SlideShare a Scribd company logo
Revolusi nasional cina
Salsa haefa
• Pada akhir abad ke-19 Masehi, paham-paham nasionalisme dan
demokrasi mulai masuk di kawasan Asia.Hal tersebut menimbulkan
beberapa pergolakan sosial dan politik di negara-negara Asia,
termasuk China.Revolusi China adalah sebuah pergolakan politik yang
berusaha untuk meruntuhkan kekaisaran Dinasti Manchu dan
mendirikan negara demokrasi China. Revolusi China berlangsung pada
awal abad ke-20 Masehi (1911-1912 M).Dalam buku Sejarah Asia
Tenggara I (2012) karya Leo Agung S, dijelaskan latar belakang revolusi
China, sebagai berikut:
Kekalahan China dalam perang melawan Jepang pada tahun
1895Korupsi yang dilakukan oleh para petinggi Dinasti
ManchuMeninggalnya kaisar Dinasti ManchuPenyelewengan kekuasaan
oleh Dinasti Manchu yang mengakibatkan kesengseraan rakyat
ChinaAdanya kesadaran bangsa China untuk melakukan perubahan
yang dipimpin oleh golongan cendekiawan
• Republik Rakyat China (RRC) adalah bentuk pemerintahan di pusat
China daratan, yang dibentuk oleh pemimpin Komunis China Mao
Zedong dalam deklarasinya pada 1 Oktober 1949.Pengumuman
tersebut mengakhiri perang saudara skala penuh antara Partai
Komunis China (CCP) dan Partai Nasionalis, atau Kuomintang (KMT),
yang pecah segera setelah Perang Dunia II dan telah didahului oleh
konflik antara kedua belah pihak sejak 1920-an.
• Pembentukan RRC juga melengkapi proses panjang pergolakan
pemerintahan di China yang dimulai dengan Revolusi China pada
1911.Jatuhnya pusat China daratan di tangan komunisme pada 1949
membuat Amerika Serikat menangguhkan hubungan diplomatik
dengan RRT selama beberapa dekade, seperti yang dilansir dari Office
of the Historian.
• BERDIRINYA PARTAI nasional cina kau min tang Meski saat ini dikuasai
Partai Komunis China, ada pula Partai Nasionalis China atau
Kuomintang, yang lebih dulu berdiri di China.Kuomintang dibentuk
pada 25 Agustus 1912 oleh salah satu tokoh besar dalam sejarah
Revolusi Cina, Sun Yat Sen.Jauh sebelum pembentukan, pada 24
November 1894, Sun Yat Sen lebih dulu mendirikan “Revive China
Society” atau Hsing Chung Hui di Honolulu, Republik Hawaii.Inilah
yang jadi cikal bakal Kuomintang.
• Saat Partai Komunis China atau Kungchantang berdiri, partai yang
dipimpin Sun Yat Sen selama 13 tahun ini menjadi partai yang
bekerjasama, bersaing, dan berebut ideologi.Kedua partai ini pun
punya andil dalam membentuk negara republik China modern.
• Selepas wafatnya Sun Yat Sen tahun 1925, kepemimpinan
Kuomintang diambil alih Jenderal Chiang Kai-Shek.Ia berusaha
melakukan pendirian Negara China yang stabil dengan cara
sentralisasi pemerintahan.Ini diwujudkan dengan cara menaklukkan
para panglima perang di pelosok daerah, sembari menangkal
pengaruh komunisme dan menghalau invasi Jepang.Ketegangan
antara Kuomintang dan Kungchantang memang sempat
mengakibatkan terjadinya perang saudara di China antara kelompok
nasionalis dan kelompok komunis sejak tahun 1927.
Revolusi nasional cina.pptx

More Related Content

Similar to Revolusi nasional cina.pptx

Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)Ayu Aliyatun
 
Sistem pemerintahan cina
Sistem pemerintahan cinaSistem pemerintahan cina
Sistem pemerintahan cinaALKATA
 
Pergerakan nasionalisme asia
Pergerakan nasionalisme asiaPergerakan nasionalisme asia
Pergerakan nasionalisme asiaRohman Efendi
 
Ujian akhir semester sejarah
Ujian akhir semester sejarah Ujian akhir semester sejarah
Ujian akhir semester sejarah Alia Jessica
 
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptx
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptxPPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptx
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptxMuhammadJuari
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)Ayu Aliyatun
 
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme China
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme ChinaMakalah Sejarah tentang Nasionalisme China
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme ChinaDede Adi Nugraha
 
Modernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokModernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokrahmat abiy
 
Modernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokModernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokrahmat abiy
 
Revolusi nasional indonesia
Revolusi nasional indonesiaRevolusi nasional indonesia
Revolusi nasional indonesiaNurfaisyalAnas
 

Similar to Revolusi nasional cina.pptx (20)

Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (gambar)
 
Sistem pemerintahan cina
Sistem pemerintahan cinaSistem pemerintahan cina
Sistem pemerintahan cina
 
Revolusi 1911
Revolusi 1911Revolusi 1911
Revolusi 1911
 
Peranan 4 tokoh
Peranan 4 tokohPeranan 4 tokoh
Peranan 4 tokoh
 
Sistem Politik China
Sistem Politik ChinaSistem Politik China
Sistem Politik China
 
Revolusi Cina
Revolusi CinaRevolusi Cina
Revolusi Cina
 
Pergerakan nasionalisme asia
Pergerakan nasionalisme asiaPergerakan nasionalisme asia
Pergerakan nasionalisme asia
 
Perang china
Perang chinaPerang china
Perang china
 
Ujian akhir semester sejarah
Ujian akhir semester sejarah Ujian akhir semester sejarah
Ujian akhir semester sejarah
 
abad 20 BAB I.pdf
abad 20 BAB I.pdfabad 20 BAB I.pdf
abad 20 BAB I.pdf
 
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptx
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptxPPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptx
PPT KELAAS 11 (REVOLUSI RUSIA DAN REVOLUSI INDONESIA).pptx
 
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
Perang Dingin - Revolusi Komunis Cina / Republik Rakyat Tiongkok (bacaan)
 
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme China
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme ChinaMakalah Sejarah tentang Nasionalisme China
Makalah Sejarah tentang Nasionalisme China
 
Revolusi china
Revolusi chinaRevolusi china
Revolusi china
 
BAB 4.pptx
BAB 4.pptxBAB 4.pptx
BAB 4.pptx
 
Sistem pemerintahan china
Sistem pemerintahan chinaSistem pemerintahan china
Sistem pemerintahan china
 
REVOLUSI RUSIA
REVOLUSI RUSIAREVOLUSI RUSIA
REVOLUSI RUSIA
 
Modernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokModernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkok
 
Modernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkokModernisasi tiongkok
Modernisasi tiongkok
 
Revolusi nasional indonesia
Revolusi nasional indonesiaRevolusi nasional indonesia
Revolusi nasional indonesia
 

Recently uploaded

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..widyakusuma99
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaFathan Emran
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaagusmulyadi08
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfNurSriWidyastuti1
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 

Recently uploaded (20)

ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 

Revolusi nasional cina.pptx

  • 2. • Pada akhir abad ke-19 Masehi, paham-paham nasionalisme dan demokrasi mulai masuk di kawasan Asia.Hal tersebut menimbulkan beberapa pergolakan sosial dan politik di negara-negara Asia, termasuk China.Revolusi China adalah sebuah pergolakan politik yang berusaha untuk meruntuhkan kekaisaran Dinasti Manchu dan mendirikan negara demokrasi China. Revolusi China berlangsung pada awal abad ke-20 Masehi (1911-1912 M).Dalam buku Sejarah Asia Tenggara I (2012) karya Leo Agung S, dijelaskan latar belakang revolusi China, sebagai berikut: Kekalahan China dalam perang melawan Jepang pada tahun 1895Korupsi yang dilakukan oleh para petinggi Dinasti ManchuMeninggalnya kaisar Dinasti ManchuPenyelewengan kekuasaan oleh Dinasti Manchu yang mengakibatkan kesengseraan rakyat ChinaAdanya kesadaran bangsa China untuk melakukan perubahan yang dipimpin oleh golongan cendekiawan
  • 3. • Republik Rakyat China (RRC) adalah bentuk pemerintahan di pusat China daratan, yang dibentuk oleh pemimpin Komunis China Mao Zedong dalam deklarasinya pada 1 Oktober 1949.Pengumuman tersebut mengakhiri perang saudara skala penuh antara Partai Komunis China (CCP) dan Partai Nasionalis, atau Kuomintang (KMT), yang pecah segera setelah Perang Dunia II dan telah didahului oleh konflik antara kedua belah pihak sejak 1920-an. • Pembentukan RRC juga melengkapi proses panjang pergolakan pemerintahan di China yang dimulai dengan Revolusi China pada 1911.Jatuhnya pusat China daratan di tangan komunisme pada 1949 membuat Amerika Serikat menangguhkan hubungan diplomatik dengan RRT selama beberapa dekade, seperti yang dilansir dari Office of the Historian.
  • 4. • BERDIRINYA PARTAI nasional cina kau min tang Meski saat ini dikuasai Partai Komunis China, ada pula Partai Nasionalis China atau Kuomintang, yang lebih dulu berdiri di China.Kuomintang dibentuk pada 25 Agustus 1912 oleh salah satu tokoh besar dalam sejarah Revolusi Cina, Sun Yat Sen.Jauh sebelum pembentukan, pada 24 November 1894, Sun Yat Sen lebih dulu mendirikan “Revive China Society” atau Hsing Chung Hui di Honolulu, Republik Hawaii.Inilah yang jadi cikal bakal Kuomintang. • Saat Partai Komunis China atau Kungchantang berdiri, partai yang dipimpin Sun Yat Sen selama 13 tahun ini menjadi partai yang bekerjasama, bersaing, dan berebut ideologi.Kedua partai ini pun punya andil dalam membentuk negara republik China modern.
  • 5. • Selepas wafatnya Sun Yat Sen tahun 1925, kepemimpinan Kuomintang diambil alih Jenderal Chiang Kai-Shek.Ia berusaha melakukan pendirian Negara China yang stabil dengan cara sentralisasi pemerintahan.Ini diwujudkan dengan cara menaklukkan para panglima perang di pelosok daerah, sembari menangkal pengaruh komunisme dan menghalau invasi Jepang.Ketegangan antara Kuomintang dan Kungchantang memang sempat mengakibatkan terjadinya perang saudara di China antara kelompok nasionalis dan kelompok komunis sejak tahun 1927.