SlideShare a Scribd company logo
PRESENTASI
MANAJEMEN
Juni 2020
• Kinerja Keuangan
• Bisnis BNBR
• Strategi Pertumbuhan
• Inisiatif Strategis
• Lampiran
Agenda
KINERJA
KEUANGAN
Struktur Perusahaan
BNBR
Bakrie Metal
Industries
[99%]
Pabrikasi
Struktur Baja
Bakrie
Building
Industries
[99%]
Bahan
Bangunan
Bakrie Pipe
Industries
[99%]
Manufaktur
Pipa Baja
Bakrie Indo
Infrastructure
[99%]
Bakrie
Power
[99%]
Pembangkit
Listrik
Bakrie Oil &
Gas
Indonesia
[99%]
Kalimantan
Jawa Gas
Bakrie Tol
Indonesia
[99%]
Jalan Tol
Cimanggis
Cibitung
Bakrie
Construction
[98%]
Pabrikasi
Struktur Baja
Bakrie
Autoparts*
[99%]
Komponen
Otomotif
Multi
Kontrol
Nusantara**
[99%]
Infrastruktur IT
& Telko
*dikonsolidasikan ke dalam BMI sejak 23 November 2018 **dikonsolidasikan ke dalam BIIN sejak 26 Desember 2018
Kinerja Keuangan
Laba / Rugi - terkonsolidasi
• Pendapatan menurun
hingga 23% pada semester
pertama tahun 2020 jika
dibandingkan y-o-y.
• Perusahaan mencatatkan
rugi bersih pada semester
pertama tahun 2020,
antara lain diakibatkan
oleh pelemahan nilai tukar
Rupiah terhadap Dolar AS.
• EBITDA tercatat negatif
pada semester pertama
tahun 2020.
1.713
1.318
1H19 1H20
Rp
miliar
PENDAPATAN
227
-122
1H19 1H20
Rp
miliar
LABA (RUGI) NETO
194
-3
1H19 1H20
Rp
miliar
EBITDA
Kinerja Keuangan
Neraca
• Aset meningkat pada semester pertama
tahun 2020 karena kenaikan nilai wajar
dari investasi jangka pendek.
• Ekuitas menurun disebabkan oleh
pelemahan kurs Rupiah terhadap Dolar AS
yang berpengaruh pada kerugian periode
berjalan.
14,36 15,13
YE19 1H20
Rp
triliun
TOTAL ASET
2,35 2,19
YE19 1H20
Rp
triliun
EKUITAS
Posisi dan Komposisi Utang
Di tingkat induk
Total Utang Total Utang Rupiah dan Dolar AS
257 256
YE19 1H20
Rp
miliar
618 653
YE19 1H20
AS$
juta
8.798 9.554
48
46
YE19 1H20
Rp
miliar
Utang Jangka Pendek Utang Jangka Panjang
*seluruh utang Perseroan merupakan Utang Jangka Pendek
Restrukturisasi Utang
Di tingkat induk
Dalam Rp miliar 2016 2017 2018
2019
-
2020
Total
Restrukturisasi utang melalui Non
Preemptive Rights Issue (NPR)
990 1.037 9.384 11.411
Restrukturisasi utang sedang dalam
proses
9.326 9.326
• Upaya Perseroan merevitalisasi neraca keuangan menunjukkan tanda positif.
• Perseroan melanjutkan upaya restrukturisasi keuangan dengan kreditur-
kreditur yang tersisa.
BISNIS
BNBR
Unit Usaha Non-Publik
Bakrie Autoparts
• Pionir produk grey &
ductile casting iron untuk
komponen otomotif OEM
di Indonesia.
• Pemasok utama
komponen otomotif untuk
kendaraan komersial
seperti Mitsubishi dan
Hino dipasar domestik.
• Merencanakan ekspansi
pada pasar kendaraan
penumpang dan
komponen rakit untuk
mengembangkan
bisnisnya dalam waktu
dekat.
• BA juga tengah
mengembangkan bisnis
kendaraan listrik.
Bakrie Building
Industries
• Produsen produk fiber-
cement untuk pasar
domestik dan ekspor.
• Memegang pangsa pasar
domestik dalam porsi
signifikan untuk produk
atap dan plafon.
• Memperluas portofolio
produknya dengan
menyediakan bahan
bangunan yang efisien
energi.
Bakrie Metal
Industries
• Berpengalaman di bidang
fabrikasi baja dan jasa
enjinering sipil dalam
beragam sektor.
• Pengalaman luas dalam
mengelola proyek-proyek
EPC besar untuk fasilitas
offshore dan onshore.
• Memproduksi pipa baja
ukuran kecil hingga besar
untuk distribusi migas,
konstruksi dan pipa air.
• Memegang pasar pipa
domestik dalam porsi
signifikan dengan
beberapa klien migas
ternama.
Bakrie Indo
Infrastructure
• Bakrie Power memiliki
kapasitas pengembangan
pembangkit listrik, saat ini
mengembangkan PLTU 3x18
MW dan PLTU 2x660 MW.
• Bakrie Oil & Gas
Infrastructure memiliki
kapasitas pengembangan
infrastruktur jalur pipa gas,
saat ini mengoperasikan
jaringan pipa gas lepas
pantai sepanjang 200 km.
• Bakrie Toll Indonesia
memiliki kapasitas
pengembangan jalan tol, saat
ini membangun jalan tol
sepanjang 26 km.
Bakrie Autoparts
Volume Penjualan [metrik ton] EBITDA [juta Rupiah]
*tidak termasuk penjualan BMC yang dihitung per buah
Produk
• Pemasok OEM untuk komponen otomotif.
• Komposisi penjualan terdiri dari 84% komponen otomotif dan
16% general casting.
Kinerja
• Volume penjualan mengalami penurunan 33% pada 2019 namun
EBITDA meningkat 35% jika dibandingkan dengan tahun 2018.
• BA berupaya menambah varian produk dengan komponen
otomotif yang marginnya lebih besar serta terus
mengembangkan pasar general casting.
(1) GAIKINDO
Prospek
• Gaikindo mencatat penjualan kendaraan bermotor di Indonesia
pada tahun 2019 menurun menjadi 1,03 juta unit dibandingkan
dengan penjualan pada tahun 2018 yang sebesar 1,1 juta unit,
• Gaikindo memperkirakan penjualan kendaraan bermotor pada
tahun 2020 hanya mencapai 600.00 unit sebagai dampak dari
pandemi COVID-19.(1)..
• Untuk meningkatkan kinerjanya, BA akan merambah pasar
kendaraan penumpang yang menyumbang hingga 77% dari total
pasar domestik di tahun 2019(1)..
24,038
29,043 28,132
18,713
6,171
2016 2017 2018 2019 1H2020
-3,755
53,105
62,549
84,407
-27,886
2016 2017 2018 2019 1H2020
Bakrie Building Industries
Volume Penjualan [‘000 std.m] EBITDA [juta Rupiah]
Produk
• Produk fiber cement dengan kapasitas dan portofolio produk
yang terus dikembangkan.
• Komposisi penjualan terdiri dari 99% produk atap dan 1%
produk untuk plafon dan partisi.
Kinerja
• Volume penjualan mengalami penurunan seiring dengan
rencana peralihan bisnis BBI dari manufaktur menjadi
penyedia jasa.
(1) Bank Indonesia
Prospek
• Pada tahun 2019 laju pertumbuhan kredit kepemilikan rumah
dan apartemen adalah sebesar 8% (1), menandakan permintaan
yang stabil pada sektor properti.
• Penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) diperkirakan akan
meningkat seiring dengan rencana Kementerian Pekerjaan
Umum dan Perumahan Rakyat (Kemenpupera) untuk
menyalurkan subsidi KPR hingga Rp 11 triliun pada tahun
2020.
*tidak termasuk penjualan dari Bangun Bantala Indonesia
29,501
22,709
8,975
6,692
3,728
2016 2017 2018 2019 1H2020
-71,957
-41,136
-15,656 -8,434
3,432
2016 2017 2018 2019 1H2020
Prospek
• World Bank memperkirakan harga komoditas energi,
khususnya minyak dan gas, akan stabil dan meningkat secara
bertahap hingga tahun 2030. .
• Penetrasi lebih dalam di pasar non-migas terkait dengan
lonjakan sektor infrastruktur sambil tetap mengembangkan
pasar migas..
• Rencana belanja infrastruktur di tahun 2020 adalah sebesar
Rp 423,3 triliun, namun diperkirakan realisasinya tidak akan
sebesar itu karena sebagian anggaran dialihkan untuk
penanganan pandemi COVID-19.(1).
Bakrie Metal Industries
Volume Penjualan [metrik ton] EBITDA [juta Rupiah]
*tidak menampilkan produksi struktur pipa baja sektor migas
yang diperhitungkan dengan satuan man-hour
Produk
• Jasa konstruksi baja, EPC dan produsen pipa baja berdiameter
0,5in – 48 in.
• Komposisi penjualan yang terdiri dari produk dan jasa di
bidang migas dan bidang non-migas relatif seimbang.
Kinerja
• Volume penjualan mengalami sedikit penaikan pada tahun
2019 di tengah pasar migas yang melemah.
(1) Kemenkeu RI
Fabrikasi Struktur Baja & Manufaktur Pipa Baja
56,067
80,925
103,525 104,374
55,606
2016 2017 2018 2019 1H2020
-91,040
19,197
216,923
268,533
46,381
2016 2017 2018 2019 1H2020
STRATEGI
PERTUMBUHAN
Unit Usaha Manufaktur
Bakrie Autoparts
• Peningkatan utilitas kapasitas produksi.
• Masuk dalam produksi komponen kendaraan penumpang dan pasar komponen
pengganti.
• Peningkatan segmen non-otomotif.
• Pengembangan kendaraan listrik untuk penggunaan provinsi DKI Jakarta, Jawa
Tengah, Jawa Timur dan Bali.
Bakrie Building Industries
• Peralihan bisnis dari manufaktur menjadi penyedia jasa.
• Perluasan pasar ke segmen industri penunjang infrastruktur.
Bakrie Metal Industries
• Peningkatan kapasitas di bidang EPC.
• Peningkatan segmen konstruksi non migas.
• Peningkatan kapasitas pipa baja non migas untuk konstruksi nasional seperti jalan dan
pembangkit listrik.
INISIATIF
STRATEGIS
Proyek Infrastruktur
Kalija Pipeline Bontang -
Banjarmasin
• Studi kelayakan telah dilakukan untuk jalur pipa
(pipe line) dari Bontang ke Banjarmasin, termasuk
beberapa jalur tambahan ke ibu kota baru,
beberapa kawasan industry, dan pabrik-pabrik
baru sepanjang rute jalur pipa.
• Beberapa nota kesepahaman (MOU) telah ditanda
tangani oleh Shipper dan Offtaker.
• Proyek Pipa Gas Bumi Trans Kalimantan yang
mana di dalamnya termasuk ruas pipa transmisi
Kaltim-Kalsel masuk dalam Perpres no.18 tahun
2020 mengenai Rencana Pembangunan Jangka
Menengah (RPJMN) 2020-2024.
Proyek Infrastruktur
Jalan Tol Cimanggis-Cibitung
• Bekerja sama dengan PT Waskita Toll Road (anak
usaha PT Waskita Karya Tbk).
• Penyelesaian konstruksi Fase I dijadwalkan pada
Semester 2 - 2020.
• Konstruksi Fase II telah mencapai 72%
penyelesaian dan 82% pembebasan lahan,
penyelesaian konstruksi dijadwalkan pada tahun
2021.
Proyek Infrastruktur
PLTU Tanjung Jadi A 2x660MW
• Bekerja sama dengan YTL Jawa Energy BV (anak
usaha YTL Corporation Berhad).
• Surat Jaminan Kelayakan Usaha (SJKU) dari
Pemerintah Indonesia telah diperoleh pada
Februari 2020.
• Pengerjaan konstruksi masih berlangsung sesuai
jadwal dengan penyelesaian konstruksi tower
insert 500 kV untuk koneksi dengan grid PLN
masih berlangsung sesuai jadwal.
• Financial close ditargetkan pada Desember 2020.
• TJA telah membebaskan lahan seluas total 239 Ha
di Cirebon untuk proyek ini.
• Kontraktor EPC telah ditunjuk.
Proyek Infrastruktur
PT Multi Kontrol Nusantara
• Berfokus pada infrastruktur teknologi informasi
dan telekomunikasi.
• Menjadi salah satu kontraktor untuk proyek Palapa
Ring, proyek Pemerintah untuk pembangunan
infrastruktur jaringan telekomunikasi dan internet
di seluruh Indonesia.
Bisnis Masa Depan
Green Transportation Solution –
Electric Bus
• Bus listrik pertama di Indonesia yang telah lulus
seluruh ketentuan proses homologasi dan pemenuhan
seluruh ketentuan legalitas dan teknis untuk di uji coba
secara komersil oleh Trans Jakarta
• Bus listrik pertama yang tengah diuji coba secara
komersil di jalur Trans Jakarta.
• Bakrie Autoparts juga sedang membangun unit ketiga
bus listrik di sebuah perusahaan karoseri lokal yang
diperuntukan untuk penggunaan di jalur BRT Trans
Jakarta.
• Pemesanan secara masal diharapkan dapat diterima
selepas proses pelaksanaan uji coba di semester 2
tahun 2020.
LAMPIRAN
Tujuh Dekade Perjalanan Bisnis
1942 – 1962
• Didirikan sebagai
perdagangan umum
& agen komisi.
• Mempelopori
industri pengolahan
pipa baja di
Indonesia.
1990 - 1996
• IPO UNSP.
• Memperoleh lisensi
pengoperasian fixed
wireless services.
• PT Bakrieland
Development
(“ELTY”) didirikan.
2003
• BUMI akuisisi
tambahan 20%
saham PT Arutmin
Indonesia.
• BUMI akuisisi 100%
saham PT Kaltim
Prima Coal (“KPC”),
senilai US$500juta.
2007 - 2008
• Ekspansi nasional
BTEL, senilai
USD72juta.
• BNBR akuisi ELTY,
ENRG, & BUMI, senilai
~ USD 4.4miliar.
• BUMI akuisisi 44%
DEWA, senilai
USD218juta.
• Pendirian Bakrie
Energy International.
2011 - 2012
• BNBR menyelesaikan
revitalisasi, termasuk
kuasi reorganisasi.
• Grup Bakrie
membentuk kerja
sama strategis dengan
BORN dan mengurangi
utang sebesar US$ 1
miliar.
• Penandatanganan Gas
Transportation
Agreement (GTA)
segmen Kepodang-
Tambak Lorok.
2016 – 2017
• Proyek Tol Cimanggis-
Cibitung melanjutkan
akuisisi lahan serta
menyelesaikan
konstruksi tahap 1.
• Fase pertama proyek
Kalija telah beroperasi
secara penuh.
Transportasi gas
berjalan sesuai dengan
GTA.
1986 - 1989
• BNBR akuisisi PT
Bakrie Sumatera
Plantations
(“UNSP”).
• IPO PT Bakrie &
Brothers (“BNBR”).
1997 - 2001
• PT Energi Mega
Persada (“ENRG”)
didirikan.
• PT Bumi Resources
(“BUMI”) akuisisi 80%
saham PT Arutmin
Indonesia.
• PT Bakrie Capital
Indonesia akuisisi
58.1% saham BUMI.
2004 - 2006
• IPO BTEL;
memperoleh lisensi
nasional.
• BTEL meluncurkan
jasa telko berbasis
CDMA.
• ENRG akuisisi 100%
kepemilikan dari BP.
2009 - 2010
• BUMI akuisisi 84%
saham Pendopo
Energi Batubara,
senilai USD117juta.
• Penandatanganan
SPA dengan Vallar,
UK – senilai
USD844 juta.
• Pendirian Bakrie
Connectivity
Services.
2013 – 2015
• Proyek infrastruktur
Kalija – 1 tuntas
2015 dan mulai
operasi 2016.
• Proyek infrastruktur
jalan tol Cimanggis-
Cibitung dimulai.
2018 - 2020
• Penandatanganan
nota kesepahaman
dengan BYD Auto
China untuk
pengembangan
industri kendaraan
listrik di Indonesia.
• Penandatanganan
nota kesepahaman
dengan China Railway
International Group.
• Retrukturisasi utang
kepada kreditur
melalui PMHMETD.
Notification & Disclaimer
Disclaimer: This presentation has been prepared by PT Bakrie & Brothers Tbk (the "Company") and is only for the information of its investors. None
of the information appearing in this presentation may be distributed to the press or other media or reproduced or redistributed in whole or in part in
any form at any time.
This presentation is not intended as or forms part of any offer to sell or subscription of or solicitation or invitation of any offer to buy or subscribe
for any securities, and neither this presentation nor anything contained herein shall form the basis of or be relied on in connection with any contract
or commitment whatsoever.
Forward-Looking Statements:
This presentation may contain forward-looking statements and estimates with respect to the future operations and performance of the Company
and its affiliates.
Investors and security holders are cautioned that forward-looking statements are subject to various assumptions, risks and uncertainties, many of
which are difficult to predict and are generally beyond the control of the Company. Such assumptions, risks and uncertainties could cause actual
results and developments to differ materially from those expressed in or implied by the forward-looking statements.
Accordingly, no representation or warranty, either express or implied, is provided in relation to the accuracy, completeness or reliability of the
information contained in this presentation, nor is it intended to be a complete statement or summary of the resources markets or developments
referred to in this presentation. It should not be regarded by recipients as a substitute for the exercise of their own judgement.
Neither the Company or any other person assumes responsibility for the accuracy, reliability and completeness of the forward-looking statements
contained in this presentation. The forward-looking statements are made only as of the date of this presentation. The Company is under no duty to
update any of the forward-looking statements after this date to conform such statements to actual results or developments or to reflect the
occurrence of anticipated results or otherwise.
Any opinions expressed in this presentation are subject to change without notice and may differ or be contrary to opinions expressed by other
business areas or groups of the Company as a result of using different assumptions and criterion.
For further information please contact:
Investor Relations Department
Roy Hendrajanto M. Sakti –Investment Director (rhendrajanto@bakrie.co.id )
Andini Aritonang – Investor Relations Senior Manager ( andini.aritonang@bakrie.co.id )

More Related Content

Similar to Management-Presentation new.pdf

11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
Ahmad Taufik
 
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdfSlide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
ANDRRYSURJA
 
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docxRingkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
AnggoroRespati2
 
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptxKICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
AydaJohari
 
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdfBahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
BismaJZ
 
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
Nirma Kinasih
 
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
ssuser5da7e5
 
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdfAkselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
ayusaputripupr
 
Buma news up to january 2017
Buma news up to january 2017Buma news up to january 2017
Buma news up to january 2017
PT.Tension Membran Indonesia
 
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdfPBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
Sugianto105542
 
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptxAkuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
ediwicaksono1
 
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
Massaputro Delly TP
 
Government Intervention in K. Steel.pptx
Government Intervention in K. Steel.pptxGovernment Intervention in K. Steel.pptx
Government Intervention in K. Steel.pptx
DanielObernando
 
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptxPPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
eliaramandey
 
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industryPertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
mariatul qibtiyah
 
PRESENTASI FINAL.pptx
PRESENTASI FINAL.pptxPRESENTASI FINAL.pptx
PRESENTASI FINAL.pptx
SanjikaIlham1
 
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KINSandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
pnsbeneran
 
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
suhariyanto st
 
Project execution plan city gas , mojokerto, east java
Project execution plan city gas , mojokerto, east javaProject execution plan city gas , mojokerto, east java
Project execution plan city gas , mojokerto, east java
Gunawan CNG
 

Similar to Management-Presentation new.pdf (20)

Energi - New Paradigm
Energi - New ParadigmEnergi - New Paradigm
Energi - New Paradigm
 
11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
11.Bahan Paparan TA_FGD_060923_Manufaktur_Timah.pdf
 
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdfSlide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
Slide PMK 59 Tax Pemerintah.pdf
 
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docxRingkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
Ringkasan KUPA PPASP 2022_12082022.docx
 
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptxKICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
KICK OFF MEDICAL PIPELINE GAS SYSTEM FOR HOSPITAL KUALA KUBU BHARU.pptx
 
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdfBahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
Bahan Paparan Kebijakan Pengadaan 2017 KONSULTAN-4 April.pdf
 
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
laporan-kinerja-industri-dan-kinerja-kemenperin-2012
 
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
20230926 - Skema KPBU Kominfo_Rev.1.pptx
 
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdfAkselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
Akselerasi Implementasi BIM dalam Sektor Konstruksi.pdf
 
Buma news up to january 2017
Buma news up to january 2017Buma news up to january 2017
Buma news up to january 2017
 
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdfPBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
PBG_SLF_SIMBG_LAMPUNG.pdf
 
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptxAkuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
Akuntansi_Keuangan_Pengakuan_Pendapatan.pptx
 
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
 
Government Intervention in K. Steel.pptx
Government Intervention in K. Steel.pptxGovernment Intervention in K. Steel.pptx
Government Intervention in K. Steel.pptx
 
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptxPPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
PPT SEMINAR KP NUR AZIZAH SYARIF.pptx
 
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industryPertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
Pertemuan 11 industrialisasi dan perkembangan sektor industry
 
PRESENTASI FINAL.pptx
PRESENTASI FINAL.pptxPRESENTASI FINAL.pptx
PRESENTASI FINAL.pptx
 
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KINSandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
Sandingan visi 2030 dan roadmap nasional KIN
 
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
20211026 Refreshing PBJ Kota Malang.pptx
 
Project execution plan city gas , mojokerto, east java
Project execution plan city gas , mojokerto, east javaProject execution plan city gas , mojokerto, east java
Project execution plan city gas , mojokerto, east java
 

Recently uploaded

Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
nugrohoaditya12334
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
ErvinYogi
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
DebiCarolina2
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
ssuser781f6d1
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
AnisaSyahfitri1
 

Recently uploaded (8)

Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptxPPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
PPT Kelompok BAB III PENGGUNAAN BMN DAN BMD.pptx
 
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptxKelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
Kelompok 11_Analisis Laporan Keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah (1).pptx
 
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
12 INVESTASI ASING LANGSUNG (Direct Foreign Investment)
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 
Good Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run withGood Ethic will create good business to run with
Good Ethic will create good business to run with
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptxANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
ANGGARAN_BIAYA_PRODUKSIiiiiiiiiiiii.pptx
 

Management-Presentation new.pdf

  • 2. • Kinerja Keuangan • Bisnis BNBR • Strategi Pertumbuhan • Inisiatif Strategis • Lampiran Agenda
  • 4. Struktur Perusahaan BNBR Bakrie Metal Industries [99%] Pabrikasi Struktur Baja Bakrie Building Industries [99%] Bahan Bangunan Bakrie Pipe Industries [99%] Manufaktur Pipa Baja Bakrie Indo Infrastructure [99%] Bakrie Power [99%] Pembangkit Listrik Bakrie Oil & Gas Indonesia [99%] Kalimantan Jawa Gas Bakrie Tol Indonesia [99%] Jalan Tol Cimanggis Cibitung Bakrie Construction [98%] Pabrikasi Struktur Baja Bakrie Autoparts* [99%] Komponen Otomotif Multi Kontrol Nusantara** [99%] Infrastruktur IT & Telko *dikonsolidasikan ke dalam BMI sejak 23 November 2018 **dikonsolidasikan ke dalam BIIN sejak 26 Desember 2018
  • 5. Kinerja Keuangan Laba / Rugi - terkonsolidasi • Pendapatan menurun hingga 23% pada semester pertama tahun 2020 jika dibandingkan y-o-y. • Perusahaan mencatatkan rugi bersih pada semester pertama tahun 2020, antara lain diakibatkan oleh pelemahan nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS. • EBITDA tercatat negatif pada semester pertama tahun 2020. 1.713 1.318 1H19 1H20 Rp miliar PENDAPATAN 227 -122 1H19 1H20 Rp miliar LABA (RUGI) NETO 194 -3 1H19 1H20 Rp miliar EBITDA
  • 6. Kinerja Keuangan Neraca • Aset meningkat pada semester pertama tahun 2020 karena kenaikan nilai wajar dari investasi jangka pendek. • Ekuitas menurun disebabkan oleh pelemahan kurs Rupiah terhadap Dolar AS yang berpengaruh pada kerugian periode berjalan. 14,36 15,13 YE19 1H20 Rp triliun TOTAL ASET 2,35 2,19 YE19 1H20 Rp triliun EKUITAS
  • 7. Posisi dan Komposisi Utang Di tingkat induk Total Utang Total Utang Rupiah dan Dolar AS 257 256 YE19 1H20 Rp miliar 618 653 YE19 1H20 AS$ juta 8.798 9.554 48 46 YE19 1H20 Rp miliar Utang Jangka Pendek Utang Jangka Panjang *seluruh utang Perseroan merupakan Utang Jangka Pendek
  • 8. Restrukturisasi Utang Di tingkat induk Dalam Rp miliar 2016 2017 2018 2019 - 2020 Total Restrukturisasi utang melalui Non Preemptive Rights Issue (NPR) 990 1.037 9.384 11.411 Restrukturisasi utang sedang dalam proses 9.326 9.326 • Upaya Perseroan merevitalisasi neraca keuangan menunjukkan tanda positif. • Perseroan melanjutkan upaya restrukturisasi keuangan dengan kreditur- kreditur yang tersisa.
  • 10. Unit Usaha Non-Publik Bakrie Autoparts • Pionir produk grey & ductile casting iron untuk komponen otomotif OEM di Indonesia. • Pemasok utama komponen otomotif untuk kendaraan komersial seperti Mitsubishi dan Hino dipasar domestik. • Merencanakan ekspansi pada pasar kendaraan penumpang dan komponen rakit untuk mengembangkan bisnisnya dalam waktu dekat. • BA juga tengah mengembangkan bisnis kendaraan listrik. Bakrie Building Industries • Produsen produk fiber- cement untuk pasar domestik dan ekspor. • Memegang pangsa pasar domestik dalam porsi signifikan untuk produk atap dan plafon. • Memperluas portofolio produknya dengan menyediakan bahan bangunan yang efisien energi. Bakrie Metal Industries • Berpengalaman di bidang fabrikasi baja dan jasa enjinering sipil dalam beragam sektor. • Pengalaman luas dalam mengelola proyek-proyek EPC besar untuk fasilitas offshore dan onshore. • Memproduksi pipa baja ukuran kecil hingga besar untuk distribusi migas, konstruksi dan pipa air. • Memegang pasar pipa domestik dalam porsi signifikan dengan beberapa klien migas ternama. Bakrie Indo Infrastructure • Bakrie Power memiliki kapasitas pengembangan pembangkit listrik, saat ini mengembangkan PLTU 3x18 MW dan PLTU 2x660 MW. • Bakrie Oil & Gas Infrastructure memiliki kapasitas pengembangan infrastruktur jalur pipa gas, saat ini mengoperasikan jaringan pipa gas lepas pantai sepanjang 200 km. • Bakrie Toll Indonesia memiliki kapasitas pengembangan jalan tol, saat ini membangun jalan tol sepanjang 26 km.
  • 11. Bakrie Autoparts Volume Penjualan [metrik ton] EBITDA [juta Rupiah] *tidak termasuk penjualan BMC yang dihitung per buah Produk • Pemasok OEM untuk komponen otomotif. • Komposisi penjualan terdiri dari 84% komponen otomotif dan 16% general casting. Kinerja • Volume penjualan mengalami penurunan 33% pada 2019 namun EBITDA meningkat 35% jika dibandingkan dengan tahun 2018. • BA berupaya menambah varian produk dengan komponen otomotif yang marginnya lebih besar serta terus mengembangkan pasar general casting. (1) GAIKINDO Prospek • Gaikindo mencatat penjualan kendaraan bermotor di Indonesia pada tahun 2019 menurun menjadi 1,03 juta unit dibandingkan dengan penjualan pada tahun 2018 yang sebesar 1,1 juta unit, • Gaikindo memperkirakan penjualan kendaraan bermotor pada tahun 2020 hanya mencapai 600.00 unit sebagai dampak dari pandemi COVID-19.(1).. • Untuk meningkatkan kinerjanya, BA akan merambah pasar kendaraan penumpang yang menyumbang hingga 77% dari total pasar domestik di tahun 2019(1).. 24,038 29,043 28,132 18,713 6,171 2016 2017 2018 2019 1H2020 -3,755 53,105 62,549 84,407 -27,886 2016 2017 2018 2019 1H2020
  • 12. Bakrie Building Industries Volume Penjualan [‘000 std.m] EBITDA [juta Rupiah] Produk • Produk fiber cement dengan kapasitas dan portofolio produk yang terus dikembangkan. • Komposisi penjualan terdiri dari 99% produk atap dan 1% produk untuk plafon dan partisi. Kinerja • Volume penjualan mengalami penurunan seiring dengan rencana peralihan bisnis BBI dari manufaktur menjadi penyedia jasa. (1) Bank Indonesia Prospek • Pada tahun 2019 laju pertumbuhan kredit kepemilikan rumah dan apartemen adalah sebesar 8% (1), menandakan permintaan yang stabil pada sektor properti. • Penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) diperkirakan akan meningkat seiring dengan rencana Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemenpupera) untuk menyalurkan subsidi KPR hingga Rp 11 triliun pada tahun 2020. *tidak termasuk penjualan dari Bangun Bantala Indonesia 29,501 22,709 8,975 6,692 3,728 2016 2017 2018 2019 1H2020 -71,957 -41,136 -15,656 -8,434 3,432 2016 2017 2018 2019 1H2020
  • 13. Prospek • World Bank memperkirakan harga komoditas energi, khususnya minyak dan gas, akan stabil dan meningkat secara bertahap hingga tahun 2030. . • Penetrasi lebih dalam di pasar non-migas terkait dengan lonjakan sektor infrastruktur sambil tetap mengembangkan pasar migas.. • Rencana belanja infrastruktur di tahun 2020 adalah sebesar Rp 423,3 triliun, namun diperkirakan realisasinya tidak akan sebesar itu karena sebagian anggaran dialihkan untuk penanganan pandemi COVID-19.(1). Bakrie Metal Industries Volume Penjualan [metrik ton] EBITDA [juta Rupiah] *tidak menampilkan produksi struktur pipa baja sektor migas yang diperhitungkan dengan satuan man-hour Produk • Jasa konstruksi baja, EPC dan produsen pipa baja berdiameter 0,5in – 48 in. • Komposisi penjualan yang terdiri dari produk dan jasa di bidang migas dan bidang non-migas relatif seimbang. Kinerja • Volume penjualan mengalami sedikit penaikan pada tahun 2019 di tengah pasar migas yang melemah. (1) Kemenkeu RI Fabrikasi Struktur Baja & Manufaktur Pipa Baja 56,067 80,925 103,525 104,374 55,606 2016 2017 2018 2019 1H2020 -91,040 19,197 216,923 268,533 46,381 2016 2017 2018 2019 1H2020
  • 15. Unit Usaha Manufaktur Bakrie Autoparts • Peningkatan utilitas kapasitas produksi. • Masuk dalam produksi komponen kendaraan penumpang dan pasar komponen pengganti. • Peningkatan segmen non-otomotif. • Pengembangan kendaraan listrik untuk penggunaan provinsi DKI Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur dan Bali. Bakrie Building Industries • Peralihan bisnis dari manufaktur menjadi penyedia jasa. • Perluasan pasar ke segmen industri penunjang infrastruktur. Bakrie Metal Industries • Peningkatan kapasitas di bidang EPC. • Peningkatan segmen konstruksi non migas. • Peningkatan kapasitas pipa baja non migas untuk konstruksi nasional seperti jalan dan pembangkit listrik.
  • 17. Proyek Infrastruktur Kalija Pipeline Bontang - Banjarmasin • Studi kelayakan telah dilakukan untuk jalur pipa (pipe line) dari Bontang ke Banjarmasin, termasuk beberapa jalur tambahan ke ibu kota baru, beberapa kawasan industry, dan pabrik-pabrik baru sepanjang rute jalur pipa. • Beberapa nota kesepahaman (MOU) telah ditanda tangani oleh Shipper dan Offtaker. • Proyek Pipa Gas Bumi Trans Kalimantan yang mana di dalamnya termasuk ruas pipa transmisi Kaltim-Kalsel masuk dalam Perpres no.18 tahun 2020 mengenai Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMN) 2020-2024.
  • 18. Proyek Infrastruktur Jalan Tol Cimanggis-Cibitung • Bekerja sama dengan PT Waskita Toll Road (anak usaha PT Waskita Karya Tbk). • Penyelesaian konstruksi Fase I dijadwalkan pada Semester 2 - 2020. • Konstruksi Fase II telah mencapai 72% penyelesaian dan 82% pembebasan lahan, penyelesaian konstruksi dijadwalkan pada tahun 2021.
  • 19. Proyek Infrastruktur PLTU Tanjung Jadi A 2x660MW • Bekerja sama dengan YTL Jawa Energy BV (anak usaha YTL Corporation Berhad). • Surat Jaminan Kelayakan Usaha (SJKU) dari Pemerintah Indonesia telah diperoleh pada Februari 2020. • Pengerjaan konstruksi masih berlangsung sesuai jadwal dengan penyelesaian konstruksi tower insert 500 kV untuk koneksi dengan grid PLN masih berlangsung sesuai jadwal. • Financial close ditargetkan pada Desember 2020. • TJA telah membebaskan lahan seluas total 239 Ha di Cirebon untuk proyek ini. • Kontraktor EPC telah ditunjuk.
  • 20. Proyek Infrastruktur PT Multi Kontrol Nusantara • Berfokus pada infrastruktur teknologi informasi dan telekomunikasi. • Menjadi salah satu kontraktor untuk proyek Palapa Ring, proyek Pemerintah untuk pembangunan infrastruktur jaringan telekomunikasi dan internet di seluruh Indonesia.
  • 21. Bisnis Masa Depan Green Transportation Solution – Electric Bus • Bus listrik pertama di Indonesia yang telah lulus seluruh ketentuan proses homologasi dan pemenuhan seluruh ketentuan legalitas dan teknis untuk di uji coba secara komersil oleh Trans Jakarta • Bus listrik pertama yang tengah diuji coba secara komersil di jalur Trans Jakarta. • Bakrie Autoparts juga sedang membangun unit ketiga bus listrik di sebuah perusahaan karoseri lokal yang diperuntukan untuk penggunaan di jalur BRT Trans Jakarta. • Pemesanan secara masal diharapkan dapat diterima selepas proses pelaksanaan uji coba di semester 2 tahun 2020.
  • 23. Tujuh Dekade Perjalanan Bisnis 1942 – 1962 • Didirikan sebagai perdagangan umum & agen komisi. • Mempelopori industri pengolahan pipa baja di Indonesia. 1990 - 1996 • IPO UNSP. • Memperoleh lisensi pengoperasian fixed wireless services. • PT Bakrieland Development (“ELTY”) didirikan. 2003 • BUMI akuisisi tambahan 20% saham PT Arutmin Indonesia. • BUMI akuisisi 100% saham PT Kaltim Prima Coal (“KPC”), senilai US$500juta. 2007 - 2008 • Ekspansi nasional BTEL, senilai USD72juta. • BNBR akuisi ELTY, ENRG, & BUMI, senilai ~ USD 4.4miliar. • BUMI akuisisi 44% DEWA, senilai USD218juta. • Pendirian Bakrie Energy International. 2011 - 2012 • BNBR menyelesaikan revitalisasi, termasuk kuasi reorganisasi. • Grup Bakrie membentuk kerja sama strategis dengan BORN dan mengurangi utang sebesar US$ 1 miliar. • Penandatanganan Gas Transportation Agreement (GTA) segmen Kepodang- Tambak Lorok. 2016 – 2017 • Proyek Tol Cimanggis- Cibitung melanjutkan akuisisi lahan serta menyelesaikan konstruksi tahap 1. • Fase pertama proyek Kalija telah beroperasi secara penuh. Transportasi gas berjalan sesuai dengan GTA. 1986 - 1989 • BNBR akuisisi PT Bakrie Sumatera Plantations (“UNSP”). • IPO PT Bakrie & Brothers (“BNBR”). 1997 - 2001 • PT Energi Mega Persada (“ENRG”) didirikan. • PT Bumi Resources (“BUMI”) akuisisi 80% saham PT Arutmin Indonesia. • PT Bakrie Capital Indonesia akuisisi 58.1% saham BUMI. 2004 - 2006 • IPO BTEL; memperoleh lisensi nasional. • BTEL meluncurkan jasa telko berbasis CDMA. • ENRG akuisisi 100% kepemilikan dari BP. 2009 - 2010 • BUMI akuisisi 84% saham Pendopo Energi Batubara, senilai USD117juta. • Penandatanganan SPA dengan Vallar, UK – senilai USD844 juta. • Pendirian Bakrie Connectivity Services. 2013 – 2015 • Proyek infrastruktur Kalija – 1 tuntas 2015 dan mulai operasi 2016. • Proyek infrastruktur jalan tol Cimanggis- Cibitung dimulai. 2018 - 2020 • Penandatanganan nota kesepahaman dengan BYD Auto China untuk pengembangan industri kendaraan listrik di Indonesia. • Penandatanganan nota kesepahaman dengan China Railway International Group. • Retrukturisasi utang kepada kreditur melalui PMHMETD.
  • 24. Notification & Disclaimer Disclaimer: This presentation has been prepared by PT Bakrie & Brothers Tbk (the "Company") and is only for the information of its investors. None of the information appearing in this presentation may be distributed to the press or other media or reproduced or redistributed in whole or in part in any form at any time. This presentation is not intended as or forms part of any offer to sell or subscription of or solicitation or invitation of any offer to buy or subscribe for any securities, and neither this presentation nor anything contained herein shall form the basis of or be relied on in connection with any contract or commitment whatsoever. Forward-Looking Statements: This presentation may contain forward-looking statements and estimates with respect to the future operations and performance of the Company and its affiliates. Investors and security holders are cautioned that forward-looking statements are subject to various assumptions, risks and uncertainties, many of which are difficult to predict and are generally beyond the control of the Company. Such assumptions, risks and uncertainties could cause actual results and developments to differ materially from those expressed in or implied by the forward-looking statements. Accordingly, no representation or warranty, either express or implied, is provided in relation to the accuracy, completeness or reliability of the information contained in this presentation, nor is it intended to be a complete statement or summary of the resources markets or developments referred to in this presentation. It should not be regarded by recipients as a substitute for the exercise of their own judgement. Neither the Company or any other person assumes responsibility for the accuracy, reliability and completeness of the forward-looking statements contained in this presentation. The forward-looking statements are made only as of the date of this presentation. The Company is under no duty to update any of the forward-looking statements after this date to conform such statements to actual results or developments or to reflect the occurrence of anticipated results or otherwise. Any opinions expressed in this presentation are subject to change without notice and may differ or be contrary to opinions expressed by other business areas or groups of the Company as a result of using different assumptions and criterion.
  • 25. For further information please contact: Investor Relations Department Roy Hendrajanto M. Sakti –Investment Director (rhendrajanto@bakrie.co.id ) Andini Aritonang – Investor Relations Senior Manager ( andini.aritonang@bakrie.co.id )