SlideShare a Scribd company logo
Mengenal Wortel
Sayuran termasuk daftar makanan yang harus dikonsumsi setiap hari. Seperti
halnya buah-buahan, sayuran juga menyuplai serat yang sangat dibutuhkan oleh
tubuh untuk memperlancar proses pencernaan. Banyak sekali jenis sayuran yang
dapat kita pilih untuk dikonsumsi, baik untuk dimasak, dimakan sebagai lalap,
maupun dibuat menjadi jus. Dibuat seperti apa pun, kita masih
tetap bisa merasakan manfaat sayuran bagi kesehatan kita.
Salah satu contoh sayuran yang bermanfaat adalah wortel. Wortel baik untuk
kesehatan mata karena memiliki vitamin A dan betakaroten yang tinggi.
Lalu, seperti apakah kegiatan petani
wortel yang berada di balik tanaman yang
berkhasiat ini? Gede Suardana adalah salah
satu petani wortel di Desa Batunya,
Kabupaten Tabanan, Bali yang
membudidayakan wortel jenis lokal.
Suardana memaparkan, selama masa tanam,
para petani rutin memberikan pupuk pada
awal masa tanam. Menurutnya pemberian
pupuk di awal masa tanam sangat
berpengaruh terhadap perkembangan
tanaman. Pupuk yang mereka gunakan
adalah pupuk organik.
Hasil pertanian wortel lokal juga tidak mengecewakan. Gede Suardana
menjelaskan bahwa ia mampu memperoleh omzet sebesar 2 juta rupiah per bulan
dengan harga jual perkilogram sebesar Rp7.000,00. Untuk pemasaran, Suardana
menjelaskan bahwa ia membawa wortel-wortelnya tersebut ke Pasar Baturiti
Tabanan. Di sana, ia bertemu dengan pengepul sayur yang kemudian
mendistribusikan wortel-wortelnya ke beberapa daerah di Pulau Bali.
Dalam dunia usaha pertanian, ada tiga pihak
yang selalu bekerja sama, yakni pemasok, petani
yang bersangkutan, dan distributor yang membeli
sayur-mayur atau buah-buahan dari petani. Ada
pula penjual sayur yang secara langsung membeli
sayuran dari petani dan menjualnya secara
berkeliling.
Sumber: http://www.jitunews.com/read/22163/wow-petani-worteldi-tabanan-
omset-rp-2-juta-bulan
http://cookshabit.com/read-articles/manfaat-sayur-sayuran-bagitubuh-manusia/15
http://www.anneahira.com/bisnis-sayur.htm
Berdasarkan bacaan di atas, identifikasikan:
ï‚· Interaksi manusia dengan lingkungan alam sekitarnya.
ï‚· Interaksi manusia dengan lingkungan sosial.
ï‚· Keberagaman yang dapat kamu temukan di dalam cerita yang disajikan.
Buatlah dalam sebuah bentuk laporan sederhana.
Format laporan sederhana yang bisa kamu pergunakan adalah:
ï‚· Judul laporan
ï‚· Tujuan laporan
ï‚· Hasil identifikasi (gunakan identifikasi bacaan yang diminta sebelumnya)
ï‚· Kesimpulan dari bacaan tersebut.
Keberagaman yang tinggi dapat kita temukan di lingkungan pasar tempat para
petani menjual hasil pangannya. Mengapa demikian? Hal ini dikarenakan pasar
merupakan tempat bertemunya pedagang dan pembeli untuk melakukan kegiatan
jual beli. Para penjual dan pembeli yang bertemu di pasar bisa berasal dari
berbagai suku, agama, dan tingkat sosial ekonomi. Oleh karenanya, diperlukan rasa
toleransi dan tenggang rasa yang tinggi agar kerukunan tetap terjaga.
Kepedulian masyarakat Indonesia tentang toleransi terhadap keberagaman
sudah semakin tinggi. Hal ini dapat kita lihat dari banyaknya iklan masyarakat
yang menekankan pada pentingnya toleransi antarsuku atau antaragama. Hal ini
menunjukkan bahwa iklan bukan hanya mampu dijadikan sebagai alat untuk
mempromosikan barang atau jasa, tetapi juga sebagai alat untuk mempromosikan
hal-hal positif atau kegiatan-kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat.
Berikut adalah beberapa contoh iklan masyarakat yang berkaitan dengan
kehidupan bermasyarakat, keberagaman adat istiadat, suku bangsa, dan agama.
Secara individu, lakukanlah pengamatan terhadap kedua iklan media cetak di atas.
Isilah format berikut ini dan berikanlah penjelasan pada kolom yang disediakan.
Pada kolom gambar jelaskan:
1. Apakah gambar sesuai dengan pesan yang disampaikan oleh iklan?
2. Apakah gambar cukup menarik?
3. Apakah gambar cukup jelas ?
Gambar iklan yang kamu amati, menyampaikan pesan tentang bersatu dalam
keberagaman.
Apakah dalam lingkungan sekolahmu terdapat keberagaman adat istiadat?
Lakukanlah diskusi kelompok tentang perbedaan adat istiadat di beberapa tempat
yang kamu ketahui. Amatilah contoh berikut. 9 Upacara Rambu Solo di Tana
Toraja yang merupakan upacara adat untuk penghormatan terakhir sekaligus
mengantar orang tercinta yang telah meninggal dunia menuju ke alam baka.
Berikanlahsebanyak mungkin contoh adat istiadat daerah lain yang berbeda
dengan adat istiadat setempat.
Bacalah bacaan tentang adat istiadat Tana Toraja, yakni Rambu Solo di
bawah ini.
Pesona Tana Toraja
Sebagai salah satu tempat yang
terindah di Indonesia, Tana Toraja di
Sulawesi Selatan, yang menyimpan
begitu banyak pesona alam dan adat
istiadat yang unik dan sangat menarik
untuk dinikmati. Berkat kekayaan
budayanya yang luar biasa, Tana Toraja
bahkan dimasukkan ke dalam daftar
sementara warisan dunia oleh UNESCO
di tahun 2004. Adalah sebuah upacara
kematian yang dinamakan Rambu Solo,
yang merupakan upacara mengantarkan
sanak keluarga yang telah meninggal
dunia ke alam baka. Upacara ini biasanya
dilangsungkan secara meriah selama
berhari-hari serta melibatkan seluruh
penduduk desa.
Seperti apakah adat istiadat yang kamu miliki? Cari tahu lebih banyak tentang adat
istiadat yang dimiliki oleh keluargamu.
Bandingkanlah dengan adat istiadat teman-temanmu yang lain. Tuliskanlah
informasi yang kamu peroleh pada kolom berikut.
Menurutmu mengapa manusia perlu berinterkasi dengan lingkungannya? Apa yang
membedakan lingkungan alam dan lingkungan sosial? Mana yang lebih penting
untuk kehidupan manusia, lingkungan alam atau lingkungan sosial? Jelaskan
jawabanmu!
Carilah contoh iklan media cetak dari majalah atau koran. Tunjukkan iklan tersebut
kepada orang tuamu dan mintalah mereka menyebutkan kata kunci dari iklan
tersebut.
Berikan pendapatmu tentang jawaban yang diberikan oleh orang tuamu. Jelaskan
juga kepada mereka cara menentukan kata kunci dan manfaat kata kunci dalam
iklan media cetak

More Related Content

Similar to T3 s1p4

Bab i pet shop
Bab i pet shopBab i pet shop
Bab i pet shop
amirah dhia
 
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiah
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiahKarya tulis ilmiah metodologi ilmiah
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiah
Joel mabes
 
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation   ebook makanan ramah iklimOmar niode foundation   ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Nur Hasan Murtiaji
 
Ff bermartabat (yuti) - 5
Ff   bermartabat (yuti) - 5Ff   bermartabat (yuti) - 5
Ff bermartabat (yuti) - 5
Syahyuti Si-Buyuang
 
Laporan penelitian keragaman mata pencaharian
Laporan penelitian keragaman mata pencaharianLaporan penelitian keragaman mata pencaharian
Laporan penelitian keragaman mata pencaharian
Siti Purwaningsih
 
T3 s2p4
T3 s2p4T3 s2p4
T3 s2p4
RipangiRipangi
 
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmk
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmkRita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmk
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmkMei-mei Zubaidah
 
Tanah Indonesia Tanah Surga
Tanah Indonesia Tanah SurgaTanah Indonesia Tanah Surga
Tanah Indonesia Tanah Surga
Thufailah Mujahidah
 
Food should be free7.pptx
Food should be free7.pptxFood should be free7.pptx
Food should be free7.pptx
ToscaIndonesia
 
Warta Diabet Edisi November 2009
Warta Diabet Edisi November 2009Warta Diabet Edisi November 2009
Warta Diabet Edisi November 2009
Maria Vita
 
RAGAM BUDAYA 1.pptx
RAGAM BUDAYA 1.pptxRAGAM BUDAYA 1.pptx
RAGAM BUDAYA 1.pptx
Rajaka2
 
Pak sahyuti ff
Pak sahyuti ffPak sahyuti ff
Pak sahyuti ff
Syahyuti Si-Buyuang
 
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docxBusiness Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
HeriHermawan66
 
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan SosialAmalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
The National University of Malaysia
 
Laporan besar put bismillah
Laporan besar put bismillahLaporan besar put bismillah
Laporan besar put bismillah
M Abidin
 
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...Taruna Ikrar
 
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan diAnalisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
KIJAMBUJOHNBAPTIST
 
Presentation
Presentation Presentation
Presentation
ikeelucu
 
Makalahbudidaya ttalas
Makalahbudidaya ttalasMakalahbudidaya ttalas
Makalahbudidaya ttalasmoe2l
 
Pk pertemuan 3
Pk pertemuan 3Pk pertemuan 3
Pk pertemuan 3
Indra Abdam Muwakhid
 

Similar to T3 s1p4 (20)

Bab i pet shop
Bab i pet shopBab i pet shop
Bab i pet shop
 
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiah
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiahKarya tulis ilmiah metodologi ilmiah
Karya tulis ilmiah metodologi ilmiah
 
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation   ebook makanan ramah iklimOmar niode foundation   ebook makanan ramah iklim
Omar niode foundation ebook makanan ramah iklim
 
Ff bermartabat (yuti) - 5
Ff   bermartabat (yuti) - 5Ff   bermartabat (yuti) - 5
Ff bermartabat (yuti) - 5
 
Laporan penelitian keragaman mata pencaharian
Laporan penelitian keragaman mata pencaharianLaporan penelitian keragaman mata pencaharian
Laporan penelitian keragaman mata pencaharian
 
T3 s2p4
T3 s2p4T3 s2p4
T3 s2p4
 
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmk
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmkRita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmk
Rita dwipurnama universitasmuhammadiyahpontianak_pkmk
 
Tanah Indonesia Tanah Surga
Tanah Indonesia Tanah SurgaTanah Indonesia Tanah Surga
Tanah Indonesia Tanah Surga
 
Food should be free7.pptx
Food should be free7.pptxFood should be free7.pptx
Food should be free7.pptx
 
Warta Diabet Edisi November 2009
Warta Diabet Edisi November 2009Warta Diabet Edisi November 2009
Warta Diabet Edisi November 2009
 
RAGAM BUDAYA 1.pptx
RAGAM BUDAYA 1.pptxRAGAM BUDAYA 1.pptx
RAGAM BUDAYA 1.pptx
 
Pak sahyuti ff
Pak sahyuti ffPak sahyuti ff
Pak sahyuti ff
 
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docxBusiness Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
Business Plan - Desa Wisata Hanjeli-hh.docx
 
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan SosialAmalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
Amalan Terbaik Dalam Kesejahteraan Sosial
 
Laporan besar put bismillah
Laporan besar put bismillahLaporan besar put bismillah
Laporan besar put bismillah
 
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...
Nilai tawar indonesia dalam perspektif amerika serikat (harian pelita 9 febru...
 
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan diAnalisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
Analisis kearifan lokal dalam pengelolaan sumber daya lingkungan di
 
Presentation
Presentation Presentation
Presentation
 
Makalahbudidaya ttalas
Makalahbudidaya ttalasMakalahbudidaya ttalas
Makalahbudidaya ttalas
 
Pk pertemuan 3
Pk pertemuan 3Pk pertemuan 3
Pk pertemuan 3
 

More from RipangiRipangi

Penyusunan materi ajar
Penyusunan materi ajarPenyusunan materi ajar
Penyusunan materi ajar
RipangiRipangi
 
Penyajian data dalam diagram
Penyajian data dalam diagramPenyajian data dalam diagram
Penyajian data dalam diagram
RipangiRipangi
 
Cara penyajian data dalam bentuk tabel
Cara penyajian data dalam bentuk tabelCara penyajian data dalam bentuk tabel
Cara penyajian data dalam bentuk tabel
RipangiRipangi
 
Macam data
Macam dataMacam data
Macam data
RipangiRipangi
 
Macam data
Macam dataMacam data
Macam data
RipangiRipangi
 
Pengumpulan dan pengolahan data
Pengumpulan dan pengolahan dataPengumpulan dan pengolahan data
Pengumpulan dan pengolahan data
RipangiRipangi
 
Prisma segitiga
Prisma segitigaPrisma segitiga
Prisma segitiga
RipangiRipangi
 
Jaring jaring balok
Jaring jaring balokJaring jaring balok
Jaring jaring balok
RipangiRipangi
 
Jaring jaring balok
Jaring jaring balokJaring jaring balok
Jaring jaring balok
RipangiRipangi
 
Mtk kelas 5 sdit
Mtk kelas 5 sditMtk kelas 5 sdit
Mtk kelas 5 sdit
RipangiRipangi
 
Mengenal pecahan desimal
Mengenal pecahan desimalMengenal pecahan desimal
Mengenal pecahan desimal
RipangiRipangi
 
Perkalian dan pmbagian pecahan
Perkalian dan pmbagian pecahanPerkalian dan pmbagian pecahan
Perkalian dan pmbagian pecahan
RipangiRipangi
 
T4 s3p6
T4 s3p6T4 s3p6
T4 s3p6
RipangiRipangi
 
T4 s3p5
T4 s3p5T4 s3p5
T4 s3p5
RipangiRipangi
 
T4 s3p4
T4 s3p4T4 s3p4
T4 s3p4
RipangiRipangi
 
T4 s3p3
T4 s3p3T4 s3p3
T4 s3p3
RipangiRipangi
 
T4 s3p2
T4 s3p2T4 s3p2
T4 s3p2
RipangiRipangi
 
T4 s3p1
T4 s3p1T4 s3p1
T4 s3p1
RipangiRipangi
 
T4 s2p6
T4 s2p6T4 s2p6
T4 s2p6
RipangiRipangi
 
T4 s2p5
T4 s2p5T4 s2p5
T4 s2p5
RipangiRipangi
 

More from RipangiRipangi (20)

Penyusunan materi ajar
Penyusunan materi ajarPenyusunan materi ajar
Penyusunan materi ajar
 
Penyajian data dalam diagram
Penyajian data dalam diagramPenyajian data dalam diagram
Penyajian data dalam diagram
 
Cara penyajian data dalam bentuk tabel
Cara penyajian data dalam bentuk tabelCara penyajian data dalam bentuk tabel
Cara penyajian data dalam bentuk tabel
 
Macam data
Macam dataMacam data
Macam data
 
Macam data
Macam dataMacam data
Macam data
 
Pengumpulan dan pengolahan data
Pengumpulan dan pengolahan dataPengumpulan dan pengolahan data
Pengumpulan dan pengolahan data
 
Prisma segitiga
Prisma segitigaPrisma segitiga
Prisma segitiga
 
Jaring jaring balok
Jaring jaring balokJaring jaring balok
Jaring jaring balok
 
Jaring jaring balok
Jaring jaring balokJaring jaring balok
Jaring jaring balok
 
Mtk kelas 5 sdit
Mtk kelas 5 sditMtk kelas 5 sdit
Mtk kelas 5 sdit
 
Mengenal pecahan desimal
Mengenal pecahan desimalMengenal pecahan desimal
Mengenal pecahan desimal
 
Perkalian dan pmbagian pecahan
Perkalian dan pmbagian pecahanPerkalian dan pmbagian pecahan
Perkalian dan pmbagian pecahan
 
T4 s3p6
T4 s3p6T4 s3p6
T4 s3p6
 
T4 s3p5
T4 s3p5T4 s3p5
T4 s3p5
 
T4 s3p4
T4 s3p4T4 s3p4
T4 s3p4
 
T4 s3p3
T4 s3p3T4 s3p3
T4 s3p3
 
T4 s3p2
T4 s3p2T4 s3p2
T4 s3p2
 
T4 s3p1
T4 s3p1T4 s3p1
T4 s3p1
 
T4 s2p6
T4 s2p6T4 s2p6
T4 s2p6
 
T4 s2p5
T4 s2p5T4 s2p5
T4 s2p5
 

Recently uploaded

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 

Recently uploaded (20)

ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 

T3 s1p4

  • 1.
  • 2. Mengenal Wortel Sayuran termasuk daftar makanan yang harus dikonsumsi setiap hari. Seperti halnya buah-buahan, sayuran juga menyuplai serat yang sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk memperlancar proses pencernaan. Banyak sekali jenis sayuran yang dapat kita pilih untuk dikonsumsi, baik untuk dimasak, dimakan sebagai lalap, maupun dibuat menjadi jus. Dibuat seperti apa pun, kita masih tetap bisa merasakan manfaat sayuran bagi kesehatan kita. Salah satu contoh sayuran yang bermanfaat adalah wortel. Wortel baik untuk kesehatan mata karena memiliki vitamin A dan betakaroten yang tinggi. Lalu, seperti apakah kegiatan petani wortel yang berada di balik tanaman yang berkhasiat ini? Gede Suardana adalah salah satu petani wortel di Desa Batunya, Kabupaten Tabanan, Bali yang membudidayakan wortel jenis lokal. Suardana memaparkan, selama masa tanam, para petani rutin memberikan pupuk pada awal masa tanam. Menurutnya pemberian pupuk di awal masa tanam sangat berpengaruh terhadap perkembangan tanaman. Pupuk yang mereka gunakan adalah pupuk organik. Hasil pertanian wortel lokal juga tidak mengecewakan. Gede Suardana menjelaskan bahwa ia mampu memperoleh omzet sebesar 2 juta rupiah per bulan dengan harga jual perkilogram sebesar Rp7.000,00. Untuk pemasaran, Suardana menjelaskan bahwa ia membawa wortel-wortelnya tersebut ke Pasar Baturiti Tabanan. Di sana, ia bertemu dengan pengepul sayur yang kemudian mendistribusikan wortel-wortelnya ke beberapa daerah di Pulau Bali.
  • 3. Dalam dunia usaha pertanian, ada tiga pihak yang selalu bekerja sama, yakni pemasok, petani yang bersangkutan, dan distributor yang membeli sayur-mayur atau buah-buahan dari petani. Ada pula penjual sayur yang secara langsung membeli sayuran dari petani dan menjualnya secara berkeliling. Sumber: http://www.jitunews.com/read/22163/wow-petani-worteldi-tabanan- omset-rp-2-juta-bulan http://cookshabit.com/read-articles/manfaat-sayur-sayuran-bagitubuh-manusia/15 http://www.anneahira.com/bisnis-sayur.htm Berdasarkan bacaan di atas, identifikasikan: ï‚· Interaksi manusia dengan lingkungan alam sekitarnya. ï‚· Interaksi manusia dengan lingkungan sosial. ï‚· Keberagaman yang dapat kamu temukan di dalam cerita yang disajikan. Buatlah dalam sebuah bentuk laporan sederhana. Format laporan sederhana yang bisa kamu pergunakan adalah: ï‚· Judul laporan ï‚· Tujuan laporan ï‚· Hasil identifikasi (gunakan identifikasi bacaan yang diminta sebelumnya) ï‚· Kesimpulan dari bacaan tersebut. Keberagaman yang tinggi dapat kita temukan di lingkungan pasar tempat para petani menjual hasil pangannya. Mengapa demikian? Hal ini dikarenakan pasar merupakan tempat bertemunya pedagang dan pembeli untuk melakukan kegiatan jual beli. Para penjual dan pembeli yang bertemu di pasar bisa berasal dari berbagai suku, agama, dan tingkat sosial ekonomi. Oleh karenanya, diperlukan rasa toleransi dan tenggang rasa yang tinggi agar kerukunan tetap terjaga. Kepedulian masyarakat Indonesia tentang toleransi terhadap keberagaman sudah semakin tinggi. Hal ini dapat kita lihat dari banyaknya iklan masyarakat yang menekankan pada pentingnya toleransi antarsuku atau antaragama. Hal ini menunjukkan bahwa iklan bukan hanya mampu dijadikan sebagai alat untuk
  • 4. mempromosikan barang atau jasa, tetapi juga sebagai alat untuk mempromosikan hal-hal positif atau kegiatan-kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat. Berikut adalah beberapa contoh iklan masyarakat yang berkaitan dengan kehidupan bermasyarakat, keberagaman adat istiadat, suku bangsa, dan agama. Secara individu, lakukanlah pengamatan terhadap kedua iklan media cetak di atas. Isilah format berikut ini dan berikanlah penjelasan pada kolom yang disediakan.
  • 5. Pada kolom gambar jelaskan: 1. Apakah gambar sesuai dengan pesan yang disampaikan oleh iklan? 2. Apakah gambar cukup menarik? 3. Apakah gambar cukup jelas ? Gambar iklan yang kamu amati, menyampaikan pesan tentang bersatu dalam keberagaman. Apakah dalam lingkungan sekolahmu terdapat keberagaman adat istiadat? Lakukanlah diskusi kelompok tentang perbedaan adat istiadat di beberapa tempat yang kamu ketahui. Amatilah contoh berikut. 9 Upacara Rambu Solo di Tana Toraja yang merupakan upacara adat untuk penghormatan terakhir sekaligus mengantar orang tercinta yang telah meninggal dunia menuju ke alam baka. Berikanlahsebanyak mungkin contoh adat istiadat daerah lain yang berbeda dengan adat istiadat setempat.
  • 6. Bacalah bacaan tentang adat istiadat Tana Toraja, yakni Rambu Solo di bawah ini. Pesona Tana Toraja Sebagai salah satu tempat yang terindah di Indonesia, Tana Toraja di Sulawesi Selatan, yang menyimpan begitu banyak pesona alam dan adat istiadat yang unik dan sangat menarik untuk dinikmati. Berkat kekayaan budayanya yang luar biasa, Tana Toraja bahkan dimasukkan ke dalam daftar sementara warisan dunia oleh UNESCO di tahun 2004. Adalah sebuah upacara kematian yang dinamakan Rambu Solo, yang merupakan upacara mengantarkan sanak keluarga yang telah meninggal dunia ke alam baka. Upacara ini biasanya dilangsungkan secara meriah selama berhari-hari serta melibatkan seluruh penduduk desa. Seperti apakah adat istiadat yang kamu miliki? Cari tahu lebih banyak tentang adat istiadat yang dimiliki oleh keluargamu.
  • 7. Bandingkanlah dengan adat istiadat teman-temanmu yang lain. Tuliskanlah informasi yang kamu peroleh pada kolom berikut. Menurutmu mengapa manusia perlu berinterkasi dengan lingkungannya? Apa yang membedakan lingkungan alam dan lingkungan sosial? Mana yang lebih penting untuk kehidupan manusia, lingkungan alam atau lingkungan sosial? Jelaskan jawabanmu! Carilah contoh iklan media cetak dari majalah atau koran. Tunjukkan iklan tersebut kepada orang tuamu dan mintalah mereka menyebutkan kata kunci dari iklan tersebut. Berikan pendapatmu tentang jawaban yang diberikan oleh orang tuamu. Jelaskan juga kepada mereka cara menentukan kata kunci dan manfaat kata kunci dalam iklan media cetak