SlideShare a Scribd company logo
PENGEMBANGAN SILABUS
DAN RPP MATA PELAJARAN
PAI DAN BAHASA ARAB
BERBASIS KARAKTER
Imam Makruf, S.Ag. M.Pd.
(Dosen Fak. Tarbiyah IAIN Surakarta)
26 Juni 2011 Hotel Pondok Sari 2 Tawangmangu
Perlukah Pendidikan
Karakter?
 Islam sangat menekankan pada
pendidikan akhlakul karimah.
 Pancasila telah menetapkan pondasi
karakter bangsa yang menjunjung tinggi
nilai ideologis, sosial, dan humanis.
 UUD ’45, UU Sisdiknas, Permendiknas,
dan Permenag dan peraturan lain tentang
pendidikan telah menetapkan pilar-pilar
pendidikan karakter.
1/2/2015
Pasal 3 UU Sisdiknas No 20 Th. 2003
Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan
kemampuan dan membentuk watak serta peradaban
bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan
kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya
potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman
dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak
mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi
warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.
5 DARI 8 POTENSI PESERTA DIDIK YG INGIN
DIKEMBANGKAN LEBIH DEKAT DENGAN
KARAKTER
PENDIDIKAN KARAKTER DLM
4 PILAR PENDIDIKAN UNESCO
• LEARNING TO KNOW
• LEARNING TO DO
• LEARNING TO BE
• LEARNING TO LIVE
TOGETHER
AKAN
BERPENGARUH
SAAT YBS
MELAKUKAN 2
PILAR LAINNYA
LEBIH
DEKAT DG
KARAKTER
Pendidikan Komprehensif:
Ilmu Pengetahuan, Budi Pekerti (Akhlak, Karakter), Kreativitas, Inovatif
SD
SMP
PT
SMA
Pendidikan
KARAKTER
Pendidikan
AKADEMIK
DSB
KEGIATAN
KESEHARI
AN DI
RUMAH
KEGIATAN
EKSTRA
KURIKULER
Integrasi ke dalam
kegiatan Ektrakurikuler
Pramuka, Olahraga, Karya
Tulis, Dsb.
Integrasi ke dalam
KBM pada setiap
Mapel
Pembiasaan dalam
kehidupan keseharian di
satuan pendidikan
Penerapan pembiasaan
kehidupan keseharian
di rumah yang sama
dengan di satuan
pendidikan
STRATEGI IMPLEMENTASI DI SEKOLAH
6
BUDAYA SEKOLAH:
(KEGIATAN/KEHID
UPAN KESEHARIAN
DI SEKOLAH)
PEMBELAJARAN HARUS…
• Direncanakan,
• Dilaksanakan,
• Dinilai, dan
• Diawasi
1/2/2015
Agar
terlaksana
secara efektif
dan efisien
Perlu dirumuskan
SILABUS DAN RPP
Peraturan Pemerintah Republik
Indonesia No 19 Tahun 2005
tentang Standar Nasional
Pendidikan, Bab IV Pasal 20
Peraturan Menteri Pendidikan
Nasional No 41 Tahun 2007
tentang Standar Proses
LANDASAN
1/2/2015
PP NO 19 TAHUN 2005 Pasal 20
Perencanaan proses pembelajaran
meliputi silabus dan rencana
pelaksanaan pembelajaran yang
memuat sekurang-kurangnya tujuan
pembelajaran, materi ajar, metode
pengajaran, sumber belajar, dan
penilaian hasil belajar
Permendiknas No 41
Tahun 2007
Perencanaan proses pembelajaran
meliputi pembuatan Silabus dan RPP
yang memuat identitas mata
pelajaran, standar kompetensi (SK),
kompetensi dasar (KD), indikator
pencapaian kompetensi, tujuan
pembelajaran, materi ajar, alokasi
waktu, metode pembelajaran, kegiatan
pembelajaran, penilaian hasil belajar,
dan sumber belajar
1/2/2015
Silabus
 Sebagai acuan pengembangan RPP
 Memuat identitas mata pelajaran atau
tema pelajaran, SK, KD, materi,
kegiatan pembelajaran, indikator
pencapaian kompetensi, penilaian,
alokasi waktu, dan sumber belajar.
 Dikembangkan oleh satuan
pendidikan berdasarkan SI dan SKL,
serta panduan penyusunan KTSP.
1/2/2015
Prinsip Pengembangan Silabus
 Ilmiah
 Relevan
 Sistematis
 Konsisten
 Memadai
 Aktual dan Kontekstual
 Fleksibel
 Menyeluruh
 Desentralistik1/2/2015
Format Silabus
Kompetensi
Dasar
Nilai
Karakter
Materi
Pembelajaran
Kegiatan
Pembelajaran
Indikator
Pencapaian
Kompetensi
Penilaian
Alokasi
Waktu
Sumber
Belajar
Teknik
Bentuk
Instrumen
Contoh
Instrumen
1/2/2015
Silabus Pembelajaran
Sekolah : ......
Kelas/Semester : ..... / .......
Mata Pelajaran : .......
Standar Kompetensi : .......
1/2/2015
RPP
 RPP adalah rencana yang
menggambarkan prosedur dan
pengorganisasian pembelajaran untuk
mencapai satu kompetensi dasar yang
ditetapkan dalam Standar Isi dan
dijabarkan dalam silabus.
 Lingkup RPP paling luas mencakup satu
kompetensi dasar yang terdiri atas satu
indikator atau beberapa indikator untuk
satu kali pertemuan atau lebih
ALUR PENYUSUNAN RPP
1/2/2015
SILABUS
RPP
SK dan KD
1/2/2015
TUJUAN
RPP
• Mempermudah,
memperlancar dan
meningkatkan hasil proses
pembelajaran
• Memprediksi program
pembelajaran sebagai
kerangka kerja yang logis dan
terencana.
FUNGSI
RPP
Sebagai acuan bagi guru untuk
melaksanakan kegiatan
pembelajaran agar lebih terarah
dan berjalan secara efektif dan
efisien.
Prinsip Penyusunan RPP
 Memperhatikan perbedaan individu
peserta didik
 Mendorong partisipasi aktif peserta didik
 Mengembangkan budaya membaca dan
menulis
 Memberikan umpan balik dan tindak
lanjut
 Keterkaitan dan keterpaduan
 Menerapkan teknologi informasi dan
komunikasi
1/2/2015
1/2/2015
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : …
Kelas/Semester : …
Pertemuan Ke- : …
Alokasi Waktu : …
Standar Kompetensi : …
Kompetensi Dasar : …
Indikator : …
Nilai Karakter : …
I. Tujuan Pembelajaran : …
II. Materi Ajar : …
V. Alat/Bahan/Sumber Belajar: …
III. Metode Pembelajaran: …
VI. Penilaian: …
IV. Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan: …
B. Kegiatan Inti: …
C. Kegiatan Penutup:…
Format RPP
Kegiatan pembelajaran meliputi :
(Standar Proses Permendiknas No. 41 Tahun 2007)
– Kegiatan pendahuluan; membangkitkan motivasi
dan memfokuskan perhatian peserta didik
– Kegiatan inti; secara interaktif, inspiratif,
menyenangkan, menantang, memotivasi serta
memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa,
kreativitas dan kemandirian sesuai bakat minat dan
perkembangan fisik serta psikologis peserta didik.
Proses: eksplorasi, elaborasi, dan konfirmasi,
– Kegiatan penutup; rangkuman/kesimpulan,
penilaian, refleksi, umpan balik, dan tindak lanjut.
Eksplorasi
1. Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas
dan dalam tentang topik/tema Materi yang akan
dipelajari dengan menerapkan prinsip alam
takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber;
2. Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran,
media pembelajaran, dan sumber belajar lain;
3. Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik
serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya;
4. Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap
kegiatan pembelajaran; dan
5. Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di
laboratorium, studio, atau lapangan.
1/2/2015
1/2/2015
Elaborasi
1. Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang
beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
2. Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dll
untuk memunculkan gagasan baru baik lisan/tertulis;
3. Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis,
menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
4. Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan
kolaboratif;
5. Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk
meningkatkan prestasi belajar;
6. Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang
dilakukan baik lisan / tertulis, individual/kelompok;
7. Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja
individual maupun kelompok;
8. Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen,
festival, serta produk yang dihasilkan;
9. Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang
menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
Konfirmasi
1. Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk
lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah,
2. Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi
peserta didik melalui berbagai sumber,
3. Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk
memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan,
4. Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman
yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar;
5. Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab
pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan
menggunakan bahasa yang baku dan benar;
6. Membantu menyelesaikan masalah;
7. Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan
pengecekan hasil eksplorasi;
8. Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh;
9. Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau
belum berpartisipasi aktif.
Alternatif
Kegiatan
Eksplorasi
 Membaca tentang
 Mendengar tentang
 Berdiskusi tentang
 Mengamati model (teks/ karya)
 Mengamati demonstrasi
 Mengamati simulasi kasus
 Mengamati 2 perbandingan (salah - benar)
 Mencoba melakukan kegiatan trtentu
 Membaca kasus (bedah kasus)
 Talk show
 Berwawancara dengan sumber tertentu
 Observasi terhadap lingkungan
 Mencoba melakukan kompetensi dengan
kemampuan awalnya
 Mencoba bereksperimen
 Bernyanyi (berkaitan dengan konsep yang
akan dibahas)
 Bermain (berkaitan dengan konsep yang akan
dibahas)1/2/2015
Alternatif
Kegiatan
Elaborasi
 Diskusi/ mandiri
 Mengidentifikasi ciri
 Menemukan konsep
 Melakukan generalisasi
 Mencari bagian-bagian
 Mendeskripsikan persamaan dan perbedaan
 Memasukkan dalam kelompok (memilah-milah)
 Membandingkan (perbedaan dan persamaan)
 Menganalisis mengapa terjadi begini/begitu
 Meramalkan apa yang akan terjadi dari eksperimen
 Mengidentifikasi mana yang beda/sama dgn model
 Mengidentifikasi yang salah/benar dan mengapa
 Mengurutkan
 Mengelompokkan
 Mengkombinasikan
 Menyusun mana yang berhubungan /tidak
 Menguhung-hubungkan (mencari model hubungan)
 Memasangkan contoh dan bukan contoh
(memanfaatkan model bandingan untuk elaborasi)
1/2/2015
Alternatif
Kegiatan
Konfirmasi
 Penyimpulan
 Memberikan balikan apa yang dikerjakan
peserta didik
 Penjelasan mengapa salah
 Penjelasan mana yang bnar dan yang salah
 Meluruskan yang salah
 Menegaskan yang benar
 Melanjutkan/ menambahkan yang kurang
 Mengangkat kasus yang salah dan yang benar -
menjelaskan mengapa salah/benar
 Menyimpulkan konsep, kriteria , prinsip, cara
mencapai yang lebih baik, contoh dan bukan
contoh
 Memperluas contoh yang bebar dan yang salah
 Menjelaskan bagaimana seharusnya
 Menciptakan rubrik
1/2/2015
Integrasi Pendidkan Karakter
dalam Mapel PAI dan Bahasa
Arab
1/2/2015
PENDIDIKAN
KARAKTER
EKSPLORASI
ELABORASI
KONFIRMASI
TEORI/
KOGNITIF
PRAKTIK/P
SIKOMOTO
RIK
Jadi…sekarang
bagaimana?
Cobalah untuk menyusun RPP
sesuai Mapel Bapak/Ibu dengan
menekankan muatan pendidikan
karakter pada kegiatan
pembelajaran!
1/2/2015
1/2/2015
CEKAP SEMANTEN
MATUR NUWUN
‫وبركاته‬ ‫هللا‬‫حمة‬‫ر‬‫و‬ ‫عليكم‬‫والسالم‬
1/2/2015

More Related Content

What's hot

Kurikulum pai di tiap jenjang madrasah
Kurikulum pai di tiap jenjang madrasahKurikulum pai di tiap jenjang madrasah
Kurikulum pai di tiap jenjang madrasahaiieriie
 
analisis dokumen skl
analisis dokumen sklanalisis dokumen skl
analisis dokumen skl
Mushlihatun Syarifah
 
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
Suhartono Kasep
 
Od k13 2015
Od k13 2015Od k13 2015
Od k13 2015
Nurul Huda
 
Pengembangan Silabus
Pengembangan SilabusPengembangan Silabus
Pengembangan Silabus
حليم أحمد
 
[1] ki kd bahasa arab
[1] ki kd bahasa arab[1] ki kd bahasa arab
[1] ki kd bahasa arab
dewi dewi
 
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
Irfan Yasmin
 
Pengembangan silabus
Pengembangan silabusPengembangan silabus
Pengembangan silabusTeguh Permadi
 
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaranBab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
cahayadopu
 
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Almateus Nanang Rudiatmoko
 
Pedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rppPedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rppYosti Saban
 
Silabus dasar kecantikan kulit smk
Silabus dasar kecantikan kulit smkSilabus dasar kecantikan kulit smk
Silabus dasar kecantikan kulit smkstefany puspitasari
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
Suedi Ahmad
 
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Almateus Nanang Rudiatmoko
 
0. pendahuluan silabus
0. pendahuluan silabus0. pendahuluan silabus
0. pendahuluan silabus
Aep Sumarna
 
orientasi diklat
orientasi diklatorientasi diklat
orientasi diklat
Diana Wulandari
 
Bahan pemberian materi ik
Bahan pemberian materi ikBahan pemberian materi ik
Bahan pemberian materi ik
Indah Pratiwi
 
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMATelaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
Haristian Sahroni Putra
 

What's hot (20)

Kurikulum pai di tiap jenjang madrasah
Kurikulum pai di tiap jenjang madrasahKurikulum pai di tiap jenjang madrasah
Kurikulum pai di tiap jenjang madrasah
 
analisis dokumen skl
analisis dokumen sklanalisis dokumen skl
analisis dokumen skl
 
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
Ppt 5.1 analisis skl, ki, kd, indikator, silabus, pembelajaran tematik terpad...
 
Od k13 2015
Od k13 2015Od k13 2015
Od k13 2015
 
Pengembangan Silabus
Pengembangan SilabusPengembangan Silabus
Pengembangan Silabus
 
[1] ki kd bahasa arab
[1] ki kd bahasa arab[1] ki kd bahasa arab
[1] ki kd bahasa arab
 
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
1. analisis sk kd k 13 (kls sd -tolhah)
 
Pengembangan silabus
Pengembangan silabusPengembangan silabus
Pengembangan silabus
 
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaranBab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
Bab 6-perencanaan-dan-pelaksanaan-pembelajaran
 
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
Analisis Materi Pembelajaran Kurikulum 2013 edisi Revisi 2016
 
KTSP PPT
KTSP PPTKTSP PPT
KTSP PPT
 
KTSP BSNP
KTSP BSNPKTSP BSNP
KTSP BSNP
 
Pedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rppPedoman penyusunan-rpp
Pedoman penyusunan-rpp
 
Silabus dasar kecantikan kulit smk
Silabus dasar kecantikan kulit smkSilabus dasar kecantikan kulit smk
Silabus dasar kecantikan kulit smk
 
Penetapan KKM
Penetapan KKMPenetapan KKM
Penetapan KKM
 
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
Analisis skl, ki kd, silabus dan ppm-1-4-16
 
0. pendahuluan silabus
0. pendahuluan silabus0. pendahuluan silabus
0. pendahuluan silabus
 
orientasi diklat
orientasi diklatorientasi diklat
orientasi diklat
 
Bahan pemberian materi ik
Bahan pemberian materi ikBahan pemberian materi ik
Bahan pemberian materi ik
 
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMATelaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
Telaah Kurikulum PAI - Silabus Telaah Kurikulum PAI SMP dan SMA
 

Viewers also liked

Apa itu kimia lingkungan
Apa itu kimia lingkunganApa itu kimia lingkungan
Apa itu kimia lingkunganwelly yusup
 
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNIPermen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Kacung Abdullah
 
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan AqiqahPPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
Evaariva
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
yasirmaster web.id
 
Pedoman lomba penulisan best practice 2015
Pedoman lomba penulisan best practice 2015Pedoman lomba penulisan best practice 2015
Pedoman lomba penulisan best practice 2015
samrin khan
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem Pernapasan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem PernapasanRencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem Pernapasan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem PernapasanHarsidi Side
 
Silabus PAI SMP kelas VII
Silabus PAI SMP kelas VIISilabus PAI SMP kelas VII
Silabus PAI SMP kelas VII
Emirita Reta
 
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
Rifatin Aprilia
 

Viewers also liked (12)

Apa itu kimia lingkungan
Apa itu kimia lingkunganApa itu kimia lingkungan
Apa itu kimia lingkungan
 
Pengembangan Silabus
Pengembangan SilabusPengembangan Silabus
Pengembangan Silabus
 
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNIPermen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
Permen No 8 tahun 2012 TTG Tata Cara penerapan SKKNI
 
Silabus dan rpp
Silabus dan rppSilabus dan rpp
Silabus dan rpp
 
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan AqiqahPPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
PPT Penyembelihan Hewan Qurban dan Aqiqah
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazahRPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.9 penyelenggaraan janazah
 
Pedoman lomba penulisan best practice 2015
Pedoman lomba penulisan best practice 2015Pedoman lomba penulisan best practice 2015
Pedoman lomba penulisan best practice 2015
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem Pernapasan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem PernapasanRencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem Pernapasan
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP): Sistem Pernapasan
 
Silabus PAI SMP kelas VII
Silabus PAI SMP kelas VIISilabus PAI SMP kelas VII
Silabus PAI SMP kelas VII
 
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
Statistik Penyajian Data dalam bentuk diagram tabel dan Grafik serta cara pen...
 
Ppt silabus KTSP
Ppt silabus KTSPPpt silabus KTSP
Ppt silabus KTSP
 
Korban
KorbanKorban
Korban
 

Similar to Pengemb Silabus dan RPP PAI

RPS Psikologi Pendidikan.docx
RPS Psikologi Pendidikan.docxRPS Psikologi Pendidikan.docx
RPS Psikologi Pendidikan.docx
DaffaMuchsinVandame
 
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak BerbakatRPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
MichaelLee1007
 
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mtsRpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
nur1945
 
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian MateriPencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
Slamet Wibowo Ws
 
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
heruhaeruddin1
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
rohadimpd
 
Permendikbud tahun 2016 nomor 22
Permendikbud tahun 2016 nomor 22Permendikbud tahun 2016 nomor 22
Permendikbud tahun 2016 nomor 22
Rifal Unjung
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
mas giem
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
SMPK Stella Maris
 
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiranPermendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
Alvin Cg
 
Permendikbud th. 2016 no. 022 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 022   lampiranPermendikbud th. 2016 no. 022   lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 022 lampiran
Yadi Pura
 
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
BebyMatematika
 
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Kementerian Agama Kota Pontianak Kalbar / SMPN 3 Kota Pontianak Kalbar
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
Diva Pendidikan
 
Pengembangan rpp
Pengembangan rppPengembangan rpp
Pengembangan rpp
Ujang Lukman
 
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.PdBahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
dareman sudarman
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranDina Widyana
 

Similar to Pengemb Silabus dan RPP PAI (20)

RPS Psikologi Pendidikan.docx
RPS Psikologi Pendidikan.docxRPS Psikologi Pendidikan.docx
RPS Psikologi Pendidikan.docx
 
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak BerbakatRPS Pembelajaran Anak Berbakat
RPS Pembelajaran Anak Berbakat
 
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mtsRpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
Rpp. p kn kelas 8 semester ii smp mts
 
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian MateriPencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
Pencapaian Kompetisi Bukan Pencapaian Materi
 
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
 
Permendikbud tahun 2016 nomor 22
Permendikbud tahun 2016 nomor 22Permendikbud tahun 2016 nomor 22
Permendikbud tahun 2016 nomor 22
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
 
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiranPermendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
 
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiranPermendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 22 lampiran
 
Permendikbud th. 2016 no. 022 lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 022   lampiranPermendikbud th. 2016 no. 022   lampiran
Permendikbud th. 2016 no. 022 lampiran
 
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
#Permendikbud tahun2016 nomor022_lampiran
 
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
Lampiran permendikbud nomor 22 tahun 2016 tentang standar proses pendidikan d...
 
Penyusunan rpp
Penyusunan rppPenyusunan rpp
Penyusunan rpp
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 11 sma
 
Pengembangan rpp
Pengembangan rppPengembangan rpp
Pengembangan rpp
 
7. rpp power point
7. rpp power point7. rpp power point
7. rpp power point
 
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.PdBahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
Bahan ajar cetak Dr.Sudarman,S.Pd.,M.Pd
 
Lamp. permendikbud no. 65 tahun 2013
Lamp. permendikbud no. 65  tahun 2013Lamp. permendikbud no. 65  tahun 2013
Lamp. permendikbud no. 65 tahun 2013
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi Pembelajaran
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Pengemb Silabus dan RPP PAI

  • 1. PENGEMBANGAN SILABUS DAN RPP MATA PELAJARAN PAI DAN BAHASA ARAB BERBASIS KARAKTER Imam Makruf, S.Ag. M.Pd. (Dosen Fak. Tarbiyah IAIN Surakarta) 26 Juni 2011 Hotel Pondok Sari 2 Tawangmangu
  • 2. Perlukah Pendidikan Karakter?  Islam sangat menekankan pada pendidikan akhlakul karimah.  Pancasila telah menetapkan pondasi karakter bangsa yang menjunjung tinggi nilai ideologis, sosial, dan humanis.  UUD ’45, UU Sisdiknas, Permendiknas, dan Permenag dan peraturan lain tentang pendidikan telah menetapkan pilar-pilar pendidikan karakter. 1/2/2015
  • 3. Pasal 3 UU Sisdiknas No 20 Th. 2003 Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab. 5 DARI 8 POTENSI PESERTA DIDIK YG INGIN DIKEMBANGKAN LEBIH DEKAT DENGAN KARAKTER
  • 4. PENDIDIKAN KARAKTER DLM 4 PILAR PENDIDIKAN UNESCO • LEARNING TO KNOW • LEARNING TO DO • LEARNING TO BE • LEARNING TO LIVE TOGETHER AKAN BERPENGARUH SAAT YBS MELAKUKAN 2 PILAR LAINNYA LEBIH DEKAT DG KARAKTER
  • 5. Pendidikan Komprehensif: Ilmu Pengetahuan, Budi Pekerti (Akhlak, Karakter), Kreativitas, Inovatif SD SMP PT SMA Pendidikan KARAKTER Pendidikan AKADEMIK DSB
  • 6. KEGIATAN KESEHARI AN DI RUMAH KEGIATAN EKSTRA KURIKULER Integrasi ke dalam kegiatan Ektrakurikuler Pramuka, Olahraga, Karya Tulis, Dsb. Integrasi ke dalam KBM pada setiap Mapel Pembiasaan dalam kehidupan keseharian di satuan pendidikan Penerapan pembiasaan kehidupan keseharian di rumah yang sama dengan di satuan pendidikan STRATEGI IMPLEMENTASI DI SEKOLAH 6 BUDAYA SEKOLAH: (KEGIATAN/KEHID UPAN KESEHARIAN DI SEKOLAH)
  • 7. PEMBELAJARAN HARUS… • Direncanakan, • Dilaksanakan, • Dinilai, dan • Diawasi 1/2/2015 Agar terlaksana secara efektif dan efisien Perlu dirumuskan SILABUS DAN RPP
  • 8. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, Bab IV Pasal 20 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses LANDASAN
  • 9. 1/2/2015 PP NO 19 TAHUN 2005 Pasal 20 Perencanaan proses pembelajaran meliputi silabus dan rencana pelaksanaan pembelajaran yang memuat sekurang-kurangnya tujuan pembelajaran, materi ajar, metode pengajaran, sumber belajar, dan penilaian hasil belajar
  • 10. Permendiknas No 41 Tahun 2007 Perencanaan proses pembelajaran meliputi pembuatan Silabus dan RPP yang memuat identitas mata pelajaran, standar kompetensi (SK), kompetensi dasar (KD), indikator pencapaian kompetensi, tujuan pembelajaran, materi ajar, alokasi waktu, metode pembelajaran, kegiatan pembelajaran, penilaian hasil belajar, dan sumber belajar 1/2/2015
  • 11. Silabus  Sebagai acuan pengembangan RPP  Memuat identitas mata pelajaran atau tema pelajaran, SK, KD, materi, kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian kompetensi, penilaian, alokasi waktu, dan sumber belajar.  Dikembangkan oleh satuan pendidikan berdasarkan SI dan SKL, serta panduan penyusunan KTSP. 1/2/2015
  • 12. Prinsip Pengembangan Silabus  Ilmiah  Relevan  Sistematis  Konsisten  Memadai  Aktual dan Kontekstual  Fleksibel  Menyeluruh  Desentralistik1/2/2015
  • 14. 1/2/2015 RPP  RPP adalah rencana yang menggambarkan prosedur dan pengorganisasian pembelajaran untuk mencapai satu kompetensi dasar yang ditetapkan dalam Standar Isi dan dijabarkan dalam silabus.  Lingkup RPP paling luas mencakup satu kompetensi dasar yang terdiri atas satu indikator atau beberapa indikator untuk satu kali pertemuan atau lebih
  • 16. 1/2/2015 TUJUAN RPP • Mempermudah, memperlancar dan meningkatkan hasil proses pembelajaran • Memprediksi program pembelajaran sebagai kerangka kerja yang logis dan terencana. FUNGSI RPP Sebagai acuan bagi guru untuk melaksanakan kegiatan pembelajaran agar lebih terarah dan berjalan secara efektif dan efisien.
  • 17. Prinsip Penyusunan RPP  Memperhatikan perbedaan individu peserta didik  Mendorong partisipasi aktif peserta didik  Mengembangkan budaya membaca dan menulis  Memberikan umpan balik dan tindak lanjut  Keterkaitan dan keterpaduan  Menerapkan teknologi informasi dan komunikasi 1/2/2015
  • 18. 1/2/2015 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mata Pelajaran : … Kelas/Semester : … Pertemuan Ke- : … Alokasi Waktu : … Standar Kompetensi : … Kompetensi Dasar : … Indikator : … Nilai Karakter : … I. Tujuan Pembelajaran : … II. Materi Ajar : … V. Alat/Bahan/Sumber Belajar: … III. Metode Pembelajaran: … VI. Penilaian: … IV. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan: … B. Kegiatan Inti: … C. Kegiatan Penutup:… Format RPP
  • 19. Kegiatan pembelajaran meliputi : (Standar Proses Permendiknas No. 41 Tahun 2007) – Kegiatan pendahuluan; membangkitkan motivasi dan memfokuskan perhatian peserta didik – Kegiatan inti; secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, memotivasi serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas dan kemandirian sesuai bakat minat dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. Proses: eksplorasi, elaborasi, dan konfirmasi, – Kegiatan penutup; rangkuman/kesimpulan, penilaian, refleksi, umpan balik, dan tindak lanjut.
  • 20. Eksplorasi 1. Melibatkan peserta didik mencari informasi yang luas dan dalam tentang topik/tema Materi yang akan dipelajari dengan menerapkan prinsip alam takambang jadi guru dan belajar dari aneka sumber; 2. Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran, dan sumber belajar lain; 3. Memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan, dan sumber belajar lainnya; 4. Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran; dan 5. Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan di laboratorium, studio, atau lapangan. 1/2/2015
  • 21. 1/2/2015 Elaborasi 1. Membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna; 2. Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dll untuk memunculkan gagasan baru baik lisan/tertulis; 3. Memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak tanpa rasa takut; 4. Memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan kolaboratif; 5. Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar; 6. Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan baik lisan / tertulis, individual/kelompok; 7. Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok; 8. Memfasilitasi peserta didik melakukan pameran, turnamen, festival, serta produk yang dihasilkan; 9. Memfasilitasi peserta didik melakukan kegiatan yang menumbuhkan kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik.
  • 22. Konfirmasi 1. Memberikan umpan balik positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah, 2. Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber, 3. Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan, 4. Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai kompetensi dasar; 5. Berfungsi sebagai narasumber dan fasilitator dalam menjawab pertanyaan peserta didik yang menghadapi kesulitan, dengan menggunakan bahasa yang baku dan benar; 6. Membantu menyelesaikan masalah; 7. Memberi acuan agar peserta didik dapat melakukan pengecekan hasil eksplorasi; 8. Memberi informasi untuk bereksplorasi lebih jauh; 9. Memberikan motivasi kepada peserta didik yang kurang atau belum berpartisipasi aktif.
  • 23. Alternatif Kegiatan Eksplorasi  Membaca tentang  Mendengar tentang  Berdiskusi tentang  Mengamati model (teks/ karya)  Mengamati demonstrasi  Mengamati simulasi kasus  Mengamati 2 perbandingan (salah - benar)  Mencoba melakukan kegiatan trtentu  Membaca kasus (bedah kasus)  Talk show  Berwawancara dengan sumber tertentu  Observasi terhadap lingkungan  Mencoba melakukan kompetensi dengan kemampuan awalnya  Mencoba bereksperimen  Bernyanyi (berkaitan dengan konsep yang akan dibahas)  Bermain (berkaitan dengan konsep yang akan dibahas)1/2/2015
  • 24. Alternatif Kegiatan Elaborasi  Diskusi/ mandiri  Mengidentifikasi ciri  Menemukan konsep  Melakukan generalisasi  Mencari bagian-bagian  Mendeskripsikan persamaan dan perbedaan  Memasukkan dalam kelompok (memilah-milah)  Membandingkan (perbedaan dan persamaan)  Menganalisis mengapa terjadi begini/begitu  Meramalkan apa yang akan terjadi dari eksperimen  Mengidentifikasi mana yang beda/sama dgn model  Mengidentifikasi yang salah/benar dan mengapa  Mengurutkan  Mengelompokkan  Mengkombinasikan  Menyusun mana yang berhubungan /tidak  Menguhung-hubungkan (mencari model hubungan)  Memasangkan contoh dan bukan contoh (memanfaatkan model bandingan untuk elaborasi) 1/2/2015
  • 25. Alternatif Kegiatan Konfirmasi  Penyimpulan  Memberikan balikan apa yang dikerjakan peserta didik  Penjelasan mengapa salah  Penjelasan mana yang bnar dan yang salah  Meluruskan yang salah  Menegaskan yang benar  Melanjutkan/ menambahkan yang kurang  Mengangkat kasus yang salah dan yang benar - menjelaskan mengapa salah/benar  Menyimpulkan konsep, kriteria , prinsip, cara mencapai yang lebih baik, contoh dan bukan contoh  Memperluas contoh yang bebar dan yang salah  Menjelaskan bagaimana seharusnya  Menciptakan rubrik 1/2/2015
  • 26. Integrasi Pendidkan Karakter dalam Mapel PAI dan Bahasa Arab 1/2/2015 PENDIDIKAN KARAKTER EKSPLORASI ELABORASI KONFIRMASI TEORI/ KOGNITIF PRAKTIK/P SIKOMOTO RIK
  • 27. Jadi…sekarang bagaimana? Cobalah untuk menyusun RPP sesuai Mapel Bapak/Ibu dengan menekankan muatan pendidikan karakter pada kegiatan pembelajaran! 1/2/2015