SlideShare a Scribd company logo
Peran adalah pelaksanaan hak dan
kewajiban seseorang sesuai dengan
status sosialnya. Peran dianggap
sangat penting karena mengatur
perilaku seseorang dalam masyarakat
berdasarkan norma yang berlaku di
masyarakat
Konflik peran terjadi apabila seseorang dengan kedudukan tertentu harus
melaksanakan peran yang sesungguhnya tidak diharapkan hal ini terjadi karena
seseorang mempunyai banyak status sosial.
 Contoh :
Seorang polisi yang baik harus menangkap pelaku kejahatan yang sebenarnya keponakannya
sendiri


•

Seorang pelajar mengalami konflik peran antara memberi contekan kepada teman dan
menjadi pelajar yang jujur
Pembentukan kelompok sosial tidak hanya
bergantung pada kedekatan fisik, tetapi juga
kesamaan diantara anggota-anggotanya, kesamaan
yang dimaksud adalah kesamaan minat,
kepercayaan, nilai, usia, tingkat intelegensi, atau
karakter personal lain. Kesamaan juga merupakan
faktor utama dalam memilih calon pasangan untuk
membentuk kelompok sosial yang disebut keluarga.





Menurut Cooly, kelompok primer adalah
kelompok kecil yang anggotanya memiliki
hubungan dekat, personal, dan langgeng.
Contoh paling jelas adalah keluarga.
kelompok sekunder adalah kelompok yang lebih
besar, bersifat sementara, dibentuk untuk tujuan
tertentu, dan hubungan antar anggotanya tidak
bersifat pribadi sehingga biasanya tidak
langgeng. Contohnya keseblasan sepak bola
4. Grup formal dan grup informal
 Grup formal adalah kelompok yang mempunyai peraturan
tegas dan sengaja diciptakan oleh anggota-anggotanya untuk
mengatur hubungan antar sesamanya. Contohnya, birokasi,
perusahaan, dan negara.
 Grup informal adalah kelompok yang tidak mempunyai
sturktur yang pasti, terbentuk karena pertemuan yang
beulang-ulang sehingga terjadi pertemuan kepentingan dan
pengalaman. Contohnya, klik (ikatan kelompok teman
terdekat atau perkawanan)
1) Kerumunan (crowd)
Semangat dan keinginan yang menyala-nyala (agresif) dan kecenderungan (destruktif)
merupakan perilaku yang identik dengan keberadaan keremunan.
Menurut Herbert Blumer (1900-1987), ada empat tipe kerumunan, yaitu sebagai berikut.
a) Kerumunan tidak tetap (causal crowd)
Keberadaan kerumunan ini amat singkat dan terorganisasi secara longgar. Tipe ini bersifat
secara spontan. Contoh, keremunan orang yang bersama-sama melihat rumah terbakar atau
kecelakaan lalu lintas
b) Kerumunan konvensional (conventional crowd)
Merupakan kerumunan yang terjadi secara terencana dan berperilaku teratur. Contoh, para
penonton sepak bola atau penonton pertunjukan teater.
c) Kerumunan bertindak (acting crowd)
Kerumunan yang keterlibatannya didasari pada permusuhan atau aktivitas destruktif.
Contoh, penyerang kelompok agama tertentu yang di tuduh sesat oleh sekelompok orang
merupakan contoh mob yang terjadi di masyarakat.
d) Kerumunan ekspresif (expressive crowd)
Kerumunan ekspresif adalah kerumunan yang muncul untuk melampiaskan emosi dan
ketegangan.Contohnya,para penonton konser musik rock.
Dalam sosiologi,lembaga berarti suatu sistem norma untuk
mencapai tujuan tertentu yang oleh masyarakat dianggap Dalam
penting.Sistem norma tersebut mencakup gagasan,aturan,tata
cara kegiatan,dan ketentuan sanksi (Reward and Punishment
System). Sistem norma itu merupakan hasil proses yang
berangsur-angsur menjadi suatu sistem yang
terorganisasi,dianggap telah teruji kredibiliasnya,dan
terpercaya.Misalnya,agama adalah lembaga karena merupakan
suatu sisem gagasan,keprcayaam,tata cara ibadah,dan pedoman
perilaku yang dipercaya penganutnya karena dapat membawa
pada kebaikan dunia dan akhirat.Contoh lainnya adalah
keluarga,perkawinan,agama,pendidikan,dan ekonomi.
Sebagai pedoman anggota masyarakat
untuk bertingkah laku atau bersikap dalam
menghadapi masalah
masyarakat,terutama yang menyangkut
kebutuhan manusia
 Menjaga keutuhan masyarakat
 Menjaga pegangan untuk mengadakan
sistem pengendalian sosial terhadap
tingkah laku anggota masyarakat.



Organisasi sosial dibentuk dari sejumlah
individu dengan beragam kedudukan atau
status sosial yang berinteraksi dan melakukan
peran sosialnya.Dalam organisai ada tujuan
bersama dengan tugas-tugas untuk
mencapainya serta struktur dalam
menjalankan tugas itu.Jadi,organisasi soail bisa
di artikan sebagai sekelompok orang yang
memiliki kesamaan dan kesadaran berinteraksi
dan bekarja sam untuk mencapai tujuan yang
telah di sepakati bersama.Contohnya
organisasi kelas.Dalam organisasi kelas
terdapat struktur formal/resmi(wali kelas,ketua
kelas,sekretaris,bendahara,kelompok piket,dan
lain-lain).
a. Organisasi Formal
Organisasi fomal sifatnya lebih teratur,mempunyai struktur
organisasi yang resmi,serta terdapatperencanan dan
program yang akan dilaksanakan secara jelas.Contoh,OSIS
(Organisasi Siswa Intra Sekolah),PSSI (Persatuan Seluruh
Sepak Bola Indonesia),dan PWI ( Persatuan Wartawan
Indonesia ).
b. Oganisasi Informal
Oganisasi informal tidak bersifat resmi karena struktur
organisasi informal tidak begitu jelas,bahkan tidak
ada,Begitu pula dengan perencanan dan program yang
akan dilaksanakan tidak dirumuskan secara jelas dan
tegas,kadang-kadang terjadi begitu saja secara spontan.
Contoh,karang taruna,kelompok pencinta puisi di
sekolah,dan klup penggemar suau grup musik.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahli
Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahliKlasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahli
Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahlimelatimella
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
Arldiean Al Rumbaka
 
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggotaKlasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
merrychristine27
 
Kelompok Sosial
Kelompok Sosial Kelompok Sosial
Kelompok Sosial
leohggi
 
Kelompoknya bagus
Kelompoknya bagusKelompoknya bagus
Kelompoknya bagus
Bagus Aji
 
Sociology - Social Group in Indonesia
Sociology - Social Group in IndonesiaSociology - Social Group in Indonesia
Sociology - Social Group in Indonesia
Mariske Myeke Tampi
 
Definisi kelompok sosial
Definisi kelompok sosialDefinisi kelompok sosial
Definisi kelompok sosialcops777
 
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompokKelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Nari Chaos
 
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakatSosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
Mutoharoh Mut
 
kelompok sosial
kelompok sosialkelompok sosial
kelompok sosial
Ester Tjk
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
adult415
 
Dinamika organisasi kelompok
Dinamika  organisasi kelompokDinamika  organisasi kelompok
Dinamika organisasi kelompok
Hafiza .h
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kuliah 3, teori sosiologi
Kuliah 3, teori sosiologiKuliah 3, teori sosiologi
Kuliah 3, teori sosiologi
andisgrasi
 
Dinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasiDinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasi
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Definisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosialDefinisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosial
Mahmudaah Mahmudaah
 
SOSIOLOGI
SOSIOLOGISOSIOLOGI
SOSIOLOGI
meyta kharisma
 
Bekerjasama dalam team (tugas 2)
Bekerjasama dalam team (tugas 2)Bekerjasama dalam team (tugas 2)
Bekerjasama dalam team (tugas 2)
Tika Apriyani
 

What's hot (19)

Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahli
Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahliKlasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahli
Klasifikasi kelompok sosial menurut beberapa ahli
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggotaKlasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
Klasifikasi menurut kualitas hubungan antar anggota
 
Kelompok Sosial
Kelompok Sosial Kelompok Sosial
Kelompok Sosial
 
Kelompoknya bagus
Kelompoknya bagusKelompoknya bagus
Kelompoknya bagus
 
Sociology - Social Group in Indonesia
Sociology - Social Group in IndonesiaSociology - Social Group in Indonesia
Sociology - Social Group in Indonesia
 
Definisi kelompok sosial
Definisi kelompok sosialDefinisi kelompok sosial
Definisi kelompok sosial
 
Teori teori klompok
Teori teori klompokTeori teori klompok
Teori teori klompok
 
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompokKelompok sosial dan hubungan antar kelompok
Kelompok sosial dan hubungan antar kelompok
 
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakatSosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
Sosiologi klasifikasi kelompok sosial dalam masyarakat
 
kelompok sosial
kelompok sosialkelompok sosial
kelompok sosial
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Dinamika organisasi kelompok
Dinamika  organisasi kelompokDinamika  organisasi kelompok
Dinamika organisasi kelompok
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Kuliah 3, teori sosiologi
Kuliah 3, teori sosiologiKuliah 3, teori sosiologi
Kuliah 3, teori sosiologi
 
Dinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasiDinamika kelompok dalam organisasi
Dinamika kelompok dalam organisasi
 
Definisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosialDefinisi dan ciri kelompok sosial
Definisi dan ciri kelompok sosial
 
SOSIOLOGI
SOSIOLOGISOSIOLOGI
SOSIOLOGI
 
Bekerjasama dalam team (tugas 2)
Bekerjasama dalam team (tugas 2)Bekerjasama dalam team (tugas 2)
Bekerjasama dalam team (tugas 2)
 

Similar to Sosiologi x ips 1 .

Makalah kelompok sosial
Makalah kelompok sosialMakalah kelompok sosial
Makalah kelompok sosial
satya arum
 
BAB I.pptx
BAB I.pptxBAB I.pptx
BAB I.pptx
nitasari50
 
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptxPERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
BagasEkoSaputroWijay
 
Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
Individu, Kelompok, dan Hubungan SosialIndividu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
ElibrarySosiologi
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
RezaWahyuni5
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
BudionoDrs
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
BudionoDrs
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
RezaWahyuni5
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
BudionoDrs
 
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanianKul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
sodikin ali
 
KELOMPOK SOSIAL.pptx
KELOMPOK SOSIAL.pptxKELOMPOK SOSIAL.pptx
KELOMPOK SOSIAL.pptx
Aisyahnurjannah4
 
SOSIOLOGI POLITIK
SOSIOLOGI POLITIKSOSIOLOGI POLITIK
SOSIOLOGI POLITIK
nuralfiyani24
 
Tugas sosiologi susi
Tugas  sosiologi susiTugas  sosiologi susi
Tugas sosiologi susi
Ihya Ulumiddin
 
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompokDinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
GiNastia
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
rokiroki78
 
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1 5 bab
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1   5 babModul star IPS KELAS X SMK bab 1   5 bab
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1 5 bab
Jaya Gemilang Toga
 
hubungan sosial
hubungan sosialhubungan sosial
hubungan sosial
abd_
 

Similar to Sosiologi x ips 1 . (20)

Makalah kelompok sosial
Makalah kelompok sosialMakalah kelompok sosial
Makalah kelompok sosial
 
BAB I.pptx
BAB I.pptxBAB I.pptx
BAB I.pptx
 
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptxPERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
PERILAKU ORGANISASI KELOMPOK 5.pptx
 
Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
Individu, Kelompok, dan Hubungan SosialIndividu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
Individu, Kelompok, dan Hubungan Sosial
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanianKul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
 
Sosiologi interaksi sosial
Sosiologi  interaksi sosialSosiologi  interaksi sosial
Sosiologi interaksi sosial
 
KELOMPOK SOSIAL.pptx
KELOMPOK SOSIAL.pptxKELOMPOK SOSIAL.pptx
KELOMPOK SOSIAL.pptx
 
SOSIOLOGI POLITIK
SOSIOLOGI POLITIKSOSIOLOGI POLITIK
SOSIOLOGI POLITIK
 
kelompok sosial
kelompok sosialkelompok sosial
kelompok sosial
 
Tugas sosiologi susi
Tugas  sosiologi susiTugas  sosiologi susi
Tugas sosiologi susi
 
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompokDinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
Dinamika kelompok kenapa manusia berkelompok
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1 5 bab
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1   5 babModul star IPS KELAS X SMK bab 1   5 bab
Modul star IPS KELAS X SMK bab 1 5 bab
 
hubungan sosial
hubungan sosialhubungan sosial
hubungan sosial
 

Sosiologi x ips 1 .

  • 1.
  • 2. Peran adalah pelaksanaan hak dan kewajiban seseorang sesuai dengan status sosialnya. Peran dianggap sangat penting karena mengatur perilaku seseorang dalam masyarakat berdasarkan norma yang berlaku di masyarakat
  • 3. Konflik peran terjadi apabila seseorang dengan kedudukan tertentu harus melaksanakan peran yang sesungguhnya tidak diharapkan hal ini terjadi karena seseorang mempunyai banyak status sosial.  Contoh : Seorang polisi yang baik harus menangkap pelaku kejahatan yang sebenarnya keponakannya sendiri  • Seorang pelajar mengalami konflik peran antara memberi contekan kepada teman dan menjadi pelajar yang jujur
  • 4.
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18. Pembentukan kelompok sosial tidak hanya bergantung pada kedekatan fisik, tetapi juga kesamaan diantara anggota-anggotanya, kesamaan yang dimaksud adalah kesamaan minat, kepercayaan, nilai, usia, tingkat intelegensi, atau karakter personal lain. Kesamaan juga merupakan faktor utama dalam memilih calon pasangan untuk membentuk kelompok sosial yang disebut keluarga.
  • 20.  Menurut Cooly, kelompok primer adalah kelompok kecil yang anggotanya memiliki hubungan dekat, personal, dan langgeng. Contoh paling jelas adalah keluarga. kelompok sekunder adalah kelompok yang lebih besar, bersifat sementara, dibentuk untuk tujuan tertentu, dan hubungan antar anggotanya tidak bersifat pribadi sehingga biasanya tidak langgeng. Contohnya keseblasan sepak bola
  • 21. 4. Grup formal dan grup informal  Grup formal adalah kelompok yang mempunyai peraturan tegas dan sengaja diciptakan oleh anggota-anggotanya untuk mengatur hubungan antar sesamanya. Contohnya, birokasi, perusahaan, dan negara.  Grup informal adalah kelompok yang tidak mempunyai sturktur yang pasti, terbentuk karena pertemuan yang beulang-ulang sehingga terjadi pertemuan kepentingan dan pengalaman. Contohnya, klik (ikatan kelompok teman terdekat atau perkawanan)
  • 22. 1) Kerumunan (crowd) Semangat dan keinginan yang menyala-nyala (agresif) dan kecenderungan (destruktif) merupakan perilaku yang identik dengan keberadaan keremunan. Menurut Herbert Blumer (1900-1987), ada empat tipe kerumunan, yaitu sebagai berikut. a) Kerumunan tidak tetap (causal crowd) Keberadaan kerumunan ini amat singkat dan terorganisasi secara longgar. Tipe ini bersifat secara spontan. Contoh, keremunan orang yang bersama-sama melihat rumah terbakar atau kecelakaan lalu lintas b) Kerumunan konvensional (conventional crowd) Merupakan kerumunan yang terjadi secara terencana dan berperilaku teratur. Contoh, para penonton sepak bola atau penonton pertunjukan teater. c) Kerumunan bertindak (acting crowd) Kerumunan yang keterlibatannya didasari pada permusuhan atau aktivitas destruktif. Contoh, penyerang kelompok agama tertentu yang di tuduh sesat oleh sekelompok orang merupakan contoh mob yang terjadi di masyarakat. d) Kerumunan ekspresif (expressive crowd) Kerumunan ekspresif adalah kerumunan yang muncul untuk melampiaskan emosi dan ketegangan.Contohnya,para penonton konser musik rock.
  • 23. Dalam sosiologi,lembaga berarti suatu sistem norma untuk mencapai tujuan tertentu yang oleh masyarakat dianggap Dalam penting.Sistem norma tersebut mencakup gagasan,aturan,tata cara kegiatan,dan ketentuan sanksi (Reward and Punishment System). Sistem norma itu merupakan hasil proses yang berangsur-angsur menjadi suatu sistem yang terorganisasi,dianggap telah teruji kredibiliasnya,dan terpercaya.Misalnya,agama adalah lembaga karena merupakan suatu sisem gagasan,keprcayaam,tata cara ibadah,dan pedoman perilaku yang dipercaya penganutnya karena dapat membawa pada kebaikan dunia dan akhirat.Contoh lainnya adalah keluarga,perkawinan,agama,pendidikan,dan ekonomi.
  • 24.
  • 25. Sebagai pedoman anggota masyarakat untuk bertingkah laku atau bersikap dalam menghadapi masalah masyarakat,terutama yang menyangkut kebutuhan manusia  Menjaga keutuhan masyarakat  Menjaga pegangan untuk mengadakan sistem pengendalian sosial terhadap tingkah laku anggota masyarakat. 
  • 26.  Organisasi sosial dibentuk dari sejumlah individu dengan beragam kedudukan atau status sosial yang berinteraksi dan melakukan peran sosialnya.Dalam organisai ada tujuan bersama dengan tugas-tugas untuk mencapainya serta struktur dalam menjalankan tugas itu.Jadi,organisasi soail bisa di artikan sebagai sekelompok orang yang memiliki kesamaan dan kesadaran berinteraksi dan bekarja sam untuk mencapai tujuan yang telah di sepakati bersama.Contohnya organisasi kelas.Dalam organisasi kelas terdapat struktur formal/resmi(wali kelas,ketua kelas,sekretaris,bendahara,kelompok piket,dan lain-lain).
  • 27. a. Organisasi Formal Organisasi fomal sifatnya lebih teratur,mempunyai struktur organisasi yang resmi,serta terdapatperencanan dan program yang akan dilaksanakan secara jelas.Contoh,OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah),PSSI (Persatuan Seluruh Sepak Bola Indonesia),dan PWI ( Persatuan Wartawan Indonesia ). b. Oganisasi Informal Oganisasi informal tidak bersifat resmi karena struktur organisasi informal tidak begitu jelas,bahkan tidak ada,Begitu pula dengan perencanan dan program yang akan dilaksanakan tidak dirumuskan secara jelas dan tegas,kadang-kadang terjadi begitu saja secara spontan. Contoh,karang taruna,kelompok pencinta puisi di sekolah,dan klup penggemar suau grup musik.