dia untuk pindah/naik dari posisi/jabatannya itu. 
a. Sebagai pengangguran, ya nganggur terus, 
b. (Ket. Mohon maaf kami sebelumnya) Sebagai pesuruh/Office Boy/Cleaning Service/Sopir/Staf biasa, ya disitu terus-terusan 
Ust. YM akhirnya bilang ke si Bapak, “Pak, Bapak mah untung Allah cuma ngambil pekerjaan Bapak.” 
Rizqi kan banyak Pak. Pekerjaan, anak (itu termasuk rizqi). Apa pasal orang yang berumahtangga nggak punya anak? Jangan-jangan bisa jadi karena dia sudah berzina. Sebagai ganti/membayar perbuatan maksiatnya itu, Allah angkat dia punya anak, seumur- umur dia nggak bisa punya anak. Annikahu miftahur-rizqi, nikah itu kuncinya rezeki. 
Rizqi kita sepakati, apa saja yang merupakan kebaikan itu adalah rizqi. Maka anak itu kita sepakat merupakan rizqi, maka jika ada sepasang suami-isteri yang mendahului pernikahan dengan berzina dulu, kemudian Allah takdirkan dia nggak punya anak, jangan nangis. Emang begitu udah. 
Nanti ada yang rahmat-Nya, kan Allah Maha Pengampun. Kejar dulu tuh ampunan Allah, baru peluang punya anak dia terbuka. 
Gawat kalu udah bicara masalah anak, mau cari kemana coba? Ke Singapura, ke Australia, kesana-kemari tetep aja nggak punya anak. Dia nggak sadar, rizqi yang berupa anak sudah Allah delete. 
Apalagi coba rizqi? Hubungan rumah tangga yang harmonis, rizqi nggak? Rizqi. Ada nggak baru 6 bulan sudah pisah? Banyak. 2 – 3 bulan pisah? Ditanya ama mertua, ditanya ama teman, kenapa lu baru aja kawin udah pisah? Ah, gue nggak cocok. Bukan. Elu pacarannya kelamaan, ngowar-ngower nggak puguh lagu, begitu dinikahin, Allah bilang; “Cabut rizqi berupa langgengnya rumah tangga. Aku tidak berkenan memberikan dia umur rumah tangga yang panjang.” 
Disharmonis, hubungan rumah tangga yang nggak harmonis. Lah, kalo ketika dia berumah tangga perasaan ribuut terus. Tiba-tiba dia hadir di pengajian ini, mendengar CD ini, lalu dia sadar, “Iya ya, Pa, pantes aja kita ini ribut terus. Kita dulu sebelum menikah, sudah berzina duluan.” 
Hasil usaha, hasil kerja, rizqi apa bukan? Rizqi. Ada loh Pak, terminologi kita menyebut sial terhadap orang-orang, kalo megang apa-apa, hangus. Khawatirlah jangan-jangan, (rizqi) anak nggak ditutup (sama Allah), (rizqi) rumah tangga nggak ditutup (sama Allah), tapi hasil usaha/kerja ditutup (sama Allah). Kerjaan mah dapat aja, pemodal dapat aja, tapi ujungnya masalah lagi, masalah lagi. Kalo dia belum sadar pongkolnya, nggak jadi-jadi (itu hasil usahanya). 
Jadi fenomena kawin-cerai, kawin-cerai. Perasaan baru kemarin diberitain. Agustus menikah, Desember dia cerai. Lalu mengatakan di depan TV, di depan teman, saudara, dia mengatakan bahwa ada sifat-sifat yang tidak cocok dan baru sekarang ketahuan. Bukan, itu mah asbab aja, wasilah aja, aslinya (rizqi kelanggengan rumah tangganya) dicabut sama Allah. Celaka itu Pak.
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 9 
Cerita selanjutnya (dari si Bapak tadi) saya nggak paham, mendapat pekerjaan atau nggak. Tapi yang menarik, malam itu juga datang kepada kami seorang anak muda. Lulusan Universitas Negeri tapi bertahun-tahun dari sebelum lulus hingga setelah lulus kuliah dia bekerja sebagai sopir. 
Kalau kita lihat nggak ada yang salah, emang begitu nasibnya. Ternyata bukan Pak, menarik buat saya. Hmm, ini udah skenario Allah banget. Allah emang nyudutin (dipojokkan) ente disitu. Nggak dibikin laku ijazah Universitas Negeri ente, kecuali disitu. 
Ditanya-tanya ternyata dari 10 Dosa Besar dia menggelengkan kepala untuk semuanya. Lalu Ust. YM ingat Teori Kunci Patah. Kuncinya barangkali nggak patah, tapi grepek, somplak. Lah, kita punya motor Yamaha, Pak. Adik kita, Honda. Karena kita buru-buru main sabet aje tuh kunci. Kan nggak masuk tuh, kalo kita paksain, dua-duanya dol Pak. Lubangnya dol, kuncinya juga dol. Rusak. Patah sih nggak, keburu sadar, oh iye ini bukan kuncinya nih. Ada orang yang sadar, dia tukar kuncinya. Masih jalan Pak, tapi sudah terlanjur kuncinya grepek, lubang kuncinya grepek. Kira-kira begitu, paham ya? 
Anak muda itu nunduk aja. Dengan bahasa isyarat dia nunduk, saya paham nih. Maksudnya apa? Berzina sih, kagak. Tapi mendekati zina, iya. Ada anak muda yang begitu, zina dia pantang tapi serempet-serempetannya dia nggak mantang. 
Setelah ditanya ternyata setiap malam minggu dia keluar berduaan dengan berganti-ganti perempuan. Ya habis rejekinya. Andai dia berzina, jangankan karirnya naik, sopir juga nggak. 
Untuk anak-anak muda, hati-hati. Kalu sampai hidup susah, bohong dah. Kata Orangtua : “Kalo hidup bener mah, nggak bakalan susah.” Kalu hidup kita susah, tandanya kita nggak bener ngejalanin hidup” 
Silokanya : 
Bapak punya mobil dan tagihan 30 bon per minggu. Lalu Bapak masukin perempuan ke dalam mobil. 
Nggak ngapa-ngapain, cuma ser-seran aja ………………………... 5 Bon hilang 
Minggu besok, perempuan yang sama, megang tangannya …………. 10 Bon hilang 
Minggu besoknya lagi, berani merangkul , berani nyium ……………….. 15 Bon hilang 
Minggu besoknya lagi, berani ngamar …………………………………… 20 bon hilang 
Minggu besoknya lagi, ngamar, telanjang berdua tidak bersetubuh … 25 bon hilang 
Begitu dia berzina ………………………………………………………. TOKONYA HILANG. Hati-hati…! Kalau di rumah ada pelaku 10 Dosa Besar. Hancur itu rumah..! Kalau tanda-tangan MOU dengan Ahli Zina, bisa lewat usaha kita. Bisnis Warnet hancur karena dipake buat mengakses situs porno. 
Kita berdoa, semoga Allah membukakan pintu rahmat-Nya. Kita berlindung kepada Allah, kalau kita kena, jangan sampai anak-anak keturunan kita juga terkena Dosa-dosa Besar. 
Subhanakallaahumma wa bihamdika. Asyhadu allaa Ilaaha illa Anta. Astaghfiruka wa atuubu Ilaih. Aamiin. 
Terimakasih. Mohon maaf kalau ada salah-salah kata. 
Wassalaamu‟alaikum Wr. Wb.”
Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 10 
Sisipan : 
QS. Al Mulk [67] : 1 – 3 
tabaarokalladzii biyadihilmulku wahuwa 'alaa kulli syay-in qadiir 
Artinya : 
[67:1] Maha Suci Allah Yang di tangan-Nyalah segala kerajaan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu, 
alladzii kholaqolmawta walhayaata liyabluwakum ayyukum ahsanu 'amala, wahuwal 'aziizul ghofuur 
Artinya : 
[67:2] Yang menjadikan mati dan hidup, supaya Dia menguji kamu, siapa di antara kamu yang lebih baik amalnya. Dan Dia Maha Perkasa lagi Maha Pengampun, 
alladzii kholaqo sab'a samaawaatin thibaaqo, maa taroo fii kholqir-rohmaani min tafaawut, farji'il bashoro hal taroo min futhuur 
Artinya : 
[67:3] Yang telah menciptakan tujuh langit berlapis-lapis. Kamu sekali-kali tidak melihat pada ciptaan Tuhan Yang Maha Pemurah sesuatu yang tidak seimbang. Maka lihatlah berulang-ulang, adakah kamu lihat sesuatu yang tidak seimbang? 
 Ket.: Orang yang mengerjakan amal sholeh (kebaikan terhadap sesama manusia) maupun amal perbuatan jahat akan menerima akibat sesuai amalnya itu. 
Wallaahu a‟lam bish-showwab.

More Related Content

What's hot

Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
Haris Yuniarsa
 
Ppt agama kelompok 5
Ppt agama kelompok 5Ppt agama kelompok 5
Ppt agama kelompok 5wahkur
 
Mencari cahaya ilahi
Mencari cahaya ilahiMencari cahaya ilahi
Mencari cahaya ilahi
Imran Ismail
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
Helmon Chan
 
VERBATIM
VERBATIMVERBATIM
Cinta di kanfas abu abu
Cinta di kanfas abu abuCinta di kanfas abu abu
Cinta di kanfas abu abu
Tia Latifata
 
Contoh Pidato Anak-Anak
Contoh Pidato Anak-AnakContoh Pidato Anak-Anak
Contoh Pidato Anak-Anak
Madon Saleh
 
Adab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tuaAdab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tua
ridwansyah218
 
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTrenSurat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
Info PayTren
 
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibuKhutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
BangMarketingTulen
 
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf MansurEbook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
Info PayTren
 
Nikmatul khoeriyah-16
Nikmatul khoeriyah-16Nikmatul khoeriyah-16
Nikmatul khoeriyah-16
Express.com4
 
Tips tips menjadi anak sholeh
Tips tips menjadi anak sholehTips tips menjadi anak sholeh
Tips tips menjadi anak sholehMuthia Mädchen
 
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIFVERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
Nur Arifaizal Basri
 
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
SaiyidahMuflihah
 
Aku Dan Surga(Renungan)
Aku Dan Surga(Renungan)Aku Dan Surga(Renungan)
Aku Dan Surga(Renungan)k4m4l
 
Tidak Lebih Dulu Ke Surga
Tidak Lebih Dulu Ke SurgaTidak Lebih Dulu Ke Surga
Tidak Lebih Dulu Ke SurgaENESAKUZUKA
 
Aku dan surga
Aku dan surgaAku dan surga
Aku dan surga
rofieq
 
Aku dan surga
Aku dan surgaAku dan surga
Aku dan surgacentronet
 

What's hot (20)

Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
Lq#2 islam "agama yang rempong deeh"
 
Ppt agama kelompok 5
Ppt agama kelompok 5Ppt agama kelompok 5
Ppt agama kelompok 5
 
Mencari cahaya ilahi
Mencari cahaya ilahiMencari cahaya ilahi
Mencari cahaya ilahi
 
Berbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tuaBerbakti kepada orang tua
Berbakti kepada orang tua
 
VERBATIM
VERBATIMVERBATIM
VERBATIM
 
Cinta di kanfas abu abu
Cinta di kanfas abu abuCinta di kanfas abu abu
Cinta di kanfas abu abu
 
Contoh Pidato Anak-Anak
Contoh Pidato Anak-AnakContoh Pidato Anak-Anak
Contoh Pidato Anak-Anak
 
Adab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tuaAdab terhadap kedua orang tua
Adab terhadap kedua orang tua
 
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTrenSurat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
Surat Ustadz Yusuf Mansur Kepada Mitra Bisnis PayTren
 
Kebersihan kelas
Kebersihan kelasKebersihan kelas
Kebersihan kelas
 
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibuKhutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
Khutbah idul fitri singkat tersedih judul perjuangan ibu
 
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf MansurEbook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
Ebook Inspirasi Paytren Ustadz Yusuf Mansur
 
Nikmatul khoeriyah-16
Nikmatul khoeriyah-16Nikmatul khoeriyah-16
Nikmatul khoeriyah-16
 
Tips tips menjadi anak sholeh
Tips tips menjadi anak sholehTips tips menjadi anak sholeh
Tips tips menjadi anak sholeh
 
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIFVERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
 
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
Kelas 9 bab 3 Menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kpd orang tua dan...
 
Aku Dan Surga(Renungan)
Aku Dan Surga(Renungan)Aku Dan Surga(Renungan)
Aku Dan Surga(Renungan)
 
Tidak Lebih Dulu Ke Surga
Tidak Lebih Dulu Ke SurgaTidak Lebih Dulu Ke Surga
Tidak Lebih Dulu Ke Surga
 
Aku dan surga
Aku dan surgaAku dan surga
Aku dan surga
 
Aku dan surga
Aku dan surgaAku dan surga
Aku dan surga
 

Viewers also liked

Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
10 Dosa Besar
 
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf MansurJilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur10 Dosa Besar
 
06 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 206 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 2
Pramusito Ary
 
Aaron lamkin how to submit a wine label
Aaron lamkin how to submit a wine labelAaron lamkin how to submit a wine label
Aaron lamkin how to submit a wine label
Aaron Lamkin
 
Can you handel failurre (3)
Can you handel failurre  (3)Can you handel failurre  (3)
Can you handel failurre (3)
Gourav Priyadarshan
 
DNA GitHub 23andme all in one
DNA GitHub 23andme all in oneDNA GitHub 23andme all in one
DNA GitHub 23andme all in oneSheroz Karimov
 
Miositis guía de estudio
Miositis   guía de estudioMiositis   guía de estudio
Miositis guía de estudio
Silvana Alfonzo Perez
 
Update presentation for DNA
Update presentation for DNAUpdate presentation for DNA
Update presentation for DNASheroz Karimov
 
ДНК и нуклеиновые кислоты
ДНК и нуклеиновые кислотыДНК и нуклеиновые кислоты
ДНК и нуклеиновые кислотыSheroz Karimov
 
Leadership seminaar
Leadership seminaarLeadership seminaar
Leadership seminaar
Gourav Priyadarshan
 
라일락의 꽃말
라일락의 꽃말라일락의 꽃말
라일락의 꽃말종화 변
 
40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter
40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter
40 Fotògrafs per recordar per Aina John PunterAJohnPunter
 
Create an office mix
Create an office mixCreate an office mix
Create an office mix
Gourav Priyadarshan
 
Private Wine Labeling
Private Wine LabelingPrivate Wine Labeling
Private Wine Labeling
Aaron Lamkin
 
Green marketing
Green marketingGreen marketing
Green marketing
Gourav Priyadarshan
 
Manuales administrativos
Manuales administrativosManuales administrativos
Manuales administrativos
Pablo Guzman
 
Story book by Danube
Story book by DanubeStory book by Danube
Story book by Danube
Danube Monet Kunnaifoo
 

Viewers also liked (20)

Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 3 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
 
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf MansurJilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
Jilid 2 (Revisi 2013) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur
 
06 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 206 bahan khotbah minggu 2
06 bahan khotbah minggu 2
 
Aaron lamkin how to submit a wine label
Aaron lamkin how to submit a wine labelAaron lamkin how to submit a wine label
Aaron lamkin how to submit a wine label
 
Can you handel failurre (3)
Can you handel failurre  (3)Can you handel failurre  (3)
Can you handel failurre (3)
 
DNA GitHub 23andme all in one
DNA GitHub 23andme all in oneDNA GitHub 23andme all in one
DNA GitHub 23andme all in one
 
Miositis guía de estudio
Miositis   guía de estudioMiositis   guía de estudio
Miositis guía de estudio
 
Update presentation for DNA
Update presentation for DNAUpdate presentation for DNA
Update presentation for DNA
 
ДНК и нуклеиновые кислоты
ДНК и нуклеиновые кислотыДНК и нуклеиновые кислоты
ДНК и нуклеиновые кислоты
 
Leadership seminaar
Leadership seminaarLeadership seminaar
Leadership seminaar
 
라일락의 꽃말
라일락의 꽃말라일락의 꽃말
라일락의 꽃말
 
Ekokvitto Sigtunahöjden 2012
Ekokvitto Sigtunahöjden 2012Ekokvitto Sigtunahöjden 2012
Ekokvitto Sigtunahöjden 2012
 
40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter
40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter
40 Fotògrafs per recordar per Aina John Punter
 
Create an office mix
Create an office mixCreate an office mix
Create an office mix
 
Private Wine Labeling
Private Wine LabelingPrivate Wine Labeling
Private Wine Labeling
 
Green marketing
Green marketingGreen marketing
Green marketing
 
Manuales administrativos
Manuales administrativosManuales administrativos
Manuales administrativos
 
днк
днкднк
днк
 
Story book by Danube
Story book by DanubeStory book by Danube
Story book by Danube
 
Eesti erakonnad
Eesti erakonnadEesti erakonnad
Eesti erakonnad
 

Similar to Zina Menutup Pintu Rezeki (Revisi 2014) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur

Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
MAJALAH HIDAYATULLAH
 
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
MAJALAH HIDAYATULLAH
 
Muqaddimah
MuqaddimahMuqaddimah
Muqaddimah
abasawatawalla
 
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docxKHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
Ikhwanudin18
 
ppt parenting.ppt
ppt parenting.pptppt parenting.ppt
ppt parenting.ppt
KustiatulMustofsiroh
 
Tata ibadah subuh 23 agt
Tata ibadah subuh 23 agtTata ibadah subuh 23 agt
Tata ibadah subuh 23 agt
Park Hyo
 
Teks pidato shalat
Teks pidato shalatTeks pidato shalat
Teks pidato shalat
Ibrahim Alsukirno
 
Slide Tujuh
Slide TujuhSlide Tujuh
Slide Tujuh
andrew gromiko
 
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
Kementrian Sosial RI
 
khutbah jumat.docx
khutbah jumat.docxkhutbah jumat.docx
khutbah jumat.docx
JHoniMNur
 
Doa aa gym
Doa aa gymDoa aa gym
Doa aa gym
iim tribakti
 
06 B E D A H B U K U 7 L A W S H A P P I N E S S
06  B E D A H  B U K U 7  L A W S  H A P P I N E S S06  B E D A H  B U K U 7  L A W S  H A P P I N E S S
06 B E D A H B U K U 7 L A W S H A P P I N E S S
bahrani237
 
Bedah Buku 7 Laws Happiness
Bedah Buku 7 Laws HappinessBedah Buku 7 Laws Happiness
Bedah Buku 7 Laws Happiness
Ber Bahrani
 
Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82
Abdul Aziz Siswanto
 
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocxTUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
boylondonenrique
 
Ceramah anak.docx
 Ceramah anak.docx Ceramah anak.docx
Ceramah anak.docx
abimasli
 
Tentu ada cinta secara islam
Tentu ada cinta secara islamTentu ada cinta secara islam
Tentu ada cinta secara islam
muzakkir142
 
Tip mendidik anak soleh dan solehah
Tip mendidik anak soleh dan solehahTip mendidik anak soleh dan solehah
Tip mendidik anak soleh dan solehah
Usrah El Fuady
 

Similar to Zina Menutup Pintu Rezeki (Revisi 2014) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur (20)

Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
 
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah HidayatullahRubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
Rubrik Jendela Keluarga Majalah Hidayatullah
 
Muqaddimah
MuqaddimahMuqaddimah
Muqaddimah
 
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docxKHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
 
ppt parenting.ppt
ppt parenting.pptppt parenting.ppt
ppt parenting.ppt
 
Tata ibadah subuh 23 agt
Tata ibadah subuh 23 agtTata ibadah subuh 23 agt
Tata ibadah subuh 23 agt
 
Teks pidato shalat
Teks pidato shalatTeks pidato shalat
Teks pidato shalat
 
Slide Tujuh
Slide TujuhSlide Tujuh
Slide Tujuh
 
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
Slidetujuh 090606100847 Phpapp02
 
Hikmah kehidupanku
Hikmah kehidupankuHikmah kehidupanku
Hikmah kehidupanku
 
khutbah jumat.docx
khutbah jumat.docxkhutbah jumat.docx
khutbah jumat.docx
 
Doa aa gym
Doa aa gymDoa aa gym
Doa aa gym
 
06 B E D A H B U K U 7 L A W S H A P P I N E S S
06  B E D A H  B U K U 7  L A W S  H A P P I N E S S06  B E D A H  B U K U 7  L A W S  H A P P I N E S S
06 B E D A H B U K U 7 L A W S H A P P I N E S S
 
Bedah Buku 7 Laws Happiness
Bedah Buku 7 Laws HappinessBedah Buku 7 Laws Happiness
Bedah Buku 7 Laws Happiness
 
Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82Aluspat Bogor '82
Aluspat Bogor '82
 
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocxTUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
TUJUAN BERKAWAN DEMI MANFAAT dunia akhiratocx
 
Ceramah anak.docx
 Ceramah anak.docx Ceramah anak.docx
Ceramah anak.docx
 
Teks mc
Teks mcTeks mc
Teks mc
 
Tentu ada cinta secara islam
Tentu ada cinta secara islamTentu ada cinta secara islam
Tentu ada cinta secara islam
 
Tip mendidik anak soleh dan solehah
Tip mendidik anak soleh dan solehahTip mendidik anak soleh dan solehah
Tip mendidik anak soleh dan solehah
 

Recently uploaded

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
moh3315
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docxLAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
LAPORAN WALI KELAS Wahyu Widayati, S.Pd.docx
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 

Zina Menutup Pintu Rezeki (Revisi 2014) - 10 Dosa Besar - Tausiyah Ustad Yusuf Mansur

  • 1. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 1 http://www.youtube.com/watch?v=Wrp7oxGEErU Update : Januari 2014
  • 2. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 2 PENDAHULUAN Assalaamu‟alaikum Wr. Wb. Allaahumma sholli wa sallim „alaa sayyidinaa Muhammad, wa „alaa aalihi sayyidinaa Muhammad .. Allaahumma laasahla illa maa ja‟altahu sahla wa Anta taj‟alul hazna idza syi‟ta sahla.. Aamiin yaa Robbal‟aalamiin.. Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT, salam serta shalawat kami tujukan untuk Nabi Muhammad SAW. Tak lupa ucapan terimakasih yang tak terhingga kepada KH. Yusuf Mansur yang telah menyampaikan ilmunya kepada kita semua. Jika dahulu orangtua atau guru mengaji kita hanya memberitahu apa saja larangan-larangan agama kita tanpa kita tahu apa akibatnya jika kita mengerjakan larangan-larangan tersebut, maka setelah menyimak Tausiyah KH. Yusuf Mansur mengenai 10 Dosa Besar, sekarang kita jadi tahu apa saja akibatnya jika kita mengerjakan larangan-larangan tersebut. Astaghfirullaahal‟adzhiim..Semoga Allah senantiasa menjaga kita dan Keluarga agar kita tidak lagi mengerjakan diantara 10 Dosa Besar tersebut. Aamiin.. Kali ini kami khusus menuliskan hampir semua (kata per kata) dari tausiyah yang disampaikan oleh KH. Yusuf Mansur mengenai bahayanya jika kita mengerjakan zina maupun mendekatinya (Dosa Besar ke-4). Di era internet seperti saat ini, godaan untuk zina maupun mendekati zina bisa masuk dengan mudah ke rumah malahan kamar tidur kita. Kehadirannya pun sangat tidak terasa. Olehkarena itu khusus kali ini kami dokumentasikan Kutipan Tausiyah KH. Yusuf Mansur mengenai bahaya zina dan mendekati zina yang jika dilakukan akan mengundang murka Allah. Dimana jika Allah sudah murka, maka semua yang ada pada dirikita bisa Allah ambil karena sesungguhnya Allah-lah yang memiliki semua yang kita miliki saat ini; ya anak, isteri/suami, rumah, kendaraan, usaha, pekerjaan, kebahagiaan rumah tangga, ketenangan dan keamanan jiwa, dsb. Akhirnya kami mohon maaf jika terdapat kesalahan dalam penulisan ebook ini karena kesalahan itu murni berasal dari pribadi kami yang lemah serta kurang pengetahuan, dan sesungguhnya kebenaran itu hanya milik Allah semata. Demikianlah, semoga Allah SWT senantiasa menjaga kita beserta Keluarga dari mengerjakan perbuatan-perbuatan dosa yang menyebabkan kemurkaan-Nya. Aamiin yaa Robbal‟aalamiin. Wabillaahi taufiq wal hidayah Wassalaamu‟alaikum Wr. Wb. Hamba Allah Email: 10dosabesar@gmail.com Blog : http://10dosabesar.blogspot.com
  • 3. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 3 Ustadz Yusuf Mansur (Ust. YM) : “Assalaamu‟alaikum Wr. Wb. Allaahumma sholli wa sallim wa baarik „alaa sayyidinaa Muhammad, wa „alaa alih. Walhamdulillaahi Robbil‟aalamiin. Bapak dan Ibu yang dirahmati Allah, kita sering bercanda dengan MATEMATIKA SEDEKAH bahwa sedekah bisa begini, sedekah bisa begitu. Some people kemudian merasakan berkahnya, tapi juga sebagian bertanya, “kok tidak terjadi pada diri saya?” “Ada orang-orang yang satu malam jadi (berkah dari sedekahnya), ada orang-orang yang sampai dua tahun nggak jadi-jadi. Mengapa permasalahan ini terjadi? Mengapa di sebagian (orang) mukjizat itu seakan-akan betul-betul memang nyata, tapi disebagian lain kelihatan tidak akan pernah terjadi. Nah, kita sudah belajar, ada satu dari 10 Dosa Besar yang menghalangi barokah dari amal kita itu keluar dalam bentuk dunia kita, seperti yang kita ingini. Atau jangan- jangan bukan hanya satu (Dosa Besar) tapi sepuluh (Dosa Besar yang pernah kita kerjakan) yang kemarin kita sebut.” Bapak, Ibu, yang dirahmati Allah. Baik, kita masuk ke (Dosa Besar) nomor 4 yang kita tinggalin kemarin. Kemarin saya tidak bertanya (Dosa Besar No. 4) kepada si Bapak (datang bersama isterinya yang berjilbab dan kelihatan keduanya sholeh-sholehah) yang tidak kunjung dapat pekerjaan selama 7 tahun (baca ebook : 10 Dosa Besar Jilid 2). Ketika ditanya,“Apakah Bapak tidak mencari pekerjaan?” Dia menjawab, “Mencari tapi nggak pernah dapat.” Usaha bagaimana? Dijawab, “Usaha sih usaha, tapi jatuhnya malah berhutang.” Sholatnya kali nggak beres? Dia bilang, “Saya jadi muadzin.” Kan berarti sudah beres tuh, sholatnya. Doraka (durhaka) sama orangtua? Ternyata orangtua sudah meninggal dari kecil. Rizki haram? Dia bilang, “Nggak doyan duit haram.” Judi? Dia nggak bisa judi. Minum? Dia nggak suka minum.Mutusin silaturahim? Ama sodara masih cakep hubungannya. Ghibah? Dia nggak doyan.Kikir? Kalo lagi ada dia termasuk yang enteng punya (ngasih sedekah ke orang). Kalo begitu jika nggak ada yang disentuh sama sekali dari 10 Dosa Besar, skornya adalah Ujian Hidup. Tapi jangan buru-buru bilang, “Saya lagi diuji sama Allah.” Yang lagi diuji mah anak sekolah yang nggak ada salahnya, terus dia ikut ujian. Dari kelas tiga naik kelas empat, kelas empat jadi kelas lima. Kelas enam, lulus, jadi SMP kelas satu.” Kalo orang salah kan dihukum? Namanya AZAB Kalo menyentuh dari 10 Dosa Besar, namanya bukan UJIAN tapi kategorinya AZAB. Tapi ada satu yang Ust. YM tidak tanyakan kepada si Bapak yang kelihatannya sholeh ini, yaitu ZINA. Dan akhirnya Ust. YM berkata : Ust. YM : “Pak, saya sudah tanya (hampir semua dari 10 Dosa Besar) tapi Bapak menggeleng, ini artinya ujian. Tapi kalo ujian kenapa bisa sampai 7 tahun? Nggak mungkin. Hati-hati loh kalo kita punya hutang tahunan belum lunas-lunas, kita punya penyakit tahunan nggak sembuh-sembuh. Bahaya tuh, takutnya itu AZAB. Jangan-jangan kita salah masuk pintu karena pintu ujian itu cuma sabar, selesai. Tapi kalau pintunya azab, tobat dulu, baru sabar. Pak, ada satu yang belum saya tanya, saya sungkan nanya kepada Bapak dan cuma ini yang belum saya tanya. Tapi saya cuma mau ngomong berdua nih, antar laki-laki.”
  • 4. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 4 Di awal konselingan Ust. YM bertanya kepada mereka berdua, “Jadi selama ini nafkahnya dari mana?” “Dari saya Ustad, saya guru,” kata istrinya (si Bapak). Jadinya hati kecil Ust. YM mengatakan, “Ini bukan karena dosa dari isteri, tapi dari suami.” Ust. YM : “Kan ada orang yang berzina dengan istrinya. Kapan? Sebelum jadi isteri, kemudian dia menganggap bahwa pernikahan itu pertobatan. Bukan Pak, pernikahan itu sunnah, malah wajib hukumnya kalo sudah mampu dan tidak bisa menahan syahwat. Artinya, PERNIKAHAN ITU BUKAN PERTOBATAN. Jadi jangan anggap dengan menikah lalu selesai urusan. Enak aje luh, nggak begitu, tobat dulu. Saya bilang sama si Bapak bahwa saya mau ngomong berdua, jadi Ibu tolong nunggu diluar. Memang efektif Pak, menyentuh masalah orang itu dakwahnya luar biasa. Orang bisa ingat sholat gara-gara dia punya masalah. Barangkali kalo dia nggak punya masalah dia nggak inget sholat. Menyentuh masalah orang itu dakwahnya luar biasa. Orang bisa ingat sholat gara-gara dia punya masalah. Barangkali kalo dia nggak punya masalah dia nggak inget sholat. Saya bilang sama si Bapak, “Pak, maju dah. Ada satu yang belum saya tanya ke Bapak, kayanya Bapak tau deh pertanyaan saya. Bapak kasih isyarat aja karena biar bagaimanapun ini aib. Nggak perlu juga saya tau. Ngomong-ngomong dibalik wajah Bapak yang sholeh ini, pernah nggak, nggak sengaja, kecemplung… Zina?” Ya Allah, bahasa isyaratnya nangis sesenggukan dia. Sambil nangis dia bilang, “Emang juga itu Ustad yang saya khawatirin. Jangan-jangan karena soal itu hidup saya jadi susah.” Lalu dia bangun dan meluk saya. Ya sudahlah, Allah mengatakan, “Nabbi innani Annal ghofuururrohiim. Kabarkan sudah kepada hamba-hambaKu, Aku ini Tuhan Yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.” Jangan cuma sekali kita zina, 170 kali kita zina, kalo kita datang sama Allah minta ampun benar-benar sama Allah, Allah ampunin. Perkaranya kan, banyak orang-orang yang belum minta ampun benar-benar sama Allah. Minta ampun karena nggak ada kesempatan, begitu ada kesempatan, begitu lagi. Begitu duit ada lagi, main perempuan lagi. Begitu punya karir dikit si perempuan, dia selingkuh lagi sama laki-laki lain. Dan emang itu sudah naluri manusia yang secara biologis Allah pasangkan itu, „zuyyina linnaasi hubbusy-syahwaati‟. Makanya kalo nggak bisa ngendali-in, repot kita.” Sisipan : QS. Ali „Imraan [3] : 14 zuyyina lin-naasi hubbusy-syahawaati minan-nisaa-i walbaniina walqonaathiiril muqonthoroti minadz-dzahabi walfidh-dhoti walkhoylilmusaw-wamati wal-an'aami walhartsi, dzaalika mataa'ul hayaatid-dunyaa, wallaahu 'indahu husnulma-aabi
  • 5. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 5 Artinya : [3:14] Dijadikan indah pada (pandangan) manusia kecintaan kepada apa-apa yang diingini, yaitu: wanita-wanita, anak-anak, harta yang banyak dari jenis emas, perak, kuda pilihan, binatang-binatang ternak dan sawah ladang. Itulah kesenangan hidup di dunia, dan di sisi Allah-lah tempat kembali yang baik (surga).  Ket. : Harta yang banyak dari jenis emas, perak = perhiasan. Kuda pilihan = mobil, motor, kendaraan. Binatang-binatang ternak dan sawah ladang = usaha, pekerjaan. Lanjutannya : “Si Bapak yang tadi memeluk saya, nangis sambil bilang, “bisa nggak saya dapat ampunan Allah, Stad?” Nah, udah lain kan? Kalo tadi dia datang konseling pengen pekerjaan, sekarang sudah game over nih, udah selesai konselingan karena kalimatnya, “Ustad, bisa nggak saya dapat ampunan Allah.” Itu yang bener, ya kita bilang, “bisa. Ambil wudhu deh.” Kita bimbing sholat sunnah Taubat. Si Bapak sholat Taubat sambil nangis kaya di dunia lain, kita sampai merinding ngeliatnya, ngeri. Terbayang barangkali saat dosa dengan perempuan yang kita nggak perlu tau siapa. Dan saya nggak perlu tau, kan saya bilang hanya isyarat aja. Bapak, Ibu kalo tau anak berzina (na‟udzubillaahi min dzalik) itu jangan diumumin kemana- mana. Menjadi sunnah buat Bapak, Ibu. Udah dijaga aja. Urusannya di kamar aja berdua si anak, suruh taubat. Saya pernah ngaji mualim gitu. Bercerita si orangtua bahwa anaknya sudah berzina. Lalu dia pengen menikah. “Apa saya harus menyuruh anak saya terus-terang sama calon suaminya, atau gimana?” Kata Mualim, “kubur, kubur selamanya. Nggak perlu orang lain tau. Allah sudah menjaga rahasia kita dan jangan sampai dibuka.” Sisipan : QS. Al Hujurat [49] : 12 yaa ayyuhalladziina aamanuu ijtanibuu katsiirom-minazh-zhonni inna ba'dhozh-zhonni itsmun, walaa tajassasuu walaa yaghtab ba'dhukum ba'dhon, ayuhibbu ahadukum ay-ya‟ kula lahma akhiihi maytan fakarihtumuuhu, wattaquullaaha innallaaha tawwaabur-rohiim. Artinya : [49:12] Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan prasangka (kecurigaan), karena sebagian dari prasangka itu dosa. Dan janganlah mencari-cari keburukan orang dan janganlah menggunjingkan satu sama lain. Adakah seorang diantara kamu yang suka memakan daging saudaranya yang sudah mati? Maka tentulah kamu merasa jijik kepadanya. Dan bertakwalah kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Penerima Taubat lagi Maha Penyayang. Ket : Menggunjing satu sama lain = ghibah.
  • 6. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 6 Hadis riwayat Ibnu Umar ra.: Bahwa Rasulullah saw. bersabda: Seorang muslim itu adalah saudara muslim lainnya, dia tidak boleh menzaliminya dan menghinakannya. Barang siapa yang membantu keperluan saudaranya, maka Allah akan memenuhi keperluannya. Barang siapa yang melapangkan satu kesusahan seorang muslim, maka Allah akan melapangkan satu kesusahan di antara kesusahan-kesusahan di hari kiamat nanti. Dan barang siapa yang menutupi aib seorang muslim, maka Allah akan menutupi aibnya pada hari kiamat. (Shahih Muslim No.4677). Lanjutannya : “Jadi Allah cuma perlu PENGAKUAN saja. Berdua dengan DIA. Selesai. Si Bapak yang tadi lalu bertanya; “Ustad, hubungannya apa, zina dengan ketutup pintu rezeki selama 7 tahun?” AKIBAT BERZINA (1.) QS. Al Furqoon [25] : 68 - 69 walladziina laa yad'uuna ma'allaahi ilaahan aakhoro walaa yaqtuluunan-nafsallatii harromallaahu illaa bilhaqqi walaa yaznuun, wamay-yaf'al dzaalika yalqo atsaamaa. Artinya : [25:68] Dan orang-orang yang tidak menyembah tuhan yang lain selain Allah dan tidak membunuh jiwa yang diharamkan Allah (membunuhnya) kecuali dengan (alasan) yang benar, dan tidak berzina, barang siapa yang melakukan yang demikian itu, niscaya dia mendapat (pembalasan) dosa(nya). yudhoo'af lahul'adzaabu yawmalqiyaamati wayakhlud fiihi muhaanaa Artinya : [25:69] (yakni) akan dilipat gandakan azab untuknya pada hari kiamat dan dia akan kekal dalam azab itu, dalam keadaan TERHINA Lanjutannya : “Kata Allah, jangan sampai kita jadi orang-orang yang menduakan Allah, jangan kita membunuh tanpa sebab (jangan aborsi, dll.). Walaa yaznuun, dan jangan berzina. Walaa taqrobuz-zina, dan janganlah mendekati zina. Mendekati saja tidak boleh, apalagi berzina. Apa akibatnya kalo berzina. Wamay-yaf’al dzaalika yalqo atsaamaa dia akan dikalungin dengan kalung kesusahan. Kalo bukan Allah yang melepas, nggak bisa itu terlepas (kalung kesusahan). Bahkan kata Allah, merinding kamu, kata Allah, karena Aku akan melipat-gandakan. Apanya yang dilipat-gandakan? Siksanya. Lah Pak, emang nggak punya pekerjaan enggak kesiksa tuh batin? Sama mertua serba salah. Kata Allah, yudhoo'af lahul'adzaabu yawmalqiyaamati wayakhlud fiihi muhaanaa. Akan Allah lipat-gandakan di hari akhir nanti. Wayakhlud fiihi muhana, akan Aku hinakan sehina-hinanya. Masya Allah.
  • 7. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 7 (2.) Ada khoul, “Annikahu miftahur-rizqi”. Nikah itu kuncinya rezeki. Mohon maaf nih, kita sudah dewasa kan? Kemaluan laki-laki itu kunci, kemaluan perempuan itu pintu. Ibaratnya gitu. Nah, pake deh kunci pada yang bukan pintunya. Kira-kira kebuka nggak? Nggak bakalan kebuka. Kalo kita paksain bisa patah. Apanya yang patah? Rizqinya. Kalo rizqi udah patah, berabe.” Siapa coba yang matahin rizqi? Ya kita sendiri.” Sisipan : MUSIBAH DATANG KARENA PERBUATAN KITA SENDIRI QS. Asy Syuuro [42] : 30 wamaa ashoobakum mim-mushiibatin fabimaa kasabat aydiikum waya'fuu 'an katsiir Artinya : [42:30] Dan apa saja musibah yang menimpa kamu maka adalah disebabkan oleh perbuatan tanganmu sendiri, dan Allah memaafkan sebagian besar (dari kesalahan- kesalahanmu). Lanjutannya : “Makanya buat orang-orang yang sudah berzina, dikasih hidup aja sudah bagus, walaupun hidupnya penuh dengan hutang, penuh dengan penderitaan. Namanya dikasih kesempatan oleh Allah untuk bertobat dan berbuat baik, nebus kesalahan. Belum ngomongin 40 tahun ibadah kita diangkat sama Allah, nggak diterima (ibadahnya). Nah coba, sekali celup 40 tahun. Orang namanya berzina satu malem bisa 2-3 kali, kalo berzina kan kekuatan syetan? Nah, kalo satu malem 2-3 kali berarti 120 tahun (nggak diterima ibadah kita). Emang umur kita berapa? QS. Thoohaa [20] : 124 waman a'rodho 'an dzikrii fa-inna lahu ma'iisyatan dhonkaa, wanahsyuruhu yawmal qiyaamati a'maa. Artinya : [20:124] Dan barangsiapa berpaling dari peringatan-Ku, maka sesungguhnya baginya penghidupan yang sempit, dan Kami akan menghimpunkannya pada hari kiamat dalam keadaan buta. Ma’iisyatan dhonka = Dibikin SEMPIT oleh Allah, hidupnya = Dipojokkan di jabatan yang sama selama bertahun-tahun”
  • 8. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 8  Dhonkaa artinya : 1. Oleh Allah SWT, dikalungi “kalung kesusahan” hingga hanya Allah Ta’ala saja yang dapat melepasnya, dengan Taubatan Nasuha tentunya (taubat yang sebenar-benarnya dan tidak mengulangi perbuatan dosanya). 2. Oleh Allah Ta’ala, dipojokkan di suatu posisi/jabatan selama bertahun-tahun bahkan puluhan tahun hingga susah dia untuk pindah/naik dari posisi/jabatannya itu. a. Sebagai pengangguran, ya nganggur terus, b. (Ket. Mohon maaf kami sebelumnya) Sebagai pesuruh/Office Boy/Cleaning Service/Sopir/Staf biasa, ya disitu terus-terusan Ust. YM akhirnya bilang ke si Bapak, “Pak, Bapak mah untung Allah cuma ngambil pekerjaan Bapak.” Rizqi kan banyak Pak. Pekerjaan, anak (itu termasuk rizqi). Apa pasal orang yang berumahtangga nggak punya anak? Jangan-jangan bisa jadi karena dia sudah berzina. Sebagai ganti/membayar perbuatan maksiatnya itu, Allah angkat dia punya anak, seumur- umur dia nggak bisa punya anak. Annikahu miftahur-rizqi, nikah itu kuncinya rezeki. Rizqi kita sepakati, apa saja yang merupakan kebaikan itu adalah rizqi. Maka anak itu kita sepakat merupakan rizqi, maka jika ada sepasang suami-isteri yang mendahului pernikahan dengan berzina dulu, kemudian Allah takdirkan dia nggak punya anak, jangan nangis. Emang begitu udah. Nanti ada yang rahmat-Nya, kan Allah Maha Pengampun. Kejar dulu tuh ampunan Allah, baru peluang punya anak dia terbuka. Gawat kalu udah bicara masalah anak, mau cari kemana coba? Ke Singapura, ke Australia, kesana-kemari tetep aja nggak punya anak. Dia nggak sadar, rizqi yang berupa anak sudah Allah delete. Apalagi coba rizqi? Hubungan rumah tangga yang harmonis, rizqi nggak? Rizqi. Ada nggak baru 6 bulan sudah pisah? Banyak. 2 – 3 bulan pisah? Ditanya ama mertua, ditanya ama teman, kenapa lu baru aja kawin udah pisah? Ah, gue nggak cocok. Bukan. Elu pacarannya kelamaan, ngowar-ngower nggak puguh lagu, begitu dinikahin, Allah bilang; “Cabut rizqi berupa langgengnya rumah tangga. Aku tidak berkenan memberikan dia umur rumah tangga yang panjang.” Disharmonis, hubungan rumah tangga yang nggak harmonis. Lah, kalo ketika dia berumah tangga perasaan ribuut terus. Tiba-tiba dia hadir di pengajian ini, mendengar CD ini, lalu dia sadar, “Iya ya, Pa, pantes aja kita ini ribut terus. Kita dulu sebelum menikah, sudah berzina duluan.” Hasil usaha, hasil kerja, rizqi apa bukan? Rizqi. Ada loh Pak, terminologi kita menyebut sial terhadap orang-orang, kalo megang apa-apa, hangus. Khawatirlah jangan-jangan, (rizqi) anak nggak ditutup (sama Allah), (rizqi) rumah tangga nggak ditutup (sama Allah), tapi hasil usaha/kerja ditutup (sama Allah). Kerjaan mah dapat aja, pemodal dapat aja, tapi ujungnya masalah lagi, masalah lagi. Kalo dia belum sadar pongkolnya, nggak jadi-jadi (itu hasil usahanya). Jadi fenomena kawin-cerai, kawin-cerai. Perasaan baru kemarin diberitain. Agustus menikah, Desember dia cerai. Lalu mengatakan di depan TV, di depan teman, saudara, dia mengatakan bahwa ada sifat-sifat yang tidak cocok dan baru sekarang ketahuan. Bukan, itu mah asbab aja, wasilah aja, aslinya (rizqi kelanggengan rumah tangganya) dicabut sama Allah. Celaka itu Pak.
  • 9. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 9 Cerita selanjutnya (dari si Bapak tadi) saya nggak paham, mendapat pekerjaan atau nggak. Tapi yang menarik, malam itu juga datang kepada kami seorang anak muda. Lulusan Universitas Negeri tapi bertahun-tahun dari sebelum lulus hingga setelah lulus kuliah dia bekerja sebagai sopir. Kalau kita lihat nggak ada yang salah, emang begitu nasibnya. Ternyata bukan Pak, menarik buat saya. Hmm, ini udah skenario Allah banget. Allah emang nyudutin (dipojokkan) ente disitu. Nggak dibikin laku ijazah Universitas Negeri ente, kecuali disitu. Ditanya-tanya ternyata dari 10 Dosa Besar dia menggelengkan kepala untuk semuanya. Lalu Ust. YM ingat Teori Kunci Patah. Kuncinya barangkali nggak patah, tapi grepek, somplak. Lah, kita punya motor Yamaha, Pak. Adik kita, Honda. Karena kita buru-buru main sabet aje tuh kunci. Kan nggak masuk tuh, kalo kita paksain, dua-duanya dol Pak. Lubangnya dol, kuncinya juga dol. Rusak. Patah sih nggak, keburu sadar, oh iye ini bukan kuncinya nih. Ada orang yang sadar, dia tukar kuncinya. Masih jalan Pak, tapi sudah terlanjur kuncinya grepek, lubang kuncinya grepek. Kira-kira begitu, paham ya? Anak muda itu nunduk aja. Dengan bahasa isyarat dia nunduk, saya paham nih. Maksudnya apa? Berzina sih, kagak. Tapi mendekati zina, iya. Ada anak muda yang begitu, zina dia pantang tapi serempet-serempetannya dia nggak mantang. Setelah ditanya ternyata setiap malam minggu dia keluar berduaan dengan berganti-ganti perempuan. Ya habis rejekinya. Andai dia berzina, jangankan karirnya naik, sopir juga nggak. Untuk anak-anak muda, hati-hati. Kalu sampai hidup susah, bohong dah. Kata Orangtua : “Kalo hidup bener mah, nggak bakalan susah.” Kalu hidup kita susah, tandanya kita nggak bener ngejalanin hidup” Silokanya : Bapak punya mobil dan tagihan 30 bon per minggu. Lalu Bapak masukin perempuan ke dalam mobil. Nggak ngapa-ngapain, cuma ser-seran aja ………………………... 5 Bon hilang Minggu besok, perempuan yang sama, megang tangannya …………. 10 Bon hilang Minggu besoknya lagi, berani merangkul , berani nyium ……………….. 15 Bon hilang Minggu besoknya lagi, berani ngamar …………………………………… 20 bon hilang Minggu besoknya lagi, ngamar, telanjang berdua tidak bersetubuh … 25 bon hilang Begitu dia berzina ………………………………………………………. TOKONYA HILANG. Hati-hati…! Kalau di rumah ada pelaku 10 Dosa Besar. Hancur itu rumah..! Kalau tanda-tangan MOU dengan Ahli Zina, bisa lewat usaha kita. Bisnis Warnet hancur karena dipake buat mengakses situs porno. Kita berdoa, semoga Allah membukakan pintu rahmat-Nya. Kita berlindung kepada Allah, kalau kita kena, jangan sampai anak-anak keturunan kita juga terkena Dosa-dosa Besar. Subhanakallaahumma wa bihamdika. Asyhadu allaa Ilaaha illa Anta. Astaghfiruka wa atuubu Ilaih. Aamiin. Terimakasih. Mohon maaf kalau ada salah-salah kata. Wassalaamu‟alaikum Wr. Wb.”
  • 10. Zina Menutup Pintu Rezeki http://10dosabesar.blogspot.com 10 Sisipan : QS. Al Mulk [67] : 1 – 3 tabaarokalladzii biyadihilmulku wahuwa 'alaa kulli syay-in qadiir Artinya : [67:1] Maha Suci Allah Yang di tangan-Nyalah segala kerajaan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu, alladzii kholaqolmawta walhayaata liyabluwakum ayyukum ahsanu 'amala, wahuwal 'aziizul ghofuur Artinya : [67:2] Yang menjadikan mati dan hidup, supaya Dia menguji kamu, siapa di antara kamu yang lebih baik amalnya. Dan Dia Maha Perkasa lagi Maha Pengampun, alladzii kholaqo sab'a samaawaatin thibaaqo, maa taroo fii kholqir-rohmaani min tafaawut, farji'il bashoro hal taroo min futhuur Artinya : [67:3] Yang telah menciptakan tujuh langit berlapis-lapis. Kamu sekali-kali tidak melihat pada ciptaan Tuhan Yang Maha Pemurah sesuatu yang tidak seimbang. Maka lihatlah berulang-ulang, adakah kamu lihat sesuatu yang tidak seimbang?  Ket.: Orang yang mengerjakan amal sholeh (kebaikan terhadap sesama manusia) maupun amal perbuatan jahat akan menerima akibat sesuai amalnya itu. Wallaahu a‟lam bish-showwab.