SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 3 :
1.
2.
3.
4.

DESI SURYAHTI
ERLYTA
NOVICA
NURHAYATI

erl_idw

1






Data yang disimpan dalam basis data perlu dilindungi dari akses
yang tidak diijinkan, perusakan/ pengubahan yang merugikan,
serta timbulnya inkonsistensi tak sengaja.
Pelanggaran dalam pemakaian basis data dapat dikelompokan ke
dalam aksi yang disengaja dan aksi yang tidak disengaja.
Bentuk-bentuk akses yang secara sengaja :
• Pembacaan data yang tidak diizinkan.
• Pengubahan data yang tidak diizinkan.
• Penghapusan / perusakan data yang tidak diizinkan.

erl_idw

2


Inkonsistensi data secara tidak sengaja disebabkan oleh :

• Sistem rusak (crash) selama pemrosesan transaksi.
• Inkonsistensi basis data akibat dari banyak user ke basis
data yang tidak terjaga dengan baik.
• Inkonsistensi basis data karena adanya pendistribusian data
ke banyak komputer.
• Kesalahan aplikasi yang melanggar integritas yang
semestinya dipelihara agar basis data tetap konsisten.

erl_idw

3
Beberapa level dalam pengamanan basis data, yaitu :
 Fisik
 Manusia
 Sistem Operasi
 Jaringan
 Sistem basis data
2 Jenis otoritas/ijin user dalam pengaksesan pada basis data :
1.
Ketidakbolehan,
contohnya
seorang
pemakai
tidak
diperbolehkan untuk melakukan pembuatan tabel basis data.
2.
Kebolehan, contohnya seorang pemakai diperbolehkan untuk
melakukan perubahan isi sebuah tabel basis data.
erl_idw

4
Otoritas dapat diberikan pada objek basis data berikut ini :
 Tabel/Relasi
user dapat melihat, menambah, menghapus atau mengubah data
pada suatu tabel.
 Indeks
user diberi ijin atau tidak untuk melakukan pembuatan atau
penghapusan indeks dari sebuah tabel
 View
user diberi ijin atau tidak untuk melakukan akses untuk
kemunculan data dari suatu view.
- Contoh pembuatan view:
Create view semua_kuliah as
( select kode_kul, nama_kul from kuliah_d3 )
Union
( select kode_kul, nama_kul from kuliah_s1 )
erl_idw

5


GRANT
Perintah utama untuk pemberian otorisasi :
Grant <daftar otoritas> on <nama objek basis data> to <daftar user>

- Contoh :
Grant insert on mahasiswa to ali, ani
Grant update (nim, nama_kul) on nilai to ketut, diah
Grant select, insert on all to bonar
Grant all on kuliah to ujang
Grant select on mahasiswa to public
Grant all on mahasiswa to andi with grant option

erl_idw

6


Revoke
Perintah untuk pembatalan otoritas bagi seorang/beberapa
pamakai :
Revoke <daftar otoritas> on <nama objek basis data> from
<daftar user>

- Contoh :
revoke update (nim, nama_kul) on nilai from ketut, diah
revoke select, insert on all from bonar
revoke select on mahasiswa from public
revoke delete on kuliah from ujang
revoke insert on mahasiswa from ali
revoke grant option for all on mahasiswa from andi

erl_idw

7




Batasan integritas data adalah syarat yang dispesifikasikan pada
basis data untuk membatasi data yang dapat disimpan di dalam
basis data.
DBMS “memaksakan” Batasan integritas sehingga menjamin
bahwa perubahan – perubahan yang akan dilakukan oleh orang
yang memang mempunyai otorisasi tidak akan melanggar
konsistensi data.

erl_idw

8


Batasan integritas dispesifikasikan dan “dipaksakan” pada
waktu yang berbeda, yaitu :
 Ketika DBA mendefinisikan skema basis data melalui DDL,
DBA menspesifikasikan batasan yang harus selalu dipenuhi.
 Ketika aplikasi basis data dijalankan, DBMS melakukan
pemeriksaan untuk mencegah terjadinya pelanggaran dan
mencegah perubahan–perubahan yang melanggar konstrain
integritas yang telah ditentukan sebelumnya.
 Dalam kondisi tertentu, DBMS tidak melarang suatu aksi
yang dapat menimbulkan pelanggaran, namun kemudian
DBMS membuat tindakan-tindakan otomatis untuk tetap
memenuhi konstrain integritas, dengan demikian dijamin
perubahan tidak akan menunggu integritas data.

erl_idw

9


Model relasional Integritas data meliputi:
1.

Integritas Entitas(Entity Integrity)

2.

Integritas Domain (Domain Integrity)

3.

Integritas Referensial/acuan (Referential Integrity)

4.

Integritas data atar tabel (redundant data Integrity)

5.

Integritas aturan nyata (business rule Integrity)

erl_idw

10






Integritas entitas mendefinisikan sebuah baris sebagai sebuah
entitas yang unik untuk suatu tabel.
Integritas entitas memaksa integritas dari colum atau primary
key dari suatu tabel melalui index, unique, constrains, primary
key, dimana primary key tidak boleh null.
Dalam Integritas entitas, tidak ada baris yang duplikat didalam
satu tabel.

erl_idw

11


Berikut contoh sintaksnya :

create table Pembelian

create table Pembelian

( IDPembelian smallint,

(IDPembelian smallint,

IDModel smallint,

IDModel smallint,

Deskripsi Model varchar(40),

DeskripsiModel varchar(40),

primary key(IDPembelian));

primary key(IDPembelian)
unique(IDPembelian,IDModel));

erl_idw

12






Domain adalah batasan dimana tidak ada item data yang
melanggar jangkauan nilai di tiap kolom.
Batas tipe integritas domain (melalui data types), format
(melalui check constraints dan rules), atau range nilai–nilai yang
mungkin (melalui Foreign Key Constrains, Check Constraints,
Default Definitions dan Rules).
Jenis domain yang dapat dimiliki oleh suatu atribut:
◦ Karakter bebas
◦ Alphanumerik
◦ Alphabet
◦ Numerik
erl_idw

13




Pemeliharaan integritas domain :
◦ Pendefinisian skema/struktur tabel
◦ Pemanfaatan properti field
◦ Penerapan proses validasi pada pemasukan data
Contoh sintaksnya :
create table biografi
(idpenulis smallint not null,
tahunlahir year not null,
kotalahir varchar (40) not null default ‘kosong’);
create domain nilai numeric (3,2)
constraint value-test
check(value> = 0.00)

erl_idw

14


Contoh lain sintaksnya :
Pendefinisian domain berikut akan membatasi nilai yang mungkin
untuk atribut yang menggunakan domain ini agar hanya dapat
diisi dengan nilai integer di antara 1 hingga 9
create domain semester integer
constraint semester-valid
check(value > 0 and value < 10)

erl_idw

15






Integritas Referensial memastikan bahwa seluruh nilai dari
foreign key cocok dengan nilai primary key yang dihubungkannya.
Artinya, tipe data dan ukuran sama, Konsistensi tetap terjaga
ketika ada penghapusan, pergantian data dan penambahan data
pada tabel.
Ketika integritas referensial ini dilaksanakan maka akan
mengecek:
Penambahan record apakah record yang ditambahkan pada
foreign key ada dalam primary key atau tidak.
Perubahan data pada primary key apakah akan mempengaruhi
terhadap foreign key atau tidak.

erl_idw

16


Opsi ketika suatu record pada tabel yang direferensi oleh suatu
foreign key dihapus atau diganti nilainya:
[ ON DELETE { CASCADE | NO ACTION } ]
[ ON UPDATE { CASCADE | NO ACTION } ]
ON DELETE, merupakan tindakan pada tabel yang direferensi
terjadi penghapusan record.
ON UPDATE, merupakan tindakan apabila data tabel yang
direferensi mengalami perubahan nilai record.



Tindakan yang dapat diatur pada ON DELETE maupun ON
UPDATE ada dua, yaitu:
◦ CASCADE
◦ NO ACTION
erl_idw

17








ON UPDATE CASCADE
Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi diganti maka
foreign key pada tabel yang mereferensiakan disamakan nilainya
dengan primary key pada tabel yang direferensi.
ON DELETE CASCADE
Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi dihapus maka
semua record yang nilai foreign key-nya = primary key pada tabel
yang direferensi dimana recordnya yang dihapus akan turut
terhapus.
ON UPDATE NO ACTION
Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi diganti maka
foreign key pada tabel yang mereferensi nilainya tidak ikut
berubah.
ON DELETE NO ACTION
Jika nilai Primary Key pada tabel yang direferensi dihapus maka
semua record yang nilai foreign key-nya = primary key tidak ikut
dihapus.
erl_idw

18


Contoh sintaknya :
create table customer
(customer-name char(20),
customer-street char(30),
customer-city char(30),
primary key (customer-name))
create table branch
(branch-name char(15),
branch-city char(30),
assets integer,
primary key (branch-name))

erl_idw

19
create table account
(account-number char(10),
branch-name char(15),
balance integer,
primary key (account-number),
foreign key (branch-name) references branch)
create table depositor
(customer-name char(20),
account-number char(10),
primary key(customer-name, account-number),
foreign key(account-number)references account,
foreign key(customer-name)references customer)
on delete cascade on update cascade

erl_idw

20







Sebuah check digit adalah digit tambahan yang ditambahkan ke
nomor sehingga, jika nomor berubah, kesalahan akan terdeteksi.
Metode
 Mulai dari kanan, kalikan digit pertama dengan 1, yang kedua
dengan 2 dst.
 Tambahkan hasil bersama-sama
 Gunakan digit terakhir dari hasil dan tambahkan ke nomor
terakhir.

Example: 56037 becomes 560372
Example: 50637 becomes 506376

erl_idw

21








Verifikasi adalah memeriksa data yang telah disalin dari satu
tempat ke tempat lain untuk melihat apakah ia masih sama.
Verification of keyed data mungkin melibatkan pengetikan
ulang-key tsb.
Double-entry verifikasi melibatkan 2 orang memasukkan di data
yang sama dan kemudian membandingkan data untuk anomali.

Validasi adalah memeriksa data sebelum pengolahan untuk
melihat bahwa data dapat diterima untuk proses dan meliputi:
◦ Cek tipe (misalnya numerik atau alfanumerik)
◦ Cek panjang (jumlah karakter yg benar)
◦ Cek rentang (hari antar 1-31; bulan 1-12)

erl_idw

22


Hal mengenai keamanan data (data security) sering dibahas
bersamaan dengan hal integritas data (data integrity). Secara
sederhana, keamanan berarti mengamankan data terhadap user
yang tidak berwenang dan integritas berarti mengamankan
data terhadap user yang berwenang.



Kelemahan konsep tsb , apabila terdapat seorang user biasa yang
mengetahui peletakan peraturan akses yang ditempatkan oleh
DBA atau user berwenang maka user biasa tersebut dapat saja

mengubah isi dari peraturan akses yang ada atau bahkan
menghapusnya (masalah keamanan).

erl_idw

23


Saran, dalam masalah DBA atau user yang berwenang juga harus
dapat memperhatikan alur informasi karena mungkin saja
peraturan akses yang dibuat menjadi menghambat alur informasi
database.

erl_idw

24
erl_idw

25

More Related Content

What's hot

Bab 1 Mengenal Stata
Bab 1 Mengenal StataBab 1 Mengenal Stata
Bab 1 Mengenal Stata
NajMah Usman
 
Sql
SqlSql
Modul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasarModul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasar
eppoy jeprudht
 
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
Simon Patabang
 
Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)
Deka M Wildan
 
Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002
Abrianto Nugraha
 
Tupen 7 1235010002
Tupen 7 1235010002Tupen 7 1235010002
Tupen 7 1235010002
Abrianto Nugraha
 
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update DeleteTutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
SMK Negeri 6 Malang
 
Structured query language
Structured query languageStructured query language
Structured query languageRobert Chandra
 
Pertemuan 5 - SQL Basic
Pertemuan 5 - SQL BasicPertemuan 5 - SQL Basic
Pertemuan 5 - SQL BasicAdi Triyatmoko
 
Data definition language (ddl)
Data definition language (ddl)Data definition language (ddl)
Data definition language (ddl)Dex Winadha
 
01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
 

What's hot (14)

Bab 1 Mengenal Stata
Bab 1 Mengenal StataBab 1 Mengenal Stata
Bab 1 Mengenal Stata
 
Sql
SqlSql
Sql
 
Modul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasarModul sql tingkat dasar
Modul sql tingkat dasar
 
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL7 Materi Kuliah Bahasa SQL
7 Materi Kuliah Bahasa SQL
 
Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)Perintah bahasa Query (SQL)
Perintah bahasa Query (SQL)
 
Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002Lapres 7 1235010002
Lapres 7 1235010002
 
SQL Data Definition
SQL Data DefinitionSQL Data Definition
SQL Data Definition
 
Tupen 7 1235010002
Tupen 7 1235010002Tupen 7 1235010002
Tupen 7 1235010002
 
Bab. 4
Bab. 4Bab. 4
Bab. 4
 
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update DeleteTutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
Tutorial lanjutan java netbeans 8 : Create Read Update Delete
 
Structured query language
Structured query languageStructured query language
Structured query language
 
Pertemuan 5 - SQL Basic
Pertemuan 5 - SQL BasicPertemuan 5 - SQL Basic
Pertemuan 5 - SQL Basic
 
Data definition language (ddl)
Data definition language (ddl)Data definition language (ddl)
Data definition language (ddl)
 
01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload
 

Similar to Sekuriti dan integritas data base

Client server database - Angga Joe
Client server   database - Angga JoeClient server   database - Angga Joe
Client server database - Angga Joe
Angga Joe Amstrong
 
Kp.5 obyek premier database
Kp.5 obyek premier databaseKp.5 obyek premier database
Kp.5 obyek premier database
Desty Yani
 
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
Sandy Setiawan
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
Sandy Setiawan
 
Tugas 2 individu tentang dbms
Tugas 2 individu tentang dbmsTugas 2 individu tentang dbms
Tugas 2 individu tentang dbms
Elma Fiana
 
Tugas individu 2 (friska nuraini)
Tugas individu 2 (friska nuraini)Tugas individu 2 (friska nuraini)
Tugas individu 2 (friska nuraini)
Friska Nuraini
 
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
EDIS BLOG
 
Part 5 integritas data lanj..
Part 5  integritas data lanj..Part 5  integritas data lanj..
Part 5 integritas data lanj..
Denny Yahya
 
Tugas individu 2 dbms
Tugas individu 2 dbmsTugas individu 2 dbms
Tugas individu 2 dbms
aminah05
 
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smkpresentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
windaamriani
 
Metadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data WarehouseMetadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data Warehouse
dedidarwis
 
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptx
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptxKemanan Basis Data Aplikasi.pptx
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptx
RaukenVega
 
Sistem Informasi Perbankan
Sistem Informasi PerbankanSistem Informasi Perbankan
Sistem Informasi Perbankan
Azizul Hanif
 
Part 15 triggerr
Part 15  triggerrPart 15  triggerr
Part 15 triggerr
Denny Yahya
 
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docxPertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
HendroGunawan8
 
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_sEnkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
Anggi Shinta
 
eloquent filter vs reject pada laravel 7
eloquent filter vs reject pada laravel 7eloquent filter vs reject pada laravel 7
eloquent filter vs reject pada laravel 7
Adi Nata
 
PPT KELOMPOK 4.pptx
PPT KELOMPOK 4.pptxPPT KELOMPOK 4.pptx
PPT KELOMPOK 4.pptx
DellaSelvia
 
Tutorial crud PHP
Tutorial crud PHPTutorial crud PHP
Tutorial crud PHP
Candra Adi Putra
 

Similar to Sekuriti dan integritas data base (20)

Client server database - Angga Joe
Client server   database - Angga JoeClient server   database - Angga Joe
Client server database - Angga Joe
 
Kp.5 obyek premier database
Kp.5 obyek premier databaseKp.5 obyek premier database
Kp.5 obyek premier database
 
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
11. SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Inter...
 
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
SI-PI, Sandy Setiawan, Hapzi Ali, Sistem Informasi dan Pengendalian Internal,...
 
Tugas 2 individu tentang dbms
Tugas 2 individu tentang dbmsTugas 2 individu tentang dbms
Tugas 2 individu tentang dbms
 
Data Preprocessing
Data PreprocessingData Preprocessing
Data Preprocessing
 
Tugas individu 2 (friska nuraini)
Tugas individu 2 (friska nuraini)Tugas individu 2 (friska nuraini)
Tugas individu 2 (friska nuraini)
 
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
 
Part 5 integritas data lanj..
Part 5  integritas data lanj..Part 5  integritas data lanj..
Part 5 integritas data lanj..
 
Tugas individu 2 dbms
Tugas individu 2 dbmsTugas individu 2 dbms
Tugas individu 2 dbms
 
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smkpresentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
presentasi bab 1 buku informatika kelas 11 smk
 
Metadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data WarehouseMetadata pada Data Warehouse
Metadata pada Data Warehouse
 
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptx
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptxKemanan Basis Data Aplikasi.pptx
Kemanan Basis Data Aplikasi.pptx
 
Sistem Informasi Perbankan
Sistem Informasi PerbankanSistem Informasi Perbankan
Sistem Informasi Perbankan
 
Part 15 triggerr
Part 15  triggerrPart 15  triggerr
Part 15 triggerr
 
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docxPertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
Pertemuan 14 - Storing Data with Room - SQLite Primer - Word.docx
 
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_sEnkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
Enkripsi dan dekripsi_data_pasien_pada_s
 
eloquent filter vs reject pada laravel 7
eloquent filter vs reject pada laravel 7eloquent filter vs reject pada laravel 7
eloquent filter vs reject pada laravel 7
 
PPT KELOMPOK 4.pptx
PPT KELOMPOK 4.pptxPPT KELOMPOK 4.pptx
PPT KELOMPOK 4.pptx
 
Tutorial crud PHP
Tutorial crud PHPTutorial crud PHP
Tutorial crud PHP
 

Recently uploaded

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 

Sekuriti dan integritas data base

  • 1. KELOMPOK 3 : 1. 2. 3. 4. DESI SURYAHTI ERLYTA NOVICA NURHAYATI erl_idw 1
  • 2.    Data yang disimpan dalam basis data perlu dilindungi dari akses yang tidak diijinkan, perusakan/ pengubahan yang merugikan, serta timbulnya inkonsistensi tak sengaja. Pelanggaran dalam pemakaian basis data dapat dikelompokan ke dalam aksi yang disengaja dan aksi yang tidak disengaja. Bentuk-bentuk akses yang secara sengaja : • Pembacaan data yang tidak diizinkan. • Pengubahan data yang tidak diizinkan. • Penghapusan / perusakan data yang tidak diizinkan. erl_idw 2
  • 3.  Inkonsistensi data secara tidak sengaja disebabkan oleh : • Sistem rusak (crash) selama pemrosesan transaksi. • Inkonsistensi basis data akibat dari banyak user ke basis data yang tidak terjaga dengan baik. • Inkonsistensi basis data karena adanya pendistribusian data ke banyak komputer. • Kesalahan aplikasi yang melanggar integritas yang semestinya dipelihara agar basis data tetap konsisten. erl_idw 3
  • 4. Beberapa level dalam pengamanan basis data, yaitu :  Fisik  Manusia  Sistem Operasi  Jaringan  Sistem basis data 2 Jenis otoritas/ijin user dalam pengaksesan pada basis data : 1. Ketidakbolehan, contohnya seorang pemakai tidak diperbolehkan untuk melakukan pembuatan tabel basis data. 2. Kebolehan, contohnya seorang pemakai diperbolehkan untuk melakukan perubahan isi sebuah tabel basis data. erl_idw 4
  • 5. Otoritas dapat diberikan pada objek basis data berikut ini :  Tabel/Relasi user dapat melihat, menambah, menghapus atau mengubah data pada suatu tabel.  Indeks user diberi ijin atau tidak untuk melakukan pembuatan atau penghapusan indeks dari sebuah tabel  View user diberi ijin atau tidak untuk melakukan akses untuk kemunculan data dari suatu view. - Contoh pembuatan view: Create view semua_kuliah as ( select kode_kul, nama_kul from kuliah_d3 ) Union ( select kode_kul, nama_kul from kuliah_s1 ) erl_idw 5
  • 6.  GRANT Perintah utama untuk pemberian otorisasi : Grant <daftar otoritas> on <nama objek basis data> to <daftar user> - Contoh : Grant insert on mahasiswa to ali, ani Grant update (nim, nama_kul) on nilai to ketut, diah Grant select, insert on all to bonar Grant all on kuliah to ujang Grant select on mahasiswa to public Grant all on mahasiswa to andi with grant option erl_idw 6
  • 7.  Revoke Perintah untuk pembatalan otoritas bagi seorang/beberapa pamakai : Revoke <daftar otoritas> on <nama objek basis data> from <daftar user> - Contoh : revoke update (nim, nama_kul) on nilai from ketut, diah revoke select, insert on all from bonar revoke select on mahasiswa from public revoke delete on kuliah from ujang revoke insert on mahasiswa from ali revoke grant option for all on mahasiswa from andi erl_idw 7
  • 8.   Batasan integritas data adalah syarat yang dispesifikasikan pada basis data untuk membatasi data yang dapat disimpan di dalam basis data. DBMS “memaksakan” Batasan integritas sehingga menjamin bahwa perubahan – perubahan yang akan dilakukan oleh orang yang memang mempunyai otorisasi tidak akan melanggar konsistensi data. erl_idw 8
  • 9.  Batasan integritas dispesifikasikan dan “dipaksakan” pada waktu yang berbeda, yaitu :  Ketika DBA mendefinisikan skema basis data melalui DDL, DBA menspesifikasikan batasan yang harus selalu dipenuhi.  Ketika aplikasi basis data dijalankan, DBMS melakukan pemeriksaan untuk mencegah terjadinya pelanggaran dan mencegah perubahan–perubahan yang melanggar konstrain integritas yang telah ditentukan sebelumnya.  Dalam kondisi tertentu, DBMS tidak melarang suatu aksi yang dapat menimbulkan pelanggaran, namun kemudian DBMS membuat tindakan-tindakan otomatis untuk tetap memenuhi konstrain integritas, dengan demikian dijamin perubahan tidak akan menunggu integritas data. erl_idw 9
  • 10.  Model relasional Integritas data meliputi: 1. Integritas Entitas(Entity Integrity) 2. Integritas Domain (Domain Integrity) 3. Integritas Referensial/acuan (Referential Integrity) 4. Integritas data atar tabel (redundant data Integrity) 5. Integritas aturan nyata (business rule Integrity) erl_idw 10
  • 11.    Integritas entitas mendefinisikan sebuah baris sebagai sebuah entitas yang unik untuk suatu tabel. Integritas entitas memaksa integritas dari colum atau primary key dari suatu tabel melalui index, unique, constrains, primary key, dimana primary key tidak boleh null. Dalam Integritas entitas, tidak ada baris yang duplikat didalam satu tabel. erl_idw 11
  • 12.  Berikut contoh sintaksnya : create table Pembelian create table Pembelian ( IDPembelian smallint, (IDPembelian smallint, IDModel smallint, IDModel smallint, Deskripsi Model varchar(40), DeskripsiModel varchar(40), primary key(IDPembelian)); primary key(IDPembelian) unique(IDPembelian,IDModel)); erl_idw 12
  • 13.    Domain adalah batasan dimana tidak ada item data yang melanggar jangkauan nilai di tiap kolom. Batas tipe integritas domain (melalui data types), format (melalui check constraints dan rules), atau range nilai–nilai yang mungkin (melalui Foreign Key Constrains, Check Constraints, Default Definitions dan Rules). Jenis domain yang dapat dimiliki oleh suatu atribut: ◦ Karakter bebas ◦ Alphanumerik ◦ Alphabet ◦ Numerik erl_idw 13
  • 14.   Pemeliharaan integritas domain : ◦ Pendefinisian skema/struktur tabel ◦ Pemanfaatan properti field ◦ Penerapan proses validasi pada pemasukan data Contoh sintaksnya : create table biografi (idpenulis smallint not null, tahunlahir year not null, kotalahir varchar (40) not null default ‘kosong’); create domain nilai numeric (3,2) constraint value-test check(value> = 0.00) erl_idw 14
  • 15.  Contoh lain sintaksnya : Pendefinisian domain berikut akan membatasi nilai yang mungkin untuk atribut yang menggunakan domain ini agar hanya dapat diisi dengan nilai integer di antara 1 hingga 9 create domain semester integer constraint semester-valid check(value > 0 and value < 10) erl_idw 15
  • 16.    Integritas Referensial memastikan bahwa seluruh nilai dari foreign key cocok dengan nilai primary key yang dihubungkannya. Artinya, tipe data dan ukuran sama, Konsistensi tetap terjaga ketika ada penghapusan, pergantian data dan penambahan data pada tabel. Ketika integritas referensial ini dilaksanakan maka akan mengecek: Penambahan record apakah record yang ditambahkan pada foreign key ada dalam primary key atau tidak. Perubahan data pada primary key apakah akan mempengaruhi terhadap foreign key atau tidak. erl_idw 16
  • 17.  Opsi ketika suatu record pada tabel yang direferensi oleh suatu foreign key dihapus atau diganti nilainya: [ ON DELETE { CASCADE | NO ACTION } ] [ ON UPDATE { CASCADE | NO ACTION } ] ON DELETE, merupakan tindakan pada tabel yang direferensi terjadi penghapusan record. ON UPDATE, merupakan tindakan apabila data tabel yang direferensi mengalami perubahan nilai record.  Tindakan yang dapat diatur pada ON DELETE maupun ON UPDATE ada dua, yaitu: ◦ CASCADE ◦ NO ACTION erl_idw 17
  • 18.     ON UPDATE CASCADE Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi diganti maka foreign key pada tabel yang mereferensiakan disamakan nilainya dengan primary key pada tabel yang direferensi. ON DELETE CASCADE Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi dihapus maka semua record yang nilai foreign key-nya = primary key pada tabel yang direferensi dimana recordnya yang dihapus akan turut terhapus. ON UPDATE NO ACTION Jika nilai primary key pada tabel yang direferensi diganti maka foreign key pada tabel yang mereferensi nilainya tidak ikut berubah. ON DELETE NO ACTION Jika nilai Primary Key pada tabel yang direferensi dihapus maka semua record yang nilai foreign key-nya = primary key tidak ikut dihapus. erl_idw 18
  • 19.  Contoh sintaknya : create table customer (customer-name char(20), customer-street char(30), customer-city char(30), primary key (customer-name)) create table branch (branch-name char(15), branch-city char(30), assets integer, primary key (branch-name)) erl_idw 19
  • 20. create table account (account-number char(10), branch-name char(15), balance integer, primary key (account-number), foreign key (branch-name) references branch) create table depositor (customer-name char(20), account-number char(10), primary key(customer-name, account-number), foreign key(account-number)references account, foreign key(customer-name)references customer) on delete cascade on update cascade erl_idw 20
  • 21.     Sebuah check digit adalah digit tambahan yang ditambahkan ke nomor sehingga, jika nomor berubah, kesalahan akan terdeteksi. Metode  Mulai dari kanan, kalikan digit pertama dengan 1, yang kedua dengan 2 dst.  Tambahkan hasil bersama-sama  Gunakan digit terakhir dari hasil dan tambahkan ke nomor terakhir. Example: 56037 becomes 560372 Example: 50637 becomes 506376 erl_idw 21
  • 22.     Verifikasi adalah memeriksa data yang telah disalin dari satu tempat ke tempat lain untuk melihat apakah ia masih sama. Verification of keyed data mungkin melibatkan pengetikan ulang-key tsb. Double-entry verifikasi melibatkan 2 orang memasukkan di data yang sama dan kemudian membandingkan data untuk anomali. Validasi adalah memeriksa data sebelum pengolahan untuk melihat bahwa data dapat diterima untuk proses dan meliputi: ◦ Cek tipe (misalnya numerik atau alfanumerik) ◦ Cek panjang (jumlah karakter yg benar) ◦ Cek rentang (hari antar 1-31; bulan 1-12) erl_idw 22
  • 23.  Hal mengenai keamanan data (data security) sering dibahas bersamaan dengan hal integritas data (data integrity). Secara sederhana, keamanan berarti mengamankan data terhadap user yang tidak berwenang dan integritas berarti mengamankan data terhadap user yang berwenang.  Kelemahan konsep tsb , apabila terdapat seorang user biasa yang mengetahui peletakan peraturan akses yang ditempatkan oleh DBA atau user berwenang maka user biasa tersebut dapat saja mengubah isi dari peraturan akses yang ada atau bahkan menghapusnya (masalah keamanan). erl_idw 23
  • 24.  Saran, dalam masalah DBA atau user yang berwenang juga harus dapat memperhatikan alur informasi karena mungkin saja peraturan akses yang dibuat menjadi menghambat alur informasi database. erl_idw 24