SlideShare a Scribd company logo
1Copyright @Yayayasan STIFIn
CARA ASYIK ORTU MENDIDIK
ANAK BERDASARKAN MESIN
KECERDASAN STIFIn
STIFIn PARENTING SERIES
DR. HJ. ALVI F ALWIE
Rumusan STIFIn
Kenali POTENSI GENETIK (20%),
Maksimalkan LINGKUNGAN (80%)
Untuk ASAH menjadi yang
TERBAIK
FENOTIF = 20% + 80%
Kondisi saat ini Genetik/DNA Lingkungan
STIFIn
Menguak Jutaan Informasi Tentang Seseorang
Neocortex kiri Neocortex kanan
Limbik kiri Limbik kanan
Otak Tengah
introvert
extrovert
NEOKORTEK KIRI /
OTAK KIRI
TTHINKING
ANALITIS
PANDAI
NEOKORTEK KANAN
/OTAK KANAN
IINTUITING
KREATIF
INOVATIF
LIMBIK KIRI
SSENSING
MEMORI
RAJIN
LIMBIK KANAN
FFEELING
EMOSI
HUBUNGAN
OTAK TENGAH
InINSTING
NALURI
SERBA BISA
Gambaran Dasar Karakter STIFIn
Tipe
Kecerdasan
Cara
Belajar
Kebiasaan Kehebatan Fokus
Modal
Utama
Kunci
Sukses
Sensing
Menghafal
Menandai
Main Otot Penampilan Kesempatan
Tingkatkan
Frekuensi
Thinking
Menghitung
Menganalisa
Serius Logika Pelajaran Kepandaian
Susun
Prioritas
Intuiting Dipolakan Usil Kreatif Imajinasi Gagasan
Perbaiki
Kualitas
Feeling
Mendengar
Diskusi
Santai Ngomong Persahabatan Kematangan Pimpin Diri
Insting
Rangkum
(Deduktif)
Nimbrung Serba bisa Peranan Adaptasi
Tolong
Teman
IB
T A
FO
S AB
In
Di antara
Spontan, sementara dan labil
AB/A/B/O
SIFAT & PERILAKU KHAS
Berdasarkan STIFIn personality
Positif
gigih suka berpetualang
pemalu asyik
rinci dermawan
disiplin deterministik
akurat stabil
Negatif
pesimis pencemas
materialistis suka pamer
Si Se
"Buktikan!"
Rajin – Teliti - Detail
Menuntut bukti dan Contoh
Berpikir Runtut
Orientasi : Hasil
Suka Kepastian
Suka Mencontoh
Suka non fiksi
Ingatan Kuat
Banyak Gerak
Nggak Gampang Capek
Pandai Beracting & Pura pura
SIFAT & PERILAKU KHAS
Berdasarkan STIFIn personality
Positif
tenang analitis
banyak akal kemauan keras
percaya diri sabar
pemikir teratur
pengelola fokus
Negatif
keras kepala kritis
skeptis defensif
Te Ti
"Pikirkan!"
Logis - Rasional
Abaikan Perasaan orang
Dingin, Jaga jarak
Suka Tanya data
Kritis dan suka mendebat
Tegas tuntut hak
Maskulin
Serius & Jarang bercanda
Susah dinasehati bila tak masuk
akalnya
SIFAT & PERILAKU KHAS
Berdasarkan STIFIn personality
Positif
dinamis bersemangat
kompetitif dalam
optimis perfeksionis
riang berperilaku baik
lincah pembelajar
Negatif
tidak realistis menarik diri
obsesif gila kerja
Ie Ii
"Bayangkan!"
Gambaran Besar
Kreatif - Unik
Abstrak - Teoritis
Analogi & Metafora
Suka alternatif
Suka cerita fiksi
Imajinatif
Suka Menghayal
Suka Usil
Terkadang suka aneh-aneh
Menjadi Trendsetter
SIFAT & PERILAKU KHAS
Berdasarkan STIFIn personality
Positif
Idealis sensitif
Penggerak berempati
baik hati toleran
reflektif populer
bermoral komunikatif
Negatif
suka memerintah tidak disiplin
manipulatif tidak konsisten
Fi Fe
"Rasakan..."
Main hati
Berorientasi pd orang
Mengukur perasaan
Mudah tersinggung
Suka ngobrol
Pandai meyakinkan
Banyak kawan
Senang Gaul
Jaga Perasaan Orang Lain
Nggak Mau Berdebat
Kurang Tegas Tuntut Hak
Suka senangkan orang lain
SIFAT & PERILAKU KHAS
Berdasarkan STIFIn personality
Positif
menyukai kedamaian
rela berkorban
mudah melebur
menyenangkan
seimbang
Negatif
acak
mudah emosi
In
"Ayo..Cepat!"
Spontan,
Naluri/Ilham
Senang terlibat
Senang kerja Sosial
Pragmatis - Generalis
To the point
Mudah adaptasi
Senang jadi Pendamai
Traumatik
18
APA TANTANGAN TERBESAR ANDA SEBAGAI ORANG TUA?
STIFIn Parenting adalah sebuah
konsep parenting yang bertujuan
mengantarkan setiap anak menuju
keberhasilan,
dan di saat yang sama membuat
Anda merasa nyaman dengan tetap
mengoptimalkan kekhasan diri Anda
Win
Seberapa besar
Sense of Giving
Anda selama ini?
STIFIn Parenting adalah tentang
Sense of Giving
Permisif
Acuh
Autoritatif
Otoriter
RESPONSIVITAS
TUNTUTAN
Dianne Baumrind (1996, 1991)
Kuadran Parenting
Pendekatan Parenting
• Pendekatan Mengalir vs Terdesain
• Pendekatan Intervensi vs Pembiaran
1. P e n d e k a t a n
Mengalir vs Terdisain
Mengalir Terdisain
Membiarkan anak Anda mengalir
tanpa perencanaan
Merencanakan program anak Anda
secara cermat
Setiap kejadian terhadap anak Anda
ditanggapi reaktif
Menjaga anak Anda penuh antisipasi
dan lebih proaktif
Menyelesaikan masalah anak Anda
demi keperluan saat ini
Menyelesaikan masalah anak Anda
dalam perspektif jangka panjang
Memberi ruang yang leluasa kepada
anak Anda terhadap pengaruh luar
Cenderung lebih membatasi anak
Anda terhadap pengaruh luar
Membiarkan anak Anda memilih
sendiri teman mainnya
Menyeleksi teman-teman yang sesuai
untuk anak Anda
1. P e n d e k a t a n
Intervensi vs Pembiaran
Intervensi Pembiaran
Memberi perhatian yang besar untuk
program aktivitas anak Anda
Membiarkan anak Anda mengurus sendiri
program aktivitasnya
Siap mengurus anaknya hingga melelahkan
secara lahir dan batin
Tidak mau dibuat lelah secara lahir dan batin
oleh urusan anak Anda
Bersedia mengeluarkan uang sampai batas
kemampuannya demi keberhasilan anak
Anda
Belanja untuk keperluan anak Anda bukanlah
prioritas nomor satu
Kualitas hubungan dengan anak dijaga baik-
baik
Hubungan dengan anak Anda berjalan
sekedarnya
Mengawal proses pertumbuhan anak sampai
di ujung kematangan pribadinya
Melepas proses pertumbuhan anak lebih dini
meski anak belum matang
Bagaimana melakukannya?
1. Tentukan siapa Parent Leader di keluarga
Anda
2. Bangun atmosfer keluarga sesuai bakat alami
Parent Leader
3. Perlakukan setiap anak sesuai bakat alami
anak
Mengapa harus ada Parent Leader
• Menentukan Arah
• Membangun Tim
• Keputusan strategis
KRITERIA Parent Leader:
SENSE of GIVING DEDIKASI=
Mengapa atmosfer keluarga musti dibangun?
• Stabilitas
• Pakem & standar jelas
• Tidak bingung/rancu
Atmosfer seperti apa yang harus
dibangun oleh Parent Leader?
Setiap Parent Leader memiliki gaya
parentingnya sendiri-sendiri mengikuti
mesin kecerdasannya.
T
S
I
F
P a r e n t i n g S t y l e
Gaya KananGaya Kiri
Gaya Atas
Gaya Bawah
Gaya ProduksiGaya Organisasi
P a r e n t i n g S t y l e
Gaya Kiri vs Gaya Kanan
Gaya Kiri Gaya Kanan
Lebih menguasai anaknya Memberi kelonggaran kepada anaknya
Memberi rasa hormat vertikal Membiarkan kesetaraan hubungan
Menawarkan keseragaman dan
pengulangan
Menawarkan pilihan beserta
konsekuensinya
Sangat peduli dengan detil aksi
anaknya
Peduli pada langkah besar dan arah
hidup anaknya
Melembagakan peraturan dan
kepatuhan
Melembagakan kemerdekaan dan
kebebasan
P a r e n t i n g S t y l e
Gaya Atas vs Gaya Bawah
Gaya Atas Gaya Bawah
Mementingkan kualitas individu Mementingkan hubungan interpersonal
Menjejali dengan wawasan dan
pengetahuan
Memperbanyak terpaan dan keterlibatan
riil
Mengandalkan kecerdasan anak Mengandalkan daya juang anak
Mengajarkan prinsip dan logika Mengajarkan tradisi dan fanatisme
Mengajarkan bahwa modal untuk bisa
bahagia adalah kepandaian
Mengajarkan bahwa modal untuk bisa
bahagia adalah usaha
P a r e n t i n g S t y l e
Gaya Organisasi vs Gaya Produksi
Gaya Organisasi Gaya Produksi
Menanamkan tanggung jawab dan
kematangan
Mementingkan hasil karya cipta anak
Dibimbing menjadi pemimpin Dibimbing untuk berbuat
Harga diri dibangun dari hal-hal yang
bersifat personal (fondasi, kerangka,
dst)
Harga diri dibangun dari hal-hal yang
bersifat lingkungan (atmosfer,
perangkat, dst)
Mementingkan berada di jalur yang
benar
Mementingkan kesejahteraan dan
kesehatan
Menegakkan benar salah Menghidupkan baik buruk
P a r e n t i n g S t y l e
Instinct
• Adaptive
• Simple
• Moderat
MESIN KECERDASAN & KEPRIBADIAN
introvert (i) & ekstrovert (e) sebagai kemudi
Perbedaan introvert - ekstrovert
Aitem introvert ekstrovert
Sumber stimuli Dari dalam Dari luar
Falsafah hidup
Ditakut-takuti
(sisi neraka)
Diiming-imingi
(sisi surga)
Cara memotivasi
Menantang
mereka agar ingin
bekerja
Membuat mereka
bisa bekerja
Perlakukan setiap anak sesuai
dengan bakat alami anak
Pola Hubungan Kemistri
Water
Metal Wood
FireEarth
In
I
FS
T
MK
Perlu
dukungan dari:
Ditaklukkan /
dikalahkan oleh:
S F I
T S F
I In T
F I In
In T S
Aksi Sukses Parenting berdasarkan
Kombinasi Hubungan
40
Hubungan Kemistri Kombinasi
Hubungan PL-
Anak
Garis Besar Aksi
PL SAMA dengan anak SS, TT, InIn, II, FF PL MENAMBAH potensi anak
PL MENDUKUNG anak ST, TIn, InI, IF, FS PL MELIPATGANDAKAN potensi anak
PL DIDUKUNG anak SF, TS, InT, Iin, FI PL MEMBERIKAN JALAN kepada anak
PL MENAKLUKKAN
anak
Sin, TI, InF, IS, FT PL MENGARAHKAN anak
PL DITAKLUKKAN anak SI, TF, InS, IT, Fin, PL MEMFASILITASI anak
TERIMA
KASIH
42
Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – S)
Aksi Sukses Penjelasan
PL memperkuat anak
Orangtua dan anak Sensing cenderung memiliki
selera yang sama, frekuensinya sudah ‘nyambung’,
dan keduanya cenderung manja. Sehingga aksi
sukses yang paling sesuai dilakukan orangtua adalah
dengan sebisa mungkin terlibat dalam
aspek/aktivitas yang bisa mengantarkan anak
menuju keberhasilannya tersebut. Ibarat
sederhananya, jika anak berenang, aksi sukses
orangtua adalah dengan ikut berenang.
PL sama dengan Anak
Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – T)
Aksi Sukses Penjelasan
PL memandirikan
anak
Orangtua dan anak Thinking adalah sosok yang
keduanya cenderung mandiri. Maka aksi sukses
terbaik orangtua adalah dengan memandirikan
anak. Artinya, hal terpenting yang diperlukan anak
dari orangtuanya adalah kepercayaan bahwa anak
mampu melakukan apa yang musti ia lakukan.
Tentu saja tetap ada faktor intervensi di sini, seperti
tuntunan – batasan – aturan, dan seterusnya.
>>> kembali
PL sama dengan Anak
Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – In)
Aksi Sukses Penjelasan
PL menggandeng
anak
(dengan cara
komplementasi)
Orangtua yang bermesin kecerdasan Insting
bertemu dengan anak yang juga bermesin
kecerdasan Insting. Kesamaan keduanya
diantaranya adalah bahwa kedua-duanya
tanggap, dan banyak aksi/kerja. Maka aksi sukses
terbaik orangtua adalah dengan menjadi rekan
anak dalam melakukan aksi-aksinya tadi.
Sehingga aksi yang dilakukan (terutama aksi si
anak) bisa saling melengkapi satu sama lainnya.
PL sama dengan Anak
Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – I)
Aksi Sukses Penjelasan
PL menstimulasi
anak
(tidak menjejali)
Orangtua dan anak sama – sama bermesin
kecerdasan Intuiting. Mereka sama – sama sosok
yang meruang, dan sosok yang terbuka pada
banyak hal sehingga kemudian bisa melahirkan
kreativitas - kreativitas. Maka aksi sukses terbaik
orangtua di sini adalah dengan menstimulasi anak
melalui banyak cara dan media, sehingga
kemudian si anak akan bergerak dengan
sendirinya.
PL sama dengan Anak
Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – F)
Aksi Sukses Penjelasan
PL menyaingi anak
(memanas-
manasi)
Hubungan kemistri yang terjadi antara sosok
Feeling dengan Feeling adalah kompetisi. Dengan
demikian, aksi sukses terbaik orangtua adalah
dengan menjadi layaknya seorang kompetitor
untuk anak. Orangtua selalu berusaha melakukan
sesuatu sebaik – baiknya sehingga bisa menyaingi
anak. Akibatnya, si anak juga akan semakin terpicu
untuk menyaingi orangtuanya. Hasilnya, standar
keberhasilan anak pun bisa terus meningkat.
PL sama dengan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mendukung
anak
(mematangkan
persiapan)
Dalam hubungan orangtua – anak di sini, anak
lebih mandiri daripada orangtuanya. Karena tipe
Thinking adalah tipe yg cenderung mandiri,
sedangkan Sensing adalah tipe yang cenderung
manja. Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah
dengan menjadi pendukung di belakang. Bentuk
dukungan yang diberikan bisa bersifat materiil dan
juga bersifat moril, sesuai yang diperlukan si anak.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – T)
PL mendukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memfokuskan
anak
(mengkanalisasi/
mengalirkan ke
arah yang tepat)
Orangtua bermesin kecerdasan Thinking di sini
memiliki kemistri mendukung anak yang bermesin
kecerdasan Insting. Ibaratnya, anak Insting adalah air
yang bisa menyebar ke mana-mana. Maka aksi
sukses terbaik orangtua di sini ibarat menjadi pipa
yang mengarahkan ke mana sebaiknya air dialirkan.
Anak Insting adalah anak yang serba bisa, dan
orangtua Thinking di sini mengarahkan agar anak
bisa fokus pada satu titik dan tidak menjadi anak
yang bisa banyak hal tapi serba setengah-setengah.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – In)
PL mendukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memuaskan
anak
(memberikan
simpul/intisari)
Hubungan yang tercipta antara orangtua – anak di
sini adalah bahwa orangtua mendukung anak.
Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan
menjadi sosok yang cepat tanggap, banyak aksi
dan rela berkorban untuk memuaskan
(kebutuhan) si anak menuju keberhasilannya.
Artinya, orangtua siap memberikan dukungan
dalam bentuk apa pun, bahkan sampai pada tahap
mengorbankan kepentingan pribadinya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – I)
PL mendukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memupuk anak
(memberikan
kata/ilmu)
Aksi sukses yang paling sesuai diberikan oleh orangtua
kepada anak di sini adalah ibarat untuk membesarkan
api maka dibutuhkan kayu. Api adalah ibarat
semangatnya/hatinya/mesin pendorongnya seorang
anak Feeling. Dan untuk memupuk
semangat/hati/mesin pendorong anak Feeling, bentuk
dukungan yang diberikan diantaranya seperti ‘pupuk’
inspirasi, ‘pupuk’ apresiasi, ‘pupuk’ perhatian, dan
‘pupuk’ tidak menghakimi si anak.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – F)
PL mendukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memanjakan anak
Sosok Feeling adalah sosok yang cenderung sangat
‘main hati’, dan sosok Sensing adalah sosok yang
cenderung manja. Maka aksi sukses orangtua kepada
anak di sini adalah dengan orangtua memanjakan
anak dengan cinta kasih yang luar biasa. Tentu saja
dimensi tuntutan/kontrol/aturan di sini tetap ada,
namun unsur cinta dan kasih sayang di sini
diekspresikan dalam bentuk yang boleh jadi
dikatakan ‘lebay’ atau luar biasa hebat.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – S)
PL mendukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memberi
kesempatan anak
Aksi sukses orangtua kepada anak di sini yang
paling sesuai adalah sebagai pembuka jalan, atau
sebagai pembuka kesempatan untuk anak
(terutama pada aspek yang ingin dikuasai anak).
Maka sangat penting di sini bagi si orangtua untuk
terus maju dan berhasil. Karena bila tidak, maka
pintu-pintu kesempatan yang tersedia akan
menjadi minim.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – F)
PL didukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mengawasi
anak
(menghidupkan
efektivitas)
Anak Sensing di sini yang cenderung manja dan
orangtua Thinking yang cenderung mandiri,
membuat aksi sukses terbaik yang dilakukan
orangtua adalah dengan menjadi layaknya
seorang pengawas yang selalu memonitor
yang dilakukan anak. Ibaratnya, orangtua
Thinking adalah seorang atasan, dan anak
Sensing-nya adalah ibarat bawahannya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – S)
PL didukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mengalirkan
anak
Jika bicara mengarahkan, orangtua Insting justru
lebih lemah ketimbang si anak Thinking (kuat
dalam hal mengarahkan/direction). Dengan
demikian aksi sukses yang paling sesuai
dilakukan oleh orangtua adalah mengalirkan
anak sehingga ia bisa meraih keberhasilannya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – T)
>>> kembali
PL didukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL menyibukkan anak
Aksi sukses terbaik yang dilakukan orangtua Intuiting kepada
anak Insting adalah dengan memberikan beragam aktivitas
sehingga si anak Insting yang terus bergerak dan maunya
serba cepat bisa tersibukkan (terpola). Aktivitas seperti apa
yang dimaksud? Orangtua Intuiting dengan ide – idenya
yang kreatif dan keberaniannya melakukan terobosan –
terobosan kemudian bisa menemukan dan menciptakan
beragam aktivitas yang berkualitas. Pengalaman dan
penguasaan dalam melakukan beragam aktivitas, serta
luasnya ruang gerak inilah yang kemudian bisa
mengantarkan si anak pada keberhasilannya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – In)
PL didukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL menggiring anak
(bisa banyak titik)
Aksi sukses orangtua Feeling untuk anak
Intuting di sini adalah dengan memimpin
kemana jalan si anak. Ibarat sebuah lokomotif
yang menggiring jalannya gerbong di
belakangnya, atau ibarat penggembala yang
menggiring jalannya hewan gembalaannya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – I)
>>> kembali
PL didukung Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mendikte anak
(dengan cara
efisiensi)
Hubungan yang tercipta adalah orangtua Sensing
di sini menaklukkan anak Insting yang bisa
‘kemana-mana’, maka aksi sukses orangtua yang
paling pas di sini adalah mendikte apa-apa yang
musti diketahui atau dilakukan anak dalam
rangka mengantarkan si anak menuju
keberhasilan.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – In)
PL menaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mengarahkan anak
Anak yang bermesin kecerdasan Intuiting di sini
punya kelemahan dalam hal arah. Ia adalah tipe yang
spasial, meruang, dan terbuka pada banyak hal,
sehingga kerap kesulitan dalam menentukan arah.
Maka aksi sukses yang paling sesuai bagi orangtua
Thinking kepada anak Intuiting adalah dengan
memberikan arah. Sehingga langkah si anak menjadi
jelas arahnya dan anak tidak mengalami
kebingungan.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – I)
PL menaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL menasehati anak
Hubungan kemistri yang terjadi di sini adalah
orangtua Insting yang banyak kerja sedikit bicara
bertemu dengan anak Feeling yang sebaliknya.
Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai
dilakukan oleh orangtua adalah menasehati anak
untuk melakukan aksi A, aksi B dan selanjutnya.
Sehingga membuat si anak tidak hanya berhenti
pada tahap ‘bicara’, tetapi berlanjut pada tahap
‘bekerja’ atau tahap aksi.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – F)
>>> kembali
PL menaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL mementori anak
Khusus pada orang/anak yang bermesin kecerdasan
Sensing, mereka adalah sosok yang selalu hidup
dengan program (Si) dan proyek (Se). Artinya, seorang
anak Sensing memerlukan seorang mentor yang
memberikan petunjuk – petunjuk, dan garis – garis
besar dalam menjalankan program dan proyek
tersebut. Dan mentor yang paling sesuai secara
kemistri adalah seorang Intuiting. Maka aksi sukses
yang paling sesuai dijalankan oleh orangtua di sini
adalah dengan menjadi mentor anak.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – S)
PL menaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memberdayakan
anak
Aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh
orangtua Feeling adalah dengan memberdayakan
anak Thinking yang mandiri untuk terus tumbuh
berkembang. Caranya adalah dengan secara
kontinyu memberikan tanggung jawab, amanah,
dan tantangan yang semakin lama semakin besar.
Tentunya hal ini dilakukan secara bertahap, terukur
dan terencana. Sehingga secara bertahap pula si
anak akan terus tumbuh berkembang hingga
akhirnya mencapai keberhasilan tertingginya.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – T)
PL menaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL menjembatani anak
Anak Intuiting di sini secara kemistri menaklukkan
orangtuanya yang Sensing. Artinya, pada taraf-taraf
tertentu si PL tidak akan bisa mengikuti (catch up)
dengan anak. Maka aksi sukses yang paling sesuai
dilakukan orangtua adalah dengan menjadi jembatan
untuk keberhasilan anaknya. Menjembatani artinya
orangtua mendukung hingga pada tahap ‘melayani’
segala kebutuhan si anak. Ibarat jembatan yang bahkan
siap ‘diinjak’ demi mengantarkan orang yang
menyebranginya menuju ke satu titik.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – I)
PL ditaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL memodali
anak
(kehati-hatian
terhadap
kesialan)
Orangtua Thinking di sini cenderung lemah jika
harus menelateni anak Feeling. Dengan demikian
aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh
orangtua adalah dengan ‘memodali’ segala yang
dibutuhkan oleh anak. Artinya, orangtua menjadi
layaknya investor yang siap membiayai segala
kebutuhan anak dalam rangka menuju
keberhasilannya.
Kombinasi Hubungan PL – Anak (T – F)
>>> kembali
PL ditaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL membuat anak
berperan
Orangtua Insting di sini ditaklukkan oleh anak Sensing
yang berstamina tinggi. Dengan demikian aksi sukses
yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah
dengan menyalurkan stamina anak Sensing tadi.
Caranya adalah dengan membuatnya menjalani
banyak peran. Dan peran – peran yang dipilih untuk
dilakukan adalah peran-peran yang dirancang
sedemikian rupa sehingga selaras dengan peran yang
ingin diraih/dicapai oleh si anak di masa depannya
kelak.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – S)
PL ditaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL membuka ruang
gerak anak
(memberikan tambahan
pilihan)
Seorang anak yang bermesin kecerdasan Thinking
adalah anak yang cenderung fokus. Tetapi fokusnya di
sini kerap membuat si anak menjadi sosok yang single
– minded. Sosok yang ibaratnya memakai kacamata
kuda. Maka aksi sukses terbaik orangtua Intuiting di
sini adalah dengan memberikan anak beragam
alternatif, beragam variasi, serta ruang gerak yang
lebih luas sehingga anak bisa berekspansi. Sehingga si
anak bisa berkembang dan tidak mentok (stuck)
begitu-begitu saja.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – T)
>>> kembali
PL ditaklukkan Anak
Aksi Sukses Penjelasan
PL melibatkan anak
Hubungan yang terjadi di sini adalah bahwa orangtua Feeling
yang cenderung banyak bicara sedikit kerja ditaklukkan oleh
anak Insting yang lebih banyak kerja daripada bicara. Dengan
demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh
orangtua adalah melibatkan anak dalam setiap proses
menuju keberhasilan anak. Termasuk proses pengambilan
keputusan. Sehingga apa yang dilakukan anak nantinya tidak
hanya dilihat sebagai ‘pekerjanya’ atas banyak omong
orangtuanya saja, tetapi juga sebagai sesuatu yang juga telah
ditetapkan si anak.
Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – In)
PL ditaklukkan Anak

More Related Content

What's hot

Transforming succes mindset
Transforming succes mindsetTransforming succes mindset
Transforming succes mindset
Adang Adha
 
PPT Sukses
PPT SuksesPPT Sukses
PPT Sukses
Beni Subianto
 
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Imron Mahmudi
 
Proposal profiling karyawan
Proposal profiling karyawanProposal profiling karyawan
Proposal profiling karyawanIkhwan Kwadrat
 
4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadianwika_wibowo
 
Sikap mental positif
Sikap mental positifSikap mental positif
Sikap mental positifchoirulamri99
 
Smart family
Smart familySmart family
Smart family
Alik Atiga
 
JURUS AMPUH MERAIH SUKSES
JURUS AMPUH MERAIH SUKSESJURUS AMPUH MERAIH SUKSES
JURUS AMPUH MERAIH SUKSES
Frenky Suseno Manik
 
Good To Great
Good To GreatGood To Great
Good To Great
Yodhia Antariksa
 
Komunikasi orangtua dan anak - parenting
Komunikasi orangtua dan anak - parentingKomunikasi orangtua dan anak - parenting
Komunikasi orangtua dan anak - parenting
Zainal Asikin
 
Keecerdasan Sosial
Keecerdasan SosialKeecerdasan Sosial
Keecerdasan Sosial
Asep Awaludin
 
Sinergi (Teamwork)
Sinergi (Teamwork)Sinergi (Teamwork)
Sinergi (Teamwork)
Muhamad Ardiansyah
 
Sukses dengan softskill
Sukses dengan softskillSukses dengan softskill
Sukses dengan softskill
Samuel Henry
 
Hard Skills vs Soft Skills
Hard Skills vs Soft SkillsHard Skills vs Soft Skills
Hard Skills vs Soft Skills
PT. Jawara Data Nusantara
 
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptx
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptxFixed Mindset-Growth Mindset.pptx
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptx
YektiNurUtami
 
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadgetMateri seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
Namin AB Ibnu Solihin
 
Delegating Effectively _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Delegating Effectively  _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Delegating Effectively  _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Delegating Effectively _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Kanaidi ken
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Lokerpedia .
 
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
Namin AB Ibnu Solihin
 

What's hot (20)

Transforming succes mindset
Transforming succes mindsetTransforming succes mindset
Transforming succes mindset
 
PPT Sukses
PPT SuksesPPT Sukses
PPT Sukses
 
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
Pengasuhan Positif (Positif Parenting)
 
Proposal profiling karyawan
Proposal profiling karyawanProposal profiling karyawan
Proposal profiling karyawan
 
4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian4. jenis jenis kepribadian
4. jenis jenis kepribadian
 
Sikap mental positif
Sikap mental positifSikap mental positif
Sikap mental positif
 
Smart family
Smart familySmart family
Smart family
 
JURUS AMPUH MERAIH SUKSES
JURUS AMPUH MERAIH SUKSESJURUS AMPUH MERAIH SUKSES
JURUS AMPUH MERAIH SUKSES
 
Kecerdasan emosi
Kecerdasan emosiKecerdasan emosi
Kecerdasan emosi
 
Good To Great
Good To GreatGood To Great
Good To Great
 
Komunikasi orangtua dan anak - parenting
Komunikasi orangtua dan anak - parentingKomunikasi orangtua dan anak - parenting
Komunikasi orangtua dan anak - parenting
 
Keecerdasan Sosial
Keecerdasan SosialKeecerdasan Sosial
Keecerdasan Sosial
 
Sinergi (Teamwork)
Sinergi (Teamwork)Sinergi (Teamwork)
Sinergi (Teamwork)
 
Sukses dengan softskill
Sukses dengan softskillSukses dengan softskill
Sukses dengan softskill
 
Hard Skills vs Soft Skills
Hard Skills vs Soft SkillsHard Skills vs Soft Skills
Hard Skills vs Soft Skills
 
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptx
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptxFixed Mindset-Growth Mindset.pptx
Fixed Mindset-Growth Mindset.pptx
 
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadgetMateri seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
Materi seminar parenting mendidik anak generasi alpha dengan gadget
 
Delegating Effectively _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Delegating Effectively  _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Delegating Effectively  _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Delegating Effectively _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
 
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan MenjualKonsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
Konsep Membuat CV yang Menarik dan Menjual
 
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik generasi z di era 4.0
 

Similar to Stif in parenting pekanbaru

BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptxBINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
fathurrohim11
 
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATANPPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
Ekka Alsha'girl
 
Pengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptxPengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptx
DansRoland
 
Pengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptxPengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptx
DansRoland
 
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak olehOrang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
Rakotoarison Louis Frederick
 
Pola Asuh Anak dan remaja di era Digital
Pola Asuh Anak dan remaja di era DigitalPola Asuh Anak dan remaja di era Digital
Pola Asuh Anak dan remaja di era Digital
RayzerArts
 
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdfMATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
kbboyolali
 
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
jokosusanto58
 
Sosial Campaign "Saving Children Morality"
Sosial Campaign "Saving Children Morality"Sosial Campaign "Saving Children Morality"
Sosial Campaign "Saving Children Morality"
Olivia Respati
 
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdfPola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
RivaldiDoank
 
Remaja Dan Displin 2008
Remaja Dan Displin 2008Remaja Dan Displin 2008
Remaja Dan Displin 2008bad anuar
 
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptxParenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
AriantoSerenade
 
MEMETAKAN POTENSI ANAK
MEMETAKAN POTENSI ANAKMEMETAKAN POTENSI ANAK
MEMETAKAN POTENSI ANAK
Sanjaya Koembara
 
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptxPARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
DansRoland
 
andreas s. sukendro
andreas s. sukendroandreas s. sukendro
andreas s. sukendro
andreas saputro Sukendro
 
Ceramah keibubapaan
Ceramah keibubapaanCeramah keibubapaan
Ceramah keibubapaan
shikin kaunselor
 
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptxPenguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
KasandraFitrianiN
 
Membantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual
Membantu Anak Mencegah Kekerasa SeksualMembantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual
Membantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual24hourparenting
 
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptxREF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
NigarKalfa
 

Similar to Stif in parenting pekanbaru (20)

BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptxBINA KETAHANAN REMAJA.pptx
BINA KETAHANAN REMAJA.pptx
 
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATANPPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
PPT-ILMU BUDAYA KESEHATAN
 
Pengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptxPengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptx
 
Pengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptxPengasuhan Positif.pptx
Pengasuhan Positif.pptx
 
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak olehOrang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
Orang tua perlu pahami makna pendidikan anak oleh
 
Pola Asuh Anak dan remaja di era Digital
Pola Asuh Anak dan remaja di era DigitalPola Asuh Anak dan remaja di era Digital
Pola Asuh Anak dan remaja di era Digital
 
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdfMATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
MATERI PENDIDIKAN ANAK PADA KURSUS CATIN.pdf
 
Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2
 
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
370209151-POLA-ASUH-ANAK.ppt.ppt
 
Sosial Campaign "Saving Children Morality"
Sosial Campaign "Saving Children Morality"Sosial Campaign "Saving Children Morality"
Sosial Campaign "Saving Children Morality"
 
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdfPola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
Pola Asuh Anak dan Remaja di Era Digital.pdf
 
Remaja Dan Displin 2008
Remaja Dan Displin 2008Remaja Dan Displin 2008
Remaja Dan Displin 2008
 
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptxParenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
Parenting,positif untuk bekal para orangbtua .pptx
 
MEMETAKAN POTENSI ANAK
MEMETAKAN POTENSI ANAKMEMETAKAN POTENSI ANAK
MEMETAKAN POTENSI ANAK
 
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptxPARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
PARENTING KOBER MUSTIKA KANIA 2 DESEMBER 2022.pptx
 
andreas s. sukendro
andreas s. sukendroandreas s. sukendro
andreas s. sukendro
 
Ceramah keibubapaan
Ceramah keibubapaanCeramah keibubapaan
Ceramah keibubapaan
 
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptxPenguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
Penguatan-Keluarga-di-Masa-Pandemi-melalui-Parenting-2021.pptx
 
Membantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual
Membantu Anak Mencegah Kekerasa SeksualMembantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual
Membantu Anak Mencegah Kekerasa Seksual
 
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptxREF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
REF. 1 KOMUNIKASI EFEKTIF SESUAI TAHAP USIA ANAK.pptx
 

Recently uploaded

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 

Recently uploaded (20)

Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 

Stif in parenting pekanbaru

  • 1. 1Copyright @Yayayasan STIFIn CARA ASYIK ORTU MENDIDIK ANAK BERDASARKAN MESIN KECERDASAN STIFIn STIFIn PARENTING SERIES DR. HJ. ALVI F ALWIE
  • 2. Rumusan STIFIn Kenali POTENSI GENETIK (20%), Maksimalkan LINGKUNGAN (80%) Untuk ASAH menjadi yang TERBAIK
  • 3. FENOTIF = 20% + 80% Kondisi saat ini Genetik/DNA Lingkungan
  • 4. STIFIn Menguak Jutaan Informasi Tentang Seseorang Neocortex kiri Neocortex kanan Limbik kiri Limbik kanan Otak Tengah introvert extrovert
  • 5. NEOKORTEK KIRI / OTAK KIRI TTHINKING ANALITIS PANDAI NEOKORTEK KANAN /OTAK KANAN IINTUITING KREATIF INOVATIF LIMBIK KIRI SSENSING MEMORI RAJIN LIMBIK KANAN FFEELING EMOSI HUBUNGAN OTAK TENGAH InINSTING NALURI SERBA BISA
  • 6. Gambaran Dasar Karakter STIFIn Tipe Kecerdasan Cara Belajar Kebiasaan Kehebatan Fokus Modal Utama Kunci Sukses Sensing Menghafal Menandai Main Otot Penampilan Kesempatan Tingkatkan Frekuensi Thinking Menghitung Menganalisa Serius Logika Pelajaran Kepandaian Susun Prioritas Intuiting Dipolakan Usil Kreatif Imajinasi Gagasan Perbaiki Kualitas Feeling Mendengar Diskusi Santai Ngomong Persahabatan Kematangan Pimpin Diri Insting Rangkum (Deduktif) Nimbrung Serba bisa Peranan Adaptasi Tolong Teman
  • 7. IB T A FO S AB In Di antara Spontan, sementara dan labil AB/A/B/O
  • 8. SIFAT & PERILAKU KHAS Berdasarkan STIFIn personality Positif gigih suka berpetualang pemalu asyik rinci dermawan disiplin deterministik akurat stabil Negatif pesimis pencemas materialistis suka pamer Si Se
  • 9. "Buktikan!" Rajin – Teliti - Detail Menuntut bukti dan Contoh Berpikir Runtut Orientasi : Hasil Suka Kepastian Suka Mencontoh Suka non fiksi Ingatan Kuat Banyak Gerak Nggak Gampang Capek Pandai Beracting & Pura pura
  • 10. SIFAT & PERILAKU KHAS Berdasarkan STIFIn personality Positif tenang analitis banyak akal kemauan keras percaya diri sabar pemikir teratur pengelola fokus Negatif keras kepala kritis skeptis defensif Te Ti
  • 11. "Pikirkan!" Logis - Rasional Abaikan Perasaan orang Dingin, Jaga jarak Suka Tanya data Kritis dan suka mendebat Tegas tuntut hak Maskulin Serius & Jarang bercanda Susah dinasehati bila tak masuk akalnya
  • 12. SIFAT & PERILAKU KHAS Berdasarkan STIFIn personality Positif dinamis bersemangat kompetitif dalam optimis perfeksionis riang berperilaku baik lincah pembelajar Negatif tidak realistis menarik diri obsesif gila kerja Ie Ii
  • 13. "Bayangkan!" Gambaran Besar Kreatif - Unik Abstrak - Teoritis Analogi & Metafora Suka alternatif Suka cerita fiksi Imajinatif Suka Menghayal Suka Usil Terkadang suka aneh-aneh Menjadi Trendsetter
  • 14. SIFAT & PERILAKU KHAS Berdasarkan STIFIn personality Positif Idealis sensitif Penggerak berempati baik hati toleran reflektif populer bermoral komunikatif Negatif suka memerintah tidak disiplin manipulatif tidak konsisten Fi Fe
  • 15. "Rasakan..." Main hati Berorientasi pd orang Mengukur perasaan Mudah tersinggung Suka ngobrol Pandai meyakinkan Banyak kawan Senang Gaul Jaga Perasaan Orang Lain Nggak Mau Berdebat Kurang Tegas Tuntut Hak Suka senangkan orang lain
  • 16. SIFAT & PERILAKU KHAS Berdasarkan STIFIn personality Positif menyukai kedamaian rela berkorban mudah melebur menyenangkan seimbang Negatif acak mudah emosi In
  • 17. "Ayo..Cepat!" Spontan, Naluri/Ilham Senang terlibat Senang kerja Sosial Pragmatis - Generalis To the point Mudah adaptasi Senang jadi Pendamai Traumatik
  • 18. 18 APA TANTANGAN TERBESAR ANDA SEBAGAI ORANG TUA?
  • 19. STIFIn Parenting adalah sebuah konsep parenting yang bertujuan mengantarkan setiap anak menuju keberhasilan, dan di saat yang sama membuat Anda merasa nyaman dengan tetap mengoptimalkan kekhasan diri Anda Win
  • 20. Seberapa besar Sense of Giving Anda selama ini? STIFIn Parenting adalah tentang Sense of Giving
  • 22. Pendekatan Parenting • Pendekatan Mengalir vs Terdesain • Pendekatan Intervensi vs Pembiaran
  • 23. 1. P e n d e k a t a n Mengalir vs Terdisain Mengalir Terdisain Membiarkan anak Anda mengalir tanpa perencanaan Merencanakan program anak Anda secara cermat Setiap kejadian terhadap anak Anda ditanggapi reaktif Menjaga anak Anda penuh antisipasi dan lebih proaktif Menyelesaikan masalah anak Anda demi keperluan saat ini Menyelesaikan masalah anak Anda dalam perspektif jangka panjang Memberi ruang yang leluasa kepada anak Anda terhadap pengaruh luar Cenderung lebih membatasi anak Anda terhadap pengaruh luar Membiarkan anak Anda memilih sendiri teman mainnya Menyeleksi teman-teman yang sesuai untuk anak Anda
  • 24. 1. P e n d e k a t a n Intervensi vs Pembiaran Intervensi Pembiaran Memberi perhatian yang besar untuk program aktivitas anak Anda Membiarkan anak Anda mengurus sendiri program aktivitasnya Siap mengurus anaknya hingga melelahkan secara lahir dan batin Tidak mau dibuat lelah secara lahir dan batin oleh urusan anak Anda Bersedia mengeluarkan uang sampai batas kemampuannya demi keberhasilan anak Anda Belanja untuk keperluan anak Anda bukanlah prioritas nomor satu Kualitas hubungan dengan anak dijaga baik- baik Hubungan dengan anak Anda berjalan sekedarnya Mengawal proses pertumbuhan anak sampai di ujung kematangan pribadinya Melepas proses pertumbuhan anak lebih dini meski anak belum matang
  • 25. Bagaimana melakukannya? 1. Tentukan siapa Parent Leader di keluarga Anda 2. Bangun atmosfer keluarga sesuai bakat alami Parent Leader 3. Perlakukan setiap anak sesuai bakat alami anak
  • 26. Mengapa harus ada Parent Leader • Menentukan Arah • Membangun Tim • Keputusan strategis
  • 27. KRITERIA Parent Leader: SENSE of GIVING DEDIKASI=
  • 28. Mengapa atmosfer keluarga musti dibangun? • Stabilitas • Pakem & standar jelas • Tidak bingung/rancu
  • 29. Atmosfer seperti apa yang harus dibangun oleh Parent Leader?
  • 30. Setiap Parent Leader memiliki gaya parentingnya sendiri-sendiri mengikuti mesin kecerdasannya.
  • 31. T S I F P a r e n t i n g S t y l e Gaya KananGaya Kiri Gaya Atas Gaya Bawah Gaya ProduksiGaya Organisasi
  • 32. P a r e n t i n g S t y l e Gaya Kiri vs Gaya Kanan Gaya Kiri Gaya Kanan Lebih menguasai anaknya Memberi kelonggaran kepada anaknya Memberi rasa hormat vertikal Membiarkan kesetaraan hubungan Menawarkan keseragaman dan pengulangan Menawarkan pilihan beserta konsekuensinya Sangat peduli dengan detil aksi anaknya Peduli pada langkah besar dan arah hidup anaknya Melembagakan peraturan dan kepatuhan Melembagakan kemerdekaan dan kebebasan
  • 33. P a r e n t i n g S t y l e Gaya Atas vs Gaya Bawah Gaya Atas Gaya Bawah Mementingkan kualitas individu Mementingkan hubungan interpersonal Menjejali dengan wawasan dan pengetahuan Memperbanyak terpaan dan keterlibatan riil Mengandalkan kecerdasan anak Mengandalkan daya juang anak Mengajarkan prinsip dan logika Mengajarkan tradisi dan fanatisme Mengajarkan bahwa modal untuk bisa bahagia adalah kepandaian Mengajarkan bahwa modal untuk bisa bahagia adalah usaha
  • 34. P a r e n t i n g S t y l e Gaya Organisasi vs Gaya Produksi Gaya Organisasi Gaya Produksi Menanamkan tanggung jawab dan kematangan Mementingkan hasil karya cipta anak Dibimbing menjadi pemimpin Dibimbing untuk berbuat Harga diri dibangun dari hal-hal yang bersifat personal (fondasi, kerangka, dst) Harga diri dibangun dari hal-hal yang bersifat lingkungan (atmosfer, perangkat, dst) Mementingkan berada di jalur yang benar Mementingkan kesejahteraan dan kesehatan Menegakkan benar salah Menghidupkan baik buruk
  • 35. P a r e n t i n g S t y l e Instinct • Adaptive • Simple • Moderat
  • 36. MESIN KECERDASAN & KEPRIBADIAN introvert (i) & ekstrovert (e) sebagai kemudi
  • 37. Perbedaan introvert - ekstrovert Aitem introvert ekstrovert Sumber stimuli Dari dalam Dari luar Falsafah hidup Ditakut-takuti (sisi neraka) Diiming-imingi (sisi surga) Cara memotivasi Menantang mereka agar ingin bekerja Membuat mereka bisa bekerja
  • 38. Perlakukan setiap anak sesuai dengan bakat alami anak
  • 39. Pola Hubungan Kemistri Water Metal Wood FireEarth In I FS T MK Perlu dukungan dari: Ditaklukkan / dikalahkan oleh: S F I T S F I In T F I In In T S
  • 40. Aksi Sukses Parenting berdasarkan Kombinasi Hubungan 40 Hubungan Kemistri Kombinasi Hubungan PL- Anak Garis Besar Aksi PL SAMA dengan anak SS, TT, InIn, II, FF PL MENAMBAH potensi anak PL MENDUKUNG anak ST, TIn, InI, IF, FS PL MELIPATGANDAKAN potensi anak PL DIDUKUNG anak SF, TS, InT, Iin, FI PL MEMBERIKAN JALAN kepada anak PL MENAKLUKKAN anak Sin, TI, InF, IS, FT PL MENGARAHKAN anak PL DITAKLUKKAN anak SI, TF, InS, IT, Fin, PL MEMFASILITASI anak
  • 42. 42
  • 43. Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – S) Aksi Sukses Penjelasan PL memperkuat anak Orangtua dan anak Sensing cenderung memiliki selera yang sama, frekuensinya sudah ‘nyambung’, dan keduanya cenderung manja. Sehingga aksi sukses yang paling sesuai dilakukan orangtua adalah dengan sebisa mungkin terlibat dalam aspek/aktivitas yang bisa mengantarkan anak menuju keberhasilannya tersebut. Ibarat sederhananya, jika anak berenang, aksi sukses orangtua adalah dengan ikut berenang. PL sama dengan Anak
  • 44. Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – T) Aksi Sukses Penjelasan PL memandirikan anak Orangtua dan anak Thinking adalah sosok yang keduanya cenderung mandiri. Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan memandirikan anak. Artinya, hal terpenting yang diperlukan anak dari orangtuanya adalah kepercayaan bahwa anak mampu melakukan apa yang musti ia lakukan. Tentu saja tetap ada faktor intervensi di sini, seperti tuntunan – batasan – aturan, dan seterusnya. >>> kembali PL sama dengan Anak
  • 45. Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – In) Aksi Sukses Penjelasan PL menggandeng anak (dengan cara komplementasi) Orangtua yang bermesin kecerdasan Insting bertemu dengan anak yang juga bermesin kecerdasan Insting. Kesamaan keduanya diantaranya adalah bahwa kedua-duanya tanggap, dan banyak aksi/kerja. Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan menjadi rekan anak dalam melakukan aksi-aksinya tadi. Sehingga aksi yang dilakukan (terutama aksi si anak) bisa saling melengkapi satu sama lainnya. PL sama dengan Anak
  • 46. Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – I) Aksi Sukses Penjelasan PL menstimulasi anak (tidak menjejali) Orangtua dan anak sama – sama bermesin kecerdasan Intuiting. Mereka sama – sama sosok yang meruang, dan sosok yang terbuka pada banyak hal sehingga kemudian bisa melahirkan kreativitas - kreativitas. Maka aksi sukses terbaik orangtua di sini adalah dengan menstimulasi anak melalui banyak cara dan media, sehingga kemudian si anak akan bergerak dengan sendirinya. PL sama dengan Anak
  • 47. Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – F) Aksi Sukses Penjelasan PL menyaingi anak (memanas- manasi) Hubungan kemistri yang terjadi antara sosok Feeling dengan Feeling adalah kompetisi. Dengan demikian, aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan menjadi layaknya seorang kompetitor untuk anak. Orangtua selalu berusaha melakukan sesuatu sebaik – baiknya sehingga bisa menyaingi anak. Akibatnya, si anak juga akan semakin terpicu untuk menyaingi orangtuanya. Hasilnya, standar keberhasilan anak pun bisa terus meningkat. PL sama dengan Anak
  • 48. Aksi Sukses Penjelasan PL mendukung anak (mematangkan persiapan) Dalam hubungan orangtua – anak di sini, anak lebih mandiri daripada orangtuanya. Karena tipe Thinking adalah tipe yg cenderung mandiri, sedangkan Sensing adalah tipe yang cenderung manja. Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan menjadi pendukung di belakang. Bentuk dukungan yang diberikan bisa bersifat materiil dan juga bersifat moril, sesuai yang diperlukan si anak. Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – T) PL mendukung Anak
  • 49. Aksi Sukses Penjelasan PL memfokuskan anak (mengkanalisasi/ mengalirkan ke arah yang tepat) Orangtua bermesin kecerdasan Thinking di sini memiliki kemistri mendukung anak yang bermesin kecerdasan Insting. Ibaratnya, anak Insting adalah air yang bisa menyebar ke mana-mana. Maka aksi sukses terbaik orangtua di sini ibarat menjadi pipa yang mengarahkan ke mana sebaiknya air dialirkan. Anak Insting adalah anak yang serba bisa, dan orangtua Thinking di sini mengarahkan agar anak bisa fokus pada satu titik dan tidak menjadi anak yang bisa banyak hal tapi serba setengah-setengah. Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – In) PL mendukung Anak
  • 50. Aksi Sukses Penjelasan PL memuaskan anak (memberikan simpul/intisari) Hubungan yang tercipta antara orangtua – anak di sini adalah bahwa orangtua mendukung anak. Maka aksi sukses terbaik orangtua adalah dengan menjadi sosok yang cepat tanggap, banyak aksi dan rela berkorban untuk memuaskan (kebutuhan) si anak menuju keberhasilannya. Artinya, orangtua siap memberikan dukungan dalam bentuk apa pun, bahkan sampai pada tahap mengorbankan kepentingan pribadinya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – I) PL mendukung Anak
  • 51. Aksi Sukses Penjelasan PL memupuk anak (memberikan kata/ilmu) Aksi sukses yang paling sesuai diberikan oleh orangtua kepada anak di sini adalah ibarat untuk membesarkan api maka dibutuhkan kayu. Api adalah ibarat semangatnya/hatinya/mesin pendorongnya seorang anak Feeling. Dan untuk memupuk semangat/hati/mesin pendorong anak Feeling, bentuk dukungan yang diberikan diantaranya seperti ‘pupuk’ inspirasi, ‘pupuk’ apresiasi, ‘pupuk’ perhatian, dan ‘pupuk’ tidak menghakimi si anak. Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – F) PL mendukung Anak
  • 52. Aksi Sukses Penjelasan PL memanjakan anak Sosok Feeling adalah sosok yang cenderung sangat ‘main hati’, dan sosok Sensing adalah sosok yang cenderung manja. Maka aksi sukses orangtua kepada anak di sini adalah dengan orangtua memanjakan anak dengan cinta kasih yang luar biasa. Tentu saja dimensi tuntutan/kontrol/aturan di sini tetap ada, namun unsur cinta dan kasih sayang di sini diekspresikan dalam bentuk yang boleh jadi dikatakan ‘lebay’ atau luar biasa hebat. Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – S) PL mendukung Anak
  • 53. Aksi Sukses Penjelasan PL memberi kesempatan anak Aksi sukses orangtua kepada anak di sini yang paling sesuai adalah sebagai pembuka jalan, atau sebagai pembuka kesempatan untuk anak (terutama pada aspek yang ingin dikuasai anak). Maka sangat penting di sini bagi si orangtua untuk terus maju dan berhasil. Karena bila tidak, maka pintu-pintu kesempatan yang tersedia akan menjadi minim. Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – F) PL didukung Anak
  • 54. Aksi Sukses Penjelasan PL mengawasi anak (menghidupkan efektivitas) Anak Sensing di sini yang cenderung manja dan orangtua Thinking yang cenderung mandiri, membuat aksi sukses terbaik yang dilakukan orangtua adalah dengan menjadi layaknya seorang pengawas yang selalu memonitor yang dilakukan anak. Ibaratnya, orangtua Thinking adalah seorang atasan, dan anak Sensing-nya adalah ibarat bawahannya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – S) PL didukung Anak
  • 55. Aksi Sukses Penjelasan PL mengalirkan anak Jika bicara mengarahkan, orangtua Insting justru lebih lemah ketimbang si anak Thinking (kuat dalam hal mengarahkan/direction). Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah mengalirkan anak sehingga ia bisa meraih keberhasilannya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – T) >>> kembali PL didukung Anak
  • 56. Aksi Sukses Penjelasan PL menyibukkan anak Aksi sukses terbaik yang dilakukan orangtua Intuiting kepada anak Insting adalah dengan memberikan beragam aktivitas sehingga si anak Insting yang terus bergerak dan maunya serba cepat bisa tersibukkan (terpola). Aktivitas seperti apa yang dimaksud? Orangtua Intuiting dengan ide – idenya yang kreatif dan keberaniannya melakukan terobosan – terobosan kemudian bisa menemukan dan menciptakan beragam aktivitas yang berkualitas. Pengalaman dan penguasaan dalam melakukan beragam aktivitas, serta luasnya ruang gerak inilah yang kemudian bisa mengantarkan si anak pada keberhasilannya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – In) PL didukung Anak
  • 57. Aksi Sukses Penjelasan PL menggiring anak (bisa banyak titik) Aksi sukses orangtua Feeling untuk anak Intuting di sini adalah dengan memimpin kemana jalan si anak. Ibarat sebuah lokomotif yang menggiring jalannya gerbong di belakangnya, atau ibarat penggembala yang menggiring jalannya hewan gembalaannya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – I) >>> kembali PL didukung Anak
  • 58. Aksi Sukses Penjelasan PL mendikte anak (dengan cara efisiensi) Hubungan yang tercipta adalah orangtua Sensing di sini menaklukkan anak Insting yang bisa ‘kemana-mana’, maka aksi sukses orangtua yang paling pas di sini adalah mendikte apa-apa yang musti diketahui atau dilakukan anak dalam rangka mengantarkan si anak menuju keberhasilan. Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – In) PL menaklukkan Anak
  • 59. Aksi Sukses Penjelasan PL mengarahkan anak Anak yang bermesin kecerdasan Intuiting di sini punya kelemahan dalam hal arah. Ia adalah tipe yang spasial, meruang, dan terbuka pada banyak hal, sehingga kerap kesulitan dalam menentukan arah. Maka aksi sukses yang paling sesuai bagi orangtua Thinking kepada anak Intuiting adalah dengan memberikan arah. Sehingga langkah si anak menjadi jelas arahnya dan anak tidak mengalami kebingungan. Kombinasi Hubungan PL - Anak (T – I) PL menaklukkan Anak
  • 60. Aksi Sukses Penjelasan PL menasehati anak Hubungan kemistri yang terjadi di sini adalah orangtua Insting yang banyak kerja sedikit bicara bertemu dengan anak Feeling yang sebaliknya. Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah menasehati anak untuk melakukan aksi A, aksi B dan selanjutnya. Sehingga membuat si anak tidak hanya berhenti pada tahap ‘bicara’, tetapi berlanjut pada tahap ‘bekerja’ atau tahap aksi. Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – F) >>> kembali PL menaklukkan Anak
  • 61. Aksi Sukses Penjelasan PL mementori anak Khusus pada orang/anak yang bermesin kecerdasan Sensing, mereka adalah sosok yang selalu hidup dengan program (Si) dan proyek (Se). Artinya, seorang anak Sensing memerlukan seorang mentor yang memberikan petunjuk – petunjuk, dan garis – garis besar dalam menjalankan program dan proyek tersebut. Dan mentor yang paling sesuai secara kemistri adalah seorang Intuiting. Maka aksi sukses yang paling sesuai dijalankan oleh orangtua di sini adalah dengan menjadi mentor anak. Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – S) PL menaklukkan Anak
  • 62. Aksi Sukses Penjelasan PL memberdayakan anak Aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua Feeling adalah dengan memberdayakan anak Thinking yang mandiri untuk terus tumbuh berkembang. Caranya adalah dengan secara kontinyu memberikan tanggung jawab, amanah, dan tantangan yang semakin lama semakin besar. Tentunya hal ini dilakukan secara bertahap, terukur dan terencana. Sehingga secara bertahap pula si anak akan terus tumbuh berkembang hingga akhirnya mencapai keberhasilan tertingginya. Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – T) PL menaklukkan Anak
  • 63. Aksi Sukses Penjelasan PL menjembatani anak Anak Intuiting di sini secara kemistri menaklukkan orangtuanya yang Sensing. Artinya, pada taraf-taraf tertentu si PL tidak akan bisa mengikuti (catch up) dengan anak. Maka aksi sukses yang paling sesuai dilakukan orangtua adalah dengan menjadi jembatan untuk keberhasilan anaknya. Menjembatani artinya orangtua mendukung hingga pada tahap ‘melayani’ segala kebutuhan si anak. Ibarat jembatan yang bahkan siap ‘diinjak’ demi mengantarkan orang yang menyebranginya menuju ke satu titik. Kombinasi Hubungan PL - Anak (S – I) PL ditaklukkan Anak
  • 64. Aksi Sukses Penjelasan PL memodali anak (kehati-hatian terhadap kesialan) Orangtua Thinking di sini cenderung lemah jika harus menelateni anak Feeling. Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah dengan ‘memodali’ segala yang dibutuhkan oleh anak. Artinya, orangtua menjadi layaknya investor yang siap membiayai segala kebutuhan anak dalam rangka menuju keberhasilannya. Kombinasi Hubungan PL – Anak (T – F) >>> kembali PL ditaklukkan Anak
  • 65. Aksi Sukses Penjelasan PL membuat anak berperan Orangtua Insting di sini ditaklukkan oleh anak Sensing yang berstamina tinggi. Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah dengan menyalurkan stamina anak Sensing tadi. Caranya adalah dengan membuatnya menjalani banyak peran. Dan peran – peran yang dipilih untuk dilakukan adalah peran-peran yang dirancang sedemikian rupa sehingga selaras dengan peran yang ingin diraih/dicapai oleh si anak di masa depannya kelak. Kombinasi Hubungan PL - Anak (In – S) PL ditaklukkan Anak
  • 66. Aksi Sukses Penjelasan PL membuka ruang gerak anak (memberikan tambahan pilihan) Seorang anak yang bermesin kecerdasan Thinking adalah anak yang cenderung fokus. Tetapi fokusnya di sini kerap membuat si anak menjadi sosok yang single – minded. Sosok yang ibaratnya memakai kacamata kuda. Maka aksi sukses terbaik orangtua Intuiting di sini adalah dengan memberikan anak beragam alternatif, beragam variasi, serta ruang gerak yang lebih luas sehingga anak bisa berekspansi. Sehingga si anak bisa berkembang dan tidak mentok (stuck) begitu-begitu saja. Kombinasi Hubungan PL - Anak (I – T) >>> kembali PL ditaklukkan Anak
  • 67. Aksi Sukses Penjelasan PL melibatkan anak Hubungan yang terjadi di sini adalah bahwa orangtua Feeling yang cenderung banyak bicara sedikit kerja ditaklukkan oleh anak Insting yang lebih banyak kerja daripada bicara. Dengan demikian aksi sukses yang paling sesuai dilakukan oleh orangtua adalah melibatkan anak dalam setiap proses menuju keberhasilan anak. Termasuk proses pengambilan keputusan. Sehingga apa yang dilakukan anak nantinya tidak hanya dilihat sebagai ‘pekerjanya’ atas banyak omong orangtuanya saja, tetapi juga sebagai sesuatu yang juga telah ditetapkan si anak. Kombinasi Hubungan PL - Anak (F – In) PL ditaklukkan Anak

Editor's Notes

  1. 5
  2. 7