SlideShare a Scribd company logo
Analisa Penerapan Business Intelliegence
PT. Delta Merlin Dunia Textile V
By :
Rizki Fajar Kurniawan
Student Digital Businees of ITSK Sugeng Hartono
NIM : 062102006
Company Profile
Introduction
PT. Delta Merlin Dunia Textile V
PT. DELTA MERLIN DUNIA TEXTILE V
adalah perusahaan yang tergabung
dalam DUNIATEX GROUB dan
perusahaan ini yang bergerak
dibidang tekstil weaving (Pertenunan).
PT. DELTA MERLIN DUNIA TEXTILE V
berlokasi di Ds Pondol, Grogol,
Sukoharjo, Jawa Tengah.
PT. Delta Merlin Dunia Textile V
Bussiness
Intelligence
Penerapan Business Intelligence
PT. Delta Merlin Dunia Textile V
Business Intelligence (BI)
didefinisikan sebagai proses
pengambilan keputusan yang
didukung oleh integrasi dan
analisis sumber daya data
organisasi.
Menurut DJ Powers dalam (Imelda, 2008), “Business Intelligence
menjelaskan tentang suatu konsep dan metode bagiamana untuk
meningkatkan kualitas pengambilan keputusan bisnis berdasarkan
sistem yang berbasiskan data. BI seringkali dipersamakan sebagaimana
briefing books, report and query tools, dan sistem informasi eksekutif.
BI merupakan sistem pendukung pengambilan keputusan yang
berbasiskan data-data”.
Konvensional Bussiness Intelligence
Proses recruitment dengan cara para
pelamar kerja langsung menyerahkan
berkas ke perusahaan dan diseleksi oleh
bagian personalia serta mengikuti tes
seleksi secara langsung
Sistem Business Intelligence sebagai
pendukung pengambilan keputusan
terhadap rekrutmen dan seleksi calon
karyawan baru pada PT. Delta Merlin Dunia
Textile V.
Fokus Analisa
Penerapan Business Intelliegence dalam proses recruitment karyawan
PT. Delta Merlin Dunia Textile V
Tujuan Perusahaan menerapkan Business Intelligence
Business intelligence adalah proses yang didasarkan pada teknologi dan
aplikasi yang bisa diterapkan untuk membantu menganalisis hingga
merepresentasikan data dalam bisnis apa pun.
Proses ini sangat ideal untuk manager, eksekutif, HRD dalam membuat
keputusan berkaitan dengan jalannya kegiatan recruitment karyawan baru di
perusahaan. Dengan business intelligence akan tercipta peluang baru guna
membantu mendapatkan karyawan baru sesuai dengan kebutuhan
perusahaan.
Mendapatkan
Informasi/Wawasan yang Bisa
Ditindaklanjuti
Menyediakan Data secara
Real-time
Meningkatkan Efisiensi dalam
Perusahaan
Manfaat
CONTOH DATA YANG DIGUNAKAN :
Perusahaan bisa menggunakan HR
Analytics untuk membuat pilihan
atau mengambil keputusan
rekrutmen yang lebih baik dengan
memanfaatkan data-data untuk
sourcing, selection, dan hiring.
Sumber Data :
01
02
03
04
Untuk memperkaya data pada
business intelligence maka
dibutuhkan sumber data
eksternal yaitu kompetensi
yang dimiliki oleh setiap calon
pelamar kerja. Dan data dari
advertisement platforms yang
digunakan untuk
mengiklankan lowongan
pekerjaan & branding.
Beberapa aplikasi sumber data umum untuk analisis
rekrutmen meliputi Applicants Tracking System (ATS),
Online Assessment Platform, dan Human Resources
Information System (HRIS).
Semua proses dalam proses rekrutmen mulai dari
sourcing hingga hiring akan dianalisis dalam
bentuk data, sehingga datanya dapat digunakan
untuk melakukan evaluasi proses rekrutmen
dengan lebih baik lagi.
Aplikasi Pendukung :
ATS dapat digunakan dari mulai tahap awal proses rekrutmen, yaitu mengirimkan iklan
lowongan ke website resmi perusahaan atau situs lowongan tertentu. ATS juga dapat
mengirimkan e-mail notifikasi kepada para pelamar secara otomatis, Sistem AI dari ATS
berfungsi mengolah data secara otomatis dan Data ini kemudian akan diatur dan disajikan
dalam format tertentu.
Applicants Tracking System (ATS)
Online Assessment Platform
untuk menilai keterampilan dan karakteristik kandidat secara relevan. Selain itu,
assessment juga akan secara otomatis memberi nilai untuk kandidat berdasarkan skor yang
mereka dapatkan, dan meminimalisir potensi bias rekruteran yang mungkin akan
mempengaruhi proses seleksi.
Human Resources Information System (HRIS)
HRIS dapat membantu organisasi dalam mengelola proses perekrutan dan seleksi karyawan
dengan mengumpulkan, menyimpan, dan mengelola data pelamar, serta menyajikan
informasi tentang kualifikasi dan pengalaman kerja pelamar untuk memudahkan HR
Analytics pada saat pengambil keputusan dalam proses seleksi karyawan.
01
02
03
04
Data Mining!
Data mining adalah proses pengumpulan
dan pengolahan data, memiliki tujuan
untuk mengekstrak informasi penting
pada data. Proses tersebut biasanya
dilakukan melalui perangkat lunak dengan
bantuan perhitungan statistika,
matematika, ataupun teknologi Artificial
Intelligence (AI). Data mining sendiri sering
juga disebut dengan istilah Knowledge
Discovery in Database (KDD).
Dalam penggunaan data mining,
setidaknya terdapat dua metode atau tipe
operasi yang umum digunakan untuk
mencari informasi, yaitu model verifikasi
dan model knowledge discovery. Tetapi
yang saya gunakan untuk menganalisis
operasi data mining proses recruitmen
karyawan yatu model knowledge
discovery
Operasi Data Mining
Hasil Operasi Data Mining
Harapan yang ingin dicapai dari
penerapan operasi data mining
tersebut untuk menganalisa
data calon karyawan sehingga
dapat suatu kesimpulan untuk
mengambil keputusan.
Directed knowledge discovery bekerja dengan cara menemukan penjelasan terkait nilai
target field tertentu, seperti kompetensi calon pelamar kerja, terhadap field yang lainnya
misalnya kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan. Sedangkan, undirected knowledge
discovery tidak memiliki target field. Operasi ini elakukan prediksi terhadap data dengan
menggunakan hasil – hasil yang telah diketahui dari data yang berbeda. Sebab, komputer akan
mencari pola yang terdapat pada data. Demikian, apabila hendak menemukan
hubungan atau relasi yang termuat pada data digunakan undirected knowledge
discovery dan jika hendak menjelaskan hubungan atau relasi tersebut digunakan
directed knowledge discovery.
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including
icons by Flaticon, infographics & images by Freepik and illustrations by
Stories
Thanks!
riskyfartha0106@gmail.com
085869888001

More Related Content

Similar to PPT BI.pptx Studi Kasus Penerapan Businees Intelegence

Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Deby Christin
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Deby Christin
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
dedidarwis
 
Sia tm1-2
Sia tm1-2Sia tm1-2
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
merrisya
 
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
Naomiyosephine
 
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
Mayangsari_22
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
Adi Kurniawan R
 
Pengantar Perkuliahan Sistem Informasi
Pengantar Perkuliahan Sistem InformasiPengantar Perkuliahan Sistem Informasi
Pengantar Perkuliahan Sistem Informasi
Dwi Ely Kurniawan
 
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
NadiyaJuhaina1
 
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
FINNAKURNIASIH2
 
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
Citra Ariesta
 
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
Sari Kartika
 
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
Sari Kartika
 
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
Sari Kartika
 
203 358-1-pb
203 358-1-pb203 358-1-pb
203 358-1-pb
Ayu Nur Pusvitasari
 
Chapter 12 Enhacing Decision Making
Chapter 12 Enhacing Decision MakingChapter 12 Enhacing Decision Making
Chapter 12 Enhacing Decision Making
Lily Herliana
 
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
Nurlaila latupono
 
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
SalsabilaThahirah1
 
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
Widiya Puji Astuti
 

Similar to PPT BI.pptx Studi Kasus Penerapan Businees Intelegence (20)

Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
 
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
Sim, deby christin nm, hapzi ali, analisis perancangan sistem informasi pada ...
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
 
Sia tm1-2
Sia tm1-2Sia tm1-2
Sia tm1-2
 
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
Merri syafwardi, hapzi ali, hirs, ut batam, 2018
 
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
SIM, Naomi Yosepin, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Implementasi Sistem Informasi M...
 
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang informa...
 
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
SIM, Adi Kurniawan Ramadhan, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Informasi PT. Pro...
 
Pengantar Perkuliahan Sistem Informasi
Pengantar Perkuliahan Sistem InformasiPengantar Perkuliahan Sistem Informasi
Pengantar Perkuliahan Sistem Informasi
 
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
Tugas sim, nadiya juhaina,yananto mihadi putra, pemanfaatan teknologi informa...
 
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
Finna Kurniasih,Prof. Dr. Ir. HapziAli, MM, CMA. ,Rancangan Sistem Informasi ...
 
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
Sim, citra ariesta dharma, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas mercu buana, ...
 
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
 
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
SI-PI, Sari Kartika, Hapzi Ali, Implementasi Sistem Pada Perusahaan, Universi...
 
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
Si pi, sari kartika, hapzi ali, implementasi sistem pada perusahaan, universi...
 
203 358-1-pb
203 358-1-pb203 358-1-pb
203 358-1-pb
 
Chapter 12 Enhacing Decision Making
Chapter 12 Enhacing Decision MakingChapter 12 Enhacing Decision Making
Chapter 12 Enhacing Decision Making
 
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
Nurlaila Latupono, Prof.Dr.Ir, Hapzi Ali,MM, CMA, Tugas Tambahan SIM, UPBJJ T...
 
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
 
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
2. sim, widiya puji astuti, hapzi ali, sistem informasi untuk keunggulan bers...
 

PPT BI.pptx Studi Kasus Penerapan Businees Intelegence

  • 1. Analisa Penerapan Business Intelliegence PT. Delta Merlin Dunia Textile V By : Rizki Fajar Kurniawan Student Digital Businees of ITSK Sugeng Hartono NIM : 062102006
  • 2. Company Profile Introduction PT. Delta Merlin Dunia Textile V
  • 3. PT. DELTA MERLIN DUNIA TEXTILE V adalah perusahaan yang tergabung dalam DUNIATEX GROUB dan perusahaan ini yang bergerak dibidang tekstil weaving (Pertenunan). PT. DELTA MERLIN DUNIA TEXTILE V berlokasi di Ds Pondol, Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah. PT. Delta Merlin Dunia Textile V
  • 4. Bussiness Intelligence Penerapan Business Intelligence PT. Delta Merlin Dunia Textile V Business Intelligence (BI) didefinisikan sebagai proses pengambilan keputusan yang didukung oleh integrasi dan analisis sumber daya data organisasi. Menurut DJ Powers dalam (Imelda, 2008), “Business Intelligence menjelaskan tentang suatu konsep dan metode bagiamana untuk meningkatkan kualitas pengambilan keputusan bisnis berdasarkan sistem yang berbasiskan data. BI seringkali dipersamakan sebagaimana briefing books, report and query tools, dan sistem informasi eksekutif. BI merupakan sistem pendukung pengambilan keputusan yang berbasiskan data-data”.
  • 5. Konvensional Bussiness Intelligence Proses recruitment dengan cara para pelamar kerja langsung menyerahkan berkas ke perusahaan dan diseleksi oleh bagian personalia serta mengikuti tes seleksi secara langsung Sistem Business Intelligence sebagai pendukung pengambilan keputusan terhadap rekrutmen dan seleksi calon karyawan baru pada PT. Delta Merlin Dunia Textile V. Fokus Analisa Penerapan Business Intelliegence dalam proses recruitment karyawan PT. Delta Merlin Dunia Textile V
  • 6. Tujuan Perusahaan menerapkan Business Intelligence Business intelligence adalah proses yang didasarkan pada teknologi dan aplikasi yang bisa diterapkan untuk membantu menganalisis hingga merepresentasikan data dalam bisnis apa pun. Proses ini sangat ideal untuk manager, eksekutif, HRD dalam membuat keputusan berkaitan dengan jalannya kegiatan recruitment karyawan baru di perusahaan. Dengan business intelligence akan tercipta peluang baru guna membantu mendapatkan karyawan baru sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
  • 7. Mendapatkan Informasi/Wawasan yang Bisa Ditindaklanjuti Menyediakan Data secara Real-time Meningkatkan Efisiensi dalam Perusahaan Manfaat
  • 8. CONTOH DATA YANG DIGUNAKAN : Perusahaan bisa menggunakan HR Analytics untuk membuat pilihan atau mengambil keputusan rekrutmen yang lebih baik dengan memanfaatkan data-data untuk sourcing, selection, dan hiring.
  • 9. Sumber Data : 01 02 03 04 Untuk memperkaya data pada business intelligence maka dibutuhkan sumber data eksternal yaitu kompetensi yang dimiliki oleh setiap calon pelamar kerja. Dan data dari advertisement platforms yang digunakan untuk mengiklankan lowongan pekerjaan & branding.
  • 10. Beberapa aplikasi sumber data umum untuk analisis rekrutmen meliputi Applicants Tracking System (ATS), Online Assessment Platform, dan Human Resources Information System (HRIS). Semua proses dalam proses rekrutmen mulai dari sourcing hingga hiring akan dianalisis dalam bentuk data, sehingga datanya dapat digunakan untuk melakukan evaluasi proses rekrutmen dengan lebih baik lagi. Aplikasi Pendukung :
  • 11. ATS dapat digunakan dari mulai tahap awal proses rekrutmen, yaitu mengirimkan iklan lowongan ke website resmi perusahaan atau situs lowongan tertentu. ATS juga dapat mengirimkan e-mail notifikasi kepada para pelamar secara otomatis, Sistem AI dari ATS berfungsi mengolah data secara otomatis dan Data ini kemudian akan diatur dan disajikan dalam format tertentu. Applicants Tracking System (ATS) Online Assessment Platform untuk menilai keterampilan dan karakteristik kandidat secara relevan. Selain itu, assessment juga akan secara otomatis memberi nilai untuk kandidat berdasarkan skor yang mereka dapatkan, dan meminimalisir potensi bias rekruteran yang mungkin akan mempengaruhi proses seleksi. Human Resources Information System (HRIS) HRIS dapat membantu organisasi dalam mengelola proses perekrutan dan seleksi karyawan dengan mengumpulkan, menyimpan, dan mengelola data pelamar, serta menyajikan informasi tentang kualifikasi dan pengalaman kerja pelamar untuk memudahkan HR Analytics pada saat pengambil keputusan dalam proses seleksi karyawan. 01 02 03 04
  • 12. Data Mining! Data mining adalah proses pengumpulan dan pengolahan data, memiliki tujuan untuk mengekstrak informasi penting pada data. Proses tersebut biasanya dilakukan melalui perangkat lunak dengan bantuan perhitungan statistika, matematika, ataupun teknologi Artificial Intelligence (AI). Data mining sendiri sering juga disebut dengan istilah Knowledge Discovery in Database (KDD).
  • 13. Dalam penggunaan data mining, setidaknya terdapat dua metode atau tipe operasi yang umum digunakan untuk mencari informasi, yaitu model verifikasi dan model knowledge discovery. Tetapi yang saya gunakan untuk menganalisis operasi data mining proses recruitmen karyawan yatu model knowledge discovery Operasi Data Mining
  • 14. Hasil Operasi Data Mining Harapan yang ingin dicapai dari penerapan operasi data mining tersebut untuk menganalisa data calon karyawan sehingga dapat suatu kesimpulan untuk mengambil keputusan. Directed knowledge discovery bekerja dengan cara menemukan penjelasan terkait nilai target field tertentu, seperti kompetensi calon pelamar kerja, terhadap field yang lainnya misalnya kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan. Sedangkan, undirected knowledge discovery tidak memiliki target field. Operasi ini elakukan prediksi terhadap data dengan menggunakan hasil – hasil yang telah diketahui dari data yang berbeda. Sebab, komputer akan mencari pola yang terdapat pada data. Demikian, apabila hendak menemukan hubungan atau relasi yang termuat pada data digunakan undirected knowledge discovery dan jika hendak menjelaskan hubungan atau relasi tersebut digunakan directed knowledge discovery.
  • 15. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik and illustrations by Stories Thanks! riskyfartha0106@gmail.com 085869888001