Rosmida Syarif Edvian
Objective
Setelah mempelajari module ini peserta mampu memahami :
 Fungsi Physical Layer
 Media Physical Layer : Coaxial, Twisted Pair, Optic, Wireless
 Bandwidth & Throughput
2
 Bertanggung jawab untuk mengirimkan data dalam bentuk
bit‐bit biner dari satu hardware ke hardware lain.
3
 Mendefinisikan tentang media penghantar, jenis konektor,
serta aturan pensinyalan
4
 Melakukan proses Encoding:
◦ menerjemahkan bit data ke dalam sinyal supaya
dapat dikirimkan
5
 Beberapa Media yang dipakai di jaringan :
◦ Tembaga
 Coaxial
 Twisted Pair
◦ Fiber Optik
◦ Wireless
 Pengiriman Sinyal pada media :
◦ Copper : electrical pulses
◦ Optical/fiber : light pulses
◦ Wireless : radiowaves
6
 Dipakai pada teknologi Bus
 Sudah tidak dipakai lagi
 Ada dua tipe coaxial :
◦ Thinnet  Max 185 M
 10Base2
◦ Thicknet  Max 500 M
 10Base5
 Perlu repeater untuk jarak
melebihi batas max kabel
Thicknet Thinnet
Tipe Kabel dan Konektor
Kabel Coaxial
7
 Menggunakan infra merah atau laser
untuk mengirimkan data
 Terdiri dari dua kabel :
◦ Transmit Data
◦ Receive Data
 Menyediakan komunikasi full duplex
Tipe Kabel dan Konektor
Kabel Fiber Optik
8
 Paling umum dipakai
 Type Twisted Pair
◦ Shielded Twisted Pair (STP)
◦ Screen Twisted Pair (ScTP)
◦ Unshield Twisted Pair(UTP)
Tipe Kabel dan Konektor
Twisted Pair
9
Costs more and harder to install than UTP
Must be grounded at both ends
Reduces both internal and external sources of interference
STP cable
Twisted Pair
10
UTP cable
11
 Straight-through: connecting different devices
 Crossover: connecting similar devices
12
 Straight through, untuk koneksi :
◦ PC - HUB
◦ PC - SWITCH
◦ ROUTER – SWITCH
 Crossover, untuk koneksi :
◦ PC - PC
◦ HUB - HUB
◦ SWITCH - SWITCH
◦ HUB - SWITCH
◦ ROUTER - ROUTER
◦ PC - ROUTER.
Straight-through
Cross-over
13
 Identifikasi kabel UTP pada koneksi LAN
14
15
 Wireless LAN: IEEE 802.11
 WPAN / bluetooth: IEEE 802.15
16
 Bila koneksi dengan media kabel
tidak memungkinkan atau terlalu
mahal, maka teknologi wireless
adalah alternatif untuk
menghubungkan sebuah LAN.
 Jaringan Wireless menggunakan
frekuensi radio (RF), laser, infrared
(IR), dan satellite/microwaves
untuk transmisi sinyal dari satu
komputer ke komputer lain.
17
 Bit:
Bit adalah ukuran terkecil data dalam sebuah
komputer.
Bit : binary digit : 0 dan 1.
bps:
bit per second. Jumlah bit yang ditransfer
dalam satu detik.
kbps:
kilo bit per second. Jumlah kilobit yang
ditransfer dalam satu detik.
1 kbps = 1 x 10^3 bit/second = 1000
bit/second.
 Byte:
merupakan kumpulan beberapa bit (1 Byte = 8
bit *)
Bps:
Byte per second. Jumlah byte yang ditransfer
dalam satu detik.
KBps:
Kilo Byte per second. Jumlah KiloByte yang
ditransfer dalam satu detik.
1 KBps = 1 x 2^10 byte/second = 1,024
byte/second
1 kilobyte (KB) = 2^10 bytes = 1,024 bytes
Beberapa satuan pengiriman data yang sering dipergunakan dalam
jaringan komputer adalah :
18
 Dalam melakukan perhitungan kecepatan data , ada 2 faktor dasar yang
perlu di perhatikan
◦ 1. Bandwidth
 kapasitas maksimum dari transmisi jaringan
◦ 2. Throughput
 kecepatan aliran yang sebenarnya
 Beberapa faktor yang mempengaruhi Throughput :
◦ - Perangkat jaringan (misalnya, sudah terlalu tinggi loadnya, setting yang kurang
tepat, dll)
- Tipe data yang ditransfer ( misalnya, umumnya web lebih cepat dari ftp)
- Topologi jaringan
- Jumlah pengguna
- Spesifikasi komputer pengguna/user/server
- Interferensi (misalnya listrik, cuaca, dll)
19
 Contoh :
 Download file dari server sebesar 128 kb.
Bandwidth yang digunakan 128 kbps,
Ternyata waktu yang dibutuh kan untuk mendownload file sebesar
128 kb memakan waktu 8 detik
Maka, Throughput adalah 128 kb/8 s = 16 kbps
(padahal speed langganan kita sebesar 128 kbps…ternyata, hanya
dapat 1/8-nya)
20
 Bandwidth tidak sama dengan Kecepatan
21
 Maximum bandwidths and length limitations
22
 WAN Services and Bandwidths
23
Terima Kasih
24

Physical Layer

  • 1.
  • 2.
    Objective Setelah mempelajari moduleini peserta mampu memahami :  Fungsi Physical Layer  Media Physical Layer : Coaxial, Twisted Pair, Optic, Wireless  Bandwidth & Throughput 2
  • 3.
     Bertanggung jawabuntuk mengirimkan data dalam bentuk bit‐bit biner dari satu hardware ke hardware lain. 3
  • 4.
     Mendefinisikan tentangmedia penghantar, jenis konektor, serta aturan pensinyalan 4
  • 5.
     Melakukan prosesEncoding: ◦ menerjemahkan bit data ke dalam sinyal supaya dapat dikirimkan 5
  • 6.
     Beberapa Mediayang dipakai di jaringan : ◦ Tembaga  Coaxial  Twisted Pair ◦ Fiber Optik ◦ Wireless  Pengiriman Sinyal pada media : ◦ Copper : electrical pulses ◦ Optical/fiber : light pulses ◦ Wireless : radiowaves 6
  • 7.
     Dipakai padateknologi Bus  Sudah tidak dipakai lagi  Ada dua tipe coaxial : ◦ Thinnet  Max 185 M  10Base2 ◦ Thicknet  Max 500 M  10Base5  Perlu repeater untuk jarak melebihi batas max kabel Thicknet Thinnet Tipe Kabel dan Konektor Kabel Coaxial 7
  • 8.
     Menggunakan inframerah atau laser untuk mengirimkan data  Terdiri dari dua kabel : ◦ Transmit Data ◦ Receive Data  Menyediakan komunikasi full duplex Tipe Kabel dan Konektor Kabel Fiber Optik 8
  • 9.
     Paling umumdipakai  Type Twisted Pair ◦ Shielded Twisted Pair (STP) ◦ Screen Twisted Pair (ScTP) ◦ Unshield Twisted Pair(UTP) Tipe Kabel dan Konektor Twisted Pair 9
  • 10.
    Costs more andharder to install than UTP Must be grounded at both ends Reduces both internal and external sources of interference STP cable Twisted Pair 10
  • 11.
  • 12.
     Straight-through: connectingdifferent devices  Crossover: connecting similar devices 12
  • 13.
     Straight through,untuk koneksi : ◦ PC - HUB ◦ PC - SWITCH ◦ ROUTER – SWITCH  Crossover, untuk koneksi : ◦ PC - PC ◦ HUB - HUB ◦ SWITCH - SWITCH ◦ HUB - SWITCH ◦ ROUTER - ROUTER ◦ PC - ROUTER. Straight-through Cross-over 13
  • 14.
     Identifikasi kabelUTP pada koneksi LAN 14
  • 15.
  • 16.
     Wireless LAN:IEEE 802.11  WPAN / bluetooth: IEEE 802.15 16
  • 17.
     Bila koneksidengan media kabel tidak memungkinkan atau terlalu mahal, maka teknologi wireless adalah alternatif untuk menghubungkan sebuah LAN.  Jaringan Wireless menggunakan frekuensi radio (RF), laser, infrared (IR), dan satellite/microwaves untuk transmisi sinyal dari satu komputer ke komputer lain. 17
  • 18.
     Bit: Bit adalahukuran terkecil data dalam sebuah komputer. Bit : binary digit : 0 dan 1. bps: bit per second. Jumlah bit yang ditransfer dalam satu detik. kbps: kilo bit per second. Jumlah kilobit yang ditransfer dalam satu detik. 1 kbps = 1 x 10^3 bit/second = 1000 bit/second.  Byte: merupakan kumpulan beberapa bit (1 Byte = 8 bit *) Bps: Byte per second. Jumlah byte yang ditransfer dalam satu detik. KBps: Kilo Byte per second. Jumlah KiloByte yang ditransfer dalam satu detik. 1 KBps = 1 x 2^10 byte/second = 1,024 byte/second 1 kilobyte (KB) = 2^10 bytes = 1,024 bytes Beberapa satuan pengiriman data yang sering dipergunakan dalam jaringan komputer adalah : 18
  • 19.
     Dalam melakukanperhitungan kecepatan data , ada 2 faktor dasar yang perlu di perhatikan ◦ 1. Bandwidth  kapasitas maksimum dari transmisi jaringan ◦ 2. Throughput  kecepatan aliran yang sebenarnya  Beberapa faktor yang mempengaruhi Throughput : ◦ - Perangkat jaringan (misalnya, sudah terlalu tinggi loadnya, setting yang kurang tepat, dll) - Tipe data yang ditransfer ( misalnya, umumnya web lebih cepat dari ftp) - Topologi jaringan - Jumlah pengguna - Spesifikasi komputer pengguna/user/server - Interferensi (misalnya listrik, cuaca, dll) 19
  • 20.
     Contoh : Download file dari server sebesar 128 kb. Bandwidth yang digunakan 128 kbps, Ternyata waktu yang dibutuh kan untuk mendownload file sebesar 128 kb memakan waktu 8 detik Maka, Throughput adalah 128 kb/8 s = 16 kbps (padahal speed langganan kita sebesar 128 kbps…ternyata, hanya dapat 1/8-nya) 20
  • 21.
     Bandwidth tidaksama dengan Kecepatan 21
  • 22.
     Maximum bandwidthsand length limitations 22
  • 23.
     WAN Servicesand Bandwidths 23
  • 24.