SlideShare a Scribd company logo
PRAKTIK
PENYUSUNAN
ALUR TUJUAN
PEMBELAJARAN (ATP)
Tengaran, 21 Juni 2022
Wahyu Cahyono, S.Pd., M.Pd
085876064169
Khoerudin, S.Pd., M.Pd
081326234172
PENGAWAS SMP KAB. SMG
TUJUAN
DI AKHIR SESI INI,
BAPAK/IBU KOMUNITAS MGMP MAMPU:
MENJELASKAN
KONSEP
KOMPONEN
PRINSIP
PROSEDUR PENYUSUNAN
MENELAAH
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
PENGENALAN PENGEMBANGAN PERANGKAT AJAR
(ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN)
Pengantar
dan
Paparan
Materi ATP
DISKUSI DAN
TELAAH ATP
PENUTUP
1. Peserta dibagi menjadi kelompok sesuai dengan mata
pelajaran (MGMP)
2. Peserta praktik menyusun ATP sesuai dengan mata
pelajaran (MGMP)
3. Peserta praktik melakukan telaah contoh ATP yang sudah
dibuat menggunakan instrumen yang tersedia
4. Peserta presentasi hasil diskusi contoh ATP yang telah
dibuat dan menelaah ATP-nya.
5. Kelompok lain menanggapi, menanyakan, memberi saran,
masukan dan lainya yang berisfat solutif untuk
menyermpurnakan.
DISKUSI KELOMPOK
SIAPA YANG BUAT
 CP SIAPA YANG BUAT 2 X
YANG BUAT PEMERINTAH
 TP, ATP SIAPA YANG BUAT 2X
YANG BUAT BAPAK/IBU GURU SEMUA
 MODUL AJAR SIAP YANG BUAT 2X
YANG BUAT BAPAK/IBU GURUSEMUA
 INGAT-INGAT ITU REMEMBER
 DON’T FORGET ME, JANGAN LUPAKAN AKU
 I LOVE YOU AKU CINTA KAMU
 MGMP MILIK KITA…
ICE BREAKING
KHOER 21 Juni 2022
_
KOMPILASI TEPUK TANGAN
PENGANTAR
Brainstorming
Apa yang Saudara ketahui tentang :
> ATP (Alur Tujuan Pembelajaran)
dalam Kurikulum Merdeka
LANGKAH PENTING PENYUSUNAN
PERANGKAT AJAR
•CAPAIAN PEMBELAJARAN
•1. DITETAPKAN OLEH PEMERINTAH PUSAT
•2. DISUSUN DALAM FASE-FASE BERUPA KALIMAT NARATIF
•PENYUSUNAN ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN
•ALUR PEMBELAJARAN ADALAH RANGKAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN YANG
DISUSUN SECARA LOGIS MENURUT URUTAN PEMBELAJARAN SEJAK AWAL
HINGGA AKHIR SUATU FASE. ALUR INI DISUSUN SECARA LINEAR SEBAGAIMANA
URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN YANG DILAKUKAN DARI HARI KE HARI
•PENGAMBANGAN MODUL AJAR
•SEPERTI RPP, NAMUN DILENGKAPI DENGAN BERBAGAI MATERI PEMBELAJARAN,
LEMBAR AKTIVITAS SISWA, DAN ASESMEN UNTUK MENGECEK APAKAH TUJUAN
PEMBELAJARAN DICAPAI SISWA
•PERANGKAT AJAR DIHARAPKAN MEMBANTU GURU MENGAJAR
MENGGUNAKAN METODE
•TERDIFERENSIASI (pembelajaran yang disesuaikan dengan kebutuhan ,
karaktristik, gaya belajar, dan kecepatan belajar setiap peserta didik)
KONSEP ATP
ALUR PEMBELAJARAN
❖ Rangkaian tujuan pembelajaran
yang tersusun secara sistematis
dan logis di dalam fase secara utuh
dan menurut urutan pembelajaran
sejak awal hingga akhir suatu fase.
Alur ini disusun secara linear
sebagaimana urutan kegiatan
pembelajaran yang dilakukan dari
hari ke hari untuk mengukur CP.
1. PENYUSUNAN ALUR DAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
ALUR PEMBELAJARAN disusun untuk menjadi rangkaian
tujuan pembelajaran sejak awal hingga akhir setiap fase
dari suatu Capaian Pembelajaran.
✔ Alur ini menjadi panduan guru dan siswa untuk
mencapai CP di akhir fase tersebut.
✔ Tujuan pembelajaran disusun secara kronologis
berdasarkan urutan pembelajaran dari waktu ke
waktu.
Catatan Penting!
✔ Guru berhak untuk menyusun alur pembelajaran
masing-masing, yang terdiri dari rangkaian tujuan
pembelajaran.
✔ Pemerintah menyediakan beberapa set alur untuk
digunakan sebagai contoh pengembangan kurikulum
yang siap digunakan satuan pendidikan, dan panduan
untuk penyusunan perangkat ajar.
ATP
ATP harus mencakup : kompetensi, konten
dan variasi.
KOMPETENSI adalah kemampuan yg dapat
didemontrasikan atau dikuasai oleh siswa.
KONTEN adalah materi atau konsep utama
yg perlu dipahami siswa di akhir satu unit
pembelajaran.
VARIASI adalah keterampilan berpikir yg
perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai
tujuan pembelajaran.
ALUR TUJUAN
PEMBELAJARAN
Fase D
Dimulai kelas 7
Tujuan
Pembelajaran
7.1
Tujuan
Pembelajaran
7.2
Tujuan
Pemelajaran
7.3 dst
Tujuan
Pembelajaran
8.1
Tujuan
Pembelajaran
8.2.
Tujuan
Pembelajaran
8.3 dst
Fase D
Berakhir di kelas 9
Capaian Pembelajaran: Kompetensi yang
diharapkan dapat dicapai oleh siswa di akhir
fase D
AYO PRAKTIK MENYUSUN TUJUAN PEMBELAJARAN
BERDASARKAN CP
SILAHKAN BAPAK IBU MEMBUKA CP SESUAI MAPEL MASING-MASING
CONTOH : Pendidikan Pancasila. Fase D
Elemen : Pancasila
Bunyi CP :
Peserta didik mampu menganalisis kronologis lahirnya Pancasila;
mengkaji fungsi dan kedudukan Pancasila sebagai dasar negara dan
pandangan hidup bangsa, serta mengenal Pancasila sebagai ideologi
negara. Peserta didik memahami implementasi Pancasila dalam
kehidupan bernegara dari masa ke masa. Peserta didik mampu
mengidentifikasi hubungan Pancasila dengan Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan
Negara Kesatuan Republik Indonesia; serta melaksanakan nilai-nilai
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Peserta didik mengidentifikasi
kontribusi Pancasila sebagai pandangan hidup dalam menyelesaikan
persoalan lokal dan global dengan menggunakan sudut pandang
Pancasila. Undang
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN
PEMBELAJARAN (ATP)
•PRINSIP PENYUSUNAN ALUR DAN
TUJUAN PEMBELAJARAN
• SEDERHANA DAN INFORMATIF
• ESENSIAL DAN KONTEKSTUAL
• BERKESINAMBUNGAN
• PENGOPTIMA LAN 3 ASPEK KOMPETENSI
• MERDEKA BELAJAR
• OPERASIONAL DAN APLIKATIF
• ADAPTIF DAN FLEKSIBEL
7
PRINSIP
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
SEDERHANA DAN
INFORMATIF
Perumusan ATP dipahami oleh penulis sendiri maupun
pengguna/pembaca. Hal ini dapat dilakukan dengan
menggunakan istilah atau terminologinyang umum dan
tidak bermakna ambigu atau tafsir ganda. Untuk
penggunaan istilah khusus, penulis dapat menyertakan
penjelasan secukupnya dalam bentuk glosarium.
ESENSIAL DAN
KONTEKSTUAL
Memuat aspek pembelajaran yang sangat mendasar atau
penting yakni kompetensi, konten, dan hasil pembelajaran.
Selain itu, juga mempertimbangkan penyediaan
pengalaman belajar yang relevan dengan kehidupan atau
dunia nyata berupa aktivitas yang menantang,
menyenangkan dan bermakna.
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
Berkesinambungan
Antarfase dan antartujuan pembelajaran saling terkait dan
merupakan capaian secara runtut, sistematis, dan berjenjang
untuk memeroleh CP yang telah ditetapkan dalam setiap mata
pelajaran. Penyusunan dilakukan secara kronologis berdasarkan
urutan pembelajaran dari waktu ke waktu.
Pengoptimalan
tiga aspek
kompetensi
Pengoptimalan tiga aspek kompetensi yaitu: pengetahuan,
keterampilan, dan sikap yang berjenjang selaras dengan tahapan
kognitif (mengingat, memahami, mengaplikasi, menganalisis,
mengevaluasi, dan mencipta) serta dimensi pengetahuan.
(faktual-konseptual-prosedural- metakognitif). Pengoptimalan
juga dilakukan pada penumbuhan kecakapan hidup (kritis, kreatif,
komunikatif, dan kolaboratif) serta P3 (Beriman, berkebinekaan
global, bergotong-royong, kreatif, bernalar kritis, dan mandiri)
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
Merdeka
Belajar
Prinsip utama penyusunan ATP adalah
pemahaman istilah merdeka belajar antara lain:
1. Memerdekakan siswa dalam berpikir dan
bertindak pada ranah akademis dan
bertanggung jawab secara moral.
2. Memfasilitasi dan menginspirasi kreativitas
siswa dengan mempertimbangkan keunikan
individualnya (kecepatan belajar, gaya dan
minat).
3. Mengoptimalkan peran dan kompetensi guru
dalam merumuskan perencanaan dan
pelaksanaan pembelajaran.
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)
Operasional
dan Aplikatif
Rumusan ATP memvisualisasikan dan
mendeskripsikan proses pembelajaran dan
penilaian secara utuh yang dapat menjadi acuan
operasional yang aplikatif untuk merancang
modul ajar.
Adaptif dan
fleksibel
Sesuai dengan karakteristik mata pelajaran,
karakteristik siswa, dan karakteristik satuan
pendidikan serta mempertimbangkan alokasi
waktu dan relevansi antarmata pelajaran serta
ruang lingkup pembelajaran yakni intra kurikuler,
kokurikuler, dan ekstra kurikuler.
PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN
PEMBELAJARAN (ATP)
Hal penting yang perlu diingat!
❑ Perumusan dan penyusunan Alur dan Tujuan Pembelajaran
berfungsi mengarahkan guru dalam merencanakan, mengimplementasi
dan mengevaluasi pembelajaran secara keseluruhan sehingga capaian
pembelajaran diperoleh secara sistematis, konsisten, terarah dan
terukur.
❑ Penggunaan kata kerja operasional dalam rumusan tujuan
pembelajaran memfasilitasi guru dalam mengidentifikasi indikator atau
kegiatan/aktivitas pembelajaran yang tentunya sangat terkait dengan
pemilihan materi ajar dan jenis evaluasi pembelajaran baik formatif
maupun sumatif.
PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN
7
Langkah
1.
Melakukan analisis CP yang memuat
materi dan kompetensi pengetahuan,
keterampilan, dan sikap.
Ada enam fase CP, yaitu.
• Fase A untuk kelas I dan II
• Fase B untuk kelas III dan IV
• Fase C untuk kelas V dan VI
• Fase D untuk kelas VII, VIII, dan IX
• Fase E untuk kelas X
• Fase F untuk kelas XI dan XII
PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN
7
Langkah
2.
Identifikasi kompetensi-kompetensi di akhir fase dan
kompetensi-kompetensi sebelumnya yang perlu
dikuasai peserta didik sebelum mencapai kompetensi
di akhir fase.
Melakukan analisis setiap elemen dan atau sub-
elemen Profil Pelajar Pancasila yang sesuai dengan
mata pelajaran dan Capaian Pembelajaran pada Fase
tersebut. Ada enam dimensi, yaitu:
1. beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa dan berakhlak mulia,
2. mandiri,
3. bergotong-royong,
4. berkebinekaan global,
5. bernalar kritis, dan
6. kreatif.
3.
PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN
7
Langkah
4.
Berdasarkan identifikasi kompetensi-
kompetensi inti di akhir fase, rumuskan tujuan
pembelajaran dengan mempertimbangkan
kompetensi yang akan dicapai, pemahaman
bermakna yang akan dipahami dan variasi
keterampilan berpikir apa yang perlu dikuasai
siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran.
Setelah tujuan pembelajaran dirumuskan,
susun tujuan pembelajaran secara linear
sebagaimana urutan kegiatan pembelajaran
yang dilakukan dari hari ke hari.
5.
PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR
TUJUAN PEMBELAJARAN
7
Langkah
6.
Tentukan lingkup materi dan materi utama
setiap tujuan pembelajaran (setiap tujuan
pembelajaran dapat memiliki lebih dari
satu lingkup materi dan materi utama)
Berdasarkan perumusan TP tentukan
jumlah jam pelajaran yang diperlukan.
Contoh: TP untuk mencapai suatu
kompetensi pengetahuan 120 menit,
keterampilan 480, dan sikap 120 menit.
7.
Alur tujuan pembelajaran
disusun untuk membantu
peserta didik mencapai
Capaian Pembelajaran (CP)
secara bertahap. Alur dibuat
dengan mengurutkan tujuan-
tujuan pembelajaran sesuai
kebutuhan, meskipun
beberapa tujuan pembelajaran
harus menggunakan tahapan
tertentu.
Hal penting yang perlu
dipertimbangkan:
● keterampilan dasar
yang perlu
dipelajari peserta
didik untuk
menguasai
kompetensi
tertentu
● Cara untuk mengukur
ketercapaian
tujuan
● pengetahuan/materi inti
yang perlu diketahui
untuk memahami konsep
tertentu. Misal: untuk
menulis makalah
penelitian peserta didik
perlu mengetahui
perbedaan bentuk-bentuk
dan tujuan teks dan
peserta didik perlu
keterampilan membuat
pertanyaan riset.
ALUR TUJUAN
PEMBELAJARAN
Pengurutan
Konkret →
Abstrak
Metode pengurutan dari konten yang konkret dan berwujud ke konten yang lebih abstrak
dan simbolis. Contoh : memulai pengajaran dengan menjelaskan tentang benda geometris
(konkret) terlebih dahulu sebelum mengajarkan aturan teori objek geometris tersebut
(abstrak).
Pengurutan
Deduktif
Metode pengurutan dari konten bersifat umum ke konten yang spesifik. Contoh :
mengajarkan konsep
database terlebih dahulu sebelum mengajarkan tentang tipe database, seperti hierarki atau
relasional.
Pengurutan dari
Mudah → Sulit
Metode pengurutan dari konten paling mudah ke konten paling sulit. Contoh :
mengajarkan cara mengeja kata-kata pendek dalam kelas bahasa sebelum mengajarkan
kata yang lebih panjang.
Pengurutan
Hierarki
Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan keterampilan komponen konten yang lebih
mudah terlebih dahulu sebelum mengajarkan keterampilan yang lebih kompleks. Contoh :
peserta didik perlu belajar tentang penjumlahan sebelum mereka dapat memahami konsep
perkalian.
Pengurutan
Prosedural
Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan tahap pertama dari sebuah prosedur,
kemudian membantu peserta didik untuk menyelesaikan tahapan selanjutnya. Contoh :
dalam mengajarkan cara menggunakan t- test dalam sebuah pertanyaan penelitian, ada
beberapa tahap prosedur yang harus dilalui, seperti menulis hipotesis, menentukan tipe
tes yang akan digunakan, memeriksa asumsi, dan menjalankan tes dalam sebuah perangkat
lunak statistik.
Scaffolding Metode pengurutan yang meningkatkan standar performa sekaligus mengurangi bantuan
secara bertahap. Contoh : dalam mengajarkan berenang, guru perlu menunjukkan cara
mengapung, dan ketika peserta didik mencobanya, guru hanya butuh membantu. Setelah
ini, bantuan yang diberikan akan berkurang secara bertahap. Pada akhirnya, peserta didik
dapat berenang sendiri.
Ada beberapa cara dalam mengurutkan tujuan pembelajaran
3
CONTOH
Proses Mendesain Alur Pembelajaran0 Workshop pengembangan kurikulum
operasional
sekolah
Menjadi prasyarat untuk tim penyusun alur
pembelajaran
Pemahaman Profil
Pelajar Pancasila.
Memahami secara utuh konsep
dasar Profil Pelajar
Pancasila
1
Pemahaman Capaian Pembelajaran
Pahami rasional CP setiap fase, mulai
dari fase A hingga fase E
Untuk penyusunan fase A, baca CP
fase fondasi untuk memastikan
transisi yang halus dari PAUD ke SD
Baca karakteristik tiap mapel,
dimensi/elemen
2
Menguraikan CP ke tujuan-
tujuan pembelajaran Uraikan
tujuan pembelajaran per
dimensi/elemennya Susun
seluruh tujuan pembelajaran
menjadi satu alur linear
3
4 Tentukan tujuan yang menjadi kunci
(konsep dan kompetensi kunci)
Tentukan asesmen untuk mengukur
ketercapaian
tujuan-tujuan/kompetensi kunci
5
6 Rangkaikan semua tujuan menjadi satu alur
yang linear Penulis menyusun alur
(sequence), semua dimensi/elemen
dilebur dalam alur ini
Referensi untuk urutan bisa
melihat slide “ALUR
PEMBELAJARAN”
Tentukan alokasi jam pelajaran yang
dibutuhkan
Mengatur durasi jam pelajaran
yang dibutuhkan untuk
setiap tujuan pembelajaran
7
TUGAS KELOMPOK
1. Membuat contoh ATP sesuai mapel di
MGMP dengan mencermati contoh ATP
yang sudah ada di kurikulum merdeka
2. Menganalisis ATP sesuai dengan
instrument yang sudah disiapkan
3. Presentasikan di depan kelas dan
upload hasil diskusi pada drive yang
akan diberikan oleh narasumber.
Contoh ATP (Cover)
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
PENDIDIKAN PANCASILA
PENULIS:
………………………………………………
DINAS PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, KEPEMUDAAN, DAN OLAHRAGA
KABUPATEN SEMARANG
2022
ALURTUJUANPEMBELAJARAN
PENDIDIKANPANCASILA(PP)
Jenjang : SMP Kelas : VII/ VIII/ IX
Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila Fase : D
Penulis : …………………………. Rujukan CP : 7Juni 2022
Padafaseini,pesertadidikdapat: ……………………….(silahkandiisiCP-umum)
ELEMEN CAPAIAN
PEMBELAJARAN
TUJUAN
PEMBELAJARAN
PROFIL
PELAJAR
PANCASILA
KATA
KUNCI
ALOKASI
WAKTU
1 Silahkan di isi
ketentuan CP sesuai
elemen
7.1.
7.2
7.3
dst
1.
Jumlah Jam Pelajaran dalam 1 Tahun di Kelas VII 108 JP
kKelas : VII
.................... Juli 2022
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
………………………. ……………………………..
Terima
kasih

More Related Content

Similar to Materi ATP untuk Implementasi Kurmer.pptx

Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptxKonsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
ayuutami29
 
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
BsIsmail1
 
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
AbuBakarSidik21
 
Penyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakemPenyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakemImam Mawardi
 
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
KARTONOKARTONO17
 
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
KARTONOKARTONO17
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp revZo Ri
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
Ia Hidarya
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
SusetTia
 
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
ssuser86fe3f
 
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptxIN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
theresaseptiani1
 
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptxIKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
MeeayMeeRnaAynee
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
Eldja Vadoor
 
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
PutimasuraiPutimasur
 
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
smknsolortimur
 
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
France Xaviery
 
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptxpresentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
pahrullah55
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
Fahmi Fathurrohman M. Ec
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013
elangperkasa
 
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxAsesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
AlfianGambara1
 

Similar to Materi ATP untuk Implementasi Kurmer.pptx (20)

Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptxKonsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
Konsep Alur Tujuan Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam.pptx
 
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
4. Alur Tujuan Pembelajaran dan Modul Ajar.pptx
 
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
 
Penyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakemPenyusunan rpp pakem
Penyusunan rpp pakem
 
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
 
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PDEMBELAJARAN KURMER.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
 
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptxMEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
MEMAHAMI CAPAIAN PEMBELAJARAN KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptxIN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
IN HOUSE TRAINING untuk mngembangkn.pptx
 
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptxIKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
IKM PEMBELAJARAN DAN ASESMEN.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
 
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
1. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
 
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
2. Konsep Alur Tujuan Pembelajaran-2.pdf
 
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptxpresentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
presentasi MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev al kepret
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev al kepret
 
Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013Rpp smp kurikulum 2013
Rpp smp kurikulum 2013
 
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxAsesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
 

Recently uploaded

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 

Materi ATP untuk Implementasi Kurmer.pptx

  • 1. PRAKTIK PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) Tengaran, 21 Juni 2022 Wahyu Cahyono, S.Pd., M.Pd 085876064169 Khoerudin, S.Pd., M.Pd 081326234172
  • 3. TUJUAN DI AKHIR SESI INI, BAPAK/IBU KOMUNITAS MGMP MAMPU: MENJELASKAN KONSEP KOMPONEN PRINSIP PROSEDUR PENYUSUNAN MENELAAH ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN
  • 4. PENGENALAN PENGEMBANGAN PERANGKAT AJAR (ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN) Pengantar dan Paparan Materi ATP DISKUSI DAN TELAAH ATP PENUTUP
  • 5. 1. Peserta dibagi menjadi kelompok sesuai dengan mata pelajaran (MGMP) 2. Peserta praktik menyusun ATP sesuai dengan mata pelajaran (MGMP) 3. Peserta praktik melakukan telaah contoh ATP yang sudah dibuat menggunakan instrumen yang tersedia 4. Peserta presentasi hasil diskusi contoh ATP yang telah dibuat dan menelaah ATP-nya. 5. Kelompok lain menanggapi, menanyakan, memberi saran, masukan dan lainya yang berisfat solutif untuk menyermpurnakan. DISKUSI KELOMPOK
  • 6. SIAPA YANG BUAT  CP SIAPA YANG BUAT 2 X YANG BUAT PEMERINTAH  TP, ATP SIAPA YANG BUAT 2X YANG BUAT BAPAK/IBU GURU SEMUA  MODUL AJAR SIAP YANG BUAT 2X YANG BUAT BAPAK/IBU GURUSEMUA  INGAT-INGAT ITU REMEMBER  DON’T FORGET ME, JANGAN LUPAKAN AKU  I LOVE YOU AKU CINTA KAMU  MGMP MILIK KITA… ICE BREAKING KHOER 21 Juni 2022
  • 8. PENGANTAR Brainstorming Apa yang Saudara ketahui tentang : > ATP (Alur Tujuan Pembelajaran) dalam Kurikulum Merdeka
  • 9. LANGKAH PENTING PENYUSUNAN PERANGKAT AJAR •CAPAIAN PEMBELAJARAN •1. DITETAPKAN OLEH PEMERINTAH PUSAT •2. DISUSUN DALAM FASE-FASE BERUPA KALIMAT NARATIF •PENYUSUNAN ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN •ALUR PEMBELAJARAN ADALAH RANGKAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN YANG DISUSUN SECARA LOGIS MENURUT URUTAN PEMBELAJARAN SEJAK AWAL HINGGA AKHIR SUATU FASE. ALUR INI DISUSUN SECARA LINEAR SEBAGAIMANA URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN YANG DILAKUKAN DARI HARI KE HARI •PENGAMBANGAN MODUL AJAR •SEPERTI RPP, NAMUN DILENGKAPI DENGAN BERBAGAI MATERI PEMBELAJARAN, LEMBAR AKTIVITAS SISWA, DAN ASESMEN UNTUK MENGECEK APAKAH TUJUAN PEMBELAJARAN DICAPAI SISWA •PERANGKAT AJAR DIHARAPKAN MEMBANTU GURU MENGAJAR MENGGUNAKAN METODE •TERDIFERENSIASI (pembelajaran yang disesuaikan dengan kebutuhan , karaktristik, gaya belajar, dan kecepatan belajar setiap peserta didik)
  • 10. KONSEP ATP ALUR PEMBELAJARAN ❖ Rangkaian tujuan pembelajaran yang tersusun secara sistematis dan logis di dalam fase secara utuh dan menurut urutan pembelajaran sejak awal hingga akhir suatu fase. Alur ini disusun secara linear sebagaimana urutan kegiatan pembelajaran yang dilakukan dari hari ke hari untuk mengukur CP.
  • 11. 1. PENYUSUNAN ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN ALUR PEMBELAJARAN disusun untuk menjadi rangkaian tujuan pembelajaran sejak awal hingga akhir setiap fase dari suatu Capaian Pembelajaran. ✔ Alur ini menjadi panduan guru dan siswa untuk mencapai CP di akhir fase tersebut. ✔ Tujuan pembelajaran disusun secara kronologis berdasarkan urutan pembelajaran dari waktu ke waktu. Catatan Penting! ✔ Guru berhak untuk menyusun alur pembelajaran masing-masing, yang terdiri dari rangkaian tujuan pembelajaran. ✔ Pemerintah menyediakan beberapa set alur untuk digunakan sebagai contoh pengembangan kurikulum yang siap digunakan satuan pendidikan, dan panduan untuk penyusunan perangkat ajar.
  • 12. ATP ATP harus mencakup : kompetensi, konten dan variasi. KOMPETENSI adalah kemampuan yg dapat didemontrasikan atau dikuasai oleh siswa. KONTEN adalah materi atau konsep utama yg perlu dipahami siswa di akhir satu unit pembelajaran. VARIASI adalah keterampilan berpikir yg perlu dikuasai siswa untuk dapat mencapai tujuan pembelajaran.
  • 13. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN Fase D Dimulai kelas 7 Tujuan Pembelajaran 7.1 Tujuan Pembelajaran 7.2 Tujuan Pemelajaran 7.3 dst Tujuan Pembelajaran 8.1 Tujuan Pembelajaran 8.2. Tujuan Pembelajaran 8.3 dst Fase D Berakhir di kelas 9 Capaian Pembelajaran: Kompetensi yang diharapkan dapat dicapai oleh siswa di akhir fase D
  • 14.
  • 15. AYO PRAKTIK MENYUSUN TUJUAN PEMBELAJARAN BERDASARKAN CP SILAHKAN BAPAK IBU MEMBUKA CP SESUAI MAPEL MASING-MASING CONTOH : Pendidikan Pancasila. Fase D Elemen : Pancasila Bunyi CP : Peserta didik mampu menganalisis kronologis lahirnya Pancasila; mengkaji fungsi dan kedudukan Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa, serta mengenal Pancasila sebagai ideologi negara. Peserta didik memahami implementasi Pancasila dalam kehidupan bernegara dari masa ke masa. Peserta didik mampu mengidentifikasi hubungan Pancasila dengan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia; serta melaksanakan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Peserta didik mengidentifikasi kontribusi Pancasila sebagai pandangan hidup dalam menyelesaikan persoalan lokal dan global dengan menggunakan sudut pandang Pancasila. Undang
  • 16. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) •PRINSIP PENYUSUNAN ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN • SEDERHANA DAN INFORMATIF • ESENSIAL DAN KONTEKSTUAL • BERKESINAMBUNGAN • PENGOPTIMA LAN 3 ASPEK KOMPETENSI • MERDEKA BELAJAR • OPERASIONAL DAN APLIKATIF • ADAPTIF DAN FLEKSIBEL 7 PRINSIP
  • 17. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) SEDERHANA DAN INFORMATIF Perumusan ATP dipahami oleh penulis sendiri maupun pengguna/pembaca. Hal ini dapat dilakukan dengan menggunakan istilah atau terminologinyang umum dan tidak bermakna ambigu atau tafsir ganda. Untuk penggunaan istilah khusus, penulis dapat menyertakan penjelasan secukupnya dalam bentuk glosarium. ESENSIAL DAN KONTEKSTUAL Memuat aspek pembelajaran yang sangat mendasar atau penting yakni kompetensi, konten, dan hasil pembelajaran. Selain itu, juga mempertimbangkan penyediaan pengalaman belajar yang relevan dengan kehidupan atau dunia nyata berupa aktivitas yang menantang, menyenangkan dan bermakna.
  • 18. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) Berkesinambungan Antarfase dan antartujuan pembelajaran saling terkait dan merupakan capaian secara runtut, sistematis, dan berjenjang untuk memeroleh CP yang telah ditetapkan dalam setiap mata pelajaran. Penyusunan dilakukan secara kronologis berdasarkan urutan pembelajaran dari waktu ke waktu. Pengoptimalan tiga aspek kompetensi Pengoptimalan tiga aspek kompetensi yaitu: pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang berjenjang selaras dengan tahapan kognitif (mengingat, memahami, mengaplikasi, menganalisis, mengevaluasi, dan mencipta) serta dimensi pengetahuan. (faktual-konseptual-prosedural- metakognitif). Pengoptimalan juga dilakukan pada penumbuhan kecakapan hidup (kritis, kreatif, komunikatif, dan kolaboratif) serta P3 (Beriman, berkebinekaan global, bergotong-royong, kreatif, bernalar kritis, dan mandiri)
  • 19. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) Merdeka Belajar Prinsip utama penyusunan ATP adalah pemahaman istilah merdeka belajar antara lain: 1. Memerdekakan siswa dalam berpikir dan bertindak pada ranah akademis dan bertanggung jawab secara moral. 2. Memfasilitasi dan menginspirasi kreativitas siswa dengan mempertimbangkan keunikan individualnya (kecepatan belajar, gaya dan minat). 3. Mengoptimalkan peran dan kompetensi guru dalam merumuskan perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran.
  • 20. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) Operasional dan Aplikatif Rumusan ATP memvisualisasikan dan mendeskripsikan proses pembelajaran dan penilaian secara utuh yang dapat menjadi acuan operasional yang aplikatif untuk merancang modul ajar. Adaptif dan fleksibel Sesuai dengan karakteristik mata pelajaran, karakteristik siswa, dan karakteristik satuan pendidikan serta mempertimbangkan alokasi waktu dan relevansi antarmata pelajaran serta ruang lingkup pembelajaran yakni intra kurikuler, kokurikuler, dan ekstra kurikuler.
  • 21. PRINSIP PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) Hal penting yang perlu diingat! ❑ Perumusan dan penyusunan Alur dan Tujuan Pembelajaran berfungsi mengarahkan guru dalam merencanakan, mengimplementasi dan mengevaluasi pembelajaran secara keseluruhan sehingga capaian pembelajaran diperoleh secara sistematis, konsisten, terarah dan terukur. ❑ Penggunaan kata kerja operasional dalam rumusan tujuan pembelajaran memfasilitasi guru dalam mengidentifikasi indikator atau kegiatan/aktivitas pembelajaran yang tentunya sangat terkait dengan pemilihan materi ajar dan jenis evaluasi pembelajaran baik formatif maupun sumatif.
  • 22. PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 7 Langkah 1. Melakukan analisis CP yang memuat materi dan kompetensi pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Ada enam fase CP, yaitu. • Fase A untuk kelas I dan II • Fase B untuk kelas III dan IV • Fase C untuk kelas V dan VI • Fase D untuk kelas VII, VIII, dan IX • Fase E untuk kelas X • Fase F untuk kelas XI dan XII
  • 23. PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 7 Langkah 2. Identifikasi kompetensi-kompetensi di akhir fase dan kompetensi-kompetensi sebelumnya yang perlu dikuasai peserta didik sebelum mencapai kompetensi di akhir fase. Melakukan analisis setiap elemen dan atau sub- elemen Profil Pelajar Pancasila yang sesuai dengan mata pelajaran dan Capaian Pembelajaran pada Fase tersebut. Ada enam dimensi, yaitu: 1. beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, 2. mandiri, 3. bergotong-royong, 4. berkebinekaan global, 5. bernalar kritis, dan 6. kreatif. 3.
  • 24. PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 7 Langkah 4. Berdasarkan identifikasi kompetensi- kompetensi inti di akhir fase, rumuskan tujuan pembelajaran dengan mempertimbangkan kompetensi yang akan dicapai, pemahaman bermakna yang akan dipahami dan variasi keterampilan berpikir apa yang perlu dikuasai siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran. Setelah tujuan pembelajaran dirumuskan, susun tujuan pembelajaran secara linear sebagaimana urutan kegiatan pembelajaran yang dilakukan dari hari ke hari. 5.
  • 25. PROSEDUR PENYUSUNAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN 7 Langkah 6. Tentukan lingkup materi dan materi utama setiap tujuan pembelajaran (setiap tujuan pembelajaran dapat memiliki lebih dari satu lingkup materi dan materi utama) Berdasarkan perumusan TP tentukan jumlah jam pelajaran yang diperlukan. Contoh: TP untuk mencapai suatu kompetensi pengetahuan 120 menit, keterampilan 480, dan sikap 120 menit. 7.
  • 26. Alur tujuan pembelajaran disusun untuk membantu peserta didik mencapai Capaian Pembelajaran (CP) secara bertahap. Alur dibuat dengan mengurutkan tujuan- tujuan pembelajaran sesuai kebutuhan, meskipun beberapa tujuan pembelajaran harus menggunakan tahapan tertentu. Hal penting yang perlu dipertimbangkan: ● keterampilan dasar yang perlu dipelajari peserta didik untuk menguasai kompetensi tertentu ● Cara untuk mengukur ketercapaian tujuan ● pengetahuan/materi inti yang perlu diketahui untuk memahami konsep tertentu. Misal: untuk menulis makalah penelitian peserta didik perlu mengetahui perbedaan bentuk-bentuk dan tujuan teks dan peserta didik perlu keterampilan membuat pertanyaan riset. ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN Pengurutan Konkret → Abstrak Metode pengurutan dari konten yang konkret dan berwujud ke konten yang lebih abstrak dan simbolis. Contoh : memulai pengajaran dengan menjelaskan tentang benda geometris (konkret) terlebih dahulu sebelum mengajarkan aturan teori objek geometris tersebut (abstrak). Pengurutan Deduktif Metode pengurutan dari konten bersifat umum ke konten yang spesifik. Contoh : mengajarkan konsep database terlebih dahulu sebelum mengajarkan tentang tipe database, seperti hierarki atau relasional. Pengurutan dari Mudah → Sulit Metode pengurutan dari konten paling mudah ke konten paling sulit. Contoh : mengajarkan cara mengeja kata-kata pendek dalam kelas bahasa sebelum mengajarkan kata yang lebih panjang. Pengurutan Hierarki Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan keterampilan komponen konten yang lebih mudah terlebih dahulu sebelum mengajarkan keterampilan yang lebih kompleks. Contoh : peserta didik perlu belajar tentang penjumlahan sebelum mereka dapat memahami konsep perkalian. Pengurutan Prosedural Metode ini dilaksanakan dengan mengajarkan tahap pertama dari sebuah prosedur, kemudian membantu peserta didik untuk menyelesaikan tahapan selanjutnya. Contoh : dalam mengajarkan cara menggunakan t- test dalam sebuah pertanyaan penelitian, ada beberapa tahap prosedur yang harus dilalui, seperti menulis hipotesis, menentukan tipe tes yang akan digunakan, memeriksa asumsi, dan menjalankan tes dalam sebuah perangkat lunak statistik. Scaffolding Metode pengurutan yang meningkatkan standar performa sekaligus mengurangi bantuan secara bertahap. Contoh : dalam mengajarkan berenang, guru perlu menunjukkan cara mengapung, dan ketika peserta didik mencobanya, guru hanya butuh membantu. Setelah ini, bantuan yang diberikan akan berkurang secara bertahap. Pada akhirnya, peserta didik dapat berenang sendiri. Ada beberapa cara dalam mengurutkan tujuan pembelajaran 3
  • 27. CONTOH Proses Mendesain Alur Pembelajaran0 Workshop pengembangan kurikulum operasional sekolah Menjadi prasyarat untuk tim penyusun alur pembelajaran Pemahaman Profil Pelajar Pancasila. Memahami secara utuh konsep dasar Profil Pelajar Pancasila 1 Pemahaman Capaian Pembelajaran Pahami rasional CP setiap fase, mulai dari fase A hingga fase E Untuk penyusunan fase A, baca CP fase fondasi untuk memastikan transisi yang halus dari PAUD ke SD Baca karakteristik tiap mapel, dimensi/elemen 2 Menguraikan CP ke tujuan- tujuan pembelajaran Uraikan tujuan pembelajaran per dimensi/elemennya Susun seluruh tujuan pembelajaran menjadi satu alur linear 3 4 Tentukan tujuan yang menjadi kunci (konsep dan kompetensi kunci) Tentukan asesmen untuk mengukur ketercapaian tujuan-tujuan/kompetensi kunci 5 6 Rangkaikan semua tujuan menjadi satu alur yang linear Penulis menyusun alur (sequence), semua dimensi/elemen dilebur dalam alur ini Referensi untuk urutan bisa melihat slide “ALUR PEMBELAJARAN” Tentukan alokasi jam pelajaran yang dibutuhkan Mengatur durasi jam pelajaran yang dibutuhkan untuk setiap tujuan pembelajaran 7
  • 28. TUGAS KELOMPOK 1. Membuat contoh ATP sesuai mapel di MGMP dengan mencermati contoh ATP yang sudah ada di kurikulum merdeka 2. Menganalisis ATP sesuai dengan instrument yang sudah disiapkan 3. Presentasikan di depan kelas dan upload hasil diskusi pada drive yang akan diberikan oleh narasumber.
  • 29. Contoh ATP (Cover) ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA PENULIS: ……………………………………………… DINAS PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, KEPEMUDAAN, DAN OLAHRAGA KABUPATEN SEMARANG 2022
  • 30. ALURTUJUANPEMBELAJARAN PENDIDIKANPANCASILA(PP) Jenjang : SMP Kelas : VII/ VIII/ IX Mata Pelajaran : Pendidikan Pancasila Fase : D Penulis : …………………………. Rujukan CP : 7Juni 2022 Padafaseini,pesertadidikdapat: ……………………….(silahkandiisiCP-umum) ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN PROFIL PELAJAR PANCASILA KATA KUNCI ALOKASI WAKTU 1 Silahkan di isi ketentuan CP sesuai elemen 7.1. 7.2 7.3 dst 1. Jumlah Jam Pelajaran dalam 1 Tahun di Kelas VII 108 JP kKelas : VII .................... Juli 2022 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran ………………………. ……………………………..
  • 31.