SlideShare a Scribd company logo
2014 2015
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI
OKUPASI NASIONAL
BERDASARKAN ACCSTP DAN CATC SEKTOR
PARIWISATA BIDANG TATA BOGA
( FOOD PRODUCTION )
NATIONAL OCCUPATIONAL CERTIFICATION SCHEMES REFERENCING TO
ACCSTP AND CATC ON TOURISM PROFESSIONAL IN THE AREA OF
FOOD PRODUCTION
KEMENTERIAN PARIWISATA
2015
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
 
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas disahkannya buku tentang Skema Sertifikasi Okupasi
Nasional Pariwisata bidang Tata Boga yang dapat digunakan sebagai panduan atau pedoman dalam
melaksanakan sertifikasi kompetensi bagi tenaga kerja Tata Boga (Food Production).
Skema sertifikasi ini disusun berdasarkan ACCSTP (ASEAN Common Competency Standards for
Tourism Professionals) dan CATC (Common ASEAN Tourism Curriculum) dari MRA ASEAN di bidang
pariwisata yang ditandatangani pada tanggal 9 Nopember 2012 di Bangkok, Thailand.
Skema ini digunakan sebagai bahan untuk mengembangkan paket pembelajaran dalam pelatihan kerja
dan pendidikan pariwisata khususnya Tata Boga, dan dalam pelaksanaan sertifikasi Okupasi Nasional.
Skema sertifikasi ini juga telah didukung dengan adanya toolbox ASEAN yang mencakup pedoman
bagi para peserta pendidikan/pelatihan, panduan bagi para pelatih/pendidik, serta panduan bagi asesor
yang berisi perangkat asesmen.
Dengan skema sertifikasi Okupasi Nasional yang berharmonisasi dengan AQRF (ASEAN Qualifications
Reference Framework) sesuai dengan ACCSTP dan CATC ini, diharapkan tenaga kerja bersertifikat
kompetensi dapat diakui secara nasional maupun internasional khususnya ASEAN.
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
 
Daftar Isi
1. Pendahuluan 1
2. Ruang Lingkup Skema Sertifikasi 2
3. Tujuan Sertifikasi 2
4. Acuan Normatif 2
5. Okupasi Nasional Tata Boga (Food Production) 2
6. Persyaratan Dasar Peserta Sertifikasi 21
7. Hak Peserta Sertifikasi dan Kewajiban Pemegang
Sertifikat
21
8. Biaya Sertifikasi 22
9. Proses Sertifikasi 22
10. Strategi Menguji 22
11. Persyaratan 22
A. Persyaratan Pendaftaran 22
B. Proses Evaluasi 22
C. Proses Uji Kompetensi 23
D. Keputusan Sertifikasi 23
E. Pembekuan dan Pencabutan Sertifikat 23
F. Pemeliharaan Sertifikasi 23
G. Proses Sertifikasi Ulang 23
H. Banding 23
I. Penggunaan Sertifikat 23
12. Kode Etik Profesi 24
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
1
1. Pendahuluan
Skema ini disusun sebagai langkah implementasi dari Undang-Undang Nomor 10 tahun 2009
Tentang Kepariwisataan dan telah ditandatanganinya ASEAN MRA (Mutual Recognition
Arrangement) on Tourism Professionals pada tahun 2012 yang didalamnya mencakup penetapan
standar kompetensi bidang pariwisata ACCSTP (ASEAN Common Competency Standards for
Tourism Professionals) dan CATC (Common ASEAN Tourism Curriculum).
Skema ini ditetapkan dengan tujuan untuk digunakan sebagai acuan dalam sertifikasi kompetensi
profesi pariwisata khususnya bidang Food Production bagi tenaga kerja yang telah mendapatkan
kompetensinya melalui proses pembelajaran baik formal, non formal, pelatihan kerja, ataupun
pengalaman kerja, yang mengacu kepada standar kompetensi pariwisata hasil MRA diantara
negara-negara ASEAN yakni ACCSTP dan CATC yang mengacu kepada AQRF (ASEAN
Qualifications Reference Framework). Skema ini ditetapkan dalam kerangka harmonisasi rekognisi
ASEAN khususnya dan internasional pada umumnya.
Dengan skema sertifikasi yang mengacu langsung pada ASEAN MRA ini diharapkan dapat
memberi manfaat langsung para pemangku kepentingan.
Bagi Industri
• Membantu industri meyakinkan kepada kliennya bahwa jasanya telah dibuat oleh tenaga-
tenaga yang kompeten.
• Membantu industri dalam rekruitmen dan mengembangkan tenaga berbasis kompetensi guna
meningkatkan efisensi pengembangan SDM khususnya dan efisiensi nasional pada umumnya.
• Membantu industri dalam sistem pengembangan karir dan remunerasi tenaga berbasis
kompetensi dan meningkatkan produktivitas.
Bagi Tenaga Kerja
• Membantu tenaga profesi meyakinkan kepada organisasi/industri/kliennya bahwa dirinya
kompeten dalam bekerja atau menghasilkan jasa dan meningkatkan percaya diri tenaga
profesi.
• Membantu tenaga profesi dalam merencanakan karirnya dan mengukur tingkat pencapaian
kompetensi dalam proses belajar di lembaga formal maupun secara mandiri.
• Membantu tenaga profesi dalam memenuhi persyaratan regulasi.
• Membantu pengakuan kompetensi lintas sektor dan lintas negara.
• Membantu tenaga profesi dalam promosi profesinya dipasar tenaga kerja.
Bagi Lembaga Pendidikan dan juga Pelatihan.
• Membantu memastikan link and match antara kompetensi lulusan dengan tuntutan kompetensi
dunia industri.
• Membantu memastikan tercapainya efisiensi dalam pengembangan program diklat.
• Membantu memastikan pencapain hasil diklat yang tinggi.
• Membantu Lemdiklat dalam sistem asesmen baik formatif, sumatif maupun holistik yang dapat
memastikan dan memelihara kompetensi peserta didik selama proses diklat.
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
2
2. Ruang Lingkup Skema Sertifikasi
2.1 Bidang Tata Boga (Food Production).
2.2 Lingkup penggunaan :
2.2.1 Pelaksanaan sertifikasi kompetensi profesi.
2.2.2 Acuan pengembangan paket pembelajaran.
3. Tujuan Sertifikasi
Memberikan sertifikat Okupasi Nasional yang mengacu pada ACCSTP / SKKNI dan CATC bagi
tenaga kerja yang memenuhi persyaratan dan memelihara kompetensinya pada jabatan atau
pekerjaannya.
4. Acuan Normatif
4.1 ASEAN Mutual Recognition Arrangement on Tourism Professionals, 2012.
4.2 ASEAN Common Competency Standards for Tourism Professionals, 2005.
4.3 Common ASEAN Tourism Curriculum, 2007.
4.4 Pedoman BNSP Nomor 210-2014.
5. Okupasi Nasional Tata Boga (Food Production)
A. Bagan Okupasi Bidang Tata Boga
Food Production
Executive Chef
Sous Chef/ assistant
head chef
Demi Chef
Chef de Partie
Commis Pastry
Baker
Butcher
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
3
B. SERTIFIKAT EXECUTIVE CHEF (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.02; KBJI: 3434.00;
ISCO: 3434)
Deskripsi:
Executive chef adalah seorang manajer dapur yang bertanggung jawab pada semua aspek
pengolahan makanan termasuk perencanaan menu, pembelian, penghitungan biaya produksi,
perencanaan jadwal pekerjaan, perekrutan dan pelatihan.
Tugas dan Wewenang :
1. Mengkoordinasikan staf dan mengatur penyiapan makanan
2. Merencanakan menu
3. Menciptakan kreasi menu berdasarkan pesanan
4. Memastikan konsistensi kualitas makanan
5. Menentukan porsi setiap makanan
6. Mengontrol dan menjaga food cost
7. Melatih dan mengatur personel dapur
8. Memsupervisi semua hal yang berhubungan dengan aktivitas di dapur
9. Bertanggung jawab atas keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat VI atau telah menduduki jabatan Sous Chef; Assistant Head
Chef dengan pengalaman minimal 2 tahun di bidangnya.
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data komputer
D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data
2.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
3.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
4.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
5.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
6.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
7.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
8. PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
4
D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations
9.
PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan
D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals
10.
PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
11.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
12.
PAR.HT02.051.01 Mempromosikan produk dan jasa kepada pelanggan
D1.HRS.CL1.13 Promote hospitality products and services
13. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan instruksi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
14.
PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan
D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints
15.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan Menyimpan Persediaan
D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock
16.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
17.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
18.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
19. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
20. D1.HRS.CL1.21
Mengembangkan lingkungan yang aman bagi anak-anak di tujuan pariwisata
Develop protective environments for children in tourism destinations
21.
PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
22.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
24.
PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan
D1.HCC.CL2.19 Present and display food products
25.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
5
Functional Competencies
1.
PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman
D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace
2.
PAR.HT03.049.01 Menangani kualitas layanan pelangan
D1.HCS.CL6.03 Manage quality customer/guest services
3.
PAR.HT03.052.01 Mempersiapkan dan memantau anggaran
D1.HFI.CL8.05 Prepare and monitor operational budgets
4.
PAR.UJ.03.020.01 Mengatur keuangan dalam anggaran
D1.HFI.CL8.03 Manage financial performance within a budget
5.
PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan
D1.HML.CL10.09 Manage stock purchases and inventories
6.
PAR.HT03.041.01
Mengembangkan dan memutakhirkan pengetahuan tentang hukum untuk
keperluan bisnis
D1.HML.CL10.05 Manage legal requirements for business compliance
7.
PAR.HT03.046.01 Mengelola keanekaragaman di tempat kerja
D1.HML.CL10.11 Monitor and manage workplace relations and diversity
8.
PAR.HT03.045.01 Memimpin dan mengelola sumber daya manusia
D1.HML.CL10.10 Manage the effective use of human resources
9.
PAR.HT03.044.01 Merekrut, menyeleksi dan memberikan pengenalan staf
D1.HML.CL10.10 Recruit and select staff
10.
PAR.HT03.042.01 Daftar personel staf
D1.HML.CL10.16 Roster staff
11.
PAR.HT03.022.01 Melaksanakan penilaian
D1.HRD.CL9.02 Conduct staff performance assessment process
12.
PAR.HT03.027.01 Melaksanakan sesi pelatihan
D1.HRD.CL9.12 Prepare and deliver training sessions
13.
PAR.HT03.024.01 Melatih kelompok kecil
D1.HRD.CL9.04 Conduct training for a small group
14.
PAR.HT03.033.01 Mengevaluasi pelatihan dan sistim penilaian
D1.HRD.CL9.09 Monitor and evaluate the effectiveness of training outcomes
15.
PAR.HT02.094.01 Menerapkan prinsip-prinsip control jasa boga
D1.HCA.CL3.01 Apply catering control principles and procedures
16.
PAR.HT02.056.01 Mengkoordinir kegiatan pemasaran dan promosi
D1.HCS.CL6.01 Develop a marketing strategy and coordinate sales activities
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
6
17.
PAR.HT02.089.01 Menyiapkan makanan berdasarkan diet khusus dan kebutuhan budaya
D1.HCA.CL3.03 Design meals to meet specific dietary or cultural needs
18.
PAR.HT02.101.01 Merancang menu untuk memenuhi kebutuhan pasar
D1.HCA.CL3.04 Design menus to meet specific market requirements
19.
PAR.HT03.039.01 Mengembangkan, melaksanakan dan mengevaluasi rencana operasional
D1.HML.CL10.01 Develop and supervise operational approaches
20.
PAR.HT02.087.01 Membina dan menjaga kendali mutu
D1.HCC.CL2.02 Establish and maintain quality control in food production
21. D1.HML.CL10.08
Mengatur kegiatan spesial
Manage special events
22.
PAR.HT02.086.01 Memonitor pendapatan dan biaya jasa boga
D1.HFI.CL8.09 Monitor catering revenue and costs
23.
PAR.HT03.056.01 Memantau dan memelihara sistem komputerisasi
D1.HGE.CL7.05 Monitor and maintain a business computer system
24.
PAR.HT02.078.01 Mengelola operasional layanan makanan
D1.HCC.CL2.05 Organise food service operations
25.
PAR.HT02.097.01 Memilih sistem jasa boga
D1.HCA.CL3.07 Select catering systems
26.
PAR.HT02.076.01 Merencanakan dan mengontrol jasa boga berdasarkan menu
D1.HCC.CL2.06 Plan and manage menu-based catering
27.
PAR.HT03.048.01 Memberikan bimbingan kepada kolega
D1.HML.CL10.14 Provide professional support to business colleagues
28.
PAR.UJ.03.051.01 Membaca dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional tinggi
PAR.UJ.03.052.01 Menulis dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional tinggi
D1.LAN.CL10.07 Read and write English at an advanced level
29.
PAR.HT03.062.01
Menggunakan bahasa lisan untuk negosiasi pertukaran informasi yang
kompleks dalam jenis konteks hotel & restoran
D1.LAN.CL10.05 Use oral English to convey a complex exchange of ideas
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
7
C. SERTIFIKAT SOUS CHEF/ASSISTANT HEAD CHEF (ASEAN MRA Job Index Number:
HFP.02; KBJI: 3434.00; ISCO: 3434)
Deskripsi
Sous chef/assistant head chef adalah seseorang yang secara langsung bertanggung jawab
atas produksi dan bekerja sebagai asisten executive chef, sous chef/assistant head chef dapat
menggantikan pekerjaan executive chef ketika executive chef berhalangan dan bertanggung
jawab atas kelangsungan produksi.
Tugas dan Wewenang
1. Membantu mengkoordinasikan staf dan mengatur penyiapan makanan
2. Membantu merencanakan menu
3. Membantu menciptakan kreasi menu berdasarkan pesanan
4. Membantu memastikan konsistensi kualitas makanan
5. Membantu menentukan porsi setiap makanan
6. Membantu mengontrol dan menjaga food cost
7. Membantu melatih dan mengatur personel dapur
8. Membantu mensupervisi semua hal yang berhubungan dengan aktivitas di dapur
9. Membantu bertanggung jawab atas keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Second Chef; Demi Chef;
Assistant Head Chef; Catering Manager; Chef de Partie; Pastry Chef dengan pengalaman 2
tahun.
Jenjang Karir dari Okupasi Ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Executive Chef
• Sertifikasi VI bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data computer
D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data
2.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
3.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
4.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
5.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
8
6.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
7.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
8.
PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik
D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations
9.
PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan
D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals
10.
PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
11.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
12. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
13.
PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan
D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints
14.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan Menyimpan Persediaan
D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock
15.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
16.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
17.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
18. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan
industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
19.
PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
20.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
21.
PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan
D1.HCC.CL2.19 Present and display food products
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
9
22.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
Functional Competencies
1.
PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman
D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace
2.
PAR.HT02.087.01 Membina dan menjaga kendali mutu
D1.HCC.CL2.02 Establish and maintain quality control in food production
3.
PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan
D1.HGE.CL7.06 Monitor, control and order new stock
4.
PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja
D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations
5.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HCC.CL2.04 Maintain strategies for safe storage of prepared foods
6.
PAR.HT02.073.01 Merencanakan dan menyiapkan makanan untuk buffet
D1.HCC.CL2.07 Plan, prepare and display a buffet service
7.
PAR.HT02.066.01 Menyiapkan Sup
D1.HCC.CL2.16 Prepare soups
8.
PAR.HT02.063.01 Menyiapkan appetiser dan salad
D1.HCC.CL2.12 Prepare appetizers and salads
9.
PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol
D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts
10.
PAR.HT02.068.01 Menyiapkan dan memasak unggas dan binatang buruan
D1.HCC.CL2.09 Prepare and cook poultry and game meats
11.
PAR.HT02.067.01 Menyiapkan sayuran, telur makanan yang terbuat dari tepung
D1.HCC.CL2.18 Prepare vegetables, eggs, and farinaceous dishes
12.
PAR.HT02.064.01 Menyiapkan Sandwich
D1.HCC.CL2.08 Prepare a variety of sandwiches
13.
PAR.HT02.069.01 Menyiapkan dan memasak seafood
D1.HCC.CL2.10 Prepare and cook seafood
14.
PAR.HT02.083.01 Menyiapkan coklat dan permen coklat
D1.HCC.CL2.13 Prepare chocolate-based dishes and confectionery
15.
PAR.HT02.071.01 Menyiapkan dessert yang disajikan panas dan dingin
D1.HCC.CL2.14 Prepare hot and cold dessert dishes
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
10
16. D2.TRD.CL8.02
Melatih keterampilan lain dalam kerja
Coach others in job skills
D. SERTIFIKAT DEMI CHEF (ASEAN MRA Job Index Number : HFP.03)
Deskripsi
Demi chef bertugas mempelajari style memasak dari berbagai station di dapur. Demi chef
bekerja dibawah supervisi chef yang lebih berpengalaman yang akan memberikan penilaian
terhadap pekerjaan yang ditugaskan.
Tugas dan Wewenang :
1. Melakukan rotasi persediaan barang yang lama dengan yang baru
2. Menerima dan menyimpan persediaan
3. Mempelajari penyiapan setiap hidangan dalam menu
4. Berlatih penyiapan makanan secara aman
5. Menjaga kebersihan station
6. Menyiapkan station sebelum pelayanan
7. Memperbaharui pengetahuan mengenai trend kuliner
8. Menyiapkan sayuran dan daging yang akan dimasak
9. Menimbang bahan dan ukuran porsi makanan
10. Membuat daftar permintaan untuk produk di station
11. Memahami organisasi di dapur dan station yang berbeda
12. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Commis Chef dengan
pengalaman 2 tahun.
Jenjang Karir dari Okupasi Ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Sous Chef/Assistand Head Chef
• Sertifikasi V bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
2.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
3.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
4. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
11
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
5.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
6.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
7.
PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
8.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
9. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
10.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
11.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
12.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
13. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan
industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
14.
PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
15.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
16.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
Functional Competencies
1.
PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja
D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations
2.
PAR.HT02.070.01 Mengidentifikasi dan menyiapkan daging
D1.HCC.CL2.03 Identify and prepare various meats
3. D1.HCC.CL2.04
Menjaga strategi kemanan penyimpanan makanan
Maintain strategies for safe storage of prepared foods
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
12
4.
PAR.HT02.066.01 Menyiapkan Sup
D1.HCC.CL2.16 Prepare soups
5.
PAR.HT02.067.01 Menyiapkan sayuran, telur makanan yang terbuat dari tepung
D1.HCC.CL2.18 Prepare vegetables, eggs, and farinaceous dishes
6.
PAR.HT02.064.01 Menyiapkan Sandwich
D1.HCC.CL2.08 Prepare a variety of sandwiches
7.
PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol
D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts
8.
PAR.HT02.068.01 Menyiapkan dan memasak unggas dan binatang buruan
D1.HCC.CL2.09 Prepare and cook poultry and game meats
9.
PAR.HT02.069.01 Menyiapkan dan memasak seafood
D1.HCC.CL2.10 Prepare and cook seafood
10.
PAR.HT02.071.01 Menyiapkan dessert yang disajikan panas dan dingin
D1.HCC.CL2.14 Prepare hot and cold dessert dishes
E. SERTIFIKAT CHEF DE PARTIE (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.04)
Deskripsi
Chef de partie atau station chef atau line cook bertanggungjawab pada satu bagian dari area
dapur.
Tugas dan Wewenang:
1. Memastikan persediaan bahan dalam keadaan cukup
2. Memastikan hidangan disiapkan sesuai dengan resep dan jumah yang benar
3. Memastikan semua hidangan disajikan dengan garnish yang tepat, ukuran dan porsi yang
tepat, dan disajikan dalam piring saji yang tepat
4. Memastikan bagian dapur bersih dan rapi setiap saat
5. Memastikan junior chef dan trainee menerima pelatihan yangsesuai dan pendampingan
yang optimum
6. Memastikan setiap kekurangan dikomunikasikan kepada head chef atau sous chef
7. Memastikan kontrol setiap staf secara adil dan sopan
8. Menghadiri pelatihan dan seminat apabila diperlukan
9. Berusaha mempelajari manajemen dalam mempersiapkan karir ke depan
10. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Assistant Pastry Chef dengan
pengalaman 2 tahun.
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
13
Jenjang Karir dari Okupasi ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Sous Chef/Assistand Head Chef
• Sertifikasi V bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data komputer
D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data
2.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
3.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
4.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
5.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
6.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
7.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
8.
PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik
D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations
9.
PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan
D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals
10.
PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
11.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
12.
PAR.HT02.051.01 Mempromosikan Produk dan Jasa kepada Pelanggan
D1.HRS.CL1.13 Promote hospitality products and services
13. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
14
14.
PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan
D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints
15.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock
16.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
17.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
18.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
19. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
20.
PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
21.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
22.
PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan
D1.HCC.CL2.19 Present and display food products
23.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
Functional Competencies
1.
PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman
D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace
2.
PAR.HT03.049.01 Menangani kualitas layanan pelangan
D1.HCS.CL6.03 Manage quality customer/guest services
3.
PAR.HT03.052.01 Mempersiapkan dan memantau anggaran
D1.HFI.CL8.05 Prepare and monitor operational budgets
4.
PAR.UJ.03.020.01 Mengatur keuangan dalam anggaran
D1.HFI.CL8.03 Manage financial performance within a budget
5.
PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan
D1.HML.CL10.09 Manage stock purchases and inventories
6. D1.HGE.CL7.06 Memonitor, memantau dan memesan persediaan
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
15
Monitor, control and order new stock
7.
PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan
D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
8.
PAR.HT03.042.01 Daftar personel staf
D1.HML.CL10.16 Roster staff
9.
PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja
D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations
10.
PAR.HT03.043.01 Memantau kinerja staf
D1.HML.CL10.13 Monitor staff performance standards
11.
PAR.HT03.022.01 Melaksanakan Penilaian
D1.HRD.CL9.02 Conduct staff performance assessment process
12. D2.TRD.CL8.02
Melatih keterampilan lain dalam kerja
Coach others in job skills
13.
PAR.HT02.109.01 Menyiapkan dan menampilkan petit four
D1.HPA.CL4.02 Prepare and display petits fours
14.
PAR.HT02.112.01 Menyiapkan dan menampilkan sugar work
D1.HPA.CL4.03 Prepare and display sugar work
15.
PAR.HT02.110.01 Menyiapkan dan membentuk marzipan
D1.HPA.CL4.04 Prepare and model marzipan
16. D1.HPA.CL4.05
Menyimpan dan menyajikan bahan cokelat
Prepare and present chocolate goods
17.
PAR.HT02.108.01 Menyajikan Dessert
D1.HPA.CL4.06 Prepare and present desserts
18.
PAR.HT02.107.01 Menyiapkan dan menyajikan gateaux, torten dan kue
D1.HPA.CL4.07 Prepare and present gateaux, torten and cakes
19.
PAR.HT02.104.01 Menyiapkan dan membuat kue
PAR.HT02.103.01 Menyiapkan dan membuat pastry
D1.HPA.CL4.08 Prepare and produce cakes and pastries
20.
PAR.HT02.105.01 Menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi
D1.HPA.CL4.09 Prepare and produce yeast goods
21.
PAR.HT02.106.01 Menyiapkan produk roti untuk patisserie
D1.HPA.CL4.10 Prepare bakery products for patisserie
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
16
F. SERTIFIKAT COMMIS PASTRY (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.05)
Deskripsi
Commis Pastry adalah seseorang yang menyiapkan dan membuat desert dan pastry di
restoran atau hotel.
Tugas dan Wewenang
1. Memastikan persiapan, produksi dan presentasi makanan pada standar yang telah
ditetapkan setiap saat
2. Memastikan kebersihan, kesehatan dan keselamatan di tempat kerja sesuai dengan
peraturan yang berlaku
3. Memastikan standar yang digunakan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan
4. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Commis Pastry dengan
pengalaman 1 tahun.
Jenjang Karir dari Okupasi Ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Chef de Partie
• Sertifikasi III bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
2.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
3.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
4.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
5.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
6.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
7.
PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
17
8.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
9. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
10.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
11.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
12.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
13. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan
industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
14.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
Functional Competencies
1.
PAR.HT02.109.01 Menyiapkan dan menampilkan petit four
D1.HPA.CL4.02 Prepare and display petits fours
2.
PAR.HT02.112.01 Menyiapkan dan menampilkan sugar work
D1.HPA.CL4.03 Prepare and display sugar work
3.
PAR.HT02.110.01 Menyiapkan dan membentuk marzipan
D1.HPA.CL4.04 Prepare and model marzipan
4. D1.HPA.CL4.05
Menyimpan dan menyajikan bahan cokelat
Prepare and present chocolate goods
5.
PAR.HT02.108.01 Menyajikan Dessert
D1.HPA.CL4.06 Prepare and present desserts
6.
PAR.HT02.107.01 Menyiapkan dan menyajikan gateaux, torten dan kue
D1.HPA.CL4.07 Prepare and present gateaux, torten and cakes
7.
PAR.HT02.104.01 Menyiapkan dan membuat kue
PAR.HT02.103.01 Menyiapkan dan membuat pastry
D1.HPA.CL4.08 Prepare and produce cakes and pastries
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
18
G. SERTIFIKAT BAKER (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.06; KBJI: 7512.01; ISCO:
7512)
Deskripsi
Baker adalah seseorang yang menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi dan
menyiapkan produk-produk roti untuk patiseri.
Tugas dan Wewenang
1. Memastikan persiapan, produksi dan presentasi makanan berbahan dasar roti dengan
standar yang telah ditetapkan setiap saat
2. Memastikan kebersihan, kesehatan dan keselamatan di tempat kerja sesuai dengan
peraturan yang berlaku
3. Memastikan standar yang digunakan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan
4. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pendidikan dan pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Baker dengan
pengalaman 1 tahun.
Jenjang Karir dari Okupasi Ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Demi Chef
• Sertifikasi III bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
2.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
3.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
4.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
5.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
6.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
19
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
8.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
9. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
10.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
11.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
12.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
13. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan
industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
14. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
15.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
Functional Competencies
1.
PAR.HT02.105.01 Menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi
D1.HPA.CL4.09 Prepare and produce yeast goods
2.
PAR.HT02.106.01 Menyiapkan produk roti untuk patisserie
D1.HPA.CL4.10 Prepare bakery products for patisserie
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
20
H. SERTIFIKAT BUTCHER (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.07; KBJI: 7511.01,7511.02;
ISCO: 7511)
Deskripsi
Butcher adalah seseorang yang bertugas memotong dan memorsi berupa daging, ungas, ikan
dan hasil laut untuk diolah sesuai standar yang ditetapkan.
Tugas dan Wewenang
1. Menghasilkan produk daging seperti sosis, burger dan lain-lain
2. Memotong, memorsi daging
3. Memonitor persediaan
4. Memindahkan dan menyimpan daging ke dalam cold storage
5. Melayani kebutuhan operasional
6. Mengoperasikan peralatan pemotongan daging
7. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan
Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi
Minimal lulus pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Butcher dengan pengalaman
1 tahun.
Jenjang Karir dari Okupasi Ini
Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses
pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk
mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi :
• Demi Chef
• Sertifikasi III bidang Tata Boga
Unit kompetensi
Core and Generic Competencies
1.
PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan
D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs
2.
PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan
D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils
3.
PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon
D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone
4.
PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
5.
PAR.HT01.003.01
Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di
tempat kerja
D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures
6.
PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan
D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge
7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
21
D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
8.
PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama
D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures
9. D1.HRS.CL1.14
Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram
Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
10.
PAR.UJ.03.044.01
Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat
operasional dasar
D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level
11.
PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan
D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers
12.
PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda
D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment
13. D1.HRS.CL1.20
Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan
industri pariwisata
Perform child protection duties relevant to the tourism industry
14.
PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak
D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery
15.
PAR.HT02.091.01
Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman
dan bersih
D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner
Functional Competencies
1.
PAR.HT02.070.01 Mengidentifikasi dan menyiapkan daging
D1.HCC.CL2.03 Identify and prepare various meats
2.
PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol
D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts
6. Persyaratan Dasar Peserta Sertifikasi :
Peserta sertifikasi dapat mengajukan sertifikasi dengan persyaratan bukti kompetensi berasal dari
pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman kerja sesuai dengan bidang kerja di bidang Tata Boga
(Food Production).
7. Hak Peserta Sertifikasi dan Kewajiban Pemegang Sertifikat
A. Hak Peserta
1) Peserta yang lulus dalam asesmen kompetensi akan diberikan sertifikat kompetensi sesuai
kualifikasi okupasinya.
2) Menggunakan sertifikatnya untuk sebutan profesi Bidang Tata Boga (Food Production).
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
22
B. Kewajiban para pemegang sertifikat
1) Melaksanakan keprofesian bidang tata boga dengan tetap menjaga kode etik profesi.
2) Mengikuti program surveilan yang ditetapkan LSP minimal satu tahun sekali.
3) Melaporkan rekaman kegiatan asesmen setiap 6 bulan kepada LSP yang menerbitkan
sertifikat kompetensi, yaitu pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya.
8. Biaya Sertifikasi
A. Struktur biaya sertifikasi mencakup biaya asesmen, surveilan dan administrasi.
B. Biaya sertifikasi belum termasuk biaya akomodasi dan transportasi asesor, yang
diperhitungkan sesuai dengan kondisi dan moda transportasi pelaksanaan asesmen.
9. Proses Sertifikasi
Secara umum proses sertifikasi mencakup peserta yang telah memastikan diri bahwa
kompetensinya sesuai dengan standar kompetensi bidang Tata Boga (Food and Beverage
Product). Mereka dapat segera mengajukan permohonan kepada Lembaga Sertifikasi Profesi
(LSP) dengan memilih Tempat Uji Kompetensi (TUK)/Assessment Centre yang diinginkan, dengan
mengisi Formulir APL 01, APL 02 untuk permohonan dan penilaian mandiri, kemudian LSP akan
menugaskan Asesor Kompetensi yang kemudian akan mengases peserta dengan standar
asesmen berdasarkan Assessor Manual dalam Toolbox Asesor Kompetensi, setelah selesai
mengases segera merekomendasikan hasil keputusan uji kompetensi kepada LSP. LSP akan
mengevaluasi (bila diperlukan membentuk Komite Teknis) dan akan menetapkan status
kompetensi serta akan menerbitkan sertifikat kompetensi berdasarkan skema Okupasi Nasional.
10. Strategi Menguji
Dalam menguji Asesor Kompetensi menggunakan format assessor manual dalam Toolbox ASEAN
MRA. Strategi dan media uji kompetensi dapat ditentukan oleh Asesor kompetensi dengan
mempertimbangkan hasil uji portofolio yang dilakukan sebelum pelaksanaan uji.
11. Persyaratan
A. Persyaratan Pendaftaran
1. Pengalaman kerja/praktik kerja lapangan sesuai dengan bidang pekerjaannya.
2. Menyerahkan pas foto 4x6 sebanyak 4 lembar.
3. Foto Copy Sertifikat pelatihan.(bila ada)
4. Foto Copy Sertifikat Kompetensi (bila ada)
5. Foto Copy Ijazah. (bila ada)
6. Foto Copy KTP.
7. Bukti – bukti rekaman hasil produk kerja dalam portofolio.
B. Proses Evaluasi
LSP mengkaji ulang permohonan sertifikasi untuk menjamin bahwa :
1. LSP mempunyai kemampuan untuk melakukan sertifikasi sesuai ruang lingkup yang
diajukan;
2. LSP menyadari kemungkinan adanya kekhususan kondisi peserta dan dengan alasan
yang tepat dapat mengakomodasikan keperluan khusus peserta seperti Bahasa dan/atau
ketidak mampuan (disabilities) lainnya;
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
23
C. Proses Uji Kompetensi/Asesmen
1. LSP menugaskan tim asesor untuk mengases kompetensi dari asesi berdasarkan
persyaratan skema melalui satu atau lebih metode seperti tertulis, lisan, praktek,
pengamatan dan/atau portofolio.
2. Asesmen direncanakan dan disusun sedemikian rupa sehingga dapat menjamin bahwa
semua persyaratan skema diverifikasi secara objektif dan sistematis dengan bukti
terdokumentasi sehingga memadai untuk menegaskan kompetensi calon profesi.
3. LSP menjamin kinerja dan kerahasiaan hasil evaluasi termasuk kinerja dan hasil asesmen,
yang didokumentasikan secara tepat dan dimengerti.
D. Keputusan Sertifikasi
1. Keputusan sertifikasi yang ditetapkan untuk seorang calon oleh LSP harus berdasarkan
informasi yang dikumpulkan selama proses sertifikasi. Personel yang membuat keputusan
sertifikasi tidak boleh berperan serta dalam pelaksanaan ujian atau pelatihan calon.
2. LSP memberikan sertifikat kepada semua profesi yang disertifikasi.
E. Pembekuan dan Pencabutan Sertifikat
Pembekuan dan pencabutan sertifikat dilakukan jika seorang Asesor Kompetensi terbukti
menyalahgunakan sertifikat yang dimiliki dan dapat merugikan LSP.
F. Pemeliharaan Sertifikasi
Untuk memelihara kompetensi, LSP melakukan surveilan kepada pemegang sertifikat
kompetensi, yang mencakup :
1. Evaluasi rekaman kegiatan Tata Boga (Food Production) minimal sekali dalam setahun
2. Evaluasi asesi (sampling)
3. Witness (bila diperlukan)
G. Proses Sertifikasi Ulang
1. Sertifikat kompetensi profesi berlaku selama tiga tahun.
2. LSP menetapkan persyaratan sertifikasi ulang sama dengan persyaratan awal untuk
menjamin bahwa profesi yang disertifikasi selalu memenuhi sertifikasi yang mutakhir
3. Fokus metode asesmen
a. Rekaman kegiatan asesmen
b. Portofolio
c. Konfirmasi keberlangsungan pekerjaan yang memuaskan dan rekaman pengalaman
kerja.
H. Banding
Asesi dapat melakukan banding jika Asesi tidak puas atas keputusan yang diambil oleh Asesor
Kompetensi, dengan mengisi form Banding.
I. Penggunaan Sertifikat
Profesi yang disertifikasi harus menandatangani persetujuan untuk :
1. Memenuhi ketentuan skema sertifikasi;
2. Menyatakan bahwa sertifikatnya hanya berlaku untuk ruang lingkup sertifikasi yang
diberikan;
3. Tidak menyalahgunakan sertifikat yang dapat merugikan LSP dan tidak memberikan
persyaratan yang berkaitan dengan sertifikasi yang menurut LSP dianggap dapat
menyesatkan atau tidak sah;
SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015
24
4. Menghentikan penggunaan semua pernyataan yang berhubungan dengan sertifikasi yang
memuat acuan LSP setelah dibekukan atau dicabut sertifikatnya serta mengembalikan
sertifikat kepada LSP yang menerbitkannya.
12. Kode Etik Profesi
A. Para pelaku profesional di bidang pariwisata mempunyai kewajiban untuk memberikan kepada
para wisatawan suatu informasi yang obyektif dan jujur tentang tempat-tempat tujuan dan
kondisi perjalanan, penerimaan dan tempat tinggal; menjamin keterbukaan yang sempurna
tentang syarat-syarat kontrak / perjanjian yang diusulkan kepada para wisatawan, baik
menyangkut harga dan mutu pelayanan yang dijanjikan maupun gantirugi keuangan yang
menjadi tanggung jawab mereka jika terjadi pemutusan kontrak dari pihak mereka;
B. Para profesional pariwisata, sepanjang tergantung pada mereka, harus benar-benar
memperhatikan untuk bekerjasama dengan para pejabat pemerintah, keamanan dan
keselamatan, pencegahan terhadap kecelakaan, perlindungan kesehatan dan hygiena
makanan dari para wisatawan yang menggunakan jasa mereka; mereka mengusahakan
adanya sistem asuransi dan bantuan yang sesuai; mereka menyetujui kewajiban memberikan
laporan-laporan, menurut cara-cara yang ditentukan oleh peraturan nasional, dan jika perlu,
membayar ganti rugi yang adil jika kewajiban-kewajiban kontrak mereka tidak mereka penuhi;
C. Para profesional pariwisata, sepanjang tergantung pada mereka, harus memberikan
sumbangan terhadap pemenuhan kultural dan spiritual para wisatawan dan memberi peluang,
selama perjalanan para wisatawan untuk melaksanakan kewajiban agama mereka.

More Related Content

What's hot

Skema okupasi travel agencies 2015
Skema okupasi travel agencies    2015Skema okupasi travel agencies    2015
Skema okupasi travel agencies 2015
gatothp
 
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel    agencies 2014Skema sertifikasi kkni travel    agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
gatothp
 
Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office    2015Skema okupasi front office    2015
Skema okupasi front office 2015
gatothp
 
Skema program studi periklanan
Skema program studi periklananSkema program studi periklanan
Skema program studi periklanan
Juna Edi
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping    2014Skema sertifikasi kkni housekeeping    2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
gatothp
 
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
aribudimanl
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office    2014Skema sertifikasi kkni front office    2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
gatothp
 
03 lakip bbpp batu tahun 2014
03 lakip bbpp batu tahun 201403 lakip bbpp batu tahun 2014
03 lakip bbpp batu tahun 2014BBPP_Batu
 
PTK TKR
PTK TKR PTK TKR
02. laporan tahunan
02. laporan tahunan02. laporan tahunan
02. laporan tahunanBBPP_Batu
 

What's hot (11)

Skema okupasi travel agencies 2015
Skema okupasi travel agencies    2015Skema okupasi travel agencies    2015
Skema okupasi travel agencies 2015
 
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel    agencies 2014Skema sertifikasi kkni travel    agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
 
Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office    2015Skema okupasi front office    2015
Skema okupasi front office 2015
 
Skema program studi periklanan
Skema program studi periklananSkema program studi periklanan
Skema program studi periklanan
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping    2014Skema sertifikasi kkni housekeeping    2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
 
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
140214 silabi maintenance planner academy rev02.1
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office    2014Skema sertifikasi kkni front office    2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
 
Gw
GwGw
Gw
 
03 lakip bbpp batu tahun 2014
03 lakip bbpp batu tahun 201403 lakip bbpp batu tahun 2014
03 lakip bbpp batu tahun 2014
 
PTK TKR
PTK TKR PTK TKR
PTK TKR
 
02. laporan tahunan
02. laporan tahunan02. laporan tahunan
02. laporan tahunan
 

Similar to Skema okupasi food production 2015

Skema okupasi food and beverage service 2015
Skema okupasi food and beverage service 2015Skema okupasi food and beverage service 2015
Skema okupasi food and beverage service 2015
Clay Academy
 
Skema sertifikasi kkni food production 2014
Skema sertifikasi kkni food production 2014Skema sertifikasi kkni food production 2014
Skema sertifikasi kkni food production 2014
I Made Murdana
 
Skema okupasi housekeeping 2015
Skema okupasi housekeeping 2015Skema okupasi housekeeping 2015
Skema okupasi housekeeping 2015
Clay Academy
 
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
I Made Murdana
 
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Clay Academy
 
Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office 2015Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office 2015
Clay Academy
 
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
I Made Murdana
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
I Made Murdana
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Clay Academy
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
I Made Murdana
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Clay Academy
 
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
I Made Murdana
 
Kkni ii tata boga
Kkni ii tata bogaKkni ii tata boga
Kkni ii tata boga
LukmanAbdurahman
 
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdfPanduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
Ranjansharmamanidas
 
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptxPPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
ssuserf74c77
 
Standar kompetensi kerja nasional indonesia
Standar kompetensi kerja nasional indonesiaStandar kompetensi kerja nasional indonesia
Standar kompetensi kerja nasional indonesia
Noersal Samad
 
SK PP IAI NO.PO.003
SK PP IAI NO.PO.003SK PP IAI NO.PO.003
SK PP IAI NO.PO.003
IAI PURBALINGGA
 
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2SMK YKTB 2 BOGOR
 
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie finalBuku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Ermy Fitriadie
 

Similar to Skema okupasi food production 2015 (20)

Skema okupasi food and beverage service 2015
Skema okupasi food and beverage service 2015Skema okupasi food and beverage service 2015
Skema okupasi food and beverage service 2015
 
Skema sertifikasi kkni food production 2014
Skema sertifikasi kkni food production 2014Skema sertifikasi kkni food production 2014
Skema sertifikasi kkni food production 2014
 
Skema okupasi housekeeping 2015
Skema okupasi housekeeping 2015Skema okupasi housekeeping 2015
Skema okupasi housekeeping 2015
 
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
 
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
Skema sertifikasi kkni food and beverage services 2014
 
Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office 2015Skema okupasi front office 2015
Skema okupasi front office 2015
 
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
Skema sertifikasi kkni tour operation 2014
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
 
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
Skema sertifikasi kkni housekeeping 2014
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
 
Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014Skema sertifikasi kkni front office 2014
Skema sertifikasi kkni front office 2014
 
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
Skema sertifikasi kkni travel agencies 2014
 
Kkni ii tata boga
Kkni ii tata bogaKkni ii tata boga
Kkni ii tata boga
 
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdfPanduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
Panduan Pelaksanaan Penilaian SLAPB COPTPA_kemaskini 20 April 2021.pdf
 
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptxPPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
PPT Bahan Teknis Reviu dan Panduan2.pptx
 
Standar kompetensi kerja nasional indonesia
Standar kompetensi kerja nasional indonesiaStandar kompetensi kerja nasional indonesia
Standar kompetensi kerja nasional indonesia
 
SK PP IAI NO.PO.003
SK PP IAI NO.PO.003SK PP IAI NO.PO.003
SK PP IAI NO.PO.003
 
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
 
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie finalBuku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
 
Buku 1 2015
Buku 1 2015Buku 1 2015
Buku 1 2015
 

More from Clay Academy

CRDAZ Academy @ Get Things Done
CRDAZ Academy @ Get Things DoneCRDAZ Academy @ Get Things Done
CRDAZ Academy @ Get Things Done
Clay Academy
 
Coaching and Counselling
Coaching and CounsellingCoaching and Counselling
Coaching and Counselling
Clay Academy
 
Jiwa Kemenangan
Jiwa KemenanganJiwa Kemenangan
Jiwa Kemenangan
Clay Academy
 
GMHP: Tansformational Leadership Course
GMHP: Tansformational Leadership CourseGMHP: Tansformational Leadership Course
GMHP: Tansformational Leadership Course
Clay Academy
 
The Business of Training, What's Next?
The Business of Training, What's Next?The Business of Training, What's Next?
The Business of Training, What's Next?
Clay Academy
 
Lighthouse Wisdom
Lighthouse WisdomLighthouse Wisdom
Lighthouse Wisdom
Clay Academy
 
Time Management
Time ManagementTime Management
Time Management
Clay Academy
 
Jiwa Kemenangan
Jiwa KemenanganJiwa Kemenangan
Jiwa Kemenangan
Clay Academy
 
Lessons from Learn with 3Lighthouses
Lessons from Learn with 3LighthousesLessons from Learn with 3Lighthouses
Lessons from Learn with 3Lighthouses
Clay Academy
 
Presentation gmhp.eng 2018
Presentation gmhp.eng 2018Presentation gmhp.eng 2018
Presentation gmhp.eng 2018
Clay Academy
 
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
Clay Academy
 
Gmhp competitor
Gmhp competitorGmhp competitor
Gmhp competitor
Clay Academy
 
FOOD & BEVERAGE SERVISES
FOOD & BEVERAGE SERVISESFOOD & BEVERAGE SERVISES
FOOD & BEVERAGE SERVISES
Clay Academy
 
GMHP, Legacy Werks
GMHP, Legacy WerksGMHP, Legacy Werks
GMHP, Legacy Werks
Clay Academy
 
The Business of Training Day 2
The Business of Training Day 2The Business of Training Day 2
The Business of Training Day 2
Clay Academy
 
Presentation Template
Presentation TemplatePresentation Template
Presentation Template
Clay Academy
 
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3LighthousesThe Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
Clay Academy
 
Brand Contact
Brand ContactBrand Contact
Brand Contact
Clay Academy
 
About 3Lighthouses
About 3LighthousesAbout 3Lighthouses
About 3Lighthouses
Clay Academy
 

More from Clay Academy (19)

CRDAZ Academy @ Get Things Done
CRDAZ Academy @ Get Things DoneCRDAZ Academy @ Get Things Done
CRDAZ Academy @ Get Things Done
 
Coaching and Counselling
Coaching and CounsellingCoaching and Counselling
Coaching and Counselling
 
Jiwa Kemenangan
Jiwa KemenanganJiwa Kemenangan
Jiwa Kemenangan
 
GMHP: Tansformational Leadership Course
GMHP: Tansformational Leadership CourseGMHP: Tansformational Leadership Course
GMHP: Tansformational Leadership Course
 
The Business of Training, What's Next?
The Business of Training, What's Next?The Business of Training, What's Next?
The Business of Training, What's Next?
 
Lighthouse Wisdom
Lighthouse WisdomLighthouse Wisdom
Lighthouse Wisdom
 
Time Management
Time ManagementTime Management
Time Management
 
Jiwa Kemenangan
Jiwa KemenanganJiwa Kemenangan
Jiwa Kemenangan
 
Lessons from Learn with 3Lighthouses
Lessons from Learn with 3LighthousesLessons from Learn with 3Lighthouses
Lessons from Learn with 3Lighthouses
 
Presentation gmhp.eng 2018
Presentation gmhp.eng 2018Presentation gmhp.eng 2018
Presentation gmhp.eng 2018
 
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
Strategic Workshop: Make GMHP Great Again!!!
 
Gmhp competitor
Gmhp competitorGmhp competitor
Gmhp competitor
 
FOOD & BEVERAGE SERVISES
FOOD & BEVERAGE SERVISESFOOD & BEVERAGE SERVISES
FOOD & BEVERAGE SERVISES
 
GMHP, Legacy Werks
GMHP, Legacy WerksGMHP, Legacy Werks
GMHP, Legacy Werks
 
The Business of Training Day 2
The Business of Training Day 2The Business of Training Day 2
The Business of Training Day 2
 
Presentation Template
Presentation TemplatePresentation Template
Presentation Template
 
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3LighthousesThe Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
The Business of Training by CRDA-Z Academy of 3Lighthouses
 
Brand Contact
Brand ContactBrand Contact
Brand Contact
 
About 3Lighthouses
About 3LighthousesAbout 3Lighthouses
About 3Lighthouses
 

Recently uploaded

Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 

Recently uploaded (20)

Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 

Skema okupasi food production 2015

  • 1. 2014 2015 SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI NASIONAL BERDASARKAN ACCSTP DAN CATC SEKTOR PARIWISATA BIDANG TATA BOGA ( FOOD PRODUCTION ) NATIONAL OCCUPATIONAL CERTIFICATION SCHEMES REFERENCING TO ACCSTP AND CATC ON TOURISM PROFESSIONAL IN THE AREA OF FOOD PRODUCTION KEMENTERIAN PARIWISATA 2015
  • 2.
  • 3. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015   KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas disahkannya buku tentang Skema Sertifikasi Okupasi Nasional Pariwisata bidang Tata Boga yang dapat digunakan sebagai panduan atau pedoman dalam melaksanakan sertifikasi kompetensi bagi tenaga kerja Tata Boga (Food Production). Skema sertifikasi ini disusun berdasarkan ACCSTP (ASEAN Common Competency Standards for Tourism Professionals) dan CATC (Common ASEAN Tourism Curriculum) dari MRA ASEAN di bidang pariwisata yang ditandatangani pada tanggal 9 Nopember 2012 di Bangkok, Thailand. Skema ini digunakan sebagai bahan untuk mengembangkan paket pembelajaran dalam pelatihan kerja dan pendidikan pariwisata khususnya Tata Boga, dan dalam pelaksanaan sertifikasi Okupasi Nasional. Skema sertifikasi ini juga telah didukung dengan adanya toolbox ASEAN yang mencakup pedoman bagi para peserta pendidikan/pelatihan, panduan bagi para pelatih/pendidik, serta panduan bagi asesor yang berisi perangkat asesmen. Dengan skema sertifikasi Okupasi Nasional yang berharmonisasi dengan AQRF (ASEAN Qualifications Reference Framework) sesuai dengan ACCSTP dan CATC ini, diharapkan tenaga kerja bersertifikat kompetensi dapat diakui secara nasional maupun internasional khususnya ASEAN.
  • 4. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015   Daftar Isi 1. Pendahuluan 1 2. Ruang Lingkup Skema Sertifikasi 2 3. Tujuan Sertifikasi 2 4. Acuan Normatif 2 5. Okupasi Nasional Tata Boga (Food Production) 2 6. Persyaratan Dasar Peserta Sertifikasi 21 7. Hak Peserta Sertifikasi dan Kewajiban Pemegang Sertifikat 21 8. Biaya Sertifikasi 22 9. Proses Sertifikasi 22 10. Strategi Menguji 22 11. Persyaratan 22 A. Persyaratan Pendaftaran 22 B. Proses Evaluasi 22 C. Proses Uji Kompetensi 23 D. Keputusan Sertifikasi 23 E. Pembekuan dan Pencabutan Sertifikat 23 F. Pemeliharaan Sertifikasi 23 G. Proses Sertifikasi Ulang 23 H. Banding 23 I. Penggunaan Sertifikat 23 12. Kode Etik Profesi 24
  • 5. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 1 1. Pendahuluan Skema ini disusun sebagai langkah implementasi dari Undang-Undang Nomor 10 tahun 2009 Tentang Kepariwisataan dan telah ditandatanganinya ASEAN MRA (Mutual Recognition Arrangement) on Tourism Professionals pada tahun 2012 yang didalamnya mencakup penetapan standar kompetensi bidang pariwisata ACCSTP (ASEAN Common Competency Standards for Tourism Professionals) dan CATC (Common ASEAN Tourism Curriculum). Skema ini ditetapkan dengan tujuan untuk digunakan sebagai acuan dalam sertifikasi kompetensi profesi pariwisata khususnya bidang Food Production bagi tenaga kerja yang telah mendapatkan kompetensinya melalui proses pembelajaran baik formal, non formal, pelatihan kerja, ataupun pengalaman kerja, yang mengacu kepada standar kompetensi pariwisata hasil MRA diantara negara-negara ASEAN yakni ACCSTP dan CATC yang mengacu kepada AQRF (ASEAN Qualifications Reference Framework). Skema ini ditetapkan dalam kerangka harmonisasi rekognisi ASEAN khususnya dan internasional pada umumnya. Dengan skema sertifikasi yang mengacu langsung pada ASEAN MRA ini diharapkan dapat memberi manfaat langsung para pemangku kepentingan. Bagi Industri • Membantu industri meyakinkan kepada kliennya bahwa jasanya telah dibuat oleh tenaga- tenaga yang kompeten. • Membantu industri dalam rekruitmen dan mengembangkan tenaga berbasis kompetensi guna meningkatkan efisensi pengembangan SDM khususnya dan efisiensi nasional pada umumnya. • Membantu industri dalam sistem pengembangan karir dan remunerasi tenaga berbasis kompetensi dan meningkatkan produktivitas. Bagi Tenaga Kerja • Membantu tenaga profesi meyakinkan kepada organisasi/industri/kliennya bahwa dirinya kompeten dalam bekerja atau menghasilkan jasa dan meningkatkan percaya diri tenaga profesi. • Membantu tenaga profesi dalam merencanakan karirnya dan mengukur tingkat pencapaian kompetensi dalam proses belajar di lembaga formal maupun secara mandiri. • Membantu tenaga profesi dalam memenuhi persyaratan regulasi. • Membantu pengakuan kompetensi lintas sektor dan lintas negara. • Membantu tenaga profesi dalam promosi profesinya dipasar tenaga kerja. Bagi Lembaga Pendidikan dan juga Pelatihan. • Membantu memastikan link and match antara kompetensi lulusan dengan tuntutan kompetensi dunia industri. • Membantu memastikan tercapainya efisiensi dalam pengembangan program diklat. • Membantu memastikan pencapain hasil diklat yang tinggi. • Membantu Lemdiklat dalam sistem asesmen baik formatif, sumatif maupun holistik yang dapat memastikan dan memelihara kompetensi peserta didik selama proses diklat.
  • 6. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 2 2. Ruang Lingkup Skema Sertifikasi 2.1 Bidang Tata Boga (Food Production). 2.2 Lingkup penggunaan : 2.2.1 Pelaksanaan sertifikasi kompetensi profesi. 2.2.2 Acuan pengembangan paket pembelajaran. 3. Tujuan Sertifikasi Memberikan sertifikat Okupasi Nasional yang mengacu pada ACCSTP / SKKNI dan CATC bagi tenaga kerja yang memenuhi persyaratan dan memelihara kompetensinya pada jabatan atau pekerjaannya. 4. Acuan Normatif 4.1 ASEAN Mutual Recognition Arrangement on Tourism Professionals, 2012. 4.2 ASEAN Common Competency Standards for Tourism Professionals, 2005. 4.3 Common ASEAN Tourism Curriculum, 2007. 4.4 Pedoman BNSP Nomor 210-2014. 5. Okupasi Nasional Tata Boga (Food Production) A. Bagan Okupasi Bidang Tata Boga Food Production Executive Chef Sous Chef/ assistant head chef Demi Chef Chef de Partie Commis Pastry Baker Butcher
  • 7. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 3 B. SERTIFIKAT EXECUTIVE CHEF (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.02; KBJI: 3434.00; ISCO: 3434) Deskripsi: Executive chef adalah seorang manajer dapur yang bertanggung jawab pada semua aspek pengolahan makanan termasuk perencanaan menu, pembelian, penghitungan biaya produksi, perencanaan jadwal pekerjaan, perekrutan dan pelatihan. Tugas dan Wewenang : 1. Mengkoordinasikan staf dan mengatur penyiapan makanan 2. Merencanakan menu 3. Menciptakan kreasi menu berdasarkan pesanan 4. Memastikan konsistensi kualitas makanan 5. Menentukan porsi setiap makanan 6. Mengontrol dan menjaga food cost 7. Melatih dan mengatur personel dapur 8. Memsupervisi semua hal yang berhubungan dengan aktivitas di dapur 9. Bertanggung jawab atas keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat VI atau telah menduduki jabatan Sous Chef; Assistant Head Chef dengan pengalaman minimal 2 tahun di bidangnya. Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data komputer D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data 2. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 3. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 4. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 5. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 6. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 7. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 8. PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik
  • 8. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 4 D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations 9. PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals 10. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 11. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 12. PAR.HT02.051.01 Mempromosikan produk dan jasa kepada pelanggan D1.HRS.CL1.13 Promote hospitality products and services 13. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan instruksi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 14. PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints 15. PAR.HT02.060.01 Menerima dan Menyimpan Persediaan D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock 16. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 17. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 18. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 19. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 20. D1.HRS.CL1.21 Mengembangkan lingkungan yang aman bagi anak-anak di tujuan pariwisata Develop protective environments for children in tourism destinations 21. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 22. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner 24. PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan D1.HCC.CL2.19 Present and display food products 25. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods
  • 9. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 5 Functional Competencies 1. PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace 2. PAR.HT03.049.01 Menangani kualitas layanan pelangan D1.HCS.CL6.03 Manage quality customer/guest services 3. PAR.HT03.052.01 Mempersiapkan dan memantau anggaran D1.HFI.CL8.05 Prepare and monitor operational budgets 4. PAR.UJ.03.020.01 Mengatur keuangan dalam anggaran D1.HFI.CL8.03 Manage financial performance within a budget 5. PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan D1.HML.CL10.09 Manage stock purchases and inventories 6. PAR.HT03.041.01 Mengembangkan dan memutakhirkan pengetahuan tentang hukum untuk keperluan bisnis D1.HML.CL10.05 Manage legal requirements for business compliance 7. PAR.HT03.046.01 Mengelola keanekaragaman di tempat kerja D1.HML.CL10.11 Monitor and manage workplace relations and diversity 8. PAR.HT03.045.01 Memimpin dan mengelola sumber daya manusia D1.HML.CL10.10 Manage the effective use of human resources 9. PAR.HT03.044.01 Merekrut, menyeleksi dan memberikan pengenalan staf D1.HML.CL10.10 Recruit and select staff 10. PAR.HT03.042.01 Daftar personel staf D1.HML.CL10.16 Roster staff 11. PAR.HT03.022.01 Melaksanakan penilaian D1.HRD.CL9.02 Conduct staff performance assessment process 12. PAR.HT03.027.01 Melaksanakan sesi pelatihan D1.HRD.CL9.12 Prepare and deliver training sessions 13. PAR.HT03.024.01 Melatih kelompok kecil D1.HRD.CL9.04 Conduct training for a small group 14. PAR.HT03.033.01 Mengevaluasi pelatihan dan sistim penilaian D1.HRD.CL9.09 Monitor and evaluate the effectiveness of training outcomes 15. PAR.HT02.094.01 Menerapkan prinsip-prinsip control jasa boga D1.HCA.CL3.01 Apply catering control principles and procedures 16. PAR.HT02.056.01 Mengkoordinir kegiatan pemasaran dan promosi D1.HCS.CL6.01 Develop a marketing strategy and coordinate sales activities
  • 10. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 6 17. PAR.HT02.089.01 Menyiapkan makanan berdasarkan diet khusus dan kebutuhan budaya D1.HCA.CL3.03 Design meals to meet specific dietary or cultural needs 18. PAR.HT02.101.01 Merancang menu untuk memenuhi kebutuhan pasar D1.HCA.CL3.04 Design menus to meet specific market requirements 19. PAR.HT03.039.01 Mengembangkan, melaksanakan dan mengevaluasi rencana operasional D1.HML.CL10.01 Develop and supervise operational approaches 20. PAR.HT02.087.01 Membina dan menjaga kendali mutu D1.HCC.CL2.02 Establish and maintain quality control in food production 21. D1.HML.CL10.08 Mengatur kegiatan spesial Manage special events 22. PAR.HT02.086.01 Memonitor pendapatan dan biaya jasa boga D1.HFI.CL8.09 Monitor catering revenue and costs 23. PAR.HT03.056.01 Memantau dan memelihara sistem komputerisasi D1.HGE.CL7.05 Monitor and maintain a business computer system 24. PAR.HT02.078.01 Mengelola operasional layanan makanan D1.HCC.CL2.05 Organise food service operations 25. PAR.HT02.097.01 Memilih sistem jasa boga D1.HCA.CL3.07 Select catering systems 26. PAR.HT02.076.01 Merencanakan dan mengontrol jasa boga berdasarkan menu D1.HCC.CL2.06 Plan and manage menu-based catering 27. PAR.HT03.048.01 Memberikan bimbingan kepada kolega D1.HML.CL10.14 Provide professional support to business colleagues 28. PAR.UJ.03.051.01 Membaca dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional tinggi PAR.UJ.03.052.01 Menulis dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional tinggi D1.LAN.CL10.07 Read and write English at an advanced level 29. PAR.HT03.062.01 Menggunakan bahasa lisan untuk negosiasi pertukaran informasi yang kompleks dalam jenis konteks hotel & restoran D1.LAN.CL10.05 Use oral English to convey a complex exchange of ideas
  • 11. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 7 C. SERTIFIKAT SOUS CHEF/ASSISTANT HEAD CHEF (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.02; KBJI: 3434.00; ISCO: 3434) Deskripsi Sous chef/assistant head chef adalah seseorang yang secara langsung bertanggung jawab atas produksi dan bekerja sebagai asisten executive chef, sous chef/assistant head chef dapat menggantikan pekerjaan executive chef ketika executive chef berhalangan dan bertanggung jawab atas kelangsungan produksi. Tugas dan Wewenang 1. Membantu mengkoordinasikan staf dan mengatur penyiapan makanan 2. Membantu merencanakan menu 3. Membantu menciptakan kreasi menu berdasarkan pesanan 4. Membantu memastikan konsistensi kualitas makanan 5. Membantu menentukan porsi setiap makanan 6. Membantu mengontrol dan menjaga food cost 7. Membantu melatih dan mengatur personel dapur 8. Membantu mensupervisi semua hal yang berhubungan dengan aktivitas di dapur 9. Membantu bertanggung jawab atas keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Second Chef; Demi Chef; Assistant Head Chef; Catering Manager; Chef de Partie; Pastry Chef dengan pengalaman 2 tahun. Jenjang Karir dari Okupasi Ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Executive Chef • Sertifikasi VI bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data computer D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data 2. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 3. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 4. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 5. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures
  • 12. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 8 6. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 7. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 8. PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations 9. PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals 10. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 11. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 12. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 13. PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints 14. PAR.HT02.060.01 Menerima dan Menyimpan Persediaan D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock 15. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 16. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 17. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 18. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 19. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 20. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner 21. PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan D1.HCC.CL2.19 Present and display food products
  • 13. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 9 22. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods Functional Competencies 1. PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace 2. PAR.HT02.087.01 Membina dan menjaga kendali mutu D1.HCC.CL2.02 Establish and maintain quality control in food production 3. PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan D1.HGE.CL7.06 Monitor, control and order new stock 4. PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations 5. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HCC.CL2.04 Maintain strategies for safe storage of prepared foods 6. PAR.HT02.073.01 Merencanakan dan menyiapkan makanan untuk buffet D1.HCC.CL2.07 Plan, prepare and display a buffet service 7. PAR.HT02.066.01 Menyiapkan Sup D1.HCC.CL2.16 Prepare soups 8. PAR.HT02.063.01 Menyiapkan appetiser dan salad D1.HCC.CL2.12 Prepare appetizers and salads 9. PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts 10. PAR.HT02.068.01 Menyiapkan dan memasak unggas dan binatang buruan D1.HCC.CL2.09 Prepare and cook poultry and game meats 11. PAR.HT02.067.01 Menyiapkan sayuran, telur makanan yang terbuat dari tepung D1.HCC.CL2.18 Prepare vegetables, eggs, and farinaceous dishes 12. PAR.HT02.064.01 Menyiapkan Sandwich D1.HCC.CL2.08 Prepare a variety of sandwiches 13. PAR.HT02.069.01 Menyiapkan dan memasak seafood D1.HCC.CL2.10 Prepare and cook seafood 14. PAR.HT02.083.01 Menyiapkan coklat dan permen coklat D1.HCC.CL2.13 Prepare chocolate-based dishes and confectionery 15. PAR.HT02.071.01 Menyiapkan dessert yang disajikan panas dan dingin D1.HCC.CL2.14 Prepare hot and cold dessert dishes
  • 14. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 10 16. D2.TRD.CL8.02 Melatih keterampilan lain dalam kerja Coach others in job skills D. SERTIFIKAT DEMI CHEF (ASEAN MRA Job Index Number : HFP.03) Deskripsi Demi chef bertugas mempelajari style memasak dari berbagai station di dapur. Demi chef bekerja dibawah supervisi chef yang lebih berpengalaman yang akan memberikan penilaian terhadap pekerjaan yang ditugaskan. Tugas dan Wewenang : 1. Melakukan rotasi persediaan barang yang lama dengan yang baru 2. Menerima dan menyimpan persediaan 3. Mempelajari penyiapan setiap hidangan dalam menu 4. Berlatih penyiapan makanan secara aman 5. Menjaga kebersihan station 6. Menyiapkan station sebelum pelayanan 7. Memperbaharui pengetahuan mengenai trend kuliner 8. Menyiapkan sayuran dan daging yang akan dimasak 9. Menimbang bahan dan ukuran porsi makanan 10. Membuat daftar permintaan untuk produk di station 11. Memahami organisasi di dapur dan station yang berbeda 12. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Commis Chef dengan pengalaman 2 tahun. Jenjang Karir dari Okupasi Ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Sous Chef/Assistand Head Chef • Sertifikasi V bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 2. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 3. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 4. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja
  • 15. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 11 D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 5. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 6. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 8. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 9. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 10. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 11. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 12. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 13. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 14. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 15. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner 16. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods Functional Competencies 1. PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations 2. PAR.HT02.070.01 Mengidentifikasi dan menyiapkan daging D1.HCC.CL2.03 Identify and prepare various meats 3. D1.HCC.CL2.04 Menjaga strategi kemanan penyimpanan makanan Maintain strategies for safe storage of prepared foods
  • 16. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 12 4. PAR.HT02.066.01 Menyiapkan Sup D1.HCC.CL2.16 Prepare soups 5. PAR.HT02.067.01 Menyiapkan sayuran, telur makanan yang terbuat dari tepung D1.HCC.CL2.18 Prepare vegetables, eggs, and farinaceous dishes 6. PAR.HT02.064.01 Menyiapkan Sandwich D1.HCC.CL2.08 Prepare a variety of sandwiches 7. PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts 8. PAR.HT02.068.01 Menyiapkan dan memasak unggas dan binatang buruan D1.HCC.CL2.09 Prepare and cook poultry and game meats 9. PAR.HT02.069.01 Menyiapkan dan memasak seafood D1.HCC.CL2.10 Prepare and cook seafood 10. PAR.HT02.071.01 Menyiapkan dessert yang disajikan panas dan dingin D1.HCC.CL2.14 Prepare hot and cold dessert dishes E. SERTIFIKAT CHEF DE PARTIE (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.04) Deskripsi Chef de partie atau station chef atau line cook bertanggungjawab pada satu bagian dari area dapur. Tugas dan Wewenang: 1. Memastikan persediaan bahan dalam keadaan cukup 2. Memastikan hidangan disiapkan sesuai dengan resep dan jumah yang benar 3. Memastikan semua hidangan disajikan dengan garnish yang tepat, ukuran dan porsi yang tepat, dan disajikan dalam piring saji yang tepat 4. Memastikan bagian dapur bersih dan rapi setiap saat 5. Memastikan junior chef dan trainee menerima pelatihan yangsesuai dan pendampingan yang optimum 6. Memastikan setiap kekurangan dikomunikasikan kepada head chef atau sous chef 7. Memastikan kontrol setiap staf secara adil dan sopan 8. Menghadiri pelatihan dan seminat apabila diperlukan 9. Berusaha mempelajari manajemen dalam mempersiapkan karir ke depan 10. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat IV atau telah menduduki jabatan Assistant Pastry Chef dengan pengalaman 2 tahun.
  • 17. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 13 Jenjang Karir dari Okupasi ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Sous Chef/Assistand Head Chef • Sertifikasi V bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT03.018.01 Mencari dan mendapatkan data komputer D1.HRS.CL1.01 Access and retrieve computer-based data 2. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 3. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 4. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 5. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 6. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 7. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 8. PAR.HT02.052.01 Menangani dan menyelesaikan situasi konflik D1.HRS.CL1.09 Manage and resolve conflict situations 9. PAR.HT02.058.01 Mengorganisir dan menyiapkan makanan D1.HRS.CL1.10 Organise and prepare food products and meals 10. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 11. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 12. PAR.HT02.051.01 Mempromosikan Produk dan Jasa kepada Pelanggan D1.HRS.CL1.13 Promote hospitality products and services 13. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams
  • 18. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 14 14. PAR.HT03.064.01 Menangani keluhan D1.HRS.CL1.15 Receive and resolve customer complaints 15. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HRS.CL1.16 Receive and store kitchen supplies and food stock 16. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 17. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 18. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 19. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 20. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 21. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner 22. PAR.HT02.059.01 Menyajikan makanan D1.HCC.CL2.19 Present and display food products 23. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods Functional Competencies 1. PAR.HT03.040.01 Membangun dan memelihara tempat kerja yang aman D1.HSS.CL4.01 Establish and maintain a safe and secure workplace 2. PAR.HT03.049.01 Menangani kualitas layanan pelangan D1.HCS.CL6.03 Manage quality customer/guest services 3. PAR.HT03.052.01 Mempersiapkan dan memantau anggaran D1.HFI.CL8.05 Prepare and monitor operational budgets 4. PAR.UJ.03.020.01 Mengatur keuangan dalam anggaran D1.HFI.CL8.03 Manage financial performance within a budget 5. PAR.HT03.055.01 Mengelola dan mengadakan persediaan D1.HML.CL10.09 Manage stock purchases and inventories 6. D1.HGE.CL7.06 Memonitor, memantau dan memesan persediaan
  • 19. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 15 Monitor, control and order new stock 7. PAR.HT02.060.01 Menerima dan menyimpan persediaan D1.HGE.CL7.11 Receive and securely store in-coming goods 8. PAR.HT03.042.01 Daftar personel staf D1.HML.CL10.16 Roster staff 9. PAR.HT03.037.01 Memantau kegiatan kerja D1.HML.CL10.12 Monitor routine workplace operations 10. PAR.HT03.043.01 Memantau kinerja staf D1.HML.CL10.13 Monitor staff performance standards 11. PAR.HT03.022.01 Melaksanakan Penilaian D1.HRD.CL9.02 Conduct staff performance assessment process 12. D2.TRD.CL8.02 Melatih keterampilan lain dalam kerja Coach others in job skills 13. PAR.HT02.109.01 Menyiapkan dan menampilkan petit four D1.HPA.CL4.02 Prepare and display petits fours 14. PAR.HT02.112.01 Menyiapkan dan menampilkan sugar work D1.HPA.CL4.03 Prepare and display sugar work 15. PAR.HT02.110.01 Menyiapkan dan membentuk marzipan D1.HPA.CL4.04 Prepare and model marzipan 16. D1.HPA.CL4.05 Menyimpan dan menyajikan bahan cokelat Prepare and present chocolate goods 17. PAR.HT02.108.01 Menyajikan Dessert D1.HPA.CL4.06 Prepare and present desserts 18. PAR.HT02.107.01 Menyiapkan dan menyajikan gateaux, torten dan kue D1.HPA.CL4.07 Prepare and present gateaux, torten and cakes 19. PAR.HT02.104.01 Menyiapkan dan membuat kue PAR.HT02.103.01 Menyiapkan dan membuat pastry D1.HPA.CL4.08 Prepare and produce cakes and pastries 20. PAR.HT02.105.01 Menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi D1.HPA.CL4.09 Prepare and produce yeast goods 21. PAR.HT02.106.01 Menyiapkan produk roti untuk patisserie D1.HPA.CL4.10 Prepare bakery products for patisserie
  • 20. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 16 F. SERTIFIKAT COMMIS PASTRY (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.05) Deskripsi Commis Pastry adalah seseorang yang menyiapkan dan membuat desert dan pastry di restoran atau hotel. Tugas dan Wewenang 1. Memastikan persiapan, produksi dan presentasi makanan pada standar yang telah ditetapkan setiap saat 2. Memastikan kebersihan, kesehatan dan keselamatan di tempat kerja sesuai dengan peraturan yang berlaku 3. Memastikan standar yang digunakan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan 4. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Commis Pastry dengan pengalaman 1 tahun. Jenjang Karir dari Okupasi Ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Chef de Partie • Sertifikasi III bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 2. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 3. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 4. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 5. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 6. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures
  • 21. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 17 8. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 9. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 10. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 11. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 12. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 13. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 14. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner Functional Competencies 1. PAR.HT02.109.01 Menyiapkan dan menampilkan petit four D1.HPA.CL4.02 Prepare and display petits fours 2. PAR.HT02.112.01 Menyiapkan dan menampilkan sugar work D1.HPA.CL4.03 Prepare and display sugar work 3. PAR.HT02.110.01 Menyiapkan dan membentuk marzipan D1.HPA.CL4.04 Prepare and model marzipan 4. D1.HPA.CL4.05 Menyimpan dan menyajikan bahan cokelat Prepare and present chocolate goods 5. PAR.HT02.108.01 Menyajikan Dessert D1.HPA.CL4.06 Prepare and present desserts 6. PAR.HT02.107.01 Menyiapkan dan menyajikan gateaux, torten dan kue D1.HPA.CL4.07 Prepare and present gateaux, torten and cakes 7. PAR.HT02.104.01 Menyiapkan dan membuat kue PAR.HT02.103.01 Menyiapkan dan membuat pastry D1.HPA.CL4.08 Prepare and produce cakes and pastries
  • 22. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 18 G. SERTIFIKAT BAKER (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.06; KBJI: 7512.01; ISCO: 7512) Deskripsi Baker adalah seseorang yang menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi dan menyiapkan produk-produk roti untuk patiseri. Tugas dan Wewenang 1. Memastikan persiapan, produksi dan presentasi makanan berbahan dasar roti dengan standar yang telah ditetapkan setiap saat 2. Memastikan kebersihan, kesehatan dan keselamatan di tempat kerja sesuai dengan peraturan yang berlaku 3. Memastikan standar yang digunakan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan 4. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pendidikan dan pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Baker dengan pengalaman 1 tahun. Jenjang Karir dari Okupasi Ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Demi Chef • Sertifikasi III bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 2. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 3. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 4. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 5. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 6. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
  • 23. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 19 D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 8. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 9. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 10. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 11. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 12. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 13. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 14. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 15. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner Functional Competencies 1. PAR.HT02.105.01 Menyiapkan dan membuat makanan yang mengandung ragi D1.HPA.CL4.09 Prepare and produce yeast goods 2. PAR.HT02.106.01 Menyiapkan produk roti untuk patisserie D1.HPA.CL4.10 Prepare bakery products for patisserie
  • 24. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 20 H. SERTIFIKAT BUTCHER (ASEAN MRA Job Index Number: HFP.07; KBJI: 7511.01,7511.02; ISCO: 7511) Deskripsi Butcher adalah seseorang yang bertugas memotong dan memorsi berupa daging, ungas, ikan dan hasil laut untuk diolah sesuai standar yang ditetapkan. Tugas dan Wewenang 1. Menghasilkan produk daging seperti sosis, burger dan lain-lain 2. Memotong, memorsi daging 3. Memonitor persediaan 4. Memindahkan dan menyimpan daging ke dalam cold storage 5. Melayani kebutuhan operasional 6. Mengoperasikan peralatan pemotongan daging 7. Melakukan pekerjaan mengikuti prosedur keamanan dan keselamatan pangan Persyaratan Masuk Mengikuti Uji Kompetensi Minimal lulus pelatihan sertifikat II atau telah menduduki jabatan Butcher dengan pengalaman 1 tahun. Jenjang Karir dari Okupasi Ini Setelah mendapatkan okupasi ini, peserta sertifikasi dapat melanjutkan proses pembelajaraannya melalui pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman di tempat kerja untuk mencapai jenjang lanjutan dan sertifikasi : • Demi Chef • Sertifikasi III bidang Tata Boga Unit kompetensi Core and Generic Competencies 1. PAR.HT02.074.01 Melaksanakan prosedur keselamatan makanan D1.HRS.CL1.02 Apply standard safety procedures for handling foodstuffs 2. PAR.HT02.027.01 Membersihkan lokasi/area dan peralatan D1.HRS.CL1.03 Clean and maintain kitchen equipment and utensils 3. PAR.HT03.004.01 Berkomunikasi melalui telepon D1.HRS.CL1.04 Communicate effectively on the telephone 4. PAR.HT03.001.01 Mengikuti prosedur kebersihan di tempat kerja D1.HRS.CL1.05 Comply with workplace hygiene procedures 5. PAR.HT01.003.01 Mengikuti prosedur kesehatan, keselamatan dan keamanan di tempat kerja D1.HRS.CL1.07 Implement occupational health and safety procedures 6. PAR.HT01.004.01 Memelihara pengetahuan tentang industri perhotelan D1.HRS.CL1.08 Maintain hospitality industry knowledge 7. PAR.HT03.005.01 Melakukan prosedur administrasi
  • 25. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 21 D1.HRS.CL1.11 Perform clerical procedures 8. PAR.UJ03.003.01 Menyediakan pertolongan pertama D1.HRS.CL1.12 Perform basic First Aid procedures 9. D1.HRS.CL1.14 Membaca dan menerjemahkan fungsi dasar, arah dan atau diagram Read and interpret basic instructions, directions and/or diagrams 10. PAR.UJ.03.044.01 Berkomunikasi secara lisan dalam bahasa Inggris pada tingkat operasional dasar D1.HRS.CL1.17 Speak English at a basic operational level 11. PAR.HT01.001.01 Bekerjasama secara efektif dengan kolega dan pelanggan D1.HRS.CL1.18 Work effectively with colleagues and customers 12. PAR.HT01.003.01 Bekerja dalam lingkungan sosial yang berbeda D1.HRS.CL1.19 Work in a socially diverse environment 13. D1.HRS.CL1.20 Melaksanakan tugas perlindungan anak yang relevan dengan industri pariwisata Perform child protection duties relevant to the tourism industry 14. PAR.HT02.062.01 Menggunakan metode dasar memasak D1.HCC.CL2.01 Apply basic techniques of commercial cookery 15. PAR.HT02.091.01 Mengangkut dan menyimpan makanan dengan cara yang aman dan bersih D1.HCC.CL2.11 Prepare and store food in a safe and hygienic manner Functional Competencies 1. PAR.HT02.070.01 Mengidentifikasi dan menyiapkan daging D1.HCC.CL2.03 Identify and prepare various meats 2. PAR.HT02.081.01 Menyiapkan porsi potongan daging yang terkontrol D1.HCC.CL2.15 Prepare portion-controlled meat cuts 6. Persyaratan Dasar Peserta Sertifikasi : Peserta sertifikasi dapat mengajukan sertifikasi dengan persyaratan bukti kompetensi berasal dari pendidikan, pelatihan dan/atau pengalaman kerja sesuai dengan bidang kerja di bidang Tata Boga (Food Production). 7. Hak Peserta Sertifikasi dan Kewajiban Pemegang Sertifikat A. Hak Peserta 1) Peserta yang lulus dalam asesmen kompetensi akan diberikan sertifikat kompetensi sesuai kualifikasi okupasinya. 2) Menggunakan sertifikatnya untuk sebutan profesi Bidang Tata Boga (Food Production).
  • 26. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 22 B. Kewajiban para pemegang sertifikat 1) Melaksanakan keprofesian bidang tata boga dengan tetap menjaga kode etik profesi. 2) Mengikuti program surveilan yang ditetapkan LSP minimal satu tahun sekali. 3) Melaporkan rekaman kegiatan asesmen setiap 6 bulan kepada LSP yang menerbitkan sertifikat kompetensi, yaitu pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya. 8. Biaya Sertifikasi A. Struktur biaya sertifikasi mencakup biaya asesmen, surveilan dan administrasi. B. Biaya sertifikasi belum termasuk biaya akomodasi dan transportasi asesor, yang diperhitungkan sesuai dengan kondisi dan moda transportasi pelaksanaan asesmen. 9. Proses Sertifikasi Secara umum proses sertifikasi mencakup peserta yang telah memastikan diri bahwa kompetensinya sesuai dengan standar kompetensi bidang Tata Boga (Food and Beverage Product). Mereka dapat segera mengajukan permohonan kepada Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) dengan memilih Tempat Uji Kompetensi (TUK)/Assessment Centre yang diinginkan, dengan mengisi Formulir APL 01, APL 02 untuk permohonan dan penilaian mandiri, kemudian LSP akan menugaskan Asesor Kompetensi yang kemudian akan mengases peserta dengan standar asesmen berdasarkan Assessor Manual dalam Toolbox Asesor Kompetensi, setelah selesai mengases segera merekomendasikan hasil keputusan uji kompetensi kepada LSP. LSP akan mengevaluasi (bila diperlukan membentuk Komite Teknis) dan akan menetapkan status kompetensi serta akan menerbitkan sertifikat kompetensi berdasarkan skema Okupasi Nasional. 10. Strategi Menguji Dalam menguji Asesor Kompetensi menggunakan format assessor manual dalam Toolbox ASEAN MRA. Strategi dan media uji kompetensi dapat ditentukan oleh Asesor kompetensi dengan mempertimbangkan hasil uji portofolio yang dilakukan sebelum pelaksanaan uji. 11. Persyaratan A. Persyaratan Pendaftaran 1. Pengalaman kerja/praktik kerja lapangan sesuai dengan bidang pekerjaannya. 2. Menyerahkan pas foto 4x6 sebanyak 4 lembar. 3. Foto Copy Sertifikat pelatihan.(bila ada) 4. Foto Copy Sertifikat Kompetensi (bila ada) 5. Foto Copy Ijazah. (bila ada) 6. Foto Copy KTP. 7. Bukti – bukti rekaman hasil produk kerja dalam portofolio. B. Proses Evaluasi LSP mengkaji ulang permohonan sertifikasi untuk menjamin bahwa : 1. LSP mempunyai kemampuan untuk melakukan sertifikasi sesuai ruang lingkup yang diajukan; 2. LSP menyadari kemungkinan adanya kekhususan kondisi peserta dan dengan alasan yang tepat dapat mengakomodasikan keperluan khusus peserta seperti Bahasa dan/atau ketidak mampuan (disabilities) lainnya;
  • 27. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 23 C. Proses Uji Kompetensi/Asesmen 1. LSP menugaskan tim asesor untuk mengases kompetensi dari asesi berdasarkan persyaratan skema melalui satu atau lebih metode seperti tertulis, lisan, praktek, pengamatan dan/atau portofolio. 2. Asesmen direncanakan dan disusun sedemikian rupa sehingga dapat menjamin bahwa semua persyaratan skema diverifikasi secara objektif dan sistematis dengan bukti terdokumentasi sehingga memadai untuk menegaskan kompetensi calon profesi. 3. LSP menjamin kinerja dan kerahasiaan hasil evaluasi termasuk kinerja dan hasil asesmen, yang didokumentasikan secara tepat dan dimengerti. D. Keputusan Sertifikasi 1. Keputusan sertifikasi yang ditetapkan untuk seorang calon oleh LSP harus berdasarkan informasi yang dikumpulkan selama proses sertifikasi. Personel yang membuat keputusan sertifikasi tidak boleh berperan serta dalam pelaksanaan ujian atau pelatihan calon. 2. LSP memberikan sertifikat kepada semua profesi yang disertifikasi. E. Pembekuan dan Pencabutan Sertifikat Pembekuan dan pencabutan sertifikat dilakukan jika seorang Asesor Kompetensi terbukti menyalahgunakan sertifikat yang dimiliki dan dapat merugikan LSP. F. Pemeliharaan Sertifikasi Untuk memelihara kompetensi, LSP melakukan surveilan kepada pemegang sertifikat kompetensi, yang mencakup : 1. Evaluasi rekaman kegiatan Tata Boga (Food Production) minimal sekali dalam setahun 2. Evaluasi asesi (sampling) 3. Witness (bila diperlukan) G. Proses Sertifikasi Ulang 1. Sertifikat kompetensi profesi berlaku selama tiga tahun. 2. LSP menetapkan persyaratan sertifikasi ulang sama dengan persyaratan awal untuk menjamin bahwa profesi yang disertifikasi selalu memenuhi sertifikasi yang mutakhir 3. Fokus metode asesmen a. Rekaman kegiatan asesmen b. Portofolio c. Konfirmasi keberlangsungan pekerjaan yang memuaskan dan rekaman pengalaman kerja. H. Banding Asesi dapat melakukan banding jika Asesi tidak puas atas keputusan yang diambil oleh Asesor Kompetensi, dengan mengisi form Banding. I. Penggunaan Sertifikat Profesi yang disertifikasi harus menandatangani persetujuan untuk : 1. Memenuhi ketentuan skema sertifikasi; 2. Menyatakan bahwa sertifikatnya hanya berlaku untuk ruang lingkup sertifikasi yang diberikan; 3. Tidak menyalahgunakan sertifikat yang dapat merugikan LSP dan tidak memberikan persyaratan yang berkaitan dengan sertifikasi yang menurut LSP dianggap dapat menyesatkan atau tidak sah;
  • 28. SKEMA SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI OKUPASI TATA BOGA SS-OKUPASI-PAR-TTBG 2015 24 4. Menghentikan penggunaan semua pernyataan yang berhubungan dengan sertifikasi yang memuat acuan LSP setelah dibekukan atau dicabut sertifikatnya serta mengembalikan sertifikat kepada LSP yang menerbitkannya. 12. Kode Etik Profesi A. Para pelaku profesional di bidang pariwisata mempunyai kewajiban untuk memberikan kepada para wisatawan suatu informasi yang obyektif dan jujur tentang tempat-tempat tujuan dan kondisi perjalanan, penerimaan dan tempat tinggal; menjamin keterbukaan yang sempurna tentang syarat-syarat kontrak / perjanjian yang diusulkan kepada para wisatawan, baik menyangkut harga dan mutu pelayanan yang dijanjikan maupun gantirugi keuangan yang menjadi tanggung jawab mereka jika terjadi pemutusan kontrak dari pihak mereka; B. Para profesional pariwisata, sepanjang tergantung pada mereka, harus benar-benar memperhatikan untuk bekerjasama dengan para pejabat pemerintah, keamanan dan keselamatan, pencegahan terhadap kecelakaan, perlindungan kesehatan dan hygiena makanan dari para wisatawan yang menggunakan jasa mereka; mereka mengusahakan adanya sistem asuransi dan bantuan yang sesuai; mereka menyetujui kewajiban memberikan laporan-laporan, menurut cara-cara yang ditentukan oleh peraturan nasional, dan jika perlu, membayar ganti rugi yang adil jika kewajiban-kewajiban kontrak mereka tidak mereka penuhi; C. Para profesional pariwisata, sepanjang tergantung pada mereka, harus memberikan sumbangan terhadap pemenuhan kultural dan spiritual para wisatawan dan memberi peluang, selama perjalanan para wisatawan untuk melaksanakan kewajiban agama mereka.