SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Nama : Ahmed Lasca R 
Eza Robbani Kelvin G. 
Lucky Bestian F. 
Timotius Yudhistira S. 
Standar Kompetensi 
Indikator 
Materi 
Soal
SK SD Standar Kompetensi 
Mengenal perangkat keras dan system yangdigunakan 
dalam dan dalam programpresentasi. Kompetensi 
DasarMembuat animasi pada pengolah presentasi
INDIKATOR 
Siswa dapat membuat dokumen baru 
dalam Ms. PowerPoint 2007 Siswa 
dapat memilih dan mengganti Layout 
/ Tampilan Slide Siswa dapat 
menggunakan themes slide Siswa 
dapat bekerja dengan teks
MATERI 
A. Menambah animasi dalam presentasi Untuk menampilkan 
efek gerak pada content (isi) slide caranya adalah a. aktifkan teks 
atau gambar yang akan diberi animasi b. klik ribbon tab 
animations > custom animations c. pada kotak dialog yang 
muncul klik icon menu add effect. Ada 4 efek gerak yang dapat 
dimanfaatkan yaitu 1. Entrance animasi atau efek gerak ini akan 
diberiikan saat objek ditampilkan . 2. Emphasis animasi atau efek 
gerak ini akan diberikan pada saat objek ditampilkan
3. Exit animasi atau gerak ini akan dibierikan 
pada saat objek sedang ditampilkan dan objek 
akan tidak terlihat saat efek gerak slesai 
dilakukan. 4. Motion path animasi atau efek 
gambar ini akan diberikan pada saat objek 
sedang ditampilkan dan objek akan berubah 
letak dan posisinya saat efek gerak 
dilakukanSetiap animasi atau efek gerak yang 
telah diberikan,dapat kita ganti dengan efek 
gerak yang lain ataupun dihapus seperti semula 
(tanpa efek gerak).
B. Mengatur Animasi Dalam Presentasi 
Berjalan Secara Otomatis 1.Klik ribbon tab 
animation kemudian hilangkan centang pada 
pilihan on mouse klik dan centanglah pilihan 
automaticaly after. 2. Isikan waktu yang akan 
digunakan 00:00(menit:detik)
C. Mengatur efek perpindahan slide jika kita 
ingin memberikan efek gerakan untuk 
pergantian antar slide, maka kita dapat 
mempergunakan slide transition. Caranya 
adalah : 
1. Klik Ribbon Tabs animation kemudian klik 
ikon more transition effect. 
2. Kemudian pada kotak dialog yang muncul, 
pilih salah satu transisi yang di kehendaki, 
jika ingin menerapkan effect transisi pada 
seluruh pergantian slide maka klik tombol 
apply to all
D.HYPERLINK Jika kita menginginkan 
tampilan slide tidak selalu harus 
berurutan,maka dapat kita buat secara acak. 
Hyperlink dapat digunakan sebagai cara untuk 
mengacak urutan tampilan. Hyperlink juga 
dapat menghubungkan selain dengan satu 
dokumen (dalam satu file) dapat juga 
menghubungkan dengan lain dokumen 
(berbeda file). Bahkan dapat pula 
menghubungkan dengan type file yg berbeda. 
Tetapi yang akan dibahas adalah 
menghubungkan antar slide (dalam satu file). 
Setelah objek yang akan dihubungkan telah 
ditentukan,maka pilih ribbont tab INSERT > 
HYPERLINK> CARI NAMA FILE YANG 
AKAN DI LINK>BOOKMARK UNTUK 
MEMBUKA SEMUA ISI SLIDE>PILIH 
SLIDE>OK
E. menambah file video kedalam slide agar 
hasil presentasi lebih menarik,dapat juga 
disisipkan file video dengan cara: 
1.Aktifkan slide,kemudian klik ribbont tab 
insert > movie > pilih movie from file (jika file 
film yang akan digunakan sudah tersimpan 
dikomputer) atau pilih movie from clip 
organize (jika file filmnya bawaan dari 
komputer) 
2.Pada kotak dialog yang muncul,double klik 
file video yang akan diambil,misalnya 
businesses,gear,people.
F. Menambah file sound kedalam slide 
1. Klik ribbon tabs insert > sound > sound 
from clip organize 
2. Pada kotak dialog yang muncul, double klik 
file sound yang akan diambil, misalnya 
Clap cheers, kemudian pada kotak dialog 
navigasi yang muncul, klik tombol 
Automatically agar sound berjalan secara 
otomatis ketika presentasi dijalankan.
MEMPRESENTASIKAN POWERPOINT 
Jika ingin menampilkan secara urut slide yang 
telah dibuat slide yang telah dibuat sesuai 
dengan urutan rancangan tanpa ada yang 
terlewatkan, maka klik ribbon tabs slide show > 
pilih from beginning atau dapat kita menekan 
F5 pada keyboard.
Sedangkan jika ingin menampilkan sebagian 
dari seluruh slide yang ada,maka klik ribbon 
tab slide show>set up show
MENAMPILKAN BERULANG-ULANGSama 
seperti langkah 
sebelumnya,yaitu klik ribbon tab slide show,set 
up showPilih menu show option,beri tanda 
check list pada pilihan loop continuously until 
“Esc”,klik OKUntuk menampilkannya,klik 
menubar slide show view show.presentasi akan 
ditampilkan secara terus menerus dan akan 
berhenti ketika tombol Esc (keyboard) ditekan.
SOAL 
I. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (x) pada huruf, a,b,c, atau 
d 
1. Hasil akhir penggunaan program powerpoint ialah … 
a. Dokumen b. presentasi c. kertas kerja d Worksheet 
2.Ribbon tab yang digunakan untuk memulai presentasi ialah .. 
a.view b. design c. side show d. insert 
3. Pada jendela set up show, perintah yang digunakan untuk presentasi agar slide 
berjalan terus sampai menekan tombol Esc adalah… 
a. loop contiously until “Esc” 
b. browsed at a kiosk 
c. presented by a speaker 
d. using timing,if present
4. Slide transisi merupakan animasi pada… 
a. peralihan slide c. peralihan background 
b. peraliihan text d. slide khusus 
5. Menghubungkan slide satu dengan slide lainnya dikenal dengan istilah… 
a. Editing b. sorter c. hyperlink d. formating
Tik 4
Tik 4
Tik 4

More Related Content

What's hot

What's hot (7)

Pp Tik IX bab IV
Pp Tik IX bab IVPp Tik IX bab IV
Pp Tik IX bab IV
 
Power point BAB 4
Power point BAB 4Power point BAB 4
Power point BAB 4
 
Tik bab 4 menambah animasi sound movie
Tik bab 4 menambah animasi sound movieTik bab 4 menambah animasi sound movie
Tik bab 4 menambah animasi sound movie
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Tik bab 3 & 4
Tik bab 3 & 4Tik bab 3 & 4
Tik bab 3 & 4
 
Materi TIK kelas 9 Bab4
Materi TIK kelas 9 Bab4Materi TIK kelas 9 Bab4
Materi TIK kelas 9 Bab4
 
Tik kelompok2 bab 4
Tik kelompok2 bab 4Tik kelompok2 bab 4
Tik kelompok2 bab 4
 

Viewers also liked

Zummie makes it hot part two
Zummie makes it hot part twoZummie makes it hot part two
Zummie makes it hot part twoDana Archer
 
Zummi makes it hot part one
Zummi makes it hot part oneZummi makes it hot part one
Zummi makes it hot part oneDana Archer
 
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpiQNIB Solutions
 
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...QNIB Solutions
 
A new beginning pt.3
A new beginning pt.3A new beginning pt.3
A new beginning pt.3Dana Archer
 

Viewers also liked (10)

Zummie makes it hot part two
Zummie makes it hot part twoZummie makes it hot part two
Zummie makes it hot part two
 
Zummi makes it hot part one
Zummi makes it hot part oneZummi makes it hot part one
Zummi makes it hot part one
 
Tik 5
Tik 5Tik 5
Tik 5
 
TIK 2
TIK 2TIK 2
TIK 2
 
TIK BAB 1
TIK BAB 1TIK BAB 1
TIK BAB 1
 
Credit sem ppt
Credit sem pptCredit sem ppt
Credit sem ppt
 
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi
2014 11-05 hpcac-kniep_christian_dockermpi
 
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...
QNIBTerminal: Understand your datacenter by overlaying multiple information l...
 
Reglamento paouad
Reglamento paouadReglamento paouad
Reglamento paouad
 
A new beginning pt.3
A new beginning pt.3A new beginning pt.3
A new beginning pt.3
 

Similar to Tik 4 (20)

Bab4 130104100650-phpapp02(1)
Bab4 130104100650-phpapp02(1)Bab4 130104100650-phpapp02(1)
Bab4 130104100650-phpapp02(1)
 
TIK BAB 4
TIK BAB 4TIK BAB 4
TIK BAB 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4.
Bab 4.Bab 4.
Bab 4.
 
Bab 4.
Bab 4.Bab 4.
Bab 4.
 
Ms. PowerPoint 2007 BAB 4
Ms. PowerPoint 2007 BAB 4Ms. PowerPoint 2007 BAB 4
Ms. PowerPoint 2007 BAB 4
 
POWER POINT BAB IV
POWER POINT BAB IVPOWER POINT BAB IV
POWER POINT BAB IV
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
power point bab 4
power point bab 4power point bab 4
power point bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
TIK Bab 4 kelas 9
TIK Bab 4 kelas 9TIK Bab 4 kelas 9
TIK Bab 4 kelas 9
 
Tik4
Tik4Tik4
Tik4
 
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power PointTIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
 
Tik bab 1-6 kelas9
Tik bab 1-6 kelas9Tik bab 1-6 kelas9
Tik bab 1-6 kelas9
 
Power point 4
Power point 4Power point 4
Power point 4
 
power point bab 4
power point bab 4power point bab 4
power point bab 4
 

More from kelvingozali9h (6)

Tik 3
Tik 3Tik 3
Tik 3
 
Tik 2
Tik 2Tik 2
Tik 2
 
Tik 1
Tik 1Tik 1
Tik 1
 
Tik 6
Tik 6Tik 6
Tik 6
 
Tik 3
Tik 3Tik 3
Tik 3
 
CoveR
CoveRCoveR
CoveR
 

Recently uploaded

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 

Recently uploaded (20)

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 

Tik 4

  • 1. Nama : Ahmed Lasca R Eza Robbani Kelvin G. Lucky Bestian F. Timotius Yudhistira S. Standar Kompetensi Indikator Materi Soal
  • 2. SK SD Standar Kompetensi Mengenal perangkat keras dan system yangdigunakan dalam dan dalam programpresentasi. Kompetensi DasarMembuat animasi pada pengolah presentasi
  • 3. INDIKATOR Siswa dapat membuat dokumen baru dalam Ms. PowerPoint 2007 Siswa dapat memilih dan mengganti Layout / Tampilan Slide Siswa dapat menggunakan themes slide Siswa dapat bekerja dengan teks
  • 4. MATERI A. Menambah animasi dalam presentasi Untuk menampilkan efek gerak pada content (isi) slide caranya adalah a. aktifkan teks atau gambar yang akan diberi animasi b. klik ribbon tab animations > custom animations c. pada kotak dialog yang muncul klik icon menu add effect. Ada 4 efek gerak yang dapat dimanfaatkan yaitu 1. Entrance animasi atau efek gerak ini akan diberiikan saat objek ditampilkan . 2. Emphasis animasi atau efek gerak ini akan diberikan pada saat objek ditampilkan
  • 5. 3. Exit animasi atau gerak ini akan dibierikan pada saat objek sedang ditampilkan dan objek akan tidak terlihat saat efek gerak slesai dilakukan. 4. Motion path animasi atau efek gambar ini akan diberikan pada saat objek sedang ditampilkan dan objek akan berubah letak dan posisinya saat efek gerak dilakukanSetiap animasi atau efek gerak yang telah diberikan,dapat kita ganti dengan efek gerak yang lain ataupun dihapus seperti semula (tanpa efek gerak).
  • 6. B. Mengatur Animasi Dalam Presentasi Berjalan Secara Otomatis 1.Klik ribbon tab animation kemudian hilangkan centang pada pilihan on mouse klik dan centanglah pilihan automaticaly after. 2. Isikan waktu yang akan digunakan 00:00(menit:detik)
  • 7. C. Mengatur efek perpindahan slide jika kita ingin memberikan efek gerakan untuk pergantian antar slide, maka kita dapat mempergunakan slide transition. Caranya adalah : 1. Klik Ribbon Tabs animation kemudian klik ikon more transition effect. 2. Kemudian pada kotak dialog yang muncul, pilih salah satu transisi yang di kehendaki, jika ingin menerapkan effect transisi pada seluruh pergantian slide maka klik tombol apply to all
  • 8. D.HYPERLINK Jika kita menginginkan tampilan slide tidak selalu harus berurutan,maka dapat kita buat secara acak. Hyperlink dapat digunakan sebagai cara untuk mengacak urutan tampilan. Hyperlink juga dapat menghubungkan selain dengan satu dokumen (dalam satu file) dapat juga menghubungkan dengan lain dokumen (berbeda file). Bahkan dapat pula menghubungkan dengan type file yg berbeda. Tetapi yang akan dibahas adalah menghubungkan antar slide (dalam satu file). Setelah objek yang akan dihubungkan telah ditentukan,maka pilih ribbont tab INSERT > HYPERLINK> CARI NAMA FILE YANG AKAN DI LINK>BOOKMARK UNTUK MEMBUKA SEMUA ISI SLIDE>PILIH SLIDE>OK
  • 9. E. menambah file video kedalam slide agar hasil presentasi lebih menarik,dapat juga disisipkan file video dengan cara: 1.Aktifkan slide,kemudian klik ribbont tab insert > movie > pilih movie from file (jika file film yang akan digunakan sudah tersimpan dikomputer) atau pilih movie from clip organize (jika file filmnya bawaan dari komputer) 2.Pada kotak dialog yang muncul,double klik file video yang akan diambil,misalnya businesses,gear,people.
  • 10. F. Menambah file sound kedalam slide 1. Klik ribbon tabs insert > sound > sound from clip organize 2. Pada kotak dialog yang muncul, double klik file sound yang akan diambil, misalnya Clap cheers, kemudian pada kotak dialog navigasi yang muncul, klik tombol Automatically agar sound berjalan secara otomatis ketika presentasi dijalankan.
  • 11. MEMPRESENTASIKAN POWERPOINT Jika ingin menampilkan secara urut slide yang telah dibuat slide yang telah dibuat sesuai dengan urutan rancangan tanpa ada yang terlewatkan, maka klik ribbon tabs slide show > pilih from beginning atau dapat kita menekan F5 pada keyboard.
  • 12. Sedangkan jika ingin menampilkan sebagian dari seluruh slide yang ada,maka klik ribbon tab slide show>set up show
  • 13. MENAMPILKAN BERULANG-ULANGSama seperti langkah sebelumnya,yaitu klik ribbon tab slide show,set up showPilih menu show option,beri tanda check list pada pilihan loop continuously until “Esc”,klik OKUntuk menampilkannya,klik menubar slide show view show.presentasi akan ditampilkan secara terus menerus dan akan berhenti ketika tombol Esc (keyboard) ditekan.
  • 14. SOAL I. Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (x) pada huruf, a,b,c, atau d 1. Hasil akhir penggunaan program powerpoint ialah … a. Dokumen b. presentasi c. kertas kerja d Worksheet 2.Ribbon tab yang digunakan untuk memulai presentasi ialah .. a.view b. design c. side show d. insert 3. Pada jendela set up show, perintah yang digunakan untuk presentasi agar slide berjalan terus sampai menekan tombol Esc adalah… a. loop contiously until “Esc” b. browsed at a kiosk c. presented by a speaker d. using timing,if present
  • 15. 4. Slide transisi merupakan animasi pada… a. peralihan slide c. peralihan background b. peraliihan text d. slide khusus 5. Menghubungkan slide satu dengan slide lainnya dikenal dengan istilah… a. Editing b. sorter c. hyperlink d. formating