SlideShare a Scribd company logo
SC E-BANKING 2015
1
JUDUL :
Usaha Kerajinan Kotak Tisu Dari Bahan Tekstil
OLEH : SC E-BANKING
Anggota :
1. Ahmad Yanwar Dimas S. ( Koordinator )
2. Ahmad Aminudin ( Pemasaran 2 )
3. Akhmad Fatik ( Produksi )
4. Aida Nurul I. ( Pemasaran 1 )
5. Ayuning Wulan ( Keuangan )
Pembina : Bpk. Kohar
SC E-BANKING 2015
2
Proposal Usaha
Judul : Usaha Kerajinan kotak tisu dari bahan tekstil
Oleh : SC E-BANKING
Ringkasan Proyek
Managemen
Nama Perusahaan : SC E-BANKING
Nama Koordinator Perusahaan : A. Yanwar Dimas S.
Bidang Usaha : Kerajinan Tangan
Jumlah Tenaga Kerja : 5 orang
Pemasaran
Produk yang Dipasarkan : kotak tisu dari kain flanel
Sasaran Konsumen : Pelajar dan masyarakat
Wilayah Pemasaran : mojokerto dan sekitarnya
Rencana Penjualan (tahun) : 2015
Harga Jual : kotak tisu : Rp : 32.000,-
Penetapan Harga Jual
Total Biaya Proyek : Rp. 50.000,-
Pinjaman yang Diajukan : Rp. 10.000,-
Daftar Riwayat Hidup Pengelola
Nama : A. Yanwar Dimas S.
TTL : Mojokerto , 31 januari 1999
Alamat Rumah : Dsn. Sengon Ds. kebontunggul
Pendidikan : SMA
Pelatihan yang telah diikuti : Prakarya dan Kweirausahaan
Keterampilan : Membuat Tempat Tisu Kain flanel .
SC E-BANKING 2015
3
Bab I Pendahuluan
Judul Kegiatan
Usaha Kerajinan Tempat Tisu Kain Flanel.
Status Usaha
Usaha yang ingin kami jalankan adalah usaha pengembangan.
Bentuk Kegiatan
Usaha yang akan kami dirikan adalah jenis usaha kerajinan berskala kecil
berbahan baku berbagai macam pernak-pernik. Alasan Kami dalam memilih usaha
kerjinan aksesoris unik dan cantik, kami didasarkan atas pertimbangan-pertimbangan
berikut :
 Tempat Tisu sudah menjadi kebutuhan tersier yang paling familiar Bahan baku
yang kami gunakan tidak terlalu sulit dan mudah didapat.
 Mengembangkan dan menuangkan kreatifitas kami dengan membuat aksesois
yang lebih menarik lagi.
 Tujuan Kegiatan adalah untuk mengembangkan kreatifitas kami dalam bidang
usaha Sebagai bentuk pembelajaran diri dalam berwirausaha.
Bab II Metode Pelaksanaan
Produk
Produk Kerajinan yang akan saya hasilkan adalah aksesoris cantik yaitu berbagai
macam produk yang digunakan untuk memperindah ruangan. Aksesoris akan kami
produksi sesuai dengan kreatifitas yang kami miliki. Kain flanel untuk menghias tempat
tisu. Aksesoris cantik ini bersifat universal, tidak hanya anak kecil yang menyukai tapi
juga para remaja dan orang dewasa .
Bahan Baku
 Kain Flanel secukupnya
 Kain Renda apabila diperlukan untuk mempercantik tampilan
 Gunting dan Pisau Cater
 Kotak Tisu, karena kami tidak bisa membuat sendiri dengan kardus.
 Lem tembak/lem bakar
 Benang, Jarum jahit apabila diperlukan
Tutorial Cara Pembuatannya
 Tempelkan kain Flanel dengan menggunakan lem pada bagian luar kota tisu tadi.
Sebaiknya gunakan kain Flanel yang berbeda warnanya supaya terlihat lebih
bagus dan unik. Anda juga bisa menambahkan kain Renda agar terlihat lebih
cantik.
 Selanjutnya tempelkan kain Flanel pada bagian tutup kotak tisu sama seperti tadi
dengan menggunakan lem, cuma perbedaannya pada bagian tutup kami buat
lubang untuk tempat mengambil tisu. Pada bagian ini buat juga bentuk motif
yang unik agar terlihat bagus.
Pemasaran :
 Segmen pasar yang dibidik adalah wilayah Kabupaten Mojokerto.
 Pemasaran dilakukan secara Online Marketing Dan Offline Marketing
SC E-BANKING 2015
4
Tempat Produksi : Tempat produksi dilakukan di Sekolah dan Dirumah.
Analisa SWOT :
Strength
 Aksesoris cantik di design dengan full colour sehingga menjadikan ruangan lebih
terlihat hidup.
 Selain harganya murah, banyak orang yang mencari dan menyukai berbagai
jenis aksesoris ini untuk memperindah ruangan
Weakness
 Banyak pesaing di wilayh yang sama
Oppurtunities
 Bahan yang dicari mudah ddapat
 Pengelolaanya cukup mudah mendapat keuntungan
Threath
 Pesaing yang memproduksi hal yang sama semakin banyak
Bab III Target Pengeluaran
Target Produk
Produk yang akan dihasilkan adalah aksesoris ruangan cantik. Kualitas produk
aksesoris cantik menrik karena hiasannya yang unik dan berbeda. Sesuai target
konsumen yang di targetkan produk yang dihasilkan adalah 2 buah.
Target Konsumen
Konsumen yang ditargetkan adalah semua usia
Target Pendapatan
Jumlah pendapatan yang saya ingin dapatkan adalah Rp 50.000,-
Bab IV Rencana Biaya
Bahan Baku
NO Uraian Vol Satuan Harga Jumlah
1 Kain Flanel 8.000
2 Kotak Tisu Polos, 12.000
4 Gunting 2 Buah 8.000,-
5 Kain Renda 8.000
6 Benang 2 Buah 1000-
Bahan Pembantu
Uraian Vol Satuan Harga Jumlah
1 Plastik 1 Pcs 7.000,-
2 Pulpen 3 Buah 6.000,
3. Jarum 1 Buah 1000
Total 14.000 + 37.000 = 51.000
Menghitung Harga Jual
NO Uraian Jumlah
Kapasitas Produk
Biaya per Unit
Total biaya per unit 20.000 - Margin keuntungan yang diharapkan 30% Harga jual
SC E-BANKING 2015
5
Bab V Organisasi Pelaksana
A. Personal
N O
Nama Pendidikan
Deskripsi Tugas
 A. Yanwar Dimas S. (Pengelola)
 Ahmad Aminudin ( Pemasaran 2)
 Akhmad Fatik ( Produksi )
 Aida Nurul ( Pemasaran 1)
 Ayuning Wulan ( Keuangan )
Struktur Organisasi
Bab VI Penutup
Demikian Proposal usaha kerajinan aksesoriscantik saya buat. Adapun tujuan proposal
ini yaitu untuk memperkenalkan lebih detail tentang produk saya dan mengandung
para investor untuk bekerja sama membangun usaha kerajinan aksesoris cantik ini. Isi
dari proposal ini yaitu terdiri dari perkenalan produk, rincian biaya yang dibutuhkan
dalam bereproduksi, analisis SWOT produk hingga strukrur organisasi pengelola.
Semoga apa yang tertulis dalam proposal ini dapat dimengerti dengan mudah dan calon
investor tertarik untuk bergabung dalam usaha ini. Atas perhatiannya saya ucapan
terima kasih.
PENGELOLA
PRODUKSI KEUANGAN PEMASARAN
PEMASARAN 1 PEMASARAN 2

More Related Content

What's hot

Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
Shofi Asriani
 
Contoh Proposal usaha fashion
Contoh Proposal usaha fashionContoh Proposal usaha fashion
Contoh Proposal usaha fashion
Manchester United
 
Kepribadian dan gaya hidup konsumen
Kepribadian dan gaya hidup konsumenKepribadian dan gaya hidup konsumen
Kepribadian dan gaya hidup konsumenNailiamani Aman
 
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde PelangiPPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
Yesica Adicondro
 
BAB III PENUTUP
BAB III PENUTUPBAB III PENUTUP
BAB III PENUTUP
Iez Risma Nursida
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanan
sohibikhsan
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
Firmansyah Drei'und-zwanzig
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Agnes Yodo
 
Cover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAHCover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAH
Faid Doen
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivAlfan Fatoni
 
Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
Hery budiyanto
 
bab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatifbab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatif
Ameerican Ahmedas
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket SnackNuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah
 
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
aktivatetap
 
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalah
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalahContoh kesimpulan-dan-saran-makalah
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalah
hermanwae
 
Modul 1 Manajemen Pemasaran
Modul 1 Manajemen PemasaranModul 1 Manajemen Pemasaran
Modul 1 Manajemen Pemasaran
padlah1984
 
Contoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanContoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanZakiyul Mu'min
 
Soal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas xSoal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas x
Sheva Yulianti
 

What's hot (20)

Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
Proposal Kewirausahaan Usaha "Tempat Pensil Flanel"
 
Contoh Proposal usaha fashion
Contoh Proposal usaha fashionContoh Proposal usaha fashion
Contoh Proposal usaha fashion
 
Kepribadian dan gaya hidup konsumen
Kepribadian dan gaya hidup konsumenKepribadian dan gaya hidup konsumen
Kepribadian dan gaya hidup konsumen
 
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde PelangiPPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
PPT Laporan Hasil Kewirausahaan Onde - Onde Pelangi
 
BAB III PENUTUP
BAB III PENUTUPBAB III PENUTUP
BAB III PENUTUP
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanan
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
 
Pengemasan produk
Pengemasan produkPengemasan produk
Pengemasan produk
 
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMATugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
Tugas sosiologi (kenakalan remaja) untuk mata pelajaran Sosiologi SMA
 
Cover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAHCover MATA KULIAH
Cover MATA KULIAH
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
 
bab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatifbab 2 proposal kuantitatif
bab 2 proposal kuantitatif
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
 
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket SnackNuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
Nuzulatul Afifah - Entrepreneurship Usaha Buket Snack
 
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
presentasi kewirausahaan kerajinan dari bahan limbah
 
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalah
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalahContoh kesimpulan-dan-saran-makalah
Contoh kesimpulan-dan-saran-makalah
 
Modul 1 Manajemen Pemasaran
Modul 1 Manajemen PemasaranModul 1 Manajemen Pemasaran
Modul 1 Manajemen Pemasaran
 
Contoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaanContoh proposal pkm kewirausahaan
Contoh proposal pkm kewirausahaan
 
Soal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas xSoal latihan kewirausahaan kelas x
Soal latihan kewirausahaan kelas x
 

Viewers also liked

Cara membuat bros dari kain flanel ok
Cara membuat bros dari kain flanel okCara membuat bros dari kain flanel ok
Cara membuat bros dari kain flanel ok
cah_bagus12
 
Bisnis kerajinan tangan
Bisnis kerajinan tanganBisnis kerajinan tangan
Bisnis kerajinan tangan
muhammad serbu
 
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah NagaPKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
Inas Suha
 
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan KerasProposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
Eva Ria Safitri
 
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTILPROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
Nesha Mutiara
 
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah TekstilUnsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
Tika Apriliana
 
Operasi operasi himpunan
Operasi operasi himpunanOperasi operasi himpunan
Operasi operasi himpunannailussyifa
 
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan kerasProposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
Dwika Narottama
 
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan rahaMembuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
Operator Warnet Vast Raha
 
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan rahaMembuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Septian Muna Barakati
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaGaluh Musa
 
Proposal usaha presentasi
Proposal usaha  presentasiProposal usaha  presentasi
Proposal usaha presentasisyukrillah5555
 

Viewers also liked (14)

Cara membuat bros dari kain flanel ok
Cara membuat bros dari kain flanel okCara membuat bros dari kain flanel ok
Cara membuat bros dari kain flanel ok
 
Membuat kerajinan
Membuat kerajinanMembuat kerajinan
Membuat kerajinan
 
Pengolahan rotan (rattan processing)
Pengolahan rotan (rattan processing)Pengolahan rotan (rattan processing)
Pengolahan rotan (rattan processing)
 
Bisnis kerajinan tangan
Bisnis kerajinan tanganBisnis kerajinan tangan
Bisnis kerajinan tangan
 
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah NagaPKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
 
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan KerasProposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
Proposal Pembuatan Produk Kerajinan Dari Bahan Keras
 
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTILPROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
PROPOSAL KERAJINAN TEKSTIL
 
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah TekstilUnsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
Unsur Ergonomis Dan Unsur Estetika Karya Limbah Tekstil
 
Operasi operasi himpunan
Operasi operasi himpunanOperasi operasi himpunan
Operasi operasi himpunan
 
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan kerasProposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
Proposal pembuatan kerajinan dari bahan keras
 
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan rahaMembuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
Membuat bros jilbab dari kain perca smk kesehatan raha
 
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan rahaMembuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
Membuat kerajinan tangan kardus bekas smk kesehatan raha
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
 
Proposal usaha presentasi
Proposal usaha  presentasiProposal usaha  presentasi
Proposal usaha presentasi
 

Similar to Proposal usaha judul

Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil
Anggu Dwi
 
Contoh Proposal Usaha
Contoh Proposal UsahaContoh Proposal Usaha
Contoh Proposal Usaha
Darvin Try Ananda
 
Kwu batok
Kwu batokKwu batok
Kwu batok
MuhammadAsarii
 
PROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptxPROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptx
IqbalFahlevi3
 
Copy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaCopy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaKhalis Nur Hanifah
 
Proposal Kewirausahaan Batok Kelapa
Proposal Kewirausahaan Batok KelapaProposal Kewirausahaan Batok Kelapa
Proposal Kewirausahaan Batok Kelapa
InsNine
 
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashionProposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
Hery budiyanto
 
Proposal keset kaki dari benang wol
Proposal keset kaki dari benang wolProposal keset kaki dari benang wol
Proposal keset kaki dari benang wol
NSS Slide
 
Proposal kewirausahaan usaha
Proposal kewirausahaan usahaProposal kewirausahaan usaha
Proposal kewirausahaan usaha
D. Syafa'atul Anbiya
 
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
Mardika Yasa
 
BUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKKBUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKK
fiqifazriana
 
Business Ide Plan : Kimoon.id
Business Ide Plan : Kimoon.idBusiness Ide Plan : Kimoon.id
Business Ide Plan : Kimoon.id
LarasitaPutri
 
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdfPROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
irmayania
 
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapa
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapaPrakarya dan kewirausahaan batok kelapa
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapa
pahlevirizky
 
Presentasi.pptx
Presentasi.pptxPresentasi.pptx
Presentasi.pptx
RIKHADLOTULAISY2
 
Contoh proposal konveksi jahit
Contoh proposal konveksi jahitContoh proposal konveksi jahit
Contoh proposal konveksi jahit
ahmad umar
 
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
najmul190693
 
Proposal usaha disro
Proposal usaha disroProposal usaha disro
Proposal usaha disro
yudha17
 

Similar to Proposal usaha judul (20)

Proposal Usaha Tekstil
 Proposal Usaha Tekstil  Proposal Usaha Tekstil
Proposal Usaha Tekstil
 
Contoh Proposal Usaha
Contoh Proposal UsahaContoh Proposal Usaha
Contoh Proposal Usaha
 
Kwu batok
Kwu batokKwu batok
Kwu batok
 
PROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptxPROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptx
 
Copy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usahaCopy of copy of proposal usaha
Copy of copy of proposal usaha
 
Proposal Kewirausahaan Batok Kelapa
Proposal Kewirausahaan Batok KelapaProposal Kewirausahaan Batok Kelapa
Proposal Kewirausahaan Batok Kelapa
 
Bisnis plan1 Group
Bisnis plan1 GroupBisnis plan1 Group
Bisnis plan1 Group
 
Bisnis plan
Bisnis planBisnis plan
Bisnis plan
 
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashionProposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
Proposal Ipteks bagi produk ekspor (IbPE) fashion
 
Proposal keset kaki dari benang wol
Proposal keset kaki dari benang wolProposal keset kaki dari benang wol
Proposal keset kaki dari benang wol
 
Proposal kewirausahaan usaha
Proposal kewirausahaan usahaProposal kewirausahaan usaha
Proposal kewirausahaan usaha
 
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
Prakarya dan kwu awal prtmuan kls x kurikulum 2013
 
BUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKKBUSINESS PLAN UKK
BUSINESS PLAN UKK
 
Business Ide Plan : Kimoon.id
Business Ide Plan : Kimoon.idBusiness Ide Plan : Kimoon.id
Business Ide Plan : Kimoon.id
 
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdfPROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
PROPOSAL PKM LOLOS DIDANAI DIKTI dan.pdf
 
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapa
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapaPrakarya dan kewirausahaan batok kelapa
Prakarya dan kewirausahaan batok kelapa
 
Presentasi.pptx
Presentasi.pptxPresentasi.pptx
Presentasi.pptx
 
Contoh proposal konveksi jahit
Contoh proposal konveksi jahitContoh proposal konveksi jahit
Contoh proposal konveksi jahit
 
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
Pkm k prospek bisnis pemanfaatan limbah tenun troso sebagai bahan pembuatan b...
 
Proposal usaha disro
Proposal usaha disroProposal usaha disro
Proposal usaha disro
 

Recently uploaded

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

Proposal usaha judul

  • 1. SC E-BANKING 2015 1 JUDUL : Usaha Kerajinan Kotak Tisu Dari Bahan Tekstil OLEH : SC E-BANKING Anggota : 1. Ahmad Yanwar Dimas S. ( Koordinator ) 2. Ahmad Aminudin ( Pemasaran 2 ) 3. Akhmad Fatik ( Produksi ) 4. Aida Nurul I. ( Pemasaran 1 ) 5. Ayuning Wulan ( Keuangan ) Pembina : Bpk. Kohar
  • 2. SC E-BANKING 2015 2 Proposal Usaha Judul : Usaha Kerajinan kotak tisu dari bahan tekstil Oleh : SC E-BANKING Ringkasan Proyek Managemen Nama Perusahaan : SC E-BANKING Nama Koordinator Perusahaan : A. Yanwar Dimas S. Bidang Usaha : Kerajinan Tangan Jumlah Tenaga Kerja : 5 orang Pemasaran Produk yang Dipasarkan : kotak tisu dari kain flanel Sasaran Konsumen : Pelajar dan masyarakat Wilayah Pemasaran : mojokerto dan sekitarnya Rencana Penjualan (tahun) : 2015 Harga Jual : kotak tisu : Rp : 32.000,- Penetapan Harga Jual Total Biaya Proyek : Rp. 50.000,- Pinjaman yang Diajukan : Rp. 10.000,- Daftar Riwayat Hidup Pengelola Nama : A. Yanwar Dimas S. TTL : Mojokerto , 31 januari 1999 Alamat Rumah : Dsn. Sengon Ds. kebontunggul Pendidikan : SMA Pelatihan yang telah diikuti : Prakarya dan Kweirausahaan Keterampilan : Membuat Tempat Tisu Kain flanel .
  • 3. SC E-BANKING 2015 3 Bab I Pendahuluan Judul Kegiatan Usaha Kerajinan Tempat Tisu Kain Flanel. Status Usaha Usaha yang ingin kami jalankan adalah usaha pengembangan. Bentuk Kegiatan Usaha yang akan kami dirikan adalah jenis usaha kerajinan berskala kecil berbahan baku berbagai macam pernak-pernik. Alasan Kami dalam memilih usaha kerjinan aksesoris unik dan cantik, kami didasarkan atas pertimbangan-pertimbangan berikut :  Tempat Tisu sudah menjadi kebutuhan tersier yang paling familiar Bahan baku yang kami gunakan tidak terlalu sulit dan mudah didapat.  Mengembangkan dan menuangkan kreatifitas kami dengan membuat aksesois yang lebih menarik lagi.  Tujuan Kegiatan adalah untuk mengembangkan kreatifitas kami dalam bidang usaha Sebagai bentuk pembelajaran diri dalam berwirausaha. Bab II Metode Pelaksanaan Produk Produk Kerajinan yang akan saya hasilkan adalah aksesoris cantik yaitu berbagai macam produk yang digunakan untuk memperindah ruangan. Aksesoris akan kami produksi sesuai dengan kreatifitas yang kami miliki. Kain flanel untuk menghias tempat tisu. Aksesoris cantik ini bersifat universal, tidak hanya anak kecil yang menyukai tapi juga para remaja dan orang dewasa . Bahan Baku  Kain Flanel secukupnya  Kain Renda apabila diperlukan untuk mempercantik tampilan  Gunting dan Pisau Cater  Kotak Tisu, karena kami tidak bisa membuat sendiri dengan kardus.  Lem tembak/lem bakar  Benang, Jarum jahit apabila diperlukan Tutorial Cara Pembuatannya  Tempelkan kain Flanel dengan menggunakan lem pada bagian luar kota tisu tadi. Sebaiknya gunakan kain Flanel yang berbeda warnanya supaya terlihat lebih bagus dan unik. Anda juga bisa menambahkan kain Renda agar terlihat lebih cantik.  Selanjutnya tempelkan kain Flanel pada bagian tutup kotak tisu sama seperti tadi dengan menggunakan lem, cuma perbedaannya pada bagian tutup kami buat lubang untuk tempat mengambil tisu. Pada bagian ini buat juga bentuk motif yang unik agar terlihat bagus. Pemasaran :  Segmen pasar yang dibidik adalah wilayah Kabupaten Mojokerto.  Pemasaran dilakukan secara Online Marketing Dan Offline Marketing
  • 4. SC E-BANKING 2015 4 Tempat Produksi : Tempat produksi dilakukan di Sekolah dan Dirumah. Analisa SWOT : Strength  Aksesoris cantik di design dengan full colour sehingga menjadikan ruangan lebih terlihat hidup.  Selain harganya murah, banyak orang yang mencari dan menyukai berbagai jenis aksesoris ini untuk memperindah ruangan Weakness  Banyak pesaing di wilayh yang sama Oppurtunities  Bahan yang dicari mudah ddapat  Pengelolaanya cukup mudah mendapat keuntungan Threath  Pesaing yang memproduksi hal yang sama semakin banyak Bab III Target Pengeluaran Target Produk Produk yang akan dihasilkan adalah aksesoris ruangan cantik. Kualitas produk aksesoris cantik menrik karena hiasannya yang unik dan berbeda. Sesuai target konsumen yang di targetkan produk yang dihasilkan adalah 2 buah. Target Konsumen Konsumen yang ditargetkan adalah semua usia Target Pendapatan Jumlah pendapatan yang saya ingin dapatkan adalah Rp 50.000,- Bab IV Rencana Biaya Bahan Baku NO Uraian Vol Satuan Harga Jumlah 1 Kain Flanel 8.000 2 Kotak Tisu Polos, 12.000 4 Gunting 2 Buah 8.000,- 5 Kain Renda 8.000 6 Benang 2 Buah 1000- Bahan Pembantu Uraian Vol Satuan Harga Jumlah 1 Plastik 1 Pcs 7.000,- 2 Pulpen 3 Buah 6.000, 3. Jarum 1 Buah 1000 Total 14.000 + 37.000 = 51.000 Menghitung Harga Jual NO Uraian Jumlah Kapasitas Produk Biaya per Unit Total biaya per unit 20.000 - Margin keuntungan yang diharapkan 30% Harga jual
  • 5. SC E-BANKING 2015 5 Bab V Organisasi Pelaksana A. Personal N O Nama Pendidikan Deskripsi Tugas  A. Yanwar Dimas S. (Pengelola)  Ahmad Aminudin ( Pemasaran 2)  Akhmad Fatik ( Produksi )  Aida Nurul ( Pemasaran 1)  Ayuning Wulan ( Keuangan ) Struktur Organisasi Bab VI Penutup Demikian Proposal usaha kerajinan aksesoriscantik saya buat. Adapun tujuan proposal ini yaitu untuk memperkenalkan lebih detail tentang produk saya dan mengandung para investor untuk bekerja sama membangun usaha kerajinan aksesoris cantik ini. Isi dari proposal ini yaitu terdiri dari perkenalan produk, rincian biaya yang dibutuhkan dalam bereproduksi, analisis SWOT produk hingga strukrur organisasi pengelola. Semoga apa yang tertulis dalam proposal ini dapat dimengerti dengan mudah dan calon investor tertarik untuk bergabung dalam usaha ini. Atas perhatiannya saya ucapan terima kasih. PENGELOLA PRODUKSI KEUANGAN PEMASARAN PEMASARAN 1 PEMASARAN 2