SlideShare a Scribd company logo
Lusius Sinurat, SS, M.Hum
Pendidik akan
www.lusius-sinurat.com 2
Kini kita hidup di zaman serba instan di segala
bidang, tak terkecuali di bidang pendidikan.
Apabila di masa orangtua kita masih
anak-anak, seseorang bisa berhasil tanpa
pendidikan formal, maka kini selembar
ijazah memiliki arti yang bergitu penting
nilainya dalam menapaki karir seseorang.
Tentu ada saja orang yang bernasib mujur
tanpa perlu bersekolah (formal) tinggi,
kendati fakta semacam ini sangatlah jarang
terjadi.
Di atas segalanya penulis melihat
bahwa ada hal yang selalu sama
diajarkan dalam pendidikan anak,
baik di zaman dulu maupun
sekarang, yakni pentingnya
menanamkan nilai-nilai moral-etis
kepada anak-anak kita.
Ini adalah wariskan terhebat
dari leluhur kita kepada
generasi sekarang dan yang
akan datang.
www.lusius-sinurat.com 4
dan Pencapaian Nila
Kompetis
i
www.lusius-sinurat.com 5
Kenyataan lain dalam dunia pendidikan anak adalah
semakin sengitnya persaingan antar sekolah yang satu
dengan sekolah lainnya, antara anak yang satu dengan
anak lainnya.
Persaingan atau kompetisi itu bahkan tak
jarang melangkahi tatanan etis-moral
yang diajarkan sejak dini di keluarga.
Anehnya, disaat seseorang menyukai
kompetisi, serentak ia juga takut kalah
dalam kompetisi itu. Padahal hanya ada
satu sang juara ditengah banyak
petarung.
Hal ini jugalah yang telah memengaruhi
anak-anak kita mempersiapkan masa
depan mereka.
www.lusius-sinurat.com 6
Ketika anak-anak masih usia sekolah, guru, dengan
sokongan sistem pendidikan justru sangat menekankan
kompetisi mencapai nilai akademis di antara mereka.
Nilai (score) pun telah menjadi satu-
satunya tolok ukur keberhasilan si anak.
Kita tahu bahwa sistem pendidikan yang
score-oriented atau ranking oriented ini
sangat melukai si anak, sebab banyak
faktor lain yang jauh lebih penting dari
sekedar angka-angka itu. Namun
kenyataannya kita hidup di zaman yang
demikian.
www.lusius-sinurat.com 7
yang Terbai
Menjadi Ana
k
www.lusius-sinurat.com 8
Hasrat menjadi yang terbaik dan tak mau kalah dalam persaingan
di sekolah ini pada akhirnya menggiring para orangtua untuk
menyekolahkan anak-anak mereka di sekolah terbaik pula.
Sayangnya, yang terbaik hampir selalu identik dengan yang
termahal.
Hasrat ini pun ditangkap oleh para pelaku bisnis,
hingga sistem pendidikan pun mereka bisniskan. Ya,
sekolah telah dijadikan ajang bisnis.
Sebetulnya sah-sah saja bila sekolah dibisnsikan,
tetapi jangan sampai sekolah dijalankan dengan nafsu
money-oriented seperti para pelaku bisnis di bidang
lain.
Artinya, sekolah mutlak melaksanakan tugas
utamanya dengan baik: menjadi wahana asah-asuh-
asih anak demi mempersiapkan masa depan mereka.
www.lusius-sinurat.com 9
Tak hanya pebisnis, para guru pun tergoda turut
berbisnis.
Dalam berbagai kasus pendidikan anak, kita menemukan
fakta bahwa para guru tidak menjalani fungsinya dengan
baik, bahkan terkesan hanya men-delivery sebagian kecil isi
otaknya kepada ana didiknya.
Ya, sebagian besar isi otaknya ia tumpahkan di rumah atau di
tempat ia mengajar kursus mata pelajaran. Lagi-lagi hal ini
adalah cara si guru mendapat penghasilan tambahan yang
menurutnya tak cukup bila hanya mengajar secara formal
dan reguler di sekolah.
Dilema bagi orangtua: mau bertahan untuk tidak
mengikuti arus ā€œmemberi kursus tambahanā€ diluar
sekolah atau malah memberi waktu lebih untuk
mendidik anaknya sendiri di rumah?
Tentu saja orangtua ingin memberi yang terbaik bagi anak-anaknya. Itu
berarti bila anaknya tak terlalu pintar maka ia harus diupayakan agar
menjadi anak pintar.
Bila belajar di sekolah formal saja tidak cukup, maka sebagai orangtua
yang sibuk, maka mereka harus mencari penghasilan tambahan agar
anak-anaknya bias les/kursus di lembaga kursus dan pelatihan, bahkan
ketika tempat lesa tadi mensyaratkan biaya yang lebih mahal dari biaya
bulanan di sekolah.
Ini realita zaman ini, ketika sistem pendidikan di sekolah-sekolah kita
masih mengutamakan nilai atau skor, apalagi ketika nial tadi menjadi
syarat bagi si anak bila ia ingin melanjutkan penddidikan ke jenjang yang
lebih tinggi.
www.lusius-sinurat.com 11
Selain karena kesibukan menapakai karir, para
orangtua juga seringkali tak mampu dan tak
punya waktu untuk mengajari anak-anak mereka
di rumah.
Sesungguhnya para orang tua itu sangat tahu
bahwa membantu mengajari anak sendiri di
rumah itu ideal, tetapi kebanyakan orangtua
memang lebih memilih jungkir balik mencari
uang demi membeli kecerdasan anak di luar
sana.
Toh mereka bisa membelinya, seperti juga
mereka bisa membeli rumah mewah,
kendaraan super mewah, iPad terbaru dan
terbaik serta berbagai perhiasan dan barang
mewah lainnya.
www.lusius-sinurat.com 12
Bukan Kendal
Mahalnya Biay
a
www.lusius-sinurat.com 13
Zaman memang telah berubah dan kita pun turut
berubah bersamanya, tak terkecuali pendidikan anak,
Tingkat kesibukan orangtua yang semakin menjadi-
jadi telah menggiring perubahan pendidikan anak di
dalam keluarga, juga pola pendidikan di sekolah.
Orangtua secara tidak sadar
ā€œtegaā€ melepaskan tanggung
jawab mereka untuk mendidik
anak dan merasa telah
menjalankan tugas dan
kewajiban mereka mencari uang
sebanyak-banyaknya demi
keberlangsungan pendidikan
anak-anak mereka.
www.lusius-sinurat.com 14
Kenyataan ini pun telah membuat anak-
anak mereka justru lebih mengenal
guru-gurunya di sekolah (bertemu 6-8
jam per hari selama 6 hari seminggu),
guru-guru les-nya (2-3 jam sehari
selama 4-6 hari seminggu),
pembantu/baby sitter-nya (2-3 jam
sehari setiap hari), internet dan media
sosial (2 jam sehari) dibanding orangtua
mereka yang belum tentu bertemu
setiap hari.
Bahkan seorang anak hanya ā€œsempatā€ bertemu orang tuanya
1-3 jam sehari, entah dengan papanya atau mama-nya. Itu pun
justru disaat orangtuanya mau berangkat kerja atau sepulang
kerja.
Namun tak jarang terjadi bahwa
pertemuan itu berlangsung
secara basa-basi, karena mereka
terburu-buru mau berangkat
kerja atau terlalu lelah setelah
pulang kerja.
Beruntung apabila yang bekerja itu hanya salah satu dari kedua orangtuanya.
Kendati situasi seperti ini pun tak lantas menjamin bahwa orangtua akan
memberi waktu lebih kepada anak-anaknya.
Begitu juga saat anak liburan, orangtua
hanya bisa ambil cuti sebentar dan
menajalani ā€œkewajiabanā€ mereka untuk
membawa anak liburan. Belum lagi saat
liburan bersama tadi, pembantu dan baby
sitter juga tetap diajak, agar anak-anak
bisa ditinggal di hotel, sementara mama-
papanya bisa bersenang-senang tanpa
gangguan anak-anak.
www.lusius-sinurat.com 16
Banyak orang tua yang berpikir bahwa tanggung
jawab pendidikan itu adalah memenuhi biaya besar
yang dibutuhkan untuk menyekolahkan anak-
anaknya
Orangtua sering berpikir bahwa tanggung
jawab pendidikan anak berarti
menuntaskan seluruh ongkos yang
dibutuhkan anak untuk sekolah, antara
lain dengan menyekolahkannya di
sekolah terbaik, menyuruhnya les
tambahan di lembaga-lembaga kursus
terbaik, ikut berbagai pelatihan mahal
untuk pengembangan kepribadian anak,
serta menyediakan berbagai fasilitas
mewah yang dibutuhkan buah hatinya.
www.lusius-sinurat.com 17
Lahan Investas
Pendidikan Sebaga
i
www.lusius-sinurat.com 18
Pendidikan memang mahal, namun tak lantas berarti
bahwa mahalnya biaya tak otomatis menjadikan
anak yang berkualitas secara lahir dan batin.
Itu karena pendidikan anak memang
mengandaikan adanya pengorbanan
orangtua.
Orangtua mau tidak mau harus memberikan
waktu untuk anak- anak mereka, agar
mereka belajar tentang perasaan jengkel
saat membantu anak-anaknya
mengerajakan PR serta belajar mengalami
ā€œmakan hatiā€ saat anak menolak keinginkan
mereka, dan seterusnya.
Inilah pendidikan yang sesungguhnya.
www.lusius-sinurat.com 19
Di zaman ini anak-anak sering diperlakukan sebagai "investasi"
orangtua yang hanya akan dipandang berhasil bia mereka
berhasil menggandakan apa yang telah diinvestasikan
orangtuanya sepanjang masa pendidikannya.
Padahal anak-anak sesungguhnya tak butuh
ā€œdana yang sangat besarā€ dari orangtua untuk
pendidikan mereka. Ketika masih balita, anak-
akan itu hanya hanya ingin bermain kuda-
kudaan dengan papa-nya atau sekedar
mendengarkan dongeng indah dari mulut
mamanya sesaat sebelum terlelap.
Anak-anak sungguh membutuhkan nilai-nilai
kehidupan, bukan pertama-tama nilai tinggi di
sekolah berkat usaha orangtuanya. Bukan itu.
Anak-anak hanya ingin diberitahu tentang nilai
kesuksesan diatas besarnya pengorbanan
orangtua mereka.
www.lusius-sinurat.com 20
Akhirnya, yang dibutuhkan oleh anak-anak adalah orang
tua yang selau ā€˜adaā€™ di dekatnya dab menyempatkan diri
berbagi waktu secara kuantitatif dan kualitatif bersama
mereka.
Anak-anak sungguh membutuhkan
orang tuanya disaat mereka dipaksa
menjadi dewasa oleh godaan media
sosial yang muda mereka akses di
ponsel cerdasnya.
Mereka ingin agar orang tua mereka
ada disaat dunia sekitar mereka
memaksa mereka berlaku bak orang
dewasa, mulai dari berpakaian bak
orang dewasa, bertutur layaknya orang
dewasa, menyukai apa yang menjadi
kesukaan orang dewasa, serta
memenggiring mereka cepat
bertumbuh menjadi dewasa.
Semua harapan di atas hanya
bisa didapatkankan oelh anak-
anak di rumah, bukan di sekolah.
Sebab, semua lembaga
pendidikan yang sangat hebat
sekalipun tak lebih dari sekedar
tempat mencari ilmu ā€˜tambahanā€™
sebagai pelengkap pendidikan
yang mereka peroleh di dalam
keluarga.
www.lusius-sinurat.com 21
Ajakan
www.lusius-sinurat.com 22
Anak-anak membutuhkan ayah dan ibunya disaat
media tiada henti merangsang mereka agar
bertumbuh mekar secepat kecepatan sinar.
Ya, anak-anak membutuhkan kdua
orangtuanya di masa pertumbuhan
mereka, terutama dalam rangka
mempersiapkan masa depan mereka.
Untuk itu para orangtua semestinya
tidak melewatkan kesempatan untuk
mencintai anak-anaknya dalam
proses itu...
Because love is to be, not to have!
www.lusius-sinurat.com 23

More Related Content

What's hot

Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digitalMateri seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Menjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - ParentingMenjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - Parenting
Al Azhar Indonesia University
Ā 
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenialMateri seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagiaMateri seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatifMateri seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibuMateri seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tuaMateri seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - ParentingTipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Al Azhar Indonesia University
Ā 
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digitalMateri Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Orangtua Hebat untuk Anak Hebat
Orangtua Hebat untuk Anak HebatOrangtua Hebat untuk Anak Hebat
Orangtua Hebat untuk Anak Hebat
Baldwine Honest
Ā 
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
ssuserc58873
Ā 
Materi Seminar Parenting
Materi Seminar ParentingMateri Seminar Parenting
Materi Seminar Parenting
9elevenStarUnila
Ā 
Materi training wali kelas effective communication & excellent service
Materi training wali kelas effective communication & excellent serviceMateri training wali kelas effective communication & excellent service
Materi training wali kelas effective communication & excellent service
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Mendidik Anak di Era Digital
Mendidik Anak di Era DigitalMendidik Anak di Era Digital
Mendidik Anak di Era Digital
Wahyono Bintarto
Ā 
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digitalMateri seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 
Materi training teamwork and leadership game acitivity
Materi training teamwork and leadership game acitivityMateri training teamwork and leadership game acitivity
Materi training teamwork and leadership game acitivity
Namin AB Ibnu Solihin
Ā 

What's hot (20)

Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Materi training guru kreatif mendidik dengan keteladanan dan cinta 2018
Ā 
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digitalMateri seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Materi seminar parenting kiat sukses mendidik anak di era digital
Ā 
Menjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - ParentingMenjadi orang tua efektif - Parenting
Menjadi orang tua efektif - Parenting
Ā 
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Materi Seminar Parenting Kolaborasi Orang Tua dan Sekolah Dalam Membentuk Kar...
Ā 
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenialMateri seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Ā 
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagiaMateri seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Materi seminar parenting menjadi orang tua mulia dampinigi anak bdr bahagia
Ā 
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatifMateri seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Materi seminar parenting guru edukatif, orang tua aktif, murid kreatif
Ā 
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibuMateri seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Materi seminar parenting sekolah itu bernama ibu
Ā 
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tuaMateri seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Materi seminar parenting membangun sinergi sekolah guru siswa dan orang tua
Ā 
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - ParentingTipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Tipologi parenting (bentuk pola asuh) - Parenting
Ā 
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Materi seminar parenting menjadi shalih sebelum meminta anak shalih 2020
Ā 
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digitalMateri Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Materi Seminar parenting kiat sukses mendidik anak remaja di era digital
Ā 
Orangtua Hebat untuk Anak Hebat
Orangtua Hebat untuk Anak HebatOrangtua Hebat untuk Anak Hebat
Orangtua Hebat untuk Anak Hebat
Ā 
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
3. PERAN ORANGTUA (1).pptx
Ā 
Materi Seminar Parenting
Materi Seminar ParentingMateri Seminar Parenting
Materi Seminar Parenting
Ā 
Materi training wali kelas effective communication & excellent service
Materi training wali kelas effective communication & excellent serviceMateri training wali kelas effective communication & excellent service
Materi training wali kelas effective communication & excellent service
Ā 
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Materi Seminar Parenting Menjadi orang tua menyenangkan dan penuh kasih sayan...
Ā 
Mendidik Anak di Era Digital
Mendidik Anak di Era DigitalMendidik Anak di Era Digital
Mendidik Anak di Era Digital
Ā 
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digitalMateri seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Materi seminar parenting menjadi orang tua hebat di era digital
Ā 
Materi training teamwork and leadership game acitivity
Materi training teamwork and leadership game acitivityMateri training teamwork and leadership game acitivity
Materi training teamwork and leadership game acitivity
Ā 

Viewers also liked

Materi seminar menjadi pelatih emosi anak
Materi seminar menjadi pelatih emosi anakMateri seminar menjadi pelatih emosi anak
Materi seminar menjadi pelatih emosi anak
Liana Fatmawati
Ā 
Hypno parenting
Hypno parentingHypno parenting
Hypno parentingnufir2203
Ā 
Pengaruh keluarga terhadap perkembangan anak
Pengaruh   keluarga terhadap   perkembangan anakPengaruh   keluarga terhadap   perkembangan anak
Pengaruh keluarga terhadap perkembangan anakAde Rifai Kolot
Ā 
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin laju
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin lajuDi zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin laju
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin lajuPensil Dan Pemadam
Ā 
Sukses menjadi orang tua
Sukses menjadi orang tuaSukses menjadi orang tua
Sukses menjadi orang tua
Husnul Khatimah
Ā 
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasan
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasanKbk 3073 kepelbagaian kecerdasan
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasanLee Cyee
Ā 
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASIPENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
dewi agustina
Ā 
Kbk 3073
Kbk 3073Kbk 3073
Kbk 3073jeahdaniel
Ā 
2 interaksi sosial
2 interaksi sosial2 interaksi sosial
2 interaksi sosial
Eka Gunawan
Ā 
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok BermainParenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Husnul Khatimah
Ā 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakterChristian Lokas
Ā 
Peran oratu dan guru
Peran oratu dan guruPeran oratu dan guru
Peran oratu dan guru
Blpt Thomas
Ā 
Perilaku abnormal pada anak dan remaja
Perilaku abnormal pada anak dan remajaPerilaku abnormal pada anak dan remaja
Perilaku abnormal pada anak dan remaja
agung faisal
Ā 
Pergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotor
Pergerakan Lokomotor & Bukan LokomotorPergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotor
Pergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotorguest5c4bd0e8
Ā 
Sains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia diniSains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia dini
Buya Dicky Natamihardja
Ā 
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi SosialPSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
Diana Amelia Bagti
Ā 
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...Fandy Neta
Ā 
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINISTANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DININASuprawoto Sunardjo
Ā 

Viewers also liked (20)

Materi seminar menjadi pelatih emosi anak
Materi seminar menjadi pelatih emosi anakMateri seminar menjadi pelatih emosi anak
Materi seminar menjadi pelatih emosi anak
Ā 
Hypno parenting
Hypno parentingHypno parenting
Hypno parenting
Ā 
Pengaruh keluarga terhadap perkembangan anak
Pengaruh   keluarga terhadap   perkembangan anakPengaruh   keluarga terhadap   perkembangan anak
Pengaruh keluarga terhadap perkembangan anak
Ā 
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin laju
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin lajuDi zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin laju
Di zaman yang serba mencabar dan moden ini di kala pergerakan semakin laju
Ā 
Sukses menjadi orang tua
Sukses menjadi orang tuaSukses menjadi orang tua
Sukses menjadi orang tua
Ā 
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasan
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasanKbk 3073 kepelbagaian kecerdasan
Kbk 3073 kepelbagaian kecerdasan
Ā 
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASIPENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
PENINGKATAN KEMAMPUAN SAINS ANAK USIA DINI MELALUI METODE DEMONSTRASI
Ā 
Kbk 3073
Kbk 3073Kbk 3073
Kbk 3073
Ā 
2 interaksi sosial
2 interaksi sosial2 interaksi sosial
2 interaksi sosial
Ā 
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok BermainParenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Parenting dan Urgensinya pada Kelompok Bermain
Ā 
Sains dan anak usia dini
Sains dan anak usia diniSains dan anak usia dini
Sains dan anak usia dini
Ā 
Pendidikan karakter
Pendidikan karakterPendidikan karakter
Pendidikan karakter
Ā 
Pembelajaran sains anak usia dini
Pembelajaran sains anak usia diniPembelajaran sains anak usia dini
Pembelajaran sains anak usia dini
Ā 
Peran oratu dan guru
Peran oratu dan guruPeran oratu dan guru
Peran oratu dan guru
Ā 
Perilaku abnormal pada anak dan remaja
Perilaku abnormal pada anak dan remajaPerilaku abnormal pada anak dan remaja
Perilaku abnormal pada anak dan remaja
Ā 
Pergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotor
Pergerakan Lokomotor & Bukan LokomotorPergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotor
Pergerakan Lokomotor & Bukan Lokomotor
Ā 
Sains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia diniSains untuk anak usia dini
Sains untuk anak usia dini
Ā 
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi SosialPSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
Ā 
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...
Pentingnya pendidikan karakter pada anak sejak usia dini , dan peran guru dal...
Ā 
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINISTANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
STANDAR PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
Ā 

Similar to Saat Anak Digegas Meretas

Wan rohana binti ton manan
Wan rohana binti ton mananWan rohana binti ton manan
Wan rohana binti ton mananNur Ashikin Ismahun
Ā 
QR Parenting
QR ParentingQR Parenting
QR Parenting
Akhmad Junaidi
Ā 
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarangBeda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
yakinlah
Ā 
Tgas deskriptif
Tgas deskriptifTgas deskriptif
Tgas deskriptif
gembook
Ā 
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayatEsei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Ikhram Johari
Ā 
Awal mds ( tugas basa inggris )
Awal mds ( tugas basa inggris )Awal mds ( tugas basa inggris )
Awal mds ( tugas basa inggris )
Septian Muna Barakati
Ā 
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikan
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikanTugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikan
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikanSmkbaitulhamdi Banten
Ā 
Cara isi cuti sekolah
Cara isi cuti sekolahCara isi cuti sekolah
Cara isi cuti sekolah
fiqatul
Ā 
Penglibatan ibu bapa
Penglibatan ibu bapaPenglibatan ibu bapa
Penglibatan ibu bapaArra Asri
Ā 
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02Fatin Nadzirah
Ā 
Full - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Full  - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5Full  - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Full - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Fajar Baskoro
Ā 
buletin IFL Mei-Juni'13
buletin IFL Mei-Juni'13buletin IFL Mei-Juni'13
buletin IFL Mei-Juni'13ifutureleaders
Ā 
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikanTaufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
taufanrizky
Ā 
Proposal
ProposalProposal
ProposalYulia Sari
Ā 
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Operator Warnet Vast Raha
Ā 
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Operator Warnet Vast Raha
Ā 
Pendidikan Dalam Islam
Pendidikan Dalam IslamPendidikan Dalam Islam
Pendidikan Dalam Islam
Akmal Cikmat
Ā 
Perkembangan Sosial Pada Anak Homeschooling
Perkembangan Sosial Pada Anak HomeschoolingPerkembangan Sosial Pada Anak Homeschooling
Perkembangan Sosial Pada Anak HomeschoolingMuhamad Yogi
Ā 

Similar to Saat Anak Digegas Meretas (20)

Wan rohana binti ton manan
Wan rohana binti ton mananWan rohana binti ton manan
Wan rohana binti ton manan
Ā 
QR Parenting
QR ParentingQR Parenting
QR Parenting
Ā 
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarangBeda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
Beda pendidikan jaman dulu dan jaman sekarang
Ā 
Tgas deskriptif
Tgas deskriptifTgas deskriptif
Tgas deskriptif
Ā 
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayatEsei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Esei guru dahulu dan sekarang serta pembelajaran sepanjang hayat
Ā 
Awal mds ( tugas basa inggris )
Awal mds ( tugas basa inggris )Awal mds ( tugas basa inggris )
Awal mds ( tugas basa inggris )
Ā 
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikan
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikanTugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikan
Tugas praktek mengetik ratih dan wati menyiasati mahalnya biaya pendidikan
Ā 
Cara isi cuti sekolah
Cara isi cuti sekolahCara isi cuti sekolah
Cara isi cuti sekolah
Ā 
Penglibatan ibu bapa
Penglibatan ibu bapaPenglibatan ibu bapa
Penglibatan ibu bapa
Ā 
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02
Penglibatanibubapa 121009233029-phpapp02
Ā 
Full - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Full  - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5Full  - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Full - buku zonasi-- nov 2018 a5 cs5
Ā 
Penyebab anak malas belajar
Penyebab anak malas belajarPenyebab anak malas belajar
Penyebab anak malas belajar
Ā 
buletin IFL Mei-Juni'13
buletin IFL Mei-Juni'13buletin IFL Mei-Juni'13
buletin IFL Mei-Juni'13
Ā 
Melon
MelonMelon
Melon
Ā 
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikanTaufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
Taufan rizky, sistem informasi semester 1, makalah pendidikan
Ā 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
Ā 
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Ā 
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Pengaruh pola asuh orang tua yang bekerja dan yang tidak bekerja terhadap pem...
Ā 
Pendidikan Dalam Islam
Pendidikan Dalam IslamPendidikan Dalam Islam
Pendidikan Dalam Islam
Ā 
Perkembangan Sosial Pada Anak Homeschooling
Perkembangan Sosial Pada Anak HomeschoolingPerkembangan Sosial Pada Anak Homeschooling
Perkembangan Sosial Pada Anak Homeschooling
Ā 

More from Lusius Sinurat

Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAKPenyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Lusius Sinurat
Ā 
Pesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan DiriPesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan Diri
Lusius Sinurat
Ā 
Rerum Novarum
Rerum NovarumRerum Novarum
Rerum Novarum
Lusius Sinurat
Ā 
Spiritual Misdinar
Spiritual MisdinarSpiritual Misdinar
Spiritual Misdinar
Lusius Sinurat
Ā 
Gaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan YesusGaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan Yesus
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku AcaraMusda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Lusius Sinurat
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - AbsensiMusda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Lusius Sinurat
Ā 
Santa Theresia Avila
Santa Theresia AvilaSanta Theresia Avila
Santa Theresia Avila
Lusius Sinurat
Ā 
Pola Asuh Anak
Pola Asuh AnakPola Asuh Anak
Pola Asuh Anak
Lusius Sinurat
Ā 
Indah Alamku
Indah AlamkuIndah Alamku
Indah Alamku
Lusius Sinurat
Ā 
Cara Mengajar Efektif
Cara Mengajar EfektifCara Mengajar Efektif
Cara Mengajar Efektif
Lusius Sinurat
Ā 
Seminar Doa Kristiani
Seminar Doa KristianiSeminar Doa Kristiani
Seminar Doa Kristiani
Lusius Sinurat
Ā 
Quasi indonesia
Quasi indonesiaQuasi indonesia
Quasi indonesia
Lusius Sinurat
Ā 
CB Consulting
CB ConsultingCB Consulting
CB Consulting
Lusius Sinurat
Ā 
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Lusius Sinurat
Ā 

More from Lusius Sinurat (19)

Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAKPenyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Penyusunan dan Kaidah Soal USBN PAK
Ā 
Pesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan DiriPesona Keindahan Diri
Pesona Keindahan Diri
Ā 
Rerum Novarum
Rerum NovarumRerum Novarum
Rerum Novarum
Ā 
Spiritual Misdinar
Spiritual MisdinarSpiritual Misdinar
Spiritual Misdinar
Ā 
Gaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan YesusGaya Kepemimpinan Yesus
Gaya Kepemimpinan Yesus
Ā 
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - SK Gubernur LP3KD Sumut
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD SumutMusda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Musda LP3KD Sumut - Profil LP3KD Sumut
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Presentasi Musik Liturgi
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik LiturgiMusda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Musda LP3KD Sumut - Musik Liturgi
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku AcaraMusda LP3KD Sumut - Buku Acara
Musda LP3KD Sumut - Buku Acara
Ā 
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - AbsensiMusda LP3KD Sumut - Absensi
Musda LP3KD Sumut - Absensi
Ā 
Santa Theresia Avila
Santa Theresia AvilaSanta Theresia Avila
Santa Theresia Avila
Ā 
Pola Asuh Anak
Pola Asuh AnakPola Asuh Anak
Pola Asuh Anak
Ā 
Indah Alamku
Indah AlamkuIndah Alamku
Indah Alamku
Ā 
Cara Mengajar Efektif
Cara Mengajar EfektifCara Mengajar Efektif
Cara Mengajar Efektif
Ā 
Seminar Doa Kristiani
Seminar Doa KristianiSeminar Doa Kristiani
Seminar Doa Kristiani
Ā 
Quasi indonesia
Quasi indonesiaQuasi indonesia
Quasi indonesia
Ā 
CB Consulting
CB ConsultingCB Consulting
CB Consulting
Ā 
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Latihan dasar kepemimpinan (ldk)
Ā 

Recently uploaded

penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
Ā 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
Ā 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
Ā 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
Ā 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
Ā 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
Ā 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
Ā 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
Ā 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
Ā 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
Ā 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
Ā 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
Ā 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
Ā 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
Ā 

Recently uploaded (20)

penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
Ā 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
Ā 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
Ā 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Ā 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
Ā 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
Ā 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
Ā 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
Ā 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
Ā 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Ā 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Ā 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Ā 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Ā 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
Ā 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Ā 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
Ā 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Ā 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Ā 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
Ā 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
Ā 

Saat Anak Digegas Meretas

  • 3. Kini kita hidup di zaman serba instan di segala bidang, tak terkecuali di bidang pendidikan. Apabila di masa orangtua kita masih anak-anak, seseorang bisa berhasil tanpa pendidikan formal, maka kini selembar ijazah memiliki arti yang bergitu penting nilainya dalam menapaki karir seseorang.
  • 4. Tentu ada saja orang yang bernasib mujur tanpa perlu bersekolah (formal) tinggi, kendati fakta semacam ini sangatlah jarang terjadi. Di atas segalanya penulis melihat bahwa ada hal yang selalu sama diajarkan dalam pendidikan anak, baik di zaman dulu maupun sekarang, yakni pentingnya menanamkan nilai-nilai moral-etis kepada anak-anak kita. Ini adalah wariskan terhebat dari leluhur kita kepada generasi sekarang dan yang akan datang. www.lusius-sinurat.com 4
  • 6. Kenyataan lain dalam dunia pendidikan anak adalah semakin sengitnya persaingan antar sekolah yang satu dengan sekolah lainnya, antara anak yang satu dengan anak lainnya. Persaingan atau kompetisi itu bahkan tak jarang melangkahi tatanan etis-moral yang diajarkan sejak dini di keluarga. Anehnya, disaat seseorang menyukai kompetisi, serentak ia juga takut kalah dalam kompetisi itu. Padahal hanya ada satu sang juara ditengah banyak petarung. Hal ini jugalah yang telah memengaruhi anak-anak kita mempersiapkan masa depan mereka. www.lusius-sinurat.com 6
  • 7. Ketika anak-anak masih usia sekolah, guru, dengan sokongan sistem pendidikan justru sangat menekankan kompetisi mencapai nilai akademis di antara mereka. Nilai (score) pun telah menjadi satu- satunya tolok ukur keberhasilan si anak. Kita tahu bahwa sistem pendidikan yang score-oriented atau ranking oriented ini sangat melukai si anak, sebab banyak faktor lain yang jauh lebih penting dari sekedar angka-angka itu. Namun kenyataannya kita hidup di zaman yang demikian. www.lusius-sinurat.com 7
  • 9. Hasrat menjadi yang terbaik dan tak mau kalah dalam persaingan di sekolah ini pada akhirnya menggiring para orangtua untuk menyekolahkan anak-anak mereka di sekolah terbaik pula. Sayangnya, yang terbaik hampir selalu identik dengan yang termahal. Hasrat ini pun ditangkap oleh para pelaku bisnis, hingga sistem pendidikan pun mereka bisniskan. Ya, sekolah telah dijadikan ajang bisnis. Sebetulnya sah-sah saja bila sekolah dibisnsikan, tetapi jangan sampai sekolah dijalankan dengan nafsu money-oriented seperti para pelaku bisnis di bidang lain. Artinya, sekolah mutlak melaksanakan tugas utamanya dengan baik: menjadi wahana asah-asuh- asih anak demi mempersiapkan masa depan mereka. www.lusius-sinurat.com 9
  • 10. Tak hanya pebisnis, para guru pun tergoda turut berbisnis. Dalam berbagai kasus pendidikan anak, kita menemukan fakta bahwa para guru tidak menjalani fungsinya dengan baik, bahkan terkesan hanya men-delivery sebagian kecil isi otaknya kepada ana didiknya. Ya, sebagian besar isi otaknya ia tumpahkan di rumah atau di tempat ia mengajar kursus mata pelajaran. Lagi-lagi hal ini adalah cara si guru mendapat penghasilan tambahan yang menurutnya tak cukup bila hanya mengajar secara formal dan reguler di sekolah.
  • 11. Dilema bagi orangtua: mau bertahan untuk tidak mengikuti arus ā€œmemberi kursus tambahanā€ diluar sekolah atau malah memberi waktu lebih untuk mendidik anaknya sendiri di rumah? Tentu saja orangtua ingin memberi yang terbaik bagi anak-anaknya. Itu berarti bila anaknya tak terlalu pintar maka ia harus diupayakan agar menjadi anak pintar. Bila belajar di sekolah formal saja tidak cukup, maka sebagai orangtua yang sibuk, maka mereka harus mencari penghasilan tambahan agar anak-anaknya bias les/kursus di lembaga kursus dan pelatihan, bahkan ketika tempat lesa tadi mensyaratkan biaya yang lebih mahal dari biaya bulanan di sekolah. Ini realita zaman ini, ketika sistem pendidikan di sekolah-sekolah kita masih mengutamakan nilai atau skor, apalagi ketika nial tadi menjadi syarat bagi si anak bila ia ingin melanjutkan penddidikan ke jenjang yang lebih tinggi. www.lusius-sinurat.com 11
  • 12. Selain karena kesibukan menapakai karir, para orangtua juga seringkali tak mampu dan tak punya waktu untuk mengajari anak-anak mereka di rumah. Sesungguhnya para orang tua itu sangat tahu bahwa membantu mengajari anak sendiri di rumah itu ideal, tetapi kebanyakan orangtua memang lebih memilih jungkir balik mencari uang demi membeli kecerdasan anak di luar sana. Toh mereka bisa membelinya, seperti juga mereka bisa membeli rumah mewah, kendaraan super mewah, iPad terbaru dan terbaik serta berbagai perhiasan dan barang mewah lainnya. www.lusius-sinurat.com 12
  • 14. Zaman memang telah berubah dan kita pun turut berubah bersamanya, tak terkecuali pendidikan anak, Tingkat kesibukan orangtua yang semakin menjadi- jadi telah menggiring perubahan pendidikan anak di dalam keluarga, juga pola pendidikan di sekolah. Orangtua secara tidak sadar ā€œtegaā€ melepaskan tanggung jawab mereka untuk mendidik anak dan merasa telah menjalankan tugas dan kewajiban mereka mencari uang sebanyak-banyaknya demi keberlangsungan pendidikan anak-anak mereka. www.lusius-sinurat.com 14
  • 15. Kenyataan ini pun telah membuat anak- anak mereka justru lebih mengenal guru-gurunya di sekolah (bertemu 6-8 jam per hari selama 6 hari seminggu), guru-guru les-nya (2-3 jam sehari selama 4-6 hari seminggu), pembantu/baby sitter-nya (2-3 jam sehari setiap hari), internet dan media sosial (2 jam sehari) dibanding orangtua mereka yang belum tentu bertemu setiap hari.
  • 16. Bahkan seorang anak hanya ā€œsempatā€ bertemu orang tuanya 1-3 jam sehari, entah dengan papanya atau mama-nya. Itu pun justru disaat orangtuanya mau berangkat kerja atau sepulang kerja. Namun tak jarang terjadi bahwa pertemuan itu berlangsung secara basa-basi, karena mereka terburu-buru mau berangkat kerja atau terlalu lelah setelah pulang kerja. Beruntung apabila yang bekerja itu hanya salah satu dari kedua orangtuanya. Kendati situasi seperti ini pun tak lantas menjamin bahwa orangtua akan memberi waktu lebih kepada anak-anaknya. Begitu juga saat anak liburan, orangtua hanya bisa ambil cuti sebentar dan menajalani ā€œkewajiabanā€ mereka untuk membawa anak liburan. Belum lagi saat liburan bersama tadi, pembantu dan baby sitter juga tetap diajak, agar anak-anak bisa ditinggal di hotel, sementara mama- papanya bisa bersenang-senang tanpa gangguan anak-anak. www.lusius-sinurat.com 16
  • 17. Banyak orang tua yang berpikir bahwa tanggung jawab pendidikan itu adalah memenuhi biaya besar yang dibutuhkan untuk menyekolahkan anak- anaknya Orangtua sering berpikir bahwa tanggung jawab pendidikan anak berarti menuntaskan seluruh ongkos yang dibutuhkan anak untuk sekolah, antara lain dengan menyekolahkannya di sekolah terbaik, menyuruhnya les tambahan di lembaga-lembaga kursus terbaik, ikut berbagai pelatihan mahal untuk pengembangan kepribadian anak, serta menyediakan berbagai fasilitas mewah yang dibutuhkan buah hatinya. www.lusius-sinurat.com 17
  • 19. Pendidikan memang mahal, namun tak lantas berarti bahwa mahalnya biaya tak otomatis menjadikan anak yang berkualitas secara lahir dan batin. Itu karena pendidikan anak memang mengandaikan adanya pengorbanan orangtua. Orangtua mau tidak mau harus memberikan waktu untuk anak- anak mereka, agar mereka belajar tentang perasaan jengkel saat membantu anak-anaknya mengerajakan PR serta belajar mengalami ā€œmakan hatiā€ saat anak menolak keinginkan mereka, dan seterusnya. Inilah pendidikan yang sesungguhnya. www.lusius-sinurat.com 19
  • 20. Di zaman ini anak-anak sering diperlakukan sebagai "investasi" orangtua yang hanya akan dipandang berhasil bia mereka berhasil menggandakan apa yang telah diinvestasikan orangtuanya sepanjang masa pendidikannya. Padahal anak-anak sesungguhnya tak butuh ā€œdana yang sangat besarā€ dari orangtua untuk pendidikan mereka. Ketika masih balita, anak- akan itu hanya hanya ingin bermain kuda- kudaan dengan papa-nya atau sekedar mendengarkan dongeng indah dari mulut mamanya sesaat sebelum terlelap. Anak-anak sungguh membutuhkan nilai-nilai kehidupan, bukan pertama-tama nilai tinggi di sekolah berkat usaha orangtuanya. Bukan itu. Anak-anak hanya ingin diberitahu tentang nilai kesuksesan diatas besarnya pengorbanan orangtua mereka. www.lusius-sinurat.com 20
  • 21. Akhirnya, yang dibutuhkan oleh anak-anak adalah orang tua yang selau ā€˜adaā€™ di dekatnya dab menyempatkan diri berbagi waktu secara kuantitatif dan kualitatif bersama mereka. Anak-anak sungguh membutuhkan orang tuanya disaat mereka dipaksa menjadi dewasa oleh godaan media sosial yang muda mereka akses di ponsel cerdasnya. Mereka ingin agar orang tua mereka ada disaat dunia sekitar mereka memaksa mereka berlaku bak orang dewasa, mulai dari berpakaian bak orang dewasa, bertutur layaknya orang dewasa, menyukai apa yang menjadi kesukaan orang dewasa, serta memenggiring mereka cepat bertumbuh menjadi dewasa. Semua harapan di atas hanya bisa didapatkankan oelh anak- anak di rumah, bukan di sekolah. Sebab, semua lembaga pendidikan yang sangat hebat sekalipun tak lebih dari sekedar tempat mencari ilmu ā€˜tambahanā€™ sebagai pelengkap pendidikan yang mereka peroleh di dalam keluarga. www.lusius-sinurat.com 21
  • 23. Anak-anak membutuhkan ayah dan ibunya disaat media tiada henti merangsang mereka agar bertumbuh mekar secepat kecepatan sinar. Ya, anak-anak membutuhkan kdua orangtuanya di masa pertumbuhan mereka, terutama dalam rangka mempersiapkan masa depan mereka. Untuk itu para orangtua semestinya tidak melewatkan kesempatan untuk mencintai anak-anaknya dalam proses itu... Because love is to be, not to have! www.lusius-sinurat.com 23