SlideShare a Scribd company logo
PROGRAM
UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
UPTD PUSKESMAS MAROS BARU
PENGELOLAAN PELAYANAN KESEHATAN
ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA
2022
Kata Pengantar
Kesehatan jiwa merupakan masalah kesehatan yang tidak terpisah dari
masalah kesehatan lainnya, dan merupakan salah satu masalah yang akan
menjadi beban tanggungan Negara dan keluarga akibat terjadinya kematian
dan disabilitas. Berbagai upaya harus dilakukan oleh pemerintah melalui
Dinas Kesehatan Kabupaten dan Puskesmas agar dapat memberikan
perlindungan dan menjamin pelayanan kesehatan jiwa bagi orang dengan
masalah kejiwaan (ODMK) dan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ).
Banyak masyarakat Indonesia yang masih minim pengetahuannya
tentang gangguan kejiwaan atau ODGJ. Mereka sering dianggap sebagai
pelaku dalam tindak kejahatan, sehingga keluarga memasungnya karena
dianggap meresahkan. Hal tersebut secara tidak langsung telah membuat
mereka menjadi korban, oleh karena itu Puskesmas Maros Baru secara rutin
melakukan kunjungan rumah untuk ODGJ di wilayah Kecamatan Maros
Baru.
Kunjungan rumah adalah kegiatan untuk mendata serta mendeteksi
kondisi ODGJ dalam kaitannya dengan tingkat gangguan kejiwaan yang
diderita, dimaksudkan untuk melakukan pemberdayaan keluarga guna dapat
mengatasi masalah kesehatan terkait gangguan jiwa tersebut.
Daftar isi
Sampul .................................................................................... i
Kata Pengantar ........................................................................ ii
Daftar Isi.................................................................................. iii
BAB I
Pendahuluan 1
A. Latar Belakang.................................................................. 2
B. Rumusan Masalah............................................................. 2
C. Tujuan Kegiatan............................................................... 2
D. Manfaat Kegiatan............................................................. 2
BAB II
Deteksi Dini Faktor Risiko Ptm 3
A. Jenis atau Nama Kegiatan.................................................. 3
B. Metode Pelaksanaan......................................................... 3
C. Peserta Kegiatan.............................................................. 3
D. Deskripsi Kegiatan............................................................ 3
E. Anggaran Dana.................................................................. 4
BAB III
Penutup 5
BAB I
PENDAHULUAN
Kesehatan dan kesejahteraan jiwa merupakan hal penting untuk
diperhatikandan diupayakan oleh berbagai pihak, terutama oleh para tenaga
profesional di bidangkesehatan. Teraihnya kesehatan jiwa manusia sebagai
makhluk biopsikososial, baik yang telah didiagnosis menderita gangguan fisik
maupun mental-psikologis, perlumendapatkan respon yang proporsional dan
adekuat dari semua tenaga kesehatan. Halini sejalan dengan konsep sehat WHO
yang melihat kesehatan dari tiga sisi yaitu kesehatan fisik-biologis, mental-psikologis
(jiwa) dan sosial yang harus dicapai secara terintegrrasi (WHO, 2015). Undang-
Undang Kesehatan RI tahun 2009, bahkan menambahkan aspek spiritual sebagai
komponen yang harus ada melengkapi konsep sehat seutuhnya (UU Kesehatan RI,
2009).
Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan kualitas pelayanan bagi
pasien jiwa di puskesmas, maka pelayanan kesehatan mental atau jiwa yang
menyeluruh menjadi salah satu syarat yang harus terpenuhi untuk menjamin
tercapainya kebutuhan pasien jiwa. Salah satu kegiatan yang dapat meningkatkan
peran tenaga kesehatan dan keluarga pasien dalam membantu peningkatan kualitas
hidup pasien adalah kunjungan rumah. Kunjungan rumah dapat memberi bantuan
bagi pasien dan keluarga untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan bagi
peningkatan kualitas hidup pasien.
A. Latar Belakang Kegiatan
Kunjungan rumah pasien jiwa adalah mengunjungi tempat tinggal pasien jiwa
dan bertemu dengan keluarga untuk mendapatkan berbagai informasi penting yang
diperlukan dalam rangka membantu pasien dalam proses penyembuhan, serta
melakukan penyuluhan, pemberian edukasi kesehatan fisik, mental, sosial terkait
dengan kebutuhan pasien selama menjalani perawatan kesehatan. Kunjungan
rumah merupakan alternatif yang baik untuk dilakukan sebagai salah satu upaya
membantu proses perubahan respon maladaptif pasien menjadi respon yang lebih
adaptif. Hal ini menjadi alasan bahwa melalui kunjungan rumah akan didapatkan
informasi data fisik maupun non fisik pasien dan keluarga yang dibutuhkan untuk
proses penyembuhan difasilitas kesehatan se!ara lebih lengkap dan sesuai dengan
keadaan nyata pasien.
B. Rumusan Masalah
Gangguan jiwa adalah respon maladaptif dari lingkungan internal dan
eksternal, dibuktikan melalui pikiran, perasaan dan perilaku yang tidak
sesuai dengan norma local atau budaya setempat dan mengganggu fungsi
social, pekerjaan dan atau fisik, untuk membantu pasien dalam kebiasaan
meminum obat rutin, maka keikutsertaannya dalam terapi, dukungan
keluarga dan dukungan tim kesehatan sangat di perlukan.
C. Tujuan Kegiatan
1. Tujuan umum
Keluarga dan masyarakat (baik lingkungan sekitar ataupun lintas sektor terkait,
memiliki pengetahuan dalam memperlakukan pasien dan dapat menjadi sistem
pendukung yang efektif untuk pasien.
2. Tujuan Khusus
a. Memberikan informasi pada pasien tentang perkembangan kondisinya.
b. Memberikan motivasi pada pasien untuk meningkatkan kualitas hidupnya
dengan mengoptimalkan potensi yang dimiliki
c. Memberikan informasi tentang perkembangan kondisi pasien kepada
keluarga
d. Meningkatkan peran keluarga dalam mengoptimalkan fungsi sebagai sistem
pendukung untuk pasien di rumah
e. Meningkatkan informasi dan kesadaran masyarakat tentang perlakuan pada
pasien jiwa
f. Meningkatkan peran masyarakat dan lintas sektor terkait dalam mendukung
penyelenggaraan upaya kesehatan jiwa melalui kunjungan rumah pada
pasien.
D. Manfaat Kegiatan
 Bagi keluarga yang memiliki anggota keluarga yang mengalami
gangguan jiwa, sebagai sarana informasi, menambah
pengetahuan serta keterampilan keluarga yang memiliki anggota
keluarga yang mengalami gangguan jiwa.
BAB II
DETEKSI DINI KESEHATAN JIWA & NAPZA
A. Jenis atau Nama Kegiatan
 Program : 1.02.02 PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN
PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
 Kegiatan : 1.02.02.2.02 Penyediaan layanan kesehatan untuk UKM dan
UKP rujukan tingkat daerah Kabupaten/Kota
 Sub Kegiatan : 1.02.02.2.02.10 Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Orang
dengan Gangguan Jiwa.
No Menu Rincian Kegiatan Waktu
Pelaksanaan
(Tanggal/ Jam)
Tempat Pelaksanaan Pelaksana Kegiatan
1. Upaya
deteksi
dini,
preventif,
dan
respons
penyakit
A. Follow up
tatalaksana
dan
pencegahan
cacat kasus
kusta dan
penyakit
menular
lainnya serta
gangguan jiwa.
 Follow up
tatalaksana
orang dengan
gangguan jiwa.
 18,19,20,
21,22,24,
25,26,27,
28,29,31
Januari
2022
(jam
09.00 -
selesai)
 Baju bodoa,
majannang,
borikamse,bor
imasunggu,ba
ji
pamai,mattiro
tasi
 pendamping
penanggung jawab
program keswa
(Marlina,S.Kep.Ns
& Musdalifah,
Amd.Kep
B. Metode Pelaksanaan
 Petugas menentukan jadwal kunjungan rumah pasien jiwa
 Petugas datang ke rumah pasien
 Petugas mengamati tentang keluarga, keadaan rumah dan lingkungan
pemukiman pasien, genogram, fungsi keluarga
 Petugas mencatat data yang dikumpulkan
 Petugas menyampaikan saran dan/atau penyuluhan sesuai dengan hasil
pengamatan.
 Petugas mencatat hasil kunjungan
C. Peserta Kegiatan
 Jumlah penderita pendampingan ODGJ : 13 Orang
D. Deskripsi Kegiatan
 Pelaksanaan
Pendampingan penderita ODGJ meliputi: anamneses/wawancara
langsung mengenai kondisi pasien saat ini dan kepatuhan minum
obat.
 Pasca Pelaksanaan
Melaksanakan penyuluhan dan konseling bagi keluarga dan
penderita dan dari hasil kunjungan bisa disimpulkan langkah
penanganan selanjutnya.
 Kendala Pelaksanaan
Masih ada sebagian keluarga penderita ODGJ yang tidak mau
membawa pasiennya untuk berobat.
E. Anggaran Dana
Kegiatan Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Jiwa & Napza
diperoleh dari Dana Bantuan Operasional Kesehatan BOK Tahun
Anggaran 2022 :
No Rincian Kegiatan Jenis
Belanja
Jumlah
petugas
volume Harga
Satuan
Jumlah
1.
Pendampingan ODGJ Transpor 2 orang 12X
Rp.
70.000
Rp.
1.680.000
BAB III
PENUTUP
Diperlukan kerja sama lintas sektor terutama pemerintah
setempat dalam mensosisalisasikan upaya pemerintah dalam
pencegahan dan pengendalian Penyakit Tidak Menular di Masyarakat,
meningkatkan kesadaran masyarakat untuk melakukan deteksi dini FR
PTM dan perilaku hidup sehat produktif dan CERDIK (Cek kesehatan
secara berkala, Enyahkan asap rokok, Rajin beraktivitas fisik, Diet
Yang sehat dan seimbang, Istirahat yang cukup dan Kelola Stres).

More Related Content

What's hot

Kader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwaKader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwa
astridamayanti5
 
3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan
puskesmas seulimeum
 
Pencatatan dan pelaporan promkes
Pencatatan dan pelaporan promkesPencatatan dan pelaporan promkes
Pencatatan dan pelaporan promkesCut Ampon Lambiheue
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
kahfi akhmad
 
KERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.docKERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.doc
RUMI83
 
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
PuskesmasPlaraRatu
 
Contoh indikator ukm
Contoh indikator ukmContoh indikator ukm
Contoh indikator ukm
KlinikSubanmedika
 
Kesehatan jiwa masyarakat.
Kesehatan jiwa masyarakat.Kesehatan jiwa masyarakat.
Kesehatan jiwa masyarakat.rian92
 
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
Paulusmoses1
 
Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019
ainunchairat
 
sop posyandu.docx
sop posyandu.docxsop posyandu.docx
sop posyandu.docx
DEWISITINURJANAH1
 
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptxKebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
Irine Polani
 
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 202106 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
ShintaDevi11
 
Mencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari DesaMencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari Desa
Paul SinlaEloE
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduMuh Saleh
 
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan KeluargaProgram Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
Muh Saleh
 
KAK KESTRAD
KAK KESTRADKAK KESTRAD
KAK KESTRAD
SuMarni41
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Muh Saleh
 

What's hot (20)

Kader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwaKader kesehatan jiwa
Kader kesehatan jiwa
 
Lokmin puskesmas
Lokmin puskesmasLokmin puskesmas
Lokmin puskesmas
 
3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan
 
Pencatatan dan pelaporan promkes
Pencatatan dan pelaporan promkesPencatatan dan pelaporan promkes
Pencatatan dan pelaporan promkes
 
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
SIP (Pelaporan dan Pencatatan Posyandu)
 
KERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.docKERANGKA ACUAN UKM.doc
KERANGKA ACUAN UKM.doc
 
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
 
Contoh indikator ukm
Contoh indikator ukmContoh indikator ukm
Contoh indikator ukm
 
Kesehatan jiwa masyarakat.
Kesehatan jiwa masyarakat.Kesehatan jiwa masyarakat.
Kesehatan jiwa masyarakat.
 
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
1. DESA SIAGA SEHAT JIWA sip.ppt
 
Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019Kak home visit resti 2019
Kak home visit resti 2019
 
sop posyandu.docx
sop posyandu.docxsop posyandu.docx
sop posyandu.docx
 
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptxKebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
Kebijakan dan Startegi AKI AKB.pptx
 
Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
 
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 202106 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
06 mei 2021, sambutan bupati acara rembuk stunting 2021
 
Mencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari DesaMencegah Stunting Dari Desa
Mencegah Stunting Dari Desa
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader Posyandu
 
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan KeluargaProgram Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga
 
KAK KESTRAD
KAK KESTRADKAK KESTRAD
KAK KESTRAD
 
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang KesehatanPermenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
Permenkes No. 43 tentang Standar Pelayanan Minimal Biidang Kesehatan
 

Similar to Lp kegiatan pendampingan odgj 2022

KESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.pptKESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.ppt
riasafriani1
 
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten BnayuwangiPembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
ReniAnjarwati
 
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptxPRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
XTheseusXTheseus1
 
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
ssuserc9e926
 
PELAYANAN KESWA DI SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
PELAYANAN KESWA DI  SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdfPELAYANAN KESWA DI  SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
PELAYANAN KESWA DI SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
DiatmikaPsikiater
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18Tutorial 1 kelompok 6 blok 18
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18SiLvi Fata
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usia
aidasilviana
 
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptxSlide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
HelmiAhmad9
 
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
wiwin syafii
 
Webinar DPK RSJ PROV.pptx
Webinar DPK RSJ PROV.pptxWebinar DPK RSJ PROV.pptx
Webinar DPK RSJ PROV.pptx
ssusercbd56d
 
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
dianaye9
 
Modul 17 pbr dan pbm
Modul 17   pbr dan pbmModul 17   pbr dan pbm
Modul 17 pbr dan pbm
YeyenHuseinDamanik
 
POSYANDU
 POSYANDU POSYANDU
KAK NEWDBD.docx
KAK NEWDBD.docxKAK NEWDBD.docx
KAK NEWDBD.docx
AzizahNayyira
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
ainunchairat
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
ainunchairat
 

Similar to Lp kegiatan pendampingan odgj 2022 (20)

KESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.pptKESEHATAN JIWA.ppt
KESEHATAN JIWA.ppt
 
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten BnayuwangiPembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
Pembinaan TPKJM 2023 Kabupaten Bnayuwangi
 
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptxPRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
PRESENTASI DINKES TANGGAL 11 MARET 2018.pptx
 
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
3.1Peran Perawat dalam Kesehatan Keperawatan Jiwa.ppt
 
PELAYANAN KESWA DI SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
PELAYANAN KESWA DI  SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdfPELAYANAN KESWA DI  SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
PELAYANAN KESWA DI SEKOLAH dr.diat SpKJ.pdf
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18Tutorial 1 kelompok 6 blok 18
Tutorial 1 kelompok 6 blok 18
 
Intervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usiaIntervensi khusus pada lanjut usia
Intervensi khusus pada lanjut usia
 
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptxSlide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
Slide-Kejiwaan-Indrajaya.pptx
 
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
1472810970 indonesia bebas-pasung-2017---pemodelan-inovasi-pemerintah-daerah-...
 
Webinar DPK RSJ PROV.pptx
Webinar DPK RSJ PROV.pptxWebinar DPK RSJ PROV.pptx
Webinar DPK RSJ PROV.pptx
 
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
541955898-Kak-Pertemuan-Keluarga-Odgj.docx
 
Modul 17 pbr dan pbm
Modul 17   pbr dan pbmModul 17   pbr dan pbm
Modul 17 pbr dan pbm
 
Home visit fix
Home visit fixHome visit fix
Home visit fix
 
Perilaku hidup bersih dan sehat
Perilaku hidup bersih dan sehatPerilaku hidup bersih dan sehat
Perilaku hidup bersih dan sehat
 
POSYANDU
 POSYANDU POSYANDU
POSYANDU
 
Homecare lansia
Homecare lansiaHomecare lansia
Homecare lansia
 
KAK NEWDBD.docx
KAK NEWDBD.docxKAK NEWDBD.docx
KAK NEWDBD.docx
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
 
Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019Kak posyandu lansia 2019
Kak posyandu lansia 2019
 

Recently uploaded

BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
Ggproject
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
khalisahumairahh
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
ssuser283069
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptxTugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
fauzandika
 

Recently uploaded (13)

BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.pptBAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
BAB 5 SIKLUS INVESTASI DAN PENDANAAN.ppt
 
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdfKTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
KTSP Raudhatul Athfal Kementerian Agama.pdf
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.visi guru penggerakpptx
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptxTugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
Tugas Sequence Diagram Rekayasa Perangkat Lunak.pptx
 

Lp kegiatan pendampingan odgj 2022

  • 1. PROGRAM UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT UPTD PUSKESMAS MAROS BARU PENGELOLAAN PELAYANAN KESEHATAN ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA 2022
  • 2. Kata Pengantar Kesehatan jiwa merupakan masalah kesehatan yang tidak terpisah dari masalah kesehatan lainnya, dan merupakan salah satu masalah yang akan menjadi beban tanggungan Negara dan keluarga akibat terjadinya kematian dan disabilitas. Berbagai upaya harus dilakukan oleh pemerintah melalui Dinas Kesehatan Kabupaten dan Puskesmas agar dapat memberikan perlindungan dan menjamin pelayanan kesehatan jiwa bagi orang dengan masalah kejiwaan (ODMK) dan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ). Banyak masyarakat Indonesia yang masih minim pengetahuannya tentang gangguan kejiwaan atau ODGJ. Mereka sering dianggap sebagai pelaku dalam tindak kejahatan, sehingga keluarga memasungnya karena dianggap meresahkan. Hal tersebut secara tidak langsung telah membuat mereka menjadi korban, oleh karena itu Puskesmas Maros Baru secara rutin melakukan kunjungan rumah untuk ODGJ di wilayah Kecamatan Maros Baru. Kunjungan rumah adalah kegiatan untuk mendata serta mendeteksi kondisi ODGJ dalam kaitannya dengan tingkat gangguan kejiwaan yang diderita, dimaksudkan untuk melakukan pemberdayaan keluarga guna dapat mengatasi masalah kesehatan terkait gangguan jiwa tersebut.
  • 3. Daftar isi Sampul .................................................................................... i Kata Pengantar ........................................................................ ii Daftar Isi.................................................................................. iii BAB I Pendahuluan 1 A. Latar Belakang.................................................................. 2 B. Rumusan Masalah............................................................. 2 C. Tujuan Kegiatan............................................................... 2 D. Manfaat Kegiatan............................................................. 2 BAB II Deteksi Dini Faktor Risiko Ptm 3 A. Jenis atau Nama Kegiatan.................................................. 3 B. Metode Pelaksanaan......................................................... 3 C. Peserta Kegiatan.............................................................. 3 D. Deskripsi Kegiatan............................................................ 3 E. Anggaran Dana.................................................................. 4 BAB III Penutup 5
  • 4. BAB I PENDAHULUAN Kesehatan dan kesejahteraan jiwa merupakan hal penting untuk diperhatikandan diupayakan oleh berbagai pihak, terutama oleh para tenaga profesional di bidangkesehatan. Teraihnya kesehatan jiwa manusia sebagai makhluk biopsikososial, baik yang telah didiagnosis menderita gangguan fisik maupun mental-psikologis, perlumendapatkan respon yang proporsional dan adekuat dari semua tenaga kesehatan. Halini sejalan dengan konsep sehat WHO yang melihat kesehatan dari tiga sisi yaitu kesehatan fisik-biologis, mental-psikologis (jiwa) dan sosial yang harus dicapai secara terintegrrasi (WHO, 2015). Undang- Undang Kesehatan RI tahun 2009, bahkan menambahkan aspek spiritual sebagai komponen yang harus ada melengkapi konsep sehat seutuhnya (UU Kesehatan RI, 2009). Dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan kualitas pelayanan bagi pasien jiwa di puskesmas, maka pelayanan kesehatan mental atau jiwa yang menyeluruh menjadi salah satu syarat yang harus terpenuhi untuk menjamin tercapainya kebutuhan pasien jiwa. Salah satu kegiatan yang dapat meningkatkan peran tenaga kesehatan dan keluarga pasien dalam membantu peningkatan kualitas hidup pasien adalah kunjungan rumah. Kunjungan rumah dapat memberi bantuan bagi pasien dan keluarga untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan bagi peningkatan kualitas hidup pasien. A. Latar Belakang Kegiatan Kunjungan rumah pasien jiwa adalah mengunjungi tempat tinggal pasien jiwa dan bertemu dengan keluarga untuk mendapatkan berbagai informasi penting yang diperlukan dalam rangka membantu pasien dalam proses penyembuhan, serta melakukan penyuluhan, pemberian edukasi kesehatan fisik, mental, sosial terkait dengan kebutuhan pasien selama menjalani perawatan kesehatan. Kunjungan rumah merupakan alternatif yang baik untuk dilakukan sebagai salah satu upaya membantu proses perubahan respon maladaptif pasien menjadi respon yang lebih adaptif. Hal ini menjadi alasan bahwa melalui kunjungan rumah akan didapatkan informasi data fisik maupun non fisik pasien dan keluarga yang dibutuhkan untuk proses penyembuhan difasilitas kesehatan se!ara lebih lengkap dan sesuai dengan keadaan nyata pasien. B. Rumusan Masalah Gangguan jiwa adalah respon maladaptif dari lingkungan internal dan eksternal, dibuktikan melalui pikiran, perasaan dan perilaku yang tidak
  • 5. sesuai dengan norma local atau budaya setempat dan mengganggu fungsi social, pekerjaan dan atau fisik, untuk membantu pasien dalam kebiasaan meminum obat rutin, maka keikutsertaannya dalam terapi, dukungan keluarga dan dukungan tim kesehatan sangat di perlukan. C. Tujuan Kegiatan 1. Tujuan umum Keluarga dan masyarakat (baik lingkungan sekitar ataupun lintas sektor terkait, memiliki pengetahuan dalam memperlakukan pasien dan dapat menjadi sistem pendukung yang efektif untuk pasien. 2. Tujuan Khusus a. Memberikan informasi pada pasien tentang perkembangan kondisinya. b. Memberikan motivasi pada pasien untuk meningkatkan kualitas hidupnya dengan mengoptimalkan potensi yang dimiliki c. Memberikan informasi tentang perkembangan kondisi pasien kepada keluarga d. Meningkatkan peran keluarga dalam mengoptimalkan fungsi sebagai sistem pendukung untuk pasien di rumah e. Meningkatkan informasi dan kesadaran masyarakat tentang perlakuan pada pasien jiwa f. Meningkatkan peran masyarakat dan lintas sektor terkait dalam mendukung penyelenggaraan upaya kesehatan jiwa melalui kunjungan rumah pada pasien. D. Manfaat Kegiatan  Bagi keluarga yang memiliki anggota keluarga yang mengalami gangguan jiwa, sebagai sarana informasi, menambah pengetahuan serta keterampilan keluarga yang memiliki anggota keluarga yang mengalami gangguan jiwa.
  • 6. BAB II DETEKSI DINI KESEHATAN JIWA & NAPZA A. Jenis atau Nama Kegiatan  Program : 1.02.02 PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT  Kegiatan : 1.02.02.2.02 Penyediaan layanan kesehatan untuk UKM dan UKP rujukan tingkat daerah Kabupaten/Kota  Sub Kegiatan : 1.02.02.2.02.10 Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Orang dengan Gangguan Jiwa. No Menu Rincian Kegiatan Waktu Pelaksanaan (Tanggal/ Jam) Tempat Pelaksanaan Pelaksana Kegiatan 1. Upaya deteksi dini, preventif, dan respons penyakit A. Follow up tatalaksana dan pencegahan cacat kasus kusta dan penyakit menular lainnya serta gangguan jiwa.  Follow up tatalaksana orang dengan gangguan jiwa.  18,19,20, 21,22,24, 25,26,27, 28,29,31 Januari 2022 (jam 09.00 - selesai)  Baju bodoa, majannang, borikamse,bor imasunggu,ba ji pamai,mattiro tasi  pendamping penanggung jawab program keswa (Marlina,S.Kep.Ns & Musdalifah, Amd.Kep B. Metode Pelaksanaan  Petugas menentukan jadwal kunjungan rumah pasien jiwa  Petugas datang ke rumah pasien  Petugas mengamati tentang keluarga, keadaan rumah dan lingkungan pemukiman pasien, genogram, fungsi keluarga  Petugas mencatat data yang dikumpulkan
  • 7.  Petugas menyampaikan saran dan/atau penyuluhan sesuai dengan hasil pengamatan.  Petugas mencatat hasil kunjungan C. Peserta Kegiatan  Jumlah penderita pendampingan ODGJ : 13 Orang D. Deskripsi Kegiatan  Pelaksanaan Pendampingan penderita ODGJ meliputi: anamneses/wawancara langsung mengenai kondisi pasien saat ini dan kepatuhan minum obat.  Pasca Pelaksanaan Melaksanakan penyuluhan dan konseling bagi keluarga dan penderita dan dari hasil kunjungan bisa disimpulkan langkah penanganan selanjutnya.  Kendala Pelaksanaan Masih ada sebagian keluarga penderita ODGJ yang tidak mau membawa pasiennya untuk berobat. E. Anggaran Dana Kegiatan Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Jiwa & Napza diperoleh dari Dana Bantuan Operasional Kesehatan BOK Tahun Anggaran 2022 : No Rincian Kegiatan Jenis Belanja Jumlah petugas volume Harga Satuan Jumlah 1. Pendampingan ODGJ Transpor 2 orang 12X Rp. 70.000 Rp. 1.680.000
  • 8. BAB III PENUTUP Diperlukan kerja sama lintas sektor terutama pemerintah setempat dalam mensosisalisasikan upaya pemerintah dalam pencegahan dan pengendalian Penyakit Tidak Menular di Masyarakat, meningkatkan kesadaran masyarakat untuk melakukan deteksi dini FR PTM dan perilaku hidup sehat produktif dan CERDIK (Cek kesehatan secara berkala, Enyahkan asap rokok, Rajin beraktivitas fisik, Diet Yang sehat dan seimbang, Istirahat yang cukup dan Kelola Stres).