SlideShare a Scribd company logo
VIRUS
Biologi kelas X SMA
Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran yaitu siswa diharapkan dapat:
- Menganalisis sejarah virus
- Menganalisis ciri-ciri dan struktur virus
- Menganalisis bentuk virus
- Menganalisis replikasi virus secara litik dan lisogenik
- Menganalisis tentang penyakit-penyakit yang disebabkan oleh virus
01 Sejarah virus Ciri-ciri dan struktur
virus
02
Bentuk virus
03 Replikasi virus
04
Pembahasan
05
Penyakit yang disebabkan
virus
Pernahkahkah kalian
mengalami flu?
Adolf Meyer Dmitri Ivanovsky Martinus Beijerinck
Sejarah Virus
Wendell Meredith Stanley
Tahun 1883 mengamati
penyakit penyebab bintik
pada tembakau
Virus berasal dari bahasa Latin, Virion  racun. Penemuan virus dimulai tahun
1883 denan ditemukannya penyakit penyebab bintik kuning pada daun
tembakau  mosaik tembakau. Berikut ini beberapa ilmuwan yang terlibat
dalam penemuan virus.
Tahun 1892 percobaan
menyaring getah tembakau
yang sakit
Tahun 1897 membuktikan
agen penyebab penyakit
pada tembakau dapat
berkembangbiak
Tahun 1935 mengkristalkan partikel
penyebab penyakit pada tembakau
Ciri-Ciri Virus
● Virus berukuran sangat kecil berkisar 0,02-0,3 um dan paling besar
berukuran 200 um.
● Tubuh virus terdiri atas selubung proton (Kapsid) dan bahan inti berupa RNA
dan DNA
● Virus tidak mempunyai membran dan organel-organel sel yang penting bagi
keidupan
● Virus hanya dapat bereproduksi jika berada dalam sel hidup atau jaringan
hidup
● Biasanya stabil pada pH 5.0 sampai 9.0
● Virus dapat dikristalkan seperti benda mati
● Aktivitas virus dapat dihilangkan oleh sinar ultra ungu dan sinar X
Struktur Virus
Struktur Tubuh Bakteriofage
Bentuk Virus
● Bentuk batang misalnya TMV
(Tobacco Mosaic Virus)
● Bentuk batang ujung oval seperti
peluru misalnya Rhabdovirus
● Bentuk bulat misalnya HIV dan
Orthomyxovirus
● Bentuk filamen misalnya virus Ebola
● Bentuk polihedral misalnya
Adenovirus
● Bentuk sepertu huruf T misalnya
bakteriofag
Daur litik terjadi jika pertahanan sel inang lebih lemah dibandingkan dengan
daya infeksi virus. Virus yang mmapu bereproduksi dengan daur litik disebut
virus virulen. Tahapan-tahapan dalam daur litik adalah adsopsi, penetrasi,
sintesis dan replikasi, pematangan, serta lisis.
Replikasi Virus
2. Daur Lisogenik
1. Daur Litik
Daur lisogenik terjadi jika pertahanan sel inang lebih baik dibandingkan
dengan daya infeksi virus. Tahapan-tahapan dalam daur lisogenik adalah
adsorpsi dan infeksi, penetrasi, penggabungan, pembelahan, serta sintesis.
1
Cacar variola, Herpes
simplex, AIDS, Influenza,
SARS, Hepatitis.
Pada Manusia
2
Rabies, Tumor,
Tetelo
Pada Hewan
3
Mosaik, Tungro, Penyakit
TYLC, Penyakit TYM,
Penyakit BGM.
Pada Tumbuhan
Penyakit yang disebabkan virus
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik
Ayo
Berdiskusi!

More Related Content

Similar to PPT MATERI VIRUS.pptx

Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
claudya bellinda
 
Virus
VirusVirus
virus.pptx
virus.pptxvirus.pptx
virus.pptx
VerliatesyaTugas
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
Wan Na
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
Wan Na
 
01.birril azizah
01.birril azizah01.birril azizah
01.birril azizahjackruto
 
Powerpoint virology
Powerpoint virologyPowerpoint virology
Powerpoint virology
Asrika Putri
 
Presentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi VirusPresentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi Virus
Bunga Bunga
 
Biologi 10 virus
Biologi 10   virusBiologi 10   virus
Biologi 10 virus
Nisa 'Icha' El
 
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptxbiologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
GRACEFEIBE
 
Biologi - VIRUS
Biologi - VIRUSBiologi - VIRUS
Biologi - VIRUS
Ammara Fathina
 
Biologi virus new
Biologi virus newBiologi virus new
Biologi virus new
naritavj
 
Materi biologi - Virus .ppt presentation
Materi biologi - Virus .ppt presentationMateri biologi - Virus .ppt presentation
Materi biologi - Virus .ppt presentation
Ismail Lathiif
 
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTTmateri virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
Picher Chr Poetra Canarie
 
Epi wahyuningsih 1113016100002 2
Epi wahyuningsih 1113016100002  2Epi wahyuningsih 1113016100002  2
Epi wahyuningsih 1113016100002 2
Epi Wahyuningsih
 
Virologi. bag 1
Virologi.  bag 1Virologi.  bag 1
Virologi. bag 1tristyanto
 

Similar to PPT MATERI VIRUS.pptx (20)

Kelompok biologi
Kelompok biologiKelompok biologi
Kelompok biologi
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
virus.pptx
virus.pptxvirus.pptx
virus.pptx
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
 
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdfBAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
BAHAN BACAAN BAB 3-3 Virus.pdf
 
01.birril azizah
01.birril azizah01.birril azizah
01.birril azizah
 
Lks sri
Lks sriLks sri
Lks sri
 
Lks sri
Lks sriLks sri
Lks sri
 
Powerpoint virology
Powerpoint virologyPowerpoint virology
Powerpoint virology
 
Presentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi VirusPresentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi Virus
 
Biologi8
Biologi8Biologi8
Biologi8
 
Bab virus kelas 1
Bab virus kelas 1Bab virus kelas 1
Bab virus kelas 1
 
Biologi 10 virus
Biologi 10   virusBiologi 10   virus
Biologi 10 virus
 
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptxbiologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
biologicalvirus-130729223419-phpapp02.pptx
 
Biologi - VIRUS
Biologi - VIRUSBiologi - VIRUS
Biologi - VIRUS
 
Biologi virus new
Biologi virus newBiologi virus new
Biologi virus new
 
Materi biologi - Virus .ppt presentation
Materi biologi - Virus .ppt presentationMateri biologi - Virus .ppt presentation
Materi biologi - Virus .ppt presentation
 
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTTmateri virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
materi virus pokok bahasan mata kuliah parasitologi ,fakultas mipa univ PGRI-NTT
 
Epi wahyuningsih 1113016100002 2
Epi wahyuningsih 1113016100002  2Epi wahyuningsih 1113016100002  2
Epi wahyuningsih 1113016100002 2
 
Virologi. bag 1
Virologi.  bag 1Virologi.  bag 1
Virologi. bag 1
 

Recently uploaded

PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

PPT MATERI VIRUS.pptx

  • 2. Tujuan Pembelajaran Tujuan pembelajaran yaitu siswa diharapkan dapat: - Menganalisis sejarah virus - Menganalisis ciri-ciri dan struktur virus - Menganalisis bentuk virus - Menganalisis replikasi virus secara litik dan lisogenik - Menganalisis tentang penyakit-penyakit yang disebabkan oleh virus
  • 3. 01 Sejarah virus Ciri-ciri dan struktur virus 02 Bentuk virus 03 Replikasi virus 04 Pembahasan 05 Penyakit yang disebabkan virus
  • 5. Adolf Meyer Dmitri Ivanovsky Martinus Beijerinck Sejarah Virus Wendell Meredith Stanley Tahun 1883 mengamati penyakit penyebab bintik pada tembakau Virus berasal dari bahasa Latin, Virion  racun. Penemuan virus dimulai tahun 1883 denan ditemukannya penyakit penyebab bintik kuning pada daun tembakau  mosaik tembakau. Berikut ini beberapa ilmuwan yang terlibat dalam penemuan virus. Tahun 1892 percobaan menyaring getah tembakau yang sakit Tahun 1897 membuktikan agen penyebab penyakit pada tembakau dapat berkembangbiak Tahun 1935 mengkristalkan partikel penyebab penyakit pada tembakau
  • 6. Ciri-Ciri Virus ● Virus berukuran sangat kecil berkisar 0,02-0,3 um dan paling besar berukuran 200 um. ● Tubuh virus terdiri atas selubung proton (Kapsid) dan bahan inti berupa RNA dan DNA ● Virus tidak mempunyai membran dan organel-organel sel yang penting bagi keidupan ● Virus hanya dapat bereproduksi jika berada dalam sel hidup atau jaringan hidup ● Biasanya stabil pada pH 5.0 sampai 9.0 ● Virus dapat dikristalkan seperti benda mati ● Aktivitas virus dapat dihilangkan oleh sinar ultra ungu dan sinar X
  • 8. Bentuk Virus ● Bentuk batang misalnya TMV (Tobacco Mosaic Virus) ● Bentuk batang ujung oval seperti peluru misalnya Rhabdovirus ● Bentuk bulat misalnya HIV dan Orthomyxovirus ● Bentuk filamen misalnya virus Ebola ● Bentuk polihedral misalnya Adenovirus ● Bentuk sepertu huruf T misalnya bakteriofag
  • 9. Daur litik terjadi jika pertahanan sel inang lebih lemah dibandingkan dengan daya infeksi virus. Virus yang mmapu bereproduksi dengan daur litik disebut virus virulen. Tahapan-tahapan dalam daur litik adalah adsopsi, penetrasi, sintesis dan replikasi, pematangan, serta lisis. Replikasi Virus 2. Daur Lisogenik 1. Daur Litik Daur lisogenik terjadi jika pertahanan sel inang lebih baik dibandingkan dengan daya infeksi virus. Tahapan-tahapan dalam daur lisogenik adalah adsorpsi dan infeksi, penetrasi, penggabungan, pembelahan, serta sintesis.
  • 10. 1 Cacar variola, Herpes simplex, AIDS, Influenza, SARS, Hepatitis. Pada Manusia 2 Rabies, Tumor, Tetelo Pada Hewan 3 Mosaik, Tungro, Penyakit TYLC, Penyakit TYM, Penyakit BGM. Pada Tumbuhan Penyakit yang disebabkan virus
  • 11. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik Ayo Berdiskusi!