SlideShare a Scribd company logo
Nama Kelompok 1:
1. Ratna Widayanti
2. Siti Rohima
3. Eko Cahyono
Pengertian Homeostatis
Homeostatis
Homeostasis adalah
keseimbangan dinamika
lingkungan internal yang
memungkinkan darah
dan konstituen jaringan
dan nilai-nilai tetap
dalam kisaran normal.
Lanjutan
Homeostasis mempelajari semua proses yang
terjadi dalam organisme hidup untuk
mempertahankan lingkungan internal didalam
kondisi agar optimal bagi kehidupan organisme
yang bersangkutan. Mekanisme ini diatur oleh otak
terutama hipotalamus, yang bila terangsang akan
merangsang koordinasi tubuh. Proses ini akan
terjadi terus menerus hingga lingkungan dinamis
dalam tubuh akan berada pada jumlah yang
normal.
Proses Terjadinya Homeostatis dalam
Tubuh
Vasodilatasi
Berkeringat
Penurunan pembentukan panas
Vasokontriksi kulit di seluruh tubuh
Piloereksi
Peningkatan pembentukan panas
Komposisi Cairan dalam Tubuh
Cairan tubuh merupakan faktor penting dalam
berbagai proses fisiologis didalam tubuh. Dapat
dikatakan, kemampuan kita untuk bertahan hidup
sangat tergantung dari cairan yang terdapat dalam
tubuh kita. Oleh karena itu, terdapat berbagai
mekanisme yang berfungsi untuk mengatur volume
dan komposisi cairan tubuh agar tetap dalam keadaan
seimbang atau disebut juga dalam keadaan
homeostasis.
Reaksi-reaksi Kimia yang
Terjadi dalam Tubuh
 Dalam keadaan biasa, manusia membutuhkan
sekitar 300 cc oksigen sehari (24 jam) atau sekitar
0,5 cc tiap menit. Kebutuhan tersebut berbanding
lurus dengan volume udara inspirasi dan ekspirasi
biasa kecuali dalam keadaan tertentu saat
konsentrasi oksigen udara inspirasi berkurang atau
karena sebab lain, misalnya konsentrasi hemoglobin
darah berkurang.
 Oksigen yang dibutuhkan berdifusi masuk ke darah
dalam kapiler darah yang menyelubungi alveolus.
Selanjutnya, sebagian besar oksigen diikat oleh zat
warna darah atau pigmen darah (hemoglobin) untuk
diangkut ke sel-sel jaringan tubuh.
 Hemoglobin yang terdapat dalam butir
darah merah atau eritrosit ini tersusun
oleh senyawa hemin atau hematin yang
mengandung unsur besi dan globin
yang berupa protein.
Mekanisme Mempertahankan Kondisi
Normal dalam Tubuh
Untuk mempertahankan suhu dalam keadaan
konstan, organisme endoterm melakukan regulasi
suhu tubuh. Suhu tubuh manusia diatur dengan
mekanisme umpan balik (feed back) yang
diperankan oleh pusat pengaturan suhu di
hipotalamus. Apabila pusat temperatur hipotalamus
mendeteksi suhu tubuh yang terlalu panas, tubuh
akan melakukan mekanisme umpan balik.
Mekanisme umpan balik ini terjadi bila suhu tubuh
inti telah melewati batas toleransi tubuh untuk
mempertahankan suhu, yang disebut titik tetap (set
point).
Faktor yang Mempengaruhi Homeostatis
dalam Tubuh
Exercise/aktivitas Hormon
Sistem
Saraf
Suhu tubuh
Asupan
makanan
usia Irama
sirkadian
Stress lingkungan Demam
Analisis Sistem Fisiologi
Bagian otak yang menjadi pusat pengaturan suhu tubuh adalah
hipotalamus anterior dan hipotalamus posterior. Hipotalamus
anterior (AH/POA) berperanan meningkatkan hilangnya panas,
vasodilatasi dan menimbulkan keringat. Hipotalamus posterior
(PH/ POA) berfungsi meningkatkan penyimpanan panas,
menurunkan aliran darah, piloerektil, menggigil, meningkatnya
produksi panas, meningkatkan sekresi hormon tiroid dan
mensekresi epinephrine dan norepinephrine serta
meningkatkan basal metabolisme rate. Jika terjadi penurunan
suhu tubuh inti, maka akan terjadi mekanisme homeostasis
yang membantu memproduksi panas melalui mekanisme feed
back negatif untuk dapat meningkatkan suhu tubuh ke arah
normal.
Kesimpulan
 Homeostasis adalah keseimbangan dinamika lingkungan internal
yang memungkinkan darah dan konstituen jaringan dan nilai-nilai
tetap dalam kisaran normal.
 Proses terjadinya homeostatis dalam tubuh yaitu vasodilatasi,
berkeringat, penurunan pembentukan panas, vasokontriksi kulit di
seluruh tubuh, piloereksi dan peningkatan pembentukan panas.
 Dalam tubuh manusia terdapat empat macam cairan, yaitu: cairan
empedu, cairan darah, cairan lendir, cairan empedu hitam.
 Reaksi kimia yang terjadi pada proses homestatis yaitu reaksi
pertukaran O2 dan CO2 pada proses pernafasan.
 Untuk mempertahankan suhu dalam keadaan konstan, organisme
endoterm melakukan regulasi suhu tubuh. Suhu tubuh manusia
diatur dengan mekanisme umpan balik (feed back) yang
diperankan oleh pusat pengaturan suhu di hipotalamus.

More Related Content

What's hot

Makalah Biolistrik
Makalah BiolistrikMakalah Biolistrik
Makalah Biolistrik
Selly Noviyanty Yunus
 
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinariaAnatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
kristanto djuwahir
 
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologisKonsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
anisya nana
 
Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasan
Arika Sari
 
Makalah sistem muskuloskeletal
Makalah sistem muskuloskeletalMakalah sistem muskuloskeletal
Makalah sistem muskuloskeletal
Septian Muna Barakati
 
Anatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-sarafAnatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-saraf
Catur Rini
 
Bioenergitika
BioenergitikaBioenergitika
BioenergitikaAinur
 
sistem termoregulasi
sistem termoregulasisistem termoregulasi
sistem termoregulasi
agusmelvian
 
PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1indri yetti
 
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksiAnatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Hetty Astri
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem KardiovaskulerYesi Tika
 
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-pointDokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
PutriPamungkas8
 
fungsi-neuroendokrin
fungsi-neuroendokrinfungsi-neuroendokrin
fungsi-neuroendokrin
Ramadhani Rahayu
 
struktur histologis otot
struktur histologis ototstruktur histologis otot
struktur histologis otot
wayan sugiritama
 
Sistem Integumen
Sistem IntegumenSistem Integumen
Sistem Integumen
Gita Kostania
 
Fisiologi Kardiovaskular
Fisiologi KardiovaskularFisiologi Kardiovaskular
Fisiologi Kardiovaskular
NURSAPTIA PURWA ASMARA
 
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)basil_miaw
 

What's hot (20)

Makalah Biolistrik
Makalah BiolistrikMakalah Biolistrik
Makalah Biolistrik
 
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinariaAnatomi & fisiologi sistem urinaria
Anatomi & fisiologi sistem urinaria
 
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologisKonsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
Konsep dasar fisiologi, patologi, dan patofisiologis
 
Presentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasanPresentasi sistem pernapasan
Presentasi sistem pernapasan
 
Makalah sistem muskuloskeletal
Makalah sistem muskuloskeletalMakalah sistem muskuloskeletal
Makalah sistem muskuloskeletal
 
Anatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-sarafAnatomi fisiologi sistem-saraf
Anatomi fisiologi sistem-saraf
 
Bioenergitika
BioenergitikaBioenergitika
Bioenergitika
 
sistem termoregulasi
sistem termoregulasisistem termoregulasi
sistem termoregulasi
 
PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1PPT SISTEM SARAF Presentation1
PPT SISTEM SARAF Presentation1
 
Vitamin
VitaminVitamin
Vitamin
 
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksiAnatomi fisiologi sistem reproduksi
Anatomi fisiologi sistem reproduksi
 
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem KardiovaskulerAnatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
Anatomi dan Fisiologi Sistem Kardiovaskuler
 
Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-pointDokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
Dokumen.tips kebutuhan eliminasi-power-point
 
fungsi-neuroendokrin
fungsi-neuroendokrinfungsi-neuroendokrin
fungsi-neuroendokrin
 
Sistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskularSistem kardiovaskular
Sistem kardiovaskular
 
struktur histologis otot
struktur histologis ototstruktur histologis otot
struktur histologis otot
 
Sistem Integumen
Sistem IntegumenSistem Integumen
Sistem Integumen
 
Fisiologi Kardiovaskular
Fisiologi KardiovaskularFisiologi Kardiovaskular
Fisiologi Kardiovaskular
 
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
 

Similar to Sistem homeostatis tubuh

pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdfpengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
SarahKusumahBakti
 
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptxHEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
ssusere99a70
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
nadiasariamd
 
Laporan praktikum biologi homeostasis
Laporan praktikum biologi homeostasisLaporan praktikum biologi homeostasis
Laporan praktikum biologi homeostasisAdhy Laupada
 
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptxPPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
Londo4
 
suhu tubuh.ppt
suhu tubuh.pptsuhu tubuh.ppt
suhu tubuh.ppt
tifannie
 
Judullllll 2
Judullllll 2Judullllll 2
Judullllll 2
Welly Indriani
 
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan DasarGangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
Desi Ardhina
 
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
Sofyan Dwi Nugroho
 
Suhu tubuh
Suhu tubuhSuhu tubuh
Suhu tubuh
siska18_syarifah
 
Prosedur pemeriksaan tanda vital
Prosedur pemeriksaan tanda vitalProsedur pemeriksaan tanda vital
Prosedur pemeriksaan tanda vitalMJM Networks
 
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vital
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vitalmakalah Prosedur pemeriksaan tanda vital
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vitalMJM Networks
 
HOMEOSTASIS 2.pptx
HOMEOSTASIS 2.pptxHOMEOSTASIS 2.pptx
HOMEOSTASIS 2.pptx
RizkyRahmawati11
 
Hipo&hiperthermia
Hipo&hiperthermiaHipo&hiperthermia
Hipo&hiperthermia
Cahya
 

Similar to Sistem homeostatis tubuh (20)

pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdfpengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
pengaturan suhu tubuhbhdvfhvhfgefervguerv.pdf
 
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptxHEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
HEMOSTASIS_RAIHAN DARMAWAN.pptx
 
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptxKeperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
Keperawatan dasar KEBUTUHAN SUHU TUBUH MANUSIA.pptx
 
Mekanisme tubuh
Mekanisme tubuhMekanisme tubuh
Mekanisme tubuh
 
Mekanisme tubuh
Mekanisme tubuhMekanisme tubuh
Mekanisme tubuh
 
Laporan praktikum biologi homeostasis
Laporan praktikum biologi homeostasisLaporan praktikum biologi homeostasis
Laporan praktikum biologi homeostasis
 
Homoistasis
HomoistasisHomoistasis
Homoistasis
 
Homeostasis
HomeostasisHomeostasis
Homeostasis
 
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptxPPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
PPT KEL 1 FISIOlLOGI HEWAN HOMEOSTASIS.pptx
 
suhu tubuh.ppt
suhu tubuh.pptsuhu tubuh.ppt
suhu tubuh.ppt
 
Judullllll 2
Judullllll 2Judullllll 2
Judullllll 2
 
Homeostatis
HomeostatisHomeostatis
Homeostatis
 
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan DasarGangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
Gangguan keseimbangan suhu tubuh _Keperawatan Dasar
 
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
4. laporan praktikum biologi pengaruh suhu lingkungan ke suhu tubuh
 
Homeostasis
HomeostasisHomeostasis
Homeostasis
 
Suhu tubuh
Suhu tubuhSuhu tubuh
Suhu tubuh
 
Prosedur pemeriksaan tanda vital
Prosedur pemeriksaan tanda vitalProsedur pemeriksaan tanda vital
Prosedur pemeriksaan tanda vital
 
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vital
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vitalmakalah Prosedur pemeriksaan tanda vital
makalah Prosedur pemeriksaan tanda vital
 
HOMEOSTASIS 2.pptx
HOMEOSTASIS 2.pptxHOMEOSTASIS 2.pptx
HOMEOSTASIS 2.pptx
 
Hipo&hiperthermia
Hipo&hiperthermiaHipo&hiperthermia
Hipo&hiperthermia
 

More from ImaaELF

Ppt isbd status sosial
Ppt isbd status sosialPpt isbd status sosial
Ppt isbd status sosialImaaELF
 
Ppt mikro
Ppt mikroPpt mikro
Ppt mikroImaaELF
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanImaaELF
 
Ppt pbpd
Ppt pbpdPpt pbpd
Ppt pbpdImaaELF
 
Presentation
PresentationPresentation
PresentationImaaELF
 
Ppt gizi
Ppt giziPpt gizi
Ppt giziImaaELF
 

More from ImaaELF (10)

Ppt isbd status sosial
Ppt isbd status sosialPpt isbd status sosial
Ppt isbd status sosial
 
Gj
GjGj
Gj
 
Ppt mikro
Ppt mikroPpt mikro
Ppt mikro
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikan
 
Kel 4
Kel 4Kel 4
Kel 4
 
Aves
AvesAves
Aves
 
Kel 4
Kel 4Kel 4
Kel 4
 
Ppt pbpd
Ppt pbpdPpt pbpd
Ppt pbpd
 
Presentation
PresentationPresentation
Presentation
 
Ppt gizi
Ppt giziPpt gizi
Ppt gizi
 

Sistem homeostatis tubuh

  • 1. Nama Kelompok 1: 1. Ratna Widayanti 2. Siti Rohima 3. Eko Cahyono
  • 2. Pengertian Homeostatis Homeostatis Homeostasis adalah keseimbangan dinamika lingkungan internal yang memungkinkan darah dan konstituen jaringan dan nilai-nilai tetap dalam kisaran normal.
  • 3. Lanjutan Homeostasis mempelajari semua proses yang terjadi dalam organisme hidup untuk mempertahankan lingkungan internal didalam kondisi agar optimal bagi kehidupan organisme yang bersangkutan. Mekanisme ini diatur oleh otak terutama hipotalamus, yang bila terangsang akan merangsang koordinasi tubuh. Proses ini akan terjadi terus menerus hingga lingkungan dinamis dalam tubuh akan berada pada jumlah yang normal.
  • 4. Proses Terjadinya Homeostatis dalam Tubuh Vasodilatasi Berkeringat Penurunan pembentukan panas Vasokontriksi kulit di seluruh tubuh Piloereksi Peningkatan pembentukan panas
  • 5. Komposisi Cairan dalam Tubuh Cairan tubuh merupakan faktor penting dalam berbagai proses fisiologis didalam tubuh. Dapat dikatakan, kemampuan kita untuk bertahan hidup sangat tergantung dari cairan yang terdapat dalam tubuh kita. Oleh karena itu, terdapat berbagai mekanisme yang berfungsi untuk mengatur volume dan komposisi cairan tubuh agar tetap dalam keadaan seimbang atau disebut juga dalam keadaan homeostasis.
  • 6. Reaksi-reaksi Kimia yang Terjadi dalam Tubuh  Dalam keadaan biasa, manusia membutuhkan sekitar 300 cc oksigen sehari (24 jam) atau sekitar 0,5 cc tiap menit. Kebutuhan tersebut berbanding lurus dengan volume udara inspirasi dan ekspirasi biasa kecuali dalam keadaan tertentu saat konsentrasi oksigen udara inspirasi berkurang atau karena sebab lain, misalnya konsentrasi hemoglobin darah berkurang.  Oksigen yang dibutuhkan berdifusi masuk ke darah dalam kapiler darah yang menyelubungi alveolus. Selanjutnya, sebagian besar oksigen diikat oleh zat warna darah atau pigmen darah (hemoglobin) untuk diangkut ke sel-sel jaringan tubuh.
  • 7.  Hemoglobin yang terdapat dalam butir darah merah atau eritrosit ini tersusun oleh senyawa hemin atau hematin yang mengandung unsur besi dan globin yang berupa protein.
  • 8. Mekanisme Mempertahankan Kondisi Normal dalam Tubuh Untuk mempertahankan suhu dalam keadaan konstan, organisme endoterm melakukan regulasi suhu tubuh. Suhu tubuh manusia diatur dengan mekanisme umpan balik (feed back) yang diperankan oleh pusat pengaturan suhu di hipotalamus. Apabila pusat temperatur hipotalamus mendeteksi suhu tubuh yang terlalu panas, tubuh akan melakukan mekanisme umpan balik. Mekanisme umpan balik ini terjadi bila suhu tubuh inti telah melewati batas toleransi tubuh untuk mempertahankan suhu, yang disebut titik tetap (set point).
  • 9. Faktor yang Mempengaruhi Homeostatis dalam Tubuh Exercise/aktivitas Hormon Sistem Saraf Suhu tubuh Asupan makanan usia Irama sirkadian Stress lingkungan Demam
  • 10. Analisis Sistem Fisiologi Bagian otak yang menjadi pusat pengaturan suhu tubuh adalah hipotalamus anterior dan hipotalamus posterior. Hipotalamus anterior (AH/POA) berperanan meningkatkan hilangnya panas, vasodilatasi dan menimbulkan keringat. Hipotalamus posterior (PH/ POA) berfungsi meningkatkan penyimpanan panas, menurunkan aliran darah, piloerektil, menggigil, meningkatnya produksi panas, meningkatkan sekresi hormon tiroid dan mensekresi epinephrine dan norepinephrine serta meningkatkan basal metabolisme rate. Jika terjadi penurunan suhu tubuh inti, maka akan terjadi mekanisme homeostasis yang membantu memproduksi panas melalui mekanisme feed back negatif untuk dapat meningkatkan suhu tubuh ke arah normal.
  • 11. Kesimpulan  Homeostasis adalah keseimbangan dinamika lingkungan internal yang memungkinkan darah dan konstituen jaringan dan nilai-nilai tetap dalam kisaran normal.  Proses terjadinya homeostatis dalam tubuh yaitu vasodilatasi, berkeringat, penurunan pembentukan panas, vasokontriksi kulit di seluruh tubuh, piloereksi dan peningkatan pembentukan panas.  Dalam tubuh manusia terdapat empat macam cairan, yaitu: cairan empedu, cairan darah, cairan lendir, cairan empedu hitam.  Reaksi kimia yang terjadi pada proses homestatis yaitu reaksi pertukaran O2 dan CO2 pada proses pernafasan.  Untuk mempertahankan suhu dalam keadaan konstan, organisme endoterm melakukan regulasi suhu tubuh. Suhu tubuh manusia diatur dengan mekanisme umpan balik (feed back) yang diperankan oleh pusat pengaturan suhu di hipotalamus.