SlideShare a Scribd company logo
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB BLOG
Makalah
Disusun guna memenuhi tugas:
Mata Kuliah : Teknologi Pendidikan
Dosen Pengampu : Failasuf Fadli, M. Si
Disusun oleh:
Saniatun Nimah 2021113218
Nisrokhah 2021113219
Mia Meliana 2021113220
Eli Fitriani 2021113222
Farikhun 2021113301
Samiul Alim 2021113304
Muhammad Aziz 2021113306
Hasan 20211133
KELAS C
JURUSAN TARBIYAH / PAI
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN)
PEKALONGAN
2015
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar belakang masalah
Perkembangan Teknologi Informasi (TI) beberapa tahun belakangan ini
berkembang dengan kecepatan yang cukup tinggi, sehingga perkembangan ini
telah mengubah paradigma masyarakat dalam mencari dan mendapatkan
informasi, yang tidak lagi terbatas pada informasi surat kabar, audio visual
elektronik, tetapi juga sumber-sumber informasi lainnya seperti melalui jaringan
internet.
Salah satu bidang yang mendapatkan dampak cukup berarti dari
perkembangan (TI) ini adalah bidang pendidikan, dimana pada dasarnya
pendidikan merupakan suatu proses komunikasi dan informasi dari pendidik
kepada peserta didik yang berisi informasi-informasi pendidikan yang memiliki
unsur-unsur:
1. Pendidik sebagai salah satu sumber informasi
2. Media sebagai sarana penyajian ide
3. Gagasan dan materi pendidikan serta
4. Peserta didik itu sendiri.
Perkembangan TI dan penerapannya dalam pendidikan menjadi wacana yang
berkembang saat ini. Integrasi teknologi informasi kedalam pendidikan salah
satunya dalam bentuk Pembelajaran Berbasis Web (PBW). Terdapat berbagai
keunggulan penerapan PBW disamping beberapa catatan kelemahannya bila
dibandingkan dengan pembelajaran konvensional.
Terkait dengan masalah tersebut, sudah seharusnya guru zaman sekarang ini
mulai memanfaatkan internet sebagai sumber belajar. Dengan pembelajaran
seperti ini diharapkan pengetahuan guru maupun siswa akan berkembang. Selain
itu guru maupun siswa juga akan terbiasa mengoperasikan perangkat komputer
tersebut, sehingga tidak ada lagi istilah guru gaptek (Gagap Teknologi) maupun
siswa gaptek.
B. Rumusan masalah
1. Bagaimana pengertian media pembelajaran?
2. Bagaimana cara pembuatan web-blog?
3. Bagaiamana manfaat media pembelajaran berbasis webblog?
4. Bagaimana kelebihan dan kekurangan media pembelajaran berbasis
webblog?
5. Bagaimana implementasi media pembelajaran berbasis web blog
dalam pendidikan?
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Media Pembelajaran Webblog
Kata media berasal dari bahasa Latin dan merupakan bentuk jamak dari
kata medium yang secara harfiah dapat diartikan sebagai perantara atau
pengantar.1
Menurut Gerlach secara umum media itu meliputi orang, bahan,
peralatan atau kegiatan yang menciptakan kondisi yang memungkinkan siswa
memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Jadi, dalam pengertian ini
media bukan hanya alat perantara seperti tv, radio, slide, bahan cetakan, akan
tetapi meliputi orang atau manusia sebagai sumber belajar atau juga berupa
kegiatan semacam diskusi, seminar, karyawisata, simulasi, dan lain sebagainya
yang dikondisikan untuk menambah pengetahuan dan wawasan, mengubah sikap
siswa atau menambah keterampilan.2
Dapat disimpulkan bahwa media adalah alat
bantu apa saja yang dapat dijadikan sebagai penyalur pesan guna mencapai tujuan
pengajaran.3
Rossi dan Briedle (1996), mengemukakan bahwa media pembelajaran
adalah seluruh alat dan bahan yang dapat dipakai untuk tujuan pendidikan, seperti
radio, televisi, buku, koran, majalah, dan sebagainya. Menurut Rossi, alat-alat
semacam radio dan televisi kalau digunakan dan diprogram untuk pendidikan,
maka merupakan media pembelajaran.4
Pembelajaran berbasis web merupakan suatu kegiatan pembelajaran yang
memanfaatkan media situs (website) yang bisa diakses melalui jaringan internet.
1
Zaenal Mustakim, Strategi Dan Metode Pembelajaran, (Pekalongan: STAIN Pekalongan
Press, 2011) hal.149
2
Wina Sanjaya, Perencanaan & Desain Sistem Pembelajaran, (Jakarta: Kencana, 2008),
hlm 204-205
3
Syaiful Bahri Djamarah, Strategi Belajar Mengajar, (Jakarta: PT. Rieneka Cipta, 2006),
hlm 120-121
4
Wina Sanjaya, Op.Cit,,,,,,Hlm 204
Pembelajaran berbasis web atau yang dikenal juga dengan “web based learning”
merupakan salah satu jenis penerapan dari pembelajaran elektronik (e-learning).
Blog, secara bahasa merupakan kependekan dari webblog. Webblog
sendiri kependekan dari “logging the web”. Asal usul dari istilah “logging the
web” adalah memasuki web dan menuliskan “simpulan link-link yang menarik”.
Dan memberikan pendapat tentang link dijurnal online-nya. Banyak yang
mengatakan bahwa blog merupakan diari pribadi (personal diary) yang biasa
diakses secara online di internet. Namun saat ini blog dapat dijadikan seperti
layaknya sebuah website, dan dapat engisi blog dengan berbagai informasi berupa
penjelasan suatu hal, promosi produk,dan sebagainya.
Saat ini terdapat beberapa pilihan layanan blog yang dapat digunakan
untuk membuat situs seperti: Blogger www.blogger.com dari perusahaan google,
Wordpress www.wordpress.com,Multiply www.multiply.com dsb.5
Seiring perkembangan teknologi yang begitu cepat, website juga
mengalami perkembangan yang sangat berarti.6
Dalam pengelompokan jenis
website lebih diarahkan sifatnya. Adapun website sifatnya adalah :
a. Website dinamis merupakan website yang menyediakan content atau
isi yang berubah-ubah setiap saat.
b. Website statis merupakan website yang kontennya sangat jarang di
ubah.
Selain disebut di atas ada juga website e-goverment, e-banking, e-
payment, dan lain sebagainya.7
5
Lantip Diat Prasojo dan Riyanto, Teknologi Informasi Pendidikan, (Yogyakarta:
Penerbit Gava Media, 2011), Hlm 201-202
6
Mukhtar dan Iskandar, Desain Pembelajaran Berbasis TIK (Jakarta:Referensi,2012)
Hal.18
7
Yuhefizar, Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan Content
Management System Jomla CMS(Jakarta:PT Gramedia, 2009) Hal.2
B. Langkah-Langkah Membuat Webblog
1. Registrasi blog menggunakan situs wordpress, dengan urutan sebagai
berikut:
 Aktifkanlah di dalam formulir pembuatan situs wordpress pada URL
http://.wordpress.com/sigup/
 Isikan formulir yang ada dengan data diri Anda sang pemilik akun
atau situs. Pastikan pada pilihan opsi “Berikan aku blog!” telah
anda pilih.
Klik tombol “Berikutnya” untuk melanjutkan pengisian formulir
pendaftaran ini.
 Lembar berikutnya, anda diminta untuk menentukan nama atau
alamat situs wordpress ini. Berikan nama situs yang unik namun
mudah dihafal dan diingat. Klik “signup” untuk mulai membuat
situs anda tersebut ke dalam server wordpress.com.
 Langkah berikut, kepada anda akan dikirimkan sebuah email
konfirmasi dari wordpress untuk mengaktifkan situs wordpress yang
baru anda buat tersebut. Sambil menunggu email dari wordpress,
anda dapat melengkapi profil dengan mengisi formulir yang
disediakan.
 Setelah beberapa saat atau tepatnya kurang dari 30 menit, anda dapat
login ke dalam id email yang anda gunakan dalam pendaftaran
wordpress tersebut. Kemudia periksalah kotak masuk dari id email
anda, dan klik leink yang diberikan untuk mengaktifkan blog baru
anda.
 Di dalam wordpress password yang dapat anda gunakan untuk login
ke dalam wordpress tersebut secara otomatis ditentukan oleh
wordpress. Bila anda tidak segera mendapatkan informasi, user name
dan password dari wordpress, maka anda dapat memintanya secara
paksa dengan klik “Reset Your Password” pada jendela konfirmasi
Your Account is No Active!.
 Masukkan alamat email anda dan tunggu beberapa saat, wordpress
akan mengirimkan sebuah email yang berisi user dan password
anda.8
C. Manfaat Media Pembelajaran Berbasis Web
Kruse dalam salah satu tulisannya yang berjudul “using the web for
learning” yang dimuat dalam situs www.elearningguru.com mengemukakan
bahwa pembelajaran berbasis web sering kali memiliki manfaat yang banyak bagi
peserta didik. Bila dirancang dengan baik dan tepat, maka pembelajaran berbasis
web bisa menjadi pembelajaran yang menyenangkan, memiliki unsur
interaktivitas yang tinggi, menyebabkan peserta didik mengingat lebih banyak
matrei pembelajaran, serta mengurangi biaya operasional yang biasanya
dikeluarkan oleh peserta didik untuk mengikuti pembelajaran (contohnya uang
jajan/ uang transportasi sekolah).9
D. Kelebihan dan Kekurangan Media Pembelajaran Berbasis Webblog
1. Kelebihan Pembelajaran Berbasis Webblog
a. Memungkinkan setiap orang, dimana pun, kapan pun, untuk
mempelajari apapun.
b. Pembelajar dapat belajar sesuai dengan karakteristik dan
langkahnya dirinya sendiri karena pembelajaran berbasis web
membuat pembelajaran menjadi bersifat individual.
c. Kemampuan untuk membuat tautan (link) sehingga pembelajar
dapat mengakses informasi dari berbagai sumber, baik di dalam
maupun luar lingkungan belajar.
8
MADCOMS, Menggenggam dengan Internet, (Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET,
2010), hlm. 157-159.
9
Rusman dkk, Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi, (Jakarta :
Rajawali Pers, 2013), Hlm 266
d. Sangat potensial sebagai sumber belajar bagi pembelajar yang
tidak memiliki cukup waktu untuk belajar.
e. Dapat mendorong pembelajar untuk lebih aktif dan mandiri di
dalam belajar.
f. Menyediakan sumber belajar tambahan yang dapat digunakan
untuk memperkaya materi pembelajaran.
g. Menyediakan mesin pencari yang dapat digunakan untuk mencari
informasi yang mereka butuhkan.
h. Isi dari materi pembelajaran dapat di-update dengan mudah.
Sedangkan menurut Rusman, ada lima kelebihan pembelajaran
berbasis webblog:
a. Akses tersedia kapan pun, di mana pun, di seluruh dunia.
b. Biaya operasional setiap siswa untuk mengikuti kegiatan
pembelajaran menjadi lebih terjangkau.
c. Pengawasan terhadap perkembangan siswa jadi lebih mudah.
d. Rancangan pembelajaran berbasis web memungkinkan
dilakukannya kegiatan pembelajaran yang sudah
terpersonalisasi.
e. Materi pembelajaran bisa diperbaharui secara lebih mudah.
2. Kekurangan Pembelajaran Berbasis Web
a. Keberhasilan pembelajaran berbasis web bergantung pada
kemandirian dan motivasi belajar
b. Akses untuk mengikuti pembelajaran dengan menggunakan
web seringkali menjadi masalah bagi pembelajar.
c. Pembelajar dapat cepat maerasa bosan dan jenuh jika mereka
tidak dapat mengakses informasi, dikarenakan tidak
terdapatnya peralatan yang mamadai
d. Dibutuhkannya panduan bagi pembelajar untuk mencari
informasi yang eleven, karena informasi yang terdapat didalam
web sangat beragam.
e. Dengan menggunakan pembelajaran berbasis web, pembelajar
terkadang merasa terisolasi, terutama jika terdapat keterbatasan
dalam fasilitas komunikasi.
Sedangkan menurut Rusman kelemahan pembelajaran berbasis
web diuraikan sebagai berikut.
Sepereti yang telah disebutkan secara singkat di atas, satu kelemahan
terbesar dari pembelajaran berbasis web adalah amat kurangnya
interaksi langsung antara guru dengan siswa maupun antara siswa
dengan siswa.10
E. Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Web-Blog dalam
Pendidikan
Implementasi webblog dalam pendidikan dapat dilihat dalam proses
kegiatan belajara mengajar. Kemudahan yang didapat dengan
implementasi web blog adalah sebagai berikut:
1. Tidak dibatasi oleh jarak dan waktu, artinya peserta didik dapat melihat
materi yang diberikan oleh pendidik (guru dan dosen) setiap saat, dan
waktunya bisa dimana saja (syaratnya computer harus online internet).
2. Interaksi pendidik dan peserta didik dapat lebih leluasa karena peserta
didik tidak merasa takut untuk bertanya dan mengungkapkan
pendapatnya.
3. Materi yang disajikan di weblog selalu up to date karena adanya
dorongan untuk mencari referensi yang ada di internet sambil akses
weblog.11
10
Ibid., hlm. 271-275.
11
Lantip Diat Prasojo dan Riyanto, Op.Cit,,,,,,hlm. 229-231.
BAB III
PENUTUP
Kesimpulan
Pembelajaran berbasis web yang populer dengan sebutan web based
training (WET) atau disebut juga web based education (WBE) didefinisikan
sebagai aplikasi teknologi web dalam dunia pembelajaran untuk sebuah proses
pendidikan. Media pembelajaran berbasis web merupakan alat bantu apa saja
yang dapat dijadikan sebagai penyalur pesan guna mencapai tujuan pengajaran
dalam hal ini penerapan aplikasi teknologi web dalam dunia pendidikan.
Adapun manfaat dari media pembelajaran berbasis webblog bila dirancang
dengan baik dan tepat, maka bisa menjadi pembelajaran yang menyenangkan,
memiliki unsur interaktivitas yang tinggi, menyebabkan peserta didik mengingat
lebih banyak matrei pembelajaran, serta mengurangi biaya operasional sekolah.
DAFTAR PUSTAKA
Djamarah, Syaiful Bahri.2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Rieneka
Cipta.
MADCOMS.2010,.Menggenggamdengan Internet.Yogyakarta: CV. ANDI
OFFSET.
Mukhtar dan Iskandar. 2012. Desain Pembelajaran Berbasis TIK. Jakarta:
Referensi.
Riyanto dan Lantip Diat Prasojo. 2011. Teknologi Informasi Pendidikan.
Yogyakarta: Penerbit Gava Media.
Rusman dkk. 2013. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan
Komunikasi, Jakarta : Rajawali Pers.
Sanjaya, Wina. 2008. Perencanaan & Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta:
Kencana.
Yuhefizar. 2009. Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan
Content Management System Jomla CMS. Jakarta: PT Gramedia.

More Related Content

What's hot

KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
Walid Umar
 
Aplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasiAplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasi
Al-ayyubi Sholahudin
 
REMOTE SERVER.ppt
REMOTE SERVER.pptREMOTE SERVER.ppt
REMOTE SERVER.ppt
RinaAgustina81
 
IP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxIP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptx
DediTriLaksono1
 
MAKALAH CLOUD COMPUTING
MAKALAH CLOUD COMPUTINGMAKALAH CLOUD COMPUTING
MAKALAH CLOUD COMPUTING
Hanny Maharani
 
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptxAdministrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
globalkomputer
 
PPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerPPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerFaksi
 
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi MikrotikPersentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
Maharani Vitarasari
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
Putra Wanda
 
Apa itu Blog ?
Apa itu Blog ?Apa itu Blog ?
Apa itu Blog ?
Adinda Suryandani
 
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJSoal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
Walid Umar
 
Access Point
Access PointAccess Point
Access Point
Isna Dwi Setianingsih
 
Modul 1 Konsep dasar Literasi
Modul 1 Konsep dasar Literasi Modul 1 Konsep dasar Literasi
Modul 1 Konsep dasar Literasi
Iwan Sumantri
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XRoheni heni
 
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Information and Technology
 
kode etik guru terhadap orang tua siswa
kode etik guru terhadap orang tua siswakode etik guru terhadap orang tua siswa
kode etik guru terhadap orang tua siswa
Cecep Kustandi
 
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIPProsedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
Fanny Fayu Laksono
 
Makalah jaringan lan
Makalah jaringan lanMakalah jaringan lan
Makalah jaringan lan
Septian Muna Barakati
 
Teori Web Database Server Linux Debian
Teori Web Database Server Linux DebianTeori Web Database Server Linux Debian
Teori Web Database Server Linux Debian
Hasbullah Marwan
 

What's hot (20)

KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
KUMPULAN SOAL MODUL LATIHAN - PROGRAM PROFESI GURU (PPG) - TEKNIK KOMPUTER & ...
 
Aplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasiAplikasi pengolah presentasi
Aplikasi pengolah presentasi
 
REMOTE SERVER.ppt
REMOTE SERVER.pptREMOTE SERVER.ppt
REMOTE SERVER.ppt
 
IP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxIP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptx
 
Firewall
FirewallFirewall
Firewall
 
MAKALAH CLOUD COMPUTING
MAKALAH CLOUD COMPUTINGMAKALAH CLOUD COMPUTING
MAKALAH CLOUD COMPUTING
 
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptxAdministrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
 
PPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan KomputerPPT Jaringan Komputer
PPT Jaringan Komputer
 
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi MikrotikPersentasi Konfigurasi Mikrotik
Persentasi Konfigurasi Mikrotik
 
Mail server
Mail serverMail server
Mail server
 
Apa itu Blog ?
Apa itu Blog ?Apa itu Blog ?
Apa itu Blog ?
 
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJSoal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
Soal Ujian Mulok (Web Desain) Kompetensi TKJ
 
Access Point
Access PointAccess Point
Access Point
 
Modul 1 Konsep dasar Literasi
Modul 1 Konsep dasar Literasi Modul 1 Konsep dasar Literasi
Modul 1 Konsep dasar Literasi
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas X
 
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
 
kode etik guru terhadap orang tua siswa
kode etik guru terhadap orang tua siswakode etik guru terhadap orang tua siswa
kode etik guru terhadap orang tua siswa
 
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIPProsedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
Prosedur Instalasi Server Softswitch Berbasis SIP
 
Makalah jaringan lan
Makalah jaringan lanMakalah jaringan lan
Makalah jaringan lan
 
Teori Web Database Server Linux Debian
Teori Web Database Server Linux DebianTeori Web Database Server Linux Debian
Teori Web Database Server Linux Debian
 

Viewers also liked

Wilmington Conservation Priorities Project
Wilmington Conservation Priorities ProjectWilmington Conservation Priorities Project
Wilmington Conservation Priorities ProjectEmily Green
 
El internet en la educación
El internet en la educaciónEl internet en la educación
El internet en la educación
Grimaldy Del Carmen
 
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policyGoverning nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
Noémie Fompeyrine
 
Houchens jeffrey secret helper gratis
Houchens jeffrey secret helper gratisHouchens jeffrey secret helper gratis
Houchens jeffrey secret helper gratis
jhouchens99
 
Tintin in Tibet
Tintin in TibetTintin in Tibet
Tintin in Tibet
tintinebook
 
EndorsementsPhoto
EndorsementsPhotoEndorsementsPhoto
EndorsementsPhotoIan Hughes
 
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new process
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new processCirculation Dept Roles & Responsibilities with new process
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new processPRABHAKULA VENKATARAMANA
 
Практические работы по дисциплине «введение в специальность
Практические работы по дисциплине «введение в специальностьПрактические работы по дисциплине «введение в специальность
Практические работы по дисциплине «введение в специальность
PeretykinaKsenia
 
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis  JPMorgan Chase Management's discussion and analysis
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis finance2
 
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rd
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rdmorgan stanley Earnings Archive 2006 3rd
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rdfinance2
 
Bear Stearns Healthcare Conference Presentation
	 Bear Stearns Healthcare Conference Presentation	 Bear Stearns Healthcare Conference Presentation
Bear Stearns Healthcare Conference Presentationfinance2
 
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st   BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st finance2
 
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q finance2
 
home depot PDF Frank Blake Presentation
home depot  PDF  	Frank Blake Presentation home depot  PDF  	Frank Blake Presentation
home depot PDF Frank Blake Presentation finance2
 

Viewers also liked (16)

REX PR Plan
REX PR PlanREX PR Plan
REX PR Plan
 
Wilmington Conservation Priorities Project
Wilmington Conservation Priorities ProjectWilmington Conservation Priorities Project
Wilmington Conservation Priorities Project
 
El internet en la educación
El internet en la educaciónEl internet en la educación
El internet en la educación
 
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policyGoverning nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
Governing nighttime mobility in Paris. Levers and challenges of a public policy
 
Houchens jeffrey secret helper gratis
Houchens jeffrey secret helper gratisHouchens jeffrey secret helper gratis
Houchens jeffrey secret helper gratis
 
Satish _CV
Satish _CVSatish _CV
Satish _CV
 
Tintin in Tibet
Tintin in TibetTintin in Tibet
Tintin in Tibet
 
EndorsementsPhoto
EndorsementsPhotoEndorsementsPhoto
EndorsementsPhoto
 
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new process
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new processCirculation Dept Roles & Responsibilities with new process
Circulation Dept Roles & Responsibilities with new process
 
Практические работы по дисциплине «введение в специальность
Практические работы по дисциплине «введение в специальностьПрактические работы по дисциплине «введение в специальность
Практические работы по дисциплине «введение в специальность
 
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis  JPMorgan Chase Management's discussion and analysis
JPMorgan Chase Management's discussion and analysis
 
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rd
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rdmorgan stanley Earnings Archive 2006 3rd
morgan stanley Earnings Archive 2006 3rd
 
Bear Stearns Healthcare Conference Presentation
	 Bear Stearns Healthcare Conference Presentation	 Bear Stearns Healthcare Conference Presentation
Bear Stearns Healthcare Conference Presentation
 
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st   BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st
BERKSHIRE HATHAWAY INC Annual & Interim Reports2008 1st
 
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q
goldman sachs First Quarter 2008 Form 10-Q
 
home depot PDF Frank Blake Presentation
home depot  PDF  	Frank Blake Presentation home depot  PDF  	Frank Blake Presentation
home depot PDF Frank Blake Presentation
 

Similar to Makalah media pembelajaran berbasis web blog

Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
rillafebrila
 
media pembelajaran berbasis web
media pembelajaran berbasis webmedia pembelajaran berbasis web
media pembelajaran berbasis web
rubhang babo
 
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
Nuning Rubiana
 
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
Sapna Deviana
 
Jumarni p
Jumarni pJumarni p
Jumarni p
jumarni pahuna
 
Ermawati
ErmawatiErmawati
Ermawati
erma wati
 
Modul siti asrianti
Modul siti asriantiModul siti asrianti
Modul siti asrianti
siiti asrianti
 
Modul siti asrianti
Modul siti asriantiModul siti asrianti
Modul siti asrianti
siiti asrianti
 
Modul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis webModul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis web
laodenurhamid1
 
Modul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis webModul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis web
ambarlestari
 
Jumarni.p
Jumarni.pJumarni.p
Jumarni.p
jumarni pahuna
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
AliefFathurRahmah
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
AliefFathurRahmah
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
abbasmuliapane
 
Modul andi andhys chaniago
Modul andi andhys chaniagoModul andi andhys chaniago
Modul andi andhys chaniago
andhyschaniago
 
Ermawati
ErmawatiErmawati
Ermawati
erma wati
 
Modul pembelajaran web
Modul pembelajaran webModul pembelajaran web
Modul pembelajaran web
ambarlestari
 
Pdf siti asrianti
Pdf siti asriantiPdf siti asrianti
Pdf siti asrianti
siiti asrianti
 
Pembelajaran berbasis web
Pembelajaran berbasis webPembelajaran berbasis web
Pembelajaran berbasis web
ambarlestari
 
Media pembelajaran berbasis web 1
Media pembelajaran berbasis web 1Media pembelajaran berbasis web 1
Media pembelajaran berbasis web 1
sindisabriantiipa
 

Similar to Makalah media pembelajaran berbasis web blog (20)

Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
Modul kelompok viii_-_copy_-_copy[1]
 
media pembelajaran berbasis web
media pembelajaran berbasis webmedia pembelajaran berbasis web
media pembelajaran berbasis web
 
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
 
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEBMEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB
 
Jumarni p
Jumarni pJumarni p
Jumarni p
 
Ermawati
ErmawatiErmawati
Ermawati
 
Modul siti asrianti
Modul siti asriantiModul siti asrianti
Modul siti asrianti
 
Modul siti asrianti
Modul siti asriantiModul siti asrianti
Modul siti asrianti
 
Modul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis webModul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis web
 
Modul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis webModul media pembelajaran berbasis web
Modul media pembelajaran berbasis web
 
Jumarni.p
Jumarni.pJumarni.p
Jumarni.p
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
 
Modul abbbas
Modul abbbasModul abbbas
Modul abbbas
 
Modul andi andhys chaniago
Modul andi andhys chaniagoModul andi andhys chaniago
Modul andi andhys chaniago
 
Ermawati
ErmawatiErmawati
Ermawati
 
Modul pembelajaran web
Modul pembelajaran webModul pembelajaran web
Modul pembelajaran web
 
Pdf siti asrianti
Pdf siti asriantiPdf siti asrianti
Pdf siti asrianti
 
Pembelajaran berbasis web
Pembelajaran berbasis webPembelajaran berbasis web
Pembelajaran berbasis web
 
Media pembelajaran berbasis web 1
Media pembelajaran berbasis web 1Media pembelajaran berbasis web 1
Media pembelajaran berbasis web 1
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 

Makalah media pembelajaran berbasis web blog

  • 1. MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB BLOG Makalah Disusun guna memenuhi tugas: Mata Kuliah : Teknologi Pendidikan Dosen Pengampu : Failasuf Fadli, M. Si Disusun oleh: Saniatun Nimah 2021113218 Nisrokhah 2021113219 Mia Meliana 2021113220 Eli Fitriani 2021113222 Farikhun 2021113301 Samiul Alim 2021113304 Muhammad Aziz 2021113306 Hasan 20211133 KELAS C JURUSAN TARBIYAH / PAI SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) PEKALONGAN 2015
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang masalah Perkembangan Teknologi Informasi (TI) beberapa tahun belakangan ini berkembang dengan kecepatan yang cukup tinggi, sehingga perkembangan ini telah mengubah paradigma masyarakat dalam mencari dan mendapatkan informasi, yang tidak lagi terbatas pada informasi surat kabar, audio visual elektronik, tetapi juga sumber-sumber informasi lainnya seperti melalui jaringan internet. Salah satu bidang yang mendapatkan dampak cukup berarti dari perkembangan (TI) ini adalah bidang pendidikan, dimana pada dasarnya pendidikan merupakan suatu proses komunikasi dan informasi dari pendidik kepada peserta didik yang berisi informasi-informasi pendidikan yang memiliki unsur-unsur: 1. Pendidik sebagai salah satu sumber informasi 2. Media sebagai sarana penyajian ide 3. Gagasan dan materi pendidikan serta 4. Peserta didik itu sendiri. Perkembangan TI dan penerapannya dalam pendidikan menjadi wacana yang berkembang saat ini. Integrasi teknologi informasi kedalam pendidikan salah satunya dalam bentuk Pembelajaran Berbasis Web (PBW). Terdapat berbagai keunggulan penerapan PBW disamping beberapa catatan kelemahannya bila dibandingkan dengan pembelajaran konvensional. Terkait dengan masalah tersebut, sudah seharusnya guru zaman sekarang ini mulai memanfaatkan internet sebagai sumber belajar. Dengan pembelajaran seperti ini diharapkan pengetahuan guru maupun siswa akan berkembang. Selain itu guru maupun siswa juga akan terbiasa mengoperasikan perangkat komputer tersebut, sehingga tidak ada lagi istilah guru gaptek (Gagap Teknologi) maupun siswa gaptek.
  • 3. B. Rumusan masalah 1. Bagaimana pengertian media pembelajaran? 2. Bagaimana cara pembuatan web-blog? 3. Bagaiamana manfaat media pembelajaran berbasis webblog? 4. Bagaimana kelebihan dan kekurangan media pembelajaran berbasis webblog? 5. Bagaimana implementasi media pembelajaran berbasis web blog dalam pendidikan?
  • 4. BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Media Pembelajaran Webblog Kata media berasal dari bahasa Latin dan merupakan bentuk jamak dari kata medium yang secara harfiah dapat diartikan sebagai perantara atau pengantar.1 Menurut Gerlach secara umum media itu meliputi orang, bahan, peralatan atau kegiatan yang menciptakan kondisi yang memungkinkan siswa memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap. Jadi, dalam pengertian ini media bukan hanya alat perantara seperti tv, radio, slide, bahan cetakan, akan tetapi meliputi orang atau manusia sebagai sumber belajar atau juga berupa kegiatan semacam diskusi, seminar, karyawisata, simulasi, dan lain sebagainya yang dikondisikan untuk menambah pengetahuan dan wawasan, mengubah sikap siswa atau menambah keterampilan.2 Dapat disimpulkan bahwa media adalah alat bantu apa saja yang dapat dijadikan sebagai penyalur pesan guna mencapai tujuan pengajaran.3 Rossi dan Briedle (1996), mengemukakan bahwa media pembelajaran adalah seluruh alat dan bahan yang dapat dipakai untuk tujuan pendidikan, seperti radio, televisi, buku, koran, majalah, dan sebagainya. Menurut Rossi, alat-alat semacam radio dan televisi kalau digunakan dan diprogram untuk pendidikan, maka merupakan media pembelajaran.4 Pembelajaran berbasis web merupakan suatu kegiatan pembelajaran yang memanfaatkan media situs (website) yang bisa diakses melalui jaringan internet. 1 Zaenal Mustakim, Strategi Dan Metode Pembelajaran, (Pekalongan: STAIN Pekalongan Press, 2011) hal.149 2 Wina Sanjaya, Perencanaan & Desain Sistem Pembelajaran, (Jakarta: Kencana, 2008), hlm 204-205 3 Syaiful Bahri Djamarah, Strategi Belajar Mengajar, (Jakarta: PT. Rieneka Cipta, 2006), hlm 120-121 4 Wina Sanjaya, Op.Cit,,,,,,Hlm 204
  • 5. Pembelajaran berbasis web atau yang dikenal juga dengan “web based learning” merupakan salah satu jenis penerapan dari pembelajaran elektronik (e-learning). Blog, secara bahasa merupakan kependekan dari webblog. Webblog sendiri kependekan dari “logging the web”. Asal usul dari istilah “logging the web” adalah memasuki web dan menuliskan “simpulan link-link yang menarik”. Dan memberikan pendapat tentang link dijurnal online-nya. Banyak yang mengatakan bahwa blog merupakan diari pribadi (personal diary) yang biasa diakses secara online di internet. Namun saat ini blog dapat dijadikan seperti layaknya sebuah website, dan dapat engisi blog dengan berbagai informasi berupa penjelasan suatu hal, promosi produk,dan sebagainya. Saat ini terdapat beberapa pilihan layanan blog yang dapat digunakan untuk membuat situs seperti: Blogger www.blogger.com dari perusahaan google, Wordpress www.wordpress.com,Multiply www.multiply.com dsb.5 Seiring perkembangan teknologi yang begitu cepat, website juga mengalami perkembangan yang sangat berarti.6 Dalam pengelompokan jenis website lebih diarahkan sifatnya. Adapun website sifatnya adalah : a. Website dinamis merupakan website yang menyediakan content atau isi yang berubah-ubah setiap saat. b. Website statis merupakan website yang kontennya sangat jarang di ubah. Selain disebut di atas ada juga website e-goverment, e-banking, e- payment, dan lain sebagainya.7 5 Lantip Diat Prasojo dan Riyanto, Teknologi Informasi Pendidikan, (Yogyakarta: Penerbit Gava Media, 2011), Hlm 201-202 6 Mukhtar dan Iskandar, Desain Pembelajaran Berbasis TIK (Jakarta:Referensi,2012) Hal.18 7 Yuhefizar, Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan Content Management System Jomla CMS(Jakarta:PT Gramedia, 2009) Hal.2
  • 6. B. Langkah-Langkah Membuat Webblog 1. Registrasi blog menggunakan situs wordpress, dengan urutan sebagai berikut:  Aktifkanlah di dalam formulir pembuatan situs wordpress pada URL http://.wordpress.com/sigup/  Isikan formulir yang ada dengan data diri Anda sang pemilik akun atau situs. Pastikan pada pilihan opsi “Berikan aku blog!” telah anda pilih. Klik tombol “Berikutnya” untuk melanjutkan pengisian formulir pendaftaran ini.  Lembar berikutnya, anda diminta untuk menentukan nama atau alamat situs wordpress ini. Berikan nama situs yang unik namun mudah dihafal dan diingat. Klik “signup” untuk mulai membuat situs anda tersebut ke dalam server wordpress.com.  Langkah berikut, kepada anda akan dikirimkan sebuah email konfirmasi dari wordpress untuk mengaktifkan situs wordpress yang baru anda buat tersebut. Sambil menunggu email dari wordpress, anda dapat melengkapi profil dengan mengisi formulir yang disediakan.  Setelah beberapa saat atau tepatnya kurang dari 30 menit, anda dapat login ke dalam id email yang anda gunakan dalam pendaftaran wordpress tersebut. Kemudia periksalah kotak masuk dari id email anda, dan klik leink yang diberikan untuk mengaktifkan blog baru anda.  Di dalam wordpress password yang dapat anda gunakan untuk login ke dalam wordpress tersebut secara otomatis ditentukan oleh wordpress. Bila anda tidak segera mendapatkan informasi, user name dan password dari wordpress, maka anda dapat memintanya secara
  • 7. paksa dengan klik “Reset Your Password” pada jendela konfirmasi Your Account is No Active!.  Masukkan alamat email anda dan tunggu beberapa saat, wordpress akan mengirimkan sebuah email yang berisi user dan password anda.8 C. Manfaat Media Pembelajaran Berbasis Web Kruse dalam salah satu tulisannya yang berjudul “using the web for learning” yang dimuat dalam situs www.elearningguru.com mengemukakan bahwa pembelajaran berbasis web sering kali memiliki manfaat yang banyak bagi peserta didik. Bila dirancang dengan baik dan tepat, maka pembelajaran berbasis web bisa menjadi pembelajaran yang menyenangkan, memiliki unsur interaktivitas yang tinggi, menyebabkan peserta didik mengingat lebih banyak matrei pembelajaran, serta mengurangi biaya operasional yang biasanya dikeluarkan oleh peserta didik untuk mengikuti pembelajaran (contohnya uang jajan/ uang transportasi sekolah).9 D. Kelebihan dan Kekurangan Media Pembelajaran Berbasis Webblog 1. Kelebihan Pembelajaran Berbasis Webblog a. Memungkinkan setiap orang, dimana pun, kapan pun, untuk mempelajari apapun. b. Pembelajar dapat belajar sesuai dengan karakteristik dan langkahnya dirinya sendiri karena pembelajaran berbasis web membuat pembelajaran menjadi bersifat individual. c. Kemampuan untuk membuat tautan (link) sehingga pembelajar dapat mengakses informasi dari berbagai sumber, baik di dalam maupun luar lingkungan belajar. 8 MADCOMS, Menggenggam dengan Internet, (Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET, 2010), hlm. 157-159. 9 Rusman dkk, Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi, (Jakarta : Rajawali Pers, 2013), Hlm 266
  • 8. d. Sangat potensial sebagai sumber belajar bagi pembelajar yang tidak memiliki cukup waktu untuk belajar. e. Dapat mendorong pembelajar untuk lebih aktif dan mandiri di dalam belajar. f. Menyediakan sumber belajar tambahan yang dapat digunakan untuk memperkaya materi pembelajaran. g. Menyediakan mesin pencari yang dapat digunakan untuk mencari informasi yang mereka butuhkan. h. Isi dari materi pembelajaran dapat di-update dengan mudah. Sedangkan menurut Rusman, ada lima kelebihan pembelajaran berbasis webblog: a. Akses tersedia kapan pun, di mana pun, di seluruh dunia. b. Biaya operasional setiap siswa untuk mengikuti kegiatan pembelajaran menjadi lebih terjangkau. c. Pengawasan terhadap perkembangan siswa jadi lebih mudah. d. Rancangan pembelajaran berbasis web memungkinkan dilakukannya kegiatan pembelajaran yang sudah terpersonalisasi. e. Materi pembelajaran bisa diperbaharui secara lebih mudah. 2. Kekurangan Pembelajaran Berbasis Web a. Keberhasilan pembelajaran berbasis web bergantung pada kemandirian dan motivasi belajar b. Akses untuk mengikuti pembelajaran dengan menggunakan web seringkali menjadi masalah bagi pembelajar. c. Pembelajar dapat cepat maerasa bosan dan jenuh jika mereka tidak dapat mengakses informasi, dikarenakan tidak terdapatnya peralatan yang mamadai d. Dibutuhkannya panduan bagi pembelajar untuk mencari informasi yang eleven, karena informasi yang terdapat didalam web sangat beragam.
  • 9. e. Dengan menggunakan pembelajaran berbasis web, pembelajar terkadang merasa terisolasi, terutama jika terdapat keterbatasan dalam fasilitas komunikasi. Sedangkan menurut Rusman kelemahan pembelajaran berbasis web diuraikan sebagai berikut. Sepereti yang telah disebutkan secara singkat di atas, satu kelemahan terbesar dari pembelajaran berbasis web adalah amat kurangnya interaksi langsung antara guru dengan siswa maupun antara siswa dengan siswa.10 E. Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Web-Blog dalam Pendidikan Implementasi webblog dalam pendidikan dapat dilihat dalam proses kegiatan belajara mengajar. Kemudahan yang didapat dengan implementasi web blog adalah sebagai berikut: 1. Tidak dibatasi oleh jarak dan waktu, artinya peserta didik dapat melihat materi yang diberikan oleh pendidik (guru dan dosen) setiap saat, dan waktunya bisa dimana saja (syaratnya computer harus online internet). 2. Interaksi pendidik dan peserta didik dapat lebih leluasa karena peserta didik tidak merasa takut untuk bertanya dan mengungkapkan pendapatnya. 3. Materi yang disajikan di weblog selalu up to date karena adanya dorongan untuk mencari referensi yang ada di internet sambil akses weblog.11 10 Ibid., hlm. 271-275. 11 Lantip Diat Prasojo dan Riyanto, Op.Cit,,,,,,hlm. 229-231.
  • 10. BAB III PENUTUP Kesimpulan Pembelajaran berbasis web yang populer dengan sebutan web based training (WET) atau disebut juga web based education (WBE) didefinisikan sebagai aplikasi teknologi web dalam dunia pembelajaran untuk sebuah proses pendidikan. Media pembelajaran berbasis web merupakan alat bantu apa saja yang dapat dijadikan sebagai penyalur pesan guna mencapai tujuan pengajaran dalam hal ini penerapan aplikasi teknologi web dalam dunia pendidikan. Adapun manfaat dari media pembelajaran berbasis webblog bila dirancang dengan baik dan tepat, maka bisa menjadi pembelajaran yang menyenangkan, memiliki unsur interaktivitas yang tinggi, menyebabkan peserta didik mengingat lebih banyak matrei pembelajaran, serta mengurangi biaya operasional sekolah.
  • 11. DAFTAR PUSTAKA Djamarah, Syaiful Bahri.2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Rieneka Cipta. MADCOMS.2010,.Menggenggamdengan Internet.Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET. Mukhtar dan Iskandar. 2012. Desain Pembelajaran Berbasis TIK. Jakarta: Referensi. Riyanto dan Lantip Diat Prasojo. 2011. Teknologi Informasi Pendidikan. Yogyakarta: Penerbit Gava Media. Rusman dkk. 2013. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi, Jakarta : Rajawali Pers. Sanjaya, Wina. 2008. Perencanaan & Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana. Yuhefizar. 2009. Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan Content Management System Jomla CMS. Jakarta: PT Gramedia.