SlideShare a Scribd company logo
3/3/2014

Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram

Semua yang Memabukkan Haram
March 3rd, 2014 by kafi

« ‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام‬
ْ
ٌ ٍَ ُ ‫» ﻛ‬
َ ِ ‫ﱡ‬
Semua yang memabukkan adalah haram.
(HR al-Bukhari, Muslim, Abu Dawud, an-Nasa’i, Ibn Majah, at-Tirmidzi dan Ahmad).

Hadits ini dicantumkan oleh Ibn Rajab al-Hanbali di dalam kitabnya, Jâmi’ al-‘Ulûm wa alHikam, hadis ke-46, melengkapi Arba’un an-Nawawiyahmenjadi 50 hadis. Hadis ini
diriwayatkan dari Abu Musa al-Asy’ari, Ibn Umar dan Aisyah.
Redaksi dari Abu Musa al-Asy’ari menjelaskan asbabul wurud hadis tersebut. Abu Musa
menjelaskan bahwa Rasul saw. mengutus dia dan Muadz ke Yaman. Abu Musa berkata, “Ya
Rasulullah, di bumi kami (Yaman) ada minuman dibuat dari madu disebut al-Bit’u dan minuman
dari Barley disebut al-Mizru.” Rasulullah saw. lalu bersabda:
« ‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام‬
ْ
ٌ ٍَ ُ ‫» ﻛ‬
َ ِ ‫ﱡ‬
Semua yang memabukkan adalah haram.

Jabir bin Abdullah menuturkan bahwa ada seorang laki-laki dari Jaysyan (dari Yaman) bertanya
kepada Nabi saw. tentang minuman yang mereka minum di tempat mereka, terbuat dari
Shorghum yang disebut al-Mizru. Nabi saw. lalu bertanya, “Apakah memabukkan.” Laki-laki itu
menjawab, “Benar.” Rasulullah saw. kemudian bersabda:
ْ
ْ
‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام إنَﻰ ِ ﻋز وﺟل ﻋﮭِﻟﻣَ ﺷرب اﻟﻣ ﺳﻛََ ﺳُ ﻣن َﺔ َﺎل «.ُ َﺎ ُول ِ وﻣﺎ طُ َﺎَﺎل‬
‫ا َ ِ ﯾﻧ َِ ﻗ‬
‫ﱡ ِ َ ِ َ ا ﱠ َ ًا ْ ﯾَ ْ َْ ْ ﻘﯾِ ِ ﯾﻧ َ ﺑ‬
ْ
ْ
َ ‫» ﻛ ُ ٍَ ٌﱠ ﻋﻠ ﱠَ َ ﱠ ْ دَ نْ ُ ُِ ر أن ﯾ َﮫْ طِ اﻟﺧِ َﺎﻟوا ﯾ ر ﺳَﱠ َ َﺔ اﻟﺧﺑ ل‬
ِ
َ
َ ‫ﻗ‬
« ‫» ﻋر َھل ُِْ ََھلﱠﺎر‬
‫َُْ اﻟﻧﺎر أ َ ﺎر ةْ اﻟﻧ‬
ِ ِ‫َ ق أِﱠ َو ﻋﺻ ُ أ‬
“Setiap yang memabukkan adalah haram. Sesungguhnya Allah bakal memenuhi janji
kepada orang yang meminum minuman memabukkan untuk memberi dia minum dari
thinatu al-khabâl.” Mereka bertanya, “Ya Rasulullah, apakah thînatu al-khabâl itu?” Rasul
menjawab, “Keringat penduduk neraka atau muntahan penduduk neraka.” (HR Muslim).

Dalam hadis itu, Rasul saw. menjelaskan sifat khamr. Rasul saw juga mengajari bagaimana
http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/

1/4
3/3/2014

Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram

mengidentifikasi minuman yang termasuk khamr, yaitu dengan men-tahqiq (meneliti) faktanya,
apakah banyaknya memabukkan atau tidak. Jika memabukkan berarti khamr. Jika tidak maka
bukan khamr. Ibn Umar ra menuturkan, Rasul saw. bersabda:
«‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام ُل ﻣ ٍَﻣر‬
‫ْ ﺧ‬
ْ
ٌ ‫»ﻛ ُ ٍَ ٌ وﻛ ُ ﺳﻛر‬
ْ ِ ‫ﱡ ِ َ َﱡ‬
Setiap yang memabukkan adalah haram dan setiap yang memabukkan adalah khamr.” (HR
an-Nasai, Ahmad, Ibn Hibban, ad-Daraquthni dan ath-Thabarani)

Penjelasan Rasul saw. itu merupakan jawaban atas pertanyaan tentang minuman. Beliau
menjawab dengan redaksi yang bersifat umum. Kaidah ushul menyatakan bahwa redaksi
umum sebagai jawaban dari suatu pertanyaan berlaku umum pada topik yang ditanyakan,
bukan berlaku pada semua hal. Itu artinya, jawaban Rasul saw. itu berlaku umum pada semua
minuman.
Semua minuman, apapun namanya dan dibuat dari bahan apapun, jika memabukkan, maka itu
termasuk khamr. Imam an-Nasa’i mengeluarkan riwayat Ibn Umar tersebut pada bab itsbât ismi
al-khamri li kulli muskir[in] min asy-asyribah (penetapan sebutan khamr untuk setiap yang
memabukkan dari minuman). Hal itu berlaku pada semua zat cair, zat yang bisa diminum, tanpa
memperhatikan apakah pada praktiknya memang dijadikan minuman atau tidak.
Dengan demikian, minuman apapun, juga zat cair apapun, yang memiliki sifat memabukkan,
adalah khamr. Sebab, Rasul saw. mengaitkan sebutan khamr itu dengan sifatnya yang
memabukkan. Jika sifat itu ada maka sebutan khamr berlaku. Sebaliknya, jika sifat itu tidak
ada maka sebutan khamr tidak relevan. Jika sifat itu ada pada minuman atau zat cair, maka
termasuk khamr.
Tahqiq sifat memabukkan itu adalah, jika minuman atau zat cair itu banyaknya memabukkan,
maka merupakan khamr. Sedikitnya juga haram. Meski jika diminum sedikit tidak
memabukkan, jika banyaknya memabukkan, tetap merupakan khamr dan hukumnya haram.
Jabir bin Abdullah, Ibn Umar, Saad, dan Amru bin Syuaib dari bapaknya dari kakiknya
menuturkan bahwa Rasulullah saw. bersabda:

« ‫» ََر ﻛﺛ ُِﻠُ ﺣرام‬
‫ه ﻓﻘ‬
ْ
ٌ ََُ‫ﻣﺎ أ َِﯾر‬
َ ‫َ ﺳﻛ َُ َ ﯾﻠﮫ‬
Apa saja yang banyaknya memabukkan maka sedikitnya adalah haram(HR Abu Dawud,
an-Nasai, at-Tirmidzi, Ibn Majah dan Ahmad).

http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/

2/4
3/3/2014

Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram

Menurut para ahli, dalam minuman yang memabukkan itu zat yang menyebabkan mabuk adalah
etanol. Jika etanol itu dicampurkan ke zat cair maka zat cair itu menjadi bersifat memabukkan.
Dengan semua minuman atau zat cair yang mengandung etanol, meski kandungannya kecil,
merupakan khamr dan terhadapnya berlaku hukum khamr. Parfum yang mengandung etanol
termasuk dalam hal ini.
Keharaman khamr bukan hanya diminum. Ada sepuluh pihak dalam hal khamr yang dilaknat.
Semuanya adalah haram. Anas bin Malik berkata:

ْ ِ
ْ
‫ ﻓﻰ َﻣر ﻋ ﺷً ﻋﺎﺻَﺎ و َﺻَﺎ و ﺷَﮭﺎ وﺣَﮭﺎ واﻟﻣﺣََﯾﮫ و َﮭﺎََﮭﺎ وآﻛ َﻣﻧﮭﺎ واﻟﻣَر َﮭﺎ‬r ِ ‫َن ُول‬
‫ْ ََ ة َ ھ ْﺗ َ ھ َﺎرﺑ َ ﺎﻣﻠ َُ وﻟﺔ ِ َ ﻗﯾ َ ﺋﻌ َ َ ِ ْ ِ ى ﻟ‬
‫ْﺧ‬
‫ا‬
‫ﻟ‬
ِ ِ ‫إﻟ‬
ُ
َ ‫َﻌ‬
ِ
َ
ََ ‫َ ر ﺳُﱠ ِ اﻟ ِ َر َِ ر َ ﻣﻌِ ر َ َ َ ََ ْ ﻣََْ ﺳﺎَ وﺑﺎَ ِ ل ﺛََُ ﺷﺗ‬
ِ
ْ
‫ََُرَﮫ‬
‫ْ َ اة ﻟ‬
َُ ‫واﻟﻣ ﺷﺗ‬
Rasulullah melaknat sepuluh pihak dalam hal khamr: pemerasnya; yang diperaskan;
peminumnya; pembawanya; yang dibawakan; penuangnya; penjualnya; pemakan harganya;
pembelinya; dan yang dibelikan.” (HR at-Tirmidzi).

Khamr adalah najis. Al-Khusyani, berkata:
ْ ْ
‫ْﻠ َﺎ ُول ِ إ ُﺧُ اﻟﻣ ﺷرﻛﯾنَََﺎُور وﻻ آٌْرَﺗﮭمَﺎلَﺎل: »ا ﺳُوا ﻋﻧﮭﺎ ﻣﺎ اَطَِْم ﺗُوا‬
‫ُ ت ﯾ ر ﺳَﱠﱠﺎ ﻧِﻟطُِ َ وﻟﯾ َ ُدٌ َ َﺔ ُ آﻧﯾْ ، َََ َﻐﻧ ََ َْﻌﺗَﺈن ﻟَﺟد‬
‫ْ ﻓ‬
‫ا ِﻧ َ ﺎ ِْْ ْس ﻟﻧ ﻗ َ ﻧﯾ ﻏﯾ ِ ﻗ : ﻓﻘ‬
‫ﻗ‬
ِ َِ
ِ
َ ‫ْﺗ‬
ِْْ ‫ﺳﺗ ُم‬
َ ُ
َ
ْ
«‫َﺎرﺣﺿَﺎ ﺑﺎﻟِِن اﻟﻣﺎء طﮭورھُم ُﺧوا ﻓﯾﮭﺎ‬
‫ﻓ‬
ْ
ِ ‫َ ﺎء ﱠَ َ َﺎ ﺛ اطﺑ‬
ِ
َ ُ ‫ﻓ َُ وھ ْﻣ َﺈ َْ ُُ ﱠ‬
Aku berkata, “Ya Rasulullah, kita bergaul dengan kaum musyrik, sementara kami tidak
memiliki wadah dan bejana kecuali bejana mereka.” Al-Khusyani berkata: Rasulullah saw.
bersabda, “Hindarilah semampu kalian. Jika kalian tidak menemukan, maka cuci dengan
air, sesungguhnya air itu menyucikannya, kemudian gunakan memasak.”(HR adDaraquthni).
Sabda Rasul saw., “fainna al-mâ` thuhûruha (sesungguhnya air menyucikannya). Artinya,
bejana itu najis karena diletakkan khamr di situ dan menjadi suci setelah dicuci dengan air. Ini
adalah dalil bahwa khamr adalah najis. Menyucikan sesuatu yang terkena khamr adalah
dengan mencucinya menggunakan air.
Dari keharaman penggunaan khamr itu dikecualikan penggunaannya dalam konteks
pengobatan atau berobat. Berobat dengan sesuatu yang haram atau najis hukumnya makruh.
WalLâh a’lam bi ash-shawâb. [Yahya Abdurrahman]

Baca juga :
http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/

3/4
3/3/2014

1.
2.
3.
4.
5.

Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram

Jawab Soal Seputar Parfum yang Mengandung Alkohol
Haram Menjual Barang Haram
Semua Yang Menyalahi Islam Tertolak
Parfum Beralkohol, Najiskah?
Demokrasi Adalah Kematian Yang Mengancam Semua Orang

http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/

4/4

More Related Content

What's hot

12 tempat yg disukai syetan
12 tempat yg disukai syetan12 tempat yg disukai syetan
12 tempat yg disukai syetanmr_haryono
 
20 hadits muamalah
20 hadits muamalah20 hadits muamalah
20 hadits muamalah
aziz paloh
 
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Asbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidiAsbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidi
elra
 
Birul walidain
Birul walidainBirul walidain
Birul walidain
saprudin tholib
 
Jangan Ada Ghibah diantara Kita
Jangan Ada Ghibah diantara KitaJangan Ada Ghibah diantara Kita
Jangan Ada Ghibah diantara Kita
Zulfikar Tamher
 
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.inddAsbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
elra
 
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
Muhammad Idris
 
Terjemah 40 Hadits Qudsi
Terjemah 40 Hadits QudsiTerjemah 40 Hadits Qudsi
Terjemah 40 Hadits Qudsi
Wisnu W
 
Bahaya korupsi
Bahaya korupsiBahaya korupsi
Bahaya korupsi
yanto abdulah
 
Keutamaan bulan dzul hijjah
Keutamaan bulan dzul hijjahKeutamaan bulan dzul hijjah
Keutamaan bulan dzul hijjah
zaenal mutakin
 
16 orang yang terkena laknat
16 orang yang terkena laknat16 orang yang terkena laknat
16 orang yang terkena laknat
Fahmi Mubarok
 
Bahaya Dajjal
Bahaya DajjalBahaya Dajjal
Bahaya Dajjal
Muhammad Idris
 
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad saw
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad sawKeistimewaan wudhu umat nabi muhammad saw
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad sawErman Hidayat
 
Dzikir 6
Dzikir 6Dzikir 6
Doa hishnul muslim
Doa hishnul muslimDoa hishnul muslim
Doa hishnul muslim
Gigih Khudorie
 
Thaharah
ThaharahThaharah

What's hot (19)

12 tempat yg disukai syetan
12 tempat yg disukai syetan12 tempat yg disukai syetan
12 tempat yg disukai syetan
 
20 hadits muamalah
20 hadits muamalah20 hadits muamalah
20 hadits muamalah
 
Kitab bersuci
Kitab bersuciKitab bersuci
Kitab bersuci
 
Asbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidiAsbabun nuzul imam al wahidi
Asbabun nuzul imam al wahidi
 
Birul walidain
Birul walidainBirul walidain
Birul walidain
 
Jangan Ada Ghibah diantara Kita
Jangan Ada Ghibah diantara KitaJangan Ada Ghibah diantara Kita
Jangan Ada Ghibah diantara Kita
 
Unsur unsur hadis
Unsur unsur hadisUnsur unsur hadis
Unsur unsur hadis
 
Shahih muslim
Shahih muslimShahih muslim
Shahih muslim
 
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.inddAsbabun nuzul imam as suyuti.indd
Asbabun nuzul imam as suyuti.indd
 
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
Biograf tokoh islam sahabt umar bin al khaththab radhiyallahu 'anhu (wafat 23 h)
 
Terjemah 40 Hadits Qudsi
Terjemah 40 Hadits QudsiTerjemah 40 Hadits Qudsi
Terjemah 40 Hadits Qudsi
 
Bahaya korupsi
Bahaya korupsiBahaya korupsi
Bahaya korupsi
 
Keutamaan bulan dzul hijjah
Keutamaan bulan dzul hijjahKeutamaan bulan dzul hijjah
Keutamaan bulan dzul hijjah
 
16 orang yang terkena laknat
16 orang yang terkena laknat16 orang yang terkena laknat
16 orang yang terkena laknat
 
Bahaya Dajjal
Bahaya DajjalBahaya Dajjal
Bahaya Dajjal
 
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad saw
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad sawKeistimewaan wudhu umat nabi muhammad saw
Keistimewaan wudhu umat nabi muhammad saw
 
Dzikir 6
Dzikir 6Dzikir 6
Dzikir 6
 
Doa hishnul muslim
Doa hishnul muslimDoa hishnul muslim
Doa hishnul muslim
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 

Similar to Semua yang memabukkan haram

PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdfPPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
RINIRISDAYANTI0125
 
MUHASABAH HARTA.pptx
MUHASABAH HARTA.pptxMUHASABAH HARTA.pptx
MUHASABAH HARTA.pptx
Firmansyah726419
 
Hadits Shohih, Hasan, Dha'if
Hadits Shohih, Hasan, Dha'ifHadits Shohih, Hasan, Dha'if
Hadits Shohih, Hasan, Dha'if
Jimatul Arrobi
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
Mohd Mokri
 
Hadis 40
Hadis 40Hadis 40
Hadis 40
Ilhaam Basri
 
Kedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan IstighfarKedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan Istighfar
Muhammad Jamhuri
 
2. panduan praktis zakat
2. panduan praktis zakat2. panduan praktis zakat
2. panduan praktis zakat
Shalehudin Al Khalili
 
10-RIBA.pptx
10-RIBA.pptx10-RIBA.pptx
10-RIBA.pptx
IskandarAminulUmmah1
 
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'anQurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Tatik Suwartinah
 
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'anQurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Tatik Suwartinah
 
Ebook panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
Ebook   panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyahEbook   panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
Ebook panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
Ustadz Fitrianto
 
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnahPanduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
Ma'i Suhartono
 
Pergaulan Dalam Islam.pptx
Pergaulan Dalam Islam.pptxPergaulan Dalam Islam.pptx
Pergaulan Dalam Islam.pptx
NazalFurqonUchon
 
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdfKeutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
Agus Salim
 
Hadis Dakwah K5
 Hadis Dakwah K5 Hadis Dakwah K5
Hadis Dakwah K5
LBB. Mr. Q
 

Similar to Semua yang memabukkan haram (20)

PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdfPPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
PPT Fiqh Jinayah Kelompok 6.pdf
 
MUHASABAH HARTA.pptx
MUHASABAH HARTA.pptxMUHASABAH HARTA.pptx
MUHASABAH HARTA.pptx
 
Hadits Shohih, Hasan, Dha'if
Hadits Shohih, Hasan, Dha'ifHadits Shohih, Hasan, Dha'if
Hadits Shohih, Hasan, Dha'if
 
Al ghurbah (keterasingan)
Al ghurbah (keterasingan)Al ghurbah (keterasingan)
Al ghurbah (keterasingan)
 
Arba'un nawawi
Arba'un nawawiArba'un nawawi
Arba'un nawawi
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
 
Hadis 40_Imam Nawawi
Hadis 40_Imam NawawiHadis 40_Imam Nawawi
Hadis 40_Imam Nawawi
 
Hadis 40
Hadis 40Hadis 40
Hadis 40
 
Hadis 40 imam an-nawawi..
Hadis 40   imam an-nawawi..Hadis 40   imam an-nawawi..
Hadis 40 imam an-nawawi..
 
Kedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan IstighfarKedahsyatan Istighfar
Kedahsyatan Istighfar
 
Ruqyah syariyyah dari neraca al quran dan as-sunnah
Ruqyah syariyyah dari neraca al quran dan as-sunnahRuqyah syariyyah dari neraca al quran dan as-sunnah
Ruqyah syariyyah dari neraca al quran dan as-sunnah
 
2. panduan praktis zakat
2. panduan praktis zakat2. panduan praktis zakat
2. panduan praktis zakat
 
10-RIBA.pptx
10-RIBA.pptx10-RIBA.pptx
10-RIBA.pptx
 
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'anQurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
 
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'anQurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
Qurdist 10 semester 2 fungsi hadits terhadap al qur'an
 
Ebook panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
Ebook   panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyahEbook   panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
Ebook panduan tata cara dan bacaan ruqyah syar'iyyah
 
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnahPanduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
Panduan singkat bacaan dan tata cara ruqyah sesuai sunnah
 
Pergaulan Dalam Islam.pptx
Pergaulan Dalam Islam.pptxPergaulan Dalam Islam.pptx
Pergaulan Dalam Islam.pptx
 
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdfKeutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
Keutamaan Orang Orang Anshor dalam Islam.pdf
 
Hadis Dakwah K5
 Hadis Dakwah K5 Hadis Dakwah K5
Hadis Dakwah K5
 

More from Rizky Faisal

Sisi lain hitler yang jarang diungkap
Sisi lain hitler yang jarang diungkapSisi lain hitler yang jarang diungkap
Sisi lain hitler yang jarang diungkapRizky Faisal
 
Akibat krisis ukraina
Akibat krisis ukrainaAkibat krisis ukraina
Akibat krisis ukrainaRizky Faisal
 
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakiki
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakikiAktivitas politik menuju perubahan yang hakiki
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakikiRizky Faisal
 
Membangun negara tanpa pajak dan hutang
Membangun negara tanpa pajak dan hutangMembangun negara tanpa pajak dan hutang
Membangun negara tanpa pajak dan hutangRizky Faisal
 
Sejahtera tanpa pajak
Sejahtera tanpa pajakSejahtera tanpa pajak
Sejahtera tanpa pajakRizky Faisal
 
Membiayai negara tanpa pajak
Membiayai negara tanpa pajakMembiayai negara tanpa pajak
Membiayai negara tanpa pajakRizky Faisal
 
Negara pajak menindas rakyat
Negara pajak   menindas rakyatNegara pajak   menindas rakyat
Negara pajak menindas rakyatRizky Faisal
 
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyat
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyatTanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyat
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyatRizky Faisal
 
Jangan salahkan masyarakat tak memilih
Jangan salahkan masyarakat tak memilihJangan salahkan masyarakat tak memilih
Jangan salahkan masyarakat tak memilihRizky Faisal
 
Kehancuran dunia penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)
Kehancuran dunia  penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)Kehancuran dunia  penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)
Kehancuran dunia penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)Rizky Faisal
 
Indonesia menuju ‘negara korporasi’
Indonesia menuju ‘negara korporasi’Indonesia menuju ‘negara korporasi’
Indonesia menuju ‘negara korporasi’Rizky Faisal
 
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnya
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnyaRezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnya
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnyaRizky Faisal
 
Krisis keuangan di amerika
Krisis keuangan di amerikaKrisis keuangan di amerika
Krisis keuangan di amerikaRizky Faisal
 
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarah
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarahKhilafah bukan sekadar romantisme sejarah
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarahRizky Faisal
 
Selain syariah, terbukti gagal
Selain syariah, terbukti gagalSelain syariah, terbukti gagal
Selain syariah, terbukti gagalRizky Faisal
 
Hip banjarmasin praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjs
Hip banjarmasin   praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjsHip banjarmasin   praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjs
Hip banjarmasin praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjsRizky Faisal
 
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maret
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maretJadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maret
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maretRizky Faisal
 
Demi agama melarikan diri dari fitnah
Demi agama melarikan diri dari fitnahDemi agama melarikan diri dari fitnah
Demi agama melarikan diri dari fitnahRizky Faisal
 
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!Rizky Faisal
 

More from Rizky Faisal (20)

Sisi lain hitler yang jarang diungkap
Sisi lain hitler yang jarang diungkapSisi lain hitler yang jarang diungkap
Sisi lain hitler yang jarang diungkap
 
Akibat krisis ukraina
Akibat krisis ukrainaAkibat krisis ukraina
Akibat krisis ukraina
 
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakiki
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakikiAktivitas politik menuju perubahan yang hakiki
Aktivitas politik menuju perubahan yang hakiki
 
Membangun negara tanpa pajak dan hutang
Membangun negara tanpa pajak dan hutangMembangun negara tanpa pajak dan hutang
Membangun negara tanpa pajak dan hutang
 
Sejahtera tanpa pajak
Sejahtera tanpa pajakSejahtera tanpa pajak
Sejahtera tanpa pajak
 
Membiayai negara tanpa pajak
Membiayai negara tanpa pajakMembiayai negara tanpa pajak
Membiayai negara tanpa pajak
 
Negara pajak menindas rakyat
Negara pajak   menindas rakyatNegara pajak   menindas rakyat
Negara pajak menindas rakyat
 
Tanpa pajak
Tanpa pajakTanpa pajak
Tanpa pajak
 
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyat
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyatTanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyat
Tanpa pajak, negara bisa mensejahterakan rakyat
 
Jangan salahkan masyarakat tak memilih
Jangan salahkan masyarakat tak memilihJangan salahkan masyarakat tak memilih
Jangan salahkan masyarakat tak memilih
 
Kehancuran dunia penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)
Kehancuran dunia  penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)Kehancuran dunia  penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)
Kehancuran dunia penyebab dan solusinya (tafsir qs al rum[30]- 41)
 
Indonesia menuju ‘negara korporasi’
Indonesia menuju ‘negara korporasi’Indonesia menuju ‘negara korporasi’
Indonesia menuju ‘negara korporasi’
 
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnya
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnyaRezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnya
Rezim al saud dan inkuisisi menjelang ajalnya
 
Krisis keuangan di amerika
Krisis keuangan di amerikaKrisis keuangan di amerika
Krisis keuangan di amerika
 
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarah
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarahKhilafah bukan sekadar romantisme sejarah
Khilafah bukan sekadar romantisme sejarah
 
Selain syariah, terbukti gagal
Selain syariah, terbukti gagalSelain syariah, terbukti gagal
Selain syariah, terbukti gagal
 
Hip banjarmasin praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjs
Hip banjarmasin   praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjsHip banjarmasin   praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjs
Hip banjarmasin praktisi kesehatan kalsel bongkar topeng bpjs
 
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maret
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maretJadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maret
Jadwal mc diskusi ke islaman senin malam al furqon pnp 2014 maret
 
Demi agama melarikan diri dari fitnah
Demi agama melarikan diri dari fitnahDemi agama melarikan diri dari fitnah
Demi agama melarikan diri dari fitnah
 
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!
Hti bandung desak tutup total tempat hiburan malam!
 

Semua yang memabukkan haram

  • 1. 3/3/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram Semua yang Memabukkan Haram March 3rd, 2014 by kafi « ‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام‬ ْ ٌ ٍَ ُ ‫» ﻛ‬ َ ِ ‫ﱡ‬ Semua yang memabukkan adalah haram. (HR al-Bukhari, Muslim, Abu Dawud, an-Nasa’i, Ibn Majah, at-Tirmidzi dan Ahmad). Hadits ini dicantumkan oleh Ibn Rajab al-Hanbali di dalam kitabnya, Jâmi’ al-‘Ulûm wa alHikam, hadis ke-46, melengkapi Arba’un an-Nawawiyahmenjadi 50 hadis. Hadis ini diriwayatkan dari Abu Musa al-Asy’ari, Ibn Umar dan Aisyah. Redaksi dari Abu Musa al-Asy’ari menjelaskan asbabul wurud hadis tersebut. Abu Musa menjelaskan bahwa Rasul saw. mengutus dia dan Muadz ke Yaman. Abu Musa berkata, “Ya Rasulullah, di bumi kami (Yaman) ada minuman dibuat dari madu disebut al-Bit’u dan minuman dari Barley disebut al-Mizru.” Rasulullah saw. lalu bersabda: « ‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام‬ ْ ٌ ٍَ ُ ‫» ﻛ‬ َ ِ ‫ﱡ‬ Semua yang memabukkan adalah haram. Jabir bin Abdullah menuturkan bahwa ada seorang laki-laki dari Jaysyan (dari Yaman) bertanya kepada Nabi saw. tentang minuman yang mereka minum di tempat mereka, terbuat dari Shorghum yang disebut al-Mizru. Nabi saw. lalu bertanya, “Apakah memabukkan.” Laki-laki itu menjawab, “Benar.” Rasulullah saw. kemudian bersabda: ْ ْ ‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام إنَﻰ ِ ﻋز وﺟل ﻋﮭِﻟﻣَ ﺷرب اﻟﻣ ﺳﻛََ ﺳُ ﻣن َﺔ َﺎل «.ُ َﺎ ُول ِ وﻣﺎ طُ َﺎَﺎل‬ ‫ا َ ِ ﯾﻧ َِ ﻗ‬ ‫ﱡ ِ َ ِ َ ا ﱠ َ ًا ْ ﯾَ ْ َْ ْ ﻘﯾِ ِ ﯾﻧ َ ﺑ‬ ْ ْ َ ‫» ﻛ ُ ٍَ ٌﱠ ﻋﻠ ﱠَ َ ﱠ ْ دَ نْ ُ ُِ ر أن ﯾ َﮫْ طِ اﻟﺧِ َﺎﻟوا ﯾ ر ﺳَﱠ َ َﺔ اﻟﺧﺑ ل‬ ِ َ َ ‫ﻗ‬ « ‫» ﻋر َھل ُِْ ََھلﱠﺎر‬ ‫َُْ اﻟﻧﺎر أ َ ﺎر ةْ اﻟﻧ‬ ِ ِ‫َ ق أِﱠ َو ﻋﺻ ُ أ‬ “Setiap yang memabukkan adalah haram. Sesungguhnya Allah bakal memenuhi janji kepada orang yang meminum minuman memabukkan untuk memberi dia minum dari thinatu al-khabâl.” Mereka bertanya, “Ya Rasulullah, apakah thînatu al-khabâl itu?” Rasul menjawab, “Keringat penduduk neraka atau muntahan penduduk neraka.” (HR Muslim). Dalam hadis itu, Rasul saw. menjelaskan sifat khamr. Rasul saw juga mengajari bagaimana http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/ 1/4
  • 2. 3/3/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram mengidentifikasi minuman yang termasuk khamr, yaitu dengan men-tahqiq (meneliti) faktanya, apakah banyaknya memabukkan atau tidak. Jika memabukkan berarti khamr. Jika tidak maka bukan khamr. Ibn Umar ra menuturkan, Rasul saw. bersabda: «‫ُل ﻣ ﺳﻛر ﺣرام ُل ﻣ ٍَﻣر‬ ‫ْ ﺧ‬ ْ ٌ ‫»ﻛ ُ ٍَ ٌ وﻛ ُ ﺳﻛر‬ ْ ِ ‫ﱡ ِ َ َﱡ‬ Setiap yang memabukkan adalah haram dan setiap yang memabukkan adalah khamr.” (HR an-Nasai, Ahmad, Ibn Hibban, ad-Daraquthni dan ath-Thabarani) Penjelasan Rasul saw. itu merupakan jawaban atas pertanyaan tentang minuman. Beliau menjawab dengan redaksi yang bersifat umum. Kaidah ushul menyatakan bahwa redaksi umum sebagai jawaban dari suatu pertanyaan berlaku umum pada topik yang ditanyakan, bukan berlaku pada semua hal. Itu artinya, jawaban Rasul saw. itu berlaku umum pada semua minuman. Semua minuman, apapun namanya dan dibuat dari bahan apapun, jika memabukkan, maka itu termasuk khamr. Imam an-Nasa’i mengeluarkan riwayat Ibn Umar tersebut pada bab itsbât ismi al-khamri li kulli muskir[in] min asy-asyribah (penetapan sebutan khamr untuk setiap yang memabukkan dari minuman). Hal itu berlaku pada semua zat cair, zat yang bisa diminum, tanpa memperhatikan apakah pada praktiknya memang dijadikan minuman atau tidak. Dengan demikian, minuman apapun, juga zat cair apapun, yang memiliki sifat memabukkan, adalah khamr. Sebab, Rasul saw. mengaitkan sebutan khamr itu dengan sifatnya yang memabukkan. Jika sifat itu ada maka sebutan khamr berlaku. Sebaliknya, jika sifat itu tidak ada maka sebutan khamr tidak relevan. Jika sifat itu ada pada minuman atau zat cair, maka termasuk khamr. Tahqiq sifat memabukkan itu adalah, jika minuman atau zat cair itu banyaknya memabukkan, maka merupakan khamr. Sedikitnya juga haram. Meski jika diminum sedikit tidak memabukkan, jika banyaknya memabukkan, tetap merupakan khamr dan hukumnya haram. Jabir bin Abdullah, Ibn Umar, Saad, dan Amru bin Syuaib dari bapaknya dari kakiknya menuturkan bahwa Rasulullah saw. bersabda: « ‫» ََر ﻛﺛ ُِﻠُ ﺣرام‬ ‫ه ﻓﻘ‬ ْ ٌ ََُ‫ﻣﺎ أ َِﯾر‬ َ ‫َ ﺳﻛ َُ َ ﯾﻠﮫ‬ Apa saja yang banyaknya memabukkan maka sedikitnya adalah haram(HR Abu Dawud, an-Nasai, at-Tirmidzi, Ibn Majah dan Ahmad). http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/ 2/4
  • 3. 3/3/2014 Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram Menurut para ahli, dalam minuman yang memabukkan itu zat yang menyebabkan mabuk adalah etanol. Jika etanol itu dicampurkan ke zat cair maka zat cair itu menjadi bersifat memabukkan. Dengan semua minuman atau zat cair yang mengandung etanol, meski kandungannya kecil, merupakan khamr dan terhadapnya berlaku hukum khamr. Parfum yang mengandung etanol termasuk dalam hal ini. Keharaman khamr bukan hanya diminum. Ada sepuluh pihak dalam hal khamr yang dilaknat. Semuanya adalah haram. Anas bin Malik berkata: ْ ِ ْ ‫ ﻓﻰ َﻣر ﻋ ﺷً ﻋﺎﺻَﺎ و َﺻَﺎ و ﺷَﮭﺎ وﺣَﮭﺎ واﻟﻣﺣََﯾﮫ و َﮭﺎََﮭﺎ وآﻛ َﻣﻧﮭﺎ واﻟﻣَر َﮭﺎ‬r ِ ‫َن ُول‬ ‫ْ ََ ة َ ھ ْﺗ َ ھ َﺎرﺑ َ ﺎﻣﻠ َُ وﻟﺔ ِ َ ﻗﯾ َ ﺋﻌ َ َ ِ ْ ِ ى ﻟ‬ ‫ْﺧ‬ ‫ا‬ ‫ﻟ‬ ِ ِ ‫إﻟ‬ ُ َ ‫َﻌ‬ ِ َ ََ ‫َ ر ﺳُﱠ ِ اﻟ ِ َر َِ ر َ ﻣﻌِ ر َ َ َ ََ ْ ﻣََْ ﺳﺎَ وﺑﺎَ ِ ل ﺛََُ ﺷﺗ‬ ِ ْ ‫ََُرَﮫ‬ ‫ْ َ اة ﻟ‬ َُ ‫واﻟﻣ ﺷﺗ‬ Rasulullah melaknat sepuluh pihak dalam hal khamr: pemerasnya; yang diperaskan; peminumnya; pembawanya; yang dibawakan; penuangnya; penjualnya; pemakan harganya; pembelinya; dan yang dibelikan.” (HR at-Tirmidzi). Khamr adalah najis. Al-Khusyani, berkata: ْ ْ ‫ْﻠ َﺎ ُول ِ إ ُﺧُ اﻟﻣ ﺷرﻛﯾنَََﺎُور وﻻ آٌْرَﺗﮭمَﺎلَﺎل: »ا ﺳُوا ﻋﻧﮭﺎ ﻣﺎ اَطَِْم ﺗُوا‬ ‫ُ ت ﯾ ر ﺳَﱠﱠﺎ ﻧِﻟطُِ َ وﻟﯾ َ ُدٌ َ َﺔ ُ آﻧﯾْ ، َََ َﻐﻧ ََ َْﻌﺗَﺈن ﻟَﺟد‬ ‫ْ ﻓ‬ ‫ا ِﻧ َ ﺎ ِْْ ْس ﻟﻧ ﻗ َ ﻧﯾ ﻏﯾ ِ ﻗ : ﻓﻘ‬ ‫ﻗ‬ ِ َِ ِ َ ‫ْﺗ‬ ِْْ ‫ﺳﺗ ُم‬ َ ُ َ ْ «‫َﺎرﺣﺿَﺎ ﺑﺎﻟِِن اﻟﻣﺎء طﮭورھُم ُﺧوا ﻓﯾﮭﺎ‬ ‫ﻓ‬ ْ ِ ‫َ ﺎء ﱠَ َ َﺎ ﺛ اطﺑ‬ ِ َ ُ ‫ﻓ َُ وھ ْﻣ َﺈ َْ ُُ ﱠ‬ Aku berkata, “Ya Rasulullah, kita bergaul dengan kaum musyrik, sementara kami tidak memiliki wadah dan bejana kecuali bejana mereka.” Al-Khusyani berkata: Rasulullah saw. bersabda, “Hindarilah semampu kalian. Jika kalian tidak menemukan, maka cuci dengan air, sesungguhnya air itu menyucikannya, kemudian gunakan memasak.”(HR adDaraquthni). Sabda Rasul saw., “fainna al-mâ` thuhûruha (sesungguhnya air menyucikannya). Artinya, bejana itu najis karena diletakkan khamr di situ dan menjadi suci setelah dicuci dengan air. Ini adalah dalil bahwa khamr adalah najis. Menyucikan sesuatu yang terkena khamr adalah dengan mencucinya menggunakan air. Dari keharaman penggunaan khamr itu dikecualikan penggunaannya dalam konteks pengobatan atau berobat. Berobat dengan sesuatu yang haram atau najis hukumnya makruh. WalLâh a’lam bi ash-shawâb. [Yahya Abdurrahman] Baca juga : http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/ 3/4
  • 4. 3/3/2014 1. 2. 3. 4. 5. Hizbut Tahrir Indonesia » Blog Archive » Semua yang Memabukkan Haram Jawab Soal Seputar Parfum yang Mengandung Alkohol Haram Menjual Barang Haram Semua Yang Menyalahi Islam Tertolak Parfum Beralkohol, Najiskah? Demokrasi Adalah Kematian Yang Mengancam Semua Orang http://m.hizbut-tahrir.or.id/2014/03/03/semua-yang-memabukkan-haram/ 4/4