SlideShare a Scribd company logo
Resume Kerajaan Demak 
Identitas Buku 
Judul Buku : BSE Sejarah Indonesia 
Penulis : Dwi Ari Listiyani 
Penerbit : Pusat Perbukuan Depdiknas 
Tahun terbit : 2009 
Kota terbit : Jakarta 
Resume : BAB III. Awal Perkembangan Islam di Indonesia (Kerajaan Demak) 
Kerajaan Demak 
Kerajaan Demak didirikan oleh persekutuan pedagang Islam di pantai utara Jawa 
yang dipimpin oleh Raden Fatah yang pada saat itu berkedudukan sebagai Bupati Bintoro 
(Demak), seorang keturunan Raja Brawijaya V yang menikah dengan putri Campa dari 
Vietnam. Mundurnya Kerajaan Majapahit memberikan kesempatan kepada para bupati yang 
berada di pesisir pantai utara Jawa untuk melepaskan diri, khususnya Demak. Faktor lain 
yang mendorong perkembangan Demak ialah letaknya yang strategis di jalur perdagangan 
Indonesia bagian barat dengan Indonesia bagian timur. Setelah Majapahit mengalami 
kehancuran, Demak berubah menjadi kerajaan Islam pertama di tanah Jawa dengan ibu kota 
di Bintoro. Letaknya yang strategis di antara Bergota (pelabuhan Kerajaan Mataram wangsa 
Syailendra) dan Jepara, menempatkan Demak sebagai kerajaan yang penting di Nusantara. 
Oleh para Wali, Raden Patah diangkat menjadi sultan di Bintoro dengan gelar Sultan Alam 
Akbar al-Fatah, sebagai bawahan Majapahit. Bintoro pun berganti nama menjadi Demak. 
Para Wali sepakat bahwa sudah saatnya Demak melepaskan diri dari Majapahit dan 
mengangkat Raden Patah menjadi raja Demak pertama. Oleh Tome Pires, ia ditulis sebagai 
Pate Rodin Sr. 
A. Kehidupan Politik 
a) Raden Patah (1475 – 1518) 
Dengan bantuan daerah-daerah lain yang masuk Islam, seperti Jepara, Tuban, dan 
Gresik, Raden Patah pada tahun 1475 berhasil mendirikan Kerajaan Demak, yang 
merupakan kerajaan Islam pertama di Jawa. Menurut Babad Tanah Jawa, Raden Patah 
adalah putra Brawijaya V (Raja Majapahit terakhir) dengan putri Campa. Raden Patah 
semula diangkat menjadi bupati oleh Kerajaan Majapahit di Bintoro Demak dengan gelar 
Sultan Alam Akhbar al Fatah. Posisi Demak yang strategi menempatkannya sebagai 
pengganti Malaka, saat Portugis berhasil menguasai bandar terbesar di Asia Tenggara 
tersebut. Bahkan, Demak berani memblokade pengiriman beras ke Malaka hingga 
membuat Portugis kekurangan makanan.
b) Adipati Unus (1518–1521) 
Adipai Unus menggantikan ayahnya (Raden Patah) untuk menjalankan roda 
pemerintahan. Ia lebih dikenal dengan nama Pangeran Sabrang Lor (gelar yang diterima 
sebab pernah mengadakan serangan ke utara/Malaka). Adipati Unus meninggal tanpa 
meningalkan putra sehingga seharusnya digantikan oleh adiknya, Pangeran Sekar Seda 
Lepen. Akan tetapi, pangeran ini dibunuh oleh kemenakannya sehingga yang 
menggantikan takhta Demak adalah adik Adpati Unus yang lain, yakni Pangeran 
Trenggono 
c) Sultan Trenggono (1521 – 1546) 
Dibawah pemerintahan Sultan Trenggono Kerajaan Demak mencapai puncak 
kejayaannya. Wilayah kekuasaannya sangat luas, meliputi Jawa Barat (Banten, Jayakarta, 
dan Cirebon), Jawa Tengah, dan sebagian Jawa Timur. Tindakan-tindakan penting yang 
pernah dilakukan Sultan Trenggono adalah sebagai berikut: 
a. menegakkan agama Islam; 
b. membendung perluasan daerah yang dilakukan oleh Portugis 
c. menguasai dan mengislamkan Banten, Cirebon, dan Sunda Kelapa (Perluasan ke 
wilayah Jawa Barat ini dipimpin oleh Fatahilah (Faletehan) yang kemudian menurunkan 
raja-raja Banten). 
d. berhasil menaklukkan Mataram, Singasari, dan Blambangan. 
Sebagai kerajaan maritim, Demak menjadi bandar transit antardaerah penghasil 
rempah-rempah di Indonesia Timur (Maluku) dan Malaka di barat. Ia pun menjadikan 
Demak sebagai pusat kekuasaan sekaligus pusat penyebaran Islam di Jawa. Untuk itu 
Sultan Trenggana menguasai kerajan-kerajaan di pantai utara Jawa. Menurut Tome Pires, 
Sultan Trenggana merupakan raja yang selalu menghabiskan waktu bersenang-senang. Ia 
tak terlalu memperhatikan ancaman Portugis di Malaka terhadap kedaulatan Demak. 
Dalam usaha meluaskan kekuasaannya ke Jawa Timur, Sultan Trenggono meninggal 
dunia di perjalanan ketika akan menyerang Pasuruan (Blambangan, Jawa Timur) pada 
tahun 1546. Setelah Sultan Trenggana tiada, kembali terjadi kemelut politik antara 
keluarga Pangeran Sekar Seda Lepen dengan keluarga Sultan Trenggono. Di tengah 
kemelut tersebut, tampil Joko Tingkir, adipati Pajang bawahan Demak. Ia meredam 
pemberontakan Arya (Ario) Penangsang, putera Pangeran Sekar Seda Lepen, yang 
berkuasa di Jipang (Bojonegoro). 
d) Sultan Hadiwijoyo (1552 – 1557) 
Sultan Hadiwijoyo merupakan gelar yang diberikan kepada Joko Tingkir. Ia berhasil 
naik tahta karena berhasil meredam pemberontakan yang dilakukan oleh Arya 
Penangsang. Ia diangkat sebagai raja Demak setelah sebelumnya terjadi perang saudara 
perebutan kekuasaan antara keluarga Sultan Trenggono dengan keluarga Pangeran Sekar 
Seda sekitar tahun 1546 sampai dengan tahun 1552.
B. Kehidupan Ekonomi 
Demak sebagai kerajaan maritim, menjalankan fungsinya sebagai penghubung atau transit 
daerah penghasil rempah-rempah di bagian timur dengan Malaka sebagai pasaran di bagian 
barat. Perekonomian Demak dapat berkembang dengan pesat di dunia maritim karena 
didukung oleh penghasil dalam bidang agraris yang cukup besar. Komoditas yang dipasarkan 
antara lain beras yang dihasilkan daerah pedalaman dan rempah-rempah dari Indonesia 
Timur. Aktivitas perdagangan maritim itu menyebabkan Kerajaan Demak mendapatkan 
keuntungan yang sangat besar. Banyak kapal berlalu lalang di kawasan Laut Jawa untuk 
memasarkan komoditasnya. 
C. Kehidupan Sosial Budaya 
Kehidupan sosial Demak diatur oleh hukum-hukum Islam, namun juga masih menerima 
tradisi lama. Dengan demikian, muncul sistem kehidupan sosial yang telah mendapat 
pengaruh Islam. Di bidang budaya, terlihat jelas dengan adanya pembangunan Masjid Agung 
Demak yang terkenal dengan salah satu tiang utamanya terbuat dari kumpulan sisa-sisa kayu 
yang dipakai untuk membuat masjid itu sendiri yang disebut soko tatal. Di pendapa (serambi 
depan masjid) itulah Sunan Kalijaga (pemimpin pembangunan masjid) meletakkan dasar-dasar 
syahadatain (perayaan Sekaten). Tujuannya ialah untuk memperoleh banyak pengikut 
agama Islam. Tradisi Sekaten itu sampai sekarang masih berlangsung di Yogyakarta, 
Surakarta, dan Cirebon. 
Demak merupakan pusat penyebaran dan pengembangan agama Islam dengan tokoh 
utama wali sanga. Masing-masing wali memiliki cara dan strategi sendiri-sendiri saat harus 
menyebarkan agama Islam di kalangan rakyat yang masih terpengaruh agama dan 
kebudayaan Hindu-Buddha. Media yang digunakan pun beraneka ragam, sehingga 
menghasilkan kebudayaan yang beragam pula. Para wali tidak canggung untuk menggunakan 
media wayang untuk kegiatan dakwah mereka. Dalam kehidupan sosial kemasyarakatan, para 
wali menempati posisi yang penting. Di dalam lingkungan keraton, para wali menjadi 
penasihat spiritual raja beserta keluarganya. Sementara itu, tidak sedikit wali yang membuka 
pondok pesantren untuk mendidik santri dari berbagai daerah. Kuatnya pengaruh wali dalam 
kehidupan sosial masyarakat, menyebabkan tradisi peninggalan wali masih banyak yang 
diterapkan oleh sebagian besar kalangan rakyat Jawa.

More Related Content

What's hot

Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar PulauIslam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar PulauDiennisa Thahira
 
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaSejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaAisyah Rosyidah
 
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Mulia Fathan
 
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawa
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawaKerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawa
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawaHana Medina
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiadewi inne kumalasari
 
Islam dan jaringan perdagangan
Islam dan jaringan perdaganganIslam dan jaringan perdagangan
Islam dan jaringan perdaganganFaza Fuadina
 
Islam dan jaringan perdagangan antar pulau
Islam dan jaringan perdagangan antar pulauIslam dan jaringan perdagangan antar pulau
Islam dan jaringan perdagangan antar pulauViker' Bab
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiaKerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiaYuvita H
 
Kerajaan - Kerajaan Islam di Nusantara
Kerajaan - Kerajaan Islam di NusantaraKerajaan - Kerajaan Islam di Nusantara
Kerajaan - Kerajaan Islam di Nusantarahannafatiha
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan bantensari_sweet
 
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Mulia Fathan
 
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantara
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantaraTerbentuknya jaringan keilmuan dinusantara
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantaraDiennisa Thahira
 
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdaganganterbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangannurulrp
 
Kerajaan cirebon
Kerajaan cirebonKerajaan cirebon
Kerajaan cirebonSulthan Isa
 

What's hot (20)

Presentasi demak
Presentasi demakPresentasi demak
Presentasi demak
 
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar PulauIslam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Sejarah kerajaan demak
Sejarah  kerajaan demak Sejarah  kerajaan demak
Sejarah kerajaan demak
 
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawaSejarah xi kerajaan islam di jawa
Sejarah xi kerajaan islam di jawa
 
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
Kelompok 3. Kerajaan Demak (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Indon...
 
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawa
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawaKerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawa
Kerajaan-Kerajaan Islam di Pulau jawa
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesia
 
Islam dan jaringan perdagangan
Islam dan jaringan perdaganganIslam dan jaringan perdagangan
Islam dan jaringan perdagangan
 
Islam dan jaringan perdagangan antar pulau
Islam dan jaringan perdagangan antar pulauIslam dan jaringan perdagangan antar pulau
Islam dan jaringan perdagangan antar pulau
 
kerajaan Demak dan banten
kerajaan Demak dan bantenkerajaan Demak dan banten
kerajaan Demak dan banten
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiaKerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia
 
Kerajaan - Kerajaan Islam di Nusantara
Kerajaan - Kerajaan Islam di NusantaraKerajaan - Kerajaan Islam di Nusantara
Kerajaan - Kerajaan Islam di Nusantara
 
Kerajaan banten
Kerajaan bantenKerajaan banten
Kerajaan banten
 
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
Kelompok 7 Kerajaan Makassar (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di Ind...
 
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantara
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantaraTerbentuknya jaringan keilmuan dinusantara
Terbentuknya jaringan keilmuan dinusantara
 
11.Kerajaan demak
11.Kerajaan demak11.Kerajaan demak
11.Kerajaan demak
 
Kesultanan cirebon
Kesultanan cirebonKesultanan cirebon
Kesultanan cirebon
 
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdaganganterbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
 
Kerajaan cirebon
Kerajaan cirebonKerajaan cirebon
Kerajaan cirebon
 

Similar to Kerajaan Demak

SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKSEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKmaghfiraputeri
 
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdfpower-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdflukmanchannel
 
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiKerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiFitriHastuti2
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKevinAnggono
 
sejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxsejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxMuriadi Suriyanto
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakValencia Rizal
 
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaPeran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaEva Rahma Indriyani
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan DemakHerdiana
 
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxtentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxFaisalAriij
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiaKerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiathelesssonsblog
 

Similar to Kerajaan Demak (20)

SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAKSEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
SEJARAH KELAS 11 - KERAJAAN ISLAM DEMAK
 
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdfpower-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
power-point-sejarah-kerajaan-islam-di-demak-dan-mataram-islam.pdf
 
Kerajaan demak kelompok 4
Kerajaan demak kelompok 4Kerajaan demak kelompok 4
Kerajaan demak kelompok 4
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
sejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawasejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawa
 
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiKerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
 
Kerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawaKerajaan islam di pulau jawa
Kerajaan islam di pulau jawa
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan Demak
 
sejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptxsejarah indonesia, demak.pptx
sejarah indonesia, demak.pptx
 
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan DemakKerajaan Banten dan Kerajaan Demak
Kerajaan Banten dan Kerajaan Demak
 
Kerajaan Islam Jawa Lengkap
Kerajaan Islam Jawa LengkapKerajaan Islam Jawa Lengkap
Kerajaan Islam Jawa Lengkap
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan Demak
 
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di IndonesiaPeran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
Peran Kerajaan dalam Perkembangan Agama Islam di Indonesia
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan Demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
Kerajaan demak
Kerajaan demakKerajaan demak
Kerajaan demak
 
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptxtentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
tentang Kesultanan Demak kelompok 3.pptx
 
Kerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesiaKerajaan islam di indonesia
Kerajaan islam di indonesia
 
Demak
DemakDemak
Demak
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)LabibAqilFawaizElB
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfNurSriWidyastuti1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxEkoPutuKromo
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfMIN1Sumedang
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfPangarso Yuliatmoko
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docxRinawatiRinawati10
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 

Kerajaan Demak

  • 1. Resume Kerajaan Demak Identitas Buku Judul Buku : BSE Sejarah Indonesia Penulis : Dwi Ari Listiyani Penerbit : Pusat Perbukuan Depdiknas Tahun terbit : 2009 Kota terbit : Jakarta Resume : BAB III. Awal Perkembangan Islam di Indonesia (Kerajaan Demak) Kerajaan Demak Kerajaan Demak didirikan oleh persekutuan pedagang Islam di pantai utara Jawa yang dipimpin oleh Raden Fatah yang pada saat itu berkedudukan sebagai Bupati Bintoro (Demak), seorang keturunan Raja Brawijaya V yang menikah dengan putri Campa dari Vietnam. Mundurnya Kerajaan Majapahit memberikan kesempatan kepada para bupati yang berada di pesisir pantai utara Jawa untuk melepaskan diri, khususnya Demak. Faktor lain yang mendorong perkembangan Demak ialah letaknya yang strategis di jalur perdagangan Indonesia bagian barat dengan Indonesia bagian timur. Setelah Majapahit mengalami kehancuran, Demak berubah menjadi kerajaan Islam pertama di tanah Jawa dengan ibu kota di Bintoro. Letaknya yang strategis di antara Bergota (pelabuhan Kerajaan Mataram wangsa Syailendra) dan Jepara, menempatkan Demak sebagai kerajaan yang penting di Nusantara. Oleh para Wali, Raden Patah diangkat menjadi sultan di Bintoro dengan gelar Sultan Alam Akbar al-Fatah, sebagai bawahan Majapahit. Bintoro pun berganti nama menjadi Demak. Para Wali sepakat bahwa sudah saatnya Demak melepaskan diri dari Majapahit dan mengangkat Raden Patah menjadi raja Demak pertama. Oleh Tome Pires, ia ditulis sebagai Pate Rodin Sr. A. Kehidupan Politik a) Raden Patah (1475 – 1518) Dengan bantuan daerah-daerah lain yang masuk Islam, seperti Jepara, Tuban, dan Gresik, Raden Patah pada tahun 1475 berhasil mendirikan Kerajaan Demak, yang merupakan kerajaan Islam pertama di Jawa. Menurut Babad Tanah Jawa, Raden Patah adalah putra Brawijaya V (Raja Majapahit terakhir) dengan putri Campa. Raden Patah semula diangkat menjadi bupati oleh Kerajaan Majapahit di Bintoro Demak dengan gelar Sultan Alam Akhbar al Fatah. Posisi Demak yang strategi menempatkannya sebagai pengganti Malaka, saat Portugis berhasil menguasai bandar terbesar di Asia Tenggara tersebut. Bahkan, Demak berani memblokade pengiriman beras ke Malaka hingga membuat Portugis kekurangan makanan.
  • 2. b) Adipati Unus (1518–1521) Adipai Unus menggantikan ayahnya (Raden Patah) untuk menjalankan roda pemerintahan. Ia lebih dikenal dengan nama Pangeran Sabrang Lor (gelar yang diterima sebab pernah mengadakan serangan ke utara/Malaka). Adipati Unus meninggal tanpa meningalkan putra sehingga seharusnya digantikan oleh adiknya, Pangeran Sekar Seda Lepen. Akan tetapi, pangeran ini dibunuh oleh kemenakannya sehingga yang menggantikan takhta Demak adalah adik Adpati Unus yang lain, yakni Pangeran Trenggono c) Sultan Trenggono (1521 – 1546) Dibawah pemerintahan Sultan Trenggono Kerajaan Demak mencapai puncak kejayaannya. Wilayah kekuasaannya sangat luas, meliputi Jawa Barat (Banten, Jayakarta, dan Cirebon), Jawa Tengah, dan sebagian Jawa Timur. Tindakan-tindakan penting yang pernah dilakukan Sultan Trenggono adalah sebagai berikut: a. menegakkan agama Islam; b. membendung perluasan daerah yang dilakukan oleh Portugis c. menguasai dan mengislamkan Banten, Cirebon, dan Sunda Kelapa (Perluasan ke wilayah Jawa Barat ini dipimpin oleh Fatahilah (Faletehan) yang kemudian menurunkan raja-raja Banten). d. berhasil menaklukkan Mataram, Singasari, dan Blambangan. Sebagai kerajaan maritim, Demak menjadi bandar transit antardaerah penghasil rempah-rempah di Indonesia Timur (Maluku) dan Malaka di barat. Ia pun menjadikan Demak sebagai pusat kekuasaan sekaligus pusat penyebaran Islam di Jawa. Untuk itu Sultan Trenggana menguasai kerajan-kerajaan di pantai utara Jawa. Menurut Tome Pires, Sultan Trenggana merupakan raja yang selalu menghabiskan waktu bersenang-senang. Ia tak terlalu memperhatikan ancaman Portugis di Malaka terhadap kedaulatan Demak. Dalam usaha meluaskan kekuasaannya ke Jawa Timur, Sultan Trenggono meninggal dunia di perjalanan ketika akan menyerang Pasuruan (Blambangan, Jawa Timur) pada tahun 1546. Setelah Sultan Trenggana tiada, kembali terjadi kemelut politik antara keluarga Pangeran Sekar Seda Lepen dengan keluarga Sultan Trenggono. Di tengah kemelut tersebut, tampil Joko Tingkir, adipati Pajang bawahan Demak. Ia meredam pemberontakan Arya (Ario) Penangsang, putera Pangeran Sekar Seda Lepen, yang berkuasa di Jipang (Bojonegoro). d) Sultan Hadiwijoyo (1552 – 1557) Sultan Hadiwijoyo merupakan gelar yang diberikan kepada Joko Tingkir. Ia berhasil naik tahta karena berhasil meredam pemberontakan yang dilakukan oleh Arya Penangsang. Ia diangkat sebagai raja Demak setelah sebelumnya terjadi perang saudara perebutan kekuasaan antara keluarga Sultan Trenggono dengan keluarga Pangeran Sekar Seda sekitar tahun 1546 sampai dengan tahun 1552.
  • 3. B. Kehidupan Ekonomi Demak sebagai kerajaan maritim, menjalankan fungsinya sebagai penghubung atau transit daerah penghasil rempah-rempah di bagian timur dengan Malaka sebagai pasaran di bagian barat. Perekonomian Demak dapat berkembang dengan pesat di dunia maritim karena didukung oleh penghasil dalam bidang agraris yang cukup besar. Komoditas yang dipasarkan antara lain beras yang dihasilkan daerah pedalaman dan rempah-rempah dari Indonesia Timur. Aktivitas perdagangan maritim itu menyebabkan Kerajaan Demak mendapatkan keuntungan yang sangat besar. Banyak kapal berlalu lalang di kawasan Laut Jawa untuk memasarkan komoditasnya. C. Kehidupan Sosial Budaya Kehidupan sosial Demak diatur oleh hukum-hukum Islam, namun juga masih menerima tradisi lama. Dengan demikian, muncul sistem kehidupan sosial yang telah mendapat pengaruh Islam. Di bidang budaya, terlihat jelas dengan adanya pembangunan Masjid Agung Demak yang terkenal dengan salah satu tiang utamanya terbuat dari kumpulan sisa-sisa kayu yang dipakai untuk membuat masjid itu sendiri yang disebut soko tatal. Di pendapa (serambi depan masjid) itulah Sunan Kalijaga (pemimpin pembangunan masjid) meletakkan dasar-dasar syahadatain (perayaan Sekaten). Tujuannya ialah untuk memperoleh banyak pengikut agama Islam. Tradisi Sekaten itu sampai sekarang masih berlangsung di Yogyakarta, Surakarta, dan Cirebon. Demak merupakan pusat penyebaran dan pengembangan agama Islam dengan tokoh utama wali sanga. Masing-masing wali memiliki cara dan strategi sendiri-sendiri saat harus menyebarkan agama Islam di kalangan rakyat yang masih terpengaruh agama dan kebudayaan Hindu-Buddha. Media yang digunakan pun beraneka ragam, sehingga menghasilkan kebudayaan yang beragam pula. Para wali tidak canggung untuk menggunakan media wayang untuk kegiatan dakwah mereka. Dalam kehidupan sosial kemasyarakatan, para wali menempati posisi yang penting. Di dalam lingkungan keraton, para wali menjadi penasihat spiritual raja beserta keluarganya. Sementara itu, tidak sedikit wali yang membuka pondok pesantren untuk mendidik santri dari berbagai daerah. Kuatnya pengaruh wali dalam kehidupan sosial masyarakat, menyebabkan tradisi peninggalan wali masih banyak yang diterapkan oleh sebagian besar kalangan rakyat Jawa.