SlideShare a Scribd company logo
Management Packce
(APT,aptitude dan dpkg)
Muhammad ilham bachtiar
X TKJ A
SMKN1KOTA BEKASI
PENGERTIAN management paket
Paket adalah arsip file yang mencakup semua file yang membentuk bagian dari
perangkat lunak (seperti aplikasi itu sendiri, shared library, paket pengembangan
yang berisi file yang dibutuhkan untuk membangun perangkat lunak terhadap
perpustakaan, …) dan, pada akhirnya, petunjuk tentang cara untuk membuat
mereka bekerja.
PERBEDAAN REMOVE DAN PURGE
 Remove  menghapus aplikasinya dan juga menghapus konfigurasinya
 Purge  menghapus semuanya yang berhubungan dengan aplikasi
tersebut
DPKG
(DEBIAN PACKAGE MANAJER)
'''dpkg''' adalah perangkat lunak dasar pada sistem manajemen paket Debian.Tool '''dpkg'''
digunakan untuk memasang, menghapus, dan memberikan informasi tentang paket yang
berupa berkas .deb (debian package).
Install menggunakan DPKG
Pertama, download paket yang berbasis (.deb) di browser anda. Contoh saya akan download google chrome
Kedua, download paket google chrome tadi , dan tunggu hingga selesai
Ketiga, setelah selesai download, kita lihat dimana letak paket tadi.
Contoh : /home/cyberchicken/Downloads
Keempat, kita install paket tadi menggunaka DPKG, caranya ketik
Dpkg –i /home/ayam/Downloads/google-chrome-stable_cuttent_amd64.deb
(lokasi paket)
Keenam, Apabila sudah ada tuloisan processing triggers ,
maka tanda nya kita telah berhasil menginstall nya
Selamat sekarang anda bisa menggunakan google chrome nya
Hapus aplikasi menggunakan DPKG
Pertama, masukkan perintah “dpkg --get-selections | grep google
untuk melihat nama paket nya
Kedua, masukan perintah dpkg –r google-chrome-stable , untuk menghapus google chrome
Hasilnya adalah
(APT)
Advance Packaging Tool
apt (advanced package tools) adalah perintah pada konsole linux (turunan debian)
untuk melakukan fungsi-fungsi tertentu dalam instalasi perangkat lunak. untuk dapat
melakukan perintah tersebut diperlukan akses root user sehingga pada penggunaannya
biasanya disertakan "sudo" (kecuali kita telah login sebagai root).
Install menggunakan APT
Ketik “apt-get install (nama paket)”, karna saya akan menginstall vim
jadinya apt-get install vim
Tunggu hingga proses nya selesai, dan apabila muncul seperti
gambar dibawah tandanya ada sudah berhasil menginstall,
selanjutanya hanya tingal ketik vim di terminal untuk memakai nya
Seperti ini lah tampilan vim
Hapus aplikasi menggunakan APT
Untuk meremove suatu aplikasi, kita gunakan perintah
apt-get remove [nama aplikasi]
Nah sekarang kita akan mencoba menghapus vim, tulis perintah apt-get remove vim
Lalu ketik Y untuk menghapusnya, n jika and tidak jadi menghapusnya
Tunggu beberapa saat, dan bila muncul seperti gambar dibawah,
tanda nya kita sudah berhasil menghapusnya
Dan jika kita coba ketik vim, maka seperti ini lah
APTITUDE
Aptitude adalah program pengembangan dari apt-get, dengan fungsi yang sama dengan apt-
get,aptitude berjalan pada terminal linux, namun untuk dapat menggunakannya harus dipasang
secara manual dengan perintah ” apt-get install aptitude “, berbeda dengan apt-get yang sudah
menjadi default sistem dengan pemaketan .deb.
Install menggunakan APtitude
Jika kita belum bisa meenggunakan aptitude, maka kita install terlebih
dahulu dengan perintah apt-get install aptitude
Lalu Y untuk mengdownload
Nah setelah kita selesai download, maka sekarang kita bisa
mengunakan peritah aptitude
Masukan perintah aptitude instal (nama paket), karena saya akan
mencoba install vlc, maka perintahnya aptitude install vlc, lalu Y
Setalah akan memproses download an, tunggu hingga selesai
nah jika sudah seperti ini, tandanya kita sudah berhasil menginstall nya
Lalu di start ketik vlc, dan jika ada tandanya kita sudah berhasil install
Hapus aplikasi menggunakan aptitude
Masukkan perintah “aptitude remove purge vlc”.
Kemudian tunggu hingga selesai
Lalu buka start, jika sudah tidak aka vlc nya tandanya kita berhasil
menghapusnya
Perbedaan apt dan aptitude
 Lebih mudah dalam melakukan perncarian dengan aptitude dibanginkan
dengan apt-get
 Aptitude akan memberikan pilihan ketika melakukan sebuah aksi, dan
memberikan perbedaan dari aksi tersebut , sehingga dalam pengg
 Ketika memasang program ( Install ) dengan menggunakan aptitude
maka secara otomatis aptitude akan mencari paket apa saja yang akan
dibutuhkan oleh program tersebut berjalan, berbeda denga apt-get yang
pada beberapa kasus tidak dapat melanjutkan pemasangan ( Install )
program sebelum paket program itu di install secara manual. unaanya
aptitude lebih interaktif dibandingkan dengan apt-get
Dependencies
 Dependencies di sistem operasi Linux adalah package-
package yang terkait dan dibutuhkan oleh suatu
program atau aplikasi. Package-package yang terkait
tadi pun bisa saja juga terkait dan membutuhkan
package-package yang lainnya. Bahkan bisa terus
berlanjut sampai tidak ada package yang dibutuhkan
lagi. Contoh mengenai Dependencies ini adalah
misalnya sebuah aplikasi membutuhkan sebuah library,
dan library tersebut membutuhkan library yang lainnya.
Contoh dependencies
Contoh nya adalah yang berada di bawah tulisan “the following New packages will be installed”
kesimpulan
 Untuk menginstall suatu paket di linux terdapat 3 yaitu apt,aptitude dan
dpkg. Masing masing nya berbeda beda fungsinya
 Dependencies adalah ketergantungan suatu paket, jadi misal paket 1
saling bertergantungan/membutuhkan dengan paket 2, terus berlanjut
sampai tidak ada package yang dibutuhkan lagi
Semoga bermafaat
Terimakasih

More Related Content

Viewers also liked

Proceso de seleccion de personal
Proceso de seleccion de personalProceso de seleccion de personal
Proceso de seleccion de personal
Martín Ardiles
 
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DUBank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
Bamdeb Sarker
 
Exposicion ingles OUTCOME II
Exposicion ingles OUTCOME IIExposicion ingles OUTCOME II
Exposicion ingles OUTCOME II
Joel Carrilo Zurita
 
Double google-shopping-sales-in-1-hour
Double google-shopping-sales-in-1-hourDouble google-shopping-sales-in-1-hour
Double google-shopping-sales-in-1-hour
Waleed Bhutta
 
Rough riders notes
Rough riders notesRough riders notes
Rough riders notes
AZafar02
 
Letter of Recommendation
Letter of RecommendationLetter of Recommendation
Letter of Recommendation
Patrick Erhard
 
общие сведения
общие сведенияобщие сведения
общие сведенияpolyansky
 
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
youthfulrecluse8
 
Actividad integradora 3
Actividad integradora 3 Actividad integradora 3
Actividad integradora 3
LuisChiOjeda1
 
DIARIO DE CAMPO
DIARIO DE CAMPODIARIO DE CAMPO
DIARIO DE CAMPO
ximena ortega
 
Preuve2015
Preuve2015Preuve2015
Preuve2015
gautrais
 

Viewers also liked (12)

Proceso de seleccion de personal
Proceso de seleccion de personalProceso de seleccion de personal
Proceso de seleccion de personal
 
Morocco
MoroccoMorocco
Morocco
 
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DUBank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
Bank Fund Management_Liquidity Management Theory - Dev057_FBS-DU
 
Exposicion ingles OUTCOME II
Exposicion ingles OUTCOME IIExposicion ingles OUTCOME II
Exposicion ingles OUTCOME II
 
Double google-shopping-sales-in-1-hour
Double google-shopping-sales-in-1-hourDouble google-shopping-sales-in-1-hour
Double google-shopping-sales-in-1-hour
 
Rough riders notes
Rough riders notesRough riders notes
Rough riders notes
 
Letter of Recommendation
Letter of RecommendationLetter of Recommendation
Letter of Recommendation
 
общие сведения
общие сведенияобщие сведения
общие сведения
 
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
Pintura Aislante Termica
 
Actividad integradora 3
Actividad integradora 3 Actividad integradora 3
Actividad integradora 3
 
DIARIO DE CAMPO
DIARIO DE CAMPODIARIO DE CAMPO
DIARIO DE CAMPO
 
Preuve2015
Preuve2015Preuve2015
Preuve2015
 

Similar to Managament package(apt,aptitude, dpkg)

Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
febrimaulanawme
 
Managament package(apt,aptitude, dpkg)
Managament package(apt,aptitude, dpkg)Managament package(apt,aptitude, dpkg)
Managament package(apt,aptitude, dpkg)
ilham bacht
 
Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
febrimaulanawme
 
Management Paket Boss
Management Paket BossManagement Paket Boss
Management Paket Boss
muhamadpandu1
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
fitrahsyahran
 
Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
krtk
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
pipitah
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
pipitah
 
Package Management by Rayhan Shidqi
Package Management by Rayhan ShidqiPackage Management by Rayhan Shidqi
Package Management by Rayhan Shidqi
Rayhan Shidqi
 
Manajemen paket
Manajemen paketManajemen paket
Manajemen paket
cyberbebek
 
Package Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
Package Management (Bahasa) by Rayhan ShidqiPackage Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
Package Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
Rayhan Shidqi
 
Maula abi hudhoifah
Maula abi hudhoifahMaula abi hudhoifah
Maula abi hudhoifah
Gadiskuil
 
Manajemen Paket Linux
Manajemen Paket LinuxManajemen Paket Linux
Manajemen Paket Linux
fatahlity
 
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISIManajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
ReskyRian
 
Manajemen paket linux_resky_andrian_3
Manajemen paket linux_resky_andrian_3Manajemen paket linux_resky_andrian_3
Manajemen paket linux_resky_andrian_3
ReskyRian
 
manangement package
manangement packagemanangement package
manangement package
erniindriyana
 
Manajemen paket dan file rivaldo
Manajemen paket dan file rivaldoManajemen paket dan file rivaldo
Manajemen paket dan file rivaldo
RivaldoAnandaWibowo
 
Manejemen paket
Manejemen paket Manejemen paket
Manejemen paket
cyberkibra
 
Manejemen paket
Manejemen paketManejemen paket
Manejemen paket
viviluthfiyah
 
Manajemen paket
Manajemen paketManajemen paket
Manajemen paket
Akbar Akbar
 

Similar to Managament package(apt,aptitude, dpkg) (20)

Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
 
Managament package(apt,aptitude, dpkg)
Managament package(apt,aptitude, dpkg)Managament package(apt,aptitude, dpkg)
Managament package(apt,aptitude, dpkg)
 
Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
 
Management Paket Boss
Management Paket BossManagement Paket Boss
Management Paket Boss
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
 
Managament package
Managament packageManagament package
Managament package
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
 
Management package
Management packageManagement package
Management package
 
Package Management by Rayhan Shidqi
Package Management by Rayhan ShidqiPackage Management by Rayhan Shidqi
Package Management by Rayhan Shidqi
 
Manajemen paket
Manajemen paketManajemen paket
Manajemen paket
 
Package Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
Package Management (Bahasa) by Rayhan ShidqiPackage Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
Package Management (Bahasa) by Rayhan Shidqi
 
Maula abi hudhoifah
Maula abi hudhoifahMaula abi hudhoifah
Maula abi hudhoifah
 
Manajemen Paket Linux
Manajemen Paket LinuxManajemen Paket Linux
Manajemen Paket Linux
 
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISIManajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
Manajemen paket linux_resky_andrian_REVISI
 
Manajemen paket linux_resky_andrian_3
Manajemen paket linux_resky_andrian_3Manajemen paket linux_resky_andrian_3
Manajemen paket linux_resky_andrian_3
 
manangement package
manangement packagemanangement package
manangement package
 
Manajemen paket dan file rivaldo
Manajemen paket dan file rivaldoManajemen paket dan file rivaldo
Manajemen paket dan file rivaldo
 
Manejemen paket
Manejemen paket Manejemen paket
Manejemen paket
 
Manejemen paket
Manejemen paketManejemen paket
Manejemen paket
 
Manajemen paket
Manajemen paketManajemen paket
Manajemen paket
 

More from ilham bacht

Proposal toko grosis kaos katun bambu
Proposal toko grosis kaos katun bambuProposal toko grosis kaos katun bambu
Proposal toko grosis kaos katun bambu
ilham bacht
 
Pengatar bisnis informatika task3
Pengatar bisnis informatika task3Pengatar bisnis informatika task3
Pengatar bisnis informatika task3
ilham bacht
 
Pengatar bisnis informatika task2
Pengatar bisnis informatika task2Pengatar bisnis informatika task2
Pengatar bisnis informatika task2
ilham bacht
 
Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1
ilham bacht
 
Task 3
Task 3Task 3
Task 3
ilham bacht
 
Task 2 bukalapak
Task 2 bukalapakTask 2 bukalapak
Task 2 bukalapak
ilham bacht
 
Task 1 pengantar bisnis informatika
Task 1 pengantar bisnis informatikaTask 1 pengantar bisnis informatika
Task 1 pengantar bisnis informatika
ilham bacht
 
Kelompok 3(2 ia14) pelanggaran hak cipta lagu akad
Kelompok 3(2 ia14)   pelanggaran hak cipta lagu akadKelompok 3(2 ia14)   pelanggaran hak cipta lagu akad
Kelompok 3(2 ia14) pelanggaran hak cipta lagu akad
ilham bacht
 
Tugas matif
Tugas matifTugas matif
Tugas matif
ilham bacht
 
Sosdas fix
Sosdas fixSosdas fix
Sosdas fix
ilham bacht
 
Kemiskinan cover(1)
Kemiskinan cover(1)Kemiskinan cover(1)
Kemiskinan cover(1)
ilham bacht
 
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabweMakalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
ilham bacht
 
Instalasi windows server2000
Instalasi windows server2000Instalasi windows server2000
Instalasi windows server2000
ilham bacht
 
Repository lokal (ubuntu)
Repository lokal (ubuntu)Repository lokal (ubuntu)
Repository lokal (ubuntu)
ilham bacht
 
Tugas teks editor nano
Tugas teks editor nanoTugas teks editor nano
Tugas teks editor nano
ilham bacht
 
Dual boot
Dual bootDual boot
Dual boot
ilham bacht
 
Dual boot
Dual bootDual boot
Dual boot
ilham bacht
 
Repository lokal
Repository lokalRepository lokal
Repository lokal
ilham bacht
 
Tugas teks editor nano
Tugas teks editor nanoTugas teks editor nano
Tugas teks editor nano
ilham bacht
 
VIM
VIMVIM

More from ilham bacht (20)

Proposal toko grosis kaos katun bambu
Proposal toko grosis kaos katun bambuProposal toko grosis kaos katun bambu
Proposal toko grosis kaos katun bambu
 
Pengatar bisnis informatika task3
Pengatar bisnis informatika task3Pengatar bisnis informatika task3
Pengatar bisnis informatika task3
 
Pengatar bisnis informatika task2
Pengatar bisnis informatika task2Pengatar bisnis informatika task2
Pengatar bisnis informatika task2
 
Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1Pengatar bisnis informatika task1
Pengatar bisnis informatika task1
 
Task 3
Task 3Task 3
Task 3
 
Task 2 bukalapak
Task 2 bukalapakTask 2 bukalapak
Task 2 bukalapak
 
Task 1 pengantar bisnis informatika
Task 1 pengantar bisnis informatikaTask 1 pengantar bisnis informatika
Task 1 pengantar bisnis informatika
 
Kelompok 3(2 ia14) pelanggaran hak cipta lagu akad
Kelompok 3(2 ia14)   pelanggaran hak cipta lagu akadKelompok 3(2 ia14)   pelanggaran hak cipta lagu akad
Kelompok 3(2 ia14) pelanggaran hak cipta lagu akad
 
Tugas matif
Tugas matifTugas matif
Tugas matif
 
Sosdas fix
Sosdas fixSosdas fix
Sosdas fix
 
Kemiskinan cover(1)
Kemiskinan cover(1)Kemiskinan cover(1)
Kemiskinan cover(1)
 
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabweMakalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
Makalah Kemiskinana dinegara zimbabwe
 
Instalasi windows server2000
Instalasi windows server2000Instalasi windows server2000
Instalasi windows server2000
 
Repository lokal (ubuntu)
Repository lokal (ubuntu)Repository lokal (ubuntu)
Repository lokal (ubuntu)
 
Tugas teks editor nano
Tugas teks editor nanoTugas teks editor nano
Tugas teks editor nano
 
Dual boot
Dual bootDual boot
Dual boot
 
Dual boot
Dual bootDual boot
Dual boot
 
Repository lokal
Repository lokalRepository lokal
Repository lokal
 
Tugas teks editor nano
Tugas teks editor nanoTugas teks editor nano
Tugas teks editor nano
 
VIM
VIMVIM
VIM
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 

Managament package(apt,aptitude, dpkg)

  • 1. Management Packce (APT,aptitude dan dpkg) Muhammad ilham bachtiar X TKJ A SMKN1KOTA BEKASI
  • 2. PENGERTIAN management paket Paket adalah arsip file yang mencakup semua file yang membentuk bagian dari perangkat lunak (seperti aplikasi itu sendiri, shared library, paket pengembangan yang berisi file yang dibutuhkan untuk membangun perangkat lunak terhadap perpustakaan, …) dan, pada akhirnya, petunjuk tentang cara untuk membuat mereka bekerja.
  • 3. PERBEDAAN REMOVE DAN PURGE  Remove  menghapus aplikasinya dan juga menghapus konfigurasinya  Purge  menghapus semuanya yang berhubungan dengan aplikasi tersebut
  • 4. DPKG (DEBIAN PACKAGE MANAJER) '''dpkg''' adalah perangkat lunak dasar pada sistem manajemen paket Debian.Tool '''dpkg''' digunakan untuk memasang, menghapus, dan memberikan informasi tentang paket yang berupa berkas .deb (debian package).
  • 6. Pertama, download paket yang berbasis (.deb) di browser anda. Contoh saya akan download google chrome
  • 7. Kedua, download paket google chrome tadi , dan tunggu hingga selesai
  • 8. Ketiga, setelah selesai download, kita lihat dimana letak paket tadi. Contoh : /home/cyberchicken/Downloads
  • 9. Keempat, kita install paket tadi menggunaka DPKG, caranya ketik Dpkg –i /home/ayam/Downloads/google-chrome-stable_cuttent_amd64.deb (lokasi paket)
  • 10. Keenam, Apabila sudah ada tuloisan processing triggers , maka tanda nya kita telah berhasil menginstall nya
  • 11. Selamat sekarang anda bisa menggunakan google chrome nya
  • 13. Pertama, masukkan perintah “dpkg --get-selections | grep google untuk melihat nama paket nya Kedua, masukan perintah dpkg –r google-chrome-stable , untuk menghapus google chrome
  • 15. (APT) Advance Packaging Tool apt (advanced package tools) adalah perintah pada konsole linux (turunan debian) untuk melakukan fungsi-fungsi tertentu dalam instalasi perangkat lunak. untuk dapat melakukan perintah tersebut diperlukan akses root user sehingga pada penggunaannya biasanya disertakan "sudo" (kecuali kita telah login sebagai root).
  • 17. Ketik “apt-get install (nama paket)”, karna saya akan menginstall vim jadinya apt-get install vim
  • 18. Tunggu hingga proses nya selesai, dan apabila muncul seperti gambar dibawah tandanya ada sudah berhasil menginstall, selanjutanya hanya tingal ketik vim di terminal untuk memakai nya
  • 19. Seperti ini lah tampilan vim
  • 21. Untuk meremove suatu aplikasi, kita gunakan perintah apt-get remove [nama aplikasi] Nah sekarang kita akan mencoba menghapus vim, tulis perintah apt-get remove vim Lalu ketik Y untuk menghapusnya, n jika and tidak jadi menghapusnya
  • 22. Tunggu beberapa saat, dan bila muncul seperti gambar dibawah, tanda nya kita sudah berhasil menghapusnya Dan jika kita coba ketik vim, maka seperti ini lah
  • 23. APTITUDE Aptitude adalah program pengembangan dari apt-get, dengan fungsi yang sama dengan apt- get,aptitude berjalan pada terminal linux, namun untuk dapat menggunakannya harus dipasang secara manual dengan perintah ” apt-get install aptitude “, berbeda dengan apt-get yang sudah menjadi default sistem dengan pemaketan .deb.
  • 25. Jika kita belum bisa meenggunakan aptitude, maka kita install terlebih dahulu dengan perintah apt-get install aptitude Lalu Y untuk mengdownload
  • 26. Nah setelah kita selesai download, maka sekarang kita bisa mengunakan peritah aptitude
  • 27. Masukan perintah aptitude instal (nama paket), karena saya akan mencoba install vlc, maka perintahnya aptitude install vlc, lalu Y
  • 28. Setalah akan memproses download an, tunggu hingga selesai nah jika sudah seperti ini, tandanya kita sudah berhasil menginstall nya
  • 29. Lalu di start ketik vlc, dan jika ada tandanya kita sudah berhasil install
  • 31. Masukkan perintah “aptitude remove purge vlc”. Kemudian tunggu hingga selesai
  • 32. Lalu buka start, jika sudah tidak aka vlc nya tandanya kita berhasil menghapusnya
  • 33. Perbedaan apt dan aptitude  Lebih mudah dalam melakukan perncarian dengan aptitude dibanginkan dengan apt-get  Aptitude akan memberikan pilihan ketika melakukan sebuah aksi, dan memberikan perbedaan dari aksi tersebut , sehingga dalam pengg  Ketika memasang program ( Install ) dengan menggunakan aptitude maka secara otomatis aptitude akan mencari paket apa saja yang akan dibutuhkan oleh program tersebut berjalan, berbeda denga apt-get yang pada beberapa kasus tidak dapat melanjutkan pemasangan ( Install ) program sebelum paket program itu di install secara manual. unaanya aptitude lebih interaktif dibandingkan dengan apt-get
  • 34. Dependencies  Dependencies di sistem operasi Linux adalah package- package yang terkait dan dibutuhkan oleh suatu program atau aplikasi. Package-package yang terkait tadi pun bisa saja juga terkait dan membutuhkan package-package yang lainnya. Bahkan bisa terus berlanjut sampai tidak ada package yang dibutuhkan lagi. Contoh mengenai Dependencies ini adalah misalnya sebuah aplikasi membutuhkan sebuah library, dan library tersebut membutuhkan library yang lainnya.
  • 35. Contoh dependencies Contoh nya adalah yang berada di bawah tulisan “the following New packages will be installed”
  • 36. kesimpulan  Untuk menginstall suatu paket di linux terdapat 3 yaitu apt,aptitude dan dpkg. Masing masing nya berbeda beda fungsinya  Dependencies adalah ketergantungan suatu paket, jadi misal paket 1 saling bertergantungan/membutuhkan dengan paket 2, terus berlanjut sampai tidak ada package yang dibutuhkan lagi