SlideShare a Scribd company logo
Oleh: Niswatul Laeni
Nurul Arifah
Unit: 05 Fisiologi Tumbuhan
Pembimbing: Fatemah Rosma S.Pd.I.,
M.Pd
Sel Tumbuhan
Sel Satuan dasar kehidupan. Sel merupakan
unit terkecil dari makhluk hidup
Sel tumbuhan Sel tumbuhan didefinisikan sebagai
unit dasar yang universal dari struktur organik.
Struktur yang membedakan sel tumbuhan dengan
sel yang lain adalah keberadaan dinding sel
Struktur sel tumbuhan dan fungsinya
1. Dinding sel
2. Membran sel
3. Sitoplasma
4. Inti sel
5. Retikulum Endoplasma (RE)
6. Badan Golgi
7. Ribosom
8. Peroksisom dan glioksisom
9. Mitokondria
10. Plastida
11. Vakuola sentral
1. Dinding Sel
Bagian paling luar dari sel tumbuhan dan
merupakan bagian yang membedakan
antara sel tumbuhan dengan sel
hewan.Setelah terjadi pertumbuhan
sekunder, dinding sel tumbuhan dibagi
menjadi tiga lapisan, (1) lamella tengah, (2)
dinding sel primer, dan (3) dinding sel
sekunder.
Fungsi dinding sel:
 Memberikan struktur dan mempertahankan bentuk sel
Melindungi sel tumbuhan
Penyedia kekuatan mekanis
Untuk menyaring atau memfiltrasi zat-zat serta
mengatur pertukaran masuk dan keluarnya sebuah zat
Sebagai tempat penyimpanan cadangan karbohidrat
2. Membran Sel
atau membran plasma adalah bagian sel yang
membatasi bagian dalam sel dengan lingkungan
disekitarnya.
Fungsi membran sel:
• Sebagai sawar selektif yang mengatur materi tertentu
masuk dan ke luar sel
• Tempat terjadinya reaksi kimia
• Transport aktif sel
• Melindungi dan membatasi isi
sel dari lingkungan
3. Sitoplasma
benda setangah cair yang di dalamnya mengandung
bangunan yang mempunyai fungsi sendiri-sendiri yang
tampak sebagai granula (organel dan inklusio). Di dalam
sitoplasma terdapat molekul karbohidrat, lipid, vitamin,
enzim dan bahan organik lainnya.s
Fungsi sitoplasma antara lain sebagai berikut:
Sebagai media atau wadah bagi
organel-organel sel
Tempat terjadinya semua proses kimiawi
Berperan sebagai penghantar sinyal
Sebagai transportasi molekul-molekul
4. Inti sel (nukleus)
pusat pengendali segala macam proses yang
terjadi di dalam sel, dibungkus oleh membran ganda
yang tersusun dari senyawa ganda lipoprotein dengan
pori yang memiliki ukuran yang bervariasi
Fungsi nukleus:
•Sebagai pusat pengendali seluruh kegiatan sel
•Untuk mengkoordinasikan proses metabolisme
•Sebagai pengatur siklus sel
•Sebagai tempat replikasi dan transkripsi
•Penyimpan informasi genetik
5. Retikulum endoplasma (RE)
Jejaring membran yang sedemikian ekstensif
sehingga menyusun lebih dari separuh total membran
dalam banyak sel eukariot. RE terbagi dua, yaitu:
RE yang bergranula yang dindingnya ternyata
menempel ribosom dan dinamakan dengan rough
endoplasmic reticulum atau RE kasar
RE yang tidak bergranula disebut dengan smooth
endoplasmic reticulum atau RE halus.
Fungsi RE Kasar
Menampung protein yang dihasilkan oleh
ribosom-ribosom yang menempel padanya terutama
yang berbentuk enzim, pabrik membran untuk sel,.
Fungsi RE Halus
Berfungsi dalam berbagai proses metabolik
(sintesis lipid, metabolisme karbohidrat serta
detokfikasi obat-obatan dan racun)
6. Badan golgi
Badan golgi merupakan organel yang terdapat
dalam sitoplasma dengan letak , ukuran dan jumlah
yang bebeda-beda antara sel yang satu dengan
lainnya. Badan golgi terlihat sebagai tumpukan
piring pipih yang berongga di dalamnya (sisternae)
dengan tepian yang menggelembung dan dikeliing
oleh benda bulat-bulat kecil (vesikel)
Fungsi badan golgi yaitu:
• berperan dalam pembentukan membran
plasma dan mengangkut enzim yang harus
dibuat dalam sel
•untuk transportasi protein keluar sel
•memelihara membran plasma
•Pembentukan karbohidrat yang akan
digabungkan dengan protein
7. Ribosom
Ribosom berupa partikel kecil bergaris tengah 17-20
um, terdapat pada sitoplasma dan kadang dijumpai
menempel pada membran sebelah luar retikulum
endoplasma yang tersusun sangat teratur (roset, spiral,
ataupun melingkar). Ribosom terdiri dari RNA dan protein
Fungsi ribosom yaitu :
• berperan ndalam proses sintesis protein
8. Peroksisom dan glioksisom
Peroksisom adalah kantong-kantong yang memiliki
membran tunggal. Peroksisom berisi berbagai enzim dan
yang paling khas adalah enzim katalase.
Fungsi enzim tersebut adalah mengkatalisis perombakan
hydrogen peroksida (h2o2). Senyawa tersebut merupakan
produk metabolisme sel yang berpotensi membahayakan
sel. Peroksisom juga berperan dalam perubahan lemak
menjadi karbonhidrat.
9. Mitokondria
Mitokondria adalah organel sel penghasil energi sel.
Mitokondria mempunyai dua lapisan membran, yaitu
membran dalam dan membran luar. Membran luar memiliki
permukaan halus, sedangakn membran dalam berlekuk-
lekuk yang disebut kista.
Fungsi mitokondria yaitu: mempunyai fungsi yang
berhubungan erat dengan respirasi sel, sebgai tempat
respirsi seluler,sebagi pabrik energi sel yang mampu untuk
dapat mengasilkan energi dalam bentuk ATP.
10. Plastida
Plastida adalah organel sitoplasma yang tersebar
pada sel tumbuhan dan terlihat jelas dibawah mikroskop
sederhana. Plastida sangat bervariasi ukuran dan
bentuknya, pada sel-sel tumbuhan berbunga biasanya
berbentuk piringan kecil bikonveks.
Macam Plastida dibagi berdasarkan warnanya yaitu :
a. Leukoplast (tidak berwarna), biasanya lazim terdapat
dalam sel-sel yang tidak terkena cahaya matahari, misalnya
pada jaringan yang terletak sangat dalam pada bagian
tumbuhan baik diatas maupun didalam tanah.
Fungsinya adalah sebagai pusat sintesis dan penyimpanan
makanan cadangan seperti pati.
b. Klroplast yang mengandung klorofil yaitu suatu
campuran pigmen yang memberi warna hijau pada
tumbuhan. Fungsinya adalah menangkap energi cahaya
yang diperlukan untuk proses fotosintesis.
c. Kromoplast yang mengandung pigmen lain yang
menentukan timbulnya warna merah, jingga dan kuning
pada bagian tumbuhan. Fungsi masih belum jelas, tetapi
berhubungan dengan kemasakan buah dari mulai hijau
sampai dengan berwarna merah berhubungan dengan
penurunan dan peningkatan jumlah kromoplast
11. Vakuola sentral
Vakuola adalah rongga besar dibagian dalam sel yang berisi
cairan vakuola yang merupakan suatu larutan cairan
berbagai bahan organik dan anorganik yang kebanyakan
adalah cadangan makanan atau hasil sampingan
metabolisme.
Vakuola sentral mempunyai fungsi rangka yang penting
karena biasanya volume cairan yang dikandungnya cukup
besar untuk menyebabkan dinding sel bagian luar akan
meregang.
B. Gerakan partikel Pada Tumbuhan
1. Osmosis
osmosis adalah lewatnya zat pelarut melalui membran
sebagai akibat perbedaan tekanan osmosis. Dalam hal
ini zat pelarut akan melewati suatu membran dari
larutan yang berkadar rendah ke dalam larutan yang
berkadar tinggi sehingga tercapai suatu keseimbangan.
Hal inilah yang terjadi dalam transportasi air dari sel ke
dalam rongga antar sel dan dari sel yang satu ke dalam
sel yang lain seperti terjadi dalam sel-sel tumbuh-
tumbuhan.
Contoh:
penyerapan air dan mineral dalam
tanah oleh akar tumbuhan. Akar pada
tumbuhan mempunyai fungsi penyerapan
dan penyimpanan. Tumbuhan memperoleh
cadangan makanan dari akarnya, akar
meyerap air dari lingkungan secara osmosis
2. Difusi
Difusi merupakan suatu proses lewatnya bahan-
bahan tertentu senyawa lewat suatu membran sebagai
akibat kosentrasi yang berbeda. Apabila membran plasma
ini bersifat permeabel penuh maka semua bahan dalam
larutan berkadar tinggi akan lewat masuk kedalam larutan
yang berkadar rendah. Akan tetapi, karena sifat membran
plasma ini semipermeabel maka hanya bahan-bahan
tertentu saja yang dapat melewati dengan cara difusi.
Difusi melewati membran plasma ini pada umumnya
bersifat khas karena membutuhkan bantuan enzim tertentu
sehingga membran sel disebut bersifat “ enzyme controlled
permeable”. Mekanisme ini dapat dilihat pada pemasukan
melekul glukosa kedalam sel eritrosit manusia.
Contoh:
Pengambilan air dan garam mineral oleh
tumbuhan dari dalam tanah melalui difusi.
Difusi zat dari dalam tanah kedalam tubuh
tumbuhan disebabkan konsentrasi garam
mineral di tanah lebi tinggi daripada di dalam
sel.
3. Imbibisi
Imbibisi berasal dari bahasa latin,imbibire yang berati
minum. Dalam hubungannya dengan pengambilan zat oleh
tumbuhan imbibisi berarti kemampuan dinding sel dan
plasma sel untuk menyerap air dari luar sel. Air yang
terserap disebut air imbibisi. Pada peristiwa tersebut,
melekul-melekul air terikat diantara melekul-melekul
dinding sel mengembang.
Benda yang dapat mengadakan imbibisi dibedakan menjadi
dua golongan berikut :
Benda yang pada waktu imbibisi mengembang dan terbatas,
artinya setelah mencapai volume tertentu tidak dapat
mengembang lagi. Misalnya, kacang tanah yang direndam
air akan mengembang sampai volume tertentu.
Benda yang pada waktu imbibisi mengembang dengan tidak
terbatas, artinya bagian-bagian yang menyusun akhirnya
terlepas dan bercampur air menjadi koloid dalam fase sol.
Misalnya roti yang direndam air akan mengembang dan
akhirnya hancur dan larut dalam air tersebut.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Faktor erosi topgrafi
Faktor erosi topgrafiFaktor erosi topgrafi
Faktor erosi topgrafi
Iqrimha Lairung
 
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
aris trea
 
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesisLaporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
fahmiganteng
 
Makalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan pakuMakalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan paku
Selly Noviyanty Yunus
 
Kapasitas lapang (pertemuan 4)
Kapasitas lapang (pertemuan 4)Kapasitas lapang (pertemuan 4)
Kapasitas lapang (pertemuan 4)
Iqrimha Lairung
 
05 hubungan air, tanah dan tanaman
05   hubungan air, tanah dan tanaman05   hubungan air, tanah dan tanaman
05 hubungan air, tanah dan tanaman
Kharistya Amaru
 
Makalah unsur hara
Makalah unsur haraMakalah unsur hara
Makalah unsur hara
f' yagami
 
Difusi dan Osmosis
Difusi dan OsmosisDifusi dan Osmosis
Difusi dan Osmosis
NURSAPTIA PURWA ASMARA
 
Hubungan Air dan Tanaman
Hubungan Air dan TanamanHubungan Air dan Tanaman
Hubungan Air dan Tanaman
NURSAPTIA PURWA ASMARA
 
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagungAnalisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
Twiko Silandro Putra
 
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
Nurul Afdal Haris
 
7 kebutuhan air tanaman
7 kebutuhan air tanaman7 kebutuhan air tanaman
7 kebutuhan air tanamanselona
 
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
Ida Agustina
 
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanamanDasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
Purwandaru Widyasunu
 
Hubungan Cahaya dan Tanaman
Hubungan Cahaya dan TanamanHubungan Cahaya dan Tanaman
Hubungan Cahaya dan Tanaman
Yusuf Ahmad
 
Deskripsi varietas padi 2009
Deskripsi varietas padi 2009Deskripsi varietas padi 2009
Deskripsi varietas padi 2009
Pekerja Sosial Masyarakat
 
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca NaibahoLaporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
Shinta R Naibaho
 
Itcz kelompok
Itcz kelompokItcz kelompok
Itcz kelompok
Dody Setiawan
 
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujanAgroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
Joel mabes
 

What's hot (20)

Faktor erosi topgrafi
Faktor erosi topgrafiFaktor erosi topgrafi
Faktor erosi topgrafi
 
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
Praktikum laporan pengaruh turgor terhadap membuka dan menutupnya stomata (ma...
 
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesisLaporan praktikum fotosintesis fotosintesis
Laporan praktikum fotosintesis fotosintesis
 
Makalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan pakuMakalah tumbuhan paku
Makalah tumbuhan paku
 
Kapasitas lapang (pertemuan 4)
Kapasitas lapang (pertemuan 4)Kapasitas lapang (pertemuan 4)
Kapasitas lapang (pertemuan 4)
 
05 hubungan air, tanah dan tanaman
05   hubungan air, tanah dan tanaman05   hubungan air, tanah dan tanaman
05 hubungan air, tanah dan tanaman
 
Makalah unsur hara
Makalah unsur haraMakalah unsur hara
Makalah unsur hara
 
Difusi dan Osmosis
Difusi dan OsmosisDifusi dan Osmosis
Difusi dan Osmosis
 
Hubungan Air dan Tanaman
Hubungan Air dan TanamanHubungan Air dan Tanaman
Hubungan Air dan Tanaman
 
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagungAnalisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
Analisis efisiensi Irigasi tetes dengan air irigasi tanaman jagung
 
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
Materi Kuliah Penginderaan Jauh Dasar (Interpretasi Citra)
 
7 kebutuhan air tanaman
7 kebutuhan air tanaman7 kebutuhan air tanaman
7 kebutuhan air tanaman
 
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
MAKALAH PENUAAN DAN PENGGUGURAN FISIOLOGI TUMBUHAN
 
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanamanDasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
Dasar-Dasar Ilmu Tanah: kimia kesuburan tanah dan unsur hara tanaman
 
Hubungan Cahaya dan Tanaman
Hubungan Cahaya dan TanamanHubungan Cahaya dan Tanaman
Hubungan Cahaya dan Tanaman
 
Deskripsi varietas padi 2009
Deskripsi varietas padi 2009Deskripsi varietas padi 2009
Deskripsi varietas padi 2009
 
Fotosintesis ppt
Fotosintesis pptFotosintesis ppt
Fotosintesis ppt
 
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca NaibahoLaporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 7 Shinta Rebecca Naibaho
 
Itcz kelompok
Itcz kelompokItcz kelompok
Itcz kelompok
 
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujanAgroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
Agroklimatologi Pembentukan awan dan hujan
 

Similar to Sel tumbuhan dan gerakan partikel pada tumbuhan

Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
hyiuiu98
 
SEL
SELSEL
17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan
akudankamusatu
 
Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)
UNIB
 
Bab 1 organel sel
Bab 1 organel selBab 1 organel sel
Bab 1 organel sel
SalsabilFalakhul
 
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
ThekomixRomix
 
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
ThekomixRomix
 
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNAStruktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Komponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusiaKomponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusia
Widyawati Widyawati
 
sel hewan
sel hewansel hewan
sel hewan
ELYSAPUTRI4
 
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptBiologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptNurulilmi harar
 
1. Sel Tumbuhan.pptx
1. Sel Tumbuhan.pptx1. Sel Tumbuhan.pptx
1. Sel Tumbuhan.pptx
pendidikanbiologiumb
 
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdfbiologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
AndyPanarima
 
Ipa 1
Ipa 1Ipa 1
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJSel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
Triska Nelanda Nilwan
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanvhyaocta
 
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
Anis Puadah
 
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
AgathaHaselvin
 
Bab 1 sel oke
Bab 1 sel okeBab 1 sel oke
Bab 1 sel oke
Azriadian Haqi
 

Similar to Sel tumbuhan dan gerakan partikel pada tumbuhan (20)

Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
 
SEL
SELSEL
SEL
 
17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan17 bagian sel tumbuhan
17 bagian sel tumbuhan
 
Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)Kelompok 3 (sel)
Kelompok 3 (sel)
 
Bab 1 organel sel
Bab 1 organel selBab 1 organel sel
Bab 1 organel sel
 
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
 
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf1. ANATOMI SEL 2022.pdf
1. ANATOMI SEL 2022.pdf
 
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNAStruktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
Struktur dan fungsi retikulum endoplasma (autosaved) ilas AKPER PEMKAB MUNA
 
Ppt sel
Ppt selPpt sel
Ppt sel
 
Komponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusiaKomponen dan komposisi tubuh manusia
Komponen dan komposisi tubuh manusia
 
sel hewan
sel hewansel hewan
sel hewan
 
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan pptBiologi sel hewan dan tumbuhan ppt
Biologi sel hewan dan tumbuhan ppt
 
1. Sel Tumbuhan.pptx
1. Sel Tumbuhan.pptx1. Sel Tumbuhan.pptx
1. Sel Tumbuhan.pptx
 
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdfbiologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
biologippselhewandantumbuhan-140206060013-phpapp01.pdf
 
Ipa 1
Ipa 1Ipa 1
Ipa 1
 
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJSel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
Sel Biomolekul (Fahry & Triska) Kimia 2016 UNJ
 
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhanStruktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
Struktur dan fungsi sel hewan dan tumbuhan
 
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan.ppt
 
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
1-fistum-sel-tumbuhan-fistum-sel-tumbuhan.ppt
 
Bab 1 sel oke
Bab 1 sel okeBab 1 sel oke
Bab 1 sel oke
 

Recently uploaded

INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
albakiddies
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Erma753811
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
muhammadfebri359
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
d1051231034
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
d1051231053
 
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
d1051231031
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
aisyrahadatul14
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
d1051231033
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
d1051231039
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
KajianIslamIlmiahSur
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
d1051231078
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
d1051231079
 

Recently uploaded (12)

INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGANINTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
INTERAKSI, KOMUNIKASI, DAN AKTIFITAS MIKROBA DI LINGKUNGAN
 
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptxPenetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
Penetapan C-Organik Tanah (Walkley and Black Method).pptx
 
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
PENCEMARAN UDARA YANG DISEBABKAN OLEH KENDARAAN BERMOTOR YANG BERPENGARUH TER...
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT: ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI...
 
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
Pengelolaan Lahan Gambut Sebagai Media Tanam Dan Implikasinya Terhadap Konser...
 
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK KEBAKARAN LAHAN GAMBUT TERHADAP KUALITAS AIR DAN KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN  DAN EMISI...
“ANALISIS DINAMIKA DAN KONDISI ATMOSFER AKIBAT PENINGKATAN POLUTAN DAN EMISI...
 
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdfDAMPAK PIRIT  ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
DAMPAK PIRIT ANTARA MANFAAT DAN BAHAYA BAGI LINGKUNGAN DAN KESEHATAN.pdf
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAN STRATEGI ...
 
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
3. Identifikasi Bahaya Penilaian Risiko.pdf
 
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan PertanianDampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
Dampak Pencemaran Udara Terhadap Lahan Pertanian
 
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
ANALISIS DAMPAK DAN SOLUSI HUJAN ASAM: PENGARUH PEMBAKARAN BAHAN BAKAR FOSIL ...
 

Sel tumbuhan dan gerakan partikel pada tumbuhan

  • 1. Oleh: Niswatul Laeni Nurul Arifah Unit: 05 Fisiologi Tumbuhan Pembimbing: Fatemah Rosma S.Pd.I., M.Pd
  • 2. Sel Tumbuhan Sel Satuan dasar kehidupan. Sel merupakan unit terkecil dari makhluk hidup Sel tumbuhan Sel tumbuhan didefinisikan sebagai unit dasar yang universal dari struktur organik. Struktur yang membedakan sel tumbuhan dengan sel yang lain adalah keberadaan dinding sel
  • 3. Struktur sel tumbuhan dan fungsinya 1. Dinding sel 2. Membran sel 3. Sitoplasma 4. Inti sel 5. Retikulum Endoplasma (RE) 6. Badan Golgi 7. Ribosom 8. Peroksisom dan glioksisom 9. Mitokondria 10. Plastida 11. Vakuola sentral
  • 4. 1. Dinding Sel Bagian paling luar dari sel tumbuhan dan merupakan bagian yang membedakan antara sel tumbuhan dengan sel hewan.Setelah terjadi pertumbuhan sekunder, dinding sel tumbuhan dibagi menjadi tiga lapisan, (1) lamella tengah, (2) dinding sel primer, dan (3) dinding sel sekunder.
  • 5. Fungsi dinding sel:  Memberikan struktur dan mempertahankan bentuk sel Melindungi sel tumbuhan Penyedia kekuatan mekanis Untuk menyaring atau memfiltrasi zat-zat serta mengatur pertukaran masuk dan keluarnya sebuah zat Sebagai tempat penyimpanan cadangan karbohidrat
  • 6. 2. Membran Sel atau membran plasma adalah bagian sel yang membatasi bagian dalam sel dengan lingkungan disekitarnya. Fungsi membran sel: • Sebagai sawar selektif yang mengatur materi tertentu masuk dan ke luar sel • Tempat terjadinya reaksi kimia • Transport aktif sel • Melindungi dan membatasi isi sel dari lingkungan
  • 7. 3. Sitoplasma benda setangah cair yang di dalamnya mengandung bangunan yang mempunyai fungsi sendiri-sendiri yang tampak sebagai granula (organel dan inklusio). Di dalam sitoplasma terdapat molekul karbohidrat, lipid, vitamin, enzim dan bahan organik lainnya.s Fungsi sitoplasma antara lain sebagai berikut: Sebagai media atau wadah bagi organel-organel sel Tempat terjadinya semua proses kimiawi Berperan sebagai penghantar sinyal Sebagai transportasi molekul-molekul
  • 8. 4. Inti sel (nukleus) pusat pengendali segala macam proses yang terjadi di dalam sel, dibungkus oleh membran ganda yang tersusun dari senyawa ganda lipoprotein dengan pori yang memiliki ukuran yang bervariasi Fungsi nukleus: •Sebagai pusat pengendali seluruh kegiatan sel •Untuk mengkoordinasikan proses metabolisme •Sebagai pengatur siklus sel •Sebagai tempat replikasi dan transkripsi •Penyimpan informasi genetik
  • 9. 5. Retikulum endoplasma (RE) Jejaring membran yang sedemikian ekstensif sehingga menyusun lebih dari separuh total membran dalam banyak sel eukariot. RE terbagi dua, yaitu: RE yang bergranula yang dindingnya ternyata menempel ribosom dan dinamakan dengan rough endoplasmic reticulum atau RE kasar RE yang tidak bergranula disebut dengan smooth endoplasmic reticulum atau RE halus.
  • 10. Fungsi RE Kasar Menampung protein yang dihasilkan oleh ribosom-ribosom yang menempel padanya terutama yang berbentuk enzim, pabrik membran untuk sel,. Fungsi RE Halus Berfungsi dalam berbagai proses metabolik (sintesis lipid, metabolisme karbohidrat serta detokfikasi obat-obatan dan racun)
  • 11. 6. Badan golgi Badan golgi merupakan organel yang terdapat dalam sitoplasma dengan letak , ukuran dan jumlah yang bebeda-beda antara sel yang satu dengan lainnya. Badan golgi terlihat sebagai tumpukan piring pipih yang berongga di dalamnya (sisternae) dengan tepian yang menggelembung dan dikeliing oleh benda bulat-bulat kecil (vesikel)
  • 12. Fungsi badan golgi yaitu: • berperan dalam pembentukan membran plasma dan mengangkut enzim yang harus dibuat dalam sel •untuk transportasi protein keluar sel •memelihara membran plasma •Pembentukan karbohidrat yang akan digabungkan dengan protein
  • 13. 7. Ribosom Ribosom berupa partikel kecil bergaris tengah 17-20 um, terdapat pada sitoplasma dan kadang dijumpai menempel pada membran sebelah luar retikulum endoplasma yang tersusun sangat teratur (roset, spiral, ataupun melingkar). Ribosom terdiri dari RNA dan protein Fungsi ribosom yaitu : • berperan ndalam proses sintesis protein
  • 14. 8. Peroksisom dan glioksisom Peroksisom adalah kantong-kantong yang memiliki membran tunggal. Peroksisom berisi berbagai enzim dan yang paling khas adalah enzim katalase. Fungsi enzim tersebut adalah mengkatalisis perombakan hydrogen peroksida (h2o2). Senyawa tersebut merupakan produk metabolisme sel yang berpotensi membahayakan sel. Peroksisom juga berperan dalam perubahan lemak menjadi karbonhidrat.
  • 15. 9. Mitokondria Mitokondria adalah organel sel penghasil energi sel. Mitokondria mempunyai dua lapisan membran, yaitu membran dalam dan membran luar. Membran luar memiliki permukaan halus, sedangakn membran dalam berlekuk- lekuk yang disebut kista. Fungsi mitokondria yaitu: mempunyai fungsi yang berhubungan erat dengan respirasi sel, sebgai tempat respirsi seluler,sebagi pabrik energi sel yang mampu untuk dapat mengasilkan energi dalam bentuk ATP.
  • 16. 10. Plastida Plastida adalah organel sitoplasma yang tersebar pada sel tumbuhan dan terlihat jelas dibawah mikroskop sederhana. Plastida sangat bervariasi ukuran dan bentuknya, pada sel-sel tumbuhan berbunga biasanya berbentuk piringan kecil bikonveks.
  • 17. Macam Plastida dibagi berdasarkan warnanya yaitu : a. Leukoplast (tidak berwarna), biasanya lazim terdapat dalam sel-sel yang tidak terkena cahaya matahari, misalnya pada jaringan yang terletak sangat dalam pada bagian tumbuhan baik diatas maupun didalam tanah. Fungsinya adalah sebagai pusat sintesis dan penyimpanan makanan cadangan seperti pati. b. Klroplast yang mengandung klorofil yaitu suatu campuran pigmen yang memberi warna hijau pada tumbuhan. Fungsinya adalah menangkap energi cahaya yang diperlukan untuk proses fotosintesis. c. Kromoplast yang mengandung pigmen lain yang menentukan timbulnya warna merah, jingga dan kuning pada bagian tumbuhan. Fungsi masih belum jelas, tetapi berhubungan dengan kemasakan buah dari mulai hijau sampai dengan berwarna merah berhubungan dengan penurunan dan peningkatan jumlah kromoplast
  • 18. 11. Vakuola sentral Vakuola adalah rongga besar dibagian dalam sel yang berisi cairan vakuola yang merupakan suatu larutan cairan berbagai bahan organik dan anorganik yang kebanyakan adalah cadangan makanan atau hasil sampingan metabolisme. Vakuola sentral mempunyai fungsi rangka yang penting karena biasanya volume cairan yang dikandungnya cukup besar untuk menyebabkan dinding sel bagian luar akan meregang.
  • 19. B. Gerakan partikel Pada Tumbuhan 1. Osmosis osmosis adalah lewatnya zat pelarut melalui membran sebagai akibat perbedaan tekanan osmosis. Dalam hal ini zat pelarut akan melewati suatu membran dari larutan yang berkadar rendah ke dalam larutan yang berkadar tinggi sehingga tercapai suatu keseimbangan. Hal inilah yang terjadi dalam transportasi air dari sel ke dalam rongga antar sel dan dari sel yang satu ke dalam sel yang lain seperti terjadi dalam sel-sel tumbuh- tumbuhan.
  • 20. Contoh: penyerapan air dan mineral dalam tanah oleh akar tumbuhan. Akar pada tumbuhan mempunyai fungsi penyerapan dan penyimpanan. Tumbuhan memperoleh cadangan makanan dari akarnya, akar meyerap air dari lingkungan secara osmosis
  • 21. 2. Difusi Difusi merupakan suatu proses lewatnya bahan- bahan tertentu senyawa lewat suatu membran sebagai akibat kosentrasi yang berbeda. Apabila membran plasma ini bersifat permeabel penuh maka semua bahan dalam larutan berkadar tinggi akan lewat masuk kedalam larutan yang berkadar rendah. Akan tetapi, karena sifat membran plasma ini semipermeabel maka hanya bahan-bahan tertentu saja yang dapat melewati dengan cara difusi. Difusi melewati membran plasma ini pada umumnya bersifat khas karena membutuhkan bantuan enzim tertentu sehingga membran sel disebut bersifat “ enzyme controlled permeable”. Mekanisme ini dapat dilihat pada pemasukan melekul glukosa kedalam sel eritrosit manusia.
  • 22. Contoh: Pengambilan air dan garam mineral oleh tumbuhan dari dalam tanah melalui difusi. Difusi zat dari dalam tanah kedalam tubuh tumbuhan disebabkan konsentrasi garam mineral di tanah lebi tinggi daripada di dalam sel.
  • 23. 3. Imbibisi Imbibisi berasal dari bahasa latin,imbibire yang berati minum. Dalam hubungannya dengan pengambilan zat oleh tumbuhan imbibisi berarti kemampuan dinding sel dan plasma sel untuk menyerap air dari luar sel. Air yang terserap disebut air imbibisi. Pada peristiwa tersebut, melekul-melekul air terikat diantara melekul-melekul dinding sel mengembang.
  • 24. Benda yang dapat mengadakan imbibisi dibedakan menjadi dua golongan berikut : Benda yang pada waktu imbibisi mengembang dan terbatas, artinya setelah mencapai volume tertentu tidak dapat mengembang lagi. Misalnya, kacang tanah yang direndam air akan mengembang sampai volume tertentu. Benda yang pada waktu imbibisi mengembang dengan tidak terbatas, artinya bagian-bagian yang menyusun akhirnya terlepas dan bercampur air menjadi koloid dalam fase sol. Misalnya roti yang direndam air akan mengembang dan akhirnya hancur dan larut dalam air tersebut.