SlideShare a Scribd company logo
KULINER TAHU TEK
KHAS SURABAYA
Desy Antikasari/20020074086
APA ITU TAHU TEK ?
Tahu tek adalah salah satu masakan khas kota Surabaya. Tahu tek terdiri
atas tahu goreng setengah matang dan lontong yang dipotong kecil-kecil dengan alat
gunting dan garpu untuk memegang tahu atau lontong, kentang goreng, sedikit taoge, dan
irisan ketimun dipotong kecil-panjang (seperti acar), lalu setelah disiram dengan saus
kacang dengan campuran petis di atasnya, ditaburkan kerupuk udang yang bentuknya
kecil dengan diameter sekitar 3 cm.
Tahu tek adalah salah satu makanan legendaris Surabaya, Jawa Timur.
Pawalnya tahu tek ini dijajakan secara berkeliling dengan menggunakan gerobak.
Dinamakan tahu tek karena gunting yang digunakan untuk memotong bahan seperti
tahu lontong, kentang ini selalu berbunyi “tek, tek, tek”.
Dari situ orang kemudian menyebutnya tahu tek. Ada juga yang menyebut bahwa
disebut tahu tek karena penjual biasanya memukul-mukul wajannya dengan sutil hingga
menghasilkan bunyi “tek tek tek.”
SEJARAH TAHU TEK
CARA PEMBUATAN TAHU TEK
• Siapkan semua bahan, goreng tahu, kentang
• Ulek semua bahan bumbu kacang petis hingga halus, sambil tambahkan sedikit demi
sedikit air hingga bumbu mengental.
• Potong-potong lontong, tahu goreng, kentang, dan mentimun.
• Jadikan satu bahan-bahan yang tersedia: lontong, tahu goreng, dan mentimun.
• Tambahkan tauge rebus di atasnya lalu siram dengan saus kacang petis di atasnya.
• Tahu tek siap sajikan.
KELEBIHAN KANDUNGAN TAHU TEK
Tahu paling dikenal sebagai sumber protein nabati yang baik bagi tubuh. Bahkan,
makanan ini sering menjadi sumber protein bagi vegetarian karena disebut dapat
menggantikan kebutuhan gizi yang didapat dari daging.
Kentang dan lontong yang dapat menggantikan nasi dan mengandung karbohidrat.
Saos kacang yang mengandung serat dapat mengurasi risiko kanker.
Acar timun yang berguna sebagai sumber antioksidan yang sangat baik, meningkatkan
Kesehatan pencernaan.
KEKURANGAN KANDUNGAN TAHU TEK
Pada penyajian tahu tek yaitu mengandung banyak minyak dari
penggorengan telur dan tahu. Minyak yang berlebih dapat meningkatkan
kolesterol dan lemak jahat bagi masyarakat.
DAFTAR REFERENSI
https://www.liputan6.com/lifestyle/read/4402343/asal-usul-nama-tahu-tek-makanan-
tradisional-surabaya-legendaris
https://id.wikipedia.org/wiki/Tahu_tek
https://www.idntimes.com/health/fitness/rangga-dio-hayyunuski/5-manfaat-penting-
makan-acar-bukan-sekedar-camilan-biasa-exp-c1c2
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Upaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAMUpaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAM
Ririsya
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Alfan Fatoni
 
Aspek hukum dalam bisnis
Aspek hukum dalam bisnis Aspek hukum dalam bisnis
Aspek hukum dalam bisnis
Eko Mardianto
 
Kumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumKumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumsyophi
 
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan NusantaraAspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Smywlndr wlndr
 
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di IndonesiaSuprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
Smywlndr wlndr
 
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Anid Chantique
 
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negaraBab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Syaiful Ahdan
 
Hukum agraria nasional pert ke 2
Hukum agraria nasional pert ke 2Hukum agraria nasional pert ke 2
Hukum agraria nasional pert ke 2
Annisa Fitria SH MH M.kn
 
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybiosBentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Amphie Yuurisman
 
Integrasi nasional ppt
Integrasi nasional pptIntegrasi nasional ppt
Integrasi nasional ppt
Sherly Anggraini
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar NegaraPancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara
ChatherinGurusinga
 
10. pancasila nilai pengembangan ilmu
10. pancasila nilai pengembangan ilmu10. pancasila nilai pengembangan ilmu
10. pancasila nilai pengembangan ilmu
dita rahmawati
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
10MThoriqShihab
 
Hukum lingkungan materi kuliah
Hukum lingkungan materi kuliahHukum lingkungan materi kuliah
Hukum lingkungan materi kuliah
hukum_lingkungan
 
Contoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan DiriContoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan Diri
Prayogozero
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Khoerul Anwar Abdulloh
 
Hukum pajak slide
Hukum pajak slideHukum pajak slide
Hukum pajak slide
Iko Matussuniah
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
Dadang Solihin
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Nena Puji
 

What's hot (20)

Upaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAMUpaya Penegakan HAM
Upaya Penegakan HAM
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
Aspek hukum dalam bisnis
Aspek hukum dalam bisnis Aspek hukum dalam bisnis
Aspek hukum dalam bisnis
 
Kumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukumKumpulan soal hukum
Kumpulan soal hukum
 
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan NusantaraAspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
 
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di IndonesiaSuprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
Suprastruktur dan Infrastruktur Politik di Indonesia
 
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
 
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negaraBab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
Bab v harmoni kewajiban dan hak negara ddan warga negara
 
Hukum agraria nasional pert ke 2
Hukum agraria nasional pert ke 2Hukum agraria nasional pert ke 2
Hukum agraria nasional pert ke 2
 
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybiosBentuk negara : sistem pemerintahan polybios
Bentuk negara : sistem pemerintahan polybios
 
Integrasi nasional ppt
Integrasi nasional pptIntegrasi nasional ppt
Integrasi nasional ppt
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar NegaraPancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara
 
10. pancasila nilai pengembangan ilmu
10. pancasila nilai pengembangan ilmu10. pancasila nilai pengembangan ilmu
10. pancasila nilai pengembangan ilmu
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Hukum lingkungan materi kuliah
Hukum lingkungan materi kuliahHukum lingkungan materi kuliah
Hukum lingkungan materi kuliah
 
Contoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan DiriContoh Power Point Pengenalan Diri
Contoh Power Point Pengenalan Diri
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
 
Hukum pajak slide
Hukum pajak slideHukum pajak slide
Hukum pajak slide
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
 

Similar to PPT KULINER SURABAYA.pptx

Tahu Fantasi.docx
Tahu Fantasi.docxTahu Fantasi.docx
Tahu Fantasi.docx
AdePuspita9
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
Siti Humaira'
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalSiti Humaira'
 
Malaysia – syurga makanan
Malaysia – syurga makanan Malaysia – syurga makanan
Malaysia – syurga makanan
Xarren Oh
 
PPPPPP.pptx
PPPPPP.pptxPPPPPP.pptx
PPPPPP.pptx
WahyujawaI
 
Tahu Fantasi
Tahu FantasiTahu Fantasi
Tahu Fantasi
DianaSusanti15
 
Makanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalMakanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalNishaUcik
 
Makanan tradisional
Makanan tradisionalMakanan tradisional
Makanan tradisionalBmaida10
 
Makanan tradisional
Makanan tradisionalMakanan tradisional
Makanan tradisional
Bmaida10
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
khairunnisa98
 
Pertemuan 3 Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
Pertemuan 3   Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan LaukPertemuan 3   Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
Pertemuan 3 Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
Ratnawati Sigamma
 
Sifa
SifaSifa
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi TengahMakanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Vina Widya Putri
 
Resep masakan
Resep masakan Resep masakan
Resep masakan
Dhodho Ozunu
 
Tugas lia
Tugas liaTugas lia
Tugas lia
Nurlia Muthe
 
Makanan tradisional malaysia
Makanan tradisional malaysiaMakanan tradisional malaysia
Makanan tradisional malaysiaIvy Wong
 
Menu Masakan Prasekolah
Menu Masakan PrasekolahMenu Masakan Prasekolah
Menu Masakan PrasekolahTengku Hezlin
 
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptxPENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
LaskimahPecisNew
 

Similar to PPT KULINER SURABAYA.pptx (20)

Tahu Fantasi.docx
Tahu Fantasi.docxTahu Fantasi.docx
Tahu Fantasi.docx
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
 
Kerupuk Tahu
Kerupuk TahuKerupuk Tahu
Kerupuk Tahu
 
Malaysia – syurga makanan
Malaysia – syurga makanan Malaysia – syurga makanan
Malaysia – syurga makanan
 
PPPPPP.pptx
PPPPPP.pptxPPPPPP.pptx
PPPPPP.pptx
 
Tahu Fantasi
Tahu FantasiTahu Fantasi
Tahu Fantasi
 
Makanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalMakanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisional
 
Makanan tradisional
Makanan tradisionalMakanan tradisional
Makanan tradisional
 
Makanan tradisional
Makanan tradisionalMakanan tradisional
Makanan tradisional
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
 
Pertemuan 3 Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
Pertemuan 3   Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan LaukPertemuan 3   Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
Pertemuan 3 Gizi Kulinari : Makanan Pokok dan Lauk
 
Sifa
SifaSifa
Sifa
 
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi TengahMakanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
Makanan Khas Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Tengah
 
Resep masakan
Resep masakan Resep masakan
Resep masakan
 
Tugas lia
Tugas liaTugas lia
Tugas lia
 
Makanan tradisional malaysia
Makanan tradisional malaysiaMakanan tradisional malaysia
Makanan tradisional malaysia
 
Menu Masakan Prasekolah
Menu Masakan PrasekolahMenu Masakan Prasekolah
Menu Masakan Prasekolah
 
Masak masak
Masak masakMasak masak
Masak masak
 
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptxPENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
PENINGKATAN KAPASITAS PEMUDA-PEMUDI DESA.pptx
 

PPT KULINER SURABAYA.pptx

  • 1. KULINER TAHU TEK KHAS SURABAYA Desy Antikasari/20020074086
  • 2. APA ITU TAHU TEK ? Tahu tek adalah salah satu masakan khas kota Surabaya. Tahu tek terdiri atas tahu goreng setengah matang dan lontong yang dipotong kecil-kecil dengan alat gunting dan garpu untuk memegang tahu atau lontong, kentang goreng, sedikit taoge, dan irisan ketimun dipotong kecil-panjang (seperti acar), lalu setelah disiram dengan saus kacang dengan campuran petis di atasnya, ditaburkan kerupuk udang yang bentuknya kecil dengan diameter sekitar 3 cm.
  • 3. Tahu tek adalah salah satu makanan legendaris Surabaya, Jawa Timur. Pawalnya tahu tek ini dijajakan secara berkeliling dengan menggunakan gerobak. Dinamakan tahu tek karena gunting yang digunakan untuk memotong bahan seperti tahu lontong, kentang ini selalu berbunyi “tek, tek, tek”. Dari situ orang kemudian menyebutnya tahu tek. Ada juga yang menyebut bahwa disebut tahu tek karena penjual biasanya memukul-mukul wajannya dengan sutil hingga menghasilkan bunyi “tek tek tek.” SEJARAH TAHU TEK
  • 4. CARA PEMBUATAN TAHU TEK • Siapkan semua bahan, goreng tahu, kentang • Ulek semua bahan bumbu kacang petis hingga halus, sambil tambahkan sedikit demi sedikit air hingga bumbu mengental. • Potong-potong lontong, tahu goreng, kentang, dan mentimun. • Jadikan satu bahan-bahan yang tersedia: lontong, tahu goreng, dan mentimun. • Tambahkan tauge rebus di atasnya lalu siram dengan saus kacang petis di atasnya. • Tahu tek siap sajikan.
  • 5. KELEBIHAN KANDUNGAN TAHU TEK Tahu paling dikenal sebagai sumber protein nabati yang baik bagi tubuh. Bahkan, makanan ini sering menjadi sumber protein bagi vegetarian karena disebut dapat menggantikan kebutuhan gizi yang didapat dari daging. Kentang dan lontong yang dapat menggantikan nasi dan mengandung karbohidrat. Saos kacang yang mengandung serat dapat mengurasi risiko kanker. Acar timun yang berguna sebagai sumber antioksidan yang sangat baik, meningkatkan Kesehatan pencernaan.
  • 6. KEKURANGAN KANDUNGAN TAHU TEK Pada penyajian tahu tek yaitu mengandung banyak minyak dari penggorengan telur dan tahu. Minyak yang berlebih dapat meningkatkan kolesterol dan lemak jahat bagi masyarakat.