SlideShare a Scribd company logo
Mengaktifkan dan Menggunakan Emulator
Mengenal App Inventor lebih dalam (5)



Pada Artikel sebelumnya, kita telah mengenal mengenai workspace yang pada App Inventor yaitu Jendela
Desainer dan Blocks Editor, dan membahas secara detail keduanya, setelah itu yang terakhir dari dasar
mengenal App Inventor adalah penggunaan Emulator.

Yang harus diketahui adalah, emulator tidak menggantikan 100% dari handset android secara nyata pada
developing aplikasi android. Akan tetapi apabila kita membuat aplikasi dengan tidak menggunakan hal-hal
seperti : fungsi getar, GPS, atau hal lain terkait dengan fungsi yang hanya bisa ditangani hardware maka kita
bisa mengandalkan Emulator.

Pertama untuk mengaktifkan Emulator kita bisa mengklik tombol New Emulator pada Blocks Editor :




                                           Gb1. New Emulator

Tunggu beberapa saat hingga akan muncul Emulator seperti pada gambar dibawah ini :




                                              Gb2. Emulator


Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
Geser simbol kunci kekanan untuk membuka emulator, sehingga akan terlihat seperti pada gambar dibawah
ini, yang berarti emulator telah siap untuk dikoneksikan dengan aplikasi yang sedang kita bangun :




                                              Gb3. Emulator


Untuk mengkoneksikan aplikasi dengan Emulator, caranya klik pada tombol Connect to Device dan pilih
Device yang aktif misalnya pada contoh ini emulator -5554 , apabila kita membuka lebih dari satu emulator
maka akan terlihat beberapa emulator yang bisa kita pilih.




                                      Gb4. Koneksi ke Emulator


Tunggu beberapa saat, dan kemudian aplikasi yang sedang kita bangun akan terlihat aktif pada layar
Emulator. Seperti pada contoh, akan terlihat sebuah tombol (Button OK).




Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
Gb5. Aplikasi pada Emulator

Ketika kita bekerja dengan menambahkan komponen pada jendela Desainer, atau juga merubah dan
menambahkan fungsi pada Blocks Editor. Maka secara live akan terjadi perubahan juga pada Emulator,
syaratnya adalah koneksi internet kita lancar tanpa gangguan. Sebab apabila koneksi terputus, maka biasanya
koneksi antara aplikasi yang sedang kita bangun, dengan Emulator akan terputus juga.

Apabila ini terjadi, kita bisa mengkoneksikan kembali melalui jendela Blocks Editor, atau juga terkadang
harus menutup Emulator yang sedang running dan membuka kembali Emulator baru.

Selain itu, setelah kita mencoba aplikasi kita pada Emulator, maka kita bisa mencobanya juga pada device
Android yang kita miliki. Cara yang termudah adalah, dengan mengkoneksikan Device kita dengan App
Inventor terlebih dulu. Yaitu pada menu Package for Phone > Download to Connected Phone pada jendela
Desainer. Untuk bisa menggunakan cara ini driver Device Android sudah harus kita install, dan kemudian
koneksikan Device dengan Komputer Developing menggunakan kabel standar dari Device.




                                   Gb6. Download Aplikasi ke Device



Akan tetapi apabila misalnya Device tidak terkoneksi kita bisa menggunakan pilihan lain pada menu yang
sama yaitu pada menu Package for Phone tetapi dengan memilih Download to this Computer pada jendela
Desainer

Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
Gb7. Download Aplikasi ke Komputer


Apabila menggunakan pilihan yang kedua ini, maka aplikasi akan didownload pada komputer, selanjutnya
kemudian bisa dikopi dan diinstall ke dalam Device kita. Sampai pada tahap ini kita telah menyelesaikan
bagian mengenal dasar-dasar dari App Inventor. Latihan terus menerus adalah salahsatu kunci untuk bisa
menguasai App Inventor.

Buat yang belum pernah mengenal App Inventor, App Inventor adalah satu Tool webbased (Cloud) untuk
membuat Aplikasi pada platform Android yang ditujukan untuk semua orang. Memakainya kita bisa
membuat aplikasi android tanpa kode sama sekali.

Atau bisa menggunakan App Inventor personal server (Offline), jadi tidak membutuhkan koneksi internet
untuk menggunakannya. Saat ini versi App Inventor 1.4.6 bisa di                Download pada link
http://sourceforge.net/projects/ai4a-configs/files/V1.4.6/

Untuk menggunakan App Inventor caranya :

   1. Memiliki account gmail
   2. Download & Install Java dari link ini http://www.java.com/en/download/manual.jsp pilih sesuai
      dengan sistem operasi anda, misal untuk windows pilih versi untuk windows
   3. Masuk ke http://beta.appinventor.mit.edu dan pilih menu learn > setup > untuk PC dengan sistem
      operasi windows klik pada menu Instructions for Windows dan kemudian download installer atau
      bisa                              langsung                              diakses                           ke
      http://dl.google.com/dl/appinventor/installers/windows/appinventor_setup_installer_v_1_2.exe kemudian install
      installer ini.
   4. Apabila sudah terinstall semua, untuk memulainya silahkan Masuk kembali ke
      http://beta.appinventor.mit.edu

Iki Mazadi
Founder
http://indo-android.blogspot.com
http://www.gobaksodor.com
http://www.tidofriends.com


*Artikel ini di publikasikan di tabloid PC Plus 2012




Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com

More Related Content

What's hot

136215506 hidronefrosis-segi-radiologi
136215506 hidronefrosis-segi-radiologi136215506 hidronefrosis-segi-radiologi
136215506 hidronefrosis-segi-radiologi. .
 
Tata laksana kejang demam pada anak
Tata laksana kejang demam pada anakTata laksana kejang demam pada anak
Tata laksana kejang demam pada anakCharlie Windri
 
ppt retinopati diabet.pptx
ppt retinopati diabet.pptxppt retinopati diabet.pptx
ppt retinopati diabet.pptx
amalianurzahra
 
Keseimbangan asam basa br
Keseimbangan asam basa brKeseimbangan asam basa br
Keseimbangan asam basa br
fikri asyura
 
Anatomi Saluran Pernapasan Bawah
Anatomi Saluran Pernapasan BawahAnatomi Saluran Pernapasan Bawah
Anatomi Saluran Pernapasan Bawah
Arief Purnama Muharram
 
Luka Bakar
Luka BakarLuka Bakar
Luka Bakar
Fransiska Oktafiani
 
Penyakit pernafasan (Asma)
Penyakit pernafasan (Asma)Penyakit pernafasan (Asma)
Penyakit pernafasan (Asma)
Hasbullah Marwan
 
Hipertensi
HipertensiHipertensi
Hipertensi
yuli anggraeni
 
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMIPRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
Riany Zahrah
 
Obat emergency
Obat emergencyObat emergency
Obat emergencyconesti08com
 
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
fikri asyura
 
penyuluhan kesehatan di ponpes
penyuluhan kesehatan di ponpespenyuluhan kesehatan di ponpes
penyuluhan kesehatan di ponpesIsfansona Pandamwati
 
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes MelitusGlukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
Rinii Alfiiah
 
diare dan konstipasi
diare dan konstipasidiare dan konstipasi
diare dan konstipasiEva Selvyana
 
Diare
DiareDiare
DiareDR Irene
 
Penyakit kecacingan
Penyakit kecacinganPenyakit kecacingan
Penyakit kecacinganAchmad Nur
 
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)Andhika Pratama
 
Cara kerja Anti Retro Viral
Cara kerja Anti Retro ViralCara kerja Anti Retro Viral
Cara kerja Anti Retro Viral
Brenda Panjaitan
 
Memahami Diabetes
Memahami Diabetes Memahami Diabetes
Memahami Diabetes
guthe mahaedhie, MPH
 

What's hot (20)

136215506 hidronefrosis-segi-radiologi
136215506 hidronefrosis-segi-radiologi136215506 hidronefrosis-segi-radiologi
136215506 hidronefrosis-segi-radiologi
 
Tata laksana kejang demam pada anak
Tata laksana kejang demam pada anakTata laksana kejang demam pada anak
Tata laksana kejang demam pada anak
 
ppt retinopati diabet.pptx
ppt retinopati diabet.pptxppt retinopati diabet.pptx
ppt retinopati diabet.pptx
 
Keseimbangan asam basa br
Keseimbangan asam basa brKeseimbangan asam basa br
Keseimbangan asam basa br
 
Anatomi Saluran Pernapasan Bawah
Anatomi Saluran Pernapasan BawahAnatomi Saluran Pernapasan Bawah
Anatomi Saluran Pernapasan Bawah
 
Luka Bakar
Luka BakarLuka Bakar
Luka Bakar
 
Penyakit pernafasan (Asma)
Penyakit pernafasan (Asma)Penyakit pernafasan (Asma)
Penyakit pernafasan (Asma)
 
Hipertensi
HipertensiHipertensi
Hipertensi
 
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMIPRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
PRAKTIKUM GIZI MDP FK UMI
 
Obat emergency
Obat emergencyObat emergency
Obat emergency
 
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
perubahan pada kulit yang bersifat progresif (modul kulit dan jaringan penunj...
 
penyuluhan kesehatan di ponpes
penyuluhan kesehatan di ponpespenyuluhan kesehatan di ponpes
penyuluhan kesehatan di ponpes
 
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes MelitusGlukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
Glukoneogenesis, Glikogenesis, Glikogenolisis dan Diabetes Melitus
 
diare dan konstipasi
diare dan konstipasidiare dan konstipasi
diare dan konstipasi
 
Kb 2
Kb 2Kb 2
Kb 2
 
Diare
DiareDiare
Diare
 
Penyakit kecacingan
Penyakit kecacinganPenyakit kecacingan
Penyakit kecacingan
 
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
Mengenal HIV dan AIDS PPT (Materi PMR)
 
Cara kerja Anti Retro Viral
Cara kerja Anti Retro ViralCara kerja Anti Retro Viral
Cara kerja Anti Retro Viral
 
Memahami Diabetes
Memahami Diabetes Memahami Diabetes
Memahami Diabetes
 

Similar to Seri 5 : Mengaktifkan dan menggunakan emulator Pada App Inventor

Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventorSeri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
Iki Mazadi
 
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Iki Mazadi
 
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Iki Mazadi
 
Seri 4 : Block Editor App Inventor
Seri 4 : Block Editor App InventorSeri 4 : Block Editor App Inventor
Seri 4 : Block Editor App Inventor
Iki Mazadi
 
App inventor true offline
App inventor true offlineApp inventor true offline
App inventor true offline
Iki Mazadi
 
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventorSeri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
Iki Mazadi
 
D0215610(muh ikram s)
D0215610(muh ikram s)D0215610(muh ikram s)
D0215610(muh ikram s)
TeknikInformatika2
 
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTORBAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
TeukuMahawira
 
Modul 6 preview aplikasi pada device
Modul 6   preview aplikasi pada deviceModul 6   preview aplikasi pada device
Modul 6 preview aplikasi pada device
Muhammad Yusuf
 
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
Muhammad Yusuf
 
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyoSurya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
Arian Bayu Sugianto
 
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
Muhammad Yusuf
 
Memulai coding-android-dengan-android-studio
Memulai coding-android-dengan-android-studioMemulai coding-android-dengan-android-studio
Memulai coding-android-dengan-android-studio
slempase
 
Live coding #1
Live coding #1Live coding #1
Live coding #1Mdeno Akbar
 
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studioModul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Elsa Charming
 
Live coding #2 maps
Live coding #2   mapsLive coding #2   maps
Live coding #2 mapsMdeno Akbar
 
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdfStudy Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
anjarmath
 
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
Iki Mazadi
 
Introduction on Android programming Tutorial
Introduction on Android programming TutorialIntroduction on Android programming Tutorial
Introduction on Android programming Tutorial
Dimas Prawira
 
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTORBAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
TeukuMahawira
 

Similar to Seri 5 : Mengaktifkan dan menggunakan emulator Pada App Inventor (20)

Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventorSeri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
Seri 6 : Aplikasi Android gombal gembel dengan app inventor
 
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 2 mengenal app inventor lebih dalam 2012
 
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
Seri 3 mengenal app inventor lebih dalam 2012
 
Seri 4 : Block Editor App Inventor
Seri 4 : Block Editor App InventorSeri 4 : Block Editor App Inventor
Seri 4 : Block Editor App Inventor
 
App inventor true offline
App inventor true offlineApp inventor true offline
App inventor true offline
 
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventorSeri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
Seri 7 : Mengakses aplikasi kamera dgn intent pada app inventor
 
D0215610(muh ikram s)
D0215610(muh ikram s)D0215610(muh ikram s)
D0215610(muh ikram s)
 
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTORBAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
BAB VII - INSTALASI DAN KONFIGURASI APP INVENTOR
 
Modul 6 preview aplikasi pada device
Modul 6   preview aplikasi pada deviceModul 6   preview aplikasi pada device
Modul 6 preview aplikasi pada device
 
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 3 - Pengenalan Intel XDK D...
 
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyoSurya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
Surya univ appinventor-bagi-pemula-by-ahmad-fajar-prasetiyo
 
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
Modul Intel XDK Workshop ver 1.0 Sept 2013 - Modul 8 - Men-submit Aplikasi ke...
 
Memulai coding-android-dengan-android-studio
Memulai coding-android-dengan-android-studioMemulai coding-android-dengan-android-studio
Memulai coding-android-dengan-android-studio
 
Live coding #1
Live coding #1Live coding #1
Live coding #1
 
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studioModul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
Modul ajar membuat aplikasi mobile multiplatform menggunakan android studio
 
Live coding #2 maps
Live coding #2   mapsLive coding #2   maps
Live coding #2 maps
 
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdfStudy Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
Study Jam Mobile 4 - Introduction to Flutter.pdf
 
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
Seri 1 : Welcome back app inventor 2012
 
Introduction on Android programming Tutorial
Introduction on Android programming TutorialIntroduction on Android programming Tutorial
Introduction on Android programming Tutorial
 
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTORBAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
BAB VI - PENGENALAN APPINVENTOR
 

More from Iki Mazadi

Teknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
Teknologi Virtual Reality : Sebuah PerjalananTeknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
Teknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
Iki Mazadi
 
Mengenal Virtual Reality
Mengenal Virtual RealityMengenal Virtual Reality
Mengenal Virtual Reality
Iki Mazadi
 
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventorSeri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
Iki Mazadi
 
Hello world app inventor
Hello world app inventorHello world app inventor
Hello world app inventor
Iki Mazadi
 
Memulai app inventor
Memulai app inventorMemulai app inventor
Memulai app inventor
Iki Mazadi
 
Berkenalan dgn App Inventor
Berkenalan dgn App InventorBerkenalan dgn App Inventor
Berkenalan dgn App Inventor
Iki Mazadi
 

More from Iki Mazadi (6)

Teknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
Teknologi Virtual Reality : Sebuah PerjalananTeknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
Teknologi Virtual Reality : Sebuah Perjalanan
 
Mengenal Virtual Reality
Mengenal Virtual RealityMengenal Virtual Reality
Mengenal Virtual Reality
 
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventorSeri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
Seri 9 : Aplikasi gps dengan app inventor
 
Hello world app inventor
Hello world app inventorHello world app inventor
Hello world app inventor
 
Memulai app inventor
Memulai app inventorMemulai app inventor
Memulai app inventor
 
Berkenalan dgn App Inventor
Berkenalan dgn App InventorBerkenalan dgn App Inventor
Berkenalan dgn App Inventor
 

Recently uploaded

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 

Recently uploaded (20)

INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 

Seri 5 : Mengaktifkan dan menggunakan emulator Pada App Inventor

  • 1. Mengaktifkan dan Menggunakan Emulator Mengenal App Inventor lebih dalam (5) Pada Artikel sebelumnya, kita telah mengenal mengenai workspace yang pada App Inventor yaitu Jendela Desainer dan Blocks Editor, dan membahas secara detail keduanya, setelah itu yang terakhir dari dasar mengenal App Inventor adalah penggunaan Emulator. Yang harus diketahui adalah, emulator tidak menggantikan 100% dari handset android secara nyata pada developing aplikasi android. Akan tetapi apabila kita membuat aplikasi dengan tidak menggunakan hal-hal seperti : fungsi getar, GPS, atau hal lain terkait dengan fungsi yang hanya bisa ditangani hardware maka kita bisa mengandalkan Emulator. Pertama untuk mengaktifkan Emulator kita bisa mengklik tombol New Emulator pada Blocks Editor : Gb1. New Emulator Tunggu beberapa saat hingga akan muncul Emulator seperti pada gambar dibawah ini : Gb2. Emulator Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
  • 2. Geser simbol kunci kekanan untuk membuka emulator, sehingga akan terlihat seperti pada gambar dibawah ini, yang berarti emulator telah siap untuk dikoneksikan dengan aplikasi yang sedang kita bangun : Gb3. Emulator Untuk mengkoneksikan aplikasi dengan Emulator, caranya klik pada tombol Connect to Device dan pilih Device yang aktif misalnya pada contoh ini emulator -5554 , apabila kita membuka lebih dari satu emulator maka akan terlihat beberapa emulator yang bisa kita pilih. Gb4. Koneksi ke Emulator Tunggu beberapa saat, dan kemudian aplikasi yang sedang kita bangun akan terlihat aktif pada layar Emulator. Seperti pada contoh, akan terlihat sebuah tombol (Button OK). Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
  • 3. Gb5. Aplikasi pada Emulator Ketika kita bekerja dengan menambahkan komponen pada jendela Desainer, atau juga merubah dan menambahkan fungsi pada Blocks Editor. Maka secara live akan terjadi perubahan juga pada Emulator, syaratnya adalah koneksi internet kita lancar tanpa gangguan. Sebab apabila koneksi terputus, maka biasanya koneksi antara aplikasi yang sedang kita bangun, dengan Emulator akan terputus juga. Apabila ini terjadi, kita bisa mengkoneksikan kembali melalui jendela Blocks Editor, atau juga terkadang harus menutup Emulator yang sedang running dan membuka kembali Emulator baru. Selain itu, setelah kita mencoba aplikasi kita pada Emulator, maka kita bisa mencobanya juga pada device Android yang kita miliki. Cara yang termudah adalah, dengan mengkoneksikan Device kita dengan App Inventor terlebih dulu. Yaitu pada menu Package for Phone > Download to Connected Phone pada jendela Desainer. Untuk bisa menggunakan cara ini driver Device Android sudah harus kita install, dan kemudian koneksikan Device dengan Komputer Developing menggunakan kabel standar dari Device. Gb6. Download Aplikasi ke Device Akan tetapi apabila misalnya Device tidak terkoneksi kita bisa menggunakan pilihan lain pada menu yang sama yaitu pada menu Package for Phone tetapi dengan memilih Download to this Computer pada jendela Desainer Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com
  • 4. Gb7. Download Aplikasi ke Komputer Apabila menggunakan pilihan yang kedua ini, maka aplikasi akan didownload pada komputer, selanjutnya kemudian bisa dikopi dan diinstall ke dalam Device kita. Sampai pada tahap ini kita telah menyelesaikan bagian mengenal dasar-dasar dari App Inventor. Latihan terus menerus adalah salahsatu kunci untuk bisa menguasai App Inventor. Buat yang belum pernah mengenal App Inventor, App Inventor adalah satu Tool webbased (Cloud) untuk membuat Aplikasi pada platform Android yang ditujukan untuk semua orang. Memakainya kita bisa membuat aplikasi android tanpa kode sama sekali. Atau bisa menggunakan App Inventor personal server (Offline), jadi tidak membutuhkan koneksi internet untuk menggunakannya. Saat ini versi App Inventor 1.4.6 bisa di Download pada link http://sourceforge.net/projects/ai4a-configs/files/V1.4.6/ Untuk menggunakan App Inventor caranya : 1. Memiliki account gmail 2. Download & Install Java dari link ini http://www.java.com/en/download/manual.jsp pilih sesuai dengan sistem operasi anda, misal untuk windows pilih versi untuk windows 3. Masuk ke http://beta.appinventor.mit.edu dan pilih menu learn > setup > untuk PC dengan sistem operasi windows klik pada menu Instructions for Windows dan kemudian download installer atau bisa langsung diakses ke http://dl.google.com/dl/appinventor/installers/windows/appinventor_setup_installer_v_1_2.exe kemudian install installer ini. 4. Apabila sudah terinstall semua, untuk memulainya silahkan Masuk kembali ke http://beta.appinventor.mit.edu Iki Mazadi Founder http://indo-android.blogspot.com http://www.gobaksodor.com http://www.tidofriends.com *Artikel ini di publikasikan di tabloid PC Plus 2012 Iki Mazadi http://indo-android.blogspot.com