SlideShare a Scribd company logo
PENELITIAN
KUANTITATIF &
KUALITATIF
PENELITIAN KUANTITATIF
 Penelitian kuantitatif adalah penelitian ilmiah yang sistematis
terhadap bagian-bagian dan fenomena serta hubungan-
hubungannya.
 Penelitian kuantitatif lebih diarahkan untuk meneguhkan
teori (confirmatory analysis). Alur logika penelitian kuantitatif
dimulai dari mengkaji teori yang sudah ada, mendefinisikan,
melakukan fisikalisasi dan mengukur untuk mengumpulkan
data di lapangan, kemudian menganalisis secara statistik
untuk menolak atau menerima kebenaran teori.
KARAKTERISTIK PENELITIAN KUANTITATIF
a. Menggunakan pola berpikir deduktif (rasional – empiris atau topdown), yang
berusaha memahami suatu fenomena dengan cara menggunakan konsep-konsep
yang umum untuk menjelaskan fenomena-fenomena yang bersifat khusus.
b. Logika yang dipakai adalah logika positivistik dan menghundari hal-hal yang
bersifat subjektif.
c. Proses penelitian mengikuti prosedur yang telah direncanakan.
d. Tujuan dari penelitian kuantitatif adalah untuk menyususun ilmu nomotetik yaitu
ilmu yang berupaya membuat hokum-hukum dari generalisasinya.
e. Subjek yang diteliti, data yang dikumpulkan, dan sumber data yang dibutuhkan,
serta alat pengumpul data yang dipakai sesuai dengan apa yang telah
direncanakan sebelumnya.
f. Pengumpulan data dilakukan melalui pengukuran dengan menggunakan alat yang
objektif dan baku.
g. Peneliti menempatkan diri secara terpisah dengan objek penelitian, dalam arti
dirinya tidak terlibat secara emosional dengan subjek penelitian.
h. Analisis data dilakukan setelah semua data terkumpul.
i. Hasil penelitian berupa generalisasi dan prediksi, lepas dari konteks waktu dan
situasi.
TIPE – TIPE PENELITIAN KUANTITATIF
a. Penelitian deskriptif
b. Penelitian korelational
c. Penelitian kausal komparatif
d. Penelitian tindakan
e. Penelitian perkembangan
f. Penelitian eksperimen
TUJUAN PENELITIAN KUANTITATIF
Tujuan penelitian kuantitatif yaitu untuk
menjelaskan, meramalkan, atau mengira-ngira dan
mengontrol kejadian melalui pengumpulan data
yang terfokus dari data numerik.
KELEBIHAN METODE PENELITIAN KUANTITATIF
 Memungkinkan dilakukan pencatatan data hasil
penelitian secara eksak.
 mengikuti tata pikir dan tata kerja yang pasti dan
konsisten.
 Data dapat diringkas dengan cara dan bentuk yang
lebih bermakna dan lebih mudah dianalisis.
 Memungkinkan penggunaan teknik analisis statistic dan
matematis yang dapat diandalkan dalam penelitian
ilmiah.
 hasil penelitian yang diperoleh memiliki komunikabilitas
yang tinggi.
 Penelitian kuantitatif mempunyai keunggulan dalam
menegakkan objektivitas. Kebenaran diterima secara
sepakat oleh para pengamat, sehingga kesimpulan
yang dicapainya kuat.
KEKURANGAN METODE PENELITIAN KUANTITATIF
 Berdasarkan pada anggapan-anggapan (asumsi)
 Asumsi tidak sesuai dengan realitas yang terjadi
atau menyimpang jauh maka kemampuannya tidak
dapat dijamin bahkan menyesatkan.
 Data harus berdistribusi normal dan hanya dapat
digunakan untuk menganalisis data yang populasi
atau sampelnya sama.
 Tidak dapat dipergunakan untuk menganalisis
dengan cuplikan (sampel) yang jumlahnya sedikit.
CIRI-CIRI PENELITIAN KUANTITATIF
 Sifat realitasnya dapat diklasifikasikan, konkrit,
teramati, terukur.
 Hubungan peneliti dengan yang diteliti independen,
supaya terbangun objektivitas.
 Hubungan variabelnya sebab-akibat (kausal)
 Cenderung membuat generalisasi
 Cenderung bebas nilai
ANALISIS DATA KUANTITATIF
 Statistik Deskriptif
Analisis deskriptif juga
disebut analisis sederhana,
karena memang masih
tahap awal analisis statistik
yang hanya
menggambarkan secara
lebih jelas data yang
disajikan. Penyajian data ini
biasa dilakukan dengan
tabel dan grafik, ukuran
tendensi pusat, dan ukuran
variabilitas data.
 Tabel dan Grafik
Teknik ini mungkin
merupakan teknik yang
paling mudah dan paling
banyak digunakan untuk
mendeskripsikan data.
Distribusi frekuensi
mengindikasikan jumlah
dan persentase responden,
obyek yang masuk ke
dalam kategori yang ada.
Teknik ini biasanya
digunakan untuk
memberikan informasi awal
dalam penelitian tentang
obyek atau responden.
EKSPERIMEN DAN NON EKSPERIMEN
 Eksperimen
pengertian eksperimen
merupakan penelitian yang
sistematis, logis, dan teliti
didalam melakukan kontrol
terhadap kondisi. Dalam
melakukan eksperimen
peneliti memanipulasikan
suatu stimulan, treatment
atau kondisi-kondisi
eksperimental, kemudian
mengobservasikan
pengaruh yang diakibatkan
oleh adanya perlakuan atau
manipulasi tersebut.
 Non Ekaperimen
Dalam penelitian non
eksperimen tidak dilakukan
pengontrolan atau
manipulasi variabel-variabel
bebas peneliti. Ini
merupakan perbedaan
mendasar penelitian
eksperimen dan non
eksperime. Dalam mencari
hubungan kausal dalam
situasi non eksperimen,
peneliti harus melakukan ex
post-facto yaitu mengamati
pengaruh dan mencari
penyebab.
PENELITIAN KUALITATIF
 Penelitian kualitatif yaitu suatu prosedur penelitian yang
menggunakan data deskriptif berupa kata-kata tertulis
atau lisan dari orang-orang dan pelaku yang dapat
diamati. Kualitatif berarti sesuatu yang berkaitan dengan
aspek kualitas, nilai atau makna yang terdapat dibalik
fakta. Kualitas, nilai atau makna hanya dapat
diungkapkan dan dijelaskan melalui linguistik, bahasa
atau kata-kata.
 Penelitian kualitatif adalah penelitian yang
memfokuskan pada kegiatan-kegiatan mengidentifikasi,
mendokumentasi, dan mengetahui dengan interpretasi
secara mendalam gejala-gejala nilai, makna, keyakinan
dan karakteristik umum seseorang atau kelompok
masyarakat tentang peristiwa-peristiwa kehidupan.
PENELITIAN KUALITATIF INTERAKTIF
Ada lima macam metode penelitian kualitatif interaktif,
yaitu metode etnografis, biasa dilaksanakan dalam
antropologi dan sosiologi, metode fenomenologis
digunakan dalam psikologi dan filsafat, studi kasus
digunakan dalama ilmu sosial dan kemanusiaan serta
ilmu terapan, teori dasar (grounded theory) digunakan
dalam sosiologi, dan studi kritis digunakan dalam
berbagai bidang ilmu, metode-metode interaktif ini bisa
difokuskan pada pengalaman hidup individu seperti
dalam fenomenologi, studi kasus, teori dasar, dan studi
kritis, bisa juga berfokus pada masyarakat dan budaya
seperti dalam etnografi dan beberapa studi kritikal.
PENELITIAN KUALITATIF NON INTERAKTIF
Penelitian kualitatif non interaktif (non interactive
inquiry) disebut juga penelitian analitis, mengadakan
pengkajian berdasarkan analisis dokumen. Sesuai
dengan namanya penelitian ini tidak menghimpun data
secara interaktif melalui interaksi dengan sumber data
manusia. Melainkan, Peneliti menghimpun,
mengidentifikasi, menganalisis, dan mengadakan
sintesis data untuk kemudian memberikan interpretasi
terhadap konsep, kebijakan, peristiwa yang secara
langsung ataupun tidak langsung dapat diamati. Sumber
datanya adalah dokumen-dokumen. Ada tiga macam
penelitan analitis atau studi non interaktif, yaitu analisis:
konsep, historis dan kebijakan.
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to PENELITIAN kuantitatif dan kualitatif.pptx

Penelitian kuantitatif dan kualitatif
Penelitian kuantitatif dan kualitatifPenelitian kuantitatif dan kualitatif
Penelitian kuantitatif dan kualitatif
putralaksana
 
PPT 2 Metpel S2.pptx
PPT 2 Metpel  S2.pptxPPT 2 Metpel  S2.pptx
PPT 2 Metpel S2.pptx
RasniSaini2
 
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxjenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
sarahadawiyah011990
 
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdfmetodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
ramaagungprabowo
 
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptxMetode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
RiriMurniati2
 
Perbedaan dasar-kual-kuan
Perbedaan dasar-kual-kuanPerbedaan dasar-kual-kuan
Perbedaan dasar-kual-kuan
PutriPamungkas8
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatifocwunj_fip
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosial
pycnat
 
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiahIlmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
DedeKurnia15
 
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdfMetodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
TotoRaharjo6
 
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan KualitatifPerbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
nadia_anisa22
 
Paradigma penelitian
Paradigma penelitianParadigma penelitian
Paradigma penelitian
budieto
 
Kelompok 1 Presentasi.pdf
Kelompok 1 Presentasi.pdfKelompok 1 Presentasi.pdf
Kelompok 1 Presentasi.pdf
MuhamadSoleh33
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifSofia
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifNos_T
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Sofia
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
hasbiaahasbi
 
Pengertian metode penelitian kualitatif
Pengertian metode penelitian kualitatifPengertian metode penelitian kualitatif
Pengertian metode penelitian kualitatif
suryadi man ic
 

Similar to PENELITIAN kuantitatif dan kualitatif.pptx (20)

Penelitian kuantitatif dan kualitatif
Penelitian kuantitatif dan kualitatifPenelitian kuantitatif dan kualitatif
Penelitian kuantitatif dan kualitatif
 
PPT 2 Metpel S2.pptx
PPT 2 Metpel  S2.pptxPPT 2 Metpel  S2.pptx
PPT 2 Metpel S2.pptx
 
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptxjenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
jenis-jenis dan desain penelitian. .pptx
 
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdfmetodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
metodepenelitiankualitatifdankuantitatif-230924152615-c70f21f5.pdf
 
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptxMetode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
Metode penelitian kualitatif dan kuantitatif.pptx
 
Perbedaan dasar-kual-kuan
Perbedaan dasar-kual-kuanPerbedaan dasar-kual-kuan
Perbedaan dasar-kual-kuan
 
Penelitian kualitatif
Penelitian kualitatifPenelitian kualitatif
Penelitian kualitatif
 
Metode penelitian sosial
Metode penelitian sosialMetode penelitian sosial
Metode penelitian sosial
 
Makalah mpk ii
Makalah mpk iiMakalah mpk ii
Makalah mpk ii
 
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiahIlmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
Ilmu, metode ilmiah, dan penelitian ilmiah
 
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdfMetodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
Metodologi Penelitian Kualitatif PPt.pdf
 
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan KualitatifPerbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
Perbedaan Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
 
Paradigma penelitian
Paradigma penelitianParadigma penelitian
Paradigma penelitian
 
Kelompok 1 Presentasi.pdf
Kelompok 1 Presentasi.pdfKelompok 1 Presentasi.pdf
Kelompok 1 Presentasi.pdf
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatifPenelitian kualitatif dan kuantitatif
Penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
Pengertian metode penelitian kualitatif
Pengertian metode penelitian kualitatifPengertian metode penelitian kualitatif
Pengertian metode penelitian kualitatif
 

More from MuhammadELZuhemy

barometer.ppt
barometer.pptbarometer.ppt
barometer.ppt
MuhammadELZuhemy
 
Alat_Pengukur_Tekanan.pptx
Alat_Pengukur_Tekanan.pptxAlat_Pengukur_Tekanan.pptx
Alat_Pengukur_Tekanan.pptx
MuhammadELZuhemy
 
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdfkelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
MuhammadELZuhemy
 
GERAK_LURUS.pptx
GERAK_LURUS.pptxGERAK_LURUS.pptx
GERAK_LURUS.pptx
MuhammadELZuhemy
 
Puasa 2.ppt
Puasa 2.pptPuasa 2.ppt
Puasa 2.ppt
MuhammadELZuhemy
 
Shalat Tarawih & Witir.ppt
Shalat Tarawih & Witir.pptShalat Tarawih & Witir.ppt
Shalat Tarawih & Witir.ppt
MuhammadELZuhemy
 

More from MuhammadELZuhemy (7)

barometer.ppt
barometer.pptbarometer.ppt
barometer.ppt
 
Alat_Pengukur_Tekanan.pptx
Alat_Pengukur_Tekanan.pptxAlat_Pengukur_Tekanan.pptx
Alat_Pengukur_Tekanan.pptx
 
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdfkelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
kelompok1materigeraklurus-161022045447.pdf
 
GERAK_LURUS.pptx
GERAK_LURUS.pptxGERAK_LURUS.pptx
GERAK_LURUS.pptx
 
Puasa 2.ppt
Puasa 2.pptPuasa 2.ppt
Puasa 2.ppt
 
Shalat Tarawih & Witir.ppt
Shalat Tarawih & Witir.pptShalat Tarawih & Witir.ppt
Shalat Tarawih & Witir.ppt
 
Puasa.ppt
Puasa.pptPuasa.ppt
Puasa.ppt
 

Recently uploaded

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 

Recently uploaded (20)

RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 

PENELITIAN kuantitatif dan kualitatif.pptx

  • 2. PENELITIAN KUANTITATIF  Penelitian kuantitatif adalah penelitian ilmiah yang sistematis terhadap bagian-bagian dan fenomena serta hubungan- hubungannya.  Penelitian kuantitatif lebih diarahkan untuk meneguhkan teori (confirmatory analysis). Alur logika penelitian kuantitatif dimulai dari mengkaji teori yang sudah ada, mendefinisikan, melakukan fisikalisasi dan mengukur untuk mengumpulkan data di lapangan, kemudian menganalisis secara statistik untuk menolak atau menerima kebenaran teori.
  • 3. KARAKTERISTIK PENELITIAN KUANTITATIF a. Menggunakan pola berpikir deduktif (rasional – empiris atau topdown), yang berusaha memahami suatu fenomena dengan cara menggunakan konsep-konsep yang umum untuk menjelaskan fenomena-fenomena yang bersifat khusus. b. Logika yang dipakai adalah logika positivistik dan menghundari hal-hal yang bersifat subjektif. c. Proses penelitian mengikuti prosedur yang telah direncanakan. d. Tujuan dari penelitian kuantitatif adalah untuk menyususun ilmu nomotetik yaitu ilmu yang berupaya membuat hokum-hukum dari generalisasinya. e. Subjek yang diteliti, data yang dikumpulkan, dan sumber data yang dibutuhkan, serta alat pengumpul data yang dipakai sesuai dengan apa yang telah direncanakan sebelumnya. f. Pengumpulan data dilakukan melalui pengukuran dengan menggunakan alat yang objektif dan baku. g. Peneliti menempatkan diri secara terpisah dengan objek penelitian, dalam arti dirinya tidak terlibat secara emosional dengan subjek penelitian. h. Analisis data dilakukan setelah semua data terkumpul. i. Hasil penelitian berupa generalisasi dan prediksi, lepas dari konteks waktu dan situasi.
  • 4. TIPE – TIPE PENELITIAN KUANTITATIF a. Penelitian deskriptif b. Penelitian korelational c. Penelitian kausal komparatif d. Penelitian tindakan e. Penelitian perkembangan f. Penelitian eksperimen
  • 5. TUJUAN PENELITIAN KUANTITATIF Tujuan penelitian kuantitatif yaitu untuk menjelaskan, meramalkan, atau mengira-ngira dan mengontrol kejadian melalui pengumpulan data yang terfokus dari data numerik.
  • 6. KELEBIHAN METODE PENELITIAN KUANTITATIF  Memungkinkan dilakukan pencatatan data hasil penelitian secara eksak.  mengikuti tata pikir dan tata kerja yang pasti dan konsisten.  Data dapat diringkas dengan cara dan bentuk yang lebih bermakna dan lebih mudah dianalisis.  Memungkinkan penggunaan teknik analisis statistic dan matematis yang dapat diandalkan dalam penelitian ilmiah.  hasil penelitian yang diperoleh memiliki komunikabilitas yang tinggi.  Penelitian kuantitatif mempunyai keunggulan dalam menegakkan objektivitas. Kebenaran diterima secara sepakat oleh para pengamat, sehingga kesimpulan yang dicapainya kuat.
  • 7. KEKURANGAN METODE PENELITIAN KUANTITATIF  Berdasarkan pada anggapan-anggapan (asumsi)  Asumsi tidak sesuai dengan realitas yang terjadi atau menyimpang jauh maka kemampuannya tidak dapat dijamin bahkan menyesatkan.  Data harus berdistribusi normal dan hanya dapat digunakan untuk menganalisis data yang populasi atau sampelnya sama.  Tidak dapat dipergunakan untuk menganalisis dengan cuplikan (sampel) yang jumlahnya sedikit.
  • 8. CIRI-CIRI PENELITIAN KUANTITATIF  Sifat realitasnya dapat diklasifikasikan, konkrit, teramati, terukur.  Hubungan peneliti dengan yang diteliti independen, supaya terbangun objektivitas.  Hubungan variabelnya sebab-akibat (kausal)  Cenderung membuat generalisasi  Cenderung bebas nilai
  • 9. ANALISIS DATA KUANTITATIF  Statistik Deskriptif Analisis deskriptif juga disebut analisis sederhana, karena memang masih tahap awal analisis statistik yang hanya menggambarkan secara lebih jelas data yang disajikan. Penyajian data ini biasa dilakukan dengan tabel dan grafik, ukuran tendensi pusat, dan ukuran variabilitas data.  Tabel dan Grafik Teknik ini mungkin merupakan teknik yang paling mudah dan paling banyak digunakan untuk mendeskripsikan data. Distribusi frekuensi mengindikasikan jumlah dan persentase responden, obyek yang masuk ke dalam kategori yang ada. Teknik ini biasanya digunakan untuk memberikan informasi awal dalam penelitian tentang obyek atau responden.
  • 10. EKSPERIMEN DAN NON EKSPERIMEN  Eksperimen pengertian eksperimen merupakan penelitian yang sistematis, logis, dan teliti didalam melakukan kontrol terhadap kondisi. Dalam melakukan eksperimen peneliti memanipulasikan suatu stimulan, treatment atau kondisi-kondisi eksperimental, kemudian mengobservasikan pengaruh yang diakibatkan oleh adanya perlakuan atau manipulasi tersebut.  Non Ekaperimen Dalam penelitian non eksperimen tidak dilakukan pengontrolan atau manipulasi variabel-variabel bebas peneliti. Ini merupakan perbedaan mendasar penelitian eksperimen dan non eksperime. Dalam mencari hubungan kausal dalam situasi non eksperimen, peneliti harus melakukan ex post-facto yaitu mengamati pengaruh dan mencari penyebab.
  • 11. PENELITIAN KUALITATIF  Penelitian kualitatif yaitu suatu prosedur penelitian yang menggunakan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orang-orang dan pelaku yang dapat diamati. Kualitatif berarti sesuatu yang berkaitan dengan aspek kualitas, nilai atau makna yang terdapat dibalik fakta. Kualitas, nilai atau makna hanya dapat diungkapkan dan dijelaskan melalui linguistik, bahasa atau kata-kata.  Penelitian kualitatif adalah penelitian yang memfokuskan pada kegiatan-kegiatan mengidentifikasi, mendokumentasi, dan mengetahui dengan interpretasi secara mendalam gejala-gejala nilai, makna, keyakinan dan karakteristik umum seseorang atau kelompok masyarakat tentang peristiwa-peristiwa kehidupan.
  • 12. PENELITIAN KUALITATIF INTERAKTIF Ada lima macam metode penelitian kualitatif interaktif, yaitu metode etnografis, biasa dilaksanakan dalam antropologi dan sosiologi, metode fenomenologis digunakan dalam psikologi dan filsafat, studi kasus digunakan dalama ilmu sosial dan kemanusiaan serta ilmu terapan, teori dasar (grounded theory) digunakan dalam sosiologi, dan studi kritis digunakan dalam berbagai bidang ilmu, metode-metode interaktif ini bisa difokuskan pada pengalaman hidup individu seperti dalam fenomenologi, studi kasus, teori dasar, dan studi kritis, bisa juga berfokus pada masyarakat dan budaya seperti dalam etnografi dan beberapa studi kritikal.
  • 13. PENELITIAN KUALITATIF NON INTERAKTIF Penelitian kualitatif non interaktif (non interactive inquiry) disebut juga penelitian analitis, mengadakan pengkajian berdasarkan analisis dokumen. Sesuai dengan namanya penelitian ini tidak menghimpun data secara interaktif melalui interaksi dengan sumber data manusia. Melainkan, Peneliti menghimpun, mengidentifikasi, menganalisis, dan mengadakan sintesis data untuk kemudian memberikan interpretasi terhadap konsep, kebijakan, peristiwa yang secara langsung ataupun tidak langsung dapat diamati. Sumber datanya adalah dokumen-dokumen. Ada tiga macam penelitan analitis atau studi non interaktif, yaitu analisis: konsep, historis dan kebijakan.