SlideShare a Scribd company logo
Danau Napabale
Danau Napabale. Danau pemandian air asin ini terletak diantara Desa Wabintinggi dan Lohia,
sekitar lima belas kilo meter di selatan Kota Raha, Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara. Air
danau sedalam satu setengah meter di saat surut, amat jernih dan berwarna kehijauan. Berada
dibalik sebuah dinding perbukitan kapur, Danau Napabale dihubungkan dengan laut terbuka
oleh sebuah terowongan alam. Terowongan ini bisa ditelusuri dengan perahu pincara, ketika
air laut surut. Terowongan sepanjang tiga puluh meter dengan lebar sembilan meter ini,
menjadi jalur tetap para nelayan, saat berangkat atau pulang melaut. Konon pada abad kelima
belas, seorang gadis yang amat cantik, ditemukan di dalam terowongan ini, tanpa diketahui
asal usulnya. Dia akhirnya dijadikan permaisuri oleh raja. Nama Napabale sendiri berasal dari
kata tempat pelabuhan perahu-perahu yang mengangkut daun pandan duri.
Beberapa kilometer dari Napabale, ada sebuah situs purba yang terletak di ketinggian bukit
kapur. Untuk menuju ketempat ini dibutuhkan usaha dan fisik yang kuat. Jalan setapak
sepanjang lima kilo meter, tebing-tebing curam dan pucuk-pucuk karang yang tajam, menjadi
tantangan, yang sungguh menggelitik untuk dicoba. Diatas sana, pada ketinggian dua ratus
delapan puluh enam meter di atas permukaan laut, Gua Layang-layang tersembunyi dalam
celah yang sepi. Gua yang lebih menyerupai ceruk ini masih menyimpan lukisan karya
manusia purba ribuan tahun lalu.Beberapa meter diatas Gua Layang-layang, ada satu buah
batu peta. Peta ini ditemukan enam tahun lalu oleh penjaga situs Gua Leang Kabori. Peta
yang dipahat di atas batu berwarna abu-abu ini, menunjukkan jalan setapak ke beberapa
lokasi, termasuk perbukitan kapur disekitar Leang Kabori. Arah, yang mengacu pada jalan
setapak, yang hingga kini masih dilalui penduduk desa sekitar. Rute yang ribuan tahun
ternyata tidak berubah.
Napabale dan gua prasejarah memang menarik. Namun menurut orang Muna, perjalanan
belum afdol, jika tidak mengunjungi Kota Muna tua. Yang disebut Kota Muna tua ini,
hanyalah sebuah desa dilembah yang dikelilingi perbukitan. Desa yang terkesan ditinggalkan
ini, terletak sekitar tiga puluh kilo meter dari Kota Raha, yang menjadi ibu kota Kabupaten
Muna sekarang. Seperti sebagian besar wilayah di Pulau Muna, kota tua ini tidak memiliki
sumber mata air, sehingga tampak kering dan tanahnya merah.
Bicara Kota Muna tua, orang tidak bisa lepas dari cerita rakyat mengenai kapal Saweri
Gading. Dari ketinggian batu Saweri Gading yang berada delapan puluh meter dari atas
tanah, tersedia pemandangan indah dengan Kota Muna tua di kejauhan. Bongkahan batu
besar ini terdiri dari dua bagian yang dipercaya sebagai bekas palka, dan satunya lagi bekas
haluan. Dari atas terdapat jalan sempit yang menuju ke lorong-lorong di dalam batu, yang
ternyata berongga. Orang Muna percaya, rongga yang terbagi-bagi atas beberapa ruang
sempit itu, merupakan bekas kamar-kamar yang kini telah membatu.Menurut cerita orang
Muna, kapal Saweri Gading terdampar di tempat sekarang berada. Dikisahkan hanya ada tiga
puluh orang awaknya yang selamat. Ketiga puluh orang ini dipercaya sebagai manusia
pertama yang menghuni Pulau Muna. Lima ratus meter dari kapal Saweri Gading, ada tiga
bongkahan batu yang disebut Kontu Kowuna. Atau batu berbunga. Konon dari sinilah nama
Kota Muna berasal. Muna semula berasal dari kata Wuna yang artinya bunga.
Seperti namanya, bongkahan batu padas ini memang dipenuhi oleh sejenis rumput berwarna
putih tulang, sehingga dari jauh bongkahan padas tersebut terkesan berbunga.
Konon batu berbunga ini dipercaya memiliki kesaktian, sehingga setiap prajurit Muna yang
hendak berangkat berperang, selalu datang mengambil sebongkah sebagai jimat.
Konon dengan membawa bongkahan padas berumput ini dan menyebut nama Kontu
Kowuna, para prajurit ini pasti selamat dan selalu kembali. Kini setelah ratusan tahun berlalu,
orang Muna masih tetap mempercayai kesaktian Kontu Kowuna.
Banyak kisah indah di balik benda-benda diam ini. Terbawa oleh jaman, tanpa perubahan.
Tersembunyi diantara semak dan dinding-dinding batu kapur Pulau Muna. Keindahan yang
hanya dapat didekati oleh mereka, para penggali masa lalu. Petualang-petualang dengan rasa
ingin tahu dan kemauan yang sama kuatnya.(Idh)
Gua Liang Kobori
Liang Kobori yang berarti “Gua Bertulis” merupakan sebuah gua dengan lebar 30 meter dan
tinggi bervarisi antara 2 sampai dengan 5 meter serta memiliki total kedalaman sekitar 50
meter. Gua ini menyimpan berbagai misteri kehidupan masyarakat prasejarah suku Muna
yang tergambar pada 130 situs aneka goresan berwarna merah pada dinding gua bagian
dalam. Goresan-goresan tersebut masih tetap terjaga keasliannya, terutama bentuk dan
kecermelangan warnanya yang hingga saat ini masih merupakan sebuah misteri tentang
bahan tinta yang digunakan. Misteri peninggalan sejarah ini menanti kedatangan wisatawan
yang gemar terhadap penelitian kepurbakalaan serta penjelajahan keaslian alam.
Atraksi Adu Kuda
Mungkin Pulau Muna adalah satu-satunya tempat di dunia di mana anda dapat menyaksikan
adu kuda jantan yang memperebutkan kuda betina yang sangat seru dan memukau yang
sering dilakukan pada setiap perayaan yang melibatkan masyarakat. Pertarungan diawali
dengan menukarkan betina dari masing-masing kuda jantan oleh seorang pawang guna
membangkitkan emosi dari masing-masing kuda jantan. Seiring dengan bangkitnya emosi,
kedua kuda jantan tersebut saling menerjang dengan kaki depan terangkat, leher tegak,
geraham gemeretak dan moncong saling memagut mencari sasaran serangan. Suatu atraksi
yang cukup mendebarkan, mencekam, menantang sekaligus menyenangkan. Dalam filosofi
suku Muna, atraksi kuda mengandung makna bahwa hak dan tanggung jawab adalah segalagalanya, walaupun nyawa jadi taruhannya. Filosofi inilah yang dianut dalam kehidupan
masyarakat suku Muna yang secara formal diabadikan pada lambang Daerah Kabupaten
Muna.
Tenunan Tradisional di Desa Masalili
Desa Masalili terletak ± 8 km dari Kota Raha. Sebagian besar penduduknya hidup dari usaha
menenun kain secara tradisional. Cara menenun ini telah diwariskan sejak ratusan tahun yang
lalu secara turun temurun. Kain tenunan ini terdiri atas berbagai macam corak dan warna
yang memiliki seni dan budaya Muna. Sehelai kain dapat digunakan sebagai sarung adat atau
dimodifikasi menjadi stelan busana dan berbagai macan souvenir.
Layangan Tradisional “Kaghati”
Kabupaten Muna terkenal dengan layangan tradisionalnya. Layangan ini terbuat dari bahanbahan alami yaitu dari daun kolope (ubi hutan), bamboo rami dan benang dari serat daun
nenas hutan. Untuk menghubungkan bahan satu dengan lainnya digunakan bahan penisik dari
kulit bambu yang diruncingkan. Sebagai penyeimbang layangan, digunakan dua bandulan
pada kiri kanan sayap layanan menggunakan kayu berukuran kecil. Layangan tradisional
Muna ini telah mendapat peringkat sebagai layangan paling alami. Di tahun 1996 dan 1997,
layangan tradisional Muna ikut serta sebagai salah satu peserta pada kompetisi layangan
bertaraf internasional.
Tradisi Karia
Dalam adat suku Wuna (Muna), setiap anak perempuan yang akan memasuki usia remaja
diwajibkan menjalani tradisi pingitan (Karia) selama empat hari empat malam atau dua hari
dua malam, tergantung kesepakatan antara penyelenggara Karia dengan pomantoto. Tradisi
ini bertujuan untuk membekali anak-anak perempuan dengan nilai-nilai etika, moral dan
spiritual, baik statusnya sebagai seorang anak, ibu, istri maupun sebagai anggota masyarakat.
Sesuai proses pingitan, diadakanlah selamatan dengan mengundang sanak keluarga, kerabat
dan handai taulan. Dalam prosesi selamatan ini digelar Tari Linda yang menggambarkan
tahap-tahap kehidupan seorang perempuan mulai dari melepaskan masa kanak-kanak lalu
memasuki masa remaja, kemudian masa dewasa dan siap untuk mengarungi bahtera rumah

More Related Content

What's hot

Keindahan alam indonesia
Keindahan alam indonesiaKeindahan alam indonesia
Keindahan alam indonesia
Si Pikuen Dhie Pikuen
 
bahasa indonesia
bahasa indonesia bahasa indonesia
bahasa indonesia arif08
 
Pariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau SumateraPariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau Sumatera
agrifinaamanda
 
Wonderful Lampung
Wonderful LampungWonderful Lampung
Wonderful Lampung
Khoiunnisa Isnani
 
Pariwisata
PariwisataPariwisata
Pariwisata
Yasirecin Yasir
 
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksploreDestinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
Java Wisata Tours & Travel
 
Keindahan Alam Indonesia
Keindahan Alam IndonesiaKeindahan Alam Indonesia
Keindahan Alam Indonesia
Mutia Sari
 
Java tourist destinations
Java tourist destinationsJava tourist destinations
Java tourist destinations
Tourism High School 28 JKT
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
Atech Aries
 
Wisata semarang
Wisata semarangWisata semarang
Wisata semarang
Prasetya Santosa
 
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan KangeanPerburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
Muhammad Ridwan Alimuddin
 

What's hot (12)

Muna dalam rahasia
Muna dalam rahasiaMuna dalam rahasia
Muna dalam rahasia
 
Keindahan alam indonesia
Keindahan alam indonesiaKeindahan alam indonesia
Keindahan alam indonesia
 
bahasa indonesia
bahasa indonesia bahasa indonesia
bahasa indonesia
 
Pariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau SumateraPariwisata Pulau Sumatera
Pariwisata Pulau Sumatera
 
Wonderful Lampung
Wonderful LampungWonderful Lampung
Wonderful Lampung
 
Pariwisata
PariwisataPariwisata
Pariwisata
 
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksploreDestinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
Destinasi hits lampung paling menarik ini wajib untuk anda eksplore
 
Keindahan Alam Indonesia
Keindahan Alam IndonesiaKeindahan Alam Indonesia
Keindahan Alam Indonesia
 
Java tourist destinations
Java tourist destinationsJava tourist destinations
Java tourist destinations
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Wisata semarang
Wisata semarangWisata semarang
Wisata semarang
 
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan KangeanPerburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
Perburuan Hiu dan Kebaharian Mandar di Kepulauan Kangean
 

Viewers also liked

Makalah sistem sapaan bahasa muna
Makalah sistem sapaan bahasa munaMakalah sistem sapaan bahasa muna
Makalah sistem sapaan bahasa muna
Septian Muna Barakati
 
Proses awal pelaksanaan upacara kariya
Proses awal pelaksanaan upacara kariyaProses awal pelaksanaan upacara kariya
Proses awal pelaksanaan upacara kariya
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten munaMakalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten muna
Warnet Raha
 
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
Warnet Raha
 
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNABudaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah sejarah kabupaten muna
Makalah sejarah kabupaten munaMakalah sejarah kabupaten muna
Makalah sejarah kabupaten muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Adat istiadat kabupaten muna
Adat istiadat kabupaten munaAdat istiadat kabupaten muna
Adat istiadat kabupaten muna
Septian Muna Barakati
 
Makalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten munaMakalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten muna
Septian Muna Barakati
 
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGIMakalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
latunusa2
 
Budaya muna
Budaya munaBudaya muna

Viewers also liked (13)

Makalah sistem sapaan bahasa muna
Makalah sistem sapaan bahasa munaMakalah sistem sapaan bahasa muna
Makalah sistem sapaan bahasa muna
 
Proses awal pelaksanaan upacara kariya
Proses awal pelaksanaan upacara kariyaProses awal pelaksanaan upacara kariya
Proses awal pelaksanaan upacara kariya
 
Makalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten munaMakalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten muna
 
Makanan khas kabupaten muna
Makanan khas kabupaten munaMakanan khas kabupaten muna
Makanan khas kabupaten muna
 
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
manajemen kebidanan pada Ny “S” dengan Letak Sungangdi BPS bunda amud Kabupat...
 
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNABudaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
Budaya mulok SEJARAH KABUPATEN MUNA
 
Seni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten munaSeni budaya kabupaten muna
Seni budaya kabupaten muna
 
Makalah sejarah kabupaten muna
Makalah sejarah kabupaten munaMakalah sejarah kabupaten muna
Makalah sejarah kabupaten muna
 
Adat istiadat kabupaten muna
Adat istiadat kabupaten munaAdat istiadat kabupaten muna
Adat istiadat kabupaten muna
 
Makalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten munaMakalah makanan khas kabupaten muna
Makalah makanan khas kabupaten muna
 
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGIMakalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
Makalah SAHRIL SOSIO ANTROPOLOGI
 
Budaya muna
Budaya munaBudaya muna
Budaya muna
 
Proposal seni-pertunjukan-tradisional muna
Proposal seni-pertunjukan-tradisional munaProposal seni-pertunjukan-tradisional muna
Proposal seni-pertunjukan-tradisional muna
 

Similar to Potensi pariwisata di kabupaten muna

Wisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten munaWisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbungaMengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Operator Warnet Vast Raha
 
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbungaMengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbungaOperator Warnet Vast Raha
 
Perkelahian kuda kabupaten muna
Perkelahian kuda kabupaten munaPerkelahian kuda kabupaten muna
Perkelahian kuda kabupaten muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Keindahan kabupaten muna
Keindahan kabupaten munaKeindahan kabupaten muna
Keindahan kabupaten muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budayaLokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
Operator Warnet Vast Raha
 
Certai rakyat muna
Certai rakyat munaCertai rakyat muna
Certai rakyat muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Certai rakyat muna
Certai rakyat munaCertai rakyat muna
Certai rakyat muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah sejarah liangkabori dan metanduno
Makalah sejarah liangkabori dan metandunoMakalah sejarah liangkabori dan metanduno
Makalah sejarah liangkabori dan metanduno
Septian Muna Barakati
 
Objek objek wisata di lombok tengah
Objek objek wisata di lombok tengahObjek objek wisata di lombok tengah
Objek objek wisata di lombok tengah
Naraku Hakaru
 
10 wisata dan 10 kesenian
10 wisata dan 10 kesenian10 wisata dan 10 kesenian
10 wisata dan 10 kesenianYadhi Muqsith
 
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten muna
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten munaJejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten muna
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten munaOperator Warnet Vast Raha
 
Muna dalam rahasia
Muna dalam rahasiaMuna dalam rahasia
Muna dalam rahasia
Operator Warnet Vast Raha
 
Muna dalam rahasia
Muna dalam rahasiaMuna dalam rahasia
Muna dalam rahasia
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Potensi pariwisata di kabupaten muna (20)

Wisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten munaWisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten muna
 
Wisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten munaWisata pantai kabupaten muna
Wisata pantai kabupaten muna
 
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbungaMengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
 
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbungaMengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
Mengintip sejarah dan budaya pulau batu berbunga
 
Perkelahian kuda kabupaten muna
Perkelahian kuda kabupaten munaPerkelahian kuda kabupaten muna
Perkelahian kuda kabupaten muna
 
Obyek wisata muna jauh dari publikasi
Obyek wisata muna jauh dari publikasiObyek wisata muna jauh dari publikasi
Obyek wisata muna jauh dari publikasi
 
Keindahan kabupaten muna
Keindahan kabupaten munaKeindahan kabupaten muna
Keindahan kabupaten muna
 
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budayaLokasi pariwisata dan tradisi budaya
Lokasi pariwisata dan tradisi budaya
 
Certai rakyat muna
Certai rakyat munaCertai rakyat muna
Certai rakyat muna
 
Certai rakyat muna
Certai rakyat munaCertai rakyat muna
Certai rakyat muna
 
Certai rakyat muna
Certai rakyat munaCertai rakyat muna
Certai rakyat muna
 
Makalah sejarah liangkabori dan metanduno
Makalah sejarah liangkabori dan metandunoMakalah sejarah liangkabori dan metanduno
Makalah sejarah liangkabori dan metanduno
 
Objek objek wisata di lombok tengah
Objek objek wisata di lombok tengahObjek objek wisata di lombok tengah
Objek objek wisata di lombok tengah
 
Timbuktu
TimbuktuTimbuktu
Timbuktu
 
Danau napabale kabupaten muna
Danau napabale kabupaten munaDanau napabale kabupaten muna
Danau napabale kabupaten muna
 
Danau napabale kabupaten muna
Danau napabale kabupaten munaDanau napabale kabupaten muna
Danau napabale kabupaten muna
 
10 wisata dan 10 kesenian
10 wisata dan 10 kesenian10 wisata dan 10 kesenian
10 wisata dan 10 kesenian
 
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten muna
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten munaJejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten muna
Jejak seni manusia gua liangkabori di kabupaten muna
 
Muna dalam rahasia
Muna dalam rahasiaMuna dalam rahasia
Muna dalam rahasia
 
Muna dalam rahasia
Muna dalam rahasiaMuna dalam rahasia
Muna dalam rahasia
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
Operator Warnet Vast Raha
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Operator Warnet Vast Raha
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
Operator Warnet Vast Raha
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
Operator Warnet Vast Raha
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
Operator Warnet Vast Raha
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
Operator Warnet Vast Raha
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
Operator Warnet Vast Raha
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
Operator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Potensi pariwisata di kabupaten muna

  • 1. Danau Napabale Danau Napabale. Danau pemandian air asin ini terletak diantara Desa Wabintinggi dan Lohia, sekitar lima belas kilo meter di selatan Kota Raha, Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara. Air danau sedalam satu setengah meter di saat surut, amat jernih dan berwarna kehijauan. Berada dibalik sebuah dinding perbukitan kapur, Danau Napabale dihubungkan dengan laut terbuka oleh sebuah terowongan alam. Terowongan ini bisa ditelusuri dengan perahu pincara, ketika air laut surut. Terowongan sepanjang tiga puluh meter dengan lebar sembilan meter ini, menjadi jalur tetap para nelayan, saat berangkat atau pulang melaut. Konon pada abad kelima belas, seorang gadis yang amat cantik, ditemukan di dalam terowongan ini, tanpa diketahui asal usulnya. Dia akhirnya dijadikan permaisuri oleh raja. Nama Napabale sendiri berasal dari kata tempat pelabuhan perahu-perahu yang mengangkut daun pandan duri. Beberapa kilometer dari Napabale, ada sebuah situs purba yang terletak di ketinggian bukit kapur. Untuk menuju ketempat ini dibutuhkan usaha dan fisik yang kuat. Jalan setapak sepanjang lima kilo meter, tebing-tebing curam dan pucuk-pucuk karang yang tajam, menjadi tantangan, yang sungguh menggelitik untuk dicoba. Diatas sana, pada ketinggian dua ratus delapan puluh enam meter di atas permukaan laut, Gua Layang-layang tersembunyi dalam celah yang sepi. Gua yang lebih menyerupai ceruk ini masih menyimpan lukisan karya manusia purba ribuan tahun lalu.Beberapa meter diatas Gua Layang-layang, ada satu buah batu peta. Peta ini ditemukan enam tahun lalu oleh penjaga situs Gua Leang Kabori. Peta yang dipahat di atas batu berwarna abu-abu ini, menunjukkan jalan setapak ke beberapa lokasi, termasuk perbukitan kapur disekitar Leang Kabori. Arah, yang mengacu pada jalan setapak, yang hingga kini masih dilalui penduduk desa sekitar. Rute yang ribuan tahun ternyata tidak berubah. Napabale dan gua prasejarah memang menarik. Namun menurut orang Muna, perjalanan belum afdol, jika tidak mengunjungi Kota Muna tua. Yang disebut Kota Muna tua ini, hanyalah sebuah desa dilembah yang dikelilingi perbukitan. Desa yang terkesan ditinggalkan ini, terletak sekitar tiga puluh kilo meter dari Kota Raha, yang menjadi ibu kota Kabupaten Muna sekarang. Seperti sebagian besar wilayah di Pulau Muna, kota tua ini tidak memiliki sumber mata air, sehingga tampak kering dan tanahnya merah. Bicara Kota Muna tua, orang tidak bisa lepas dari cerita rakyat mengenai kapal Saweri Gading. Dari ketinggian batu Saweri Gading yang berada delapan puluh meter dari atas tanah, tersedia pemandangan indah dengan Kota Muna tua di kejauhan. Bongkahan batu
  • 2. besar ini terdiri dari dua bagian yang dipercaya sebagai bekas palka, dan satunya lagi bekas haluan. Dari atas terdapat jalan sempit yang menuju ke lorong-lorong di dalam batu, yang ternyata berongga. Orang Muna percaya, rongga yang terbagi-bagi atas beberapa ruang sempit itu, merupakan bekas kamar-kamar yang kini telah membatu.Menurut cerita orang Muna, kapal Saweri Gading terdampar di tempat sekarang berada. Dikisahkan hanya ada tiga puluh orang awaknya yang selamat. Ketiga puluh orang ini dipercaya sebagai manusia pertama yang menghuni Pulau Muna. Lima ratus meter dari kapal Saweri Gading, ada tiga bongkahan batu yang disebut Kontu Kowuna. Atau batu berbunga. Konon dari sinilah nama Kota Muna berasal. Muna semula berasal dari kata Wuna yang artinya bunga. Seperti namanya, bongkahan batu padas ini memang dipenuhi oleh sejenis rumput berwarna putih tulang, sehingga dari jauh bongkahan padas tersebut terkesan berbunga. Konon batu berbunga ini dipercaya memiliki kesaktian, sehingga setiap prajurit Muna yang hendak berangkat berperang, selalu datang mengambil sebongkah sebagai jimat. Konon dengan membawa bongkahan padas berumput ini dan menyebut nama Kontu Kowuna, para prajurit ini pasti selamat dan selalu kembali. Kini setelah ratusan tahun berlalu, orang Muna masih tetap mempercayai kesaktian Kontu Kowuna. Banyak kisah indah di balik benda-benda diam ini. Terbawa oleh jaman, tanpa perubahan. Tersembunyi diantara semak dan dinding-dinding batu kapur Pulau Muna. Keindahan yang hanya dapat didekati oleh mereka, para penggali masa lalu. Petualang-petualang dengan rasa ingin tahu dan kemauan yang sama kuatnya.(Idh) Gua Liang Kobori Liang Kobori yang berarti “Gua Bertulis” merupakan sebuah gua dengan lebar 30 meter dan tinggi bervarisi antara 2 sampai dengan 5 meter serta memiliki total kedalaman sekitar 50 meter. Gua ini menyimpan berbagai misteri kehidupan masyarakat prasejarah suku Muna yang tergambar pada 130 situs aneka goresan berwarna merah pada dinding gua bagian dalam. Goresan-goresan tersebut masih tetap terjaga keasliannya, terutama bentuk dan kecermelangan warnanya yang hingga saat ini masih merupakan sebuah misteri tentang bahan tinta yang digunakan. Misteri peninggalan sejarah ini menanti kedatangan wisatawan yang gemar terhadap penelitian kepurbakalaan serta penjelajahan keaslian alam. Atraksi Adu Kuda
  • 3. Mungkin Pulau Muna adalah satu-satunya tempat di dunia di mana anda dapat menyaksikan adu kuda jantan yang memperebutkan kuda betina yang sangat seru dan memukau yang sering dilakukan pada setiap perayaan yang melibatkan masyarakat. Pertarungan diawali dengan menukarkan betina dari masing-masing kuda jantan oleh seorang pawang guna membangkitkan emosi dari masing-masing kuda jantan. Seiring dengan bangkitnya emosi, kedua kuda jantan tersebut saling menerjang dengan kaki depan terangkat, leher tegak, geraham gemeretak dan moncong saling memagut mencari sasaran serangan. Suatu atraksi yang cukup mendebarkan, mencekam, menantang sekaligus menyenangkan. Dalam filosofi suku Muna, atraksi kuda mengandung makna bahwa hak dan tanggung jawab adalah segalagalanya, walaupun nyawa jadi taruhannya. Filosofi inilah yang dianut dalam kehidupan masyarakat suku Muna yang secara formal diabadikan pada lambang Daerah Kabupaten Muna. Tenunan Tradisional di Desa Masalili Desa Masalili terletak ± 8 km dari Kota Raha. Sebagian besar penduduknya hidup dari usaha menenun kain secara tradisional. Cara menenun ini telah diwariskan sejak ratusan tahun yang lalu secara turun temurun. Kain tenunan ini terdiri atas berbagai macam corak dan warna yang memiliki seni dan budaya Muna. Sehelai kain dapat digunakan sebagai sarung adat atau dimodifikasi menjadi stelan busana dan berbagai macan souvenir. Layangan Tradisional “Kaghati” Kabupaten Muna terkenal dengan layangan tradisionalnya. Layangan ini terbuat dari bahanbahan alami yaitu dari daun kolope (ubi hutan), bamboo rami dan benang dari serat daun nenas hutan. Untuk menghubungkan bahan satu dengan lainnya digunakan bahan penisik dari kulit bambu yang diruncingkan. Sebagai penyeimbang layangan, digunakan dua bandulan pada kiri kanan sayap layanan menggunakan kayu berukuran kecil. Layangan tradisional Muna ini telah mendapat peringkat sebagai layangan paling alami. Di tahun 1996 dan 1997, layangan tradisional Muna ikut serta sebagai salah satu peserta pada kompetisi layangan bertaraf internasional. Tradisi Karia
  • 4. Dalam adat suku Wuna (Muna), setiap anak perempuan yang akan memasuki usia remaja diwajibkan menjalani tradisi pingitan (Karia) selama empat hari empat malam atau dua hari dua malam, tergantung kesepakatan antara penyelenggara Karia dengan pomantoto. Tradisi ini bertujuan untuk membekali anak-anak perempuan dengan nilai-nilai etika, moral dan spiritual, baik statusnya sebagai seorang anak, ibu, istri maupun sebagai anggota masyarakat. Sesuai proses pingitan, diadakanlah selamatan dengan mengundang sanak keluarga, kerabat dan handai taulan. Dalam prosesi selamatan ini digelar Tari Linda yang menggambarkan tahap-tahap kehidupan seorang perempuan mulai dari melepaskan masa kanak-kanak lalu memasuki masa remaja, kemudian masa dewasa dan siap untuk mengarungi bahtera rumah