Modul 1
Definisi Flash, Flash Workspace, Membuat Objek,
Adobe Flash Player, Cara Menyimpan File, Motion
Tween Animation, Layer Pada Flash
Pelatihan Manfaat
Penggunaan
Flash
dinnardianwinandya@gmail.com . 1
Flash merupakan program
berbasis vektor grafis, jadi
aksesnya lebih cepat dan terlihat halus pada skala
resolusi layar berapapun. Program ini juga dapat diisi dengan
bitmap yang di-impor dari program lain. Salah satu
keunggulannya adalah ukurannya yang begitu kecil namun dapat
menampilkan animasi web yang mengagumkan. Flash juga mempunyai
kemampuan untuk membuat animasi secara streaming, yaitu dapat
menampilkan animasi langsung meskipun proses download dan loading
belum selesai seluruhnya. Selain itu, dengan Flash juga dapat dibuat movie
kartun dan aplikasi web interaktif yang memungkinkan pengguna dapat
berinteraksi langsung dengan aplikasi yang dibuat. Movie Flash juga bisa
memasukkan unsur interaktif dalam movie-nya dengan Action Script
(bahasa pemrograman di Flash) sehingga user bisa berinteraksi dengan
movie melalui keyboard atau mouse untuk berpindah ke bagian-bagian
yang berbeda dari sebuah movie, memindahkan objek-objek,
memasukkan informasi melalui form, dan operasi-operasi lainnya.
Kelebihan lain yang dimiliki program Adobe Flash adalah mampu
membuat tombol interaktif dengan sebuah movie atau objek yang lain.
Adobe Flash mampu membuat perubahan transparansi warna dalam movie.
Adobe Flash mampu membuat perubahan animasi dari satu bentuk ke
bentuk lain dan mampu membuat gerakan animasi dengan mengikuti alur
yang telah ditetapkan. Dengan Adobe Flash, file dapat dikonversi dan
dipublikasikan (publish) ke dalam file aplikasi (exe).
1. Deskripsi
Flash
Apa itu flash ?
dinnardianwinandya@gmail.com . 2
Ada beberapa contoh hasil dari penggunaan Adobe Flash
diantara :
Diabawah ini merupakan contoh games yang dibuat menggunakan
aplikasi Adobe Flash.
2. Contoh
Aplikasi
Apakah Flash dapat menghasilkan sebuah
media pembelajaran dan sebuah game???
Membuat sebuah games
dinnardianwinandya@gmail.com . 3
Dibawah ini merupakan contoh media pembelajaran yang dibuat
menggunakan aplikasi Adobe Flash.
Dibawah ini merupakan contoh animasi yang dibuat menggunakan
aplikasi Adobe Flash.
Membuat Media Pembelajaran
Membuat Animasi
dinnardianwinandya@gmail.com . 4
Ini merupakan interface dari Adobe Flash CS6 ......
3. Flash
Workspace Ayo Kita Mengenal lingkungan aplikasi
Layer
Timeline
Library
Tools
Color/Swatch
es
Action
Properties
Stage
dinnardianwinandya@gmail.com . 5
Kumpulan tool atau peralatan yang mempunyai
fungsi-fungsi tersendiri untuk berbagai
keperluan seperti desain, editing, dan pengaturan
gambar atau objek.
Merupakan nama file atau judul program yang sedang aktif atau
sedang digunakan.
ActionScript adalah bahasa pemprograman di flash. Adobe Flash CS6
mendukung semua versi ActionScript 2.0. ActionScript digunakan
untuk mengontrol objek, navigasi, animasi, dll. Untuk membuat
program yang dibuat lebih interaktif.
Atau garis waktu mempunyai fungsi untuk membantu penempatan
objek pada fungsi waktu.
Halaman kerja yang digunakan untuk menempatkan berbagai macam
objek flash yang akan ditampilkan.
Dibawah ini merupakan
penjelasan dari
Lingkungan kerja
Adobe Flash CS6....
Toolbox
Title Bar
Action Script
Timeline Panel
Stage
Transform
dinnardianwinandya@gmail.com . 6
Panel yang berfungsi untuk pengaturan warna dari gambar atau objek.
Panel yang menyimpan objek-objek seperti movie clip, graphic,
button, sound, video, dll, yang digunakan dalam pembuatan aplikasi.
Dapat dianalogikan sebagai kanvas suatu lukisan. Jumlah layer bisa
lebih dari satu, dalam kata lain berlapis-lapis. Layer yang berada paling
atas adalah kanvas yang terdepan.
Fasilitas Toolbox seperti telah dijelaskan sekilas
diawal adalah sekumpulan tool atau alat yang
mempunyai fungsi-fungsi tersendiri untuk
keperluan desain dan sebagainya, berikut ini
penjelasan setiap tool yang ada di Tollbox.
Library Panel
Layer
Color Mixer Panel
Ayo kita lebih
mengenal Toolbox
dan Panel di Adobe
Flash....
Toolbox
dinnardianwinandya@gmail.com . 7
No Gambar Keterangan
1. Arrow Tool (V) atau disebut juga Selection Tool
berfungsi untuk memilih atau menyeleksi suatu
objek
2. Subselection Tool (A), berfungsi menyeleksi
bagian objek lebih detail dari pada Selection
Tool
3. Free Transform Tool (Q), berfungsi untuk
menstransformasi objek yang terseleksi
4. Gradient Transform Tool (F), berfungsi untuk
mentransformasikan warna dari fill objek yang
terseleksi
5. Lasso Tool (S), digunakan untuk melakukan
seleksi dengan menggambar sebuah garis seleksi
6. Pen Tool (S), digunakan untuk menggambar
garis dengan bantuan titik-titik bantu
7. Add Anchor Point Tool (=), berfungsi untuk
menambah Anchor Point dari garis, kurva atau
gambar
8. Delete Anchor Point Tool (-), berfungsi untuk
menghapus Anchor Point dari garis, kurva, atau
gambar
9. Convert Anchor Tool (C), berfungsi untuk
mengkonfersi garis, kurva atau gambar
10. Text Tool (T), digunakan untuk membuat objek
text
11. Line Tool (N), digunakan untuk mengambar atau
membuat garis.
12. Rectangle Tool (R), digunakan untuk
mengambar bentk persegi panjang atau bujur
sangkar.
Keterangan Toolbox
dinnardianwinandya@gmail.com . 8
No Gambar Keterangan
13. Oval Tool (O), digunakan untuk membuat
bentuk bulat atau oval
14. Poly Star Tool, digunakan untuk menggambar
bentuk dengan jumlah segi yang diinginkan.
15. Pencil Tool (V), digunakan untuk membuat garis
16. Brush Tool (B), digunakan untuk mengambar
bentuk garis-garis dan bentuk-bentuk bebas
17. Ink Bottle (S), digunakan untuk mengubah warna
garis, lebar garis, dan style garis, atau garis luar
sebuah bentuk
18. Paintbucket Tool (K), digunakan untuk mengisi
area-area kosong atau digunakan untuk
mengubah warna area sebuah objek yang telah
diwarnai, paint bucket dapat digunakan untuk
mewarnai warna solid, pengisian warna gradiasi
dan pengisian bitmap
19. Eyedropper Tool (I), digunakan untuk
mengambil sampel sebuah warna dari gambar
atau objek
20. Eraser Tool (E), digubakan untuk menghapus
objek
21. Hand Tool (H), digunakan untuk menggeser
tampilan stage tanpa mengubah pembesaran
22. Zoom Tool (M,Z), digunakan untuk
memperbesar atau memperkecil tampilan stage
23. Stroke Color digunakan untuk memilih atau
memberi warna pada suatu garis
24. Fiil Color digunakan untuk memilih atau
memberi warna pada suatu objek
25. Black and White digunakan hanya untuk memilih
warna hitam dan putih saja
dinnardianwinandya@gmail.com . 9
Flash Player digunakan sebagai
player untuk menjalankan file-
file yang berekstension . swf
(shock wave flash). Untuk
mengeksekusi file fla. Ke swf ,
silahkan tekan ctrl + enter.
Klik File -> klik save as -> Ketik
nama filenya -> Pilih atau buat
folder baru untuk menyimpan
file -> Klik save.
4. Adobe
Flash Player
5. Cara
menyimpan
File
dinnardianwinandya@gmail.com . 10
6. Membuat
Objek
Bukalah software Adobe Flash Cs6
Pilih
Buatlah sebuah objek
seperti kotak ataupun bulat
di stage dengan
menggunakan rectangle
tool ataupun oval tool yang
terdapat pada tool box.
Disini saya akan membuat
sebuah kotak jadi saya akan
menggunakan rectangle
dinnardianwinandya@gmail.com . 11
Setelah itu kita akan coba untuk menggerakkan objek ke sebalah
kanan. Ikuti langkah di bawah ini. Klik kanan pada frame ke 20 -> pilih
insert keyframe -> pindahkan objek kotak ke arah kanan -> tekan
ctrl+enter
Pilih
dinnardianwinandya@gmail.com . 12
Sebelumnya kita sudah membuat objek yang bergerak kekanan, tetapi
setelah dilihat pergerakannya objek terlihat lebih cepat begerak maka
ketika kita mengguanakan Motion tween pergerakan pada objek akan
terlihat lebih lambat. Ikuti cara dibawah ini.
7. Motion
Tween
Animation
Kita akan membuat kembali objek dengan cara, tekan ctrl+n maka
akan muncul tampilan seperti dibawah ini
Pilih
Buatlah sebuah objek seperti kotak ataupun bulat di stage dengan
menggunakan rectangle tool ataupun oval tool yang terdapat pada
tool box. Disini saya akan membuat sebuah kotak jadi saya akan
menggunakan rectangle tool
dinnardianwinandya@gmail.com . 13
Setelah itu kita akan coba untuk menggerakkan objek ke sebalah
kanan. Ikuti langkah di bawah ini. Klik kanan pada frame ke 1 -> pilih
Create Motion Tween
dinnardianwinandya@gmail.com . 14
Lalu klik batas frame yang berwarna biru -> Geser objek ke sebelah
kanan maka hasilnya akan seperti gambar dibwah ini
Lakukan tes untuk melihat hasilnya dengan cara tekan ctrl + enter.
dinnardianwinandya@gmail.com . 15
Layer seperti lembaran-lembaran film yang berisi gambar actor
yang akan dianimasi. Dalam satu film terdapat lebih dari 1 layer. Setiap
kali Anda membukasebuah file movie yang baru, disitu akan tersedia
sebuah layer sebagai modalawal. Sehingga Anda bisa menambahkan
layer, apabila menginginkan lebih darisatu layer.
Kegunaan layer antara lain yaitu; untuk membuat animasi lebih dari
satu, untuk mengorganisasikan elemen-elemen dalam satu movie, agar
tidak terjadi pengirisan antara satu objek dengan objek yang laiinnya,
agar bisa menemukan objek lebih cepat dan mudah, dan lain sebagainya.
Layer adalah bagian yang
memungkinkan kita untuk memberikan
nama atau identitas lain (Normal, Guide,
Guided dan Mask) yang berguna untuk memberikan efek pada tampilan
yang dibuat. Selain itu, pengguna layer dimaksudkan untuk
memberikan tingkatan atau hirarki dari gambar yang dibuat.
Perhatikan susunan layer di bawah, nampak bahwa layer 3 berada pada
posisi paling atas kemudian disusul layer 2, layer 3. pola susunan layer
di atas memudahkan kita untuk membuat gambar animasi satu
kemudian bersembunyi (dibelakang) pada layer lain. Layer yang paling
atas akan menutupi layer yang berada dibawahnya, begitu seterusnya
8. Layer
Pada flash
Membuat sebuah layer
dinnardianwinandya@gmail.com . 16
Gambar di atas merupakan control later. Show/ Hide All Layers untuk
menyembunyikan atau menghilangkan semua gambar obyek yang berada
di semua layer. Lock/ Unlock All Layer untuk mengunci semua layer, agar
layer tertentu yang dapat diedit. Show All Layers as Outlines untuk
menampilkan warna strokenya.
Untuk membuat sebuah gambar pada layer Anda tinggal memilih layer
yang mana yang akan digunakan kemudian Anda tingal buat gambar atau
tulisan sesuai dengan yang diinginkan. Namun perlu diperhatikan bahwa
setiap obyek memiliki pewaktuan yang berbeda (timing). Hal tersebut
sangat bergantung dari scenario yang anda buat.
Layer 1
Layer 3
Layer 2
Control Later
dinnardianwinandya@gmail.com . 17
Dalam pengaturan layer kita akan menjumpai ikon seperti diatas, kegunaan
dari ikon-ikon tersebut adalah :
Insert Layer
Insert Layer
Folder
Delete
Layer
Insert Layer, untuk menambah layer
Insert Layer Folder, untuk menambah layer
Delete Layer, untuk menghilangkan (mendelete layer).

Modul1

  • 1.
    Modul 1 Definisi Flash,Flash Workspace, Membuat Objek, Adobe Flash Player, Cara Menyimpan File, Motion Tween Animation, Layer Pada Flash Pelatihan Manfaat Penggunaan Flash
  • 2.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 1 Flashmerupakan program berbasis vektor grafis, jadi aksesnya lebih cepat dan terlihat halus pada skala resolusi layar berapapun. Program ini juga dapat diisi dengan bitmap yang di-impor dari program lain. Salah satu keunggulannya adalah ukurannya yang begitu kecil namun dapat menampilkan animasi web yang mengagumkan. Flash juga mempunyai kemampuan untuk membuat animasi secara streaming, yaitu dapat menampilkan animasi langsung meskipun proses download dan loading belum selesai seluruhnya. Selain itu, dengan Flash juga dapat dibuat movie kartun dan aplikasi web interaktif yang memungkinkan pengguna dapat berinteraksi langsung dengan aplikasi yang dibuat. Movie Flash juga bisa memasukkan unsur interaktif dalam movie-nya dengan Action Script (bahasa pemrograman di Flash) sehingga user bisa berinteraksi dengan movie melalui keyboard atau mouse untuk berpindah ke bagian-bagian yang berbeda dari sebuah movie, memindahkan objek-objek, memasukkan informasi melalui form, dan operasi-operasi lainnya. Kelebihan lain yang dimiliki program Adobe Flash adalah mampu membuat tombol interaktif dengan sebuah movie atau objek yang lain. Adobe Flash mampu membuat perubahan transparansi warna dalam movie. Adobe Flash mampu membuat perubahan animasi dari satu bentuk ke bentuk lain dan mampu membuat gerakan animasi dengan mengikuti alur yang telah ditetapkan. Dengan Adobe Flash, file dapat dikonversi dan dipublikasikan (publish) ke dalam file aplikasi (exe). 1. Deskripsi Flash Apa itu flash ?
  • 3.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 2 Adabeberapa contoh hasil dari penggunaan Adobe Flash diantara : Diabawah ini merupakan contoh games yang dibuat menggunakan aplikasi Adobe Flash. 2. Contoh Aplikasi Apakah Flash dapat menghasilkan sebuah media pembelajaran dan sebuah game??? Membuat sebuah games
  • 4.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 3 Dibawahini merupakan contoh media pembelajaran yang dibuat menggunakan aplikasi Adobe Flash. Dibawah ini merupakan contoh animasi yang dibuat menggunakan aplikasi Adobe Flash. Membuat Media Pembelajaran Membuat Animasi
  • 5.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 4 Inimerupakan interface dari Adobe Flash CS6 ...... 3. Flash Workspace Ayo Kita Mengenal lingkungan aplikasi Layer Timeline Library Tools Color/Swatch es Action Properties Stage
  • 6.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 5 Kumpulantool atau peralatan yang mempunyai fungsi-fungsi tersendiri untuk berbagai keperluan seperti desain, editing, dan pengaturan gambar atau objek. Merupakan nama file atau judul program yang sedang aktif atau sedang digunakan. ActionScript adalah bahasa pemprograman di flash. Adobe Flash CS6 mendukung semua versi ActionScript 2.0. ActionScript digunakan untuk mengontrol objek, navigasi, animasi, dll. Untuk membuat program yang dibuat lebih interaktif. Atau garis waktu mempunyai fungsi untuk membantu penempatan objek pada fungsi waktu. Halaman kerja yang digunakan untuk menempatkan berbagai macam objek flash yang akan ditampilkan. Dibawah ini merupakan penjelasan dari Lingkungan kerja Adobe Flash CS6.... Toolbox Title Bar Action Script Timeline Panel Stage Transform
  • 7.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 6 Panelyang berfungsi untuk pengaturan warna dari gambar atau objek. Panel yang menyimpan objek-objek seperti movie clip, graphic, button, sound, video, dll, yang digunakan dalam pembuatan aplikasi. Dapat dianalogikan sebagai kanvas suatu lukisan. Jumlah layer bisa lebih dari satu, dalam kata lain berlapis-lapis. Layer yang berada paling atas adalah kanvas yang terdepan. Fasilitas Toolbox seperti telah dijelaskan sekilas diawal adalah sekumpulan tool atau alat yang mempunyai fungsi-fungsi tersendiri untuk keperluan desain dan sebagainya, berikut ini penjelasan setiap tool yang ada di Tollbox. Library Panel Layer Color Mixer Panel Ayo kita lebih mengenal Toolbox dan Panel di Adobe Flash.... Toolbox
  • 8.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 7 NoGambar Keterangan 1. Arrow Tool (V) atau disebut juga Selection Tool berfungsi untuk memilih atau menyeleksi suatu objek 2. Subselection Tool (A), berfungsi menyeleksi bagian objek lebih detail dari pada Selection Tool 3. Free Transform Tool (Q), berfungsi untuk menstransformasi objek yang terseleksi 4. Gradient Transform Tool (F), berfungsi untuk mentransformasikan warna dari fill objek yang terseleksi 5. Lasso Tool (S), digunakan untuk melakukan seleksi dengan menggambar sebuah garis seleksi 6. Pen Tool (S), digunakan untuk menggambar garis dengan bantuan titik-titik bantu 7. Add Anchor Point Tool (=), berfungsi untuk menambah Anchor Point dari garis, kurva atau gambar 8. Delete Anchor Point Tool (-), berfungsi untuk menghapus Anchor Point dari garis, kurva, atau gambar 9. Convert Anchor Tool (C), berfungsi untuk mengkonfersi garis, kurva atau gambar 10. Text Tool (T), digunakan untuk membuat objek text 11. Line Tool (N), digunakan untuk mengambar atau membuat garis. 12. Rectangle Tool (R), digunakan untuk mengambar bentk persegi panjang atau bujur sangkar. Keterangan Toolbox
  • 9.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 8 NoGambar Keterangan 13. Oval Tool (O), digunakan untuk membuat bentuk bulat atau oval 14. Poly Star Tool, digunakan untuk menggambar bentuk dengan jumlah segi yang diinginkan. 15. Pencil Tool (V), digunakan untuk membuat garis 16. Brush Tool (B), digunakan untuk mengambar bentuk garis-garis dan bentuk-bentuk bebas 17. Ink Bottle (S), digunakan untuk mengubah warna garis, lebar garis, dan style garis, atau garis luar sebuah bentuk 18. Paintbucket Tool (K), digunakan untuk mengisi area-area kosong atau digunakan untuk mengubah warna area sebuah objek yang telah diwarnai, paint bucket dapat digunakan untuk mewarnai warna solid, pengisian warna gradiasi dan pengisian bitmap 19. Eyedropper Tool (I), digunakan untuk mengambil sampel sebuah warna dari gambar atau objek 20. Eraser Tool (E), digubakan untuk menghapus objek 21. Hand Tool (H), digunakan untuk menggeser tampilan stage tanpa mengubah pembesaran 22. Zoom Tool (M,Z), digunakan untuk memperbesar atau memperkecil tampilan stage 23. Stroke Color digunakan untuk memilih atau memberi warna pada suatu garis 24. Fiil Color digunakan untuk memilih atau memberi warna pada suatu objek 25. Black and White digunakan hanya untuk memilih warna hitam dan putih saja
  • 10.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 9 FlashPlayer digunakan sebagai player untuk menjalankan file- file yang berekstension . swf (shock wave flash). Untuk mengeksekusi file fla. Ke swf , silahkan tekan ctrl + enter. Klik File -> klik save as -> Ketik nama filenya -> Pilih atau buat folder baru untuk menyimpan file -> Klik save. 4. Adobe Flash Player 5. Cara menyimpan File
  • 11.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 10 6.Membuat Objek Bukalah software Adobe Flash Cs6 Pilih Buatlah sebuah objek seperti kotak ataupun bulat di stage dengan menggunakan rectangle tool ataupun oval tool yang terdapat pada tool box. Disini saya akan membuat sebuah kotak jadi saya akan menggunakan rectangle
  • 12.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 11 Setelahitu kita akan coba untuk menggerakkan objek ke sebalah kanan. Ikuti langkah di bawah ini. Klik kanan pada frame ke 20 -> pilih insert keyframe -> pindahkan objek kotak ke arah kanan -> tekan ctrl+enter Pilih
  • 13.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 12 Sebelumnyakita sudah membuat objek yang bergerak kekanan, tetapi setelah dilihat pergerakannya objek terlihat lebih cepat begerak maka ketika kita mengguanakan Motion tween pergerakan pada objek akan terlihat lebih lambat. Ikuti cara dibawah ini. 7. Motion Tween Animation Kita akan membuat kembali objek dengan cara, tekan ctrl+n maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini Pilih Buatlah sebuah objek seperti kotak ataupun bulat di stage dengan menggunakan rectangle tool ataupun oval tool yang terdapat pada tool box. Disini saya akan membuat sebuah kotak jadi saya akan menggunakan rectangle tool
  • 14.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 13 Setelahitu kita akan coba untuk menggerakkan objek ke sebalah kanan. Ikuti langkah di bawah ini. Klik kanan pada frame ke 1 -> pilih Create Motion Tween
  • 15.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 14 Laluklik batas frame yang berwarna biru -> Geser objek ke sebelah kanan maka hasilnya akan seperti gambar dibwah ini Lakukan tes untuk melihat hasilnya dengan cara tekan ctrl + enter.
  • 16.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 15 Layerseperti lembaran-lembaran film yang berisi gambar actor yang akan dianimasi. Dalam satu film terdapat lebih dari 1 layer. Setiap kali Anda membukasebuah file movie yang baru, disitu akan tersedia sebuah layer sebagai modalawal. Sehingga Anda bisa menambahkan layer, apabila menginginkan lebih darisatu layer. Kegunaan layer antara lain yaitu; untuk membuat animasi lebih dari satu, untuk mengorganisasikan elemen-elemen dalam satu movie, agar tidak terjadi pengirisan antara satu objek dengan objek yang laiinnya, agar bisa menemukan objek lebih cepat dan mudah, dan lain sebagainya. Layer adalah bagian yang memungkinkan kita untuk memberikan nama atau identitas lain (Normal, Guide, Guided dan Mask) yang berguna untuk memberikan efek pada tampilan yang dibuat. Selain itu, pengguna layer dimaksudkan untuk memberikan tingkatan atau hirarki dari gambar yang dibuat. Perhatikan susunan layer di bawah, nampak bahwa layer 3 berada pada posisi paling atas kemudian disusul layer 2, layer 3. pola susunan layer di atas memudahkan kita untuk membuat gambar animasi satu kemudian bersembunyi (dibelakang) pada layer lain. Layer yang paling atas akan menutupi layer yang berada dibawahnya, begitu seterusnya 8. Layer Pada flash Membuat sebuah layer
  • 17.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 16 Gambardi atas merupakan control later. Show/ Hide All Layers untuk menyembunyikan atau menghilangkan semua gambar obyek yang berada di semua layer. Lock/ Unlock All Layer untuk mengunci semua layer, agar layer tertentu yang dapat diedit. Show All Layers as Outlines untuk menampilkan warna strokenya. Untuk membuat sebuah gambar pada layer Anda tinggal memilih layer yang mana yang akan digunakan kemudian Anda tingal buat gambar atau tulisan sesuai dengan yang diinginkan. Namun perlu diperhatikan bahwa setiap obyek memiliki pewaktuan yang berbeda (timing). Hal tersebut sangat bergantung dari scenario yang anda buat. Layer 1 Layer 3 Layer 2 Control Later
  • 18.
    dinnardianwinandya@gmail.com . 17 Dalampengaturan layer kita akan menjumpai ikon seperti diatas, kegunaan dari ikon-ikon tersebut adalah : Insert Layer Insert Layer Folder Delete Layer Insert Layer, untuk menambah layer Insert Layer Folder, untuk menambah layer Delete Layer, untuk menghilangkan (mendelete layer).