SlideShare a Scribd company logo
“Welcome To 5G Era!”
Presented by :
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
Universitas Gunadarma
Auditorium D462, Kampus D Gedung 4 Lantai 6 Depok
22 Maret 2019
Aldon Manuel
1IA19
50418466
Sejarah Perkembangan Jaringan G
Penjelasan 0G
• 1) 0G. Bisa dibilang generasi pendahulu, karena lahir sebelum adanya
1G, 2G, 3G, serta 4G. 0G adalah istilah untuk pra-seluler pada tahun
1970. Teknologi ini menggunakan gelombang radio dan biasanya
dipasang pada mobil dan truk. Pengguna utama generasi ini adalah
para penebang, arsitek, para pekerja konstruksi dengan alat
komunikasi sederhana seperti walkie talkie
Penjelasan 1G
• Generasi pertama dari jaringan komunikasi. Jaringan ini ditemukan
pertama kali pada tahun 1980. Pada dasarnya 1G ini merupakan sinyal
radio yang ditransmisikan dalam bentuk analog. 1G ini hanya dapat
mengirim pesan teks dan membuat panggilan saja. Kelemahan
jaringan ini adalah ketersediaan yang terbatas.
Penjelasan 2G
• 2G/ GSM ( Global System for Mobile Communications ). Karena
perkembangan zaman, teknologi semakin maju dan lahirlah generasi
baru. 2G merupakan generasi kedua dari teknologi seluler. Generasi
ini lahir pada awal tahun 90-an.
Penjelasan 3G
• 3G. Antara tahun 2001-2003 lahirlah generasi ketiga. Jaringan ini tidak
memakai frekuensi radio yang sama semacam 2G, maka dari itu pihak
operator seluler harus membangun jaringan dan lisensi frekuensi
yang sama sekali baru. Hal ini ditunjukkan oleh simbol 3G di sebelah
bar sinyal.
Penjelasan 4G
• 4G adalah singkatan atau kepanjangan dari Fourth
Generation alias generasi keempat dari standar teknologi informasi
dan komunikasi.
• Menjadi jaringan tercepat, teknologi 4G dapat menyediakan sarana
kecepatan download 4 sampai 5 kali lebih cepat daripada 3G, bahkan
hingga 10 kali lipatnya.
5G?????
5G atau Fifth Generation (generasi kelima) adalah sebuah istilah yang digunakan untuk menyebut
generasi kelima sebagai fase berikutnya dari standar telekomunikasi seluler meleibih standar 4G.
5G Melakukan apa yang 4G tidak bias lakukan , contohnya Menggerakan drone.
Kelebihan 5G:
- Waktu responif 45x lebih baik ( Low Latency)
- Kapasitas 1000x lebih besar
- Lebih cepat ( up to 20Gbps)
Cara kerja 5G
Keunggulan 5G
• Memiliki kecepatan data yang jauh lebih tinggi dibandingkan 4G
sehingga membuat penggunanya akan lebih nyaman setelah
memakainya.
• Memiliki kecepatan satu mili per detik untuk transfer data dari satu
telepon ke telepon lainnya.
• Teknologi jaringan 5G memberikan kelebihan yang sulit disamakan
teknologi lain yaitu bisa terkoneksi dengan alat lainnya seperti
peralatan rumah tangga, telepon dan mobil.
Kesulitan 5G
• Frekuensi broadband.
• Besarnya data.
• MIMO Techology yang masih susah untuk diaplikasikan.
• Sekuritas dan privasi.
• Mengembangkan infrastruktur membutuhkan biaya tinggi.
• Banyak dari perangkat lama tidak akan kompeten untuk 5G, karena
semuanya perlu diganti dengan yang baru – sesuatu yang tidak murah.
Indonesia menyambut 5G
• Indonesia tentunya tidak mau kehilangan kesempatan untuk mencoba
jaringan 5G. Bahkan menurut Menkominfo, Indonesia harus segera
menyambut 5G. Usaha terbaru yang dilakukan adalah memakai 4%
dana dari total PNBP Kominfo, sebesar Rp 16 triliun, untuk membeli
frekuensi 5G. Melihat hal ini, terlihat jelas usaha pemerintah untuk
membawa teknologi terbaru ini ke dalam masyarakat yang tentunya
sangat membutuhkan inovasi teknologi.
Welcome to 5 g era!

More Related Content

What's hot

BAB 2_Pertemuan 2.pdf
BAB 2_Pertemuan 2.pdfBAB 2_Pertemuan 2.pdf
BAB 2_Pertemuan 2.pdf
RidhaEkaPutri
 
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptxMateri ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
HendraSaputra670433
 
Perawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.pptPerawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.ppt
rosminailham02
 
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJBuku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
walidumar
 
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNCKonsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
AsepSukarya2
 
Jaringan Komputer & Internet
Jaringan Komputer & InternetJaringan Komputer & Internet
Jaringan Komputer & Internet
RizqittaZafira
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Khoirunnisa Nisa
 
Vpn (virtual private network) bag 2
Vpn (virtual private network) bag 2Vpn (virtual private network) bag 2
Vpn (virtual private network) bag 2Cak FeRi
 
Funções dos dispositivos de rede
Funções dos dispositivos de redeFunções dos dispositivos de rede
Funções dos dispositivos de redeGonçalo
 
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro TelekomunikasiProposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
Afif Efendi
 
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptxPengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
ZulmiArifah2
 
Presentasi BIOS
Presentasi BIOSPresentasi BIOS
Presentasi BIOSIKBWMP
 
Control Panel Hosting
Control Panel HostingControl Panel Hosting
Control Panel Hosting
Bambang Karyadi
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
aishafathina
 
Mengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerMengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerAddin MuNam
 
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan InternetBAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
VFR1217
 

What's hot (20)

BAB 2_Pertemuan 2.pdf
BAB 2_Pertemuan 2.pdfBAB 2_Pertemuan 2.pdf
BAB 2_Pertemuan 2.pdf
 
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptxMateri ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
Materi ke 1 AIJ XII TKJ - Mikrotik.pptx
 
Perawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.pptPerawatan jaringan.ppt
Perawatan jaringan.ppt
 
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJBuku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
Buku Elektronik | Teknologi Layanan Jaringan C3 XII TKJ
 
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNCKonsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
Konsep dasar management bandwidth-AIJTKJGNC
 
Soal essay 1 jarkom
Soal essay 1 jarkomSoal essay 1 jarkom
Soal essay 1 jarkom
 
Jaringan Komputer & Internet
Jaringan Komputer & InternetJaringan Komputer & Internet
Jaringan Komputer & Internet
 
Capa fisica
Capa fisicaCapa fisica
Capa fisica
 
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlianTkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
Tkj kk h sistem keamanan jaringan komputer_sukimin suhlian
 
Vpn (virtual private network) bag 2
Vpn (virtual private network) bag 2Vpn (virtual private network) bag 2
Vpn (virtual private network) bag 2
 
Funções dos dispositivos de rede
Funções dos dispositivos de redeFunções dos dispositivos de rede
Funções dos dispositivos de rede
 
Redes
RedesRedes
Redes
 
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro TelekomunikasiProposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
Proposal Tugas Akhir Teknik Elektro Telekomunikasi
 
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptxPengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
Pengantar Administrasi Infrastruktur Jaringan kelas 12.pptx
 
Presentasi BIOS
Presentasi BIOSPresentasi BIOS
Presentasi BIOS
 
Control Panel Hosting
Control Panel HostingControl Panel Hosting
Control Panel Hosting
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
 
Mengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan KomputerMengenal Jaringan Komputer
Mengenal Jaringan Komputer
 
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan InternetBAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
BAB 5 - Jaringan Komputer dan Internet
 
VoIP
VoIPVoIP
VoIP
 

Similar to Welcome to 5 g era!

Seminar "Welcome to 5G Era!"
Seminar "Welcome to 5G Era!"Seminar "Welcome to 5G Era!"
Seminar "Welcome to 5G Era!"
KusugaKun
 
Seminar 5G Evolution
Seminar 5G EvolutionSeminar 5G Evolution
Seminar 5G Evolution
KhahlilGibran
 
7-Evolusi Internet seluler.pptx
7-Evolusi Internet seluler.pptx7-Evolusi Internet seluler.pptx
7-Evolusi Internet seluler.pptx
ssuser844c8a
 
Welcome To 5G Era
Welcome To 5G EraWelcome To 5G Era
Welcome To 5G Era
FernandaAditya
 
Review Seminar "Welcome to 5G Era"
Review Seminar "Welcome to 5G Era"Review Seminar "Welcome to 5G Era"
Review Seminar "Welcome to 5G Era"
Daviadi Auzan F
 
5G
5G5G
Review seminar 5 g era
Review seminar 5 g eraReview seminar 5 g era
Review seminar 5 g era
MuhammadMalvin
 
Review Seminar
Review Seminar Review Seminar
Review Seminar
didanputra1
 
Seminar 5 g
Seminar 5 gSeminar 5 g
Seminar 5 g
ValentinusAdr
 
Jaringan Komputer (4G LTE)
Jaringan Komputer (4G LTE)Jaringan Komputer (4G LTE)
Jaringan Komputer (4G LTE)
zaenal mustofa
 
Review 5g
Review 5gReview 5g
Review 5g
imam_999
 
Artikel Teknologi 4G 2015
Artikel Teknologi 4G 2015Artikel Teknologi 4G 2015
Artikel Teknologi 4G 2015
Fahrul Ilhami
 
Review seminar 5g
Review seminar 5g Review seminar 5g
Review seminar 5g
alfianrzk
 
5 g Evolution
5 g Evolution5 g Evolution
5 g Evolution
avizkurnia
 
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
AhmaddwiShobari
 
Materi 5 g teknologi
Materi 5 g teknologiMateri 5 g teknologi
Materi 5 g teknologi
HehePangibulan2
 
Review seminar 5G era
Review seminar 5G eraReview seminar 5G era
Review seminar 5G era
RaffiDarmawan1
 
Ppt review 5 g
Ppt review 5 gPpt review 5 g
Ppt review 5 g
Andreboyke6
 
Jaringan_5G (1).pptx
Jaringan_5G (1).pptxJaringan_5G (1).pptx
Jaringan_5G (1).pptx
CarinaHaruth
 

Similar to Welcome to 5 g era! (20)

Seminar "Welcome to 5G Era!"
Seminar "Welcome to 5G Era!"Seminar "Welcome to 5G Era!"
Seminar "Welcome to 5G Era!"
 
Seminar 5G Evolution
Seminar 5G EvolutionSeminar 5G Evolution
Seminar 5G Evolution
 
7-Evolusi Internet seluler.pptx
7-Evolusi Internet seluler.pptx7-Evolusi Internet seluler.pptx
7-Evolusi Internet seluler.pptx
 
Welcome To 5G Era
Welcome To 5G EraWelcome To 5G Era
Welcome To 5G Era
 
Review Seminar "Welcome to 5G Era"
Review Seminar "Welcome to 5G Era"Review Seminar "Welcome to 5G Era"
Review Seminar "Welcome to 5G Era"
 
5G
5G5G
5G
 
Review seminar 5 g era
Review seminar 5 g eraReview seminar 5 g era
Review seminar 5 g era
 
Review Seminar
Review Seminar Review Seminar
Review Seminar
 
Seminar 5 g
Seminar 5 gSeminar 5 g
Seminar 5 g
 
Jaringan Komputer (4G LTE)
Jaringan Komputer (4G LTE)Jaringan Komputer (4G LTE)
Jaringan Komputer (4G LTE)
 
Review 5g
Review 5gReview 5g
Review 5g
 
Artikel Teknologi 4G 2015
Artikel Teknologi 4G 2015Artikel Teknologi 4G 2015
Artikel Teknologi 4G 2015
 
Review seminar 5g
Review seminar 5g Review seminar 5g
Review seminar 5g
 
5 g Evolution
5 g Evolution5 g Evolution
5 g Evolution
 
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
perkembangan teknologi : 5Ggenerasi kelima .
 
Materi 5 g teknologi
Materi 5 g teknologiMateri 5 g teknologi
Materi 5 g teknologi
 
Review seminar 5G era
Review seminar 5G eraReview seminar 5G era
Review seminar 5G era
 
Ppt review 5 g
Ppt review 5 gPpt review 5 g
Ppt review 5 g
 
1
11
1
 
Jaringan_5G (1).pptx
Jaringan_5G (1).pptxJaringan_5G (1).pptx
Jaringan_5G (1).pptx
 

Welcome to 5 g era!

  • 1. “Welcome To 5G Era!” Presented by : Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Gunadarma Auditorium D462, Kampus D Gedung 4 Lantai 6 Depok 22 Maret 2019 Aldon Manuel 1IA19 50418466
  • 3. Penjelasan 0G • 1) 0G. Bisa dibilang generasi pendahulu, karena lahir sebelum adanya 1G, 2G, 3G, serta 4G. 0G adalah istilah untuk pra-seluler pada tahun 1970. Teknologi ini menggunakan gelombang radio dan biasanya dipasang pada mobil dan truk. Pengguna utama generasi ini adalah para penebang, arsitek, para pekerja konstruksi dengan alat komunikasi sederhana seperti walkie talkie
  • 4. Penjelasan 1G • Generasi pertama dari jaringan komunikasi. Jaringan ini ditemukan pertama kali pada tahun 1980. Pada dasarnya 1G ini merupakan sinyal radio yang ditransmisikan dalam bentuk analog. 1G ini hanya dapat mengirim pesan teks dan membuat panggilan saja. Kelemahan jaringan ini adalah ketersediaan yang terbatas.
  • 5. Penjelasan 2G • 2G/ GSM ( Global System for Mobile Communications ). Karena perkembangan zaman, teknologi semakin maju dan lahirlah generasi baru. 2G merupakan generasi kedua dari teknologi seluler. Generasi ini lahir pada awal tahun 90-an.
  • 6. Penjelasan 3G • 3G. Antara tahun 2001-2003 lahirlah generasi ketiga. Jaringan ini tidak memakai frekuensi radio yang sama semacam 2G, maka dari itu pihak operator seluler harus membangun jaringan dan lisensi frekuensi yang sama sekali baru. Hal ini ditunjukkan oleh simbol 3G di sebelah bar sinyal.
  • 7. Penjelasan 4G • 4G adalah singkatan atau kepanjangan dari Fourth Generation alias generasi keempat dari standar teknologi informasi dan komunikasi. • Menjadi jaringan tercepat, teknologi 4G dapat menyediakan sarana kecepatan download 4 sampai 5 kali lebih cepat daripada 3G, bahkan hingga 10 kali lipatnya.
  • 8. 5G????? 5G atau Fifth Generation (generasi kelima) adalah sebuah istilah yang digunakan untuk menyebut generasi kelima sebagai fase berikutnya dari standar telekomunikasi seluler meleibih standar 4G. 5G Melakukan apa yang 4G tidak bias lakukan , contohnya Menggerakan drone. Kelebihan 5G: - Waktu responif 45x lebih baik ( Low Latency) - Kapasitas 1000x lebih besar - Lebih cepat ( up to 20Gbps)
  • 10. Keunggulan 5G • Memiliki kecepatan data yang jauh lebih tinggi dibandingkan 4G sehingga membuat penggunanya akan lebih nyaman setelah memakainya. • Memiliki kecepatan satu mili per detik untuk transfer data dari satu telepon ke telepon lainnya. • Teknologi jaringan 5G memberikan kelebihan yang sulit disamakan teknologi lain yaitu bisa terkoneksi dengan alat lainnya seperti peralatan rumah tangga, telepon dan mobil.
  • 11. Kesulitan 5G • Frekuensi broadband. • Besarnya data. • MIMO Techology yang masih susah untuk diaplikasikan. • Sekuritas dan privasi. • Mengembangkan infrastruktur membutuhkan biaya tinggi. • Banyak dari perangkat lama tidak akan kompeten untuk 5G, karena semuanya perlu diganti dengan yang baru – sesuatu yang tidak murah.
  • 12. Indonesia menyambut 5G • Indonesia tentunya tidak mau kehilangan kesempatan untuk mencoba jaringan 5G. Bahkan menurut Menkominfo, Indonesia harus segera menyambut 5G. Usaha terbaru yang dilakukan adalah memakai 4% dana dari total PNBP Kominfo, sebesar Rp 16 triliun, untuk membeli frekuensi 5G. Melihat hal ini, terlihat jelas usaha pemerintah untuk membawa teknologi terbaru ini ke dalam masyarakat yang tentunya sangat membutuhkan inovasi teknologi.