SlideShare a Scribd company logo
Prepared by: anonymous
Ketel Dan Turbin Uap
TERMODINAMIKA UAP
TERMODINAMIKA UAP
Turbin adalah mesin yang mengubah energi fluida menjadi daya
poros, dimana fluida mengalir secara kontinyu melalui sudu-sudu
yang berputar. Turbin uap memanfaatkan energi fluida berupa
entalpi uap yang mempunyai tekanan dan temperatur tinggi. uap
pada umumnya digunakan bersama dengan boiler, pompa dan
kondenser dalam bentuk siklus Rankine yang biasa digunakan pada
PLTU. Berikut ini adalah siklus Renkine sederhana dengan tinjauan
termodinamika. Representasi siklus tersebut pada diagram T-s dapat
dilihat pada Gambar
Siklus Pembangkit Tenaga Uap
Siklus Pembangkit Tenaga Uap
Proses 1-2: Proses kerja kompresi adiabatik
reversibel (isentropik) cairan jenuh di pompa.
Jika proses 1–2 adalah proses ideal, maka
tidak ada perubahan entropi antara kondisi 1
dan kondisi 2.
Proses 2-3: Proses kalor masuk pada
tekanan tetap di ketel (boiler)
Proses 3-4: Proses kerja ekspansi
adiabatik reversibel (isentropik) uap di
turbin
Proses 4-1: Proses pelepasan kalor pada
tekanan tetap dan reversibel di
kondensor .
Efisiensi termal siklus Rankine
sederhana ideal dapat
dinyatakan dengan persamaan
:
Sifat- Sifat Uap Air (Properties of Steam)
Properties utama dari uap air adalah : entalpi, volume jenis dan
entropi, yang besarnya ditentukan oleh tekanan dan atau
temperatur. Sifat- sifat tersebut tersedia dalam bentuk tabel (tabel
uap) dan grafik (diagram Mollier).
Untuk saturated steam, tekanan dan temperatur berpasangan
secara tetap, sehingga untuk mencari harga entalpi, volume jenis
dan entropi hanya membutuhkan satu parameter saja yaitu tekanan
atau temperatur, sedangkan untuk superheated steam dibutuhkan
dua parameter yaitu tekanan dan temperatur, hubungannya
independent. Jika uap masih tercampur dengan air, maka
diperlukan parameter tambahan yaitu ”kualitas”, yaitu fraksi uap
dalam campuran tersebut
Proses pembentukan uap
Uap air yaitu uap yang terbentuk diatas permukaan air sebagai
akibat dari penurunan tekanan di atas permukaan air sampai
tekanan penguapan yang sesuai dengan temperatur permukaan air
tersebut pada titik didih dan pada tekanan di bawah tekanan
atmosfir bumi. Penurunan tekanan ini diantaranya disebabkan
karena adanya tekanan uap jenuh yang sesuai dengan temperatur
permukaan air maka akan terjadi penguapan.
Uap panas yaitu uap yang terbentuk akibat mendidihnya air , aliran
mendidih bila tekanan dan temperatur berada pada kondisi didih.
Misalnya bila air tekanan 1 bar maka air tersebut akan mendidih
pada suhu didih (±99,630 C).
Uap yang terbentuk pada tekanan dan temperatur didih disebut uap
jenuh saturasi (saturated steam).
Uap Menurut Keadaannya
Menurut keadaannya uap ada tiga jenis, yaitu :
Uap jenuh
Uap jenuh merupakan uap yang tidak mengandung bagian-bagian
air yang lepas dimana pada tekanan tertentu berlaku suhu tertentu.
Uap kering
Uap kering merupakan uap yang didapat dengan pemanas lanjut
dari uap jenuh dimana pada tekanan terbentuk dan dapat diperoleh
beberapa jenis uap kering dengan suhu yang berlainan.
Uap basah
Uap basah merupakan uap jenuh yang bercampur dengan bagian-
bagian air yang halus yang temperaturnya sama.
Macam-macam Uap:
Jenisnya dapat dibagi menjadi dua yaitu :
1) Uap Jenuh (saturated steam): uap yang suhunya = titik didihnya
dan bila didinginkan akan menjadi air.
• Uap Jenuh : 1. Uap Jenuh basah( masih mengandung beberapa
prosen air). 2. Uap Jenuh kering (Uap Jenuh yg tidak
mengandung air).
2) Uap panas lanjut (Super heated steam) : Uap Jenuh yang
suhunya dinaikan lebih tinggi dengan tekanan konstan dan
temperaturnya jauh lebih tinggi diatas air mendidih
Tenaga Uap
1. Tenaga Thermis : Tenaga Yg dikandung uap dapat langsung
dipakai sebagai bahan pemanas pada proses industri.
2. Tenaga Potensial : Uap dirubah menjadi tenaga mekanik dengan
mesin Uap.
1. Tenaga Kinetis : Uap dirubah menjadi tenaga putar dengan
suatu turbin Uap, selanjutnya digunakan membangkitkan tenaga
listrik
diagram Mollier
Tabel Air Jenuh (Temperatur)
Tabel Air Jenuh (Temperatur)
Tabel Air Jenuh (Tekanan)
Tabel Air Jenuh (Tekanan)
Superheated Water
Superheated Water
Superheated Water
Superheated Water
Superheated Water
Kualitas Uap
Kualitas juga sering dinyatakan dengan percent steam by weight
(%SBW) setelah dikalikan dengan 100 %. Entalpi (H), entropi (s)
dan volume jenis (v) dari campuran uap dan air dapat ditentukan
dengan :
subskrip f menunjukkan fase cair, g
fase uap sedangkan fg
menunjukkan laten
Solution
(a) Perubahan Volume Yang Terjadi
Gunakan Table A-5 at 100 kPa
vfg = vg - vf = 1.6940 – 0.001043 = 1.6930 m3/kg
Thus,
∆V = mvfg = (0.2 kg) (1.6930 m3/kg) = 0.3386 m3
(b) Energi Yang Ditambahkan ke air
hfg = 2258.0 kJ/kg for water at 100 kPa.
mhfg = (0.2 kg)(2258 kJ/kg) = 451.6 kJ.
Massa 200 g air cair jenuh benar-benar menguap pada tekanan konstan
100 kPa. Tentukan (a) perubahan volume dan (b) jumlah energi yang
ditambahkan ke air.
Contoh Soal
Tangki yang kaku berisi 10 kg air pada suhu 90 oC. Jika 8 kg
air dalam bentuk cair dan sisanya dalam bentuk uap, tentukan
(a) tekanan di dalam tangki dan (b) volume tangki.
Solution
(a) Tekanan Dalam Tangki
P = Psat@90oC = 70.14 kPa (Table A-4)
(b) Volume Tangki pada saat temperature 90 oC, mempunyai karakter vf =
0.001036 m3/kg and vg = 2.361 m3/kg (Table A-4)
3
33
4.73m
/kg)1m(2kg)(2.36/kg)m36kg)(0.0010(8


 ggffgf vmvmVVV
Contoh Soal
(b) Cara Lain
33
3
33
m4.73/kg)mkg)(0.473(10
and
/kgm0.473
/kg]m)001036.0361.2[(/kgm0.001036
2.0
kg10
kg2





mvV
xvvv
m
m
x
fgf
f
g
Solution

More Related Content

What's hot

Perpindahan panas bu lidia
Perpindahan panas bu lidiaPerpindahan panas bu lidia
Perpindahan panas bu lidiaAlen Pepa
 
Perpindahan panasd
Perpindahan panasdPerpindahan panasd
Perpindahan panasd
Wisnu Grizzly
 
03 statika fluida
03 statika fluida03 statika fluida
03 statika fluida
praptome
 
Tabel uap
Tabel uapTabel uap
Tabel uap
Muhammad Luthfan
 
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasi
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasiContoh penyelesaian soal sistem refrigerasi
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasiAli Hasimi Pane
 
Debit air turbin dan kecepatan spesifik
Debit air turbin dan kecepatan spesifikDebit air turbin dan kecepatan spesifik
Debit air turbin dan kecepatan spesifik
Ady Purnomo
 
Pertemuan 2 boiler.ok
Pertemuan 2  boiler.okPertemuan 2  boiler.ok
Pertemuan 2 boiler.ok
Marfizal Marfizal
 
DASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIKDASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIK
Kiki Amelia
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 11
Mekanika fluida 1 pertemuan 11Mekanika fluida 1 pertemuan 11
Mekanika fluida 1 pertemuan 11
Marfizal Marfizal
 
Turbin gas
Turbin gas Turbin gas
Analisis momentum aliran fluida
Analisis momentum aliran fluidaAnalisis momentum aliran fluida
Analisis momentum aliran fluida
Rock Sandy
 
5 kapasitas panas (termodinamika)
5 kapasitas panas (termodinamika)5 kapasitas panas (termodinamika)
5 kapasitas panas (termodinamika)
Mahammad Khadafi
 
Double Pipe Heat Excanger
Double Pipe Heat ExcangerDouble Pipe Heat Excanger
Double Pipe Heat Excanger
Carrie Meiriza Virriysha Putri
 
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1wahyuddin S.T
 
Ppt kalor sensibel & laten
Ppt kalor sensibel & latenPpt kalor sensibel & laten
Ppt kalor sensibel & laten
SepriSakatsila
 
laporan praktikum motor bakar
laporan praktikum motor bakarlaporan praktikum motor bakar
laporan praktikum motor bakar
SyahMauliqieNajmaari
 
Materi 1 mekanika fluida 1
Materi 1 mekanika fluida 1Materi 1 mekanika fluida 1
Materi 1 mekanika fluida 1
Marfizal Marfizal
 

What's hot (20)

Perpindahan panas bu lidia
Perpindahan panas bu lidiaPerpindahan panas bu lidia
Perpindahan panas bu lidia
 
Perpindahan panasd
Perpindahan panasdPerpindahan panasd
Perpindahan panasd
 
Ekonomi teknik
Ekonomi teknikEkonomi teknik
Ekonomi teknik
 
03 statika fluida
03 statika fluida03 statika fluida
03 statika fluida
 
Tabel uap
Tabel uapTabel uap
Tabel uap
 
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasi
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasiContoh penyelesaian soal sistem refrigerasi
Contoh penyelesaian soal sistem refrigerasi
 
Debit air turbin dan kecepatan spesifik
Debit air turbin dan kecepatan spesifikDebit air turbin dan kecepatan spesifik
Debit air turbin dan kecepatan spesifik
 
Pertemuan 2 boiler.ok
Pertemuan 2  boiler.okPertemuan 2  boiler.ok
Pertemuan 2 boiler.ok
 
DASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIKDASAR PSIKROMETRIK
DASAR PSIKROMETRIK
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 11
Mekanika fluida 1 pertemuan 11Mekanika fluida 1 pertemuan 11
Mekanika fluida 1 pertemuan 11
 
Turbin gas
Turbin gas Turbin gas
Turbin gas
 
Analisis momentum aliran fluida
Analisis momentum aliran fluidaAnalisis momentum aliran fluida
Analisis momentum aliran fluida
 
5 kapasitas panas (termodinamika)
5 kapasitas panas (termodinamika)5 kapasitas panas (termodinamika)
5 kapasitas panas (termodinamika)
 
Double Pipe Heat Excanger
Double Pipe Heat ExcangerDouble Pipe Heat Excanger
Double Pipe Heat Excanger
 
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1
Kinkat --bank-soal-dan-penyelesaian1
 
Ppt kalor sensibel & laten
Ppt kalor sensibel & latenPpt kalor sensibel & laten
Ppt kalor sensibel & laten
 
laporan praktikum motor bakar
laporan praktikum motor bakarlaporan praktikum motor bakar
laporan praktikum motor bakar
 
13-Reaktor Fixed Bed R-01
13-Reaktor Fixed Bed R-0113-Reaktor Fixed Bed R-01
13-Reaktor Fixed Bed R-01
 
Materi 1 mekanika fluida 1
Materi 1 mekanika fluida 1Materi 1 mekanika fluida 1
Materi 1 mekanika fluida 1
 
Modul 3 transformasi laplace
Modul 3 transformasi laplaceModul 3 transformasi laplace
Modul 3 transformasi laplace
 

Similar to Pertemuan 3 boiler.ok

Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptxSiklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
clickhere657
 
Siklus rankine
Siklus rankineSiklus rankine
Siklus rankine
Sulistiyo Wibowo
 
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
RDibalikkamera13
 
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptxPembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
IlhamuDzinurainMuhan
 
Termo siklus rankine
Termo siklus rankineTermo siklus rankine
Termo siklus rankine
Meilani Kharlia Putri
 
Pembangkit Daya pada Turbin Uap
Pembangkit Daya pada Turbin UapPembangkit Daya pada Turbin Uap
Pembangkit Daya pada Turbin Uap
Bantu Hotsan Simanullang
 
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdf
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdfCoal Fire Steam PowerPlant System.pdf
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdf
MuhamadFatwa3
 
Evaporasi.pptx
Evaporasi.pptxEvaporasi.pptx
Evaporasi.pptx
SigitUjiMarzuki1
 
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.pptPLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
PriyoNurmanto3
 
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
JonoDeso05
 
Siklus Rankine dan Studi Kasus
Siklus Rankine dan Studi KasusSiklus Rankine dan Studi Kasus
Siklus Rankine dan Studi Kasus
Bantu Hotsan Simanullang
 
Aplikasi konsep termodinamik
Aplikasi konsep termodinamikAplikasi konsep termodinamik
Aplikasi konsep termodinamik
Amirah Naidin
 
Modul 9-turbin-uap
Modul 9-turbin-uapModul 9-turbin-uap
Modul 9-turbin-uap
Wahyudi Yudy
 
Teknologi humidifikasi.pptx
Teknologi humidifikasi.pptxTeknologi humidifikasi.pptx
Teknologi humidifikasi.pptx
TengkuHastriad
 
Dokumen.tips turbin uap-kuliahppt
Dokumen.tips turbin uap-kuliahpptDokumen.tips turbin uap-kuliahppt
Dokumen.tips turbin uap-kuliahppt
ambarpratomo
 
3 steam jet
3 steam jet3 steam jet
Pertemuan 7 boiler
Pertemuan 7  boiler Pertemuan 7  boiler
Pertemuan 7 boiler
Marfizal Marfizal
 
Termodinamika Heat Pump
Termodinamika Heat PumpTermodinamika Heat Pump
Termodinamika Heat Pump
Diana Salichah
 
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptxdokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
irwankurniawan45
 

Similar to Pertemuan 3 boiler.ok (20)

Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptxSiklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
Siklus rankine mata kuliah mesin konversi energipptx
 
Siklus rankine
Siklus rankineSiklus rankine
Siklus rankine
 
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
_termo-siklus-rankine-Rahmad efendi.pptx
 
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptxPembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
Pembangkit listrik tenaga uap presentasi.pptx
 
Termo siklus rankine
Termo siklus rankineTermo siklus rankine
Termo siklus rankine
 
Pembangkit Daya pada Turbin Uap
Pembangkit Daya pada Turbin UapPembangkit Daya pada Turbin Uap
Pembangkit Daya pada Turbin Uap
 
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdf
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdfCoal Fire Steam PowerPlant System.pdf
Coal Fire Steam PowerPlant System.pdf
 
Evaporasi.pptx
Evaporasi.pptxEvaporasi.pptx
Evaporasi.pptx
 
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.pptPLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
PLTGU_PEMBANGKIT_LISTRIK_TENAGA_GAS_DAN.ppt
 
Pemicu 1
Pemicu 1Pemicu 1
Pemicu 1
 
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
TERMODINAMIKA turbin Potential Energy adalah sebagai energy yang timbul berhu...
 
Siklus Rankine dan Studi Kasus
Siklus Rankine dan Studi KasusSiklus Rankine dan Studi Kasus
Siklus Rankine dan Studi Kasus
 
Aplikasi konsep termodinamik
Aplikasi konsep termodinamikAplikasi konsep termodinamik
Aplikasi konsep termodinamik
 
Modul 9-turbin-uap
Modul 9-turbin-uapModul 9-turbin-uap
Modul 9-turbin-uap
 
Teknologi humidifikasi.pptx
Teknologi humidifikasi.pptxTeknologi humidifikasi.pptx
Teknologi humidifikasi.pptx
 
Dokumen.tips turbin uap-kuliahppt
Dokumen.tips turbin uap-kuliahpptDokumen.tips turbin uap-kuliahppt
Dokumen.tips turbin uap-kuliahppt
 
3 steam jet
3 steam jet3 steam jet
3 steam jet
 
Pertemuan 7 boiler
Pertemuan 7  boiler Pertemuan 7  boiler
Pertemuan 7 boiler
 
Termodinamika Heat Pump
Termodinamika Heat PumpTermodinamika Heat Pump
Termodinamika Heat Pump
 
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptxdokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
dokumen.tech_ketel-uap-boiler.pptx
 

More from Marfizal Marfizal

MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE  Pertemuan 3 edit ok.pptxMKE  Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
Marfizal Marfizal
 
MKE Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
MKE  Pertemuan 7 edit tampil okk.pptxMKE  Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
MKE Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
Marfizal Marfizal
 
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptx
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptxKetel Dan Turbin Uap 8.pptx
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptx
Marfizal Marfizal
 
Motor listrik.docx
Motor listrik.docxMotor listrik.docx
Motor listrik.docx
Marfizal Marfizal
 
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdfPengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
Marfizal Marfizal
 
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 12 2017
Bahan ajar 12  2017Bahan ajar 12  2017
Bahan ajar 12 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 11 2017
Bahan ajar 11  2017Bahan ajar 11  2017
Bahan ajar 11 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 10 2017
Bahan ajar 10  2017Bahan ajar 10  2017
Bahan ajar 10 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 9 2017
Bahan ajar 9  2017Bahan ajar 9  2017
Bahan ajar 9 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 8 2017
Bahan ajar 8  2017Bahan ajar 8  2017
Bahan ajar 8 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 7 2017
Bahan ajar 7  2017Bahan ajar 7  2017
Bahan ajar 7 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 6 2017
Bahan ajar 6  2017Bahan ajar 6  2017
Bahan ajar 6 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 5 2017
Bahan ajar 5  2017Bahan ajar 5  2017
Bahan ajar 5 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 4 2017
Bahan ajar 4  2017Bahan ajar 4  2017
Bahan ajar 4 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 3 2017
Bahan ajar 3  2017Bahan ajar 3  2017
Bahan ajar 3 2017
Marfizal Marfizal
 
Bahan ajar 2 2017
Bahan ajar 2  2017Bahan ajar 2  2017
Bahan ajar 2 2017
Marfizal Marfizal
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 10
Mekanika fluida 1 pertemuan 10Mekanika fluida 1 pertemuan 10
Mekanika fluida 1 pertemuan 10
Marfizal Marfizal
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
Marfizal Marfizal
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 9
Mekanika fluida 1 pertemuan 9Mekanika fluida 1 pertemuan 9
Mekanika fluida 1 pertemuan 9
Marfizal Marfizal
 

More from Marfizal Marfizal (20)

MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE  Pertemuan 3 edit ok.pptxMKE  Pertemuan 3 edit ok.pptx
MKE Pertemuan 3 edit ok.pptx
 
MKE Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
MKE  Pertemuan 7 edit tampil okk.pptxMKE  Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
MKE Pertemuan 7 edit tampil okk.pptx
 
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptx
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptxKetel Dan Turbin Uap 8.pptx
Ketel Dan Turbin Uap 8.pptx
 
Motor listrik.docx
Motor listrik.docxMotor listrik.docx
Motor listrik.docx
 
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdfPengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
Pengaruh Pencampuran Bahan Bakar Terhadap Performa Sepeda Motor Matic.pdf
 
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
[Philip_A._Schweitzer]_Fundamentals_of_metallic_co(BookFi).pdf
 
Bahan ajar 12 2017
Bahan ajar 12  2017Bahan ajar 12  2017
Bahan ajar 12 2017
 
Bahan ajar 11 2017
Bahan ajar 11  2017Bahan ajar 11  2017
Bahan ajar 11 2017
 
Bahan ajar 10 2017
Bahan ajar 10  2017Bahan ajar 10  2017
Bahan ajar 10 2017
 
Bahan ajar 9 2017
Bahan ajar 9  2017Bahan ajar 9  2017
Bahan ajar 9 2017
 
Bahan ajar 8 2017
Bahan ajar 8  2017Bahan ajar 8  2017
Bahan ajar 8 2017
 
Bahan ajar 7 2017
Bahan ajar 7  2017Bahan ajar 7  2017
Bahan ajar 7 2017
 
Bahan ajar 6 2017
Bahan ajar 6  2017Bahan ajar 6  2017
Bahan ajar 6 2017
 
Bahan ajar 5 2017
Bahan ajar 5  2017Bahan ajar 5  2017
Bahan ajar 5 2017
 
Bahan ajar 4 2017
Bahan ajar 4  2017Bahan ajar 4  2017
Bahan ajar 4 2017
 
Bahan ajar 3 2017
Bahan ajar 3  2017Bahan ajar 3  2017
Bahan ajar 3 2017
 
Bahan ajar 2 2017
Bahan ajar 2  2017Bahan ajar 2  2017
Bahan ajar 2 2017
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 10
Mekanika fluida 1 pertemuan 10Mekanika fluida 1 pertemuan 10
Mekanika fluida 1 pertemuan 10
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
Mekanika fluida 1 pertemuan 10 [autosaved]
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 9
Mekanika fluida 1 pertemuan 9Mekanika fluida 1 pertemuan 9
Mekanika fluida 1 pertemuan 9
 

Recently uploaded

Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
RifkiAbrar2
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
ymikhael4
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
ssuser0b6eb8
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
MarvinPatrick1
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
ssuser5e48eb
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
tejakusuma17
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 

Recently uploaded (9)

Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 

Pertemuan 3 boiler.ok

  • 1. Prepared by: anonymous Ketel Dan Turbin Uap TERMODINAMIKA UAP
  • 2. TERMODINAMIKA UAP Turbin adalah mesin yang mengubah energi fluida menjadi daya poros, dimana fluida mengalir secara kontinyu melalui sudu-sudu yang berputar. Turbin uap memanfaatkan energi fluida berupa entalpi uap yang mempunyai tekanan dan temperatur tinggi. uap pada umumnya digunakan bersama dengan boiler, pompa dan kondenser dalam bentuk siklus Rankine yang biasa digunakan pada PLTU. Berikut ini adalah siklus Renkine sederhana dengan tinjauan termodinamika. Representasi siklus tersebut pada diagram T-s dapat dilihat pada Gambar
  • 4. Siklus Pembangkit Tenaga Uap Proses 1-2: Proses kerja kompresi adiabatik reversibel (isentropik) cairan jenuh di pompa. Jika proses 1–2 adalah proses ideal, maka tidak ada perubahan entropi antara kondisi 1 dan kondisi 2. Proses 2-3: Proses kalor masuk pada tekanan tetap di ketel (boiler) Proses 3-4: Proses kerja ekspansi adiabatik reversibel (isentropik) uap di turbin Proses 4-1: Proses pelepasan kalor pada tekanan tetap dan reversibel di kondensor . Efisiensi termal siklus Rankine sederhana ideal dapat dinyatakan dengan persamaan :
  • 5. Sifat- Sifat Uap Air (Properties of Steam) Properties utama dari uap air adalah : entalpi, volume jenis dan entropi, yang besarnya ditentukan oleh tekanan dan atau temperatur. Sifat- sifat tersebut tersedia dalam bentuk tabel (tabel uap) dan grafik (diagram Mollier). Untuk saturated steam, tekanan dan temperatur berpasangan secara tetap, sehingga untuk mencari harga entalpi, volume jenis dan entropi hanya membutuhkan satu parameter saja yaitu tekanan atau temperatur, sedangkan untuk superheated steam dibutuhkan dua parameter yaitu tekanan dan temperatur, hubungannya independent. Jika uap masih tercampur dengan air, maka diperlukan parameter tambahan yaitu ”kualitas”, yaitu fraksi uap dalam campuran tersebut
  • 6. Proses pembentukan uap Uap air yaitu uap yang terbentuk diatas permukaan air sebagai akibat dari penurunan tekanan di atas permukaan air sampai tekanan penguapan yang sesuai dengan temperatur permukaan air tersebut pada titik didih dan pada tekanan di bawah tekanan atmosfir bumi. Penurunan tekanan ini diantaranya disebabkan karena adanya tekanan uap jenuh yang sesuai dengan temperatur permukaan air maka akan terjadi penguapan. Uap panas yaitu uap yang terbentuk akibat mendidihnya air , aliran mendidih bila tekanan dan temperatur berada pada kondisi didih. Misalnya bila air tekanan 1 bar maka air tersebut akan mendidih pada suhu didih (±99,630 C). Uap yang terbentuk pada tekanan dan temperatur didih disebut uap jenuh saturasi (saturated steam).
  • 7. Uap Menurut Keadaannya Menurut keadaannya uap ada tiga jenis, yaitu : Uap jenuh Uap jenuh merupakan uap yang tidak mengandung bagian-bagian air yang lepas dimana pada tekanan tertentu berlaku suhu tertentu. Uap kering Uap kering merupakan uap yang didapat dengan pemanas lanjut dari uap jenuh dimana pada tekanan terbentuk dan dapat diperoleh beberapa jenis uap kering dengan suhu yang berlainan. Uap basah Uap basah merupakan uap jenuh yang bercampur dengan bagian- bagian air yang halus yang temperaturnya sama.
  • 8. Macam-macam Uap: Jenisnya dapat dibagi menjadi dua yaitu : 1) Uap Jenuh (saturated steam): uap yang suhunya = titik didihnya dan bila didinginkan akan menjadi air. • Uap Jenuh : 1. Uap Jenuh basah( masih mengandung beberapa prosen air). 2. Uap Jenuh kering (Uap Jenuh yg tidak mengandung air). 2) Uap panas lanjut (Super heated steam) : Uap Jenuh yang suhunya dinaikan lebih tinggi dengan tekanan konstan dan temperaturnya jauh lebih tinggi diatas air mendidih
  • 9. Tenaga Uap 1. Tenaga Thermis : Tenaga Yg dikandung uap dapat langsung dipakai sebagai bahan pemanas pada proses industri. 2. Tenaga Potensial : Uap dirubah menjadi tenaga mekanik dengan mesin Uap. 1. Tenaga Kinetis : Uap dirubah menjadi tenaga putar dengan suatu turbin Uap, selanjutnya digunakan membangkitkan tenaga listrik
  • 11. Tabel Air Jenuh (Temperatur)
  • 12. Tabel Air Jenuh (Temperatur)
  • 13. Tabel Air Jenuh (Tekanan)
  • 14. Tabel Air Jenuh (Tekanan)
  • 20. Kualitas Uap Kualitas juga sering dinyatakan dengan percent steam by weight (%SBW) setelah dikalikan dengan 100 %. Entalpi (H), entropi (s) dan volume jenis (v) dari campuran uap dan air dapat ditentukan dengan : subskrip f menunjukkan fase cair, g fase uap sedangkan fg menunjukkan laten
  • 21. Solution (a) Perubahan Volume Yang Terjadi Gunakan Table A-5 at 100 kPa vfg = vg - vf = 1.6940 – 0.001043 = 1.6930 m3/kg Thus, ∆V = mvfg = (0.2 kg) (1.6930 m3/kg) = 0.3386 m3 (b) Energi Yang Ditambahkan ke air hfg = 2258.0 kJ/kg for water at 100 kPa. mhfg = (0.2 kg)(2258 kJ/kg) = 451.6 kJ. Massa 200 g air cair jenuh benar-benar menguap pada tekanan konstan 100 kPa. Tentukan (a) perubahan volume dan (b) jumlah energi yang ditambahkan ke air. Contoh Soal
  • 22. Tangki yang kaku berisi 10 kg air pada suhu 90 oC. Jika 8 kg air dalam bentuk cair dan sisanya dalam bentuk uap, tentukan (a) tekanan di dalam tangki dan (b) volume tangki. Solution (a) Tekanan Dalam Tangki P = Psat@90oC = 70.14 kPa (Table A-4) (b) Volume Tangki pada saat temperature 90 oC, mempunyai karakter vf = 0.001036 m3/kg and vg = 2.361 m3/kg (Table A-4) 3 33 4.73m /kg)1m(2kg)(2.36/kg)m36kg)(0.0010(8    ggffgf vmvmVVV Contoh Soal