SlideShare a Scribd company logo
PERMASALAHAN DI DEARAH
PESISIR
PERMASALAHAN LINGKUNGAN DI PESISIR SELATAN DESA
SUMBERAGUNG KECAMATAN PESANGGARAN KABUPATEN
BANYUWANGI OLEH TAMBANG EMAS PT. BUMI SUKSES INDO
NAMA KELOMPOK
Firda Fibriana (16040274075)
Wahyu Fitriani (16040274077)
Shita Anggriya S (16040274081)
Khrisna Julliafajjar R (16040274093)
Andrean Ervianto (16040274094)
Zidni Ilma Lailatin S. (17040274003)
Helia Septiana (17040274009)
Khofifah Maulida sari (17040274083)
LIPUTAN MEDIA TENTANG KERUSAKAN
LINGKUNGAN DI TUIMPANG PITU
Meluasnya industri ekstraktif di pesisir selatan Jawa Timur ini, terus memicu laju krisis
sosial-ekologis semakin meningkat tajam dalam bentuk yang kompleks dan rumit. Hal
ini salah satunya dapat kita temui dalam kasus perjuangan warga Sumberagung dan
sekitarnya melawan industri pertambangan di Gunung Tumpang Pitu-Banyuwangi.
gunung Tumpang Pitu merupakan kawasan penting bagi penduduk Sumberagung dan
desa-desa sekitarnya. Selain berfungsi sebagai pusat mata air yang mampu mencukupi
kebutuhan pertanian dan konsumsi rumah tangga, di sanalah sebagian besar penduduk,
khususnya kaum perempuan, mencari beberapa tanaman obat-obatan untuk
memenuhi kebutuhan kesehatan secara turun temurun
• Gunung Tumpang Pitu adalah benteng bagi perkampungan komunitas nelayan yang
tinggal di pesisir teluk Pancer dari ancaman angin Tenggara yang terkenal ganas pada
musim-musim tertentu. Selain itu ia juga berfungsi sebagai benteng utama terhadap
bahaya ancaman gelombang badai tsunami. Sebagaimana pernah dicatat, pada tahun
1994, gelombang tsunami telah menyapu kawasan pesisir Pancer dan merenggut
nyawa sebanyak 200 orang. Bagi warga, saat itu keberadaan Gunung Tumpang Pitu,
dikatakan mampu meminimalisasi jumlah angka korban, sehingga cukup dipastikan
jika Tumpang Pitu menghilang, ancaman ini akan berpotensi besar dalam merenggut
jumlah korban yang lebih banyak pada masa mendatang.
Faktor penyebab
• karena pembukaan lahan di Gunung Tumpang Pitu yang dibangun
untuk kawasan pertambangan emas. Hal tersebut disampaikan Kepala
Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Banyuwangi, "Di Gunung
Tumpang Pitu ada pembukaan lahanuntuk pembangunan dan pasti
ada penebangan pohon, sehingga kalau terjadi hujan walaupun
intensitasnya kecil pasti yang akan erosi," jelas Chusnul.
• Pembuangan tailing tambang emas ke laut sehingga menyebabkan
lumpur mengendap di pantai.
Dampak lingkungan
• Menurunnya kualitas air karena air keruh
• Alih fungsi hutan
• Hilangnya biota laut
• Menghilangnya satwa di daerah tumpang pitu
• Bencana lumpur
Dampak ekonomi
• Hilangnya mata pencarian nelayan
• Hilangnya mata pencarian petani
• Sektor pariwisata jadi terhambat sehingga perekonomian daerah
sekitar menjadi turun
• Kesenjangan sosial
DAMPAK SOSIAL BUDAYA
• Timbulnya konflik antara PT BSI dan masyarakat sekitar.
• Timbulnya budaya atau pola hidup baru.
• Infrstruktur publik banyak yang rusak sehingga aksebilitas menuju
daerah lain menjadi terhambat
Solusi permasalahan
• Pemerintah harus cepat tanggap dan ikut andil dalam permasalahan
ini agar cepat diatasi dengan baik.
• Melakukan reklamasi dengan cara mengusahakan reboisasi untuk
mencegah erosi dan mengurangi kerusakan lingkungan.
• Melakukan alih fungsi pantai menjadi hutan mangrove agar fungsi
sektor wisata kembali menjadi optimal.
• Untuk PT BSI diharapkan dapat menyediakan tempat pembuangan
dan pengolahan tailing.
Gambar kondisi pertabangan emas di Tumpang Pitu

More Related Content

Similar to PERMASALAHAN DI DEARAH PESISIR DAN PERAIRAN

Pertambangan peti
Pertambangan petiPertambangan peti
Pertambangan peti
universitas samawa
 
Kerusakan Alam INDONESIA
Kerusakan Alam INDONESIAKerusakan Alam INDONESIA
Kerusakan Alam INDONESIA
Jesica Grace
 
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidupDampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
sintiadjafar
 
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
Analyst of Water Resources Management
 
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
Luluk Uliyah
 
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan SukabumiKonflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
afifahdhaniyah
 
Kondisi Desa Cikahuripan
Kondisi Desa CikahuripanKondisi Desa Cikahuripan
Kondisi Desa Cikahuripan
Hardi yuan
 
tugas observasi
tugas observasitugas observasi
tugas observasi
Khafi'ah Rizki
 
Analisis kasus pasir besi kp
Analisis kasus pasir besi kpAnalisis kasus pasir besi kp
Analisis kasus pasir besi kp
Retno Pratiwi
 
Presentasi hukum lingkungan
Presentasi hukum lingkunganPresentasi hukum lingkungan
Presentasi hukum lingkungan
Yuli Aulia
 
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
Analyst of Water Resources Management
 
Strategi rehab lahan limboto
Strategi rehab lahan  limbotoStrategi rehab lahan  limboto
Strategi rehab lahan limboto
Asier La Ode
 
Opini
OpiniOpini
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan DepokEcohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Vempi Satriya
 
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-PenglingKerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
Adel del
 
Pengetahuan Lingkungan
Pengetahuan  LingkunganPengetahuan  Lingkungan
Pengetahuan Lingkungan
Adel del
 
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyoneContoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
MuhammadIqbal961157
 
Merencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
Merencanakan Kemenangan Melalui InovasiMerencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
Merencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
Tri Widodo W. UTOMO
 
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkunganPergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
Natalia Ayu
 

Similar to PERMASALAHAN DI DEARAH PESISIR DAN PERAIRAN (20)

Pertambangan peti
Pertambangan petiPertambangan peti
Pertambangan peti
 
Kerusakan Alam INDONESIA
Kerusakan Alam INDONESIAKerusakan Alam INDONESIA
Kerusakan Alam INDONESIA
 
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidupDampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
Dampak masalah kependudukan dan lingkungan hidup
 
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
KERENTANAN EKOSISTEM MANGROVE TERHADAP PEMBANGUNAN KOTA MINAPOLITAN (KEC. SED...
 
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
Petisi Penyelamatan Jawa (Desember 2015)
 
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan SukabumiKonflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
Konflik Pengelolaan Sumberdaya di Desa Pangumbahan Sukabumi
 
Kondisi Desa Cikahuripan
Kondisi Desa CikahuripanKondisi Desa Cikahuripan
Kondisi Desa Cikahuripan
 
tugas observasi
tugas observasitugas observasi
tugas observasi
 
Analisis kasus pasir besi kp
Analisis kasus pasir besi kpAnalisis kasus pasir besi kp
Analisis kasus pasir besi kp
 
Presentasi hukum lingkungan
Presentasi hukum lingkunganPresentasi hukum lingkungan
Presentasi hukum lingkungan
 
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
ekologi pangan, kerentanan pangan, diversifikasi pangan dan daya dukung lingk...
 
Strategi rehab lahan limboto
Strategi rehab lahan  limbotoStrategi rehab lahan  limboto
Strategi rehab lahan limboto
 
Opini
OpiniOpini
Opini
 
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan DepokEcohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
 
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-PenglingKerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
Kerusakan Lingkungan DI Bangka-Pengling
 
Pengetahuan Lingkungan
Pengetahuan  LingkunganPengetahuan  Lingkungan
Pengetahuan Lingkungan
 
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyoneContoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
Contoh_Presentasi_KKN_Mahasiswa.pptx for everyone
 
Merencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
Merencanakan Kemenangan Melalui InovasiMerencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
Merencanakan Kemenangan Melalui Inovasi
 
Alih fungsi lahan
Alih fungsi lahanAlih fungsi lahan
Alih fungsi lahan
 
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkunganPergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
Pergeseran Ekosistem dan Isu isu lingkungan
 

Recently uploaded

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 

Recently uploaded (20)

Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 

PERMASALAHAN DI DEARAH PESISIR DAN PERAIRAN

  • 1. PERMASALAHAN DI DEARAH PESISIR PERMASALAHAN LINGKUNGAN DI PESISIR SELATAN DESA SUMBERAGUNG KECAMATAN PESANGGARAN KABUPATEN BANYUWANGI OLEH TAMBANG EMAS PT. BUMI SUKSES INDO
  • 2. NAMA KELOMPOK Firda Fibriana (16040274075) Wahyu Fitriani (16040274077) Shita Anggriya S (16040274081) Khrisna Julliafajjar R (16040274093) Andrean Ervianto (16040274094) Zidni Ilma Lailatin S. (17040274003) Helia Septiana (17040274009) Khofifah Maulida sari (17040274083)
  • 3. LIPUTAN MEDIA TENTANG KERUSAKAN LINGKUNGAN DI TUIMPANG PITU
  • 4. Meluasnya industri ekstraktif di pesisir selatan Jawa Timur ini, terus memicu laju krisis sosial-ekologis semakin meningkat tajam dalam bentuk yang kompleks dan rumit. Hal ini salah satunya dapat kita temui dalam kasus perjuangan warga Sumberagung dan sekitarnya melawan industri pertambangan di Gunung Tumpang Pitu-Banyuwangi. gunung Tumpang Pitu merupakan kawasan penting bagi penduduk Sumberagung dan desa-desa sekitarnya. Selain berfungsi sebagai pusat mata air yang mampu mencukupi kebutuhan pertanian dan konsumsi rumah tangga, di sanalah sebagian besar penduduk, khususnya kaum perempuan, mencari beberapa tanaman obat-obatan untuk memenuhi kebutuhan kesehatan secara turun temurun • Gunung Tumpang Pitu adalah benteng bagi perkampungan komunitas nelayan yang tinggal di pesisir teluk Pancer dari ancaman angin Tenggara yang terkenal ganas pada musim-musim tertentu. Selain itu ia juga berfungsi sebagai benteng utama terhadap bahaya ancaman gelombang badai tsunami. Sebagaimana pernah dicatat, pada tahun 1994, gelombang tsunami telah menyapu kawasan pesisir Pancer dan merenggut nyawa sebanyak 200 orang. Bagi warga, saat itu keberadaan Gunung Tumpang Pitu, dikatakan mampu meminimalisasi jumlah angka korban, sehingga cukup dipastikan jika Tumpang Pitu menghilang, ancaman ini akan berpotensi besar dalam merenggut jumlah korban yang lebih banyak pada masa mendatang.
  • 5. Faktor penyebab • karena pembukaan lahan di Gunung Tumpang Pitu yang dibangun untuk kawasan pertambangan emas. Hal tersebut disampaikan Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kabupaten Banyuwangi, "Di Gunung Tumpang Pitu ada pembukaan lahanuntuk pembangunan dan pasti ada penebangan pohon, sehingga kalau terjadi hujan walaupun intensitasnya kecil pasti yang akan erosi," jelas Chusnul. • Pembuangan tailing tambang emas ke laut sehingga menyebabkan lumpur mengendap di pantai.
  • 6. Dampak lingkungan • Menurunnya kualitas air karena air keruh • Alih fungsi hutan • Hilangnya biota laut • Menghilangnya satwa di daerah tumpang pitu • Bencana lumpur
  • 7. Dampak ekonomi • Hilangnya mata pencarian nelayan • Hilangnya mata pencarian petani • Sektor pariwisata jadi terhambat sehingga perekonomian daerah sekitar menjadi turun • Kesenjangan sosial
  • 8. DAMPAK SOSIAL BUDAYA • Timbulnya konflik antara PT BSI dan masyarakat sekitar. • Timbulnya budaya atau pola hidup baru. • Infrstruktur publik banyak yang rusak sehingga aksebilitas menuju daerah lain menjadi terhambat
  • 9. Solusi permasalahan • Pemerintah harus cepat tanggap dan ikut andil dalam permasalahan ini agar cepat diatasi dengan baik. • Melakukan reklamasi dengan cara mengusahakan reboisasi untuk mencegah erosi dan mengurangi kerusakan lingkungan. • Melakukan alih fungsi pantai menjadi hutan mangrove agar fungsi sektor wisata kembali menjadi optimal. • Untuk PT BSI diharapkan dapat menyediakan tempat pembuangan dan pengolahan tailing.
  • 10. Gambar kondisi pertabangan emas di Tumpang Pitu