SlideShare a Scribd company logo
LITERASI T1 & T4
SEMINAR
AHSIN AHSANU AMALA
1922750201
1 1
AGENDA
TOPIK 1 - Mengenal Literasi
Lintas Mata Pelajaran
TOPIK 4 - Lingkunagn Kaya
Literasi
2 Konsep materi
3 Apa Pentingnya?
4 Desain Inovasi
5 RTL
2 Konsep materi
3 Apa pentingnya?
4 Desain Inovasi
5 RTL
Topik 1 Mengenal Literasi
Literasi lintas mata pelajaran adalah
kemampuan untuk menggunakan keahlian
mendengarkan, berbicara, membaca,
menulis, dan melihat untuk mendapatkan
informasi dalam disiplin tertentu (Vacca,
Vacca, dan Mraz 2011). Pembelajaran
literasi ini lebih menekan pada konsep
pembelajaran konstruktivis
Dalam konteks literasi, perlu diperhatikan bahwa
istilah "teks" dapat mencakup berbagai bentuk teks,
termasuk tulisan, audio, visual, auditori, audiovisual,
spasial, dan nonverbal, seperti kinestetik. Teks dapat
berbentuk digital atau non-digital. Selain itu, dalam
kegiatan literasi, istilah "membaca" tidak diartikan
dalam pemahaman yang sempit tetapi juga mengacu
pada arti yang luas.
TEKS MULTIMODA
Guru bisa memberikan pemahaman yang lebih dan
mengajak siswa untuk mempraktikkan literasi secara
baik dan benar. Guru juga bisa memberikan media
pembelajaran yang tepat dan efektif sesuai dengan
gaya belajar anak.
1.
Apa pentingnya?
A. Strength
Persiaapan yang cukup memakan waktu dan
energi. Harus mengetahui gaya belajar siswa
terlebih dahulu
1.
B. Weakness
Peluang yang terjadi adalah pembelajaran
bisaberjalan denganbaik dan menyenangkan sesuai
dengan gaya belajar anak. siswa bisa lebih aktif
membentuk pengetahuannya sendiri. Meningkatkan
kemampuan literasi siswa.
1.
Apa pentingnya?
C. Opportunity
Ancaman yang bisa saja terjadi anak susah
untuk diajak membudayakan literasi pada diri
mereka karena kurang minat. Di era sekarang
banyak ancaman hiburan digital yang
membuat anak malas untuk membaca.
1.
D. Threats
ARTEFAK
Artefak 1 Artefak 2
Membuat rencana pembelajaran
dengan memakai media teks
multimoda yang sesuai dengan
gaya belajar peserta didik.
Desain Inovasi
Rencana tindak lanjut yaitu menerapkan moda teks
pembelajaran yang sesuai dengan gaya belajar
siswa. Jika auditoi maka saya akan memakai lebih
banyak media suara. Jika kebanyakan siswa
bergaya visua, maka akan saya perbanyak pada
bagian media berupa gambar. Sedangkan jika gaya
belajarnya kinestetik, maka akan saya terapkan
media pembelajaran berbasis permainan atau
praktik.
RTL
Topik 4 Lingkungan Kaya
Literasi
Lingkungan kaya literasi merupakan bagian
tak terpisahkan dari budaya literasi
sekolah. aspek Tiga lingkungan kaya literasi
ini adalah: lingkungan fisik, lingkungan
sosial-afektif, dan lingkungan akademik.
Fisik berupa bentuk nyata benda, sosial-
afektif berupa penghargaan karya
(apresiasi), dan akademik berupa semua
elemen sekolah.
Sekolah yang mendukung pengembangan budaya
literasi sebaiknya memajang karya peserta didik
(fisik). Pemberian penghargaan dapat dilakukan saat
upacara bendera setiap minggu untuk menghargai
kemajuan peserta didik di semua aspek (sosial-
afektif). Lingkungan akademis dapat dilihat dari
perencanaan dan pelaksanaan gerakan literasi di
sekolah. Sekolah sebaiknya memberikan alokasi waktu
yang cukup banyak untuk pembelajaran literasi.
LANJUTAN...
Guru bisa memberikan pemahaman pentingnya
membangun budaya literasi dilingkunagn siswa. Guru
bisa memberikan ruang bagi siswa untuk
menyalurkan bakat menulis yang dimilikinya.
1.
Apa pentingnya?
A. Strength
Perlu dedikasi yang lebih untuk mengajak
siswa agar gemar membaca dan menulis
serta menghasilkan karya butuh bimbingan
dan peran guru yang ekstra.
1.
B. Weakness
Peluang yang terjadi adalah siswa bisa mengasah
kemampuan menulis kreatif yang dimilikinya dan
menghasilkan karya yang beraneka ragam dengan
keunikan masing-masing karya siswa.
1.
Apa pentingnya?
C. Opportunity
Siswa malas untuk mengikuti arahan dan
karya yang direncanakan bisa gagal karena
kurangnya dukungan dari berbagai pihak.
1.
D. Threats
ARTEFAK
Artefak 1 Artefak 2
Membuat rencana menciptakan
lingkungan kelas yang kaya
sumber informasi. Memberikan
apresiasi sederhana bagi karya
terbaik siswa.
Desain Inovasi
Membuat lingkungan yang kaya akan budaya
sumber literasi, mulai dari yang paling kecil
adalah pada mata pelajaran bahasa indonesia
yaitu pengelolaan mading kelas. Lebih luas lagi
akan meningkatkan sumber informasi berupa
pojok baca yang bekerjasama dengan
perpustakaan sekolah.
RTL
"Literasi bukan hanya tentang membaca
dan menulis, tetapi juga tentang
memahami dan mempertanyakan."
- Barack Obama

More Related Content

Similar to Seminar Literasi T1&4.pdf

Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptxPaparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
Usep Saefuddin
 
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdekaLiterasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
osmond831
 
KRB 301
KRB 301KRB 301
KRB 301
Cik BaCo
 
PENGUATAN LITERASI SD.pptx
PENGUATAN LITERASI SD.pptxPENGUATAN LITERASI SD.pptx
PENGUATAN LITERASI SD.pptx
HasanudinHasanudin31
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docxALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
RitaYuliana10
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
DHEluvELI
 
Manajemen Kesiswaan.docx
Manajemen Kesiswaan.docxManajemen Kesiswaan.docx
Manajemen Kesiswaan.docx
Zukét Printing
 
9. silabus b indo sd versi120216
9. silabus b indo sd versi1202169. silabus b indo sd versi120216
9. silabus b indo sd versi120216
fajarsz
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
Gembel Terasing
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
Gembel Terasing
 
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).docCP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
DidaHadida
 
Manajemen Kesiswaan.pdf
Manajemen Kesiswaan.pdfManajemen Kesiswaan.pdf
Manajemen Kesiswaan.pdf
Zukét Printing
 
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11Sadrina Ina
 
Hsp bm f1
Hsp bm f1Hsp bm f1
Hsp bm f1
Carrie Aralis
 
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdfSilabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
maiadaya
 
Hsp bm f1
Hsp bm f1Hsp bm f1
Hsp bm f1
cgfauziah
 
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKACP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
Modul Guruku
 
Silabus b.indo smp versi revisi
Silabus b.indo smp versi revisiSilabus b.indo smp versi revisi
Silabus b.indo smp versi revisi
musdam farera
 

Similar to Seminar Literasi T1&4.pdf (20)

Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptxPaparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
Paparan Lokakarya Penguatan Literasi.pptx
 
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdekaLiterasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
Literasi advokasi Dalam Kurikulum merdeka
 
KRB 301
KRB 301KRB 301
KRB 301
 
PENGUATAN LITERASI SD.pptx
PENGUATAN LITERASI SD.pptxPENGUATAN LITERASI SD.pptx
PENGUATAN LITERASI SD.pptx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docxALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 05.01.2023.docx
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Manajemen Kesiswaan.docx
Manajemen Kesiswaan.docxManajemen Kesiswaan.docx
Manajemen Kesiswaan.docx
 
9. silabus b indo sd versi120216
9. silabus b indo sd versi1202169. silabus b indo sd versi120216
9. silabus b indo sd versi120216
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
Pertemuan 1
Pertemuan 1Pertemuan 1
Pertemuan 1
 
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).docCP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
CP BAHASA INDONESIA FASE A (datadikdasmen.com).doc
 
Manajemen Kesiswaan.pdf
Manajemen Kesiswaan.pdfManajemen Kesiswaan.pdf
Manajemen Kesiswaan.pdf
 
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11
Huraian sukatan-pelajaran-bm-t11
 
Hsp bm f1
Hsp bm f1Hsp bm f1
Hsp bm f1
 
bmm31011
bmm31011bmm31011
bmm31011
 
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdfSilabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
Silabus Paket B Bahasa Indonesia.pdf
 
Hsp bm f1
Hsp bm f1Hsp bm f1
Hsp bm f1
 
Hsp bm f1
Hsp bm f1Hsp bm f1
Hsp bm f1
 
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKACP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP BAHASA INDONESIA FASE C KURIKULUM MERDEKA
 
Silabus b.indo smp versi revisi
Silabus b.indo smp versi revisiSilabus b.indo smp versi revisi
Silabus b.indo smp versi revisi
 

Recently uploaded

PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 

Recently uploaded (20)

PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 

Seminar Literasi T1&4.pdf

  • 1. LITERASI T1 & T4 SEMINAR AHSIN AHSANU AMALA 1922750201
  • 2. 1 1 AGENDA TOPIK 1 - Mengenal Literasi Lintas Mata Pelajaran TOPIK 4 - Lingkunagn Kaya Literasi 2 Konsep materi 3 Apa Pentingnya? 4 Desain Inovasi 5 RTL 2 Konsep materi 3 Apa pentingnya? 4 Desain Inovasi 5 RTL
  • 3. Topik 1 Mengenal Literasi Literasi lintas mata pelajaran adalah kemampuan untuk menggunakan keahlian mendengarkan, berbicara, membaca, menulis, dan melihat untuk mendapatkan informasi dalam disiplin tertentu (Vacca, Vacca, dan Mraz 2011). Pembelajaran literasi ini lebih menekan pada konsep pembelajaran konstruktivis
  • 4. Dalam konteks literasi, perlu diperhatikan bahwa istilah "teks" dapat mencakup berbagai bentuk teks, termasuk tulisan, audio, visual, auditori, audiovisual, spasial, dan nonverbal, seperti kinestetik. Teks dapat berbentuk digital atau non-digital. Selain itu, dalam kegiatan literasi, istilah "membaca" tidak diartikan dalam pemahaman yang sempit tetapi juga mengacu pada arti yang luas. TEKS MULTIMODA
  • 5. Guru bisa memberikan pemahaman yang lebih dan mengajak siswa untuk mempraktikkan literasi secara baik dan benar. Guru juga bisa memberikan media pembelajaran yang tepat dan efektif sesuai dengan gaya belajar anak. 1. Apa pentingnya? A. Strength Persiaapan yang cukup memakan waktu dan energi. Harus mengetahui gaya belajar siswa terlebih dahulu 1. B. Weakness
  • 6. Peluang yang terjadi adalah pembelajaran bisaberjalan denganbaik dan menyenangkan sesuai dengan gaya belajar anak. siswa bisa lebih aktif membentuk pengetahuannya sendiri. Meningkatkan kemampuan literasi siswa. 1. Apa pentingnya? C. Opportunity Ancaman yang bisa saja terjadi anak susah untuk diajak membudayakan literasi pada diri mereka karena kurang minat. Di era sekarang banyak ancaman hiburan digital yang membuat anak malas untuk membaca. 1. D. Threats
  • 8. Membuat rencana pembelajaran dengan memakai media teks multimoda yang sesuai dengan gaya belajar peserta didik. Desain Inovasi
  • 9. Rencana tindak lanjut yaitu menerapkan moda teks pembelajaran yang sesuai dengan gaya belajar siswa. Jika auditoi maka saya akan memakai lebih banyak media suara. Jika kebanyakan siswa bergaya visua, maka akan saya perbanyak pada bagian media berupa gambar. Sedangkan jika gaya belajarnya kinestetik, maka akan saya terapkan media pembelajaran berbasis permainan atau praktik. RTL
  • 10. Topik 4 Lingkungan Kaya Literasi Lingkungan kaya literasi merupakan bagian tak terpisahkan dari budaya literasi sekolah. aspek Tiga lingkungan kaya literasi ini adalah: lingkungan fisik, lingkungan sosial-afektif, dan lingkungan akademik. Fisik berupa bentuk nyata benda, sosial- afektif berupa penghargaan karya (apresiasi), dan akademik berupa semua elemen sekolah.
  • 11. Sekolah yang mendukung pengembangan budaya literasi sebaiknya memajang karya peserta didik (fisik). Pemberian penghargaan dapat dilakukan saat upacara bendera setiap minggu untuk menghargai kemajuan peserta didik di semua aspek (sosial- afektif). Lingkungan akademis dapat dilihat dari perencanaan dan pelaksanaan gerakan literasi di sekolah. Sekolah sebaiknya memberikan alokasi waktu yang cukup banyak untuk pembelajaran literasi. LANJUTAN...
  • 12. Guru bisa memberikan pemahaman pentingnya membangun budaya literasi dilingkunagn siswa. Guru bisa memberikan ruang bagi siswa untuk menyalurkan bakat menulis yang dimilikinya. 1. Apa pentingnya? A. Strength Perlu dedikasi yang lebih untuk mengajak siswa agar gemar membaca dan menulis serta menghasilkan karya butuh bimbingan dan peran guru yang ekstra. 1. B. Weakness
  • 13. Peluang yang terjadi adalah siswa bisa mengasah kemampuan menulis kreatif yang dimilikinya dan menghasilkan karya yang beraneka ragam dengan keunikan masing-masing karya siswa. 1. Apa pentingnya? C. Opportunity Siswa malas untuk mengikuti arahan dan karya yang direncanakan bisa gagal karena kurangnya dukungan dari berbagai pihak. 1. D. Threats
  • 15. Membuat rencana menciptakan lingkungan kelas yang kaya sumber informasi. Memberikan apresiasi sederhana bagi karya terbaik siswa. Desain Inovasi
  • 16. Membuat lingkungan yang kaya akan budaya sumber literasi, mulai dari yang paling kecil adalah pada mata pelajaran bahasa indonesia yaitu pengelolaan mading kelas. Lebih luas lagi akan meningkatkan sumber informasi berupa pojok baca yang bekerjasama dengan perpustakaan sekolah. RTL
  • 17. "Literasi bukan hanya tentang membaca dan menulis, tetapi juga tentang memahami dan mempertanyakan." - Barack Obama