SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
ASSALAMUALAIKUM
Wr. Wb.
Berbahasa merupakan suatu perbuatan yang dilakukan oleh setiap
manusia dalam kebersamaannya dengan manusia lain untuk berkomunikasi. Bahasa
sebagai sarana komunikasi dapat berupa bahasa lisan, maupun bahasa tulis. Bahasa
seseorang juga dapat mengemukakan perasaan, menghubungkan daya khayal secara
kreatif untuk memikirkan sesuatu yang baru. Kegiatan berbahasa ada empat
komponen antara lain: keterampilan menyimak, berbicara, membaca, dan menulis.
Kemampuan menulis seseorang mempunyai peran yang sangat penting
dalam kehidupan, menulis juga dapat menunjang kesuksesan hidup seseorang.
Keterampilan menulis seseorang dapat melibatkan diri dalam persaingan global
yang saat ini terjadi. Pada era globalisasi yang canggih ini, semua informasi
disajikan secara instan dengan media yang beragam, termasuk media cetak. Melalui
karya tulis, seseorang dapat mengaktualisasikan diri dan ikut menjadi bagian
kemajuan jaman.
Salah satu kompetensi dasar yang diusung dalam kurikulum 2013 untuk
sekolah menengah atas adalah tentang memproduksi teks eksposisi secara lisan
maupun tulisan dengan mengambil spesifikasi menulis teks eksposisi. Kurikulum
tersebut yakni berbasis teks.
1. Kurangnya pembiasaan terhadap tradisi menulis
menyebabkan permasalahan baru yaitu siswa menjadi
terbebani apabila mendapatkan tugas untuk menulis.
2. Kurangnya minat dan motivasi siswa untuk menuangkan
gagasan dan pikirannya dalam sebuah tulisan khususnya
menulis karangan eksposisi
3. Siswa membutuhkan waktu cukup lama untuk dapat
menuangkan ide dan gagasannya apabila untuk dapat
menggambarkan dalam bentuk kata-kata tentang gambaran
suatu objek.
4. Siswa kurang mampu membedakan teks eksposisi dengan
teks lainnya
5. guru kurang kreatif menggunakan metode pembelajaran
sehingga siswa kurang aktif belajar terutama dalam kegiatan
menulis karangan eksposisi.
IDENTIFIKASI MASALAH
RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan uraian latar belakang, identifikasi, dan batasan
masalah yang telah dikemukakan pada di atas, masalah penelitian
ini dirumuskan.
1. Bagaimanakah kemampuan menulis karangan eksposisi siswa
kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan?
2. Bagaimanakah kemampuan menulis dengan menggunakan
metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas
X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan?
3. Bagaimanakah kemampuan menulis karangan eksposisi dengan
menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran
siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan?
BATASAN MASALAH
Untuk memfokuskan kajian dalam penelitian ini, permasalahan
yang diteliti perlu dibatasi dengan diterapkannya penggunaan
metode mind mapping/peta pikiran dalam menulis karangan
eksposisi pada siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan.
TUJUAN PENELITIAN
Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk mengetahui kemampuan menulis karangan eksposisi
siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan.
2. Untuk mengetahui kemampuan menulis dengan menggunakan
metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas X
SMA Negeri 5 Padangsidimpuan.
3. Untuk mengetahui kemampuan menulis karangan eksposisi
siswa dengan menggunakan metode pembelajaran mind
mapping/peta pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5
Padangsidimpuan.
MANFAAT PENELITIAN
1. Sebagai khasanah ilmu pengetahuan.
Menambah wawasan pengetahuan dalam kemampuan
menulis karangan eksposisi dengan metode
pembelajaran mind mapping/peta pikiran.
2. Sebagai bahan tambahan referensi dalam
pembelajaran menulis karangan eksposisi.
KAJIAN
PUSTAKA
Kemampuan
1
• Keterampilan menyimak
2
• Keterampilan berbicara
3
• Keterampilan menulis
4
• Keterampilan membaca
Keterampilan
Berbahasa
Hadiati (2001:34)
mendefenisikan kemampuan
sebagai suatu dasar seseorang
yang dengan sendirinya
berkaitan dengan pelaksanaan
pekerjaan secara efektif atau
sangat berhasil. Kemampuan
awal merupakan hasil belajar
yang didapat sebelum
mendapat kemampuan yang
lebih tinggi.
•Pengertian Menulis
Menulis adalah
aktivitas aktif
produktif, aktivitas
menghasilkan bahasa.
Dilihat dari pengertian
umum, menulis adalah
aktivitas
mengemukakan
gagasan melalui media
bahasa (Nurgiyantoro,
2009:298).
•Tujuan menulis
Secara umum tujuan
menulis itu adalah
sebagai berikut.
• Memberi arahan
• Menjelaskan sesuatu
• Menceritakan
kejadian, yaitu
memberikan informasi
tentang sesuatu yang
berlangsung di suatu
tempat dan waktu.
• Meringkas,
•Tahapan Menulis
•pengumpulan bahan,
•penyusunan bahan,
•pembuatan kerangka
karangan,
•penulisan naskah awal,
•revisi,
•penulisan naskah akhir.
Secara padat,
proses penulisan terdiri
atas lima tahap yaitu :
•Pramenulis,
•Menulis,
•Merevisi,
•Mengedit,
•Mempublikasikan.
Karangan
Narasi
Karangan
Argumentasi
Karangan
Deskripsi
Karangan
Persuasif
Karangan
Eksposisi
JENIS-JENIS
KARANGAN
Hakikat Karangan
Eksposisi
Pengertian Karangan
Eksposisi
Karangan eksposisi ialah
tulisan yang bertujuan
memberikan informasi,
menjelaskan, dan menjawab
pertanyaan apa, mengapa,
kapan, dan bagaimana (Semi,
2007:61)
Finoza (2007:224) bahwa
dalam karangan eksposisi,
pembaca tidak dipaksa untuk
menerima pendapat penulis,
tetapi pembaca sekedar diberi
tahu bahwa ada orang yang
berpendapat demikian.
Ciri Karangan Eksposisi
Menurut Semi (2007:62) karangan
eksposisi mempunyai ciri-ciri sebagai
berikut:
Tulisan itu bertujuan memberikan
informasi, pengertian dan pengetahuan.
Tulisan itu bersifat menjawab
pertanyaan apa, mengapa, kapan, dan
bagaimana.
Disampaikan dengan gaya yang lugas
dan menggunakan bahasa yang baku.
Umumnya disajikan dengan
menggunakan susunan logis.
Disajikan dengan nada netral tidak
memancing emosi, tidak memihak dan
memaksakan sikap penulis kepada
pembaca.
Langkah-langkah Menulis Karangan Eksposisi
Langkah-langkah untuk menulis karangan eksposisi menurut
Semi (2007 : 65) adalah sebagai berikut :
Pilihlah topik tulisan secara teliti
Sadarilah selalu tujuan tulisan,
Ingat selalu calon pembaca, mengingat calon pembaca tulisan
merupakan hal penting. Setelah mengingat calon pembaca, penulis
dapat mengatur gaya penyajian sesuai dengan latar belakang
pendidikan calon pembaca. Selain itu, penulis dapat menyajikan
tulisan dengan cara yang lebih komunikatif.
Pilihlah organisasi penyajian yang sesuai Karangan eksposisi
dapat disajikan dalam berbagai jenis tulisan yang paling sesuai
dengan tujuan dan topik, apakah dalam bentuk surat, artikel,
makalah, iklan, berita dan lain-lain.
Hakikat Metode
Pembelajaran
Menurut purwadarminta (siti
asmah, 2005:43) metode
adalah cara yang telah teratur
dan terfikir baik-baik untuk
mencapai suatu maksud.
Menurut Sangidu (2004:14)
metode adalah cara kerja yang
bersistem untuk memulai
pelaksanaan suatu kegiatan
penilaian guna mencapai
tujuan yang telah ditentukan.
Macam-Macam Metode
Pembelajaran:
1. Metode SQ3R
2. Metode Tutorial
3. Metode Demonstrasi
4. Metode Debat
5. Metode Role Playing
6. Metode Problem
Solving
7. Metode Mind
Mapping
Menurut Buzan (2009:167)
mind mapping/peta pikiran
berperan pada otak anak
untuk melihat gambaran-
gambaran yang telah
mereka kenal (sebuah
gambar bernilai ribuan kata)
serta asosiasi dan berbagai
hubungan yang mereka buat
tanpa dibatasi oleh aturan
tata bahasa
Buzan (2009:191)
menjelaskan untuk
membuat mind map,
bahan yang diperlukan
adalah sebagai berikut:
•Kertas, minimal
berukuran A4
•Pensil warna atau
sepidol
•Imajinasi.
•Otak kita sendiri
Alamsyah (2009:74) menjelaskan setiap peta pikiran (mind
mapping) mempunyai elemen-elemen sebagai berikut:
•Pusat peta pikiran atau central topic, merupakan ide atau gagasan
utama.
• Cabang utama atau basic ordering ideas (BOI), cabang tingkat
pertama yang langsung memancar dari pusat peta pikiran.
•Cabang, merupakan pancaran
•Dari cabang utama, dapat dituliskan ke segala arah.
•Kata, menggunakan kata kunci saja.
•Gambar, dapat menggunakan gambar-gambar yang disukainya.
•Warna, gunakan warna-warni yang menarik dalam peta pikiran.
•Menarik Kesimpulan
Tempat
Penelitian
Waktu
Penelitian
Populasi
Sampel
Metodologi
Penelitian
WASSALAMU ALAIKUM
WR.WB
Teknik Pengumpulan Data
Untuk memperoleh data yag dibutuhkan, maka
terlebih dahulu disusun instrumen yang sesuai
dengan variabel yang diteliti. Penelitian ini terdiri
dari dua variabel yang akan diteliti, yaitu:
Variabel bebas dengan lambang X dengan
menggunakan tes essei sebanyak 5 soal
Variabel terikat dengan lambang Y dengan
menggunakan tes objektif sebanyak 10 soal.
Teknik yang digunakan dalam menganalisis data
adalah teknik statistik deskriptif yaitu salah satu teknik
yang digunakan untuk mengetahui gambaran kedua
variabel.
Analisis deskriptif tujuannya untuk memberikan
gambaran umum tentang keadaan kedua variabel
penelitian yang akan ditetapkan klasifikasi atau
kriteria penilaian untuk posisi kedua variabel yaitu
variabel (X) Kemampuan Menulis Karangan Eksposisi
(Y) Metode Pembelajaran Mind Mapping/Peta Pikiran
siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan,
dengan menggunakan Rumus:
 Berdasarkan data keterampilan menulis variabel X maka diperoleh
nilai rata-rata tengah yaitu nilai, mean, median, modus, tes
kemampuan menulis karangan eksposisi (variable x) yang diperoleh
siswa yaitu 7837 maka tingkat rata-rata siswa berada pada kategori
“Baik”.
M = M= M=
 Berdasarkan data yang dikumpulkan, maka dapat dilihat bahwa skor
tertinggi adalah 100 dan skor terendah adalah 50, sedangkan nilai
rata-rata pada skor yang diperoleh diatas adalah 74,86 sesuai
dengan nilai rata-rata siswa berada pada kategori “Baik”.
M= M= M = 74,86
No. Rentang Nilai Kriteria
1. 80-100 Sangat Baik
2. 70-79 Baik
3. 60-69 Cukup
4. 50-59 Kurang
5. 0-49 Gagal
= 0,906
 Berdasarkan hasil perhitungan di atas, diperoleh angka indeks korelasi
sebesar 0,906, selanjutnya dilakukan interpretasi atau pengujian atas
hipotesis yang telah ditetapkan sebelumnya dalam penelitian ini. Pengujian
dilakukan dengan mengkonsultasikan hasil r hitung kepada tabel indeks
korelasi produck moment dengan tabel interpretasi.
 Berdasarkan tabel tabel tersebut dapat diketahui bahwa r hitung (= 0,906)
berada ditingkat sangat tinggi. Melalui perhitungan yang dilakukan di atas,
maka dapat dijelaskan bahwa nilai hitung diperoleh 0,906. Dengan
memperhatikan besarnya nilai sebesar 0,906 dan selanjutnya dikonsultasikan
dengan nilai yang terdapat pada tabel hubungan “r” produck moment
diperoleh 0,906 dengan memperhatikan tabel korelasi “r” produck moment
pada tabel sebesar 37dengan nilai : 0,325 pada taraf kepercayaan 91%, hal
ini berarti “ ( sebesar 0,906 jauh lebih besar daripada ( yakni 0,325 atau=
0,906>0,325.
 Setelah mengadakan analisis terhadap data-data yang dikumpulkan dalam
lapangan penelitian, data yang berhubungan dengan kemampuan menulis
karangan eksposisi dengan menggunakan metode pembelajaran mind
mapping/peta pikiran oleh siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan
Tahun Ajaran 2019-2020, maka hipotesis dapat terjawab. Untuk itu
pengujian hipotesis penulis adalah:
◦ Ha diterima apabila >
◦ Apabila Ha diterima maka Ho ditolak dan sebaliknya apabila Ho
diterima maka Ha ditolak.
 Berdasarkan hasil perhitungan sebelumnya, telah diperoleh harga “r”
hitung sebesar 0,906 sedangkan harga “r” yang tercantum pada produck
moment dengan besarnya nilai = 0,325. Dengan demikian, dapat
disimpulkan bahwa harga “r” hitung dalam penelitian ini adalah lebih
besar daripada Sesuai dengan kriteia pengujian hipotesis yang telah
dirumuskan sebelumnya yaitu apabila harga >. Dimana dengan kriteria
yang digunakan adalah Ha diterima apabila >, jadi dalam penelitian ini
Ha diterima dan Ho ditolak yaitu (0,906) (0,325) yakni hipotesis
diterima. Sehingga terdapat pengaruh yang signifikan antara
kemampuan menulis karangan eksposisi dengan menggunakan metode
pembelajaran mind mapping oleh siswa klas X SMA Negeri 5
Padangsidimpuan
 Adapun keterbatasan penelitian ini antara lain adalah kemampuan
peneliti dari segi penguasaan teori-teori dasar tentang variabel yang
diteliti, demikian juga penetapan indikator serta membuat instrumen
sesuai dengan kedua variabel dalam indikator tersebut. Adapun yang
menjadi faktor keterbatasan penelitian adalah terbatasnya buku-buku
referensi yang memadai untuk melakukan analisis teori terhadap
masalah sehingga dimungkinkan kajiannya kurang begitu mendalam.
Sewaktu mengujikan instrumen kepada responden peneliti berupaya
melakukan pengawasan sebaik-baiknya. Namun, data yang diperoleh
adalah hasil jawaban siswa, dalam menjawab instrumen terkadang dapat
bersifat terkaan sehingga jawaban yang diberikan bersifat subjektif
SIMPULAN DAN SARAN
 Simpulan
 Gambaran kemampuan menulis karangan eksposisi siswa kelas X SMA Negeri 5
Padangsidimpuan dikategorikan baik, sesuai dengan nilai rata-rata yang diperoleh siswa
yaitu 7837.
 Kemampuan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran oleh siswa
kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan Tahun Ajaran 2019-2020 dikategorikan Baik. Hal ini
dapat dilihat dengan skor rata-rata yang diperoleh siswa yaitu 7486.
 Kemampuan menulis karangan eksposisi dengan metode pembelajaran mind mapping/peta
pikiran oleh siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan memiliki besaran kemampuan
0,906. Dengan demikian dalam penelitian ini berada ditingkat korelasi sangat tinggi dan
berkorelasi positif.
 Hasil penelitian daring/online yang telah dilakukan di SMA Negeri 5 Padangsidimpuan
diketahui bahwa nilai tertinggi diperoleh Juhariah Safitri Lubis, Aryedi Saputra, Adenia Hilda
Syafitri Siregar, Aditihia Rahmadani, Ahmad Kurniawan, Dhenny Khalik Simanungkalit, Dini
Arisa Octaria Lubis, Farhan Indra Pratama, Fitriani Rambe, Hamdi Fahrezi Hasibuan, Harmein
Nasution, Herdian Idris Lubis, Heri Sahbana Harahap, Siti Kholijah Siregar, Jul Hadi Lubis,
Muhammad Akram Al Farezi, Nadya Nasution, Roy Sandi Setiawan. Nilai tinggi diperoleh
Agussalim Pulungan, Andi Pratama, Dela Tiara, Fauzi Anggiando, Iqbal Hanafi, Nadia
Khoirunnisa, Ningsih Purnama Sari, Perianda Zen, Rahmad Dermawan Gultom, Sela Dwi
Lestari, Tomi Syaputra, Winda Lestari, Yulis Adriyansyah. Nilai cukup diperoleh Ananda Asbi,
Muhammad Armanda, Harbin Hariyadi Batubara, Raja Indra Mora Siagian, Ryanja Harun.
Nilai kurang diperoleh Afni Siregar
 Saran
 Bagi kepala sekolah sebagai penanggung jawab dan penyelenggara pendidikan hendaknya
mendorong dan membina guru untuk meningkatkan proses belajar mengajar dengan baik
sehingga meteri pelajaran dapat disampaikan dengan baik dan dapat diterima siswa.
 Bagi guru, hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi acuan dalam proses belajar dalam
materi kemampuan menulis karangan eksposisi.
 Bagi siswa, diharapkan siswa dapat menambah wawasan dan pengetahuan tentang metode
pembelajaran mind mapping/peta pikiran.
 Bagi peneliti, diharapkan sebagai referensi bagi peneliti yang akan datang.

SEKIAN DAN
TERIMA KASIH
WASSALAMU
ALAIKUM WR.WB

More Related Content

Similar to SIDANG RITA PURNAMA SARI.pptx

Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012
Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012
Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012arif widyatma
 
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indo
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indoPrediksi materi soal berdasarkan kisi b indo
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indoarif widyatma
 
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatif
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatifKertas cadangan kajian tindakan kualitatif
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatifBujangpauzan
 
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswa
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswaPtk meningkatkan kemampuan menulis siswa
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswaEika Matari
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxMunarom1
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxanastasiababa1
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxanastasiababa1
 
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab i
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab iIsi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab i
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab iHeru Joe
 
Materisoalb.indonesia
Materisoalb.indonesiaMaterisoalb.indonesia
Materisoalb.indonesiabenipurnama
 
Proposal ptk mgmp 2013
Proposal ptk mgmp 2013Proposal ptk mgmp 2013
Proposal ptk mgmp 2013Hamzah Yuddin
 
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKAL
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKALModel Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKAL
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKALSofyan Verink
 
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa IndonesiaSubstansi Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa IndonesiaIjal Mustofa
 
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdf
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdfIKD 103 Keterampilan Membaca.pdf
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdfDwiRamadhan15
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1ATP Bahasa Indonesia Kelas 1
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1Modul Guruku
 
Proposal Bahasa dan Sastra Indonesia
Proposal Bahasa dan Sastra IndonesiaProposal Bahasa dan Sastra Indonesia
Proposal Bahasa dan Sastra IndonesiaSeptriani Dewi
 
Strategi menulis
Strategi menulisStrategi menulis
Strategi menulisfetiazm
 

Similar to SIDANG RITA PURNAMA SARI.pptx (20)

Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012
Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012
Prediksiujikompetensigurukelassdtahun2012
 
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indo
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indoPrediksi materi soal berdasarkan kisi b indo
Prediksi materi soal berdasarkan kisi b indo
 
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatif
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatifKertas cadangan kajian tindakan kualitatif
Kertas cadangan kajian tindakan kualitatif
 
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswa
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswaPtk meningkatkan kemampuan menulis siswa
Ptk meningkatkan kemampuan menulis siswa
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docxATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
ATP Bahasa Indonesia Kelas 4.docx
 
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab i
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab iIsi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab i
Isi proposal skripsi bhs indonesia kak idawati bab i
 
Materisoalb.indonesia
Materisoalb.indonesiaMaterisoalb.indonesia
Materisoalb.indonesia
 
Proposal ptk mgmp 2013
Proposal ptk mgmp 2013Proposal ptk mgmp 2013
Proposal ptk mgmp 2013
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Eningkatan keterampilan menulis cerita pendek
Eningkatan keterampilan menulis cerita pendekEningkatan keterampilan menulis cerita pendek
Eningkatan keterampilan menulis cerita pendek
 
Uka
UkaUka
Uka
 
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKAL
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKALModel Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKAL
Model Pembelajaran TEMBAKAN BUSER NAKAL
 
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa IndonesiaSubstansi Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia
Substansi Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia
 
Pertemuan ke 15
Pertemuan ke 15Pertemuan ke 15
Pertemuan ke 15
 
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdf
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdfIKD 103 Keterampilan Membaca.pdf
IKD 103 Keterampilan Membaca.pdf
 
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1ATP Bahasa Indonesia Kelas 1
ATP Bahasa Indonesia Kelas 1
 
Proposal Bahasa dan Sastra Indonesia
Proposal Bahasa dan Sastra IndonesiaProposal Bahasa dan Sastra Indonesia
Proposal Bahasa dan Sastra Indonesia
 
Strategi menulis
Strategi menulisStrategi menulis
Strategi menulis
 

Recently uploaded

IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTNeta
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungnicksbag
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...Neta
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024idmpo grup
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfDannahadiantyaflah
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekachairilhidayat
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 

Recently uploaded (14)

IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA & BANYAK BONUS KEMENANGAN DI BAY...
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
IDMPO Link Slot Online Terbaru Kamboja 2024
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
BabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjfBabahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
Babahhsjdkdjdudhhndjdjdfjdjjdjdjfjdjjdjdjdjjf
 
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdekaSTD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
STD BAB 6 STATISTIKA kelas x kurikulum merdeka
 
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang JackpotWen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
Wen4D Situs Judi Slot Gacor Server Thailand Hari Ini Gampang Jackpot
 
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
 
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang MaxwinLim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
Lim4D Link Daftar Situs Slot Gacor Hari Ini Terpercaya Gampang Maxwin
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 

SIDANG RITA PURNAMA SARI.pptx

  • 2.
  • 3. Berbahasa merupakan suatu perbuatan yang dilakukan oleh setiap manusia dalam kebersamaannya dengan manusia lain untuk berkomunikasi. Bahasa sebagai sarana komunikasi dapat berupa bahasa lisan, maupun bahasa tulis. Bahasa seseorang juga dapat mengemukakan perasaan, menghubungkan daya khayal secara kreatif untuk memikirkan sesuatu yang baru. Kegiatan berbahasa ada empat komponen antara lain: keterampilan menyimak, berbicara, membaca, dan menulis. Kemampuan menulis seseorang mempunyai peran yang sangat penting dalam kehidupan, menulis juga dapat menunjang kesuksesan hidup seseorang. Keterampilan menulis seseorang dapat melibatkan diri dalam persaingan global yang saat ini terjadi. Pada era globalisasi yang canggih ini, semua informasi disajikan secara instan dengan media yang beragam, termasuk media cetak. Melalui karya tulis, seseorang dapat mengaktualisasikan diri dan ikut menjadi bagian kemajuan jaman. Salah satu kompetensi dasar yang diusung dalam kurikulum 2013 untuk sekolah menengah atas adalah tentang memproduksi teks eksposisi secara lisan maupun tulisan dengan mengambil spesifikasi menulis teks eksposisi. Kurikulum tersebut yakni berbasis teks.
  • 4. 1. Kurangnya pembiasaan terhadap tradisi menulis menyebabkan permasalahan baru yaitu siswa menjadi terbebani apabila mendapatkan tugas untuk menulis. 2. Kurangnya minat dan motivasi siswa untuk menuangkan gagasan dan pikirannya dalam sebuah tulisan khususnya menulis karangan eksposisi 3. Siswa membutuhkan waktu cukup lama untuk dapat menuangkan ide dan gagasannya apabila untuk dapat menggambarkan dalam bentuk kata-kata tentang gambaran suatu objek. 4. Siswa kurang mampu membedakan teks eksposisi dengan teks lainnya 5. guru kurang kreatif menggunakan metode pembelajaran sehingga siswa kurang aktif belajar terutama dalam kegiatan menulis karangan eksposisi. IDENTIFIKASI MASALAH
  • 5. RUMUSAN MASALAH Berdasarkan uraian latar belakang, identifikasi, dan batasan masalah yang telah dikemukakan pada di atas, masalah penelitian ini dirumuskan. 1. Bagaimanakah kemampuan menulis karangan eksposisi siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan? 2. Bagaimanakah kemampuan menulis dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan? 3. Bagaimanakah kemampuan menulis karangan eksposisi dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan? BATASAN MASALAH Untuk memfokuskan kajian dalam penelitian ini, permasalahan yang diteliti perlu dibatasi dengan diterapkannya penggunaan metode mind mapping/peta pikiran dalam menulis karangan eksposisi pada siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan.
  • 6. TUJUAN PENELITIAN Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui kemampuan menulis karangan eksposisi siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan. 2. Untuk mengetahui kemampuan menulis dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan. 3. Untuk mengetahui kemampuan menulis karangan eksposisi siswa dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan. MANFAAT PENELITIAN 1. Sebagai khasanah ilmu pengetahuan. Menambah wawasan pengetahuan dalam kemampuan menulis karangan eksposisi dengan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran. 2. Sebagai bahan tambahan referensi dalam pembelajaran menulis karangan eksposisi.
  • 7. KAJIAN PUSTAKA Kemampuan 1 • Keterampilan menyimak 2 • Keterampilan berbicara 3 • Keterampilan menulis 4 • Keterampilan membaca Keterampilan Berbahasa Hadiati (2001:34) mendefenisikan kemampuan sebagai suatu dasar seseorang yang dengan sendirinya berkaitan dengan pelaksanaan pekerjaan secara efektif atau sangat berhasil. Kemampuan awal merupakan hasil belajar yang didapat sebelum mendapat kemampuan yang lebih tinggi.
  • 8. •Pengertian Menulis Menulis adalah aktivitas aktif produktif, aktivitas menghasilkan bahasa. Dilihat dari pengertian umum, menulis adalah aktivitas mengemukakan gagasan melalui media bahasa (Nurgiyantoro, 2009:298). •Tujuan menulis Secara umum tujuan menulis itu adalah sebagai berikut. • Memberi arahan • Menjelaskan sesuatu • Menceritakan kejadian, yaitu memberikan informasi tentang sesuatu yang berlangsung di suatu tempat dan waktu. • Meringkas, •Tahapan Menulis •pengumpulan bahan, •penyusunan bahan, •pembuatan kerangka karangan, •penulisan naskah awal, •revisi, •penulisan naskah akhir. Secara padat, proses penulisan terdiri atas lima tahap yaitu : •Pramenulis, •Menulis, •Merevisi, •Mengedit, •Mempublikasikan.
  • 10. Hakikat Karangan Eksposisi Pengertian Karangan Eksposisi Karangan eksposisi ialah tulisan yang bertujuan memberikan informasi, menjelaskan, dan menjawab pertanyaan apa, mengapa, kapan, dan bagaimana (Semi, 2007:61) Finoza (2007:224) bahwa dalam karangan eksposisi, pembaca tidak dipaksa untuk menerima pendapat penulis, tetapi pembaca sekedar diberi tahu bahwa ada orang yang berpendapat demikian. Ciri Karangan Eksposisi Menurut Semi (2007:62) karangan eksposisi mempunyai ciri-ciri sebagai berikut: Tulisan itu bertujuan memberikan informasi, pengertian dan pengetahuan. Tulisan itu bersifat menjawab pertanyaan apa, mengapa, kapan, dan bagaimana. Disampaikan dengan gaya yang lugas dan menggunakan bahasa yang baku. Umumnya disajikan dengan menggunakan susunan logis. Disajikan dengan nada netral tidak memancing emosi, tidak memihak dan memaksakan sikap penulis kepada pembaca.
  • 11. Langkah-langkah Menulis Karangan Eksposisi Langkah-langkah untuk menulis karangan eksposisi menurut Semi (2007 : 65) adalah sebagai berikut : Pilihlah topik tulisan secara teliti Sadarilah selalu tujuan tulisan, Ingat selalu calon pembaca, mengingat calon pembaca tulisan merupakan hal penting. Setelah mengingat calon pembaca, penulis dapat mengatur gaya penyajian sesuai dengan latar belakang pendidikan calon pembaca. Selain itu, penulis dapat menyajikan tulisan dengan cara yang lebih komunikatif. Pilihlah organisasi penyajian yang sesuai Karangan eksposisi dapat disajikan dalam berbagai jenis tulisan yang paling sesuai dengan tujuan dan topik, apakah dalam bentuk surat, artikel, makalah, iklan, berita dan lain-lain.
  • 12. Hakikat Metode Pembelajaran Menurut purwadarminta (siti asmah, 2005:43) metode adalah cara yang telah teratur dan terfikir baik-baik untuk mencapai suatu maksud. Menurut Sangidu (2004:14) metode adalah cara kerja yang bersistem untuk memulai pelaksanaan suatu kegiatan penilaian guna mencapai tujuan yang telah ditentukan. Macam-Macam Metode Pembelajaran: 1. Metode SQ3R 2. Metode Tutorial 3. Metode Demonstrasi 4. Metode Debat 5. Metode Role Playing 6. Metode Problem Solving 7. Metode Mind Mapping
  • 13. Menurut Buzan (2009:167) mind mapping/peta pikiran berperan pada otak anak untuk melihat gambaran- gambaran yang telah mereka kenal (sebuah gambar bernilai ribuan kata) serta asosiasi dan berbagai hubungan yang mereka buat tanpa dibatasi oleh aturan tata bahasa Buzan (2009:191) menjelaskan untuk membuat mind map, bahan yang diperlukan adalah sebagai berikut: •Kertas, minimal berukuran A4 •Pensil warna atau sepidol •Imajinasi. •Otak kita sendiri
  • 14. Alamsyah (2009:74) menjelaskan setiap peta pikiran (mind mapping) mempunyai elemen-elemen sebagai berikut: •Pusat peta pikiran atau central topic, merupakan ide atau gagasan utama. • Cabang utama atau basic ordering ideas (BOI), cabang tingkat pertama yang langsung memancar dari pusat peta pikiran. •Cabang, merupakan pancaran •Dari cabang utama, dapat dituliskan ke segala arah. •Kata, menggunakan kata kunci saja. •Gambar, dapat menggunakan gambar-gambar yang disukainya. •Warna, gunakan warna-warni yang menarik dalam peta pikiran. •Menarik Kesimpulan
  • 16. WASSALAMU ALAIKUM WR.WB Teknik Pengumpulan Data Untuk memperoleh data yag dibutuhkan, maka terlebih dahulu disusun instrumen yang sesuai dengan variabel yang diteliti. Penelitian ini terdiri dari dua variabel yang akan diteliti, yaitu: Variabel bebas dengan lambang X dengan menggunakan tes essei sebanyak 5 soal Variabel terikat dengan lambang Y dengan menggunakan tes objektif sebanyak 10 soal.
  • 17.
  • 18. Teknik yang digunakan dalam menganalisis data adalah teknik statistik deskriptif yaitu salah satu teknik yang digunakan untuk mengetahui gambaran kedua variabel. Analisis deskriptif tujuannya untuk memberikan gambaran umum tentang keadaan kedua variabel penelitian yang akan ditetapkan klasifikasi atau kriteria penilaian untuk posisi kedua variabel yaitu variabel (X) Kemampuan Menulis Karangan Eksposisi (Y) Metode Pembelajaran Mind Mapping/Peta Pikiran siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan, dengan menggunakan Rumus:
  • 19.  Berdasarkan data keterampilan menulis variabel X maka diperoleh nilai rata-rata tengah yaitu nilai, mean, median, modus, tes kemampuan menulis karangan eksposisi (variable x) yang diperoleh siswa yaitu 7837 maka tingkat rata-rata siswa berada pada kategori “Baik”. M = M= M=  Berdasarkan data yang dikumpulkan, maka dapat dilihat bahwa skor tertinggi adalah 100 dan skor terendah adalah 50, sedangkan nilai rata-rata pada skor yang diperoleh diatas adalah 74,86 sesuai dengan nilai rata-rata siswa berada pada kategori “Baik”. M= M= M = 74,86
  • 20. No. Rentang Nilai Kriteria 1. 80-100 Sangat Baik 2. 70-79 Baik 3. 60-69 Cukup 4. 50-59 Kurang 5. 0-49 Gagal = 0,906
  • 21.  Berdasarkan hasil perhitungan di atas, diperoleh angka indeks korelasi sebesar 0,906, selanjutnya dilakukan interpretasi atau pengujian atas hipotesis yang telah ditetapkan sebelumnya dalam penelitian ini. Pengujian dilakukan dengan mengkonsultasikan hasil r hitung kepada tabel indeks korelasi produck moment dengan tabel interpretasi.  Berdasarkan tabel tabel tersebut dapat diketahui bahwa r hitung (= 0,906) berada ditingkat sangat tinggi. Melalui perhitungan yang dilakukan di atas, maka dapat dijelaskan bahwa nilai hitung diperoleh 0,906. Dengan memperhatikan besarnya nilai sebesar 0,906 dan selanjutnya dikonsultasikan dengan nilai yang terdapat pada tabel hubungan “r” produck moment diperoleh 0,906 dengan memperhatikan tabel korelasi “r” produck moment pada tabel sebesar 37dengan nilai : 0,325 pada taraf kepercayaan 91%, hal ini berarti “ ( sebesar 0,906 jauh lebih besar daripada ( yakni 0,325 atau= 0,906>0,325.  Setelah mengadakan analisis terhadap data-data yang dikumpulkan dalam lapangan penelitian, data yang berhubungan dengan kemampuan menulis karangan eksposisi dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran oleh siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan Tahun Ajaran 2019-2020, maka hipotesis dapat terjawab. Untuk itu pengujian hipotesis penulis adalah: ◦ Ha diterima apabila > ◦ Apabila Ha diterima maka Ho ditolak dan sebaliknya apabila Ho diterima maka Ha ditolak.
  • 22.  Berdasarkan hasil perhitungan sebelumnya, telah diperoleh harga “r” hitung sebesar 0,906 sedangkan harga “r” yang tercantum pada produck moment dengan besarnya nilai = 0,325. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa harga “r” hitung dalam penelitian ini adalah lebih besar daripada Sesuai dengan kriteia pengujian hipotesis yang telah dirumuskan sebelumnya yaitu apabila harga >. Dimana dengan kriteria yang digunakan adalah Ha diterima apabila >, jadi dalam penelitian ini Ha diterima dan Ho ditolak yaitu (0,906) (0,325) yakni hipotesis diterima. Sehingga terdapat pengaruh yang signifikan antara kemampuan menulis karangan eksposisi dengan menggunakan metode pembelajaran mind mapping oleh siswa klas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan  Adapun keterbatasan penelitian ini antara lain adalah kemampuan peneliti dari segi penguasaan teori-teori dasar tentang variabel yang diteliti, demikian juga penetapan indikator serta membuat instrumen sesuai dengan kedua variabel dalam indikator tersebut. Adapun yang menjadi faktor keterbatasan penelitian adalah terbatasnya buku-buku referensi yang memadai untuk melakukan analisis teori terhadap masalah sehingga dimungkinkan kajiannya kurang begitu mendalam. Sewaktu mengujikan instrumen kepada responden peneliti berupaya melakukan pengawasan sebaik-baiknya. Namun, data yang diperoleh adalah hasil jawaban siswa, dalam menjawab instrumen terkadang dapat bersifat terkaan sehingga jawaban yang diberikan bersifat subjektif
  • 23. SIMPULAN DAN SARAN  Simpulan  Gambaran kemampuan menulis karangan eksposisi siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan dikategorikan baik, sesuai dengan nilai rata-rata yang diperoleh siswa yaitu 7837.  Kemampuan menggunakan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran oleh siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan Tahun Ajaran 2019-2020 dikategorikan Baik. Hal ini dapat dilihat dengan skor rata-rata yang diperoleh siswa yaitu 7486.  Kemampuan menulis karangan eksposisi dengan metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran oleh siswa kelas X SMA Negeri 5 Padangsidimpuan memiliki besaran kemampuan 0,906. Dengan demikian dalam penelitian ini berada ditingkat korelasi sangat tinggi dan berkorelasi positif.  Hasil penelitian daring/online yang telah dilakukan di SMA Negeri 5 Padangsidimpuan diketahui bahwa nilai tertinggi diperoleh Juhariah Safitri Lubis, Aryedi Saputra, Adenia Hilda Syafitri Siregar, Aditihia Rahmadani, Ahmad Kurniawan, Dhenny Khalik Simanungkalit, Dini Arisa Octaria Lubis, Farhan Indra Pratama, Fitriani Rambe, Hamdi Fahrezi Hasibuan, Harmein Nasution, Herdian Idris Lubis, Heri Sahbana Harahap, Siti Kholijah Siregar, Jul Hadi Lubis, Muhammad Akram Al Farezi, Nadya Nasution, Roy Sandi Setiawan. Nilai tinggi diperoleh Agussalim Pulungan, Andi Pratama, Dela Tiara, Fauzi Anggiando, Iqbal Hanafi, Nadia Khoirunnisa, Ningsih Purnama Sari, Perianda Zen, Rahmad Dermawan Gultom, Sela Dwi Lestari, Tomi Syaputra, Winda Lestari, Yulis Adriyansyah. Nilai cukup diperoleh Ananda Asbi, Muhammad Armanda, Harbin Hariyadi Batubara, Raja Indra Mora Siagian, Ryanja Harun. Nilai kurang diperoleh Afni Siregar  Saran  Bagi kepala sekolah sebagai penanggung jawab dan penyelenggara pendidikan hendaknya mendorong dan membina guru untuk meningkatkan proses belajar mengajar dengan baik sehingga meteri pelajaran dapat disampaikan dengan baik dan dapat diterima siswa.  Bagi guru, hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi acuan dalam proses belajar dalam materi kemampuan menulis karangan eksposisi.  Bagi siswa, diharapkan siswa dapat menambah wawasan dan pengetahuan tentang metode pembelajaran mind mapping/peta pikiran.  Bagi peneliti, diharapkan sebagai referensi bagi peneliti yang akan datang. 